SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
MELAKUKAN
PERBAIKAN SISTEM
TRANSMISI OTOMATIS
TRANSMISI ?
Transmisi yaitu salah satu bagian dari
sistem pemindah tenaga.
TRANSMISI
FUNGSI TRANSMISI ?
1. untuk mendapatkan variasi momen dan kecepatan
sesuai dengan kondisi jalan dan kondisi pembebanan.
2. Merubah arah putaran roda. Sehingga kendaraan
dapat maju dan mundur, khususnya pada kendaraan
lebih dari 2 roda.
3. Memutuskan dan menghubungkan putaran,
sehingga kendaraan dapat berhenti sementara mesin
hidup.
TRANSMISI
Rangkaian pemindah tenaga berawal dari sumber
tenaga (engine) ke sistem pemindah tenaga yaitu
masuk ke unit kopling (clutch), diteruskan ke
transmisi (gear box), kemudian menuju final drive.
TRANSMISI
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS ?
Transmisi kendaraan yang pengoperasiannya
dilakukan secara otomatis dengan
memanfaatkan gaya sentrifugal.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Transmisi Otomatis yang digunakan yaitu transmisi
otomatis “V” belt atau yang dikenal dengan CVT
(Continuous Variable Transmission).
CVT ?
sistem transmisi daya dari mesin menuju
ban belakang menggunakan sabuk yang
menghubungkan antara drive pulley
dengan driven pulley menggunakan
prinsip gaya gesek.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Keuntungan dari transmisi
otomatis adalah :
a. Tidak adanya pedal kopling, sehingga
pengoprasian kendaraan lebih mudah.
b. Perpindahan kecepatan dapat dilakukan
secara lembut
c. Tidak terjadinya hentakan pada saat
perpindahan kecepatan
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Kontruksi CVT
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Komponen Utama CVT :
1. Drive pulley (Primary Pulley)
berfungsi dengan puli primer mengatur kecepatan
berdasar besar gaya tarik sabuk yang diperoleh dari
puli primer.
2. Drive belt (v-belt)
Berfungsi sebagai penghubung putaran dari puli
primer ke puli sekunder.
3. Driven pulley (Secondary Pulley)
berfungsi dengan puli primer mengatur kecepatan
berdasar besar gaya tarik sabuk yang diperoleh dari
puli primer.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Bagian Komponen Primary Pulley
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Bagian Komponen Secondary Pulley
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Cara Kerja CVT :
1. Kecepatan Rendah
Primary Pulley
Sewaktu kecepatan mesin rendah, gaya sentrifugal yang terjadi
pada weight rooler kecil dan posisi movable drive (cam) tidak
berubah.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Secondary Pulley
Pada kecepatan rendah, gaya sentrifugal yang terjadi pada
weight roller masih kecil, oleh karena itu tegangan v -belt
adalah rendah, yang belum mampu menggerakkan movable
driven face (pulley bergerak) pada secondary pully.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
2. Kecepatan Tinggi
Primary Pulley
Ketika kecepatan tinggi, akibat gaya sentrifugal akibat dari
makin terlemparnya weight roller yang bergerak mendorong
movable drive face (lebar puli mengecil),hal ini menyebabkan v -
belt terdorong keluar (diameter primary pulley menjadi
besar)
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Secondary Pulley
Pada saat diameter primary pulley menjadi besar, maka
diameter secondary pulley menjadi mengecil. Hal ini terjadi
akibat movable driven face (4) bergerak membuka, dan v -belt
bergerak masuk.
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Primary Pulley
Kecepatan Rendah Kecepatan Tinggi
SISTEM TRANSMISI
OTOMATIS
Secondary Pulley
Kecepatan Rendah Kecepatan Tinggi
1. Pelumasan colar pada primer pulley
Sebab :
Jika tidak ada pelumasan, akselerasi/percepatan tidak halus
karena gerakan penyesuaian pada primary sheave tidak
bekerja dengan baik.
2. Bagian dalam starter wheel gear, starter idle gear, drive axle dari
secondary sheave.
Sebab :
Putaran tidak lancar,
PERAWATAN TRANSMISI OTOMATIS
3. Pelumasan Torsi cam pada Pulley sekunder .
Sebab :
Jika tidak terdapat gemuk atau pelumas bagian ini :
a. Akselerasi tidak lembut
b. Mendaki kurang kuat karena pulley sekunder tidak bekerja
dengan baik
c. Pin guide dan alur pin guide terjadi keausan .
Pemeriksaan V-belt CVT
Gambar A ( V-belt kondisi baik )
Harus ada kelebihan dari V-belt antara V-belt bagian bawah dan
bagian bawah alat pemeriksa V-belt .
Gambar B ( Kondisi V-belt saatnya harus diganti )
Jika bagian bawah alat pemeriksa sudah rata dengan V belt Artinya
V-belt telah aus. Rekomendasi penggantian : Tiap 25.000 km .
TUGAS

