SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Sistem
Pembayaran
Sistem pembayaran adalah sistem yang mencangkup seperangkat
aturan, lembaga dan mekanisme yang digunakan untuk melaksanakan
pemindahan dana guna memenuhi suatu kewajiban yang timbul dari
suatu kegiatan ekonomi
Sistem yang berkaitan dengan pemindahan
sejumlah uang dari satu pihak ke pihak lain
Media yang digunakan untuk pemindahan nilai uang
sangat beragam, mulai dari alat pembayaran yang
sederhana hingga kompleks
Melibatkan berbagai lembaga berikut aturan
mainnya
Pengertian Sistem
Pembayaran
BUY
Komponen Sistem Pembayaran
Institusi atau lembaga yang menyediakan
jasa pembayaran01
Instrumen yang digunakan dalam sistem
pembayaran yang mengatur hak dan
kewajiban keuangan serta pembayaran
02
Kerangka hukum yang mengatur ruang
lingkup hukum dan instrumen sistem
pembayaran, hak dan kewajiban peserta,
sanksi dan aturan
03
Kerangka kebijakan sistem pembayaran yang
jelas, baik kebijakan umum atau operasional04
Sebagai elemen
infrastruktur keuangan
suatu perekonomian untuk
mendukung stabilitas
keuangan
Sebagai saluran
penting dalam
mengendalikan
ekonomi yang efektif
Sebagai alat untuk
mendorong
ekonomi
Peran Sistem Pembayaran Dalam
Perekonomian
Resiko – Resiko Sistem
Pembayaran
2
3
4
51
Ketika salah satu peserta dalam
sistem pembayaran tidak memiliki
cukup dana untuk memenuhi
kewajiban pada saat jatuh tempo,
meskipun mampu pada waktu yang
akan datang
Ridiko Likuiditas
Resiko yang ditimbulkan oleh faktor
– faktor operasional, seperti tidak
berfungsinya secara teknis atau
kesalahan operasional
Resiko Operasional
Resiko ketika kerangka hukum
yang lemah atau
ketidakpastian hukum dapat
menyebabkan atau
memperburuk resiko kredit dan
likuiditas
Resiko Hukuml
Resiko ketika salah satu peserta
dalam sistem pembayaran tidak
dapat memenuhi kewajiban saat
jatuh tempo
Resiko Kredit
Resiko ketidakmampuan salah
satu peserta untuk memenuhi
kewajiban/ gangguan pada sistem
yang menyebabkan
ketidakmampuan peserta lain
untuk memenuhi kewajibannya
Resiko Sistemik
Proses Penyelesaian Pembayaran
(Setelmen) (1)
03
01
04
02
Setiap bank mempunyai hubungan dengan koreponden bank
lain tanpa melalui pihak ketiga dan setiap bank memiliki
rekening di bank korespondennya
Hubungan bilateral
Hubungan koresponden antar bank dilakukan melalui pihak ketiga
atau agen setelmen
Hubungan Multilateral
Pada sistem batch instruksi pembayaran dikumpulkan terlebih dahulu
sedangkan pemrosesannya dilakukan kemudian dalam jumlah tertentu,
sehingga sering disebut juga sebagai sistem defered (tertunda)
Sistem bantch dan real time
Setiap instruksi pembayaran dikirim dari bank pembayar ke bank
sentral dan secara individu diselesaiakan pada rekening bank
pembayar dan bank penerima
Setelmen gross dan net
Proses Penyelesaian Pembayaran
(Setelmen) (2)
05
06
Transaksi pembayaran dapat
merupakan transaksi pembayaran
bernilai kecil dan besar
Real Time Gross Settlement (RTGS)
Kliring umumnya merupakan sistem
penyelesaian transaksi berbasis
defered net multilateral
Kliring
Berbagai Cara Sistem Kliring
Yaitu penyelenggaraan kliring
yang dalam pelaksanaan
perhitungan dan pembuatan
rekapitulasi otomatis, sedangkan
pemilihan warkat dilakukan
secara manual oleh peserta
kliring
Kliring semiotomatis
