SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
TINDAK LANJUT RAPAT KOORDINASI
KIE SEBELUMNYA (KINERJA BULAN OKTOBER 2021)
PT Kaltim Industrial Estate
Bontang, Desember 2021
BISNIS & PEMASARAN
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
1. a. Kadiv Bisnis & Pemasaran
diminta lebih aktif melakukan
komunikasi dengan PILOG dan
PI, koordinasi seminggu sekali
guna membahas rencana KIE
akan mengambil gudang
daerah dan agar membuat
laporan setiap minggu
mengenai progress rencana
pengambilalihan gudang
daerah tersebut.
b. Mengingat pendapatan IPAL
yang mengalami kerugian
sampai dengan bulan Oktober
2021, Direksi meminta agar
dilakukan evaluasi kembali
mengenai harga IPAL tersebut
dengan melakukan kenaikan
harga per tahun atau per 2
tahun.
BISNIS & PEMASARAN
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
c. Bisnis & Pemasaran diminta
melakukan koordinasi dengan
PKT mengenai tender Pipa yang
rencana akan dikerjasamakan
dengan Pertamina (Proyek PLTU
di Mamuju).
d. Update realisasi atas promosi
penjualan/sewa aset KIE melalui
media cetak maupun media
online
RANLOG, PLAZA JKT & SDM
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
2 Segera follow up progress
penyelesaian SIUP dan MOU
oleh KJS terkait Kerjasama
suplai material batu pecah dan
pasir di stock pile KIE (update
kelengkapan dokumen yang
dibutuhkan).
3 Segera merilis Kontrak IT
Equipment, target minggu ke III
bulan November.
4 Melakukan koordinasi dengan
PKT (Bpk. Hendra & Bpk. Rusdi)
untuk membahas mengenai
negosiasi gaji tenaga kerja
operator WTP PKT. Selain itu,
perlu dilakukan antisipasi
timbulnya risiko sosial akibat
dampak dari perbedaan gaji
tenaga kerja tersebut.
OPERASI
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
5 a. Renovasi KPJ segera diselesaikan dengan
target yang telah ditentukan.
b. Agar KIE tidak mengalami kerugian saat
menerima bahan baku CRM maka perlu
dilakukan hal-hal sebagai berikut:
 Menetapkan/membakukan spesifikasi
syarat penerimaan kadar lumpur
material bahan baku CRM KIE yang
dituangkan dalam Tor/Perjanjian.
 Seluruh pengadaan yang akan
dilakukan harus mengacu pada
spesifikasi yang telah ditentukan.
Tidak ada toleransi apabila tidak
sesuai dengan spesifikasi yang telah
ditentukan.
 Ketentuan tersebut diatur dalam
klausul perjanjian yang bertujuan
untuk membatalkan dan/atau
menolak apabila material yang datang
tidak sesuai spesifikasi.
SEKPER
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
6 a. Segera proses sertipikat-
sertipikat yang masih
pending dengan target
penyelesaian selama 4
bulan.
b. Perijinan (OSS) yang
belum terverifikasi
segera di follow up dan
di lakukan kunjungan ke
DPMPTSP secara rutin.
o Telah dilakukan pencabutan kuasa dan penarikan
dokumen terhadap Notaris Sofia.
o Sudah dilakukan komunikasi dengan BPN mengenai
status progress yang ada di BPN.
o Telah dilakukan koordinasi dengan Notaris
pengganti.
On progress
On progress
HOTEL EQUATOR
No Uraian Progress Status Target Penyelesaian
7 a. Koordinator Hotel Equator
diminta untuk melakukan
monitoring secara rutin pada
setiap event-event yang
diselenggarakan.
b. Mengenai pengelolaan
equator perlu dilakukan
pemantauan terhadap
kontrak-kontrak atau
perpanjangan kontrak.
Terima Kasih
PT Kaltim Industrial Estate

More Related Content

Similar to TL RAKOR KIE SEBELUMNYA_KINERJA NOVEMBER 2021.pptx

Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptx
Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptxPenyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptx
Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptxRifli27
 
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...masgon
 
03 Bahan Diklat DJPK.pdf
03 Bahan Diklat DJPK.pdf03 Bahan Diklat DJPK.pdf
03 Bahan Diklat DJPK.pdfdinkes4
 
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptx
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptxppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptx
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptxKantahKabupatenAcehT
 
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...Kanaidi ken
 
S-54 Lengkap.pptx
S-54 Lengkap.pptxS-54 Lengkap.pptx
S-54 Lengkap.pptxLukiBas
 
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management Project
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management ProjectKajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management Project
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management ProjectOswar Mungkasa
 
