SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
BISNIS
STRATE
GI
MARKET
SURVEY
REPORT
ABOUT THE MARKET SURVEY
3
PELAKSANAAN
- Tanggal : 12, 13, 14 , 18 Juli 2023
- Oleh : Lucky Permana
- Lokasi : Jl Rawa Buntu dan sekitarnya
- Perihal : Laporan Kegiatan Market Survey & Kesimpulan Sementara
- Jumlah Outlet : 5 (lima outlet) dan Kawasan sekitar.
LATAR BELAKANG
Kegiatan ini berlatar belakang adanya keinginan bersama, dalam hal ini BogaSanti Group dalam
memastikan konsep bisnis yang meliputi konsep bangunan, produk, harga, strategi dll yang berkaitan
dengan rencana pembangunan DIOASIS dan outlet yang ada di dalamnya, dapat diputuskan dengan
cepat dan tepat dengan situasi dan kondisi kawasan Jl Rawa Buntu dan sekitarnya.
SASARAN
Sasaran yang ingin dicapai adalah :
1. Tepat dalam menentukan konsep bisnis, terkait dengan segmen pasar, produk, layanan, harga,
konsep bangunan dll.
2. Perencanaan dan proses pembangunan fisik yang berkualitas dan tepat waktu.
3. Ketepatan dalam menentukan perhitungan investasi yang ideal dan waktu pencapaiannya.
PERTIMBANGAN
Pertimbangan adanya optimalisasi asset yang berada di Jalan Rawa Buntu, diantaranya :
1. Rencana lokasi berada di Kawasan pengembangan BSD, sehingga dengan rencana pelebaran jalan
utama dan penambahan pelebaran trotoar depan lokasi DIOASIS, maka keberadaannya menjadi
eye catching untuk menarik pengunjung.
2. Populasi penduduk yang terus bertambah akan memperluas lokasi hunian di sekitar area
tersebut, sehingga membuka potensi pengembangan usaha baru maupun modifikasi usaha yang
telah berjalan dengan inovasi inovasi yang lebih dinamis.
3. Dengan pembangunan di atas lahan tersebut akan menaikan nilai tambah atas asset tersebut.
PITCH DECK 4
Kota Tangerang, Indonesia populasi,
demografi, dan perkiraan hingga 2031
Grafik ini memberikan informasi tentang
dinamika perubahan kuantitatif komposisi Kota
Tangerang, Indonesia populasi: Jumlah total
penduduk, jumlah laki-laki, jumlah wanita, dan
usia rata-rata Kota Tangerang, Indonesia
penduduk.
Di tabel, kami menyajikan data serupa, dengan
mempertimbangkan perkiraan hingga 2031.
CHALLENGES
& OPPORTUNITIES
https://id.zhujiworld.com/id/904075-tangerang/#details
Sumber Data:
DEMOGRPAHIC
Kota Tangerang, Indonesia populasi, demografi, dan perkiraan
hingga 2031
Fungsi Kota:
Pusat Kegiatan Nasional
Tanggal Pembentukan:
26 November 2008
Klasifikasi Ukuran Kota:
Kota Metropolitan
Luas Wilayah:
147.19 KM
PITCH DECK 5
Kota Tangerang, Indonesia populasi,
demografi, dan perkiraan hingga 2100
Grafik ini memberikan informasi tentang
dinamika perubahan kuantitatif komposisi Kota
Tangerang, Indonesia populasi: Jumlah total
penduduk, jumlah laki-laki, jumlah wanita, dan
usia rata-rata Kota Tangerang, Indonesia
penduduk.
Di tabel, kami menyajikan data serupa, dengan
mempertimbangkan perkiraan hingga 2100.
CHALLENGES
& OPPORTUNITIES
Our Target
Segment
Market
COMPETITION
C O N V E N I E N T
S U R G A N A R A S A
( 4 . 3 )
K A Y U K A Y U
( 4 . 4 )
P O N D O K K E M A N G G I
( 4 . 4 )
H U N G R Y H A T T ( 4 . 5 )
T H E M I C H E A L ’ S
G A R D E N A L A M
S U T R A ( 4 . 7 )