Yaitu sistem penyelenggaraan
kliring yang dalam
pelaksanaannya perhitungan dan
pembuatan rekapitulasi
perhitungan serta pemilihan
warkat dilakukan secara manual
oleh setiap peserta kliring
Kliring Manual
Sistem penyelenggaraan kliring
yang dalam pelaksanaan
perhitungan dan pembuatan
rekapitulasi perhitungan
dilakukan secara elektronik
disertai dengan penyampaian
warkat kepada penyelenggara
untuk dipilih secara otomatis
Kliring Elektronik
Sistem penyelenggaraan kliring
yang dalam pelaksanaan
perhitungan dan pembuatan
rekapitulasi perhitungan serta
pemilihan warkat dilakukan oleh
penyelenggara secara otomatis
Sistem kliring otomatis
Peran Bank Sentral Dalam
Sistem Pembayaran
01
02
03
04
Sebagai Pemakai Sistem
Pembayaran
Bank sentral mempunyai
transaksi – transaksi yang
harus dibayarkan seperti :
OPT, transaksi devisa, gaji,
pensiun
Sebagai Anggota Sistem
Pembayaran
Bank sentral perlu membayar
dan menerima pembayaran
atas nasabahnya sendiri
seperti pemerintah & lembaga
keuangan
Sebagai Pelindung
Kepentingan Umum
Sebagai pegawas, regulator,
administrasi dan perencana
Sebagai Penyedia Sistem
Pembayaran
Sebagai penyedia fasilitas
dan penyelenggara
pembayaran
Sistem Pembayaran Non Tunai
Surat perintah tidak bersyarat untuk membayar sejumlah uang
tertentu
Cek
Warkat yang digunakan untuk menagih dana pada bank
lain untuk bank/nasabah yang menyampaikan warkat
tersebut
Nota Debet
Wesel yang diterbitkan oleh bank khusus untuk sarana transfer
Wesel Bank Untuk Transfer
Adalah surat perintah dari nasabah kepada penyimpan
dana untuk memindah bukukan sejumlah dana dari
rekening pemegang kepada rekening yng disebutkan
namanya
Bilyet Giro
Warkat yang digunakan untuk menyampaikan dana pada
bank lain untuk bank/nasabah bank yang menerima warkat
tersebut
Nota Kredit
Sejarah Dan Perkembangan
Sistem Pembayaran
Internasional
Masing – masing
negara
menggunaan nilai
kurs mengambang
terkendai untuk
mengendalikan
kegiatan
perekonomiannya
Menjaga nilai
mata uang sesuai
dengan ketetapan
yang sudah
disepakati melalui
perjanjian Brettton
Woods dengan
bantuan IMF
Dibentuk dua badan
sistem pengawasan
moneter
internasional (Bank
Dunia & IMF), Dollar
menjadi primadona
Terjadinya
kekacuan
perdagangan &
keuangan
internasional
dan mulai
kuatnya dollar
Penetapan nilai
poundstreling
dengan emas
digunakan
sebagai
perdagangan
pada banyak
negara
Standar
Emas
Perang
Dunia
Kurs
Tetap
Post
Bretton
Woods
Sistem
Semenjak
Sistem Penetapan Kurs
Free Float (Mengambang Bebas) ; kurs mata uang dibiarkan mengambang
bebas tergantung kekuatan pasar tanpa adanya campur tangan dari
pemerintah untuk mengendalikannya
Float yang dikelola (Managed Fload); penetapan kurs dilakukan melalui
campur tangan pemerintah melalui bank sentral untuk mencegah kerugian/
resiko kurs yang fluktuatif
Perjanjian zona target tertentu; beberapa negara bersepakat menetapkan
kurs mata uangnya secara bersama – sama dalam wilayah kurs tertentu
1
2
3
Intervensi Pemerintah Dalam
Mengendalikan Kurs
01
Menstrabilkan
fluktuasi harian
dengan tujuan
menjaga stabilisasi
kurs agar perubahan
dan pergerakannya
tetap teratur
02
Menunda kurs (Leaning
against the wind) dengan
tujuan mencegah atau
mengurangi fluktuasi
jangka pendek yang
diakibatkan oleh kejadian
yang sifatnya sementara
03
Kurs tetap secara
