SlideShare a Scribd company logo
1 of 38
PEMBAHASAN DOKUMEN
Analisis Dampak Lingkungan Hidup &
Rencana Pengelolaan Lingkungan -
Rencana Pemantauan Lingkungan
Dinas Cipta Karya, Bina Kontruksi dan Tata Ruang Prov. Sulawesi Tenggara
Rencana Kegiatan Pembangunan Stadion
Lakidende
Pelaku Usaha dari Kegiatan ini
adalah Dinas Cipta Karya, Bina
Konstruksi & Tata Ruang Prov.
Sultra
Pendahuluan
GAMBARAN UMUM USAHA/KEGIATAN (PENDAHULUAN)
Rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
ini adalah Pembangunan Pembangunan
Stadion Lakidende
Penanggung Jawab :
Dr. Ir. H. Pahri Yamsu,
M.Si (Kepala Dinas)
Lokasi Kegiatan Terletak di Kelurahan
Bende Kecamatan Kadia
Luas Lahan yang digunakan
adalah ± 3,98754 Hektar &
Volume Bangunan ± 11,252.4
m2
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Dasar penentuan dokumen kajian lingkungan untuk
kegiatan ini, merujuk pada Peraturan Pemerintah
Nomor 5 Tahun 2021 tentang Peyelenggaraan
Perizinan Bernasis Resiko bahwa kegiatan
pembangunan Stadion Lakidende Provinsi Sulawesi
Tenggara termasuk dalam Sektor Pariwisata &
Merupakan kewenangan Kab/Kota.
Alasan wajib Amdal dan Pendekatan Studi yang Digunakan
Berdasarkan dari hasil Keterangan Rencana
Kota (KRK) Nomor : 653/593/KRK/X/2021
menunjukan bahwa lokasi pembangunan
Stadion Lakidende merupakan areal
kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan
Wisata Kota,
Kajian terhadap dampak penting
didasarkan pada dampak-dampak
penting hipotetik yang telah disepakati
dalam Dokumen Formulir Kerangka
Acuan (Formulir KA) (DPH Terlampir)
b. Lokasi rencana usaha dan/atau kegiatan
Deskripsi Singkat Rencana Usaha dan/atau Kegiatan
a. Status rencana usaha dan/atau kegiatan
Rinkasan Pelingkupan
Status studi AMDAL rencana kegiatan
pembangunan stadiun lakidende dilakukan
bersamaan dengan penyusunan studi kelayakan
dan Detail Engginering Desain (DED
c. Jadwal pelaksanaan rencana
usaha dan/atau kegiatan
Jadwal pelaksanaan rencana usaha
dan/atau kegitan untuk tahap pra
konstruksi, konstruksi dan operasi
akan berlangsung dari tahun 2021 –
2023, schedule terlampir
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Ringkasan Pelingkupan
Proses Pelingkupan Dampak Penting Hipotetik
berdasarkan kesepakatan Ka-Andal pada setiap tahapan
kegiatan
No
Komponen
Kegiatan
Dampak Penting
Hipotetik (DPH)
Batas
Waktu
Kajian
Keterangan
A Tahap Konstruksi:
1 Perizinan dan
Sosialisasi
1. Timbulnya persepsi
dan sikap negatif
masyarakat
1 bulan Waktu ini dialokasikan untuk sosialisasi
rencana kegiatan secara intensif kepada
masyarakat sekitar
2. Keresahan Masyarakat 1 bulan
2 Pembebasan
Lahan
1. Timbulnya persepsi
dan sikap negatif
masyarakat
3 bulan Kegiatan penyelesaian pengadaan tanah
dialokasikan paling lama 3 bulan
Keresahan Masyarakat
Peningkatan Pendapatan
B Tahap Konstruksi
1 Mobilisasi
Peralatan dan
Material
1. Penurunan kualitas
udara
6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan
secara bertahap sesuai dengan
kebutuhan
2. Peningkatan
kebisingan
6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan
secara bertahap sesuai dengan
kebutuhan
3. Gangguan transportasi
darat
6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan
secara bertahap sesuai dengan
kebutuhan
4. Penurunan derajat
kesehatan masyarakat
6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan
secara bertahap sesuai dengan
kebutuhan
5. Timbulnya persepsi
dan sikap negatif
masyarakat
1 bulan Waktu ini dialokasikan untuk sosialisasi
rencana kegiatan secara intensif kepada
masyarakat sekitar
6. Keresahan Masyarakat 1 bulan
5 Konstruksi
Gedung
Stadion
1. Peningkatan
kebisingan
18 bulan Waktu ini disesuaikan dengan lama
pelaksanaan konstruksi
2. Bangunan Fisik 18 bulan Waktu ini termasuk pamsangan tiang
pancang yang diperkirakan
memberikan dampak gangguan
bangunan fisik rumah
3. Penurunan derajat
kesehatan masyarakat
18 bulan Waktu ini disesuaikan dengan lama
pelaksanaan konstruksi
4. Timbulnya persepsi
dan sikap negatif
masyarakat
3 bulan Waktu ini dialokasikan untuk
sosialisasi rencana kegiatan secara
intensif kepada masyarakat sekitar
5. Keresahan
Masyarakat
3 bulan
C Tahap Operasi
1 Operasional
Stadion
1. Kualitas Udara 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
2. Kesempatan Kerja
dan Berusaha
25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
3. Peningkatan
Pendapatan
25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
4. Gangguan
Kesehatan Masyarakat
25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
5. Sikap dan Presepasi
Masyarakat
25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
6. Keresaan
Masyarakat
25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion
lakidende yang direncanakan, dapat
lebih lama jika ada pemeliharaan
tertentu
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Operasional
Stadion
Tahapa
n
Kegiata
n
Ringkasan Deskripsi Kegiatan
1. Penerimaan Tenaga Kerja
2. Mobilisasi Peralatan dan Material
3. Pembangunan & Pengoperasian
Basecamp
4. Pembongkaran Gedung Stadion
Lama
5. Pembangunan Stadion Lakidende
6. Pembangunan Sarana Pendukung
1. Perizinan
2. Sosialisasi
1. Penerimaan TK Operasional
2. Operasional stadion Lakidende
3. Operasional Sarana Pendukung
Pra
Konstruksi Konstruksi
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Ringkasan Deskripsi Kegiatan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Lokasi
Kegiata
n
RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL
Komponen Geo Fisik Kimia
1. Geologi Regional
2. Iklim
3. Kondisi Kualitas Udara
4. Tingkat Kebisingan
5. Kualitas Air
6. Transportasi
Komponen Sosial, Ekonomi
Budaya
1. Kependudukan
2. Sikap dan Persepsi
3. Keresahan
Komponen Kesehatan
Masyarakat
1. Sarana Kesehatan
2. Tenaga Kesehatan
3. Pola Penyakit
4. Sanitasi Lingkungan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Kualitas Udara
RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL
Kebisingan
No Parameter Uji Satuan Waktu
Hasil Pengukuran Baku
Mutu
U-01 U-02 U-03
1 Sulfur Dioksida (SO2) µg/Nm3 1 jam
18,8
0 9,40 12,50 150
2
Nitrogen Dioksida
(NO2) µg/Nm3 1 jam 32,6 10,20 19,80 200
3
KarbonMonoksida
(CO) µg/Nm3 1 jam
6.00
0 3.600 4.100 10.000
4 TSP ( Debu) µg/Nm3 1 jam
165,
8 76,10 107,80 230
5 Suhu °C 1 jam
36,1
0 38,70 35,90
6 PM 2,5 µg/Nm3 1 jam 34 10 17 55
7 PM 10 µg/Nm3 1 jam 57 12 32 75
No Parameter
Hasil Perhitungan ISPU Kategori ISPU
U-01 U-02 U-03 U-01 U-02 U-03
1.
Sulfur Dioksida
(SO2)
39,2
6
37,61 38,16 Baik Baik Baik
2.
Nitrogen Dioksida
(NO2)
30,2
5
20,92 24,92 Baik Baik Baik
3.
Karbon
Monoksida (CO)
60 36 41 Sedang Baik Baik
4.
TSP (Debu) 82,1
7
57,25 66,06 Sedang Sedang Sedang
5.
Partikulat (PM2.5) 73,1
8
43,11 51,88 Sedang Baik Sedang
6. Partikulat (PM10) 53,5 31 41 Sedang Baik Baik
U-01; S03⁰59'02.81'' E122⁰30'36.87''
Jalan Jend Ahmad Yani
U-02: S03⁰59'12.13'' E122⁰30'33.62''
Tapak Lokasi Proyek
U-03: S03⁰59'16.76'' E122⁰30'35.58''
Sekitar Permukiman Masyarakat
No. Parameter
Waktu
Pengambilan
Hasil (dB) Baku Mutu(dB)
A. Lokasi Jalan Jend Ahmad Yani
1 Kebisingan (dΒ) 1 jam 68,50 55 - 70 dB
B. Lokasi Tapak Proyek
2 Kebisingan (dΒ) 1 Jam 52,60 55 - 70 dB
C Lokasi Permukimaan Warga Kelurahan Bende
3 Kebisingan (dΒ) 1 Jam 56,80 55 - 70 dB
Dari hasil pengukuran kebisingan disekitar lokasi
pembangunan Stadion Lakidende Prov. Sultra, pada titik
lokasi pengukuran yaitu jalan Jend ahmad Yani, tapak
rencana kegiatan dan permukiman warga masih berada
dibawah baku mutu tingkat kebisingan, skala kualitas
lingkungan termasuk dalam kategori baik
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Kualitas Air Sumur Bor
RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL
Kualitas Air Sumur Gali
No Parameter Pemeriksaan Satuan Hasil
Baku Mutu
Spesifikasi Metode
Kelas I Kelas II
1 Suhu* °C 29,20 Dev.3 Dev.3 Thermoneter
2 Total Padatan Terlarut (TDS) mg/l 117
1000
1000 Gravimetri
3 Total Suspendid Solid (TSS) * mg/l 8,60 40 50 Gravimetri
4 PH (Derajat Keasaman) * - 7,57
6-9
6-9 (SNI06-6999-11-2004)
5 Desolved Oxygen (DO) mg/l 4,40 6 4 DO Meter
6 Chemical Oxygen Demand
(COD)
mg/l 6,80
10
25
Titrimetri
7 Amonia (Sebagai N) mg/l <0,001 0,1 0,2 Spektrofotometrik
8 Biologycal Oxygen Demand
(BOD)
mg/l 0,20
2
3
BOD Meter
9 Nitrat (Sebagai N) mg/l <0,001 10 10 Spektrofotometrik
10 Nitrit (Sebagai N) mg/l <0,001 0,06 0.06 Spektrofotometrik
11 Total Fosfat Sebagai P mg/l 0,004 0,2 0,2 Spektrofotometrik
12 Sulfat (SO4
-2) mg/l 6,10 300 300 Spektrofotometrik
