SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 1
UJICOBAUJIANNASIONAL(TRYOUT1)
SMPISLAMPLUSINSANROBBANI
MATA PELAJARAN : IPA
HARI / TANGGAL : Jumat, 30 Agustus 2019
WAKTU : 13.00 -14.00
KELAS : IX
1. Perhatikan tabel berikut!
No Besaran Satuan Alat ukur
1 berat kg Neraca
2 Waktu Sekon Stopwatch
3 Suhu celcius termometer
4 panjang meter mikrometer
Pasangan besaran pokok, satuan dan alat ukur yang benar adalah ...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 2 dan 4
2. Perhatikan gambar berikut!
Bola pejal bermassa 4 kg jatuh dengan ketinggian seperti pada gambar. Energi potensial
bola di titik A adalah...
A. 80 joule
B. 100 joule
C. 120 joule
D. 200 joule
3. Perhatikan gambar tuas berikut!
Agar beban mudah diangkat titik tumpu diletakkan di titik ...
A. S
B. R
C. Q
D. P
4. Benda berada dalam zat cair seperti gambar berikut
Jika g = 10 m/s2, gaya keatas yang diterima silinder tersebut adalah ...
A. 2 N
B. 4 N
C. 6 N
D. 8 N
g = 10 m/s2
5 m
2 m
A
S
R
Q
P
400 cm3
200
cm3
ρ= 1000 kg/m3
DOKUMEN
SANGAT RAHASIA
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 2
5. Perhatikan sifat-sifat zat berikut !
a. Volume tetap
b. Susunan partikel teratur
c. Gaya tarik antar partikelnya kuat
d. Bentuk berubah
e. Jarak antar partikel agak renggang
Berdasarkan data tersebut, sifat zat cair ditunjukkan oleh nomor . . . .
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 4, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5
6. Produk pemutih pakaian yang digunakan sebagai pembersih noda adalah . . . .
a. natrium hipoklorit
b. natrium hidroksida
c. natrium sulfida
d. natrium flourida
7. Ketika kayu dibakar, terbentuk arang. Pada peristiwa tersebut terjadi perubahan ...
A. Fisika
B. Kimia
C. Bentuk
D. Wujud
8. Perhatikan gambar berikut!
Boraks yang disalahgunakan dalam pembuatan makanan seperti tampak pada gambar sangat
berbahaya bagi tubuh, karena dapat mengakibatkan .......
A. kerusakan otak, mempercepat proses penuaan dan stress
B. kanker paru-paru, jantung dan gangguan alat pencernaan
C. gangguan saraf dan tumor otak, kanker kandung kemih
D. komplikasi pada otak dan hati serta pendarahan di lambung
9. Perhatikan tabel berikut !
No Ciri makhluk hidup Contoh
1 ekskresi Bunga pukul empat mekar pada sore hari
2 reproduksi Tumbuhan pisang bertunas
3 iritabilita tumbuhan melakukan penetesan air saat udara lembab
4 respirasi ikan paus muncul ke permukaan air secara berkala
Dari tabel di atas, ciri-ciri makhluk hidup dan contohnya yang benar adalah ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
10. Dibawah ini usaha – usaha untuk mengatasi pencemaran lingkungan.
(1) tidak membuang sisa air sabun yang berlebihan ke perairan
(2) mengolah limbah industri sebelum dibuang ke perairan
(3) mengurangi penggunaan CFC pada lemari es
(4) menggunakan energi yang ramah lingkungan
(5) membuat taman kota dan jalur hijau
Usaha manusia untuk mengatasi pencemaran udara ditunjukkan nomor ....
A. (1), (2), dan (5)
B. (1), (2), dan (6)
C. (3), (4), dan (5)
D. (3), (4), dan (6)
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 3
11. Perhatikan gambar grafik berikut !
Pernyataan yang sesuai dengan grafik di atas adalah ....
A. jumlah penduduk tidak berpengaruh terhadap jumlah kadar CO2
B. jumlah kadar CO2 tidak tergantung pada jumlah penduduk
C. jumlah penduduk meningkat, jumlah kadar CO2 meningkat
D. jumlah penduduk meningkat, jumlah kadar CO2 menurun
12. Perhatikan gambar !
Kekurangan sel darah seperti ditunjuk oleh gambar berakibat….
A.anemia
B.siklemia
C.leukimia
D.leukopenia
13. Perhatikan gambar !
