SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
1 
Jadilah Diri Sendiri! 
Kita yang ‘orang biasa’ ini, cobalah berpenampilan sebagai ‘orang biasa’. Jangan pernah kita menjadi -- seolah-olah – ‘orang yang luar biasa’, padahal kita tak memiliki apa-apa seperti ‘mereka’. 
Ketika kita berpenampilan bukan sebagai ‘diri kita’ dengan kejujuran dan kebersahajaan sebagai diri kita yang sesungguhnya, kita akan selalu tersiksa, karena kita harsus senantias menipu diri kita dan – juga – setiap orang yang kita jumpai dan menjumpai diri kita. 
Ketika ‘kita’ tampilkan diri kita seolah-olah ‘orang yang luar biasa’, padaha kita adalah orang ‘biasa saja’, maka diri kita tak akan pernah benar-benar mendapatkan kedamaian, ketenteraman dan kebahagian. Kita akan terus diliputi perasaan was-was, karena kita selalu akan bersembunyi di balik topeng kepalsuan diri kita. 
Karena diri kita terus dipaksa oleh ‘sesuatu yang kita ciptakan sendiri’ untuk menampilkan diri kita yang penuh dengan kepalsuan, maka diri kita pun akan selalu terengah-engah untuk tampil dengan segala kebohongan yang senantiasa memaksa diri kiat untk berpenampilan serba ‘palsu’. 
Oleh karenanya, mari kita belajar untuk au dan berani untuk menjadi diri kita sendiri dan tampil sebagai diri kita ‘sejati’ tanpa topeng-topeng kepalsuan. 
Segeralah kita menyadari kekeliruan diri kita selama ini, agar kita segera bisa kembali menjadi diri kita sendiri. 
Dengan kejujuran dan kebersahajaan, insyâallâh, diri kita akan selalu diliputi oleh ketenangan, kedamaian dan kebahagian. 
Ingat firman Allah, … لاَ تَحْزَنْ إِنَ اللَّهَ مَعَنَا … (janganlah kamu berduka cita, sesungguhnya Allah beserta kita). Serangkaian kata indah Nabi Muhammad s.a.w. yang diucapkan kepada sahabatnya Abu Bakar ash-Shiddiq di Gua Tsur, ketika Sang Sahabat mengeluh dengan keberadaannya, karena dirinya ‘merasa’ tengah berada dalam ancaman para musuhnya. [QS at-Taubah/9: 40]. Dan juga firmanNya: “وَاصْبِرُواْ إِنَ اللَّهَ مَعَ الصَّابِرِينَ ” (… bersabarlah, (karena) sesungguhnya Allah selalu beserta orang-orang yang bersabar) [QS al-Anfâl/8: 46]. 
Kenapa ‘kita’ tak pernah percaya diri untuk tampil sebagai diri kita sendiri? 
Mari kita ‘bersabar’ untuk – dengan sikap istiqâmah -- selalu berani tampil sebagai ‘diri kita sendiri’, dengan sikap percaya diri dan kerendah-hatian, tanpa kesombongan dan kerendah-dirian.
2 
Now or never!

More Related Content

Viewers also liked

Sahsiah remaja islam
Sahsiah remaja islamSahsiah remaja islam
Sahsiah remaja islamNorazul89
 
8 cara untuk menjadi diri sendiri
8 cara untuk menjadi diri sendiri8 cara untuk menjadi diri sendiri
8 cara untuk menjadi diri sendiribayutryaksani
 
Program Pembentukan Modal Insan
Program Pembentukan Modal InsanProgram Pembentukan Modal Insan
Program Pembentukan Modal InsanRasean Hamzah
 
Teori Realiti - William Glasser
Teori Realiti - William GlasserTeori Realiti - William Glasser
Teori Realiti - William Glasseradeendra
 
Kertas kerja program sahsiah diri
Kertas kerja program sahsiah diriKertas kerja program sahsiah diri
Kertas kerja program sahsiah diriSuhaila Omar
 
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin murid
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin muridPembangunan sahsiah diri dan disiplin murid
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin muridMohd Fahmi Abu Bakar
 
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014Ilham Noh
 
Ke Arah Pelajar Cemerlang
Ke Arah Pelajar CemerlangKe Arah Pelajar Cemerlang
Ke Arah Pelajar CemerlangLinda Midy
 
Motivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar PptMotivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar Pptdesips_1012
 