13 Besi (Fe) mg/l 0,0045 0,3 - Spektrofotometrik
14 Mangan * (Mn) mg/l 0,0021 0,1 - AAS
15 Cadmium (Cd) mg/l 0,0001 0,01 0,01 AAS
16 Krom val.6 (Cr+6) mg/l 0,0004 0,05 0,05 AAS
17 Tembaga * (CU) mg/l 0,0012 0,02 0,02 AAS
18 Timbal * (Pb) mg/l 0,0001 0,03 0,03 AAS
19 Seng* (Zn) mg/l 0,0029 0,05 0,05 AAS
20 Raksa (Hg) mg/l 0,0001 0,001 0,002 AAS
21 Selenium (Se) mg/l 0,0011 0,01 0,01 AAS
22 Arsen (As) mg/l 0,0019 0,05 0,05 AAS
23 Cobalt (CO) mg/l 0,0107 0,2 0,2 AAS
24 Sianida (CN) mg/l <0,001 0,02 0,02 AAS
25 Detergen Total mg/l 0,012 0,2 0,2 Spektrofotometrik
26 Minyak Lemak mg/l 0,005 1 1 Spektrofotometrik
27
Total Coliform
CFFU/100
ml
0
1000
5000
MPN
28
Jumlah Eshericia coli
CFFU/100 0 1000
Tabung Ganda
No Parameter Pemeriksaan
Satua
n
Hasil
Baku Mutu
Spesifikasi
Metode
Kelas I
Kelas
II
1 Suhu* °C 29,40 Dev.3 Dev.3 Thermoneter
2 Total Padatan Terlarut
(TDS)
mg/l
89
1000
1000
Gravimetri
3 Total Suspendid Solid
(TSS) *
mg/l
1,27
40
50
Gravimetri
4
PH (Derajat Keasaman) * -
7,88
6-9
6-9 (SNI06-6999-11-
2004)
5 Desolved Oxygen (DO) mg/l 4,80 6 4 DO Meter
6 Chemical Oxygen Demand
(COD)
mg/l 7,80
10
25
Titrimetri
7 Amonia (Sebagai N) mg/l <0,001 0,1 0,2 Spektrofotometrik
8 Biologycal Oxygen Demand
(BOD)
mg/l 0,40
2
3
BOD Meter
9 Nitrat (Sebagai N) mg/l <0,001 10 10 Spektrofotometrik
10 Nitrit (Sebagai N) mg/l <0,001 0,06 0.06 Spektrofotometrik
11 Total Fosfat Sebagai P mg/l 0,002 0,2 0,2 Spektrofotometrik
12 Sulfat (SO4
-2) mg/l 5,80 300 300 Spektrofotometrik
13 Besi (Fe) mg/l 0,0116 0,3 - Spektrofotometrik
14 Mangan * (Mn) mg/l 0,0032 0,1 - AAS
15 Cadmium (Cd) mg/l 0,0001 0,01 0,01 AAS
16 Krom val.6 (Cr+6) mg/l 0,0008 0,05 0,05 AAS
17 Tembaga * (CU) mg/l 0,0019 0,02 0,02 AAS
18 Timbal * (Pb) mg/l 0,0001 0,03 0,03 AAS
19 Seng* (Zn) mg/l 0,0103 0,05 0,05 AAS
20 Raksa (Hg) mg/l 0,0001 0,001 0,002 AAS
21 Selenium (Se) mg/l 0,0014 0,01 0,01 AAS
22 Arsen (As) mg/l 0,0027 0,05 0,05 AAS
23 Cobalt (CO) mg/l 0,011 0,2 0,2 AAS
24 Sianida (CN) mg/l <0,001 0,02 0,02 AAS
25 Detergen Total mg/l 0,014 0,2 0,2 Spektrofotometrik
26 Minyak Lemak mg/l 0,002 1 1 Spektrofotometrik
27
Total Coliform
CFFU/
100 ml
0
1000
5000
MPN
28
Jumlah Eshericia coli
CFFU/ 0 1000
Tabung Ganda
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Transportasi
RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL
Periode Waktu Volume Kendaraan (kend/jam) MC
smp =
0,25
LV
smp =
1,0
HV
smp =
1,2
Total
MC LV HV Total
07.00 - 08.00 1079 592 10 1681 270 592 12 874
07.15 - 08.15 1148 655 12 1815 287 655 14 956
07.30 - 08.30 1238 696 15 1949 310 696 18 1024
07.45 - 08.45 1227 692 14 1933 307 692 17 1016
08.00 - 09.00 1155 663 15 1833 289 663 18 970
12.00 - 13.00 1059 754 13 1826 265 754 16 1034
12.15 - 13.15 1047 782 14 1843 262 782 17 1061
12.30 - 13.30 1110 823 14 1947 278 823 17 1117
12.45 - 13.45 1144 882 11 2037 286 882 13 1181
13.00 - 14.00 1060 847 17 1924 265 847 20 1132
16.00 - 17.00 1264 884 22 2170 316 884 26 1226
16.15 - 17.15 1262 904 22 2188 316 904 26 1246
16.30 - 17.30 1207 861 21 2089 302 861 25 1188
16.45 - 17.45 1299 950 18 2267 325 950 22 1296
17.00 - 18.00 1342 967 14 2323 336 967 17 1319
MAXIMUM 2323 MAX 1319
Berdasarkan hasil perhitungan yang terdapat pada tabel
di atas dapat dilihat bahwa derajat kejenuhan atau
perbandingan antara volume kendaraan dan kapasitas
ruas jalan (V/C ratio) sampai saat operasi (hal ini sesuai
rencana kegiatan pembangunan Stadion Lakidende Prov.
Sultra) mendatang pada jam puncak sebesar 0,40
dengan kinerja atau tingkat pelayanan jalan berada pada
kategori LOS B
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Transportasi
RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari
NO
Nama Ruas Jalan Tipe Jalan
Lebar
Jalan Jam Puncak
Volume
(SMP/Jam) CO FCw FCsP FCsf FCcs C D/S LOS
1 Jl. Jend. Ahmad Yani 4/2 UD 12 17.00 - 18.00 1319 6000 1,29 1 0,94 0,90 6548 0,21 A
Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari Pada Saat Konstruksi
NO Nama Ruas Jalan
Tipe
Jalan
Lebar
Jalan
Jam Puncak
Volume
(SMP/Jam)
Bangkitan
dan Tarikan
(SMP/Jam
Volume
Pada saat
Masa
Konstruksi
CO FCw
FCs
p
FCsf FCcs C D/S LOS
1 Jl. Jend. Ahmad Yani 4/2 UD 12
17.00 -
18.00 1319 45 1364 6000 1,29
1
0,94 0,90 6548 0,21 B
Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari Pada Saat Tahun Pertama Operasi
NO Nama Ruas Jalan Tipe
Jalan
Lebar
Jalan
Jam Puncak Volume
(SMP/Jam)
Bangkitan
dan
Tarikan
Tahun
Pertama
(SMP/Jam
Volume
Pada
saat
Masa
Operasi
CO FCw FCsP FCsf FCcs C D/S LOS
1
Jl. Jend. Ahmad
Yani 4/2 UD 12 17.00 - 18.00 1319 1344 2663 6000 1,29
1
0,94 0,90 6548 0,40 B
RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL
Sosial
Budaya
Harapan Masyarakat
Alasan yang disampaikan oleh responden didominasi oleh
Kesempatan kerja atau memperbaiki ekonomi keluarga,
hal ini diungkapkan oleh 48% responden. Alasan lainnya
adalah wilayah akan berkembang sebanyak 24%,
membuka peluang usaha sebanyak 24 % dan tidak tahu
yakni 4%.
Sikap dan Persepsi Masyarakat
Berdasarkan hasil survei terhadap responden tentang sikap
masyarakat terhadap rencana proyek diperoleh data bahwa
96% responden lebih banyak menyatakan setuju dengan
harapan dapat membuka lapangan pekerjaan bagi
masyarakat dan berdampak bagi peningkatan sumber
ekonomi bagi mereka serta perkembangan wilayah.
Sedangkan 4% tidak memberikan tanggapan karena tidak
tahu adanya rencana pengerjaan proyek
Adat Istiadat di Wilayah Studi
Berdasarkan hasil survei tentang kondisi pelestarian adat
istiadat di sekitar lokasi proyek, dapat dijelaskan bahwa
70% dari responden menjawab bahwa mereka masih
melestarikan adat istiadat masyarakat, 10 % sudah jarang
dilakukan dan 20 % respondennya kadang-kadang
dilakukan. Berbagai aktivitas yang masih dipertahankan
oleh masyarakat pada umumnya berwujud ritual yang
berkaitan dengan siklus kehidupan manusia, seperti
perkawinan, kematian, maupun peringatan hari besar
keagamaan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL
SANITASI LINGKUNGAN
Sarana air bersih yang digunakan oleh
penduduk di lokasi studi berasal dari sumber
yang terlindungi yakni air gunung dan sumur
gali
Kondisi jamban yang memenuhi syarat di
lokasi studi telah mempuni dibeberapa
tempat. Berdasarkan hasil observasi,
diperoleh 92% responden yang memiliki
jamban dan memenuhi syarat, sedangkan
hanya sebanyak 8% jambannya tidak
memenuhi syarat. Dalam survey yang
dilakukan, tidak terdapat rumah yang tidak
memiliki jamban
SARANA KESEHATAN
KESEHATAN
MASYARAKAT
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Berdasarkan data puskesmas mekar
Kecamatan Kadia selama 5 tahun terakhir,
Tren kejadian penyakit yang menjadi
masalah terbanyak dan sering ditangani
pada fasilitas kesehatan yang ada di
Kecamatan Kadia yaitu Infeksi akut lain
pada saluran pernapasan bagian atas atau
biasanya di kenal penyakit ISPA sebanyak
2106 kasus pada tahun 2016 dan
mengalami penurunan pada tahun 2019
sebanyak 1903 kasus, kemudian diikuti
dengan kejadian Penyakit pada sistem otot
dan jaringan pengikat.
HASIL PELIBATAN MASYARAKAT
DASAR
PELAKSANAAN
 UU NOMOR 11 TAHUN 2020
 PP NOMOR : 22 TAHUN 2021
 PERMEN LH NO.: 17 TAHUN 2012
TUJUAN PELAKSANAAN
 Masyarakat mendapatkan informasi
 Masyarakat dapat menyampaikan SPT
 Masyarakat dapat terlibat dalam proses
pengambilan keputusan
 Masyarakat dapat menyampaikan SPT atas proses
izin lingkungan
PROSES PELAKSANAAN
 Pengumuman pada Media Massa setempat
 Pengumuman Di Lokasi Kegiatan
 Pelaksanaan FGD di Lokasi Kegiatan
HASIL PELAKSANAAN
 Harapan Masyarakat
 Kekhawatiran Masyarakat
 Sikap
 Sarana-saran
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Identifikasi dampak potensial dalam studi ini dilakukan dengan
menggunakan metode matriks dan bagan alir. Berdasarkan atas jenis
kegiatan yang dilaksanakan serta rona lingkungan yang akan terkena dampak
di lokasi rencana kegiatan dan saran pendapat dari masyarakat setempat,
maka dapat diidentifikasi jenis dampak potensial yang diprakirakan tiimbul
pada setiap tahapan Pembangunan Stadion Lakidende
Identifikasi Dampak Potensial
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Metode evaluasi dampak potensial yang digunakan adalah diskusi tim (rapat), telaah pustaka serta
mengacu pada PP Nomor 22 Tahun 2021 pada lampiran II dengan menggunakan kriteria dampak penting
sebagai ukuran dalam evaluasi.
Kriteria evaluasi dampak penting hipotetik tersebut yang terdiri dari:
1. Besaran rencana Usaha dan/atau Kegiatan yang menyebabkan dampak tersebut dan rencana
pengelolaan lingkungan awal yang menjadi bagian rencana Usaha dan/atau Kegiatan untuk
menanggulangi dampak.
2. Kondisi rona lingkungan yang ada termasuk kemampuan mendukung Usaha dan/atau Kegiatan tersebut
atau tidak.
3. Pengaruh rencana Usaha dan/atau Kegiatan terhadap kondisi Usaha dan/atau Kegiatan lain di sekitar
lokasi rencana Usaha dan/atau Kegiatan atau sebaliknya.
4. Intensitas perhatian masyarakat terhadap rencana Usaha dan/atau Kegiatan baik harapan, dan
kekhawatiran persetujuan atau penolakan terhadap rencana Usaha dan/atau Kegiatan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
No Komponen Kegiatan Dampak Penting Hipotetik (DPH)
A Tahap Pra Konstruksi:
1 Perizinan dan Sosialisasi
- Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat
- Keresahan Masyarakat
2 Pembebasan Lahan
- Peningkatan Pendapatan
- Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat
- Keresahan Masyarakat
B Tahap Konstruksi
1 Penerimaan Tenaga Kerja Konstruksi - Kesempatan kerja dan berusaha
- Peningkatan pendapatan
- Persepsi masyarakat
- Keresahan masyarakat
2 Mobilisasi Peralatan dan Material
- Penurunan kualitas udara
- Peningkatan kebisingan
- Gangguan transportasi darat
- Penurunan derajat kesehatan masyarakat
3 Konstruksi Stadion
- Kebisingan
- Bangunan Fisik
- Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyaraka
- Keresahan masyarakat
- Penurunan derajat kesehatan masyarakat
C Tahap Operasi
1 Penerimaan Tenaga Kerja Operasi - Peningkatan kesempatan kerja
- Peningkatan pendapatan
- Sikap dan Persepsi
- Keresahan masyarakat
2 Operasional Stadion
- Peningkatan kebisingan
- Gangguan lalulintas dan Kemacetan
- Kesempatan Kerja dan Berusaha
- Peningkatan Pendapatan
- Sikap dan Presepsi Masyarakat
3 Pengoperasian Sarana & Prasarana - Penurunan kualitas udara
- Penurunan kualitas Air
- Gangguan lalu lintas dan Kemacetan
- Kesehatan masyarakat
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Daftar
DPH
Batas Tapak
Proyek
Batas tapak proyek
rencana
pembangunan
stadion lakidende
yaitu sebidang lahan
dengan luas ± 38.
975,4 m2 atau 3,8975
ha.
Batas Sosial
Batas sosial merupakan
ruang di sekitar rencana
usaha dan/atau kegiatan
yang merupakan tempat
berlangsungnya berbaga
interaksi sosial yang
mengandung norma dan
nilai tertentu yang sudah
mapan. Batas sosial
rencana pembangunan
stadion lakidende yaitu
permukiman penduduk
sekitar
Batas Wilayah Studi
Batas Ekologis
Batas ekologis dari
rencana pembangunan
stadion lakidende yaitu
radius 200 meter dari
tapak bangunan utama
dimana pada area ini
merupakan sebaran
dampak penurunan
kualitas udara dan
peningkatan kebisingan
Batas Administrasi
Batas administrasi rencana pembangunan Stadion lakidende yaitu Kelurahan Bende Kecamatan Kadia Kota Kendari
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Batas Waktu Kajian
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
PRAKIRAAN DAMPAK PENTING
Prakiraan Dampak Penting pada dasarnya
menghasilkan informasi mengenai besaran dan sifat
penting dampak untuk setiap dampak penting
hipotetik (DPH) yang dikaji
PRAKIRAAN BESARAN DAMPAK
Guna mengetahui besar-kecilnya dampak maka
dilakukan prakiraan besaran dampak melalui selisih
antara skala kualitas lingkungan dengan proyek dengan
skala kualitas lingkungan saat rona lingkungan awal
(sebelum adanya proyek)
ΔK = KLdp – KLtp
Prakiraan dampak dilakukan dengan menggunakan
pendekatan analogi, pendekatan matematis dan
penilaian para ahli (professional judgment)
Prakiraan sifat penting dampak dilakukan dengan
menggunakan 7 kriteria dampak penting
lingkungan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Δ = Besaran dampak
KL
p
= Nilai parameter lingkungan hidup yang
akan datang dengan proyek
KL
o
= Nilai parameter lingkungan hidup
sebelum adanya proyek
PRAKIRAAN DAMPAK PENTING
TAHAP KONSTRUKSI
Besaran Dampak
P
e
n
u
r
u
n
a
n
k
u
a
li
t
a
s
u
d
a
r
a
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Sifat Penting Dampak
No. Jenis Gas Emisi
Rona
Awal
(µg/m3)
Emisi
(µg/m3)
Emisi pada
saat
kegiatan
(µg/m3)
Baku Mutu
(µg/m3)
1. Sulfur Dioksida (SO2) 39,26 23,36 62,62 365/24 Jam
2. Nitrogen Dioksida (NO2) 30,25 64,28 94,53 150/24 Jam
3. Karbon Monosikda (CO) 60 196,78 256,78 10.000/24 Jam
4. Debu 82,17 98,92 181,09 230/24 Jam
5. PM2.5 43,18 20,37 63,55 65/24 Jam
6. PM10 53,5 25,92 79,42 150/24 Jam
Sifat penting dampak ditelaah berdasarkan kriteria sebagai berikut:
1. Besarnya jumlah penduduk yang terkena dampak. Jumlah
penduduk yang akan terkena dampak termasuk kategori
sedang yakni kurang lebih sebanyak 48 KK/rumah atau
43,64% dari total batas wilayah studi. Sehingga dampak ini
termasuk dampak negatif penting (-P)
2. Luas wilayah Persebaran Dampak. Luas wilayah penyebaran
sempit yakni 100 m persegi dari areal sebaran dampak di Jln
Jend. Ahmad Yani yakni 18,38% dari total batas wilayah studi.
Sehingga dampak ini termasuk dampak negatif tidak penting
(-TP)
3. Lamanya dampak berlangsung. Lama berlangsungnya
dampak relative singkat yakni 2 bulan selama kegiatan
mobilisasi material dan peralatan. Sehingga kriteria dampak ini
termasuk negatif tidak penting (-TP).
4. Intensitas dampak. intensitas dampak termasuk dalam
kategori ringan. Oleh karena itu, dampak ini dikategorikan
negatif tidak penting (-TP).
5. Sifat kumulatif dampak. penurunan kualitas udara pada
kegiatan mobilisasi material tidak bersifat kumulatif karena
akan tereduksi secara alami dan akan berangsur normal
seiring dengan kemajuan pekerjaan, oleh karena itu, dampak
ini dikategorikan negatif tidak penting (-TP).
6. Berbalik atau tidak berbaliknya dampak. Dampak berbalik yaitu
setelah kegiatan mobilisasi material dan peralatan selesai.
Oleh karena itu, dampak ini dikategorikan negatif tidak
penting (-TP).
7. Banyaknya komponen lingkungan lain yang terkena dampak.
Tidak ada komponen lingkungan lainnya yang terkenda
dampak, sehingga tergolong sebagai dampak yang negatif
EVALUASI SECARA HOLISTIK
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Berdasarkan telaahan secara holistik, maka akan diketahui keterkaitan antara berbagai kegiatan sumber
dampak atau kegiatan penyebab dampak dengan dampak besar dan penting yang ditimbulkan, dan juga
keterkaitan antara suatu dampak dengan dampak lainnya.
Evaluasi secara holistik terhadap dampak lingkungan pada tahap konstruksi dengan menggunakan
bagan alir selengkapnya sebagaimana disajikan pada Gambar
EVALUASI SECARA HOLISTIK
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
EVALUASI SECARA HOLISTIK
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Komponen-Komponen Rencana Usaha dan/atau
Kegiatan yang Paling Banyak Menimbulkan Dampak
Lingkungan
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
KESIMPULAN KELAYAKAN LINGKUNGAN
Kelayakan
Lingkungan
Rencana Tata Ruang Sesuai
Ketentuan Peraturan Perundang-
Undangan
Kebijakan di Bidang Perlindungan dan
Pengelolaan Lingkungan Hidup Serta Sumber
Daya Alam yang Diatur dalam Peraturan
Perundang-Undanga
Kepentingan Pertahanan
Keamanan
Prakiraan secara Cermat Mengenai
Besaran dan Sifat Dampak Penting
Hasil Evaluasi secara Holistik
terhadap Seluruh Dampak Penting
Kemampuan Pelaku Usaha
dalam Menanggulangi Dampak
Negatif yang akan Timbul
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
KESIMPULAN KELAYAKAN LINGKUNGAN
Kelayakan
Lingkungan
Rencana Usaha dan/atau Kegiatan
Tidak Mengganggu Nilai-Nilai Sosial
atau Pandangan Masyarakat (Emic
View)
Rencana Usaha dan/atau Kegiatan
tidak akan Mempengaruhi dan/atau
Mengganggu Entitas Ekologis
Rencana Usaha dan/atau Kegiatan
Tidak Menimbulkan Gangguan
terhadap Usaha dan/atau Kegiatan
yang telah Berada di Sekitar
Tidak Dilampauinya Daya Dukung dan
Daya Tampung Lingkungan Hidup dari
Lokasi Rencana usaha
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
Dari hasil evaluasi kelayakan
lingkungan hidup dengan
menggunakan 10 (sepuluh) kriteria
kelayakan lingkungan hidup maka
disimpulkan bahwa rencana kegiatan
Pembangunan Stadion lakidende
Provinsi Sulawesi Tenggara Layak
Secara Lingkungan
LINGKUNGAN
KEPUTUSAN
KELAYAKAN
RKL RPL
RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
SEKIAN DAN
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Materi persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pksMateri persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pks
ju adi
 
