SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
TUGAS 1 INTERPERSONAL
SKILL : FUTURE WORK
Sheryl Esfandiany Putri Amalia
4520210054
PERUBAHAN KONDISI YANG TERJADI
Pandemi Covid-19 menyebabkan banyaknya perubahan dari segala sisi,
salah satunya pekerjaan. Pandemi ini menciptakan tiga tren yang dapat
bertahan hingga tingkat yang berbeda-beda dan dengan implikasi yang
berbeda, yaitu :
1. Kerja jarak jauh
2. Digitalisasi
3. Otomatisasi.
Pandemi yang tidak bisa diprediksi kapan akan berakhir ini membuat kita,
para mahasiswa, untuk dapat menentukan pekerjaan kita di masa depan
yang tetap dapat berjalan meski di kondisi pandemi dengan memperhatikan
tiga tren diatas.
APAKAHPANDEMI COVID-19 AKANMERUBAH GEOGRAFI
PEKERJAAN?
Tingkat lowongan pekerjaan kantor meningkat secara signifikan di kota-kota
besar pada tahun 2020: sebesar 91 persen si San Fransisco, 45 persen di
Edinburgh, 32 persen di London, dan 27 persen di Berlin. Namun, tingkat
lowongan pekerjaan kantor justru menurun di kota-kota kecil seperti
Glasgow dan Charlotte. Dalam hal sewa tempat tinggal, di Spanyol harga
sewa menurun di kota-kota besar seperti Madrid, Barcelona, dan Seville,
tetapi meningkat di kota-kota kecil seperti Salamanca dan Granada.
Bagaimana geografi pekerjaan berkembang akan bergantung pada banyak
faktor. Pemerintah kota dapat menyesuaikan keseimbangan dengan intensif
pajak untuk bisnis dan pekerja, dan investasi masa depan dalam
infrastruktur dan ruang kota dapat meningkatkan daya tarik lokasi yang
berbeda.
PEKERJAAN DI MASA DEPAN
Untuk menentukan pilihan pekerjaan kita di masa yang akan datang,
ada beberapa hal yang harus kita perhatikan yaitu :
01 MINAT DAN BAKAT
Memilih karir dan pekerjaan yang tepat haruslah berdasar pada minat, bakat
dan kemampuan. Semuanya harus dimiliki secara bersamaan.
02
03
04
SUASANA KERJA
Pertimbangkan waktu, suasana, dan ketentuan-ketentuan di tempat kerja
Anda agar di kemudiah hari Anda senang menjalani karir tersebut.
GAJI
Carilah pekerjaan dengan gaji yang sesuai dengan
kebutuhan Anda dan memuaskan keinginan pribadi.
STABILITAS PEKERJAAN
Sejumlah lowongan pekerjaan di bidang tertentu dapat tumbuh hingga dua atau tiga kali lipat dalam
beberapa tahun ke depan. Tapi tidak semua sektor bisnis mampu bertahan selama itu.
TERUS,
Apa aja sih pekerjaan yang
menjanjikan di masa depan?
WEB DEVELOPER
01
Web developer atau pengembang web merupakan profesi
yang bertugas untuk membuat sekaligus memelihara
website. Tak bisa dipungkiri seiring perkembangannya,
dunia bisnis juga mengalami perubahan besar di ranah
digital.
CYBER SECURITY
02
Profesi ini dibutuhkan oleh perusahaan untuk menjaga
keamanan informasi. Selain itu, praktisi cyber security
juga bertugas untuk menjaga keamanan jaringan, hingga
perencanaan pemulihan akibat bencana demi bisnis
perusahaan.
SOCIAL MEDIA
SPECIALIST
03
Di era ini, pelaku bisnis gemar memanfaatkan akun social media sebagai alat
mempromosikan barang atau jasa mereka. Karena dibutuhkan waktu dan
spesialisasi khusus, banyak perusahaan yang rela membayar seorang social
media specialist, yang bertanggung jawab mengatur konten medsos
perusahaan.
CONTENT CREATOR
04
Konten yang menarik dan membuat audiens tergugah
dapat menjadi senjata yang powerfull dalam
strategi branding sebuah bisnis. Jika kamu
berminat menjadi seorang content creator, maka
kamu harus memiliki kreativitas yang tinggi.
Pekerjaan impian kamu bukan salah satu
pekerjaan diatas?
TENANG…
Masih banyak kok pekerjaan lainnya,
pekerjaan impian ku aja bukan salah satu
dari ke empat contoh diatas.. hehehe
Kenapa sih SEO?
Karena peluang kerjanya terbuka lebar dan sesuai dengan minat dan bakat aku. Di
era 4.0 ini lebih dari 70% lalu lintas traffic di jagat maya berasal dari mesin
pencari. Jaman sekarang pun apapun membutuhan aplikasi, video, dan website.
Jadi setiap perusahaan pasti membutuhkan SEO karena target pasar yang
banyak.
PEKERJAAN IMPIAN AKU ITU,,,
PENGETAHUAN, SIKAP, DAN SKILL APA SIH
YANG HARUS AKU PERSIAPKAN?
Seorang SEO Specialist
bekerja berdasarkan data,
sehingga harus memiliki
kemampuan untuk
menganalisa data yang
diperolehnya untuk
penyusunan strategi ke
depannya.
Memiliki Kemampuan
Analisa Seorang SEO diharapkan
dapat membuat strategi
konten berikutnya lengkap
dengan informasi target
dan pencapaian yang ada.
Memiliki Kemampuan
Mengolah dan Visualisasi
Data dengan Baik
Memiliki
Technical Skill
Seorang SEO
Specialist harus
memiliki technical
skill standar seperti
keahlian mendesain
web.
Memiliki
Kemampuan
Membuat Konten
Seorang SEO Specialist
diharapkan bisa memilah
konten yang baik untuk
diupload ke web untuk
menaikkan traffic.
• Rajin membaca
• Melakukan journaling
• Mengikuti kursus singkat
• Dan lain lain
Cara untuk mengasah skill yang
diperlukan :
MY CAREER ROADMAP
Junior SEO
Untuk memulai karir,
saya berkeinginan untuk
menjadi Junior SEO
SEO Manager
Setelah 1-2 tahun
menjadi SEO Executive
SEO Executive
Setelah 1-2 tahun
menjadi Junior SEO
Head of SEO
Setelah 1-2 tahun
menjadi SEO Manager
01 03 04
02
Terima Kasih..
Sumber Referensi : The Future of Work After Covid-19