tidak resmi (unofficial
pegging) bertujuan
melawan kekuatan
pasar dengan
menetapkan kurs
mata uangnya
Theory Of Optimum
Currency Areas (OCA)
Teori ini menjelaskan bahwa
sekelompok negara dapat
memperoleh manfaat yang lebih
besar dengan melepas penggunaan
mata uang sendiri dan mengadopsi
mata uang lain atau menerapkan
rezim nilai tukar tetap
Persyaratan (OCA)
Fleksibilitas harga
dan upah
Mobilitas faktor
produksi
Integrasi pasar
keuangan
Integrasi Fiskal
Tingkat
keterbukaan
ekonomi
Diversifikasi
produksi dan
konsumsi
Kesamaan tingkat
inflasi
Integritas Politis
Penghambat Mata Uang Tunggal Di ASEAN
01
02
03
04
Kawasan Asean sebagian besar merupakan kawasan yang didominasi oleh negara – negara berkembang
dimana tingkat pendidikan masyarakatnya masih berpendidikan rendah, sedangkan OCA memerlukan
pengetahuan yang cukup bagi masyarakat penggunanya
Rendahnya tingkat pendidikan
Memiliki keberagaman suku, etnis, ras, budaya, adat istiadat akan cenderung memungkin memicu
terjadinya konflik karene perbedaan sudut pandang
Heterogenitas kultur masyarakat di kaawasan ASEAN
Letak negara Asean yang terdiri dari pulau – pulau yang terpisahkan oleh lautan sehingga membutuhkan
biaya dan infrastruktur yang lebih untuk mendukung OCA
Kondisi dan letak geografis
Konflik – knflik yang terjadi di beberapa wilayah Asean baik itu internal dan eksternal membuat suasana
perdagangan internasional menjadi kurang begitu kondusif
Kondisi Keamanan yang belum stabil
Sistem Pembayaran
Internasional; Cash in advance/
preparyment
Permintaan atas
produk melebihi
penawaran
produk
Penjual dan
pembeli belum
saling kenal dan
kurang saling
percaya
Dalam situasi
darurat, misalnya
peperangan
Mata uang negara
importir termasuk
mata uang lemah
yang berisoko
tinggi
• Pembayaran yang dilakukan pembeli/importir kepada
penjual/eksportir sebelum barang dikapalkan
• Pembayaran ini dilakukan secara tunai baik secara
keseluruhan/sebagian
• Pembayaran sistem ini dilakukan
setelah produk dikirim dan laku terjual
atau setelah jangka waktu tertentu.
• Biasa pembeli dan penjual sudah saling
kenal dan percaya
• Penjual hanya mengirimkan faktur
kepada pembeli untuk dibayar setelah
jangka waktu yang disepkati
• Dengan sistem ini penjual mempunyai
resiko yang tinggi atas kegagalan
pembayaran dari pembeli
Sistem
Pembayaran
Internasional;
Open Account
Sistem
Pembayaran
Internasional;
Private
Compensation
Metode pembayaran
internasional yang
dilakukan antara pembeli
dan penjual dengan jalan
melakukan kompensasi
penuh atau sebagian
utang piutang baik secara
langsung maupun tidak
langsung sehingga
mengurangi atau
meniadakan transfer valas
ke luar negeri
Surat pernyataan yang dikeluarkan oleh issuing bank atas
permintaan pembeli/importir yang ditujukan kepada
penjual/eksportir melalui confirming bank dengan
menyatakan bahwa issuing bank akan membayar sejumlah
uang tertentu apabila syarat – syarat yang ditetapkan
dalam L/C terpenuhi
Sistem Pembayaran Internasional; Letter of Credit (L/C)
Kelebihan L/C
Adanya jaminan
pembayaran bagi
eksportir/penjual
Adanya fasilitas
hedging
02
0403
01
Adanya jaminan barang bagi
importir melalui perbankan yang
akan menyerahkan pembayaran
sesuai syarat yang di tetapkan
pada L/C
Adanya fasilitas kredit
eksportir atau importir
melalui perbankan
Thank you