Manual traceability mampu telusur iso 9001 & iso 22000
Manual traceability   mampu telusur iso 9001 & iso 22000Manual traceability   mampu telusur iso 9001 & iso 22000
Manual traceability mampu telusur iso 9001 & iso 22000
modern bakries group
 
konsep air bersih-PAPLC
konsep air bersih-PAPLCkonsep air bersih-PAPLC
konsep air bersih-PAPLC
Novita Lessy
 
01. Laporan Akhir Perencanaan Air Bersih Unand_u_Pencairan.docx
01. Laporan Akhir Perencanaan Air  Bersih Unand_u_Pencairan.docx01. Laporan Akhir Perencanaan Air  Bersih Unand_u_Pencairan.docx
01. Laporan Akhir Perencanaan Air Bersih Unand_u_Pencairan.docx
ErigasEka
 

What's hot (20)

Materi persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pksMateri persentase land aplikasi pks
Materi persentase land aplikasi pks
 
Buku Manual Program EPANET Versi Bahasa Indonesia
Buku Manual Program EPANET Versi Bahasa IndonesiaBuku Manual Program EPANET Versi Bahasa Indonesia
Buku Manual Program EPANET Versi Bahasa Indonesia
 
Manual traceability mampu telusur iso 9001 & iso 22000
Manual traceability   mampu telusur iso 9001 & iso 22000Manual traceability   mampu telusur iso 9001 & iso 22000
Manual traceability mampu telusur iso 9001 & iso 22000
 
Parameter kualitas dan analisis udara
Parameter kualitas dan analisis udaraParameter kualitas dan analisis udara
Parameter kualitas dan analisis udara
 
konsep air bersih-PAPLC
konsep air bersih-PAPLCkonsep air bersih-PAPLC
konsep air bersih-PAPLC
 
Penentuan Status Mutu Air dengan Metode Storet
Penentuan Status Mutu Air dengan Metode StoretPenentuan Status Mutu Air dengan Metode Storet
Penentuan Status Mutu Air dengan Metode Storet
 
Perawatan dan perbaikan jalan perkebunan
Perawatan dan perbaikan jalan perkebunanPerawatan dan perbaikan jalan perkebunan
Perawatan dan perbaikan jalan perkebunan
 
SNI 19-7117.2-2005 tentang Emisi Gas Buang - Sumber Tidak Bergerak - Bagian 2...
SNI 19-7117.2-2005 tentang Emisi Gas Buang - Sumber Tidak Bergerak - Bagian 2...SNI 19-7117.2-2005 tentang Emisi Gas Buang - Sumber Tidak Bergerak - Bagian 2...
SNI 19-7117.2-2005 tentang Emisi Gas Buang - Sumber Tidak Bergerak - Bagian 2...
 
Cara Menurunkan Amonia Ammonia di dalam air limbah -- By Anggi Nurbana PT. Ku...
Cara Menurunkan Amonia Ammonia di dalam air limbah -- By Anggi Nurbana PT. Ku...Cara Menurunkan Amonia Ammonia di dalam air limbah -- By Anggi Nurbana PT. Ku...
Cara Menurunkan Amonia Ammonia di dalam air limbah -- By Anggi Nurbana PT. Ku...
 
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
 
emisi gas buang
emisi gas buangemisi gas buang
emisi gas buang
 
Rincian Teknis Penyimpanan Limbah B3.pdf
Rincian Teknis Penyimpanan Limbah B3.pdfRincian Teknis Penyimpanan Limbah B3.pdf
Rincian Teknis Penyimpanan Limbah B3.pdf
 
01. Laporan Akhir Perencanaan Air Bersih Unand_u_Pencairan.docx
01. Laporan Akhir Perencanaan Air  Bersih Unand_u_Pencairan.docx01. Laporan Akhir Perencanaan Air  Bersih Unand_u_Pencairan.docx
01. Laporan Akhir Perencanaan Air Bersih Unand_u_Pencairan.docx
 
Pengelolaan limbah B3
Pengelolaan limbah B3Pengelolaan limbah B3
Pengelolaan limbah B3
 
89 permen02-1980-ttgpemeriksaankesehatan
89 permen02-1980-ttgpemeriksaankesehatan89 permen02-1980-ttgpemeriksaankesehatan
89 permen02-1980-ttgpemeriksaankesehatan
 
Kimia tanah
Kimia tanahKimia tanah
Kimia tanah
 
Pedoman Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Rencana Induk Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
 
Pemanfaatan limbah pabrik sawit
Pemanfaatan limbah pabrik sawitPemanfaatan limbah pabrik sawit
Pemanfaatan limbah pabrik sawit
 
SNI 6989.72:2009 tentang Air dan Air Limbah - Bagian 72: Cara Uji Kebutuhan O...
SNI 6989.72:2009 tentang Air dan Air Limbah - Bagian 72: Cara Uji Kebutuhan O...SNI 6989.72:2009 tentang Air dan Air Limbah - Bagian 72: Cara Uji Kebutuhan O...
SNI 6989.72:2009 tentang Air dan Air Limbah - Bagian 72: Cara Uji Kebutuhan O...
 