More Related Content

Similar to Tugas 1 interpersonal skill future work 4520210054 sheryl esfandiany - copy

Facebook Ads Complete Guide for SME
Facebook Ads Complete Guide for SMEFacebook Ads Complete Guide for SME
Facebook Ads Complete Guide for SMEPamuji Jailani
 
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerja
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerjaPemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerja
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerjaMUHAMMADRAISAKBARAKB
 
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdf
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdfE-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdf
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdfDiahQurinawati1
 
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]HaninaidarHasna
 
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptx
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptxAlat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptx
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptxdisnakerciamis29
 
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017Entrepreneur Way #25 - Februari 2017
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017UCEO
 
Futurework chandrawidiyanto 4520210065
Futurework chandrawidiyanto 4520210065Futurework chandrawidiyanto 4520210065
Futurework chandrawidiyanto 4520210065CHANDRAWIDIYANTO
 
Faeqal hafidh muhammad asfiant ips semester genap 2
Faeqal hafidh muhammad asfiant   ips semester genap 2Faeqal hafidh muhammad asfiant   ips semester genap 2
Faeqal hafidh muhammad asfiant ips semester genap 2FaeqalHafidhAsfiant
 
Blinq Digital Media : Digital Marketing Agency
Blinq Digital Media : Digital Marketing AgencyBlinq Digital Media : Digital Marketing Agency
Blinq Digital Media : Digital Marketing AgencyBlinq Blinq
 
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversi
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversiAdnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversi
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversiAdnanSaputra3
 
