SlideShare a Scribd company logo
DINAS PENDIDIKAN
PROVINSI JAWA TIMUR
15 DESEMBER 2022
IMPLEMENTASI PENDIDIKAN
ADAB (KARAKTER) PADA
KURIKULUM MERDEKA
Pendidikan karakter bukan
merupakan hal yang baru di dunia
pendidikan sekarang ini. Pendidikan
karakter sudah di terapkan dalam
Kurikulum 2013 yang menuntut para
guru untuk berkontribusi penuh dalam
rangka menciptakan bangsa yang
berbudaya.
MENGENAL PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER)
PPK pelaksanaannya dengan menerapkan
berbagai nilai Pancasila dalam pendidikan
karakter yang meliputi nilai-nilai religius, jujur,
toleran, disiplin, bekerja keras, kreatif, mandiri,
demokratis, rasa ingin tahu, semangat
kebangsaan, cinta tanah air, menghargai
prestasi, komunikatif, cinta damai, gemar
membaca, peduli lingkungan, peduli sosial,
dan bertanggung jawab
Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017
Pasal 3 Penguatan Pendidikan Karakter (PPK)
Remaja yang akan memegang masa depan bangsa
harus memiliki perangai yang baik, cita-cita bangsa
akan mengalami kehancuran dan meleset jauh dari
impiannya, sebagaimana firman Allah SWT pada QS.
Ar-Rum 30:41 :
ِ‫ب‬ ِ
‫ر‬ْ‫ح‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ٱ‬َ‫و‬ ِ
‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ٱ‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ُ‫د‬‫ا‬َ‫س‬َ‫ف‬ْ‫ل‬‫ٱ‬ َ‫ر‬َ‫ه‬َ‫ظ‬
ِ
‫اس‬َّ‫ن‬‫ٱل‬ ‫ى‬ِ‫د‬ْ‫ي‬َ‫أ‬ ْ‫ت‬َ‫ب‬َ‫س‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫م‬
َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ۟‫وا‬ُ‫ل‬ِ‫َم‬‫ع‬ ‫ى‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ٱ‬ َ
‫ض‬ْ‫ع‬َ‫ب‬ ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ق‬‫ي‬ِ‫ذ‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬
َ‫ون‬ُ‫ع‬ ِ‫ج‬ْ‫ر‬َ‫ي‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬
Telah nampak kerusakan di darat dan di laut
disebabkan karena perbuatan tangan manusia;
Allah menghendaki agar mereka merasakan
sebagian (akibat) perbuatan mereka, agar mereka
kembali (ke jalan yang benar).
Dalil tersebut seharusnya jadi inspirasi para pendidik supaya dapat membina juga
mendidik secara intensif agar terciptalah perangai yang baik, ramah, kuat,
bertanggung jawab, memiliki akhlak yang mulia sehingga bisa mengendalikan
dirinya dalam kehidupan sehari-hari
6 KARAKTER PROFIL PELAJAR PANCASILA
TUJUAN PENDIDIKAN
KARAKTER
Membangun kemampuan hati, sikap pikiran peserta didik untuk menjadi
manusia dan menjadi warga negara baik sesuai dengan etika budaya dan sikap
bangsa Indonesia.
Membangun dan melatih sikap juga membiasakan peserta didik agar
mempuyai nilai baik yang sesuai dengan bangsa Indonesia yang agamis.
Membiasakan dan melatih sikap dan jiwa pemimpin dan amanah peserta
didik sebagai anak muda generasi bangsa
Membangun keterampilan peserta didik untuk menjadikannya individu yang
kuat, cerdas kreatif, berwawasan luas serta cinta kebangsaan
SEKOLAH YANG UNGGUL DENGAN PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER)
Profil pelajar Pancasila merupakan cerminan siswa
Indonesia unggul dengan belajar sepanjang hayat,
berkarakter, memiliki kompetensi global dan
berprilaku sesuai dengan nilai Pancasila, berperan
sebagai referensi utama yang mengarahkan
kebijakan pendidikan termasuk menjadi acuan guru
dalam membangun karakter serta kompetensi
siswa.Untuk mengembangkan karakter profil pelajar
Pancasila, Kepala Badan Standar Kurikulum dan
Asesmen Pendidikan, (2022) mengeluarkan Surat
Keputusan Nomor 009/H/KR/2022 untuk
membantu pemahaman lebih intensif dimensi,
elemen, dan subelemen profil pelajar Pancasila
pada Kurikulum Merdeka.
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramukaDaftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Hery Nhaqila
 
Format buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswaFormat buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswa
Gus Fendi
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatan
Jamaludin ..
 