More Related Content

Similar to Sistem Pembayaran

Bahan ajar baru
Bahan ajar baruBahan ajar baru
Bahan ajar baru
260890unil
 
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
zahirahocha1
 
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
lilyrizkydevianti
 
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
RicoSetiawan5
 
Akuntansi bank lpd
Akuntansi bank lpdAkuntansi bank lpd
Akuntansi bank lpd
dwiam
 

Similar to Sistem Pembayaran (20)

Dasar dasar sistem pembayaran
Dasar dasar sistem pembayaranDasar dasar sistem pembayaran
Dasar dasar sistem pembayaran
 
Sistem Pembayaran (Kebanksentralan BAB 6)
Sistem Pembayaran (Kebanksentralan BAB 6)Sistem Pembayaran (Kebanksentralan BAB 6)
Sistem Pembayaran (Kebanksentralan BAB 6)
 
Sistem pembayaran
Sistem pembayaranSistem pembayaran
Sistem pembayaran
 
NERACA PEMBAYARAN INT.pptx
NERACA PEMBAYARAN INT.pptxNERACA PEMBAYARAN INT.pptx
NERACA PEMBAYARAN INT.pptx
 
Tugas e currency terkait pontensi,hukum dan aspek implementasi
Tugas e currency terkait pontensi,hukum dan aspek implementasiTugas e currency terkait pontensi,hukum dan aspek implementasi
Tugas e currency terkait pontensi,hukum dan aspek implementasi
 
Sistem pembayaran ekonomi kelas 10 sma
Sistem pembayaran ekonomi kelas 10 smaSistem pembayaran ekonomi kelas 10 sma
Sistem pembayaran ekonomi kelas 10 sma
 
Sistem pembayaran
Sistem pembayaranSistem pembayaran
Sistem pembayaran
 
ekonomi
ekonomiekonomi
ekonomi
 
Bahan ajar baru
Bahan ajar baruBahan ajar baru
Bahan ajar baru
 
EKONOMI INTERNAIONAL SMT 4.pptx
 EKONOMI INTERNAIONAL SMT 4.pptx EKONOMI INTERNAIONAL SMT 4.pptx
EKONOMI INTERNAIONAL SMT 4.pptx
 
Tugas Eko 12,Nur Aisah,Ranti Pusriana,Sistem Dan Alat Pembayaran,SMAN 12 TANG...
Tugas Eko 12,Nur Aisah,Ranti Pusriana,Sistem Dan Alat Pembayaran,SMAN 12 TANG...Tugas Eko 12,Nur Aisah,Ranti Pusriana,Sistem Dan Alat Pembayaran,SMAN 12 TANG...
Tugas Eko 12,Nur Aisah,Ranti Pusriana,Sistem Dan Alat Pembayaran,SMAN 12 TANG...
 
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
Tugas Eko 12,Zahirah,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SMAN 12 Tanger...
 
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
Tugas Eko 12,Lily Rizky Devianti,Ranti Pusriana,Sistem dan Alat Pembayaran,SM...
 
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
Tugas Eko 12, Rico Setiawan, bu Ranti Pusriana, sistem dan alat pembayaran, S...
 
Ekonomi - Sistem Pembayaran dan Evolusi Sistem Pembayaran
Ekonomi - Sistem Pembayaran dan Evolusi Sistem PembayaranEkonomi - Sistem Pembayaran dan Evolusi Sistem Pembayaran
Ekonomi - Sistem Pembayaran dan Evolusi Sistem Pembayaran
 
Akuntansi bank lpd
Akuntansi bank lpdAkuntansi bank lpd
Akuntansi bank lpd
 
Prinsip Dasar e-Money
Prinsip Dasar  e-MoneyPrinsip Dasar  e-Money
Prinsip Dasar e-Money
 
Sistem pembayaran kls x
Sistem pembayaran kls xSistem pembayaran kls x
Sistem pembayaran kls x
 
Electronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ IndonesiaElectronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ Indonesia
 