Peluang dan tantangan era industri 4.0
Peluang dan tantangan era industri 4.0Peluang dan tantangan era industri 4.0
Peluang dan tantangan era industri 4.0Wahyu Purnomo
 
Proposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimediaProposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimediasambastudio
 
4520210014 muhammad aldiansyah future_work
4520210014 muhammad aldiansyah future_work4520210014 muhammad aldiansyah future_work
4520210014 muhammad aldiansyah future_workMuhammadAldiansyah22
 
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)Dwi Mardianti
 
Proposal aplikasi lapangan futsal
Proposal aplikasi lapangan futsalProposal aplikasi lapangan futsal
Proposal aplikasi lapangan futsalleonardomorii
 
Adsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarAdsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarLeanskill.com
 

Similar to Tugas 1 interpersonal skill future work 4520210054 sheryl esfandiany - copy (20)

Laporan KKL Rio, dkk. 2014 UDINUS
Laporan KKL Rio, dkk. 2014 UDINUSLaporan KKL Rio, dkk. 2014 UDINUS
Laporan KKL Rio, dkk. 2014 UDINUS
 
Facebook Ads Complete Guide for SME
Facebook Ads Complete Guide for SMEFacebook Ads Complete Guide for SME
Facebook Ads Complete Guide for SME
 
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerja
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerjaPemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerja
Pemanfaatan media online sebagai sarana lapangan kerja
 
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdf
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdfE-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdf
E-book Glints x OneCHRP - Tren & Prediksi HR 2021 di Indonesia - Glints.pdf
 
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]
Bertukang.com [Tugas Kewirausahaan Kelompok 2]
 
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptx
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptxAlat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptx
Alat Digital untuk efesiensi dan efektitivitas kegiatan atau pekerjaan.pptx
 
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017Entrepreneur Way #25 - Februari 2017
Entrepreneur Way #25 - Februari 2017
 
Futurework chandrawidiyanto 4520210065
Futurework chandrawidiyanto 4520210065Futurework chandrawidiyanto 4520210065
Futurework chandrawidiyanto 4520210065
 
Dunia kerja setelah pandemi
Dunia kerja setelah pandemiDunia kerja setelah pandemi
Dunia kerja setelah pandemi
 
Faeqal hafidh muhammad asfiant ips semester genap 2
Faeqal hafidh muhammad asfiant   ips semester genap 2Faeqal hafidh muhammad asfiant   ips semester genap 2
Faeqal hafidh muhammad asfiant ips semester genap 2
 
Blinq Digital Media : Digital Marketing Agency
Blinq Digital Media : Digital Marketing AgencyBlinq Digital Media : Digital Marketing Agency
Blinq Digital Media : Digital Marketing Agency
 
Bisnis plan real
Bisnis plan realBisnis plan real
Bisnis plan real
 
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversi
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversiAdnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversi
Adnan rizkysaputra 19021004-etikaprofesi-jobdeskhrd-perusahaangame-dikonversi
 
Peluang dan tantangan era industri 4.0
Peluang dan tantangan era industri 4.0Peluang dan tantangan era industri 4.0
Peluang dan tantangan era industri 4.0
 
Proposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimediaProposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimedia
 
4520210014 muhammad aldiansyah future_work
4520210014 muhammad aldiansyah future_work4520210014 muhammad aldiansyah future_work
4520210014 muhammad aldiansyah future_work
 
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)
Makalah Proses Bisnis TI (Penjualan Aplikasi)
 
Proposal aplikasi lapangan futsal
Proposal aplikasi lapangan futsalProposal aplikasi lapangan futsal
Proposal aplikasi lapangan futsal
 
Portofolio (2)-1.pdf
Portofolio (2)-1.pdfPortofolio (2)-1.pdf
Portofolio (2)-1.pdf
 
Adsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarAdsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency Makassar
 

More from SherylEsfandianyPutr

TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054
TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054
TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandianyTugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandianySherylEsfandianyPutr
 
