SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Konsep Infeksi Maternal, PMS, Infeksi TORCH
Oleh:
KELOMPOK 1
DORLEN SITOHANG (220204165)
JULIANA PURBA (220204176)
LYDIA GRACEFUL MARPAUNG (220204173)
MELINDA SARAGIH (220204171)
RENA NATALINA TINDAON (220204174)
RUTH HERASARI MANULLANG (220204169)
KONSEP INFEKSI MATERNAL
Infeksi maternal disebabkan karena berbagai virus dan bakteri yang
menginvasi baik secara endogen maupun secara eksogen.
klasifikasi dari macam-macam penyakit yang ditimbulkan
karena infeksi :
 Penyakit menular seksual
 Infeksi TORCH
 Human pailoma virus
 Infeksi Traktus genitalia
 Infeksi pasca partum
 Infeksi umum
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)
Merupakan penyakit yang ditularkan
melalui hubungan seksualitas.
Macam - macam Penyakit Menular Seksual
1.Gonorea/kencing nanah
2. Sifilis/raja singa
3.Trikonomiasis
4.Ulkus Mole (Chancroid)
5.Klamidia
6.HIV-AIDS
7.Herpes
8.Kutil Genitalis (Kondiloma Akuminata)
9.Hepatitis B (HBV)
1.Gonorea/Kencing Nanah
Penyakit ini merupakan penyebab utama Penyakit
Radang Panggul, yang kemudian dapat
menyebabkan kehamilan ektopik, kemandulan
dan nyeri panggul kronis. Konsekuensi yang
mungkin timbul pada janin dan bayi baru lahir:
Gonore dapat menyebabkan kebutaan dan
penyakit sistemik seperti meningitis dan
arthritissepsis pada bayi yang terinfkesi pada
proses persalinan
2. Sifilis/Raja Singa
Ibu hamil yang terinfeksi sifilis akan
menularkan penyakit tersebut pada janin
yang dikandungnya.kerusakan dapat
terjadi pada jantung,otak dan mata bayi.
3. Trikonomiasis
Trikomoniasis pada perempuan yang
hamil dapat menyebabkan ketuban pecah
dini dan kelahiran premature.
4. Ulkus Mole (Chancroid)
Komplikasi yang mungkin terjadi :Kematian
janin pada ibu hamil yang tertular,
memudahkan penularan infeksi HIV.
5. Klamidia
Dapat menyebabkan kehamilan ektopik,
kemandulan dan nyeri panggul
kronis. Konsekuensi yang mungkin terjadi
pada janin dan bayi baru lahir: lahir
premature, pneumonia pada bayi dan
infeksi mata pada bayi baru lahir pada
saat proses persalinan.
6. HIV-AIDS
Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada Janin dan
Bayi: 20-30% dari bayi yang lahir dari ibu yang
terinfeksi HIV akan terinfeksi HIV juga.
7. Herpes
Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada
Janin dan Bayi: Perempuan yang
mengalami episode pertama dari herpes
genital pada saat hamil akan memiliki
risiko yang lebih tinggi untuk terjadinya
kelahiran prematur
8. Kutil Genitalis (Kondiloma Akuminata)
Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada Janin dan
Bayi:
Pada bayi-bayi yang terinfeksi virus ini pada proses
persalinan dapat tumbuh kutil pada tenggorokannya
yang dapat menyumbat jalan nafas sehingga kutil
tersebut harus dikeluarkan.
9. Hepatitis B
Perempuan hamil dapat menularkan penyakit ini
pada janin yang dikandungnya. 90% bayi yang
terinfeksi pada saat lahir menjadi karier kronik dan
beresiko untuk terjadinya penyakit hati dan kanker hati
Metode Penularan Penyakit Menular Seksual
 Seks Tanpa Pelindung
 Berganti-ganti Pasangan
 Mulai Aktif Secara Seksual pada Usia Dini
 Pengggunaan Alkohol
 Penyalahgunaan Obat
 Cuma Pakai Pil KB Untuk Kontrasepsi
Pencegahan Penyakit Menular Seksual
1.Tidak melakukan hubungan seks· tidak
berganti-ganti pasangan·menggunakan
kondom setiap hubungan seks
2.Menghindari transfusi darah dengan donor
yang tidak jelas asal-usulnya.
3.Kebiasaan menggunakan alat kedokteran
maupun non medis yang steril
INFEKSI TORCH
TORCH adalah istilah yang mengacu kepada infeksi
yang disebabkan oleh Toxoplasma, Rubella,
Cytomegalovirus (CMV), dan Herpes Simplex Virus
(Juanda, 2012). Infeksi TORCH ini sering
menimbulkan berbagai masalah kesuburan (fertilitas)
baik pada wanita maupun pria sehingga menyebabkan
sulit terjadinya kehamilan ataupun terjadinya
keguguran dini.
Infeksi TORCH bersama dengan paparan radiasi dan
obat-obatan teratogenik dapat mengakibatkan
kerusakan pada embrio.
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to PPT MATERNITAS.pptx

Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01
isakurniawan
 
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
swirawan
 
Penyakit menular seksual
Penyakit menular seksualPenyakit menular seksual
Penyakit menular seksual
Iin Suin
 
Ppt bu ayu torch
Ppt bu ayu torchPpt bu ayu torch
Ppt bu ayu torch
resiy
 
Info Dasar Hiv Dan Aids
Info Dasar Hiv Dan AidsInfo Dasar Hiv Dan Aids
Info Dasar Hiv Dan Aids
guest3148e4
 
HIV/AIDS
HIV/AIDSHIV/AIDS
HIV/AIDS
smansa
 

Similar to PPT MATERNITAS.pptx (20)

Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01
 
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
 
Penyakit menular seksual
Penyakit menular seksualPenyakit menular seksual
Penyakit menular seksual
 
DIAGNOSA DAN TATALAKSANA HIV, SIFILIS DAN HEPATITIS 2024.pptx
DIAGNOSA DAN TATALAKSANA HIV, SIFILIS DAN HEPATITIS 2024.pptxDIAGNOSA DAN TATALAKSANA HIV, SIFILIS DAN HEPATITIS 2024.pptx
DIAGNOSA DAN TATALAKSANA HIV, SIFILIS DAN HEPATITIS 2024.pptx
 
Klinik Sentosa – Infeksi Menular Seksual.pdf
Klinik Sentosa – Infeksi Menular Seksual.pdfKlinik Sentosa – Infeksi Menular Seksual.pdf
Klinik Sentosa – Infeksi Menular Seksual.pdf
 
Hiv dr.joni
Hiv dr.joniHiv dr.joni
Hiv dr.joni
 
Ppt bu ayu torch
Ppt bu ayu torchPpt bu ayu torch
Ppt bu ayu torch
 
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.pptPENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
 
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.pptPENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
PENYULUHAN HIV IMS 01(1) - Copy.ppt
 
Infeksi torch pada kehamilan
Infeksi torch pada kehamilanInfeksi torch pada kehamilan
Infeksi torch pada kehamilan
 
HIV
HIVHIV
HIV
 
tugas aplikom
tugas aplikomtugas aplikom
tugas aplikom
 
2. makalah PMS
2. makalah PMS2. makalah PMS
2. makalah PMS
 
Info Dasar Hiv Dan Aids
Info Dasar Hiv Dan AidsInfo Dasar Hiv Dan Aids
Info Dasar Hiv Dan Aids
 
HIV/AIDS
HIV/AIDSHIV/AIDS
HIV/AIDS
 
Manifestasi Klinis Penyakit Reproduksi.pptx
Manifestasi Klinis Penyakit Reproduksi.pptxManifestasi Klinis Penyakit Reproduksi.pptx
Manifestasi Klinis Penyakit Reproduksi.pptx
 
Referat HIV/AIDS Pada Kehamilan
Referat HIV/AIDS Pada KehamilanReferat HIV/AIDS Pada Kehamilan
Referat HIV/AIDS Pada Kehamilan
 
295025501-Power-Point-Hiv-Aids.ppt
295025501-Power-Point-Hiv-Aids.ppt295025501-Power-Point-Hiv-Aids.ppt
295025501-Power-Point-Hiv-Aids.ppt
 
ims-110322174634-phpapp02-0012-23-00.pptx
ims-110322174634-phpapp02-0012-23-00.pptxims-110322174634-phpapp02-0012-23-00.pptx
ims-110322174634-phpapp02-0012-23-00.pptx
 
HIV/AIDS
HIV/AIDSHIV/AIDS
HIV/AIDS
 

Recently uploaded

DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
ulfahyus
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
rosintauli1
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
ariniastuti020
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
rosintauli1
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
ariniastuti020
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
ariniastuti020
 

Recently uploaded (13)

DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
 
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersafisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
 