X
Proses yang terjadi pada organ pernafasan yang bertanda X adalah ….
A. mengatur kelembaban udara pernafasan
B. pertukaran antara oksigen dan karbondioksida
C. menyaring kotoran yang masuk bersama udara pernafasan
D. mencegah makanan agar tidak masuk ke saluran pernafasan
14. Pada masa kehamilan, di dalam tubuh wanita terbentuk berbagai jaringan yang disebut
plasenta , yang bukan merupakan fungsi dari plasenta ….
A. menyalurkan nutrisi bagi embrio/ janin
B. membuang sisa metabolisme dari embrio/ janin
C. menjaga embrio / janin dari goncangan dan benturan
D. melindungi embrio / janin dari infeksi bibit penyakit / racun
15. Organisme yang mampu beradaptasi akan tetap lestari sedang yang tidak mampu beradaptasi
akan punah.Pernyataan tersebut terkenal dengan istilah….
A. adaptasi
B. evolusi
C. seleksi alam
D. mutasi
KadarCo2
Jumlah Penduduk
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 4
16. Perhatikan data berikut!
1. Irreversible
2. Perubahan psikologis
3. Bertambahnya jumlah sel
4. Metamorfosis pada katak
5. Kematangan organ reproduksi
Berdasarkan data tersebut yang menunjukkan cirri-ciri perkembangan adalah….
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 2,4 dan 5
17. Perhatikan gambar berikut!
Kelainan tulang belakang seperti ditunjukkan oleh gambar dapat disebabkan oleh…
A. Kebiasaan membawa beban berat di samping tubuh
B. Sering membawa beban berat pada punggung
C. Kebiasaan menulis di meja yang terlalu tinggi
D. Kekurangan vitamin D dan unsur kalsium
18. Disajikan data hewan !
1. Burung Merpati
2. Harimau
3. Ikan hiu
4. Kucing
5. Buaya
6. Katak
Data diatas yang tergolong hewan berdarah dingin ( poikilotrem ) adalah....
A. 1,2,3
B. 1,2,4
C. 3,4,5
D. 3,5,6
19. Dua orang atlet mulai berlari dengan waktu
bersamaan, dan saat mencapai garis finish
dicatat dengan hasil seperti gambar.
Selisih waktu antara Atlet 1 dengan Atlet 2
adalah ....
A. 45 s
B. 28 s
C. 17 s
D. 11 s
20. Perhatikan sifat zat berikut!
1. Bentuk dan volumnya mudah berubah.
2. Gaya tarik antar molekul sangat lemah.
3. Gerak molekulnya terbatas.
4. Sukar menempati ruang kosong.
Sifat fisik gas ditunjukkan oleh ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 5
21. Grafik berikut melukiskan pemanasan 3kg air.
Jika kalor jenis air 4200J/kg0C, kalor yang
diperlukan pada proses R ke S adalah ....
A. 12600 J
B. 126000 J
C. 252000 J
D. 378000 J
22. Pada suatu produk kimia rumah tangga terdapat
zat kimia hipoklorit, fungsi keberadaan zat
tersebut adalah sebagai ....
A. pengangkat kotoran
B. pewangi
C. pemutih
D. penggumpal lemak
23. Perhatikan ciri-ciri larutan zat berikut!
1. Menyebabkan keropos pada besi.
2. Memiliki bilangan pH kurang dari 7.
3. Mengubah lakmus merah menjadi biru.
4. Melepaskan ion hidroksil.
Yang merupakan ciri asam adalah ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
24. Perhatikan sifat zat berikut!
1. Sukar bercampur dengan air.
2. Mudah terbakar.
3. Mudah menguap.
4. Menyebakan karet mentah menjadi lunak.
Yang merupakan sifat kimia bensin (minyak
premium) adalah ....
A. 1 dan 3
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
25. Heroin merupakan salah satu contoh NAPZA
yang digunakan dalam kedokteran berfungsi
sebagai ....
A. depresan
B. stimulan
C. halusinogen
D. desinfektan
26. Perhatikan pernyataan berikut!
1. fragmentasi pada cacing Planaria
2. bunga tulip mekar pada musim
semi
3. Spyrogyra melakukan konjugasi
4. sulur mentimun membelit kayu
penyangga
Manakah pernyataan yang menunjukkan ciri
makhluk hidup berepropduksi?
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 6