SNI 19-7119.3-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 3: Cara Uji Partikel Tersusp...
SNI 19-7119.3-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 3: Cara Uji Partikel Tersusp...SNI 19-7119.3-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 3: Cara Uji Partikel Tersusp...
SNI 19-7119.3-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 3: Cara Uji Partikel Tersusp...
 

Similar to PPT ANDAL STADION LAKIDENDE.pptx

materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptxmaterhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
arwahyudin27
 
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lhInd puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Dian Nandariardi
 
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontaloProfile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
Martein Adigana
 
PPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptxPPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptx
FadliST
 
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnnpower point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
Heri Susanto
 

Similar to PPT ANDAL STADION LAKIDENDE.pptx (20)

PPT K3 KONSTRUKSI_I PUTU ARDIKA PRADANA PUTRA.pdf
PPT K3 KONSTRUKSI_I PUTU ARDIKA PRADANA PUTRA.pdfPPT K3 KONSTRUKSI_I PUTU ARDIKA PRADANA PUTRA.pdf
PPT K3 KONSTRUKSI_I PUTU ARDIKA PRADANA PUTRA.pdf
 
PPT PMK DD Saluran Pembuang Ciujung.pptx
PPT PMK DD Saluran Pembuang Ciujung.pptxPPT PMK DD Saluran Pembuang Ciujung.pptx
PPT PMK DD Saluran Pembuang Ciujung.pptx
 
materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptxmaterhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
materhyjghvbjvcjhmgjkv jhvhgv jhbi CESMP.pptx
 
Uji Kompetensi Ahli Muda Teknik Jalan Jenjang 7 MOSES HADUN.pptx
Uji Kompetensi Ahli Muda Teknik Jalan Jenjang 7 MOSES HADUN.pptxUji Kompetensi Ahli Muda Teknik Jalan Jenjang 7 MOSES HADUN.pptx
Uji Kompetensi Ahli Muda Teknik Jalan Jenjang 7 MOSES HADUN.pptx
 
01. PROGRES MINGGU KE 1 TGL 5 SD 11 OKTB 121021 edit bob.pptx
01. PROGRES MINGGU KE 1 TGL 5 SD 11 OKTB 121021 edit bob.pptx01. PROGRES MINGGU KE 1 TGL 5 SD 11 OKTB 121021 edit bob.pptx
01. PROGRES MINGGU KE 1 TGL 5 SD 11 OKTB 121021 edit bob.pptx
 
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lhInd puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
 
RENCANA PEMBANGUNAN KAWASAN PERMUKIMAN PRIORITAS (RPKPP) KAWASAN PERKOTAAN MA...
RENCANA PEMBANGUNAN KAWASAN PERMUKIMAN PRIORITAS (RPKPP) KAWASAN PERKOTAAN MA...RENCANA PEMBANGUNAN KAWASAN PERMUKIMAN PRIORITAS (RPKPP) KAWASAN PERKOTAAN MA...
RENCANA PEMBANGUNAN KAWASAN PERMUKIMAN PRIORITAS (RPKPP) KAWASAN PERKOTAAN MA...
 
Paparan kick off review mission TA. 2017
Paparan kick off review mission TA.  2017Paparan kick off review mission TA.  2017
Paparan kick off review mission TA. 2017
 
Kinerja Oktober 2022.pptx
Kinerja Oktober 2022.pptxKinerja Oktober 2022.pptx
Kinerja Oktober 2022.pptx
 
BIMBINGAN TEKNIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
BIMBINGAN TEKNIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDURBIMBINGAN TEKNIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
BIMBINGAN TEKNIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
 
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
 
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
Bimbingan Teknis AMDAL UKL UPL dan Izin Lingkungan 17-18 Nov 2106 Tentang Per...
 
Ukl upl karoseri wanaco indo niaga
Ukl upl karoseri wanaco indo niagaUkl upl karoseri wanaco indo niaga
Ukl upl karoseri wanaco indo niaga
 
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
 
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontaloProfile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
Profile kantor pertanahan kabupaten gorontalo
 
PPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptxPPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptx
 
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnnpower point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
 
REVISI PCM SUPV. DI JATENG 2.pptx
REVISI PCM SUPV. DI JATENG 2.pptxREVISI PCM SUPV. DI JATENG 2.pptx
REVISI PCM SUPV. DI JATENG 2.pptx
 
Proses Dokumen lingkungan RS.pptx
Proses Dokumen lingkungan RS.pptxProses Dokumen lingkungan RS.pptx
Proses Dokumen lingkungan RS.pptx
 
Materi DLH Jatim -Apindo.ppt
Materi DLH Jatim -Apindo.pptMateri DLH Jatim -Apindo.ppt
Materi DLH Jatim -Apindo.ppt
 

Recently uploaded

Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
MichaelPateh1
 
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Jual Obat Aborsi Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
 

Recently uploaded (15)

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus TerbesarUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
 
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala TerpercayaLim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
 
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
 
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
 
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
 
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYAIDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
 
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin TerpercayaPapilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang TerbaruKisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
 
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINIIDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
 
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
 
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto CuanSakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
 