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021Gugum Gumilar
 
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...Eksanto Santo
 
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptx
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptxPAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptx
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptxDediPurwanto28
 
Paparan PMK 117 Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdf
Paparan PMK 117  Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdfPaparan PMK 117  Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdf
Paparan PMK 117 Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdfAnggaPebriant1
 
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdf
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdfContoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdf
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdfsisibocil7
 
Paparan Prisma TW1_2022.pptx
Paparan Prisma TW1_2022.pptxPaparan Prisma TW1_2022.pptx
Paparan Prisma TW1_2022.pptxMSKIKPPNMALANG1
 
Perpres nomor 4 tahun 2015
Perpres nomor 4 tahun 2015Perpres nomor 4 tahun 2015
Perpres nomor 4 tahun 2015Alam Liam
 
Penjelasan perpres 4 2015
Penjelasan perpres 4 2015Penjelasan perpres 4 2015
Penjelasan perpres 4 2015Ulfah Hanum
 
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015 Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015 Kacung Abdullah
 

Similar to TL RAKOR KIE SEBELUMNYA_KINERJA NOVEMBER 2021.pptx (20)

Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptx
Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptxPenyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptx
Penyusunan LKKL 2022 Unaudited-Kemendikbudristek Dikti160123 11.27.pptx
 
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...
JOGJA- Paparan Sosialisasi Permen PUPR No. 8 Tahun 2022 - Update 22Okt2022 #2...
 
03 Bahan Diklat DJPK.pdf
03 Bahan Diklat DJPK.pdf03 Bahan Diklat DJPK.pdf
03 Bahan Diklat DJPK.pdf
 
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptx
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptxppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptx
ppt rapat blanko 11 mei 2022 rev.01 (1).pptx
 
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...
Pedoman Penggunaan Produk DN di SKK Migas_ Training "Proses TENDER & Perhitun...
 
S-54 Lengkap.pptx
S-54 Lengkap.pptxS-54 Lengkap.pptx
S-54 Lengkap.pptx
 
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management Project
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management ProjectKajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management Project
Kajian Hukum dan Kelembagaan. Solid Waste Management Project
 
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021
Tindak Lanjut Surat Edaran Percepatan Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2021
 
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...
3 skb-nomor--459kmk031999-dan-nomor--kep-264ket091999-tentang-perubahan-atas-...
 
Pelaksanaan anggaran
Pelaksanaan anggaranPelaksanaan anggaran
Pelaksanaan anggaran
 
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptx
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptxPAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptx
PAPARAN TERKAIT KEBIJAKAN PBG DI CILACAP KAB 2.pptx
 
Paparan PMK 117 Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdf
Paparan PMK 117  Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdfPaparan PMK 117  Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdf
Paparan PMK 117 Tahun 2020, PMK 127 Tahun 2020, dan PER-8-AG-2020.pdf
 
FIX PPT RAKERDA 2022.pptx
FIX PPT RAKERDA 2022.pptxFIX PPT RAKERDA 2022.pptx
FIX PPT RAKERDA 2022.pptx
 
13895858.ppt
13895858.ppt13895858.ppt
13895858.ppt
 
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdf
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdfContoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdf
Contoh Soal M5 Pengelolaan Kontrak PBJP #1.pdf
 
Paparan Prisma TW1_2022.pptx
Paparan Prisma TW1_2022.pptxPaparan Prisma TW1_2022.pptx
Paparan Prisma TW1_2022.pptx
 
Perpres nomor 4 tahun 2015
Perpres nomor 4 tahun 2015Perpres nomor 4 tahun 2015
Perpres nomor 4 tahun 2015
 
Penjelasan perpres 4 2015
Penjelasan perpres 4 2015Penjelasan perpres 4 2015
Penjelasan perpres 4 2015
 
Penjelasanperpresnomor4tahun2015 150126024905-conversion-gate02
Penjelasanperpresnomor4tahun2015 150126024905-conversion-gate02Penjelasanperpresnomor4tahun2015 150126024905-conversion-gate02
Penjelasanperpresnomor4tahun2015 150126024905-conversion-gate02
 
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015 Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015
Penjelasan perpres nomor 4 tahun 2015
 

Recently uploaded

Presentasi Root Cause Diagram bandung ppt
Presentasi Root Cause Diagram bandung pptPresentasi Root Cause Diagram bandung ppt
Presentasi Root Cause Diagram bandung pptAkuatSupriyanto1
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docx
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docxCONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docx
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docxKartikaFebrianti1
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaNovaRuwanti
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Baratsenapananginterbaik2
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptxAndiAzhar9
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024DarmiePootwo
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)DenniPratama2
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pptIjlalMaulana1
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...arielsuwarnapati2
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 