E X P E N S I V E ​ A F F O R D A B L E
G A D O G A D O
R I A
S O P D J A N D A
M A ’ I D A H
I N C O N V E N I E N T ​
BOGASANTI GROUP 6
S A U N G
R E M P A H
G U B U G
B E R K A H
8/03/20XX 7
NO ABOUT DETAILS
Surgana Rasa Pondok Kemangi Hungry Hatt Upnormal Gado Gado Ria
1 Kapasitas pengunjung 300 px (next 200px) 250 – 300 px 80 – 100 px 100 – 120 px 80 – 100 pax
2 Kategori outlet SFD SFD SFD Casual Casual
3 Jenis masakan Nusantara Nusantara Indo - Western Mixed Spesialis Gado- gado dan
pendamping masakan
nusantara lainnya
4 Jenis minuman Traditional, Juices, Mocktail Traditional Juices,
Mocktail
Softdrink, Juice, Mocktail Softdrink, Juice, Mocktail Softdrink, Juice, Mocktail, Ice
Cream/Popsicle
5 Asal brand Local Local Local Local Local
6 Franchised Belum Belum Belum Sudah Belum
6 Tipe penjualan By Server, Self service By Server By Server By Server By Server
8 Tipe Layanan (input pesanan) Konvensional dg aplikasi Konvensional Konvensional dg aplikasi Konvensional Konvensional
9 Average Check Rp 200.000 – Rp 225.000 Rp 100.000 – 125.000 Rp 100.000 – Rp. 115.000 Rp 35.000 – Rp 75.000 Rp 70.000 – Rp. 90.000
10 Kapasitas Parkir (lebih
kurang)
Mobil
24 unit
(+ valet parking)
Motor
50 unit
Mobil
30 unit
Motor
40 unit
Mobil
12 unit
Motor
25 unit
Mobil
12 unit
Motor
25 unit
Menggunakan trotoar jalan
bisa muat 5 – 8 mobil
11 Fasilitas Indoor, semi outdoor, Live
Music, Taman air terjun dan
kolam, VIP Room
Next – Balai Bengong,
Lounge, perluasan parkir
Indoor, semi outdoor,
Karaoke, VIP Room
Indoor,
(next semi outdoor)
Indoor, semi outdoor,
playground
Outdoor dan private room
12 Rata rata usia Pengunjung 65 % dewasa
25% remaja
10% anak anak
70% dewasa
20% remaja
10% anak anak
100% dewasa 35% dewasa
55% remaja
10% anak anak
80% dewasa
20% remaja
13 Kisaran harga makanan Rp 40.000 –
Rp 250.000
Rp 40.000 –
Rp 150.000
Rp 70.000 –
Rp 170.000
Rp 30.000 –
Rp 60.000
Rp 40.000 –
Rp 100.000
14 Kisaran harga minuman Rp 25.000 –
Rp 60.000
Rp 25.000 –
Rp 60.000
Rp 25.000 –
Rp 50.000
Rp 20.000 –
Rp 40.000
Rp 40.000 –
Rp 100.000
15 Medsos IG ada F : 44K IG ada F : 815 IG ada F : 8 IG ada F : 435K
(grup)
IG ada F : 470
16 Pembebanan Pajak 10%
Service Charge
Pajak 10% Pajak
Service Charge 6%
Pajak 10%
17 Bill Porporasi belum belum belum belum belum
18 Rating 4.3 4.4 4.5 4.5 4.4
COMPETITOR
OVERVIEW
8/03/20XX 8
11 Fasilitas Indoor, semi outdoor,
Live Music, Taman air
terjun dan kolam, VIP
Room
Next – Balai Bengong,
Lounge, perluasan parkir
Indoor, semi outdoor,
Karaoke, VIP Room
Indoor,
(next semi outdoor)
Indoor, semi outdoor,
playground
Outdoor dan private room
12 Rata rata usia Pengunjung 65 % dewasa
25% remaja
10% anak anak
70% dewasa
20% remaja
10% anak anak
100% dewasa 35% dewasa
55% remaja
10% anak anak
80% dewasa
20% remaja
13 Kisaran harga makanan Rp 40.000 –
Rp 250.000
Rp 40.000 –
Rp 150.000
Rp 70.000 –
Rp 170.000
Rp 30.000 –
Rp 60.000
Rp 40.000 –
Rp 100.000
14 Kisaran harga minuman Rp 25.000 –
Rp 60.000
Rp 25.000 –
Rp 60.000
Rp 25.000 –
Rp 50.000
Rp 20.000 –
Rp 40.000
Rp 40.000 –
Rp 100.000
15 Medsos IG ada F : 44K IG ada F : 815 IG ada F : 8 IG ada F : 435K