PPT ANDAL STADION LAKIDENDE.pptx

  • 1. PEMBAHASAN DOKUMEN Analisis Dampak Lingkungan Hidup & Rencana Pengelolaan Lingkungan - Rencana Pemantauan Lingkungan Dinas Cipta Karya, Bina Kontruksi dan Tata Ruang Prov. Sulawesi Tenggara Rencana Kegiatan Pembangunan Stadion Lakidende
  • 2. Pelaku Usaha dari Kegiatan ini adalah Dinas Cipta Karya, Bina Konstruksi & Tata Ruang Prov. Sultra Pendahuluan GAMBARAN UMUM USAHA/KEGIATAN (PENDAHULUAN) Rencana kegiatan yang akan dilaksanakan ini adalah Pembangunan Pembangunan Stadion Lakidende Penanggung Jawab : Dr. Ir. H. Pahri Yamsu, M.Si (Kepala Dinas) Lokasi Kegiatan Terletak di Kelurahan Bende Kecamatan Kadia Luas Lahan yang digunakan adalah ± 3,98754 Hektar & Volume Bangunan ± 11,252.4 m2 SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Dasar penentuan dokumen kajian lingkungan untuk kegiatan ini, merujuk pada Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2021 tentang Peyelenggaraan Perizinan Bernasis Resiko bahwa kegiatan pembangunan Stadion Lakidende Provinsi Sulawesi Tenggara termasuk dalam Sektor Pariwisata & Merupakan kewenangan Kab/Kota. Alasan wajib Amdal dan Pendekatan Studi yang Digunakan
  • 3. Berdasarkan dari hasil Keterangan Rencana Kota (KRK) Nomor : 653/593/KRK/X/2021 menunjukan bahwa lokasi pembangunan Stadion Lakidende merupakan areal kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Wisata Kota, Kajian terhadap dampak penting didasarkan pada dampak-dampak penting hipotetik yang telah disepakati dalam Dokumen Formulir Kerangka Acuan (Formulir KA) (DPH Terlampir) b. Lokasi rencana usaha dan/atau kegiatan Deskripsi Singkat Rencana Usaha dan/atau Kegiatan a. Status rencana usaha dan/atau kegiatan Rinkasan Pelingkupan Status studi AMDAL rencana kegiatan pembangunan stadiun lakidende dilakukan bersamaan dengan penyusunan studi kelayakan dan Detail Engginering Desain (DED c. Jadwal pelaksanaan rencana usaha dan/atau kegiatan Jadwal pelaksanaan rencana usaha dan/atau kegitan untuk tahap pra konstruksi, konstruksi dan operasi akan berlangsung dari tahun 2021 – 2023, schedule terlampir SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 4. Ringkasan Pelingkupan Proses Pelingkupan Dampak Penting Hipotetik berdasarkan kesepakatan Ka-Andal pada setiap tahapan kegiatan No Komponen Kegiatan Dampak Penting Hipotetik (DPH) Batas Waktu Kajian Keterangan A Tahap Konstruksi: 1 Perizinan dan Sosialisasi 1. Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat 1 bulan Waktu ini dialokasikan untuk sosialisasi rencana kegiatan secara intensif kepada masyarakat sekitar 2. Keresahan Masyarakat 1 bulan 2 Pembebasan Lahan 1. Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat 3 bulan Kegiatan penyelesaian pengadaan tanah dialokasikan paling lama 3 bulan Keresahan Masyarakat Peningkatan Pendapatan B Tahap Konstruksi 1 Mobilisasi Peralatan dan Material 1. Penurunan kualitas udara 6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan kebutuhan 2. Peningkatan kebisingan 6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan kebutuhan 3. Gangguan transportasi darat 6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan kebutuhan 4. Penurunan derajat kesehatan masyarakat 6 bulan Mobilisasi peralatan akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan kebutuhan 5. Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat 1 bulan Waktu ini dialokasikan untuk sosialisasi rencana kegiatan secara intensif kepada masyarakat sekitar 6. Keresahan Masyarakat 1 bulan 5 Konstruksi Gedung Stadion 1. Peningkatan kebisingan 18 bulan Waktu ini disesuaikan dengan lama pelaksanaan konstruksi 2. Bangunan Fisik 18 bulan Waktu ini termasuk pamsangan tiang pancang yang diperkirakan memberikan dampak gangguan bangunan fisik rumah 3. Penurunan derajat kesehatan masyarakat 18 bulan Waktu ini disesuaikan dengan lama pelaksanaan konstruksi 4. Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat 3 bulan Waktu ini dialokasikan untuk sosialisasi rencana kegiatan secara intensif kepada masyarakat sekitar 5. Keresahan Masyarakat 3 bulan C Tahap Operasi 1 Operasional Stadion 1. Kualitas Udara 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu 2. Kesempatan Kerja dan Berusaha 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu 3. Peningkatan Pendapatan 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu 4. Gangguan Kesehatan Masyarakat 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu 5. Sikap dan Presepasi Masyarakat 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu 6. Keresaan Masyarakat 25 tahun Waktu ini merupakan usia stadion lakidende yang direncanakan, dapat lebih lama jika ada pemeliharaan tertentu SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 5. Operasional Stadion Tahapa n Kegiata n Ringkasan Deskripsi Kegiatan 1. Penerimaan Tenaga Kerja 2. Mobilisasi Peralatan dan Material 3. Pembangunan & Pengoperasian Basecamp 4. Pembongkaran Gedung Stadion Lama 5. Pembangunan Stadion Lakidende 6. Pembangunan Sarana Pendukung 1. Perizinan 2. Sosialisasi 1. Penerimaan TK Operasional 2. Operasional stadion Lakidende 3. Operasional Sarana Pendukung Pra Konstruksi Konstruksi SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 6. Ringkasan Deskripsi Kegiatan SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 8. RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL Komponen Geo Fisik Kimia 1. Geologi Regional 2. Iklim 3. Kondisi Kualitas Udara 4. Tingkat Kebisingan 5. Kualitas Air 6. Transportasi Komponen Sosial, Ekonomi Budaya 1. Kependudukan 2. Sikap dan Persepsi 3. Keresahan Komponen Kesehatan Masyarakat 1. Sarana Kesehatan 2. Tenaga Kesehatan 3. Pola Penyakit 4. Sanitasi Lingkungan SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 9. Kualitas Udara RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL Kebisingan No Parameter Uji Satuan Waktu Hasil Pengukuran Baku Mutu U-01 U-02 U-03 1 Sulfur Dioksida (SO2) µg/Nm3 1 jam 18,8 0 9,40 12,50 150 2 Nitrogen Dioksida (NO2) µg/Nm3 1 jam 32,6 10,20 19,80 200 3 KarbonMonoksida (CO) µg/Nm3 1 jam 6.00 0 3.600 4.100 10.000 4 TSP ( Debu) µg/Nm3 1 jam 165, 8 76,10 107,80 230 5 Suhu °C 1 jam 36,1 0 38,70 35,90 6 PM 2,5 µg/Nm3 1 jam 34 10 17 55 7 PM 10 µg/Nm3 1 jam 57 12 32 75 No Parameter Hasil Perhitungan ISPU Kategori ISPU U-01 U-02 U-03 U-01 U-02 U-03 1. Sulfur Dioksida (SO2) 39,2 6 37,61 38,16 Baik Baik Baik 2. Nitrogen Dioksida (NO2) 30,2 5 20,92 24,92 Baik Baik Baik 3. Karbon Monoksida (CO) 60 36 41 Sedang Baik Baik 4. TSP (Debu) 82,1 7 57,25 66,06 Sedang Sedang Sedang 5. Partikulat (PM2.5) 73,1 8 43,11 51,88 Sedang Baik Sedang 6. Partikulat (PM10) 53,5 31 41 Sedang Baik Baik U-01; S03⁰59'02.81'' E122⁰30'36.87'' Jalan Jend Ahmad Yani U-02: S03⁰59'12.13'' E122⁰30'33.62'' Tapak Lokasi Proyek U-03: S03⁰59'16.76'' E122⁰30'35.58'' Sekitar Permukiman Masyarakat No. Parameter Waktu Pengambilan Hasil (dB) Baku Mutu(dB) A. Lokasi Jalan Jend Ahmad Yani 1 Kebisingan (dΒ) 1 jam 68,50 55 - 70 dB B. Lokasi Tapak Proyek 2 Kebisingan (dΒ) 1 Jam 52,60 55 - 70 dB C Lokasi Permukimaan Warga Kelurahan Bende 3 Kebisingan (dΒ) 1 Jam 56,80 55 - 70 dB Dari hasil pengukuran kebisingan disekitar lokasi pembangunan Stadion Lakidende Prov. Sultra, pada titik lokasi pengukuran yaitu jalan Jend ahmad Yani, tapak rencana kegiatan dan permukiman warga masih berada dibawah baku mutu tingkat kebisingan, skala kualitas lingkungan termasuk dalam kategori baik SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 10. Kualitas Air Sumur Bor RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL Kualitas Air Sumur Gali No Parameter Pemeriksaan Satuan Hasil Baku Mutu Spesifikasi Metode Kelas I Kelas II 1 Suhu* °C 29,20 Dev.3 Dev.3 Thermoneter 2 Total Padatan Terlarut (TDS) mg/l 117 1000 1000 Gravimetri 3 Total Suspendid Solid (TSS) * mg/l 8,60 40 50 Gravimetri 4 PH (Derajat Keasaman) * - 7,57 6-9 6-9 (SNI06-6999-11-2004) 5 Desolved Oxygen (DO) mg/l 4,40 6 4 DO Meter 6 Chemical Oxygen Demand (COD) mg/l 6,80 10 25 Titrimetri 7 Amonia (Sebagai N) mg/l <0,001 0,1 0,2 Spektrofotometrik 8 Biologycal Oxygen Demand (BOD) mg/l 0,20 2 3 BOD Meter 9 Nitrat (Sebagai N) mg/l <0,001 10 10 Spektrofotometrik 10 Nitrit (Sebagai N) mg/l <0,001 0,06 0.06 Spektrofotometrik 11 Total Fosfat Sebagai P mg/l 0,004 0,2 0,2 Spektrofotometrik 12 Sulfat (SO4 -2) mg/l 6,10 300 300 Spektrofotometrik 13 Besi (Fe) mg/l 0,0045 0,3 - Spektrofotometrik 14 Mangan * (Mn) mg/l 0,0021 0,1 - AAS 15 Cadmium (Cd) mg/l 0,0001 0,01 0,01 AAS 16 Krom val.6 (Cr+6) mg/l 0,0004 0,05 