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauVirja Gita
 
Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriRona Binham
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikMuhammad Noer
 

Viewers also liked (19)

Sahsiah remaja islam
Sahsiah remaja islamSahsiah remaja islam
Sahsiah remaja islam
 
Membentuk Remaja Cemerlang
Membentuk Remaja CemerlangMembentuk Remaja Cemerlang
Membentuk Remaja Cemerlang
 
Jati diri siswa
Jati diri siswaJati diri siswa
Jati diri siswa
 
8 cara untuk menjadi diri sendiri
8 cara untuk menjadi diri sendiri8 cara untuk menjadi diri sendiri
8 cara untuk menjadi diri sendiri
 
Jatidiri bangsa
Jatidiri bangsaJatidiri bangsa
Jatidiri bangsa
 
Just Be Yourself!
Just Be Yourself!Just Be Yourself!
Just Be Yourself!
 
Jati Diri Remaja
Jati Diri RemajaJati Diri Remaja
Jati Diri Remaja
 
Program Pembentukan Modal Insan
Program Pembentukan Modal InsanProgram Pembentukan Modal Insan
Program Pembentukan Modal Insan
 
Teori Realiti - William Glasser
Teori Realiti - William GlasserTeori Realiti - William Glasser
Teori Realiti - William Glasser
 
Places
PlacesPlaces
Places
 
Kertas kerja program sahsiah diri
Kertas kerja program sahsiah diriKertas kerja program sahsiah diri
Kertas kerja program sahsiah diri
 
5.pengenalan teori kaunseling
5.pengenalan teori kaunseling5.pengenalan teori kaunseling
5.pengenalan teori kaunseling
 
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin murid
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin muridPembangunan sahsiah diri dan disiplin murid
Pembangunan sahsiah diri dan disiplin murid
 
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014
CERAMAH MOTIVASI DIRI-IN2014
 
Ke Arah Pelajar Cemerlang
Ke Arah Pelajar CemerlangKe Arah Pelajar Cemerlang
Ke Arah Pelajar Cemerlang
 
Motivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar PptMotivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar Ppt
 
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
 
Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diri
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
 

More from Muhsin Hariyanto

Pembahasan ringkas di seputar fidyah
Pembahasan ringkas di seputar fidyahPembahasan ringkas di seputar fidyah
Pembahasan ringkas di seputar fidyahMuhsin Hariyanto
 
Jangan pernah enggan memahami al quran-01
Jangan pernah enggan memahami al quran-01Jangan pernah enggan memahami al quran-01
Jangan pernah enggan memahami al quran-01Muhsin Hariyanto
 
Istighfar, kunci rizki yang terlupakan
Istighfar, kunci rizki yang terlupakanIstighfar, kunci rizki yang terlupakan
Istighfar, kunci rizki yang terlupakanMuhsin Hariyanto
 
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari raya
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari rayaMemahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari raya
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari rayaMuhsin Hariyanto
 
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01Muhsin Hariyanto
 
10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabulMuhsin Hariyanto
 
Inspirasi dari kandang ayam
Inspirasi dari kandang ayamInspirasi dari kandang ayam
Inspirasi dari kandang ayamMuhsin Hariyanto
 
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positif
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positifBerbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positif
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positifMuhsin Hariyanto
 

More from Muhsin Hariyanto (20)

Khutbah idul fitri 1436 h
Khutbah idul fitri 1436 hKhutbah idul fitri 1436 h
Khutbah idul fitri 1436 h
 
Pembahasan ringkas di seputar fidyah
Pembahasan ringkas di seputar fidyahPembahasan ringkas di seputar fidyah
Pembahasan ringkas di seputar fidyah
 
Jangan pernah enggan memahami al quran-01
Jangan pernah enggan memahami al quran-01Jangan pernah enggan memahami al quran-01
Jangan pernah enggan memahami al quran-01
 
Istighfar, kunci rizki yang terlupakan
Istighfar, kunci rizki yang terlupakanIstighfar, kunci rizki yang terlupakan
Istighfar, kunci rizki yang terlupakan
 
Etika dalam berdoa
Etika dalam berdoaEtika dalam berdoa
Etika dalam berdoa
 
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari raya
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari rayaMemahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari raya
Memahami ikhtilaf mengenai takbir shalat hari raya
 
