SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
PUSLIDA BINTAN
Pusat Literasi Daerah
Kabupaten Bintan 2023
Latar Belakang
• Melaksanakan Misi dari DPAD Kabupaten Bintan yaitu “ Mewujudkan
pemasyarakatan perpustakaan dalam rangka peningkatan minat baca
masyarakat”;
• Mewujudkan Program Prioritas Nasional yaitu Program Transformasi Perpustakaan
Berbasis Inklusi Sosial (TPBIS).
Policy
• PERATURAN PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 4 TAHUN 2021. TENTANG.
AKADEMI LITERASI (Pasal 4-Pasal 9)
• PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 6 TAHUN 2017
TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHAN
• PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 10 TAHUN 2017
TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN SEKOLAH DASAR/MI
• PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 11 TAHUN 2017
TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MT
• PERBUP Nomor … tentang Penyelenggaraan Dan Pengembangan Perpustakaan Di Daerah;
• SK Bupati Kabupaten Bintan tentang Bunda Literasi;
• SK Kepala DPAD Kabupaten Bintan tentang SiBuBa.
Kondisi Terkini
107
40
22
Jumlah Sekolah Di Kabupaten Bintan
SD/MI SMP/MTS SMA/MAN
Target
• Meningkatkan 20% minat baca pada tahun 2023
• Meningkatkan 20% aktualisasi Kegiatan TPBIS DPAD Kabupaten Bintan 2023
PUSLIDA
Pusat Literasi Daerah
Initiate
PUSLIDA
(Pusat Literasi Daerah)
SIBUBA
(Sinopsis Buku Bacaan)
KLINIK PUSTAKA
(Pembinaan)
DUTA BACA
(Pemilihan)
Sistem
PERPUSDA EVENT
(Malam Anugerah Literasi)
PERPUSDA
INTEGRASI SIBUBA vs KLINIK PUSTAKA
Sistem SIBUBA adalah methode peningkatan minat baca dengan cara menumbuhkan keinginan dari pemustaka/pembaca
untuk membuat ringkasan atau garis besar yang menggambarkan isi dari sebuah buku yang terukur dan terstruktur , serta
memberikan impact/benefit yang lebih kepada pemustaka/pembaca.
Klinik Pustaka adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh tim fungsional perpustakaan/Pustakawan untuk menyelesaikan
permasalahan dan pengembangan di Bidang Perpustakaan.
Struktur Organisasi
Ketua
……….
Koordinator
……….
Sub Koordinator
Pembinaan SD/MI
……….
Sub Koordinator
SMP
……….
Sub Koordinator
Umum
……….
-
-
Perpustakaan Sekolah
-
-
Perpustakaan Sekolah
-
-
Perpustakaan Sekolah
Klinik Pustaka
PERPUSDA
Event
Pembina : ……….
Pj : ……….
Aplikasi SIBUBA
Fitur 1
• Kelompok Usia
• Nama
• Tempat/Tanggal Lahir
• Alamat
Fitur 2
• Judul Buku
• Waktu Membaca
• Isi (Sinopsis)
• Keterangan (Sumber bahan
bacaan, tim baca, dll)
• Pendapat
Kriteria Peserta – Aspek Umum
SiBuBa
Category Scope
SD/MI
Pelajar SD/MI Sederajat
SMP
Pelajar SMP/MT Sederajat
UMUM
a. Pelajar SMA Sederajat
b. Mahasiswa
c. ASN, TNI, POLRI
d. Pegawai Honorer
e. Pegawai Swasta
f. Wiraswasta
g. Masyarakat Umum
h. Buku Yang Di Baca Sesuai Dengan Kriteria Usia
Kriteria Peserta – Aspek Teknis
Kategori
Usia
Kualifikasi
SD/MI
a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 1 buku (10 days)
b. Jenis buku yg dibaca bukan merupakan buku pelajaran sekolah tetapi buku sarana
penunjang pembelajaran
c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan
d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka
keliling, buku milik sendiri)
SMP
a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 2 buku (14 days)
b. Jenis buku yg dibaca bukan merupakan buku pelajaran sekolah tetapi buku sarana
penunjang pembelajaran