P-1 Sistem Moneter, Peran Bank.pptx
P-1 Sistem Moneter, Peran Bank.pptxP-1 Sistem Moneter, Peran Bank.pptx
P-1 Sistem Moneter, Peran Bank.pptx
 

Recently uploaded

KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
UPPKBGUYANGAN
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
DenzbaguseNugroho
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
NoorAmelia4
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Cytotec Yogyakarta
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Cytotec Asli Surabaya
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
gulieglue
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang 082223109953 Cytotec Asli Serang
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Kandungan Denpasar Bali
 

Recently uploaded (14)

Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
 
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
 
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 

Sistem Pembayaran

  • 2. Sistem pembayaran adalah sistem yang mencangkup seperangkat aturan, lembaga dan mekanisme yang digunakan untuk melaksanakan pemindahan dana guna memenuhi suatu kewajiban yang timbul dari suatu kegiatan ekonomi Sistem yang berkaitan dengan pemindahan sejumlah uang dari satu pihak ke pihak lain Media yang digunakan untuk pemindahan nilai uang sangat beragam, mulai dari alat pembayaran yang sederhana hingga kompleks Melibatkan berbagai lembaga berikut aturan mainnya Pengertian Sistem Pembayaran BUY
  • 3. Komponen Sistem Pembayaran Institusi atau lembaga yang menyediakan jasa pembayaran01 Instrumen yang digunakan dalam sistem pembayaran yang mengatur hak dan kewajiban keuangan serta pembayaran 02 Kerangka hukum yang mengatur ruang lingkup hukum dan instrumen sistem pembayaran, hak dan kewajiban peserta, sanksi dan aturan 03 Kerangka kebijakan sistem pembayaran yang jelas, baik kebijakan umum atau operasional04
  • 4. Sebagai elemen infrastruktur keuangan suatu perekonomian untuk mendukung stabilitas keuangan Sebagai saluran penting dalam mengendalikan ekonomi yang efektif Sebagai alat untuk mendorong ekonomi Peran Sistem Pembayaran Dalam Perekonomian
  • 5. Resiko – Resiko Sistem Pembayaran 2 3 4 51 Ketika salah satu peserta dalam sistem pembayaran tidak memiliki cukup dana untuk memenuhi kewajiban pada saat jatuh tempo, meskipun mampu pada waktu yang akan datang Ridiko Likuiditas Resiko yang ditimbulkan oleh faktor – faktor operasional, seperti tidak berfungsinya secara teknis atau kesalahan operasional Resiko Operasional Resiko ketika kerangka hukum yang lemah atau ketidakpastian hukum dapat menyebabkan atau memperburuk resiko kredit dan likuiditas Resiko Hukuml Resiko ketika salah satu peserta dalam sistem pembayaran tidak dapat memenuhi kewajiban saat jatuh tempo Resiko Kredit Resiko ketidakmampuan salah satu peserta untuk memenuhi kewajiban/ gangguan pada sistem yang menyebabkan ketidakmampuan peserta lain untuk memenuhi kewajibannya Resiko Sistemik
  • 6. Proses Penyelesaian Pembayaran (Setelmen) (1) 03 01 04 02 Setiap bank mempunyai hubungan dengan koreponden bank lain tanpa melalui pihak ketiga dan setiap bank memiliki rekening di bank korespondennya Hubungan bilateral Hubungan koresponden antar bank dilakukan melalui pihak ketiga atau agen setelmen Hubungan Multilateral Pada sistem batch instruksi pembayaran dikumpulkan terlebih dahulu sedangkan pemrosesannya dilakukan kemudian dalam jumlah tertentu, sehingga sering disebut juga sebagai sistem defered (tertunda) Sistem bantch dan real time Setiap instruksi pembayaran dikirim dari bank pembayar ke bank sentral dan secara individu diselesaiakan pada rekening bank pembayar dan bank penerima Setelmen gross dan net