0,05 AAS 17 Tembaga * (CU) mg/l 0,0012 0,02 0,02 AAS 18 Timbal * (Pb) mg/l 0,0001 0,03 0,03 AAS 19 Seng* (Zn) mg/l 0,0029 0,05 0,05 AAS 20 Raksa (Hg) mg/l 0,0001 0,001 0,002 AAS 21 Selenium (Se) mg/l 0,0011 0,01 0,01 AAS 22 Arsen (As) mg/l 0,0019 0,05 0,05 AAS 23 Cobalt (CO) mg/l 0,0107 0,2 0,2 AAS 24 Sianida (CN) mg/l <0,001 0,02 0,02 AAS 25 Detergen Total mg/l 0,012 0,2 0,2 Spektrofotometrik 26 Minyak Lemak mg/l 0,005 1 1 Spektrofotometrik 27 Total Coliform CFFU/100 ml 0 1000 5000 MPN 28 Jumlah Eshericia coli CFFU/100 0 1000 Tabung Ganda No Parameter Pemeriksaan Satua n Hasil Baku Mutu Spesifikasi Metode Kelas I Kelas II 1 Suhu* °C 29,40 Dev.3 Dev.3 Thermoneter 2 Total Padatan Terlarut (TDS) mg/l 89 1000 1000 Gravimetri 3 Total Suspendid Solid (TSS) * mg/l 1,27 40 50 Gravimetri 4 PH (Derajat Keasaman) * - 7,88 6-9 6-9 (SNI06-6999-11- 2004) 5 Desolved Oxygen (DO) mg/l 4,80 6 4 DO Meter 6 Chemical Oxygen Demand (COD) mg/l 7,80 10 25 Titrimetri 7 Amonia (Sebagai N) mg/l <0,001 0,1 0,2 Spektrofotometrik 8 Biologycal Oxygen Demand (BOD) mg/l 0,40 2 3 BOD Meter 9 Nitrat (Sebagai N) mg/l <0,001 10 10 Spektrofotometrik 10 Nitrit (Sebagai N) mg/l <0,001 0,06 0.06 Spektrofotometrik 11 Total Fosfat Sebagai P mg/l 0,002 0,2 0,2 Spektrofotometrik 12 Sulfat (SO4 -2) mg/l 5,80 300 300 Spektrofotometrik 13 Besi (Fe) mg/l 0,0116 0,3 - Spektrofotometrik 14 Mangan * (Mn) mg/l 0,0032 0,1 - AAS 15 Cadmium (Cd) mg/l 0,0001 0,01 0,01 AAS 16 Krom val.6 (Cr+6) mg/l 0,0008 0,05 0,05 AAS 17 Tembaga * (CU) mg/l 0,0019 0,02 0,02 AAS 18 Timbal * (Pb) mg/l 0,0001 0,03 0,03 AAS 19 Seng* (Zn) mg/l 0,0103 0,05 0,05 AAS 20 Raksa (Hg) mg/l 0,0001 0,001 0,002 AAS 21 Selenium (Se) mg/l 0,0014 0,01 0,01 AAS 22 Arsen (As) mg/l 0,0027 0,05 0,05 AAS 23 Cobalt (CO) mg/l 0,011 0,2 0,2 AAS 24 Sianida (CN) mg/l <0,001 0,02 0,02 AAS 25 Detergen Total mg/l 0,014 0,2 0,2 Spektrofotometrik 26 Minyak Lemak mg/l 0,002 1 1 Spektrofotometrik 27 Total Coliform CFFU/ 100 ml 0 1000 5000 MPN 28 Jumlah Eshericia coli CFFU/ 0 1000 Tabung Ganda SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 11. Transportasi RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL Periode Waktu Volume Kendaraan (kend/jam) MC smp = 0,25 LV smp = 1,0 HV smp = 1,2 Total MC LV HV Total 07.00 - 08.00 1079 592 10 1681 270 592 12 874 07.15 - 08.15 1148 655 12 1815 287 655 14 956 07.30 - 08.30 1238 696 15 1949 310 696 18 1024 07.45 - 08.45 1227 692 14 1933 307 692 17 1016 08.00 - 09.00 1155 663 15 1833 289 663 18 970 12.00 - 13.00 1059 754 13 1826 265 754 16 1034 12.15 - 13.15 1047 782 14 1843 262 782 17 1061 12.30 - 13.30 1110 823 14 1947 278 823 17 1117 12.45 - 13.45 1144 882 11 2037 286 882 13 1181 13.00 - 14.00 1060 847 17 1924 265 847 20 1132 16.00 - 17.00 1264 884 22 2170 316 884 26 1226 16.15 - 17.15 1262 904 22 2188 316 904 26 1246 16.30 - 17.30 1207 861 21 2089 302 861 25 1188 16.45 - 17.45 1299 950 18 2267 325 950 22 1296 17.00 - 18.00 1342 967 14 2323 336 967 17 1319 MAXIMUM 2323 MAX 1319 Berdasarkan hasil perhitungan yang terdapat pada tabel di atas dapat dilihat bahwa derajat kejenuhan atau perbandingan antara volume kendaraan dan kapasitas ruas jalan (V/C ratio) sampai saat operasi (hal ini sesuai rencana kegiatan pembangunan Stadion Lakidende Prov. Sultra) mendatang pada jam puncak sebesar 0,40 dengan kinerja atau tingkat pelayanan jalan berada pada kategori LOS B SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 12. Transportasi RONA LINGKUNGANHIDUP AWAL SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari NO Nama Ruas Jalan Tipe Jalan Lebar Jalan Jam Puncak Volume (SMP/Jam) CO FCw FCsP FCsf FCcs C D/S LOS 1 Jl. Jend. Ahmad Yani 4/2 UD 12 17.00 - 18.00 1319 6000 1,29 1 0,94 0,90 6548 0,21 A Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari Pada Saat Konstruksi NO Nama Ruas Jalan Tipe Jalan Lebar Jalan Jam Puncak Volume (SMP/Jam) Bangkitan dan Tarikan (SMP/Jam Volume Pada saat Masa Konstruksi CO FCw FCs p FCsf FCcs C D/S LOS 1 Jl. Jend. Ahmad Yani 4/2 UD 12 17.00 - 18.00 1319 45 1364 6000 1,29 1 0,94 0,90 6548 0,21 B Analisis Ruas Jalan di Sekitar Pembangunan Stadion Lakidende Kendari Pada Saat Tahun Pertama Operasi NO Nama Ruas Jalan Tipe Jalan Lebar Jalan Jam Puncak Volume (SMP/Jam) Bangkitan dan Tarikan Tahun Pertama (SMP/Jam Volume Pada saat Masa Operasi CO FCw FCsP FCsf FCcs C D/S LOS 1 Jl. Jend. Ahmad Yani 4/2 UD 12 17.00 - 18.00 1319 1344 2663 6000 1,29 1 0,94 0,90 6548 0,40 B
  • 13. RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL Sosial Budaya Harapan Masyarakat Alasan yang disampaikan oleh responden didominasi oleh Kesempatan kerja atau memperbaiki ekonomi keluarga, hal ini diungkapkan oleh 48% responden. Alasan lainnya adalah wilayah akan berkembang sebanyak 24%, membuka peluang usaha sebanyak 24 % dan tidak tahu yakni 4%. Sikap dan Persepsi Masyarakat Berdasarkan hasil survei terhadap responden tentang sikap masyarakat terhadap rencana proyek diperoleh data bahwa 96% responden lebih banyak menyatakan setuju dengan harapan dapat membuka lapangan pekerjaan bagi masyarakat dan berdampak bagi peningkatan sumber ekonomi bagi mereka serta perkembangan wilayah. Sedangkan 4% tidak memberikan tanggapan karena tidak tahu adanya rencana pengerjaan proyek Adat Istiadat di Wilayah Studi Berdasarkan hasil survei tentang kondisi pelestarian adat istiadat di sekitar lokasi proyek, dapat dijelaskan bahwa 70% dari responden menjawab bahwa mereka masih melestarikan adat istiadat masyarakat, 10 % sudah jarang dilakukan dan 20 % respondennya kadang-kadang dilakukan. Berbagai aktivitas yang masih dipertahankan oleh masyarakat pada umumnya berwujud ritual yang berkaitan dengan siklus kehidupan manusia, seperti perkawinan, kematian, maupun peringatan hari besar keagamaan SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 14. RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL SANITASI LINGKUNGAN Sarana air bersih yang digunakan oleh penduduk di lokasi studi berasal dari sumber yang terlindungi yakni air gunung dan sumur gali Kondisi jamban yang memenuhi syarat di lokasi studi telah mempuni dibeberapa tempat. Berdasarkan hasil observasi, diperoleh 92% responden yang memiliki jamban dan memenuhi syarat, sedangkan hanya sebanyak 8% jambannya tidak memenuhi syarat. Dalam survey yang dilakukan, tidak terdapat rumah yang tidak memiliki jamban SARANA KESEHATAN KESEHATAN MASYARAKAT SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Berdasarkan data puskesmas mekar Kecamatan Kadia selama 5 tahun terakhir, Tren kejadian penyakit yang menjadi masalah terbanyak dan sering ditangani pada fasilitas kesehatan yang ada di Kecamatan Kadia yaitu Infeksi akut lain pada saluran pernapasan bagian atas atau biasanya di kenal penyakit ISPA sebanyak 2106 kasus pada tahun 2016 dan mengalami penurunan pada tahun 2019 sebanyak 1903 kasus, kemudian diikuti dengan kejadian Penyakit pada sistem otot dan jaringan pengikat.
  • 15. HASIL PELIBATAN MASYARAKAT DASAR PELAKSANAAN  UU NOMOR 11 TAHUN 2020  PP NOMOR : 22 TAHUN 2021  PERMEN LH NO.: 17 TAHUN 2012 TUJUAN PELAKSANAAN  Masyarakat mendapatkan informasi  Masyarakat dapat menyampaikan SPT  Masyarakat dapat terlibat dalam proses pengambilan keputusan  Masyarakat dapat menyampaikan SPT atas proses izin lingkungan PROSES PELAKSANAAN  Pengumuman pada Media Massa setempat  Pengumuman Di Lokasi Kegiatan  Pelaksanaan FGD di Lokasi Kegiatan HASIL PELAKSANAAN  Harapan Masyarakat  Kekhawatiran Masyarakat  Sikap  Sarana-saran SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 16. Identifikasi dampak potensial dalam studi ini dilakukan dengan menggunakan metode matriks dan bagan alir. Berdasarkan atas jenis kegiatan yang dilaksanakan serta rona lingkungan yang akan terkena dampak di lokasi rencana kegiatan dan saran pendapat dari masyarakat setempat, maka dapat diidentifikasi jenis dampak potensial yang diprakirakan tiimbul pada setiap tahapan Pembangunan Stadion Lakidende Identifikasi Dampak Potensial SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 17. SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Metode evaluasi dampak potensial yang digunakan adalah diskusi tim (rapat), telaah pustaka serta mengacu pada PP Nomor 22 Tahun 2021 pada lampiran II dengan menggunakan kriteria dampak penting sebagai ukuran dalam evaluasi. Kriteria evaluasi dampak penting hipotetik tersebut yang terdiri dari: 1. Besaran rencana Usaha dan/atau Kegiatan yang menyebabkan dampak tersebut dan rencana pengelolaan lingkungan awal yang menjadi bagian rencana Usaha dan/atau Kegiatan untuk menanggulangi dampak. 2. Kondisi rona lingkungan yang ada termasuk kemampuan mendukung Usaha dan/atau Kegiatan tersebut atau tidak. 3. Pengaruh rencana Usaha dan/atau Kegiatan terhadap kondisi Usaha dan/atau Kegiatan lain di sekitar lokasi rencana Usaha dan/atau Kegiatan atau sebaliknya. 4. Intensitas perhatian masyarakat terhadap rencana Usaha dan/atau Kegiatan baik harapan, dan kekhawatiran persetujuan atau penolakan terhadap rencana Usaha dan/atau Kegiatan