More Related Content

Similar to PERBAIKAN TRANSMISI.ppt

Similar to PERBAIKAN TRANSMISI.ppt (20)

2. fitur - fitur tehnik
2. fitur - fitur tehnik2. fitur - fitur tehnik
2. fitur - fitur tehnik
 
Tophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalimTophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalim
 
Transmisi
TransmisiTransmisi
Transmisi
 
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
 
PowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem TransmisiPowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem Transmisi
 
Makalah kopling tetap
Makalah kopling tetapMakalah kopling tetap
Makalah kopling tetap
 
TRANSMISI.pptx
TRANSMISI.pptxTRANSMISI.pptx
TRANSMISI.pptx
 
Sistem kemudi
Sistem kemudiSistem kemudi
Sistem kemudi
 
Transmisi manual
Transmisi manualTransmisi manual
Transmisi manual
 
Pemeliharaan servise sistem kemudi bab 1 dan 2
Pemeliharaan servise sistem kemudi bab 1 dan 2Pemeliharaan servise sistem kemudi bab 1 dan 2
Pemeliharaan servise sistem kemudi bab 1 dan 2
 
Identifikasi cvt
Identifikasi cvt Identifikasi cvt
Identifikasi cvt
 
Braking system
Braking systemBraking system
Braking system
 
Laporan transmisi
Laporan transmisiLaporan transmisi
Laporan transmisi
 
94805153 laporan-transmisi-ranta
94805153 laporan-transmisi-ranta94805153 laporan-transmisi-ranta
94805153 laporan-transmisi-ranta
 
13012 8-368214845111
13012 8-36821484511113012 8-368214845111
13012 8-368214845111
 
Clutch(kopling) ruri
Clutch(kopling) ruriClutch(kopling) ruri
Clutch(kopling) ruri
 
Sistem kopling
Sistem koplingSistem kopling
Sistem kopling
 
Sistem kopling
Sistem koplingSistem kopling
Sistem kopling
 
Sistem rem
Sistem remSistem rem
Sistem rem
 
9.b. transmisi manual
9.b. transmisi manual9.b. transmisi manual
9.b. transmisi manual
 

Recently uploaded

KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKaroseri Truck
 
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKTANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKKaroseri Truck
 
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...ssupi412
 
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalPpt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalssuser46d91c
 
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...agusmenyut7
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKPERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKLanglangBuanaWijakso
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNC
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNCIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNC
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNCIDETOTO
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO
 

Recently uploaded (8)

KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
 
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKTANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
 
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
 
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalPpt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
 
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKPERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNC
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNCIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNC
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank BNC
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
 

PERBAIKAN TRANSMISI.ppt

  • 2. TRANSMISI ? Transmisi yaitu salah satu bagian dari sistem pemindah tenaga. TRANSMISI
  • 3. FUNGSI TRANSMISI ? 1. untuk mendapatkan variasi momen dan kecepatan sesuai dengan kondisi jalan dan kondisi pembebanan. 2. Merubah arah putaran roda. Sehingga kendaraan dapat maju dan mundur, khususnya pada kendaraan lebih dari 2 roda. 3. Memutuskan dan menghubungkan putaran, sehingga kendaraan dapat berhenti sementara mesin hidup. TRANSMISI
  • 4. Rangkaian pemindah tenaga berawal dari sumber tenaga (engine) ke sistem pemindah tenaga yaitu masuk ke unit kopling (clutch), diteruskan ke transmisi (gear box), kemudian menuju final drive. TRANSMISI
  • 5. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS ? Transmisi kendaraan yang pengoperasiannya dilakukan secara otomatis dengan memanfaatkan gaya sentrifugal. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 6. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS Transmisi Otomatis yang digunakan yaitu transmisi otomatis “V” belt atau yang dikenal dengan CVT (Continuous Variable Transmission).
  • 7. CVT ? sistem transmisi daya dari mesin menuju ban belakang menggunakan sabuk yang menghubungkan antara drive pulley dengan driven pulley menggunakan prinsip gaya gesek. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 8. Keuntungan dari transmisi otomatis adalah : a. Tidak adanya pedal kopling, sehingga pengoprasian kendaraan lebih mudah. b. Perpindahan kecepatan dapat dilakukan secara lembut c. Tidak terjadinya hentakan pada saat perpindahan kecepatan SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 10. Komponen Utama CVT : 1. Drive pulley (Primary Pulley) berfungsi dengan puli primer mengatur kecepatan berdasar besar gaya tarik sabuk yang diperoleh dari puli primer. 2. Drive belt (v-belt) Berfungsi sebagai penghubung putaran dari puli primer ke puli sekunder. 3. Driven pulley (Secondary Pulley) berfungsi dengan puli primer mengatur kecepatan berdasar besar gaya tarik sabuk yang diperoleh dari puli primer. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 11. Bagian Komponen Primary Pulley SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 12. Bagian Komponen Secondary Pulley SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 13. Cara Kerja CVT : 1. Kecepatan Rendah Primary Pulley Sewaktu kecepatan mesin rendah, gaya sentrifugal yang terjadi pada weight rooler kecil dan posisi movable drive (cam) tidak berubah. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 14. Secondary Pulley Pada kecepatan rendah, gaya sentrifugal yang terjadi pada weight roller masih kecil, oleh karena itu tegangan v -belt adalah rendah, yang belum mampu menggerakkan movable driven face (pulley bergerak) pada secondary pully. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 15. 2. Kecepatan Tinggi Primary Pulley Ketika kecepatan tinggi, akibat gaya sentrifugal akibat dari makin terlemparnya weight roller yang bergerak mendorong movable drive face (lebar puli mengecil),hal ini menyebabkan v - belt terdorong keluar (diameter primary pulley menjadi besar) SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 16. Secondary Pulley Pada saat diameter primary pulley menjadi besar, maka diameter secondary pulley menjadi mengecil. Hal ini terjadi akibat movable driven face (4) bergerak membuka, dan v -belt bergerak masuk. SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
  • 19. 1. Pelumasan colar pada primer pulley Sebab : Jika tidak ada pelumasan, akselerasi/percepatan tidak halus karena gerakan penyesuaian pada primary sheave tidak bekerja dengan baik. 2. Bagian dalam starter wheel gear, starter idle gear, drive axle dari secondary sheave. Sebab : Putaran tidak lancar, PERAWATAN TRANSMISI OTOMATIS
  • 20. 3. Pelumasan Torsi cam pada Pulley sekunder . Sebab : Jika tidak terdapat gemuk atau pelumas bagian ini : a. Akselerasi tidak lembut b. Mendaki kurang kuat karena pulley sekunder tidak bekerja dengan baik c. Pin guide dan alur pin guide terjadi keausan .
  • 21.
  • 22.
  • 23. Pemeriksaan V-belt CVT Gambar A ( V-belt kondisi baik ) Harus ada kelebihan dari V-belt antara V-belt bagian bawah dan bagian bawah alat pemeriksa V-belt .
  • 24. Gambar B ( Kondisi V-belt saatnya harus diganti ) Jika bagian bawah alat pemeriksa sudah rata dengan V belt Artinya V-belt telah aus. Rekomendasi penggantian : Tiap 25.000 km .
  • 25. TUGAS