27. Perhatikan grafik berikut!
Berdasarkan grafik tersebut pengaruh yang
ditimbulkan terhadap kualitas lingkungan
adalah ....
A. meningkatnya kadar oksigen di udara
B. menurunnya ketersediaan air bersih
C. menurunnya penyebaran penyakit
D. menurunnya kadar CO2 di atmosfir
28. Perhatikan data penyebab terjadinya gangguan
sistem organ berikut!
1. Penyempitan saluran napas karena
hiperaktivitas terhadap rangsangan
tertentu
2. Peradangan selaput paru oleh bakteri
Diplococcus pneumonia
3. Infeksi pada alveolus oleh bakteri
Mycobacterium tuberculosis
4. Peradangan rongga hidung oleh bakteri
Streptococcus
Berdasarkan data tersebut yang merupakan
penyebab penyakit asma adalah nomor ….
A.1
B.2
C.3
D.4
29. Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk oleh
huruf Z adalah ....
A. penyaringan zat-zat yang berukuran relatif besar
B. pengumpulan zat-zat sisa yang akan dibuang
menuju pelvis
C. penyerapan kembali zat-zat yang masih
diperlukan tubuh
D. dihasilkannya urine filtrat glomerulus
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 7
30. Perhatikan gambar neuron berikut!
Fungsi bagian yang ditunjuk oleh huruf M adalah
....
A. mempercepat jalannya impuls
B. meneruskan rangsang dari akson
C. meneruskan rangsang ke neuron lainnya
D.menerima rangsang dari dendrit
31. Perhatikan gambar sistem pencernaan berikut ini
Urutan sistem pencernaan pada manusia adalah ….
a. Mulut-kerongkongan-lambung-usus halus- usus besar - anus
b. Mulut-keronngkongan-usus halus-lambung - usus besar-anus
c. Mulut-kerongkongan-usus halus-lambung-usus besar-anus
d. Mulut-tenggorokan- lambung - usus halus-usus besar-anus
e. Mulut-tenggorokan-lambung - usus besar –usus halus-anus
32. Kelenjar no 1 ,2 dan 3 menghasilkan ludah atau air liur mengandung
enzim ptialin yang bertugas untuk ….
a. Menguraikan lemak menjadi asam lemak dan gliserol
b. Memecah protein menjadi asam amino
c. Merombak peptida menjadi asam amino
d. Mengubah amilum menjadi maltose
Perhatikan gambar organ berikut ini
33. Fungsi organ pada gambar diatas yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan
adalah…
a. Menetralkan racun
b. Menghasilkan empedu
c. Menghasilkan sel darah
d. Menyimpan zat makanan
34. Bagian yang mempunyai fungsi sebagai tempat pertukaran gas yaitu
nomor ….
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
35. Suhu air 20°C dengan massa 10 kg dipanaskan sehingga suhunya menjadi 40°C. Apabila
diketahui kalor jenis air 1 kkal/kg°C, maka kalor yang diperlukan sebesar ….
A. 2 kkal
B. 20 kkal
C. 200 kkal
D. 800 kkal
SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 8
36. Perhatikan gambar ini
Virus diatas adalah HIV yang menyebabkan penyakit AIDS menyerang sel . . .
a. Eritrosit
b. Trombosit
c. Limfosit
d. Leukosit
37. Fungsi hemoglobin adalah . . .
a. Membawa CO2 ke jaringan
b. Membawa CO2 dari jaringan
c. Membantu dalam proses pembekuan darah
d. Mengikat oksigen untuk diedarkan ke seluruh bagian tubuh
38. Untuk soal nomer 38 dan 40 perhatikan gambar organ reproduksi wanita berikut
Dari gambar diatas yang diberi kode M, N, L secara berurutan adalah…
A. Ovarium, oviduk, rahim
B. Ovarium, vagina, rahim
C. Tuba fallopi, rahim, ovarium
D. Rahim, tuba fallopi, vagina
39. Yang ditunjukkan dengan huruf M berfungsi sebagai …
A. Tempat pertumbuhan embrio
B. Tempat keluarnya janin
C. Tempat penghasil sel telur (ovum)
D. Tempat terjadinya pembuahan
40. Fungsi cairan amnion adalah…
A. Tempat pertumbuhan embrio
B. Memberi makanan pada embrio
C. Memberi zat kekebalan pada embrio
D. Melindungi embrio terhadap goncangan