  • 18. SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 19. No Komponen Kegiatan Dampak Penting Hipotetik (DPH) A Tahap Pra Konstruksi: 1 Perizinan dan Sosialisasi - Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat - Keresahan Masyarakat 2 Pembebasan Lahan - Peningkatan Pendapatan - Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyarakat - Keresahan Masyarakat B Tahap Konstruksi 1 Penerimaan Tenaga Kerja Konstruksi - Kesempatan kerja dan berusaha - Peningkatan pendapatan - Persepsi masyarakat - Keresahan masyarakat 2 Mobilisasi Peralatan dan Material - Penurunan kualitas udara - Peningkatan kebisingan - Gangguan transportasi darat - Penurunan derajat kesehatan masyarakat 3 Konstruksi Stadion - Kebisingan - Bangunan Fisik - Timbulnya persepsi dan sikap negatif masyaraka - Keresahan masyarakat - Penurunan derajat kesehatan masyarakat C Tahap Operasi 1 Penerimaan Tenaga Kerja Operasi - Peningkatan kesempatan kerja - Peningkatan pendapatan - Sikap dan Persepsi - Keresahan masyarakat 2 Operasional Stadion - Peningkatan kebisingan - Gangguan lalulintas dan Kemacetan - Kesempatan Kerja dan Berusaha - Peningkatan Pendapatan - Sikap dan Presepsi Masyarakat 3 Pengoperasian Sarana & Prasarana - Penurunan kualitas udara - Penurunan kualitas Air - Gangguan lalu lintas dan Kemacetan - Kesehatan masyarakat SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Daftar DPH
  • 20. Batas Tapak Proyek Batas tapak proyek rencana pembangunan stadion lakidende yaitu sebidang lahan dengan luas ± 38. 975,4 m2 atau 3,8975 ha. Batas Sosial Batas sosial merupakan ruang di sekitar rencana usaha dan/atau kegiatan yang merupakan tempat berlangsungnya berbaga interaksi sosial yang mengandung norma dan nilai tertentu yang sudah mapan. Batas sosial rencana pembangunan stadion lakidende yaitu permukiman penduduk sekitar Batas Wilayah Studi Batas Ekologis Batas ekologis dari rencana pembangunan stadion lakidende yaitu radius 200 meter dari tapak bangunan utama dimana pada area ini merupakan sebaran dampak penurunan kualitas udara dan peningkatan kebisingan Batas Administrasi Batas administrasi rencana pembangunan Stadion lakidende yaitu Kelurahan Bende Kecamatan Kadia Kota Kendari SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 21. Batas Waktu Kajian SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 22. PRAKIRAAN DAMPAK PENTING Prakiraan Dampak Penting pada dasarnya menghasilkan informasi mengenai besaran dan sifat penting dampak untuk setiap dampak penting hipotetik (DPH) yang dikaji PRAKIRAAN BESARAN DAMPAK Guna mengetahui besar-kecilnya dampak maka dilakukan prakiraan besaran dampak melalui selisih antara skala kualitas lingkungan dengan proyek dengan skala kualitas lingkungan saat rona lingkungan awal (sebelum adanya proyek) ΔK = KLdp – KLtp Prakiraan dampak dilakukan dengan menggunakan pendekatan analogi, pendekatan matematis dan penilaian para ahli (professional judgment) Prakiraan sifat penting dampak dilakukan dengan menggunakan 7 kriteria dampak penting lingkungan SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Δ = Besaran dampak KL p = Nilai parameter lingkungan hidup yang akan datang dengan proyek KL o = Nilai parameter lingkungan hidup sebelum adanya proyek
  • 23. PRAKIRAAN DAMPAK PENTING TAHAP KONSTRUKSI Besaran Dampak P e n u r u n a n k u a li t a s u d a r a SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Sifat Penting Dampak No. Jenis Gas Emisi Rona Awal (µg/m3) Emisi (µg/m3) Emisi pada saat kegiatan (µg/m3) Baku Mutu (µg/m3) 1. Sulfur Dioksida (SO2) 39,26 23,36 62,62 365/24 Jam 2. Nitrogen Dioksida (NO2) 30,25 64,28 94,53 150/24 Jam 3. Karbon Monosikda (CO) 60 196,78 256,78 10.000/24 Jam 4. Debu 82,17 98,92 181,09 230/24 Jam 5. PM2.5 43,18 20,37 63,55 65/24 Jam 6. PM10 53,5 25,92 79,42 150/24 Jam Sifat penting dampak ditelaah berdasarkan kriteria sebagai berikut: 1. Besarnya jumlah penduduk yang terkena dampak. Jumlah penduduk yang akan terkena dampak termasuk kategori sedang yakni kurang lebih sebanyak 48 KK/rumah atau 43,64% dari total batas wilayah studi. Sehingga dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) 2. Luas wilayah Persebaran Dampak. Luas wilayah penyebaran sempit yakni 100 m persegi dari areal sebaran dampak di Jln Jend. Ahmad Yani yakni 18,38% dari total batas wilayah studi. Sehingga dampak ini termasuk dampak negatif tidak penting (-TP) 3. Lamanya dampak berlangsung. Lama berlangsungnya dampak relative singkat yakni 2 bulan selama kegiatan mobilisasi material dan peralatan. Sehingga kriteria dampak ini termasuk negatif tidak penting (-TP). 4. Intensitas dampak. intensitas dampak termasuk dalam kategori ringan. Oleh karena itu, dampak ini dikategorikan negatif tidak penting (-TP). 5. Sifat kumulatif dampak. penurunan kualitas udara pada kegiatan mobilisasi material tidak bersifat kumulatif karena akan tereduksi secara alami dan akan berangsur normal seiring dengan kemajuan pekerjaan, oleh karena itu, dampak ini dikategorikan negatif tidak penting (-TP). 6. Berbalik atau tidak berbaliknya dampak. Dampak berbalik yaitu setelah kegiatan mobilisasi material dan peralatan selesai. Oleh karena itu, dampak ini dikategorikan negatif tidak penting (-TP). 7. Banyaknya komponen lingkungan lain yang terkena dampak. Tidak ada komponen lingkungan lainnya yang terkenda dampak, sehingga tergolong sebagai dampak yang negatif
  • 24. EVALUASI SECARA HOLISTIK SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - Berdasarkan telaahan secara holistik, maka akan diketahui keterkaitan antara berbagai kegiatan sumber dampak atau kegiatan penyebab dampak dengan dampak besar dan penting yang ditimbulkan, dan juga keterkaitan antara suatu dampak dengan dampak lainnya. Evaluasi secara holistik terhadap dampak lingkungan pada tahap konstruksi dengan menggunakan bagan alir selengkapnya sebagaimana disajikan pada Gambar
  • 25. EVALUASI SECARA HOLISTIK SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 26. EVALUASI SECARA HOLISTIK SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 27. Komponen-Komponen Rencana Usaha dan/atau Kegiatan yang Paling Banyak Menimbulkan Dampak Lingkungan SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 28. SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 29. KESIMPULAN KELAYAKAN LINGKUNGAN Kelayakan Lingkungan Rencana Tata Ruang Sesuai Ketentuan Peraturan Perundang- Undangan Kebijakan di Bidang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup Serta Sumber Daya Alam yang Diatur dalam Peraturan Perundang-Undanga Kepentingan Pertahanan Keamanan Prakiraan secara Cermat Mengenai Besaran dan Sifat Dampak Penting Hasil Evaluasi secara Holistik terhadap Seluruh Dampak Penting Kemampuan Pelaku Usaha dalam Menanggulangi Dampak Negatif yang akan Timbul SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 30. KESIMPULAN KELAYAKAN LINGKUNGAN Kelayakan Lingkungan Rencana Usaha dan/atau Kegiatan Tidak Mengganggu Nilai-Nilai Sosial atau Pandangan Masyarakat (Emic View) Rencana Usaha dan/atau Kegiatan tidak akan Mempengaruhi dan/atau Mengganggu Entitas Ekologis Rencana Usaha dan/atau Kegiatan Tidak Menimbulkan Gangguan terhadap Usaha dan/atau Kegiatan yang telah Berada di Sekitar Tidak Dilampauinya Daya Dukung dan Daya Tampung Lingkungan Hidup dari Lokasi Rencana usaha SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 31. Dari hasil evaluasi kelayakan lingkungan hidup dengan menggunakan 10 (sepuluh) kriteria kelayakan lingkungan hidup maka disimpulkan bahwa rencana kegiatan Pembangunan Stadion lakidende Provinsi Sulawesi Tenggara Layak Secara Lingkungan LINGKUNGAN KEPUTUSAN KELAYAKAN
  • 33. RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 34. RENCANA PENGELOLAAN LINGKUNGAN SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 35. RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 36. RENCANA PEMANTAUAN LINGKUNGAN SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL - SELENGKAPNYA DAPAT DILIHAT DALAM DOKUMEN ANDAL -
  • 37.