(grup)
IG ada F : 470
16 Pembebanan Pajak 10%
Service Charge
Pajak 10% Pajak
Service Charge 6%
Pajak 10%
17 Bill Porporasi belum belum belum belum belum
18 Rating 4.3 4.4 4.5 4.5 4.4
NO ABOUT DETAILS
Surgana Rasa Pondok Kemangi Hungry Hatt Upnormal Gado Gado Ria
COMPETITOR
OVERVIEW
BOGASANTI GROUP
COMPETITOR OVERVIEW
9
 HASIL PELAKSANAAN MARKET SURVEY :
Dari daftar detil kondisi outlet yang dikunjungi, kami lengkapi penjelasannya terkait pemilihan outlet
dimaksud. Penentuan atas pemilihan outlet – outlet tersebut diatas menjadi pertimbangan, diantaranya
adalah :
1. Tiga Outlet (Surgana Rasa, Hungry Hatt, Upnormal) – terkait satu kawasan dan terbaru.
a. SURGANA RASA (opening April 2022 DALAM MASA / TRANSISI HONEYMOON, belum grand opening),
dikunjungi 12/08 2022, antara lain :
- Lokasi sangat dekat hanya 650 m dengan DIOASIS di jalur jalan yang sama.
- Konsep desain bangunan yang unik dengan taman khas Bali.
- Luasan yang hampir sama dengan rencana proyek DIOASIS.
- Kisaran harga, konsep makanan, pola service, fasilitas yang hampir sama menjadi Head to Head dengan
DIOASIS.
- Kapasitas pengunjung saat tidak berbeda jauh dengan DIOASIS, kecuali nanti diperluas lagi.
KELEBIHAN
1. Kapasitas tampung pengunjung besar, 300 px
2. Desain unik, table set up yg elegan.
3. Ada 2 pola sajian, ala carte dan buffet
4. Taman yang menarik, sekaligus ada perluasan balai bengong dan lounge serta private room.
5. Banyak variasi makanan.
6. Tampilan menu list yang menarik pengunjung untuk mencoba makanan dan minuman.
7. Variasi dessert banyak dan rasa lebih baik disbanding main course.
8. Adanya valet parking membantu kesulitan pengunjung saat ingin parkir.
KEKURANGAN
1. Rasa makanan tidak sepadan dengan harga yang ditawarkan.
2. Pelayanan tidak full attention, staff tidak attentive.
3. Harge Buffet tidak sepadan dengan variasi main course, appertiser yang so so.
4. Layout dan penempaatan meja cenderung dipadatin, berkesan seperti difast food resto.
5. Permintaan pengiriman list menu untuk gathering sampai saat ini tidak difollow up oleh marketing.
BOGASANTI GROUP
COMPETITOR OVERVIEW
10
b. HUNGRY HATT (opening Juni 2022)
- Luasan dan kapasitas hampir sama, hanya HH berbentuk bangunan 3 lantai.
- Outlet baru, secara service dan suasana cukup bagus.
- Berdampingan lokasinya dan dengan harga jual mid-upper class.
- Kategori pengunjung terlihat lebih ke pekerja kantoran / bisnis (mature).
- Kualitas FB nya lebih bagus dibanding Surgana Rasa (tampilan, rasa).
- Kami 4 kali berkunjung ke lokasi ini occupancy belum terlalu meyakinkan, hingga hanya
maskimal sekali dengan occupancy 40%. Selain itu hanya berkisar 10 – 20% karena memang
statusnya masih kondisi soft opening.
KELEBIHAN
1. Tempat bersih dan nyaman.
2. Server menjalankan SOP dengan baik, aktif menanyakan ke pengunjung.
3. Rasa makanan dan minuman serta penyajian bagus.
4. Harga masih dalam kategori yang wajar dengan produk yang disajikan.
KEKURANGAN
1. Outlet kurang terlihat jelas (tanpa papan nama), saat kita jalan sudah terlewat maka cenderung
malas untuk berputar balik (loss potential).