Surat undangan wali murid 2015
Surat undangan wali murid 2015Surat undangan wali murid 2015
Surat undangan wali murid 2015
Nurdiyanto X'lalu UntukNya
 
(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan
Yocta Rahman
 
Contoh Model-C CPNS/PNS
Contoh Model-C CPNS/PNS Contoh Model-C CPNS/PNS
Contoh Model-C CPNS/PNS
Alfan Fazan Jr.
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Yasir Rifai
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Nur Rohmadi
 
Powerpoint Akreditasi Sekolah
Powerpoint Akreditasi SekolahPowerpoint Akreditasi Sekolah
Powerpoint Akreditasi Sekolah
Faisal Midfilder
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Tesah2
 
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasiMetode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
Oswar Mungkasa
 
Susunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara benderaSusunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara bendera
ilham faqih
 
Gerakan Literasi Sekolah
Gerakan Literasi SekolahGerakan Literasi Sekolah
Gerakan Literasi Sekolah
Lestari Moerdijat
 
Surat keterangan
Surat keteranganSurat keterangan
Surat keterangan
rikiviji
 
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptxPaparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
Akhmad Syaripudin
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
CaLang1
 
Ppt melawan bullying
Ppt melawan bullyingPpt melawan bullying
Ppt melawan bullying
yulia isti damayanti
 
Contoh fakta integritas untuk guru
Contoh fakta integritas untuk guruContoh fakta integritas untuk guru
Contoh fakta integritas untuk guru
Duta Bangsawan
 
materi profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila pptmateri profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila ppt
sriagunggb
 

What's hot (20)

Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramukaDaftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
 
Format buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswaFormat buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswa
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatan
 
Surat undangan wali murid 2015
Surat undangan wali murid 2015Surat undangan wali murid 2015
Surat undangan wali murid 2015
 
(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan
 
Contoh Model-C CPNS/PNS
Contoh Model-C CPNS/PNS Contoh Model-C CPNS/PNS
Contoh Model-C CPNS/PNS
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
 
Powerpoint Akreditasi Sekolah
Powerpoint Akreditasi SekolahPowerpoint Akreditasi Sekolah
Powerpoint Akreditasi Sekolah
 
Surat kuasa mutasi
Surat kuasa mutasiSurat kuasa mutasi
Surat kuasa mutasi
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasiMetode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
Metode dan Teknik Fasilitasi. langkah Praktis Mencapai Tujuan fasilitasi
 
Susunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara benderaSusunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara bendera
 
Gerakan Literasi Sekolah
Gerakan Literasi SekolahGerakan Literasi Sekolah
Gerakan Literasi Sekolah
 
Surat keterangan
Surat keteranganSurat keterangan
Surat keterangan
 
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptxPaparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
Paparan Asesmen Siswa dalam Layanan BK.pptx
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
 
Ppt melawan bullying
Ppt melawan bullyingPpt melawan bullying
Ppt melawan bullying
 
Contoh fakta integritas untuk guru
Contoh fakta integritas untuk guruContoh fakta integritas untuk guru
Contoh fakta integritas untuk guru
 
materi profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila pptmateri profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila ppt
 

Similar to IMPLEMENTASI PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER) PADA KURIKULUM MERDEKA.pptx

implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
MuhammadAnsori38
 
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 20131 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
Mushlihatun Syarifah
 
kebijakan penguatan pendidikan karkter
kebijakan penguatan pendidikan karkterkebijakan penguatan pendidikan karkter
kebijakan penguatan pendidikan karkter
kecuktp
 