More Related Content

What's hot

Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014-Yuniati Said
 
Soal kompetisi ipa kls ix
Soal kompetisi ipa kls ixSoal kompetisi ipa kls ix
Soal kompetisi ipa kls ixEma Rachmawati
 
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014-Yuniati Said
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02sajidintuban
 
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016-Yuniati Said
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420sajidintuban
 
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP  NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP  NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...sajidintuban
 
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014sajidintuban
 
Soal standar olimpiade nasional SD SAINS
Soal standar olimpiade nasional SD SAINSSoal standar olimpiade nasional SD SAINS
Soal standar olimpiade nasional SD SAINSMaRis Aini
 
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)Agoeng Siswantara
 
Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Desty Erni
 
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21sajidintuban
 
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015sajidintuban
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...sajidintuban
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03sajidintuban
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01sajidintuban
 
Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1-Yuniati Said
 
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013sajidintuban
 

What's hot (20)

Soal Try Out IPA
Soal Try Out IPASoal Try Out IPA
Soal Try Out IPA
 
Soal paket b
Soal paket bSoal paket b
Soal paket b
 
Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket A MTs N Kebumen 1 2013 2014
 
Soal kompetisi ipa kls ix
Soal kompetisi ipa kls ixSoal kompetisi ipa kls ix
Soal kompetisi ipa kls ix
 
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014
Soal lkmu 2 paket B MTs N Kebumen 1 2013 2014
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P02
 
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 420
 
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP  NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP  NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS...
 
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
 
Soal standar olimpiade nasional SD SAINS
Soal standar olimpiade nasional SD SAINSSoal standar olimpiade nasional SD SAINS
Soal standar olimpiade nasional SD SAINS
 
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)
PREDIKSI UN IPA SMP CILACAP 2015 (2)
 
Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014
 
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
 
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015
SOAL UJIAN SEKOLAH IPA KELAS 9 SMP TP-2014 2015
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P03
 
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01
NASKAH SOAL IPA SMP TAHUN 2017 P01
 
Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1
 
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
NaskahSoal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2 2012-2013
 

Similar to To 1

Siap un ipa biologi smp-mts paket 1
Siap un ipa biologi smp-mts paket 1Siap un ipa biologi smp-mts paket 1
Siap un ipa biologi smp-mts paket 1BiomaPublishing
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5sajidinbulu
 
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS IPA8 S1.doc
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS  IPA8 S1.docSOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS  IPA8 S1.doc
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS IPA8 S1.docsajidintuban
 