2. Desain sudah umum dan membuat jenuh dengan suasana yang serba tembok, kunjungan ke
lokasi ini hanya betul betul untuk menikmati makanan atau pun meeting (formal), bukan
menikmati suasana.
3. Exhaust tidak ada, sehingga asap rokok berputar putar disekitar meski jumlah pengunjung
termasuk sedikit.
4. Marketing belum terlihat turun ke pengunjung meski kami sudah berulang kali berkunjung.
c. UPNORMAL (opening Mei 2018)
- Brand sudah dikenal, dengan pangsa pasar anak anak, remaja dan dewasa.
- Lokasi berdekatan, cukup luas tampilan dari jalan.
- Meski pasar lebih muda namun dari penampilan yang kami lihat punya daya beli untuk masuk ke
konsep DIOASIS (pelajar Chinese).
- Selama 3 (tiga Hari) di lokasi tersebut, saat tea time (15.00 – 17.30) terlihat sepi. Pangsa
pasarnya bisa kemungkin pindah bila DIOASIS sudah buka nantinya.
BOGASANTI GROUP
COMPETITOR OVERVIEW
11
1. Dua outlet dengan jangkauan di atas 2 km, diantaranya ;
a. PONDOK KEMANGI (opening 2006)
- Konsep makanan, harga produk dan pasar beririsan dengan DIOASIS dan masih ramai
pengunjung meski telah di atas 5 (lima) tahun.
- Jarak dari lokasi DIOASIS berkisar 5,3 km, namun dengan jangkauan pasarnya hingga 3km
maka ada irisan dengan pasar DIOASIS.
- Memiliki pelanggan setia, sejak 2006 telah berdiri dengan setiap weekend 1,5 kali turn
over dalam setiap periode makan (pada kunjungan 13 Agustus 2022), maka jelas ada
keunggulan yang perlu kita adopsi.
- Rasa masakan tidak buruk meski informasinya ada penurunan kualitas rasa. Namun
dengan jumlah pengunjung yang cukup stabil menjadi kelebihan tersendiri.
- Tampilan interior gedung dan papan nama terlihat sudah terlalu tua, terlihat fokus Pondok
Kemangi fokus pada FB product dan pelayanan.
KELEBIHAN
1. Bertahan sejak 2006, cukup kuat identitasnya di Kawasan tersebut.
2. Kapasitas di atas 280 px (besar).
3. Pelayanan cukup bagus sejak dari pintu masuk.
4. Makanan dan minuman cukup bervariasi dengan harga value for money.
5. Fasilitas cukup lengkap dengan ruang VIP dan karaoke, potensial untuk tamu keluarga dan
event perusahaan.
6. Parkir cukup memadai karena dapat menggunakan lahan disekitarnya.
KEKURANGAN
1. Gedung dan desainnya perlu sentuhan baru, papan nama tidak terkelola dengan baik.
2. Peralatan saji kurang layak dengan harga seperti yang tercantum di atas karena
menggunakan melamine ware.
3. Rest room terlihat apa adanya.
4. Menu tidak tercantum harga, berpotensi disalah gunakan oleh karyawan.
BOGASANTI GROUP
COMPETITOR OVERVIEW
12
a. GADO GADO RIA (opening April 2017) Jl. Rawa Buntu 26 Tangsel
- Konsep tradisional Jawa dengan focus pada jenis makanan gado - gado
- Fokus segmen pasar pada generasi dewasa – lansia (keluarga) jika di lihat dari suasana,
menu makanan dan minuman.
- Membuat branding sebagai outlet dengan menu makanan dan minuman sehat.
- Dengan melewati masa pandemi 2 tahun ini dan dibuka kembali, maka menyiratkan bahwa
bisnis outlet ini masih layak diperhitungkan dan masih menguntungkan.
- Punya keyakinan pasar (baik loyal costumer maupun pengunjung baru) yang spesifik.
KELEBIHAN
1. Suasana pedesaan, yang jelas makin sulit ditemui di kota besar.