  • 7. Proses Penyelesaian Pembayaran (Setelmen) (2) 05 06 Transaksi pembayaran dapat merupakan transaksi pembayaran bernilai kecil dan besar Real Time Gross Settlement (RTGS) Kliring umumnya merupakan sistem penyelesaian transaksi berbasis defered net multilateral Kliring
  • 8. Berbagai Cara Sistem Kliring Yaitu penyelenggaraan kliring yang dalam pelaksanaan perhitungan dan pembuatan rekapitulasi otomatis, sedangkan pemilihan warkat dilakukan secara manual oleh peserta kliring Kliring semiotomatis Yaitu sistem penyelenggaraan kliring yang dalam pelaksanaannya perhitungan dan pembuatan rekapitulasi perhitungan serta pemilihan warkat dilakukan secara manual oleh setiap peserta kliring Kliring Manual Sistem penyelenggaraan kliring yang dalam pelaksanaan perhitungan dan pembuatan rekapitulasi perhitungan dilakukan secara elektronik disertai dengan penyampaian warkat kepada penyelenggara untuk dipilih secara otomatis Kliring Elektronik Sistem penyelenggaraan kliring yang dalam pelaksanaan perhitungan dan pembuatan rekapitulasi perhitungan serta pemilihan warkat dilakukan oleh penyelenggara secara otomatis Sistem kliring otomatis
  • 9. Peran Bank Sentral Dalam Sistem Pembayaran 01 02 03 04 Sebagai Pemakai Sistem Pembayaran Bank sentral mempunyai transaksi – transaksi yang harus dibayarkan seperti : OPT, transaksi devisa, gaji, pensiun Sebagai Anggota Sistem Pembayaran Bank sentral perlu membayar dan menerima pembayaran atas nasabahnya sendiri seperti pemerintah & lembaga keuangan Sebagai Pelindung Kepentingan Umum Sebagai pegawas, regulator, administrasi dan perencana Sebagai Penyedia Sistem Pembayaran Sebagai penyedia fasilitas dan penyelenggara pembayaran
  • 10. Sistem Pembayaran Non Tunai Surat perintah tidak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu Cek Warkat yang digunakan untuk menagih dana pada bank lain untuk bank/nasabah yang menyampaikan warkat tersebut Nota Debet Wesel yang diterbitkan oleh bank khusus untuk sarana transfer Wesel Bank Untuk Transfer Adalah surat perintah dari nasabah kepada penyimpan dana untuk memindah bukukan sejumlah dana dari rekening pemegang kepada rekening yng disebutkan namanya Bilyet Giro Warkat yang digunakan untuk menyampaikan dana pada bank lain untuk bank/nasabah bank yang menerima warkat tersebut Nota Kredit
  • 11. Sejarah Dan Perkembangan Sistem Pembayaran Internasional Masing – masing negara menggunaan nilai kurs mengambang terkendai untuk mengendalikan kegiatan perekonomiannya Menjaga nilai mata uang sesuai dengan ketetapan yang sudah disepakati melalui perjanjian Brettton Woods dengan bantuan IMF Dibentuk dua badan sistem pengawasan moneter internasional (Bank Dunia & IMF), Dollar menjadi primadona Terjadinya kekacuan perdagangan & keuangan internasional dan mulai kuatnya dollar Penetapan nilai poundstreling dengan emas digunakan sebagai perdagangan pada banyak negara Standar Emas Perang Dunia Kurs Tetap Post Bretton Woods Sistem Semenjak
  • 12. Sistem Penetapan Kurs Free Float (Mengambang Bebas) ; kurs mata uang dibiarkan mengambang bebas tergantung kekuatan pasar tanpa adanya campur tangan dari pemerintah untuk mengendalikannya Float yang dikelola (Managed Fload); penetapan kurs dilakukan melalui campur tangan pemerintah melalui bank sentral untuk mencegah kerugian/ resiko kurs yang fluktuatif Perjanjian zona target tertentu; beberapa negara bersepakat menetapkan kurs mata uangnya secara bersama – sama dalam wilayah kurs tertentu 1 2 3