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPA
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPAPREDIKSI UJIAN NASIONAL IPA
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPAEsti Widiawati
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4sajidinbulu
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 14
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 14Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 14
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 14sajidinbulu
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8sajidinbulu
 
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1-Yuniati Said
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 15
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 15Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 15
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 15sajidinbulu
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016Phaphy Wahyudhi
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPShin Hil
 
Jelajah ujian nasional 1
Jelajah ujian nasional 1Jelajah ujian nasional 1
Jelajah ujian nasional 1wasisabah
 
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMPSOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMPwuryantopss
 

Similar to To 1 (20)

Siap un ipa biologi smp-mts paket 1
Siap un ipa biologi smp-mts paket 1Siap un ipa biologi smp-mts paket 1
Siap un ipa biologi smp-mts paket 1
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 5
 
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS IPA8 S1.doc
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS  IPA8 S1.docSOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS  IPA8 S1.doc
SOAL IPA PENILAIAH AKHIR SEMESTER PAS IPA8 S1.doc
 
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPA
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPAPREDIKSI UJIAN NASIONAL IPA
PREDIKSI UJIAN NASIONAL IPA
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 14
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 14Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 14
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 14
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
 
Bio
BioBio
Bio
 
Ucm 4
Ucm 4Ucm 4
Ucm 4
 
USP MI IPA 2020
USP MI IPA  2020USP MI IPA  2020
USP MI IPA 2020
 
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1
Latihan lkmu 1 intern al mts n kebumen 1
 
Soal biologi
Soal biologiSoal biologi
Soal biologi
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 15
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 15Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 15
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 15
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
 
Ipa fisika
Ipa fisikaIpa fisika
Ipa fisika
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMP
 
Jelajah ujian nasional 1
Jelajah ujian nasional 1Jelajah ujian nasional 1
Jelajah ujian nasional 1
 
Paket 3
Paket 3Paket 3
Paket 3
 
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMPSOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
 

More from Anniza Winandary

More from Anniza Winandary (6)

B. indo 1 (to)
B. indo 1 (to)B. indo 1 (to)
B. indo 1 (to)
 
Soal klsa 9
Soal klsa 9Soal klsa 9
Soal klsa 9
 
Un 9
Un 9Un 9
Un 9
 
4. kisi kisi pas pkn 7 k 13
4. kisi kisi pas pkn 7 k 134. kisi kisi pas pkn 7 k 13
4. kisi kisi pas pkn 7 k 13
 
4. kisi kisi pas pkn 7 k 13
4. kisi kisi pas pkn 7 k 134. kisi kisi pas pkn 7 k 13
4. kisi kisi pas pkn 7 k 13
 
kartu soal Ipa SMP
 kartu soal Ipa SMP kartu soal Ipa SMP
kartu soal Ipa SMP
 

Recently uploaded

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 

Recently uploaded (7)