Recently uploaded (16)

Presentasi Root Cause Diagram bandung ppt
Presentasi Root Cause Diagram bandung pptPresentasi Root Cause Diagram bandung ppt
Presentasi Root Cause Diagram bandung ppt
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docx
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docxCONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docx
CONTOH RUK PPI TAHUNAN PUSKESMAS 00.docx
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...
Materi Presentasi Untuk Sertifikasi Level Managerial Perusahaan Pembiayaan Ar...
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 

TL RAKOR KIE SEBELUMNYA_KINERJA NOVEMBER 2021.pptx

  • 1. TINDAK LANJUT RAPAT KOORDINASI KIE SEBELUMNYA (KINERJA BULAN OKTOBER 2021) PT Kaltim Industrial Estate Bontang, Desember 2021
  • 2. BISNIS & PEMASARAN No Uraian Progress Status Target Penyelesaian 1. a. Kadiv Bisnis & Pemasaran diminta lebih aktif melakukan komunikasi dengan PILOG dan PI, koordinasi seminggu sekali guna membahas rencana KIE akan mengambil gudang daerah dan agar membuat laporan setiap minggu mengenai progress rencana pengambilalihan gudang daerah tersebut. b. Mengingat pendapatan IPAL yang mengalami kerugian sampai dengan bulan Oktober 2021, Direksi meminta agar dilakukan evaluasi kembali mengenai harga IPAL tersebut dengan melakukan kenaikan harga per tahun atau per 2 tahun.
  • 3. BISNIS & PEMASARAN No Uraian Progress Status Target Penyelesaian c. Bisnis & Pemasaran diminta melakukan koordinasi dengan PKT mengenai tender Pipa yang rencana akan dikerjasamakan dengan Pertamina (Proyek PLTU di Mamuju). d. Update realisasi atas promosi penjualan/sewa aset KIE melalui media cetak maupun media online
  • 4. RANLOG, PLAZA JKT & SDM No Uraian Progress Status Target Penyelesaian 2 Segera follow up progress penyelesaian SIUP dan MOU oleh KJS terkait Kerjasama suplai material batu pecah dan pasir di stock pile KIE (update kelengkapan dokumen yang dibutuhkan). 3 Segera merilis Kontrak IT Equipment, target minggu ke III bulan November. 4 Melakukan koordinasi dengan PKT (Bpk. Hendra & Bpk. Rusdi) untuk membahas mengenai negosiasi gaji tenaga kerja operator WTP PKT. Selain itu, perlu dilakukan antisipasi timbulnya risiko sosial akibat dampak dari perbedaan gaji tenaga kerja tersebut.
  • 5. OPERASI No Uraian Progress Status Target Penyelesaian 5 a. Renovasi KPJ segera diselesaikan dengan target yang telah ditentukan. b. Agar KIE tidak mengalami kerugian saat menerima bahan baku CRM maka perlu dilakukan hal-hal sebagai berikut:  Menetapkan/membakukan spesifikasi syarat penerimaan kadar lumpur material bahan baku CRM KIE yang dituangkan dalam Tor/Perjanjian.  Seluruh pengadaan yang akan dilakukan harus mengacu pada spesifikasi yang telah ditentukan. Tidak ada toleransi apabila tidak sesuai dengan spesifikasi yang telah ditentukan.  Ketentuan tersebut diatur dalam klausul perjanjian yang bertujuan untuk membatalkan dan/atau menolak apabila material yang datang tidak sesuai spesifikasi.
  • 6. SEKPER No Uraian Progress Status Target Penyelesaian 6 a. Segera proses sertipikat- sertipikat yang masih pending dengan target penyelesaian selama 4 bulan. b. Perijinan (OSS) yang belum terverifikasi segera di follow up dan di lakukan kunjungan ke DPMPTSP secara rutin. o Telah dilakukan pencabutan kuasa dan penarikan dokumen terhadap Notaris Sofia. o Sudah dilakukan komunikasi dengan BPN mengenai status progress yang ada di BPN. o Telah dilakukan koordinasi dengan Notaris pengganti. On progress On progress
  • 7. HOTEL EQUATOR No Uraian Progress Status Target Penyelesaian 7 a. Koordinator Hotel Equator diminta untuk melakukan monitoring secara rutin pada setiap event-event yang diselenggarakan. b. Mengenai pengelolaan equator perlu dilakukan pemantauan terhadap kontrak-kontrak atau perpanjangan kontrak.
  • 8. Terima Kasih PT Kaltim Industrial Estate