SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN
RISET, DAN TEKNOLOGI
DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN
TINGGI, RISET, DAN TEKNOLOGI
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126
Laman diktiristek.kemdikbud.go.id
Nomor : 8173/E1/PP.01.11/2022 19 Desember 2022
Lampiran : Satu Berkas
Hal : Sosialisasi Program Matching Fund (MF) Tahun 2023
Yth. 1. Rektor/Pimpinan
2. Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)
3. Koordinator Program MF
Perguruan Tinggi Negeri (PTN) Akademik di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Sehubungan telah diluncurkannya program Matching Fund (MF) Tahun 2023, selanjutnya akan dilaksanakan
sosialisasi program MF yang meliputi pembahasan substansi, sistem kedaireka, dan persyaratan administrasi bagi
para calon pengusul perogram MF Tahun 2023 dari PTN Akademik di lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan
Tinggi. Berkaitan hal tersebut, dengan hormat kami mengundang Bapak/Ibu untuk hadir dalam acara sosialisasi
yang akan diselenggarakan,
pada hari, tanggal : Rabu, 21 Desember 2022
waktu : Pukul 08.00 s.d. 10.53 WIB
media : Zoom Meeting dan YouTube
link Zoom Meeting : http://ringkas.kemdikbud.go.id/SosialisasiMF2023
link YouTube : https://www.youtube.com/watch?v=LwtFSjESkCk
acara : Sosialisasi Program Matching Fund Tahun 2023 bagi PTN Akademik
di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Mengingat pentingnya acara ini, Bapak/Ibu peserta undangan sosialisasi kami himbau untuk hadir tepat waktu dan
mengisi konfirmasi kehadiran melalaui tautan berikut https://formulir.kemdikbud.go.id/view.php?id=27128425.
Bapak/Ibu Rektor/Pimpinan dimohon juga dapat menugaskan segenap Sivitas Akademika (Dosen dan Mahasiswa)
di perguruan tinggi masing-masing untuk mengikuti acara sosialisasi ini melalui link YouTube diatas.
Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu, kami sampaikan terima kasih.
Plt. Sekretaris Direktorat Jenderal,
Tjitjik Srie Tjahjandarie
Tembusan: NIP 196502061988102001
Plt. Direktur Jenderal Diktiristek
Lampiran Nomor Surat : 8173/E1/PP.01.11/2022
Tanggal : 19 Desember 2022
SUSUNAN ACARA
Sosialisasi Program Matching Fund Tahun 2023
bagi PTN Akademik di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
21 Desember 2022, Pukul 08.00 WIB
Waktu
(WIB) Menit Acara PIC
08.00 – 08.05 5' Pembukaan MC
08.05 – 08.10 5' Menyanyikan lagu Indonesia Raya Panitia
08.10 – 08.20 10' Sambutan dan Arahan Dirjen/Sesditjen
Diktiristek/PPK MF
08.20 – 08.50 30' Materi 1 :
“Konsep, Skema dan Luaran MF 2023” Tim Ahli
08.50 –09.20 30’
Materi 2:
“Panduan Proposal dan Rencana Anggaran Biaya
(RAB)”
Tim Ahli
09.20 – 09.50 30' Materi 3:
“Mekanisme Pengusulan Melalui Sistem Kedaireka”
Tim IT Platform
Kedaireka
09.50 – 10.50 60' Tanya Jawab MC dan Narasumber
10.50 – 10.53 3’ Penutupan MC
- 2 -

More Related Content

Similar to Undangan Sosialisasi MF 2023_PTN Akademik.pdf

Permohonan izin mengikuti anbk
Permohonan izin mengikuti anbkPermohonan izin mengikuti anbk
Permohonan izin mengikuti anbkssuser3193c9
 
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdfzen3ditb
 
Surat edaran-sekolah-dijendikdas
Surat edaran-sekolah-dijendikdasSurat edaran-sekolah-dijendikdas
Surat edaran-sekolah-dijendikdasSri Budi Sukiyanto
 
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdf
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdfPemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdf
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdfNofriadimanMKom
 
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013Raihan R
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxJatuSarah1
 
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdf
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdfACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdf
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdffizaryamusaldi1
 
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdfSudarnoSudarno8
 
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktis
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktisPerpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktis
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktisEmhaZainulMukminin
 
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdfSURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdfWahyudi Oetomo
 
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptxParminParmin4
 
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposal
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposalSurat pengumuman perpanjangan pembukaan proposal
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposalEkoMugiyanto
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdfRatnaSarum
 
Dokumentasi Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...
Dokumentasi  Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...Dokumentasi  Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...
Dokumentasi Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...MUHAMAD FAIRUZ LATIF
 
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdf
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdfTawaran-PKM-Tahun-2022.pdf
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdfGusminiAnis
 
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdf
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdfKSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdf
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdfNihzaAlLutfi
 
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdf
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdfPanduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdf
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdfnurul582505
 
17 ps-2014 bantuan smk rujukan
17 ps-2014 bantuan smk rujukan17 ps-2014 bantuan smk rujukan
17 ps-2014 bantuan smk rujukanWinarto Winartoap
 

Similar to Undangan Sosialisasi MF 2023_PTN Akademik.pdf (20)

Permohonan izin mengikuti anbk
Permohonan izin mengikuti anbkPermohonan izin mengikuti anbk
Permohonan izin mengikuti anbk
 
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf
4971 - LAUNCHING PANDUAN PENELITIAN DAN PPM.pdf
 
Surat edaran-sekolah-dijendikdas
Surat edaran-sekolah-dijendikdasSurat edaran-sekolah-dijendikdas
Surat edaran-sekolah-dijendikdas
 
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdf
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdfPemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdf
Pemberitahuan Laporan Kemajuan Tahap 2.pdf
 
SOSIALISASI PKM KARYA TULIS 2017 (WAJIB BAGI PENERIMA BEASISWA DAN BIDIKMISI)
SOSIALISASI PKM KARYA TULIS 2017 (WAJIB BAGI PENERIMA BEASISWA DAN BIDIKMISI)SOSIALISASI PKM KARYA TULIS 2017 (WAJIB BAGI PENERIMA BEASISWA DAN BIDIKMISI)
SOSIALISASI PKM KARYA TULIS 2017 (WAJIB BAGI PENERIMA BEASISWA DAN BIDIKMISI)
 
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013
Undangan bimtek rkb_gel1&2_tahun_2013
 
Surat Penawaran PPK Ormawa.pdf
Surat Penawaran PPK Ormawa.pdfSurat Penawaran PPK Ormawa.pdf
Surat Penawaran PPK Ormawa.pdf
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
 
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdf
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdfACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdf
ACC Sesditjen_Laporan Pelaksanaan DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2022 .pdf
 
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf
009 - SUnd PKKMB Bapak Hari Kartiyono.docx.pdf
 
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktis
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktisPerpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktis
Perpanjangan waktu pendaftaran bantuan litapdimas tahun 2022 satker diktis
 
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdfSURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
 
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx
1. Mekanisme AN Pelatihan Teknis rev -1.pptx
 
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposal
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposalSurat pengumuman perpanjangan pembukaan proposal
Surat pengumuman perpanjangan pembukaan proposal
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
 
Dokumentasi Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...
Dokumentasi  Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...Dokumentasi  Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...
Dokumentasi Program Pembelajaran Abad Ke 21 Bersama Microsoft Malaysia di SK...
 
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdf
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdfTawaran-PKM-Tahun-2022.pdf
Tawaran-PKM-Tahun-2022.pdf
 
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdf
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdfKSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdf
KSN Panduan Provinsi_Revised 16521.pdf
 
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdf
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdfPanduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdf
Panduan-KSN-2021-Jenjang-SMA.pdf
 
17 ps-2014 bantuan smk rujukan
17 ps-2014 bantuan smk rujukan17 ps-2014 bantuan smk rujukan
17 ps-2014 bantuan smk rujukan
 

More from SHAFIAKHAIRANI2

More from SHAFIAKHAIRANI2 (6)

cattle
cattlecattle
cattle
 
BVDIBRPI3OIEFrance.pdf
BVDIBRPI3OIEFrance.pdfBVDIBRPI3OIEFrance.pdf
BVDIBRPI3OIEFrance.pdf
 