PPT MATERNITAS.pptx

  • 1. Konsep Infeksi Maternal, PMS, Infeksi TORCH Oleh: KELOMPOK 1 DORLEN SITOHANG (220204165) JULIANA PURBA (220204176) LYDIA GRACEFUL MARPAUNG (220204173) MELINDA SARAGIH (220204171) RENA NATALINA TINDAON (220204174) RUTH HERASARI MANULLANG (220204169)
  • 2. KONSEP INFEKSI MATERNAL Infeksi maternal disebabkan karena berbagai virus dan bakteri yang menginvasi baik secara endogen maupun secara eksogen. klasifikasi dari macam-macam penyakit yang ditimbulkan karena infeksi :  Penyakit menular seksual  Infeksi TORCH  Human pailoma virus  Infeksi Traktus genitalia  Infeksi pasca partum  Infeksi umum
  • 3. PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS) Merupakan penyakit yang ditularkan melalui hubungan seksualitas. Macam - macam Penyakit Menular Seksual 1.Gonorea/kencing nanah 2. Sifilis/raja singa 3.Trikonomiasis 4.Ulkus Mole (Chancroid) 5.Klamidia 6.HIV-AIDS 7.Herpes 8.Kutil Genitalis (Kondiloma Akuminata) 9.Hepatitis B (HBV)
  • 4. 1.Gonorea/Kencing Nanah Penyakit ini merupakan penyebab utama Penyakit Radang Panggul, yang kemudian dapat menyebabkan kehamilan ektopik, kemandulan dan nyeri panggul kronis. Konsekuensi yang mungkin timbul pada janin dan bayi baru lahir: Gonore dapat menyebabkan kebutaan dan penyakit sistemik seperti meningitis dan arthritissepsis pada bayi yang terinfkesi pada proses persalinan
  • 5. 2. Sifilis/Raja Singa Ibu hamil yang terinfeksi sifilis akan menularkan penyakit tersebut pada janin yang dikandungnya.kerusakan dapat terjadi pada jantung,otak dan mata bayi. 3. Trikonomiasis Trikomoniasis pada perempuan yang hamil dapat menyebabkan ketuban pecah dini dan kelahiran premature.
  • 6. 4. Ulkus Mole (Chancroid) Komplikasi yang mungkin terjadi :Kematian janin pada ibu hamil yang tertular, memudahkan penularan infeksi HIV. 5. Klamidia Dapat menyebabkan kehamilan ektopik, kemandulan dan nyeri panggul kronis. Konsekuensi yang mungkin terjadi pada janin dan bayi baru lahir: lahir premature, pneumonia pada bayi dan infeksi mata pada bayi baru lahir pada saat proses persalinan.
  • 7. 6. HIV-AIDS Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada Janin dan Bayi: 20-30% dari bayi yang lahir dari ibu yang terinfeksi HIV akan terinfeksi HIV juga. 7. Herpes Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada Janin dan Bayi: Perempuan yang mengalami episode pertama dari herpes genital pada saat hamil akan memiliki risiko yang lebih tinggi untuk terjadinya kelahiran prematur
  • 8. 8. Kutil Genitalis (Kondiloma Akuminata) Konsekuensi yang Mungkin Terjadi pada Janin dan Bayi: Pada bayi-bayi yang terinfeksi virus ini pada proses persalinan dapat tumbuh kutil pada tenggorokannya yang dapat menyumbat jalan nafas sehingga kutil tersebut harus dikeluarkan.
  • 9. 9. Hepatitis B Perempuan hamil dapat menularkan penyakit ini pada janin yang dikandungnya. 90% bayi yang terinfeksi pada saat lahir menjadi karier kronik dan beresiko untuk terjadinya penyakit hati dan kanker hati
  • 10. Metode Penularan Penyakit Menular Seksual  Seks Tanpa Pelindung  Berganti-ganti Pasangan  Mulai Aktif Secara Seksual pada Usia Dini  Pengggunaan Alkohol  Penyalahgunaan Obat  Cuma Pakai Pil KB Untuk Kontrasepsi
  • 11. Pencegahan Penyakit Menular Seksual 1.Tidak melakukan hubungan seks· tidak berganti-ganti pasangan·menggunakan kondom setiap hubungan seks 2.Menghindari transfusi darah dengan donor yang tidak jelas asal-usulnya. 3.Kebiasaan menggunakan alat kedokteran maupun non medis yang steril
  • 12. INFEKSI TORCH TORCH adalah istilah yang mengacu kepada infeksi yang disebabkan oleh Toxoplasma, Rubella, Cytomegalovirus (CMV), dan Herpes Simplex Virus (Juanda, 2012). Infeksi TORCH ini sering menimbulkan berbagai masalah kesuburan (fertilitas) baik pada wanita maupun pria sehingga menyebabkan sulit terjadinya kehamilan ataupun terjadinya keguguran dini. Infeksi TORCH bersama dengan paparan radiasi dan obat-obatan teratogenik dapat mengakibatkan kerusakan pada embrio.