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
MuchamadFaruq
 
Program implementasi ppk 17 18
Program implementasi ppk 17 18Program implementasi ppk 17 18
Program implementasi ppk 17 18
Gus Fendi
 
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kiniPendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
NovitaDelimaPutri
 
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptxVisi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
dhinarusdha61
 
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdfLAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
Oom Surahman
 
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
Nurul Fadilah
 
Urgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakterUrgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakter
Adì David Homsin
 
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan KarakterKurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
WiwinMr
 
Kurikulum purwodadi 2013
Kurikulum purwodadi 2013Kurikulum purwodadi 2013
Kurikulum purwodadi 2013
SuChie Aprilia
 
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara IndonesiaMakalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
Dedy Wiranto
 
Dinamika kurikulum 2013
Dinamika kurikulum 2013Dinamika kurikulum 2013
Dinamika kurikulum 2013
Drs. HM. Yunus
 
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulumPengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
sman 2 mataram
 
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdfJURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
QanitaPutriHamidah
 
perubahan paradigma pendidikan.pptx
perubahan paradigma pendidikan.pptxperubahan paradigma pendidikan.pptx
perubahan paradigma pendidikan.pptx
MuhammadAmin223733
 
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
MiftahulJannah388602
 
Dimensi_PPP.pdf
Dimensi_PPP.pdfDimensi_PPP.pdf
Dimensi_PPP.pdf
DWIHASTUTI34
 
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdfKep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
NanangRukmana3
 

Similar to IMPLEMENTASI PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER) PADA KURIKULUM MERDEKA.pptx (20)

implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
implementasipendidikanadabkarakterpadakurikulummerdeka-230517093507-70d3f5f5....
 
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 20131 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
1 materi umum ppk untuk bimtek kurikulum 2013
 
kebijakan penguatan pendidikan karkter
kebijakan penguatan pendidikan karkterkebijakan penguatan pendidikan karkter
kebijakan penguatan pendidikan karkter
 
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
01.01.2-T4-7 Aksi Nyata - Pancasila bagi Saya_compressed.pdf
 
Program implementasi ppk 17 18
Program implementasi ppk 17 18Program implementasi ppk 17 18
Program implementasi ppk 17 18
 
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kiniPendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
Pendidikan karakter dan tantangan guru masa kini
 
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptxVisi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah.pptx
 
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdfLAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
LAMP 8. Buku Saku Taruna.pdf
 
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM KURIKULUM 2013
 
Urgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakterUrgensi pendidikan karakter
Urgensi pendidikan karakter
 
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan KarakterKurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
Kurikulum MTs. N 3 Cibatu 2012 Berbasis Pendidikan Karakter
 
Kurikulum purwodadi 2013
Kurikulum purwodadi 2013Kurikulum purwodadi 2013
Kurikulum purwodadi 2013
 
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara IndonesiaMakalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
Makalah Pendidikan Karakter Untuk Memajukan Negara Indonesia
 
Dinamika kurikulum 2013
Dinamika kurikulum 2013Dinamika kurikulum 2013
Dinamika kurikulum 2013
 
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulumPengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
Pengintegrasian pendidikan karakter dalam pengembangan kurikulum
 
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdfJURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
JURNAL KPI QANITA PUTRI HAMIDAH.pdf
 
perubahan paradigma pendidikan.pptx
perubahan paradigma pendidikan.pptxperubahan paradigma pendidikan.pptx
perubahan paradigma pendidikan.pptx
 
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
2. Dimensi_Elemen-Sub El PPP-009.docx
 
Dimensi_PPP.pdf
Dimensi_PPP.pdfDimensi_PPP.pdf
Dimensi_PPP.pdf
 
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdfKep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
Kep KaBSKAP 009HKR2022 Dimensi_PPP.pdf
 

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER) PADA KURIKULUM MERDEKA.pptx