  • 13. Intervensi Pemerintah Dalam Mengendalikan Kurs 01 Menstrabilkan fluktuasi harian dengan tujuan menjaga stabilisasi kurs agar perubahan dan pergerakannya tetap teratur 02 Menunda kurs (Leaning against the wind) dengan tujuan mencegah atau mengurangi fluktuasi jangka pendek yang diakibatkan oleh kejadian yang sifatnya sementara 03 Kurs tetap secara tidak resmi (unofficial pegging) bertujuan melawan kekuatan pasar dengan menetapkan kurs mata uangnya
  • 14. Theory Of Optimum Currency Areas (OCA) Teori ini menjelaskan bahwa sekelompok negara dapat memperoleh manfaat yang lebih besar dengan melepas penggunaan mata uang sendiri dan mengadopsi mata uang lain atau menerapkan rezim nilai tukar tetap
  • 15. Persyaratan (OCA) Fleksibilitas harga dan upah Mobilitas faktor produksi Integrasi pasar keuangan Integrasi Fiskal Tingkat keterbukaan ekonomi Diversifikasi produksi dan konsumsi Kesamaan tingkat inflasi Integritas Politis
  • 16. Penghambat Mata Uang Tunggal Di ASEAN 01 02 03 04 Kawasan Asean sebagian besar merupakan kawasan yang didominasi oleh negara – negara berkembang dimana tingkat pendidikan masyarakatnya masih berpendidikan rendah, sedangkan OCA memerlukan pengetahuan yang cukup bagi masyarakat penggunanya Rendahnya tingkat pendidikan Memiliki keberagaman suku, etnis, ras, budaya, adat istiadat akan cenderung memungkin memicu terjadinya konflik karene perbedaan sudut pandang Heterogenitas kultur masyarakat di kaawasan ASEAN Letak negara Asean yang terdiri dari pulau – pulau yang terpisahkan oleh lautan sehingga membutuhkan biaya dan infrastruktur yang lebih untuk mendukung OCA Kondisi dan letak geografis Konflik – knflik yang terjadi di beberapa wilayah Asean baik itu internal dan eksternal membuat suasana perdagangan internasional menjadi kurang begitu kondusif Kondisi Keamanan yang belum stabil
  • 17. Sistem Pembayaran Internasional; Cash in advance/ preparyment Permintaan atas produk melebihi penawaran produk Penjual dan pembeli belum saling kenal dan kurang saling percaya Dalam situasi darurat, misalnya peperangan Mata uang negara importir termasuk mata uang lemah yang berisoko tinggi • Pembayaran yang dilakukan pembeli/importir kepada penjual/eksportir sebelum barang dikapalkan • Pembayaran ini dilakukan secara tunai baik secara keseluruhan/sebagian
  • 18. • Pembayaran sistem ini dilakukan setelah produk dikirim dan laku terjual atau setelah jangka waktu tertentu. • Biasa pembeli dan penjual sudah saling kenal dan percaya • Penjual hanya mengirimkan faktur kepada pembeli untuk dibayar setelah jangka waktu yang disepkati • Dengan sistem ini penjual mempunyai resiko yang tinggi atas kegagalan pembayaran dari pembeli Sistem Pembayaran Internasional; Open Account
  • 19. Sistem Pembayaran Internasional; Private Compensation Metode pembayaran internasional yang dilakukan antara pembeli dan penjual dengan jalan melakukan kompensasi penuh atau sebagian utang piutang baik secara langsung maupun tidak langsung sehingga mengurangi atau meniadakan transfer valas ke luar negeri
  • 20. Surat pernyataan yang dikeluarkan oleh issuing bank atas permintaan pembeli/importir yang ditujukan kepada penjual/eksportir melalui confirming bank dengan menyatakan bahwa issuing bank akan membayar sejumlah uang tertentu apabila syarat – syarat yang ditetapkan dalam L/C terpenuhi Sistem Pembayaran Internasional; Letter of Credit (L/C)
  • 21. Kelebihan L/C Adanya jaminan pembayaran bagi eksportir/penjual Adanya fasilitas hedging 02 0403 01 Adanya jaminan barang bagi importir melalui perbankan yang akan menyerahkan pembayaran sesuai syarat yang di tetapkan pada L/C Adanya fasilitas kredit eksportir atau importir melalui perbankan