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 

To 1

  • 1. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 1 UJICOBAUJIANNASIONAL(TRYOUT1) SMPISLAMPLUSINSANROBBANI MATA PELAJARAN : IPA HARI / TANGGAL : Jumat, 30 Agustus 2019 WAKTU : 13.00 -14.00 KELAS : IX 1. Perhatikan tabel berikut! No Besaran Satuan Alat ukur 1 berat kg Neraca 2 Waktu Sekon Stopwatch 3 Suhu celcius termometer 4 panjang meter mikrometer Pasangan besaran pokok, satuan dan alat ukur yang benar adalah ... A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 4 2. Perhatikan gambar berikut! Bola pejal bermassa 4 kg jatuh dengan ketinggian seperti pada gambar. Energi potensial bola di titik A adalah... A. 80 joule B. 100 joule C. 120 joule D. 200 joule 3. Perhatikan gambar tuas berikut! Agar beban mudah diangkat titik tumpu diletakkan di titik ... A. S B. R C. Q D. P 4. Benda berada dalam zat cair seperti gambar berikut Jika g = 10 m/s2, gaya keatas yang diterima silinder tersebut adalah ... A. 2 N B. 4 N C. 6 N D. 8 N g = 10 m/s2 5 m 2 m A S R Q P 400 cm3 200 cm3 ρ= 1000 kg/m3 DOKUMEN SANGAT RAHASIA
  • 2. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 2 5. Perhatikan sifat-sifat zat berikut ! a. Volume tetap b. Susunan partikel teratur c. Gaya tarik antar partikelnya kuat d. Bentuk berubah e. Jarak antar partikel agak renggang Berdasarkan data tersebut, sifat zat cair ditunjukkan oleh nomor . . . . A. 1, 2, dan 3 B. 1, 4, dan 5 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 4, dan 5 6. Produk pemutih pakaian yang digunakan sebagai pembersih noda adalah . . . . a. natrium hipoklorit b. natrium hidroksida c. natrium sulfida d. natrium flourida 7. Ketika kayu dibakar, terbentuk arang. Pada peristiwa tersebut terjadi perubahan ... A. Fisika B. Kimia C. Bentuk D. Wujud 8. Perhatikan gambar berikut! Boraks yang disalahgunakan dalam pembuatan makanan seperti tampak pada gambar sangat berbahaya bagi tubuh, karena dapat mengakibatkan ....... A. kerusakan otak, mempercepat proses penuaan dan stress B. kanker paru-paru, jantung dan gangguan alat pencernaan C. gangguan saraf dan tumor otak, kanker kandung kemih D. komplikasi pada otak dan hati serta pendarahan di lambung 9. Perhatikan tabel berikut ! No Ciri makhluk hidup Contoh 1 ekskresi Bunga pukul empat mekar pada sore hari 2 reproduksi Tumbuhan pisang bertunas 3 iritabilita tumbuhan melakukan penetesan air saat udara lembab 4 respirasi ikan paus muncul ke permukaan air secara berkala Dari tabel di atas, ciri-ciri makhluk hidup dan contohnya yang benar adalah .... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 10. Dibawah ini usaha – usaha untuk mengatasi pencemaran lingkungan. (1) tidak membuang sisa air sabun yang berlebihan ke perairan (2) mengolah limbah industri sebelum dibuang ke perairan (3) mengurangi penggunaan CFC pada lemari es (4) menggunakan energi yang ramah lingkungan (5) membuat taman kota dan jalur hijau Usaha manusia untuk mengatasi pencemaran udara ditunjukkan nomor .... A. (1), (2), dan (5) B. (1), (2), dan (6) C. (3), (4), dan (5) D. (3), (4), dan (6)
  • 3. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 3 11. Perhatikan gambar grafik berikut ! Pernyataan yang sesuai dengan grafik di atas adalah .... A. jumlah penduduk tidak berpengaruh terhadap jumlah kadar CO2 B. jumlah kadar CO2 tidak tergantung pada jumlah penduduk C. jumlah penduduk meningkat, jumlah kadar CO2 meningkat D. jumlah penduduk meningkat, jumlah kadar CO2 menurun 12. Perhatikan gambar ! Kekurangan sel darah seperti ditunjuk oleh gambar berakibat…. A.anemia B.siklemia C.leukimia D.leukopenia 13. Perhatikan gambar ! X Proses yang