2. Identitasnya menyatakan bahwa GGR menyediakan makanan fresh dan menyehatkan.
3. Bagi generasi mature, lokasi ini menjadi pengingat kehidupan masa lalu dengan fasilitas
udara dan pemandangan yang sejuk sehingga merasa lebih segar.
4. Pelayanan pramusaji cukup ramah dan menyenangkan.
5. Harga masih wajar dengan kenikmatan yang disajikan dan fasilitas suasana yang didapatkan.
KEKURANGAN
1. Lahan parkir kurang luas.
2. Konsep sangat terlalu tradisional yang tidak terlalu cocok untuk anak remaja generasi saat
ini.
3. Pembayaran cashless, menjadi problem bagi sebagian kalangan.
BOGASANTI GROUP
13
COMPETITOR
OVERVIEW
KESIMPULAN SEMENTARA HASIL OLAH DATA MARKET SURVEY
Dari kegiatan yang telah dilaksanakan sejak tanggal 10, 12, 13, dan 14 Agustus 2022
tersebut, maka :
1. Setelah diamati selama 4 (empat) hari, maka competitor terdekat (head to head)
adalah SURGANA RASA, outlet lain menjadi penambahan informasi dalam
menyiapkan strategi lanjutan.
Hal ini dikarenakan adanya kesamaan :
a. Jarak hanya 650 m di jalur jalan utama yang sama.
b. Luasan lahan berkisar antara 1300 – 1700 m2
c. Kapasitas pengunjung 250 – 320 px
d. Konsep bangunan Traditional Balinese dilengkapi taman, air terjun dan kolam.
e. Konsep makanan Nusantara.
f. Range harga berkisar antara Rp 50.000 – Rp 200.000,-
g. Ada entertainment point yakni live music, dan juga tersedia private room.
2. Potensi pasar middle up masih cukup besar dan cenderung berkembang, hal ini dilihat
dari Surgana Rasa yang telah dibuka soft opening sejak April 2022 dan dengan harga
yang menurut kami cukup tinggi dibandingkan dengan kualitas makanan (main dishes)
yang didapatkan, namun masih bisa bertahan dengan stabilitas tamu yang datang
hingga hari kunjungan kemarin.
3. Dengan jumlah karyawan total 130 orang, jika asumsi gaji rata rata Rp 3.500.000 x
130 orang maka pengeluaran manpower sebesar Rp 455.000.000,- /bulan. Sangat
besar untuk pengeluaran sebuah Restoran. Namun justru saat ini Surgana Rasa akan
membuka cabang baru di Bekasi (info dari Marketing – M. Taufik), artinya SR masih
memiliki keuntungan.
4. Banyak brand – brand terkenal sepanjang jalan Rawa Buntu seperti : Bakso
Boedjangan, Bebek Kaleyo, Sop Djanda dll namun dilihat dari kendaraan yang
terparkir tidak banyak pengunjung. Pun demikian dengan Saung Rempah yang ada di
wilayah tersebut saat weekend tgl 13 Agustus 2022 Diner time bahkan tidak ada
tamu.
BOGASANTI GROUP
SUMMARY
USULAN DAN SARAN:
Akan kami paparkan disesi braingstorming pada hari Rabu, 24 Agustus 2022 dan
perencanaan startegi strateginya akan kita jabarkan dan dokumentasikan didalam
perenecanaan bisnis (bisnis plan) pada hari Rabu tanggal 31 Agustus 2022 sesuai dengan
jadwal Critical Path.
DIOASIS garden Café & Event Space dan DE ENZYME SPA, kami percaya dalam memberi
110% komitment, kreatifitas, team work dan kerja keras dibawah management dari
BOGASANTI GROUP akan menghasilkan bisnis yang sukses dan berkelanjutan
14
BOGASANTI GROUP
DIAOASIS
START COOKING SOON …..
BOGASANTI GROUP
THANK YOU
LUCKY PERMANA
16
Hospitality & Solutions
BOGASANTI GROUP

More Related Content

Similar to MARKET SURVEY.pptx

Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)
Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)
Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)Tesalonika05
 
PT. Sparkling Indonesia
PT. Sparkling IndonesiaPT. Sparkling Indonesia
PT. Sparkling Indonesia-meL' hermanus
 
Case 1_Investasi UMKM.pdf
Case 1_Investasi UMKM.pdfCase 1_Investasi UMKM.pdf
Case 1_Investasi UMKM.pdfFandiGWicaksana
 
Profile klite
Profile kliteProfile klite
Profile kliteklitefm
 
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMY
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMYJURNAL EKONOMI ADVANCE UMMY
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMYAktfe Ummy
 
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)HusaenWanda
 
Proposal bakesbang
Proposal bakesbangProposal bakesbang
Proposal bakesbangUmmi1211
 
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.pptOsaEda
 
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)Shamsul De Bagio
 
Portfolio 2022 Muhammad Gilang Perdana
Portfolio 2022 Muhammad Gilang PerdanaPortfolio 2022 Muhammad Gilang Perdana
Portfolio 2022 Muhammad Gilang PerdanaGilang Perdana
 
Kewirausahaan klmpok (1)
Kewirausahaan klmpok (1)Kewirausahaan klmpok (1)
Kewirausahaan klmpok (1)riezkie_caxep
 
6017210037 flora andewi business plan
6017210037 flora andewi business plan6017210037 flora andewi business plan
6017210037 flora andewi business planFloraAndewi
 
Proposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelurProposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelurHeniGustina
 
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptxKelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptxLathi2
 
Business plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneBusiness plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneagus putra
 
Business plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneBusiness plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneagus putra
 

Similar to MARKET SURVEY.pptx (20)

Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)
Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)
Presentation1(Perencanaan Manajemen Bisnis)
 
PT. Sparkling Indonesia
PT. Sparkling IndonesiaPT. Sparkling Indonesia
PT. Sparkling Indonesia
 
Case 1_Investasi UMKM.pdf
Case 1_Investasi UMKM.pdfCase 1_Investasi UMKM.pdf
Case 1_Investasi UMKM.pdf
 
smeglobal
smeglobalsmeglobal
smeglobal
 
Rencana pemasaran
Rencana pemasaranRencana pemasaran
Rencana pemasaran
 
Profile klite
Profile kliteProfile klite
Profile klite
 
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMY
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMYJURNAL EKONOMI ADVANCE UMMY
JURNAL EKONOMI ADVANCE UMMY
 
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)
Materi kwu 1 minggu 7 (kuliah umum & studi kasus)
 
Proposal bakesbang
Proposal bakesbangProposal bakesbang
Proposal bakesbang
 
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt
2. PELUANG USAHA PRODUK BARANG ATAU JASA.ppt
 
Curriculum Vitae
Curriculum VitaeCurriculum Vitae
Curriculum Vitae
 
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)
Contoh Kertas Kerja Rancangan Perniagaan (for education purpose)
 
Portfolio 2022 Muhammad Gilang Perdana
Portfolio 2022 Muhammad Gilang PerdanaPortfolio 2022 Muhammad Gilang Perdana
Portfolio 2022 Muhammad Gilang Perdana
 
Kewirausahaan klmpok (1)
Kewirausahaan klmpok (1)Kewirausahaan klmpok (1)
Kewirausahaan klmpok (1)
 
6017210037 flora andewi business plan
6017210037 flora andewi business plan6017210037 flora andewi business plan
6017210037 flora andewi business plan
 
Proposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelurProposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelur
 
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptxKelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
 
Business plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneBusiness plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zone
 
Business plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zoneBusiness plan-mini-market-keripik-zone
Business plan-mini-market-keripik-zone
 
Curriculum Vitae
Curriculum VitaeCurriculum Vitae
Curriculum Vitae
 

Recently uploaded

KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxFORTRESS
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfAgusyunus2
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNajlaNazhira
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manrasyidakhdaniyal10
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
 
Brand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business MarketingBrand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business Marketingsulhanpolisma
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tanikwtkelurahanmekarsar
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...FORTRESS
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxMuhammadDidikJasaGb
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.nuranisasignature
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1alvinjasindo
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxAnissaPratiwi3
 

Recently uploaded (20)

KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Brand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business MarketingBrand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business Marketing
 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 

