SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 
( R P P ) 
Satuan Pendidikan : SMP 
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam 
dan Budi Pekerti 
Kelas / Semester : VII (Tujuh) / Ganjil 
Materi Pokok : Cinta Ilmu Pengetahuan 
Oleh 
Nama :
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 
( R P P ) 
Satuan Pendidikan : SMP 
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 
Kelas / Semester : VII (Tujuh) / Ganjil 
Materi Pokok : Cinta Ilmu Pengetahuan 
Alokasi Waktu : 1 pertemuan (1 x 25 menit) 
A. Standar Kompetensi 
1. Diberikan kesempatan menghafal arti surah secara kelompok, Peserta didik dapat 
menghafal arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11. 
2. Diberikan kesempatan berdiskusi dengan temannya dalam satu kelompok, peserta didik 
dapat menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al- 
Mujadallah/58:11 serta hadis tentang menuntut ilmu dengan benar. 
B. KOMPETENSI DASAR 
Memahami isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis 
yang terkait tentang menuntut ilmu. 
C. INDIKATOR 
a. Peserta didik dapat menghafal arti surah ar-Rahman/55:33 
dan surah al-Mujadalah/58:11. 
b. Peserta didik dapat menjelaskan isi dan kandungan surah ar-Rahman/55:33 
dan surah al-Mujadallah/58:11. 
D. MATERI PEMBELAJARAN: 
1. Makna (Terjemahan) QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 
2. Isi dan kandungan QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait. 
E. METODE PEMBELAJARAN: 
1. Pendekatan Scientific 
2. Metode drill, Gallery Walk (Pameran Berjalan). 
F. SUMBER BELAJAR 
1. Kitab al-Qur’anul Karim dan terjemahnya, Depag RI 
2. Buku siswa PAI dan PB SMP Kelas VII 
G. MEDIA PEMBELAJARAN 
1. Media 
a. Power point dengan tema cinta ilmu pengetahuan (QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al- 
Mujadalah/58:11) 
2. Alat 
a. Komputer 
b. LCD Projector 
c. Kertas Plano (bufallo), spidol
H. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN 
1. Pendahuluan ( 5 menit ) 
a. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan basmalah, dilanjutkan dengan 
mengucapkan salam sapa. 
b. Guru memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa 
kehadiran, kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk peserta didik. 
c. Guru memberikan motivasi dan mengajukan pertanyaan secara komunikatif yang 
berkaitan dengan materi pelajaran. 
d. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai. 
e. Guru mengkondisikan peserta didik untuk membentuk kelompok-kelompok kecil 
(terdiri 4-5 siswa) 
f. Guru membagikan kertas plano (bufallo) kepada masing-masing kelompok 
g. Guru menyampaikan tema pelajaran yang akan didiskusikan oleh masing-masing 
kelompok 
2. Kegiatan inti ( 15 menit) 
 Peserta didik memperhatikan tayangan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan 
Q.S. al-Mujadalah(58):11 beserta artinya. 
 Peserta didik menelaah sumber belajar (buku siswa) tentang isi dan kandungan 
ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, Q.S. al-Mujadalah(58):11. 
 Peserta didik dengan dibantu motivasi dari guru mengajukan pertanyaan yang 
berkaitan dengan isi dan kandungan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al- 
Mujadalah(58):11. 
 Secara berkelompok peserta didik membaca arti ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan 
Q.S. al-Mujadalah(58):11 sampai hafal secara bekerja sama dan melakukan 
penilaian antar teman. 
 Secara berkelompok peserta didik berdiskusi tentang isi dan kandungan ayat Q.S. 
Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al-Mujadalah(58):11. 
 Setelah selesai berdiskusi, masing-masing kelompok menempel hasil diskusi pada 
tempat yang telah disediakan. 
 Masing-masing kelompok berputar mengamati hasil kerja kelompok lain 
 Memilih diantara temannya untuk menjadi Presenter. 
 Presenter kelompok secara bergiliran mempresentasikan/menjelaskan hasil 
diskusinya dan ditanggapi kelompok lain. 
 Para peserta didik memberikan koreksi bersama 
3. Penutup 
1. Dibawah bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. 
2. Bersama-sama melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. 
3. Guru memberikan reward kepada “seluruh kelompok” atas hasil diskusi dan 
presentasinya serta kekompakannya. 
4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. 
5. Bersama-sama menutup pelajaran dengan berdoa.
I. PENILAIAN 
- Tulisan 
- Bentuk Penilaian : Pos Test 
- Alat Penilaian : Essai tes 
Butir Soal : 
1. .......... 
2. .......... 
Mengetahui, Kendari, ..................... 
Kepala Sekolah, Guru 
.................... ....................................

More Related Content

What's hot

Pendidikan agama islam
Pendidikan agama islamPendidikan agama islam
Pendidikan agama islamCiMeng Entop
 
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4Wahyono Saputro
 
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientificRpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientificRachmah Safitri
 
Rpp PAI kelas 7 semester 1
Rpp PAI kelas 7 semester 1Rpp PAI kelas 7 semester 1
Rpp PAI kelas 7 semester 1FaridAtoz
 
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawabagusjatirokeh
 
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMP
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMPPERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMP
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMPYant Yanto
 
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbied
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbiedRpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbied
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbiedFauzi Din
 
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari Akhir
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari AkhirRPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari Akhir
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari AkhirElyn_Noriin
 
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5pendidikanagamaislam
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaransyaihulhadi
 

What's hot (18)

Pendidikan agama islam
Pendidikan agama islamPendidikan agama islam
Pendidikan agama islam
 
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4
RPP PAI dan Budi Pekerti Kelas1 SD SMS 1 K13 bag 4
 
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientificRpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific
 
Rpp PAI kelas 7 semester 1
Rpp PAI kelas 7 semester 1Rpp PAI kelas 7 semester 1
Rpp PAI kelas 7 semester 1
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab
4. memahami ayat ayat al-qur’an tentang harta dan tanggung jawab
 
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
 
Fishbowl 2014
Fishbowl 2014Fishbowl 2014
Fishbowl 2014
 
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMP
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMPPERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMP
PERANGKAT KBM PAI KELAS VII SMP
 
Rpp kls 5
Rpp kls 5Rpp kls 5
Rpp kls 5
 
Rpp kls 4
Rpp kls 4Rpp kls 4
Rpp kls 4
 
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbied
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbiedRpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbied
Rpp agama-berkarakter-sma-kelas-xi-semester-1-masbied
 
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari Akhir
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari AkhirRPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari Akhir
RPP, Silabus, Promes, kaldik, Prota Iman Kepada Hari Akhir
 
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5
RPP Mengartikan qs al qadr dan al ‘alaq ayat 1 5
 
Fiqih kelas 1 smt 2
Fiqih kelas 1 smt 2Fiqih kelas 1 smt 2
Fiqih kelas 1 smt 2
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
RPP Kelas 9 Semester Ganjil 2013
RPP Kelas  9  Semester Ganjil  2013RPP Kelas  9  Semester Ganjil  2013
RPP Kelas 9 Semester Ganjil 2013
 
Rpp madin
Rpp madinRpp madin
Rpp madin
 

Similar to Contoh rpp-pai-7

Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6sitisarahrahmania
 
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docx
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docxRPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docx
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docxamel629971
 
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1RifkamaliaS
 
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdfJunSarwoEddy2
 
Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1Evi Sofia
 
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docx
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docxBAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docx
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docxMohFaizdAmrillah
 
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSP
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSPRpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSP
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSPKumarSalim
 
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...NurkholisNurkholis15
 
RPP iman kepada k itab allah
RPP iman kepada k itab allahRPP iman kepada k itab allah
RPP iman kepada k itab allah2805khusna
 
Iman kepada kitab Allah
Iman kepada kitab AllahIman kepada kitab Allah
Iman kepada kitab AllahIsti Kharoh
 
01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allahFasta Qoirita
 
01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allahadifalsafi
 

Similar to Contoh rpp-pai-7 (20)

Rpp myster
Rpp mysterRpp myster
Rpp myster
 
Rpp bab-1
Rpp bab-1Rpp bab-1
Rpp bab-1
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti RPP Bab 6
 
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docx
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docxRPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docx
RPP 1 Lembar PAI Kelas 7 Semester 1 (gurusekali.com) (1).docx
 
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1
RPP BAB III QURDIST KELAS 7 SEMESTER 1
 
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf
2 Modul Kontrol Diri_compressed.pdf
 
Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1
 
Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1Fiqih kelas 1 smt 1
Fiqih kelas 1 smt 1
 
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docx
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docxBAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docx
BAB 1 - MA PAIBP Kls 4 (datadikdasmen.com).docx
 
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pai & bp kelas 7 smp
 
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSP
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSPRpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSP
Rpp Quran Hadits IX Semester 1 KTSP
 
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...
BAB 7 - MA PAIBP Kls 5 MODUL AJAR PAI DAN BP KELAS 5 BAB 7 TENTANG KETIKA BUI...
 