terjadi pada organ pernafasan yang bertanda X adalah …. A. mengatur kelembaban udara pernafasan B. pertukaran antara oksigen dan karbondioksida C. menyaring kotoran yang masuk bersama udara pernafasan D. mencegah makanan agar tidak masuk ke saluran pernafasan 14. Pada masa kehamilan, di dalam tubuh wanita terbentuk berbagai jaringan yang disebut plasenta , yang bukan merupakan fungsi dari plasenta …. A. menyalurkan nutrisi bagi embrio/ janin B. membuang sisa metabolisme dari embrio/ janin C. menjaga embrio / janin dari goncangan dan benturan D. melindungi embrio / janin dari infeksi bibit penyakit / racun 15. Organisme yang mampu beradaptasi akan tetap lestari sedang yang tidak mampu beradaptasi akan punah.Pernyataan tersebut terkenal dengan istilah…. A. adaptasi B. evolusi C. seleksi alam D. mutasi KadarCo2 Jumlah Penduduk
  • 4. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 4 16. Perhatikan data berikut! 1. Irreversible 2. Perubahan psikologis 3. Bertambahnya jumlah sel 4. Metamorfosis pada katak 5. Kematangan organ reproduksi Berdasarkan data tersebut yang menunjukkan cirri-ciri perkembangan adalah…. A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 5 C. 2, 3 dan 4 D. 2,4 dan 5 17. Perhatikan gambar berikut! Kelainan tulang belakang seperti ditunjukkan oleh gambar dapat disebabkan oleh… A. Kebiasaan membawa beban berat di samping tubuh B. Sering membawa beban berat pada punggung C. Kebiasaan menulis di meja yang terlalu tinggi D. Kekurangan vitamin D dan unsur kalsium 18. Disajikan data hewan ! 1. Burung Merpati 2. Harimau 3. Ikan hiu 4. Kucing 5. Buaya 6. Katak Data diatas yang tergolong hewan berdarah dingin ( poikilotrem ) adalah.... A. 1,2,3 B. 1,2,4 C. 3,4,5 D. 3,5,6 19. Dua orang atlet mulai berlari dengan waktu bersamaan, dan saat mencapai garis finish dicatat dengan hasil seperti gambar. Selisih waktu antara Atlet 1 dengan Atlet 2 adalah .... A. 45 s B. 28 s C. 17 s D. 11 s 20. Perhatikan sifat zat berikut! 1. Bentuk dan volumnya mudah berubah. 2. Gaya tarik antar molekul sangat lemah. 3. Gerak molekulnya terbatas. 4. Sukar menempati ruang kosong. Sifat fisik gas ditunjukkan oleh .... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4
  • 5. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 5 21. Grafik berikut melukiskan pemanasan 3kg air. Jika kalor jenis air 4200J/kg0C, kalor yang diperlukan pada proses R ke S adalah .... A. 12600 J B. 126000 J C. 252000 J D. 378000 J 22. Pada suatu produk kimia rumah tangga terdapat zat kimia hipoklorit, fungsi keberadaan zat tersebut adalah sebagai .... A. pengangkat kotoran B. pewangi C. pemutih D. penggumpal lemak 23. Perhatikan ciri-ciri larutan zat berikut! 1. Menyebabkan keropos pada besi. 2. Memiliki bilangan pH kurang dari 7. 3. Mengubah lakmus merah menjadi biru. 4. Melepaskan ion hidroksil. Yang merupakan ciri asam adalah .... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 24. Perhatikan sifat zat berikut! 1. Sukar bercampur dengan air. 2. Mudah terbakar. 3. Mudah menguap. 4. Menyebakan karet mentah menjadi lunak. Yang merupakan sifat kimia bensin (minyak premium) adalah .... A. 1 dan 3 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 25. Heroin merupakan salah satu contoh NAPZA yang digunakan dalam kedokteran berfungsi sebagai .... A. depresan B. stimulan C. halusinogen D. desinfektan 26. Perhatikan pernyataan berikut! 1. fragmentasi pada cacing Planaria 2. bunga tulip mekar pada musim semi 3. Spyrogyra melakukan konjugasi 4. sulur mentimun membelit kayu penyangga Manakah pernyataan yang menunjukkan ciri makhluk hidup berepropduksi? A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4