c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan
d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka
keliling, bukui milik sendiri)
e. Apabila buku yg dibaca lebih dari...halaman, dibenarkan untuk membentuk Tim Baca
minimal 3 orang
UMUM
a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 3 buku (14 days)
b. Buku yg dibaca bersifat Umum
c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan
d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka
keliling, bukui milik sendiri)
e. Apabila buku yg dibaca lebih dari...halaman, dibenarkan untuk membentuk Tim Baca
minimal 3 orang
Scoring Criteria (Bintang)
SiBuBa
Kategori
Kriteria Pencapaian / Bulan
Bintang 5
*****
Bintang 4
****
Bintang 3
***
Bintang 2
**
Bintang 1
*
SD / MI 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku
SMP 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku
UMUM 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku
Rewards
• 6th Month Rewards
– Akumulasi pencapaian bintang dalam 6 Bulan persiswa/umum
– Penyerahan reward….(disejalankan dengan Kegiatan PERPUSDA)
• Yearly Rewards
– Akumulasi pencapaian bintang dalam 1 Tahun persiswa/umum
– Merupakan bagian dari Pemilihan Duta Baca
– Penyerahan reward pada event “ Anugerah Literasi Bintan”
Cost
Implementation
Direct Cost
• Sosialisasi Aplikasi SIBUBA Melalui Kegiatan Pustaka
Keliling
– Mengarahkan Pustakawan Sekolah untuk membuat
SiBuBa
– Memperkenalkan Klinik Pustaka
• Memaksimalkan Mobil Pustaka Keliling menjadi Mobil
Klinik Pustaka
• Pembuatan Plang Nama Klinik Pustaka
• Yearly Event “Anugerah Literasi Bintan” (menyesuaikan
dengan perencanaan program DPAD)
Indirect Cost
• Pengadaan Aplikasi SiBuBa – Kominfo
– Rapat koordinasi DPAD dengan KOMINFO,
BAPELITBANG, BKAD
– Menyurati Dinas KOMINFO Bintan terkait pengadaan
Aplikasi SIBUBA
• Sosialisasi – Media Sosial, Pemustaka PERPUSDA
• Literacy Clinic Room – Memaksimalkan Ruangan
Pelayanan
Pilot Project
• 3-5 Sekolah/Madrasah di setiap Kecamatan di Kabupaten Bintan
• Sekolah Yang Memenuhi Standard Perpustakaan
Implementation Plan
• Implementasi PUSLIDA pada Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten
Bintan
• Aplikasi SIBUBA impact terhadap Perpustakaan Sekolah, Masyarakat
Umum dan Perpustakaan Desa/Kelurahan
SIBUBA
PERPUSDA
Perpustakaan
Sekolah
Perpustakaan
Umum
Perpustakaan
Desa
Jangka Panjang
Jangka Pendek
Jangka Menengah
No Kegiatan Sub Kegiatan Bulan/Minggu PJ Keterangan
1 Penyusunan Draft Inovasi Pembuatan Pola Pikir/Alur PUSLIDA November Bidang Pelayanan Hasil Rapat Sesuai Arahan Kadis
Untuk Ditindaklanjuti
2 Pengembangan Alur PUSLIDA a. Pembuatan Pola Pikir SIBUBA
b. Pembuatan Pola Pikir Klinik Pustaka
c. Penyusunan Kelompok Kerja
November
a. Koordinator
b. Kabid
c. Richo
Bedah Peraturan PERPUSNAS No.4-
2022 (Akademi Literasi)
3 Pembahasan Draft Pendahuluan Pembahasan Detil Nomor 2a- 2c
November
a. Koordinator
b. Kabid
c. Richo
Pembuatan Struktur Tugas
4 Penyusuna Format SIBUBA a. Desain Sistem SIBUBA
b. Desain Pemberian BINTANG November
a. Koordinator
b. Kabid
c. Richo
5 Pendalaman Konsep Pemberian
BINTANG
a. Struktur Organisasi
b. Kebijakan / PERBUP
c. Kebijakan Anggaran
November
a. Koordinator
b. Kabid
c. Richo
6 Koordinasi Dengan BAPELITBANG Pematangan Inovasi
Desember
a. Kadis
b. Sekdis
7 Menyurati DISKOMINFO Draft Aplikasi SIBUBA
8
SiBuBa
No Kegiatan Sub Kegiatan Bulan/Minggu PJ Keterangan
SiBuBa