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 7 questioning and the information getting interview
Tugas 7 questioning and the information getting interviewTugas 7 questioning and the information getting interview
Tugas 7 questioning and the information getting interviewSherylEsfandianyPutr
 
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandiany
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandianyTugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandiany
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandianySherylEsfandianyPutr
 
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandianyTugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandianySherylEsfandianyPutr
 
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...SherylEsfandianyPutr
 
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...SherylEsfandianyPutr
 

More from SherylEsfandianyPutr (12)

TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054
TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054
TUGAS UAS sheryl esfandiany 4520210054
 
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 14 managing relationship more effectively sheryl esfandiany 4520210054
 
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 13 working with groups sheryl esfandiany 4520210054
 
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 12 negotiating sheryl esfandiany 4520210054
 
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandianyTugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 10 helping and facilitating 4520210054 sheryl esfandiany
 
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
Tugas 9 presenting information to others sheryl esfandiany 4520210054
 
Tugas 7 questioning and the information getting interview
Tugas 7 questioning and the information getting interviewTugas 7 questioning and the information getting interview
Tugas 7 questioning and the information getting interview
 
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandiany
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandianyTugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandiany
Tugas 6 listening to non verbal message 4520210054-sheryl esfandiany
 
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandianyTugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandiany
Tugas 5 listening 4520210054 sheryl esfandiany
 
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...
Tugas 4 awareness of self and others and the development of interpersonal com...
 
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...
Tugas 3 developing interpersonal skills a micro skills approach 4520210054 sh...
 
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...
Tugas 2 interpersonal skill a historical perspective 4520210054 sheryl esfand...
 