Manajemen syahwat
Manajemen syahwatManajemen syahwat
Manajemen syahwat
 
Manajemen syahwat
Manajemen syahwatManajemen syahwat
Manajemen syahwat
 
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01
Teks khutbah idul fitri, 1 syawwal 1436 h 01
 
10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul
 
Khitan bagi wanita (01)
Khitan bagi wanita (01)Khitan bagi wanita (01)
Khitan bagi wanita (01)
 
Strategi dakwah
Strategi dakwahStrategi dakwah
Strategi dakwah
 
Sukses karena kerja keras
Sukses karena kerja kerasSukses karena kerja keras
Sukses karena kerja keras
 
Opini dul
Opini   dulOpini   dul
Opini dul
 
Inspirasi dari kandang ayam
Inspirasi dari kandang ayamInspirasi dari kandang ayam
Inspirasi dari kandang ayam
 
Tentang diri saya
Tentang diri sayaTentang diri saya
Tentang diri saya
 
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positif
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positifBerbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positif
Berbahagialah dengan cara membuang energi negatif dan menabung energi positif
 
Ketika kita gagal
Ketika kita gagalKetika kita gagal
Ketika kita gagal
 
Jadilah diri sendiri!
Jadilah diri sendiri!Jadilah diri sendiri!
Jadilah diri sendiri!
 
Gatotkaca winisuda
Gatotkaca winisudaGatotkaca winisuda
Gatotkaca winisuda
 

Jadilah diri sendiri!

  • 1. 1 Jadilah Diri Sendiri! Kita yang ‘orang biasa’ ini, cobalah berpenampilan sebagai ‘orang biasa’. Jangan pernah kita menjadi -- seolah-olah – ‘orang yang luar biasa’, padahal kita tak memiliki apa-apa seperti ‘mereka’. Ketika kita berpenampilan bukan sebagai ‘diri kita’ dengan kejujuran dan kebersahajaan sebagai diri kita yang sesungguhnya, kita akan selalu tersiksa, karena kita harsus senantias menipu diri kita dan – juga – setiap orang yang kita jumpai dan menjumpai diri kita. Ketika ‘kita’ tampilkan diri kita seolah-olah ‘orang yang luar biasa’, padaha kita adalah orang ‘biasa saja’, maka diri kita tak akan pernah benar-benar mendapatkan kedamaian, ketenteraman dan kebahagian. Kita akan terus diliputi perasaan was-was, karena kita selalu akan bersembunyi di balik topeng kepalsuan diri kita. Karena diri kita terus dipaksa oleh ‘sesuatu yang kita ciptakan sendiri’ untuk menampilkan diri kita yang penuh dengan kepalsuan, maka diri kita pun akan selalu terengah-engah untuk tampil dengan segala kebohongan yang senantiasa memaksa diri kiat untk berpenampilan serba ‘palsu’. Oleh karenanya, mari kita belajar untuk au dan berani untuk menjadi diri kita sendiri dan tampil sebagai diri kita ‘sejati’ tanpa topeng-topeng kepalsuan. Segeralah kita menyadari kekeliruan diri kita selama ini, agar kita segera bisa kembali menjadi diri kita sendiri. Dengan kejujuran dan kebersahajaan, insyâallâh, diri kita akan selalu diliputi oleh ketenangan, kedamaian dan kebahagian. Ingat firman Allah, … لاَ تَحْزَنْ إِنَ اللَّهَ مَعَنَا … (janganlah kamu berduka cita, sesungguhnya Allah beserta kita). Serangkaian kata indah Nabi Muhammad s.a.w. yang diucapkan kepada sahabatnya Abu Bakar ash-Shiddiq di Gua Tsur, ketika Sang Sahabat mengeluh dengan keberadaannya, karena dirinya ‘merasa’ tengah berada dalam ancaman para musuhnya. [QS at-Taubah/9: 40]. Dan juga firmanNya: “وَاصْبِرُواْ إِنَ اللَّهَ مَعَ الصَّابِرِينَ ” (… bersabarlah, (karena) sesungguhnya Allah selalu beserta orang-orang yang bersabar) [QS al-Anfâl/8: 46]. Kenapa ‘kita’ tak pernah percaya diri untuk tampil sebagai diri kita sendiri? Mari kita ‘bersabar’ untuk – dengan sikap istiqâmah -- selalu berani tampil sebagai ‘diri kita sendiri’, dengan sikap percaya diri dan kerendah-hatian, tanpa kesombongan dan kerendah-dirian.
  • 2. 2 Now or never!