  • 1. DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA TIMUR 15 DESEMBER 2022 IMPLEMENTASI PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER) PADA KURIKULUM MERDEKA
  • 2. Pendidikan karakter bukan merupakan hal yang baru di dunia pendidikan sekarang ini. Pendidikan karakter sudah di terapkan dalam Kurikulum 2013 yang menuntut para guru untuk berkontribusi penuh dalam rangka menciptakan bangsa yang berbudaya. MENGENAL PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER)
  • 3. PPK pelaksanaannya dengan menerapkan berbagai nilai Pancasila dalam pendidikan karakter yang meliputi nilai-nilai religius, jujur, toleran, disiplin, bekerja keras, kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, semangat kebangsaan, cinta tanah air, menghargai prestasi, komunikatif, cinta damai, gemar membaca, peduli lingkungan, peduli sosial, dan bertanggung jawab Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017 Pasal 3 Penguatan Pendidikan Karakter (PPK)
  • 4. Remaja yang akan memegang masa depan bangsa harus memiliki perangai yang baik, cita-cita bangsa akan mengalami kehancuran dan meleset jauh dari impiannya, sebagaimana firman Allah SWT pada QS. Ar-Rum 30:41 : ِ‫ب‬ ِ ‫ر‬ْ‫ح‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ٱ‬َ‫و‬ ِ ‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ٱ‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ُ‫د‬‫ا‬َ‫س‬َ‫ف‬ْ‫ل‬‫ٱ‬ َ‫ر‬َ‫ه‬َ‫ظ‬ ِ ‫اس‬َّ‫ن‬‫ٱل‬ ‫ى‬ِ‫د‬ْ‫ي‬َ‫أ‬ ْ‫ت‬َ‫ب‬َ‫س‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫م‬ َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ۟‫وا‬ُ‫ل‬ِ‫َم‬‫ع‬ ‫ى‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ٱ‬ َ ‫ض‬ْ‫ع‬َ‫ب‬ ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ق‬‫ي‬ِ‫ذ‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫ع‬ ِ‫ج‬ْ‫ر‬َ‫ي‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬ Telah nampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia; Allah menghendaki agar mereka merasakan sebagian (akibat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (ke jalan yang benar).
  • 5. Dalil tersebut seharusnya jadi inspirasi para pendidik supaya dapat membina juga mendidik secara intensif agar terciptalah perangai yang baik, ramah, kuat, bertanggung jawab, memiliki akhlak yang mulia sehingga bisa mengendalikan dirinya dalam kehidupan sehari-hari
  • 6. 6 KARAKTER PROFIL PELAJAR PANCASILA
  • 7. TUJUAN PENDIDIKAN KARAKTER Membangun kemampuan hati, sikap pikiran peserta didik untuk menjadi manusia dan menjadi warga negara baik sesuai dengan etika budaya dan sikap bangsa Indonesia. Membangun dan melatih sikap juga membiasakan peserta didik agar mempuyai nilai baik yang sesuai dengan bangsa Indonesia yang agamis. Membiasakan dan melatih sikap dan jiwa pemimpin dan amanah peserta didik sebagai anak muda generasi bangsa Membangun keterampilan peserta didik untuk menjadikannya individu yang kuat, cerdas kreatif, berwawasan luas serta cinta kebangsaan
  • 8. SEKOLAH YANG UNGGUL DENGAN PENDIDIKAN ADAB (KARAKTER) Profil pelajar Pancasila merupakan cerminan siswa Indonesia unggul dengan belajar sepanjang hayat, berkarakter, memiliki kompetensi global dan berprilaku sesuai dengan nilai Pancasila, berperan sebagai referensi utama yang mengarahkan kebijakan pendidikan termasuk menjadi acuan guru dalam membangun karakter serta kompetensi siswa.Untuk mengembangkan karakter profil pelajar Pancasila, Kepala Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, (2022) mengeluarkan Surat Keputusan Nomor 009/H/KR/2022 untuk membantu pemahaman lebih intensif dimensi, elemen, dan subelemen profil pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka.