SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Sejarah pasar modal
Pengertian pasar modal syariah
Fungsi pasar modal
Jenis efek syariah dan kriteria
Efek syariah
Dhea Nopita Ahmad Baka
Pasar modal syariah dibuka scr resmi pd tanggal 14 Maret
2003 oleh Menkeu Boediono yg di dampingi oleh ketua
Bapepam Herwidayatno wakil dari MUI, wakil DSN dari
direksi SRO, direks perusahaan efek, pengurus organsasi
pelaku dan asosiasi profesi di pasar modal Indonesia.
Sebenarnya, sesuai rencana pasar modal syariah
diresmikan pada awal November 2002. Akan tetapi, pada
saat itu Bapepem dan Dewan Syariah Nasional belum
merasa siap
Scr Umum, yg
dimaksud pasar
modal Syariah
yaitu seluruh
aktivitas di pasar
modal yg
memenuhi
prinsip islam.
Dalam peraturan
OJK pasar modal
syariah di
definisikan sbg
berikut :
Prinsip syarah di
pasar modal
adalah prinsip
hukum islam dlm
kegiatan syariah
di pasar modal
berdasarkan
Fatwa DSN MUI,
sepanjang fatwa
yg dimaksud tdk
bertentangan
dengan peraturan
otoritas jasa
keuangan
Tentang
penerapan prinsip
syariah di pasar
modal atau
peraturan
otoritas jasa
keuangan lainnya .
ada 5 jenis efek Syariah yg diperdagangkan
dalam pasar modal Syariah, yaitu :
 Saham Syariah
 Obligasi Syariah
 Unit Penyertaan Kontrak Investasi
Kolektif (KIK) Reksa Dana Syariah
 Efek Beragun Aset (KIK EBA)
 Surat Berharga Komersial Syariah
Kriteria Efek Syariah :
Dewan Syariah Nasional telah
membentuk kriteria produk
investasi sesuai ajaran islam,
• Jenis Usaha
• Pelaksanaan Transaksi
Memungkinkan bagi
masyarakat berpartisipasi
dalam kegiatan bisnis
dengan memperoleh
bagian dari keuntungan
dan resikonya.
Memungkinkan para
pemegang saham menjual
sahamnya guna
mendapatkan likuiditas.
Memungkinkan perusahaan
untuk meningkatkan modal
dari luar untuk
membangun dan
mengembangkan lini
produksinya.
Pasar modal syariah adalah pasar modal yg seluruh mekanise kegiatannya terutama
mengenai emiten, jenis efek yg diperdagangkan dan mekanisme perdagangannya telah
sesuai dengan prinsip syariah. Adapun efek syariah yaitu efek yg sebagaimana
dimaksud dalam perundang undangan di bidang pasar modal yg akad, pengelola
perusahaan maupun cara penerbitannya memenuhi prinsip syariah.
Efek pasar modal syariah yg diperdagangkan haruslah dari perusahaan yg
dalam menjalankan kegiatan operasional perusahaannya dn tidak bertentangan
dengan prinsip syariah. Landasa hukumnya berdasar pada qur’an dan hadits.
PPT MKS (Pasar Modal Syariah).pptx

More Related Content

Similar to PPT MKS (Pasar Modal Syariah).pptx

Pengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
Pengawasan Syariah pada Reksadana SyariahPengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
Pengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
Izzuddin Abdul Manaf
 
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbitSejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
Nispa Nis
 
Prinsip syari’ah pada pasar modal,pre
Prinsip syari’ah pada pasar modal,prePrinsip syari’ah pada pasar modal,pre
Prinsip syari’ah pada pasar modal,pre
Aan Annisya
 
Bursaefek 130318070114-phpapp02
Bursaefek 130318070114-phpapp02Bursaefek 130318070114-phpapp02
Bursaefek 130318070114-phpapp02
VJ Asenk
 
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan 1 12
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan  1   12Materi perkuliahan blk 2 pertemuan  1   12
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan 1 12
Faiz Faizah
 
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modalSk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
Rusdi Rustandi
 
Cara membeli saham
Cara membeli sahamCara membeli saham
Cara membeli saham
Henry Rohi
 
Pasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’AhPasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’Ah
guest43545f9
 

Similar to PPT MKS (Pasar Modal Syariah).pptx (20)

Pengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
Pengawasan Syariah pada Reksadana SyariahPengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
Pengawasan Syariah pada Reksadana Syariah
 
Penelaahan atas Ketentuan OJK Tentang Penerbitan Sukuk
Penelaahan atas Ketentuan OJK Tentang Penerbitan SukukPenelaahan atas Ketentuan OJK Tentang Penerbitan Sukuk
Penelaahan atas Ketentuan OJK Tentang Penerbitan Sukuk
 
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbitSejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
Sejarah pasar modal syariah di indonesia dimulai dengan diterbit
 
Mengenal Pasar Modal Syariah 2016
Mengenal Pasar Modal Syariah 2016Mengenal Pasar Modal Syariah 2016
Mengenal Pasar Modal Syariah 2016
 
Lembaga Keuangan Syariah - Reksadana Syariah
Lembaga Keuangan Syariah - Reksadana SyariahLembaga Keuangan Syariah - Reksadana Syariah
Lembaga Keuangan Syariah - Reksadana Syariah
 
Elemen pasar modal syariah
Elemen pasar modal syariahElemen pasar modal syariah
Elemen pasar modal syariah
 
Prinsip syari’ah pada pasar modal,pre
Prinsip syari’ah pada pasar modal,prePrinsip syari’ah pada pasar modal,pre
Prinsip syari’ah pada pasar modal,pre
 
Mengenal lebih dekat m.touriq
Mengenal lebih dekat   m.touriqMengenal lebih dekat   m.touriq
Mengenal lebih dekat m.touriq
 
Bursaefek 130318070114-phpapp02
Bursaefek 130318070114-phpapp02Bursaefek 130318070114-phpapp02
Bursaefek 130318070114-phpapp02
 
Pasar Uang dan Pasar Modal Syariah
Pasar Uang dan Pasar Modal SyariahPasar Uang dan Pasar Modal Syariah
Pasar Uang dan Pasar Modal Syariah
 
Reksa dana syari’ah [Nana T. Sidik]
Reksa dana syari’ah [Nana T. Sidik]Reksa dana syari’ah [Nana T. Sidik]
Reksa dana syari’ah [Nana T. Sidik]
 
REGULASI PASAR MODAL SYARIAH fiks.pptx
REGULASI PASAR MODAL SYARIAH fiks.pptxREGULASI PASAR MODAL SYARIAH fiks.pptx
REGULASI PASAR MODAL SYARIAH fiks.pptx
 
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan 1 12
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan  1   12Materi perkuliahan blk 2 pertemuan  1   12
Materi perkuliahan blk 2 pertemuan 1 12
 
Hukum pasar modal
Hukum pasar modalHukum pasar modal
Hukum pasar modal
 
1. pasar modal
1. pasar modal1. pasar modal
1. pasar modal
 
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modalSk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
Sk3 kd3-2-mekanisme-kerja-pasar-modal
 
Cara membeli saham
Cara membeli sahamCara membeli saham
Cara membeli saham
 
Sharesess #40. pengantar investasi
Sharesess #40. pengantar investasiSharesess #40. pengantar investasi
Sharesess #40. pengantar investasi
 
Pasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’AhPasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’Ah
 
Pasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’AhPasar Modal Syari’Ah
Pasar Modal Syari’Ah
 

Recently uploaded

ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
sayangkamuu240203
 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
langkahgontay88
 

Recently uploaded (20)

Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptxPERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
 

PPT MKS (Pasar Modal Syariah).pptx

  • 1.
  • 2. Sejarah pasar modal Pengertian pasar modal syariah Fungsi pasar modal Jenis efek syariah dan kriteria Efek syariah
  • 4. Pasar modal syariah dibuka scr resmi pd tanggal 14 Maret 2003 oleh Menkeu Boediono yg di dampingi oleh ketua Bapepam Herwidayatno wakil dari MUI, wakil DSN dari direksi SRO, direks perusahaan efek, pengurus organsasi pelaku dan asosiasi profesi di pasar modal Indonesia. Sebenarnya, sesuai rencana pasar modal syariah diresmikan pada awal November 2002. Akan tetapi, pada saat itu Bapepem dan Dewan Syariah Nasional belum merasa siap
  • 5. Scr Umum, yg dimaksud pasar modal Syariah yaitu seluruh aktivitas di pasar modal yg memenuhi prinsip islam. Dalam peraturan OJK pasar modal syariah di definisikan sbg berikut : Prinsip syarah di pasar modal adalah prinsip hukum islam dlm kegiatan syariah di pasar modal berdasarkan Fatwa DSN MUI, sepanjang fatwa yg dimaksud tdk bertentangan dengan peraturan otoritas jasa keuangan Tentang penerapan prinsip syariah di pasar modal atau peraturan otoritas jasa keuangan lainnya .
  • 6. ada 5 jenis efek Syariah yg diperdagangkan dalam pasar modal Syariah, yaitu :  Saham Syariah  Obligasi Syariah  Unit Penyertaan Kontrak Investasi Kolektif (KIK) Reksa Dana Syariah  Efek Beragun Aset (KIK EBA)  Surat Berharga Komersial Syariah Kriteria Efek Syariah : Dewan Syariah Nasional telah membentuk kriteria produk investasi sesuai ajaran islam, • Jenis Usaha • Pelaksanaan Transaksi
  • 7. Memungkinkan bagi masyarakat berpartisipasi dalam kegiatan bisnis dengan memperoleh bagian dari keuntungan dan resikonya. Memungkinkan para pemegang saham menjual sahamnya guna mendapatkan likuiditas. Memungkinkan perusahaan untuk meningkatkan modal dari luar untuk membangun dan mengembangkan lini produksinya.
  • 8. Pasar modal syariah adalah pasar modal yg seluruh mekanise kegiatannya terutama mengenai emiten, jenis efek yg diperdagangkan dan mekanisme perdagangannya telah sesuai dengan prinsip syariah. Adapun efek syariah yaitu efek yg sebagaimana dimaksud dalam perundang undangan di bidang pasar modal yg akad, pengelola perusahaan maupun cara penerbitannya memenuhi prinsip syariah. Efek pasar modal syariah yg diperdagangkan haruslah dari perusahaan yg dalam menjalankan kegiatan operasional perusahaannya dn tidak bertentangan dengan prinsip syariah. Landasa hukumnya berdasar pada qur’an dan hadits.