Tugas 1 interpersonal skill future work 4520210054 sheryl esfandiany - copy

  • 1. TUGAS 1 INTERPERSONAL SKILL : FUTURE WORK Sheryl Esfandiany Putri Amalia 4520210054
  • 2. PERUBAHAN KONDISI YANG TERJADI Pandemi Covid-19 menyebabkan banyaknya perubahan dari segala sisi, salah satunya pekerjaan. Pandemi ini menciptakan tiga tren yang dapat bertahan hingga tingkat yang berbeda-beda dan dengan implikasi yang berbeda, yaitu : 1. Kerja jarak jauh 2. Digitalisasi 3. Otomatisasi. Pandemi yang tidak bisa diprediksi kapan akan berakhir ini membuat kita, para mahasiswa, untuk dapat menentukan pekerjaan kita di masa depan yang tetap dapat berjalan meski di kondisi pandemi dengan memperhatikan tiga tren diatas.
  • 3. APAKAHPANDEMI COVID-19 AKANMERUBAH GEOGRAFI PEKERJAAN? Tingkat lowongan pekerjaan kantor meningkat secara signifikan di kota-kota besar pada tahun 2020: sebesar 91 persen si San Fransisco, 45 persen di Edinburgh, 32 persen di London, dan 27 persen di Berlin. Namun, tingkat lowongan pekerjaan kantor justru menurun di kota-kota kecil seperti Glasgow dan Charlotte. Dalam hal sewa tempat tinggal, di Spanyol harga sewa menurun di kota-kota besar seperti Madrid, Barcelona, dan Seville, tetapi meningkat di kota-kota kecil seperti Salamanca dan Granada. Bagaimana geografi pekerjaan berkembang akan bergantung pada banyak faktor. Pemerintah kota dapat menyesuaikan keseimbangan dengan intensif pajak untuk bisnis dan pekerja, dan investasi masa depan dalam infrastruktur dan ruang kota dapat meningkatkan daya tarik lokasi yang berbeda.
  • 4. PEKERJAAN DI MASA DEPAN Untuk menentukan pilihan pekerjaan kita di masa yang akan datang, ada beberapa hal yang harus kita perhatikan yaitu : 01 MINAT DAN BAKAT Memilih karir dan pekerjaan yang tepat haruslah berdasar pada minat, bakat dan kemampuan. Semuanya harus dimiliki secara bersamaan. 02 03 04 SUASANA KERJA Pertimbangkan waktu, suasana, dan ketentuan-ketentuan di tempat kerja Anda agar di kemudiah hari Anda senang menjalani karir tersebut. GAJI Carilah pekerjaan dengan gaji yang sesuai dengan kebutuhan Anda dan memuaskan keinginan pribadi. STABILITAS PEKERJAAN Sejumlah lowongan pekerjaan di bidang tertentu dapat tumbuh hingga dua atau tiga kali lipat dalam beberapa tahun ke depan. Tapi tidak semua sektor bisnis mampu bertahan selama itu.
  • 5. TERUS, Apa aja sih pekerjaan yang menjanjikan di masa depan?
  • 6. WEB DEVELOPER 01 Web developer atau pengembang web merupakan profesi yang bertugas untuk membuat sekaligus memelihara website. Tak bisa dipungkiri seiring perkembangannya, dunia bisnis juga mengalami perubahan besar di ranah digital.
  • 7. CYBER SECURITY 02 Profesi ini dibutuhkan oleh perusahaan untuk menjaga keamanan informasi. Selain itu, praktisi cyber security juga bertugas untuk menjaga keamanan jaringan, hingga perencanaan pemulihan akibat bencana demi bisnis perusahaan.
  • 8. SOCIAL MEDIA SPECIALIST 03 Di era ini, pelaku bisnis gemar memanfaatkan akun social media sebagai alat mempromosikan barang atau jasa mereka. Karena dibutuhkan waktu dan spesialisasi khusus, banyak perusahaan yang rela membayar seorang social media specialist, yang bertanggung jawab mengatur konten medsos perusahaan.
  • 9. CONTENT CREATOR 04 Konten yang menarik dan membuat audiens tergugah dapat menjadi senjata yang powerfull dalam strategi branding sebuah bisnis. Jika kamu berminat menjadi seorang content creator, maka kamu harus memiliki kreativitas yang tinggi.
  • 10. Pekerjaan impian kamu bukan salah satu pekerjaan diatas? TENANG… Masih banyak kok pekerjaan lainnya, pekerjaan impian ku aja bukan salah satu dari ke empat contoh diatas.. hehehe
  • 11. Kenapa sih SEO? Karena peluang kerjanya terbuka lebar dan sesuai dengan minat dan bakat aku. Di era 4.0 ini lebih dari 70% lalu lintas traffic di jagat maya berasal dari mesin pencari. Jaman sekarang pun apapun membutuhan aplikasi, video, dan website. Jadi setiap perusahaan pasti membutuhkan SEO karena target pasar yang banyak. PEKERJAAN IMPIAN AKU ITU,,,
  • 12. PENGETAHUAN, SIKAP, DAN SKILL APA SIH YANG HARUS AKU PERSIAPKAN? Seorang SEO Specialist bekerja berdasarkan data, sehingga harus memiliki kemampuan untuk menganalisa data yang diperolehnya untuk penyusunan strategi ke depannya. Memiliki Kemampuan Analisa Seorang SEO diharapkan dapat membuat strategi konten berikutnya lengkap dengan informasi target dan pencapaian yang ada. Memiliki Kemampuan Mengolah dan Visualisasi Data dengan Baik Memiliki Technical Skill Seorang SEO Specialist harus memiliki technical skill standar seperti keahlian mendesain web. Memiliki Kemampuan Membuat Konten Seorang SEO Specialist diharapkan bisa memilah konten yang baik untuk diupload ke web untuk menaikkan traffic.
  • 13. • Rajin membaca • Melakukan journaling • Mengikuti kursus singkat • Dan lain lain Cara untuk mengasah skill yang diperlukan :
  • 14. MY CAREER ROADMAP Junior SEO Untuk memulai karir, saya berkeinginan untuk menjadi Junior SEO SEO Manager Setelah 1-2 tahun menjadi SEO Executive SEO Executive Setelah 1-2 tahun menjadi Junior SEO Head of SEO Setelah 1-2 tahun menjadi SEO Manager 01 03 04 02
  • 15. Terima Kasih.. Sumber Referensi : The Future of Work After Covid-19