  • 6. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 6 27. Perhatikan grafik berikut! Berdasarkan grafik tersebut pengaruh yang ditimbulkan terhadap kualitas lingkungan adalah .... A. meningkatnya kadar oksigen di udara B. menurunnya ketersediaan air bersih C. menurunnya penyebaran penyakit D. menurunnya kadar CO2 di atmosfir 28. Perhatikan data penyebab terjadinya gangguan sistem organ berikut! 1. Penyempitan saluran napas karena hiperaktivitas terhadap rangsangan tertentu 2. Peradangan selaput paru oleh bakteri Diplococcus pneumonia 3. Infeksi pada alveolus oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis 4. Peradangan rongga hidung oleh bakteri Streptococcus Berdasarkan data tersebut yang merupakan penyebab penyakit asma adalah nomor …. A.1 B.2 C.3 D.4 29. Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk oleh huruf Z adalah .... A. penyaringan zat-zat yang berukuran relatif besar B. pengumpulan zat-zat sisa yang akan dibuang menuju pelvis C. penyerapan kembali zat-zat yang masih diperlukan tubuh D. dihasilkannya urine filtrat glomerulus
  • 7. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 7 30. Perhatikan gambar neuron berikut! Fungsi bagian yang ditunjuk oleh huruf M adalah .... A. mempercepat jalannya impuls B. meneruskan rangsang dari akson C. meneruskan rangsang ke neuron lainnya D.menerima rangsang dari dendrit 31. Perhatikan gambar sistem pencernaan berikut ini Urutan sistem pencernaan pada manusia adalah …. a. Mulut-kerongkongan-lambung-usus halus- usus besar - anus b. Mulut-keronngkongan-usus halus-lambung - usus besar-anus c. Mulut-kerongkongan-usus halus-lambung-usus besar-anus d. Mulut-tenggorokan- lambung - usus halus-usus besar-anus e. Mulut-tenggorokan-lambung - usus besar –usus halus-anus 32. Kelenjar no 1 ,2 dan 3 menghasilkan ludah atau air liur mengandung enzim ptialin yang bertugas untuk …. a. Menguraikan lemak menjadi asam lemak dan gliserol b. Memecah protein menjadi asam amino c. Merombak peptida menjadi asam amino d. Mengubah amilum menjadi maltose Perhatikan gambar organ berikut ini 33. Fungsi organ pada gambar diatas yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan adalah… a. Menetralkan racun b. Menghasilkan empedu c. Menghasilkan sel darah d. Menyimpan zat makanan 34. Bagian yang mempunyai fungsi sebagai tempat pertukaran gas yaitu nomor …. a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 35. Suhu air 20°C dengan massa 10 kg dipanaskan sehingga suhunya menjadi 40°C. Apabila diketahui kalor jenis air 1 kkal/kg°C, maka kalor yang diperlukan sebesar …. A. 2 kkal B. 20 kkal C. 200 kkal D. 800 kkal
  • 8. SMP ISLAM PLUS INSAN ROBBANI Page 8 36. Perhatikan gambar ini Virus diatas adalah HIV yang menyebabkan penyakit AIDS menyerang sel . . . a. Eritrosit b. Trombosit c. Limfosit d. Leukosit 37. Fungsi hemoglobin adalah . . . a. Membawa CO2 ke jaringan b. Membawa CO2 dari jaringan c. Membantu dalam proses pembekuan darah d. Mengikat oksigen untuk diedarkan ke seluruh bagian tubuh 38. Untuk soal nomer 38 dan 40 perhatikan gambar organ reproduksi wanita berikut Dari gambar diatas yang diberi kode M, N, L secara berurutan adalah… A. Ovarium, oviduk, rahim B. Ovarium, vagina, rahim C. Tuba fallopi, rahim, ovarium D. Rahim, tuba fallopi, vagina 39. Yang ditunjukkan dengan huruf M berfungsi sebagai … A. Tempat pertumbuhan embrio B. Tempat keluarnya janin C. Tempat penghasil sel telur (ovum) D. Tempat terjadinya pembuahan 40. Fungsi cairan amnion adalah… A. Tempat pertumbuhan embrio B. Memberi makanan pada embrio C. Memberi zat kekebalan pada embrio D. Melindungi embrio terhadap goncangan