Wallpaper for fun.pptx
Wallpaper for fun.pptxWallpaper for fun.pptx
Wallpaper for fun.pptx
 
Jadwal PEKERTI internal rev.pdf
Jadwal PEKERTI internal rev.pdfJadwal PEKERTI internal rev.pdf
Jadwal PEKERTI internal rev.pdf
 
https.docx
https.docxhttps.docx
https.docx
 
https.docx
https.docxhttps.docx
https.docx
 

Recently uploaded

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 

Recently uploaded (20)

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 

Undangan Sosialisasi MF 2023_PTN Akademik.pdf

  • 1. KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN RISET, DAN TEKNOLOGI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI, RISET, DAN TEKNOLOGI Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270 Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126 Laman diktiristek.kemdikbud.go.id Nomor : 8173/E1/PP.01.11/2022 19 Desember 2022 Lampiran : Satu Berkas Hal : Sosialisasi Program Matching Fund (MF) Tahun 2023 Yth. 1. Rektor/Pimpinan 2. Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) 3. Koordinator Program MF Perguruan Tinggi Negeri (PTN) Akademik di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Sehubungan telah diluncurkannya program Matching Fund (MF) Tahun 2023, selanjutnya akan dilaksanakan sosialisasi program MF yang meliputi pembahasan substansi, sistem kedaireka, dan persyaratan administrasi bagi para calon pengusul perogram MF Tahun 2023 dari PTN Akademik di lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Berkaitan hal tersebut, dengan hormat kami mengundang Bapak/Ibu untuk hadir dalam acara sosialisasi yang akan diselenggarakan, pada hari, tanggal : Rabu, 21 Desember 2022 waktu : Pukul 08.00 s.d. 10.53 WIB media : Zoom Meeting dan YouTube link Zoom Meeting : http://ringkas.kemdikbud.go.id/SosialisasiMF2023 link YouTube : https://www.youtube.com/watch?v=LwtFSjESkCk acara : Sosialisasi Program Matching Fund Tahun 2023 bagi PTN Akademik di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Mengingat pentingnya acara ini, Bapak/Ibu peserta undangan sosialisasi kami himbau untuk hadir tepat waktu dan mengisi konfirmasi kehadiran melalaui tautan berikut https://formulir.kemdikbud.go.id/view.php?id=27128425. Bapak/Ibu Rektor/Pimpinan dimohon juga dapat menugaskan segenap Sivitas Akademika (Dosen dan Mahasiswa) di perguruan tinggi masing-masing untuk mengikuti acara sosialisasi ini melalui link YouTube diatas. Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu, kami sampaikan terima kasih. Plt. Sekretaris Direktorat Jenderal, Tjitjik Srie Tjahjandarie Tembusan: NIP 196502061988102001 Plt. Direktur Jenderal Diktiristek
  • 2. Lampiran Nomor Surat : 8173/E1/PP.01.11/2022 Tanggal : 19 Desember 2022 SUSUNAN ACARA Sosialisasi Program Matching Fund Tahun 2023 bagi PTN Akademik di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi 21 Desember 2022, Pukul 08.00 WIB Waktu (WIB) Menit Acara PIC 08.00 – 08.05 5' Pembukaan MC 08.05 – 08.10 5' Menyanyikan lagu Indonesia Raya Panitia 08.10 – 08.20 10' Sambutan dan Arahan Dirjen/Sesditjen Diktiristek/PPK MF 08.20 – 08.50 30' Materi 1 : “Konsep, Skema dan Luaran MF 2023” Tim Ahli 08.50 –09.20 30’ Materi 2: “Panduan Proposal dan Rencana Anggaran Biaya (RAB)” Tim Ahli 09.20 – 09.50 30' Materi 3: “Mekanisme Pengusulan Melalui Sistem Kedaireka” Tim IT Platform Kedaireka 09.50 – 10.50 60' Tanya Jawab MC dan Narasumber 10.50 – 10.53 3’ Penutupan MC - 2 -