RPP iman kepada k itab allah
RPP iman kepada k itab allahRPP iman kepada k itab allah
RPP iman kepada k itab allah
 
Iman kepada kitab Allah
Iman kepada kitab AllahIman kepada kitab Allah
Iman kepada kitab Allah
 
RPP Iman kepada Kitab Allah
RPP Iman kepada Kitab AllahRPP Iman kepada Kitab Allah
RPP Iman kepada Kitab Allah
 
01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah
 
01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah01 iman kepada kitab allah
01 iman kepada kitab allah
 

Contoh rpp-pai-7

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas / Semester : VII (Tujuh) / Ganjil Materi Pokok : Cinta Ilmu Pengetahuan Oleh Nama :
  • 2. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas / Semester : VII (Tujuh) / Ganjil Materi Pokok : Cinta Ilmu Pengetahuan Alokasi Waktu : 1 pertemuan (1 x 25 menit) A. Standar Kompetensi 1. Diberikan kesempatan menghafal arti surah secara kelompok, Peserta didik dapat menghafal arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11. 2. Diberikan kesempatan berdiskusi dengan temannya dalam satu kelompok, peserta didik dapat menjelaskan makna isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al- Mujadallah/58:11 serta hadis tentang menuntut ilmu dengan benar. B. KOMPETENSI DASAR Memahami isi kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 serta hadis yang terkait tentang menuntut ilmu. C. INDIKATOR a. Peserta didik dapat menghafal arti surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11. b. Peserta didik dapat menjelaskan isi dan kandungan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadallah/58:11. D. MATERI PEMBELAJARAN: 1. Makna (Terjemahan) QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 2. Isi dan kandungan QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11, serta hadis terkait. E. METODE PEMBELAJARAN: 1. Pendekatan Scientific 2. Metode drill, Gallery Walk (Pameran Berjalan). F. SUMBER BELAJAR 1. Kitab al-Qur’anul Karim dan terjemahnya, Depag RI 2. Buku siswa PAI dan PB SMP Kelas VII G. MEDIA PEMBELAJARAN 1. Media a. Power point dengan tema cinta ilmu pengetahuan (QS. ar-Rahman/55:33 dan surah al- Mujadalah/58:11) 2. Alat a. Komputer b. LCD Projector c. Kertas Plano (bufallo), spidol
  • 3. H. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. Pendahuluan ( 5 menit ) a. Guru membuka pembelajaran dengan salam dan basmalah, dilanjutkan dengan mengucapkan salam sapa. b. Guru memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kehadiran, kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk peserta didik. c. Guru memberikan motivasi dan mengajukan pertanyaan secara komunikatif yang berkaitan dengan materi pelajaran. d. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai. e. Guru mengkondisikan peserta didik untuk membentuk kelompok-kelompok kecil (terdiri 4-5 siswa) f. Guru membagikan kertas plano (bufallo) kepada masing-masing kelompok g. Guru menyampaikan tema pelajaran yang akan didiskusikan oleh masing-masing kelompok 2. Kegiatan inti ( 15 menit)  Peserta didik memperhatikan tayangan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al-Mujadalah(58):11 beserta artinya.  Peserta didik menelaah sumber belajar (buku siswa) tentang isi dan kandungan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, Q.S. al-Mujadalah(58):11.  Peserta didik dengan dibantu motivasi dari guru mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan isi dan kandungan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al- Mujadalah(58):11.  Secara berkelompok peserta didik membaca arti ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al-Mujadalah(58):11 sampai hafal secara bekerja sama dan melakukan penilaian antar teman.  Secara berkelompok peserta didik berdiskusi tentang isi dan kandungan ayat Q.S. Ar-Rahman(55):33, dan Q.S. al-Mujadalah(58):11.  Setelah selesai berdiskusi, masing-masing kelompok menempel hasil diskusi pada tempat yang telah disediakan.  Masing-masing kelompok berputar mengamati hasil kerja kelompok lain  Memilih diantara temannya untuk menjadi Presenter.  Presenter kelompok secara bergiliran mempresentasikan/menjelaskan hasil diskusinya dan ditanggapi kelompok lain.  Para peserta didik memberikan koreksi bersama 3. Penutup 1. Dibawah bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. 2. Bersama-sama melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. 3. Guru memberikan reward kepada “seluruh kelompok” atas hasil diskusi dan presentasinya serta kekompakannya. 4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. 5. Bersama-sama menutup pelajaran dengan berdoa.
  • 4. I. PENILAIAN - Tulisan - Bentuk Penilaian : Pos Test - Alat Penilaian : Essai tes Butir Soal : 1. .......... 2. .......... Mengetahui, Kendari, ..................... Kepala Sekolah, Guru .................... ....................................