More Related Content

Similar to Presentasi Inovasi 2023. dpad.pptx

Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopinDraft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
Hanharahap
 
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah  ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung1. gln gareulis bu hj. euis hasanah  ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
erossmktarunawiyatam
 
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
HaryKharismaSuhud
 
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdfKAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
LanangTanu2
 
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptxPPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
AbdulQodirJaelani3
 

Similar to Presentasi Inovasi 2023. dpad.pptx (20)

1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
 
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
 
DISKUSI RUANG KOLABORASI 1.2 PERAN DAN NILAI GURU PENGGERAK.pdf
DISKUSI RUANG KOLABORASI 1.2 PERAN DAN NILAI GURU PENGGERAK.pdfDISKUSI RUANG KOLABORASI 1.2 PERAN DAN NILAI GURU PENGGERAK.pdf
DISKUSI RUANG KOLABORASI 1.2 PERAN DAN NILAI GURU PENGGERAK.pdf
 
Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopinDraft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
Draft proposal program gemar membaca bersama bank bukopin
 
NILAM - PEREKODAN BAHAN BACAAN (2).pdf
NILAM - PEREKODAN BAHAN BACAAN (2).pdfNILAM - PEREKODAN BAHAN BACAAN (2).pdf
NILAM - PEREKODAN BAHAN BACAAN (2).pdf
 
Kertas kerja pelancaran nilam 2019
Kertas kerja pelancaran nilam 2019Kertas kerja pelancaran nilam 2019
Kertas kerja pelancaran nilam 2019
 
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah  ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung1. gln gareulis bu hj. euis hasanah  ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
1. gln gareulis bu hj. euis hasanah ppt sosialisasi gareulis kabupaten bandung
 
Minat baca untuk Karakter anak bangsa.pptx
Minat baca untuk Karakter anak bangsa.pptxMinat baca untuk Karakter anak bangsa.pptx
Minat baca untuk Karakter anak bangsa.pptx
 
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
01. Pemulihan dan Transformasi Pembelajaran melalui Penguatan Literasi_Relaks...
 
PENGUATAN_LITERASI_DI_SEKOLAH DASAR PPTX
PENGUATAN_LITERASI_DI_SEKOLAH DASAR PPTXPENGUATAN_LITERASI_DI_SEKOLAH DASAR PPTX
PENGUATAN_LITERASI_DI_SEKOLAH DASAR PPTX
 
panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar
panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar
panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar
 
Layout panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar 260116
Layout panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar 260116 Layout panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar 260116
Layout panduan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar 260116
 
Paparan Lomba Perpus.pptx
Paparan Lomba Perpus.pptxPaparan Lomba Perpus.pptx
Paparan Lomba Perpus.pptx
 
Roadmap Penelitian dan PkM
Roadmap Penelitian dan PkM Roadmap Penelitian dan PkM
Roadmap Penelitian dan PkM
 
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdfKAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
KAMUS PUPM KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2025.pdf
 
Perpusnas.pdf
Perpusnas.pdfPerpusnas.pdf
Perpusnas.pdf
 
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptxPPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
PPT_III_Penerapan Literasi [Repaired].pptx
 
Laporan KKN Unusida Berdaya Desa Lajuk Kecamatan Porong
Laporan KKN Unusida Berdaya Desa Lajuk  Kecamatan PorongLaporan KKN Unusida Berdaya Desa Lajuk  Kecamatan Porong
Laporan KKN Unusida Berdaya Desa Lajuk Kecamatan Porong
 
Buku BSE Kelas 07 smp bahasa Indonesia guru 2017
Buku BSE Kelas 07 smp bahasa Indonesia guru 2017Buku BSE Kelas 07 smp bahasa Indonesia guru 2017
Buku BSE Kelas 07 smp bahasa Indonesia guru 2017
 
Buku guru bhasa indonesia kelas 7
Buku guru bhasa indonesia kelas 7Buku guru bhasa indonesia kelas 7
Buku guru bhasa indonesia kelas 7
 

Recently uploaded

2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
iman333159
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
Di Prihantony
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
hartonohajar
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
citraislamiah02
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
NezaPurna
 

Recently uploaded (13)

SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
 
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
 
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
 
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
 
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
 
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptxManajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
 
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
 

Presentasi Inovasi 2023. dpad.pptx

  • 1. PUSLIDA BINTAN Pusat Literasi Daerah Kabupaten Bintan 2023
  • 2. Latar Belakang • Melaksanakan Misi dari DPAD Kabupaten Bintan yaitu “ Mewujudkan pemasyarakatan perpustakaan dalam rangka peningkatan minat baca masyarakat”; • Mewujudkan Program Prioritas Nasional yaitu Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial (TPBIS).
  • 3. Policy • PERATURAN PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 4 TAHUN 2021. TENTANG. AKADEMI LITERASI (Pasal 4-Pasal 9) • PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 6 TAHUN 2017 TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHAN • PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 10 TAHUN 2017 TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN SEKOLAH DASAR/MI • PERATURAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. NOMOR 11 TAHUN 2017 TENTANG STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MT • PERBUP Nomor … tentang Penyelenggaraan Dan Pengembangan Perpustakaan Di Daerah; • SK Bupati Kabupaten Bintan tentang Bunda Literasi; • SK Kepala DPAD Kabupaten Bintan tentang SiBuBa.
  • 4. Kondisi Terkini 107 40 22 Jumlah Sekolah Di Kabupaten Bintan SD/MI SMP/MTS SMA/MAN
  • 5. Target • Meningkatkan 20% minat baca pada tahun 2023 • Meningkatkan 20% aktualisasi Kegiatan TPBIS DPAD Kabupaten Bintan 2023
  • 7. PUSLIDA (Pusat Literasi Daerah) SIBUBA (Sinopsis Buku Bacaan) KLINIK PUSTAKA (Pembinaan) DUTA BACA (Pemilihan) Sistem PERPUSDA EVENT (Malam Anugerah Literasi) PERPUSDA INTEGRASI SIBUBA vs KLINIK PUSTAKA Sistem SIBUBA adalah methode peningkatan minat baca dengan cara menumbuhkan keinginan dari pemustaka/pembaca untuk membuat ringkasan atau garis besar yang menggambarkan isi dari sebuah buku yang terukur dan terstruktur , serta memberikan impact/benefit yang lebih kepada pemustaka/pembaca. Klinik Pustaka adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh tim fungsional perpustakaan/Pustakawan untuk menyelesaikan permasalahan dan pengembangan di Bidang Perpustakaan.
  • 8. Struktur Organisasi Ketua ………. Koordinator ………. Sub Koordinator Pembinaan SD/MI ………. Sub Koordinator SMP ………. Sub Koordinator Umum ………. - - Perpustakaan Sekolah - - Perpustakaan Sekolah - - Perpustakaan Sekolah Klinik Pustaka PERPUSDA Event Pembina : ………. Pj : ……….
  • 9. Aplikasi SIBUBA Fitur 1 • Kelompok Usia • Nama • Tempat/Tanggal Lahir • Alamat Fitur 2 • Judul Buku • Waktu Membaca • Isi (Sinopsis) • Keterangan (Sumber bahan bacaan, tim baca, dll) • Pendapat
  • 10. Kriteria Peserta – Aspek Umum SiBuBa Category Scope SD/MI Pelajar SD/MI Sederajat SMP Pelajar SMP/MT Sederajat UMUM a. Pelajar SMA Sederajat b. Mahasiswa c. ASN, TNI, POLRI d. Pegawai Honorer e. Pegawai Swasta f. Wiraswasta g. Masyarakat Umum h. Buku Yang Di Baca Sesuai Dengan Kriteria Usia
  • 11. Kriteria Peserta – Aspek Teknis Kategori Usia Kualifikasi SD/MI a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 1 buku (10 days) b. Jenis buku yg dibaca bukan merupakan buku pelajaran sekolah tetapi buku sarana penunjang pembelajaran c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka keliling, buku milik sendiri) SMP a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 2 buku (14 days) b. Jenis buku yg dibaca bukan merupakan buku pelajaran sekolah tetapi buku sarana penunjang pembelajaran c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka keliling, bukui milik sendiri) e. Apabila buku yg dibaca lebih dari...halaman, dibenarkan untuk membentuk Tim Baca minimal 3 orang UMUM a. Kalkulasi perminggu setiap buku yg dibaca minimal 3 buku (14 days) b. Buku yg dibaca bersifat Umum c. Ukuran buku juga menjadi pertimbangan (tebal/tipisnya) dibuat dlm kolom keterangan d. Sarana perpustakaan dimana saja.(perpustakaan umum, sekolah, desa, layanan pustaka keliling, bukui milik sendiri) e. Apabila buku yg dibaca lebih dari...halaman, dibenarkan untuk membentuk Tim Baca minimal 3 orang
  • 12. Scoring Criteria (Bintang) SiBuBa Kategori Kriteria Pencapaian / Bulan Bintang 5 ***** Bintang 4 **** Bintang 3 *** Bintang 2 ** Bintang 1 * SD / MI 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku SMP 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku UMUM 5 Buku 4 Buku 3 Buku 2 Buku 1 Buku
  • 13. Rewards • 6th Month Rewards – Akumulasi pencapaian bintang dalam 6 Bulan persiswa/umum – Penyerahan reward….(disejalankan dengan Kegiatan PERPUSDA) • Yearly Rewards – Akumulasi pencapaian bintang dalam 1 Tahun persiswa/umum – Merupakan bagian dari Pemilihan Duta Baca – Penyerahan reward pada event “ Anugerah Literasi Bintan”
  • 15. Direct Cost • Sosialisasi Aplikasi SIBUBA Melalui Kegiatan Pustaka Keliling – Mengarahkan Pustakawan Sekolah untuk membuat SiBuBa – Memperkenalkan Klinik Pustaka • Memaksimalkan Mobil Pustaka Keliling menjadi Mobil Klinik Pustaka • Pembuatan Plang Nama Klinik Pustaka • Yearly Event “Anugerah Literasi Bintan” (menyesuaikan dengan perencanaan program DPAD)
  • 16. Indirect Cost • Pengadaan Aplikasi SiBuBa – Kominfo – Rapat koordinasi DPAD dengan KOMINFO, BAPELITBANG, BKAD – Menyurati Dinas KOMINFO Bintan terkait pengadaan Aplikasi SIBUBA • Sosialisasi – Media Sosial, Pemustaka PERPUSDA • Literacy Clinic Room – Memaksimalkan Ruangan Pelayanan
  • 17. Pilot Project • 3-5 Sekolah/Madrasah di setiap Kecamatan di Kabupaten Bintan • Sekolah Yang Memenuhi Standard Perpustakaan
  • 19. • Implementasi PUSLIDA pada Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Bintan • Aplikasi SIBUBA impact terhadap Perpustakaan Sekolah, Masyarakat Umum dan Perpustakaan Desa/Kelurahan SIBUBA PERPUSDA Perpustakaan Sekolah Perpustakaan Umum Perpustakaan Desa Jangka Panjang Jangka Pendek Jangka Menengah
  • 20. No Kegiatan Sub Kegiatan Bulan/Minggu PJ Keterangan 1 Penyusunan Draft Inovasi Pembuatan Pola Pikir/Alur PUSLIDA November Bidang Pelayanan Hasil Rapat Sesuai Arahan Kadis Untuk Ditindaklanjuti 2 Pengembangan Alur PUSLIDA a. Pembuatan Pola Pikir SIBUBA b. Pembuatan Pola Pikir Klinik Pustaka c. Penyusunan Kelompok Kerja November a. Koordinator b. Kabid c. Richo Bedah Peraturan PERPUSNAS No.4- 2022 (Akademi Literasi) 3 Pembahasan Draft Pendahuluan Pembahasan Detil Nomor 2a- 2c November a. Koordinator b. Kabid c. Richo Pembuatan Struktur Tugas 4 Penyusuna Format SIBUBA a. Desain Sistem SIBUBA b. Desain Pemberian BINTANG November a. Koordinator b. Kabid c. Richo 5 Pendalaman Konsep Pemberian BINTANG a. Struktur Organisasi b. Kebijakan / PERBUP c. Kebijakan Anggaran November a. Koordinator b. Kabid c. Richo 6 Koordinasi Dengan BAPELITBANG Pematangan Inovasi Desember a. Kadis b. Sekdis 7 Menyurati DISKOMINFO Draft Aplikasi SIBUBA 8 SiBuBa
  • 21. No Kegiatan Sub Kegiatan Bulan/Minggu PJ Keterangan SiBuBa