MARKET SURVEY.pptx

  • 3. ABOUT THE MARKET SURVEY 3 PELAKSANAAN - Tanggal : 12, 13, 14 , 18 Juli 2023 - Oleh : Lucky Permana - Lokasi : Jl Rawa Buntu dan sekitarnya - Perihal : Laporan Kegiatan Market Survey & Kesimpulan Sementara - Jumlah Outlet : 5 (lima outlet) dan Kawasan sekitar. LATAR BELAKANG Kegiatan ini berlatar belakang adanya keinginan bersama, dalam hal ini BogaSanti Group dalam memastikan konsep bisnis yang meliputi konsep bangunan, produk, harga, strategi dll yang berkaitan dengan rencana pembangunan DIOASIS dan outlet yang ada di dalamnya, dapat diputuskan dengan cepat dan tepat dengan situasi dan kondisi kawasan Jl Rawa Buntu dan sekitarnya. SASARAN Sasaran yang ingin dicapai adalah : 1. Tepat dalam menentukan konsep bisnis, terkait dengan segmen pasar, produk, layanan, harga, konsep bangunan dll. 2. Perencanaan dan proses pembangunan fisik yang berkualitas dan tepat waktu. 3. Ketepatan dalam menentukan perhitungan investasi yang ideal dan waktu pencapaiannya. PERTIMBANGAN Pertimbangan adanya optimalisasi asset yang berada di Jalan Rawa Buntu, diantaranya : 1. Rencana lokasi berada di Kawasan pengembangan BSD, sehingga dengan rencana pelebaran jalan utama dan penambahan pelebaran trotoar depan lokasi DIOASIS, maka keberadaannya menjadi eye catching untuk menarik pengunjung. 2. Populasi penduduk yang terus bertambah akan memperluas lokasi hunian di sekitar area tersebut, sehingga membuka potensi pengembangan usaha baru maupun modifikasi usaha yang telah berjalan dengan inovasi inovasi yang lebih dinamis. 3. Dengan pembangunan di atas lahan tersebut akan menaikan nilai tambah atas asset tersebut.
  • 4. PITCH DECK 4 Kota Tangerang, Indonesia populasi, demografi, dan perkiraan hingga 2031 Grafik ini memberikan informasi tentang dinamika perubahan kuantitatif komposisi Kota Tangerang, Indonesia populasi: Jumlah total penduduk, jumlah laki-laki, jumlah wanita, dan usia rata-rata Kota Tangerang, Indonesia penduduk. Di tabel, kami menyajikan data serupa, dengan mempertimbangkan perkiraan hingga 2031. CHALLENGES & OPPORTUNITIES https://id.zhujiworld.com/id/904075-tangerang/#details Sumber Data: DEMOGRPAHIC Kota Tangerang, Indonesia populasi, demografi, dan perkiraan hingga 2031 Fungsi Kota: Pusat Kegiatan Nasional Tanggal Pembentukan: 26 November 2008 Klasifikasi Ukuran Kota: Kota Metropolitan Luas Wilayah: 147.19 KM
  • 5. PITCH DECK 5 Kota Tangerang, Indonesia populasi, demografi, dan perkiraan hingga 2100 Grafik ini memberikan informasi tentang dinamika perubahan kuantitatif komposisi Kota Tangerang, Indonesia populasi: Jumlah total penduduk, jumlah laki-laki, jumlah wanita, dan usia rata-rata Kota Tangerang, Indonesia penduduk. Di tabel, kami menyajikan data serupa, dengan mempertimbangkan perkiraan hingga 2100. CHALLENGES & OPPORTUNITIES Our Target Segment Market
  • 6. COMPETITION C O N V E N I E N T S U R G A N A R A S A ( 4 . 3 ) K A Y U K A Y U ( 4 . 4 ) P O N D O K K E M A N G G I ( 4 . 4 ) H U N G R Y H A T T ( 4 . 5 ) T H E M I C H E A L ’ S G A R D E N A L A M S U T R A ( 4 . 7 ) E X P E N S I V E ​ A F F O R D A B L E G A D O G A D O R I A S O P D J A N D A M A ’ I D A H I N C O N V E N I E N T ​ BOGASANTI GROUP 6 S A U N G R E M P A H G U B U G B E R K A H
  • 7. 8/03/20XX 7 NO ABOUT DETAILS Surgana Rasa Pondok Kemangi Hungry Hatt Upnormal Gado Gado Ria 1 Kapasitas pengunjung 300 px (next 200px) 250 – 300 px 80 – 100 px 100 – 120 px 80 – 100 pax 2 Kategori outlet SFD SFD SFD Casual Casual 3 Jenis masakan Nusantara Nusantara Indo - Western Mixed Spesialis Gado- gado dan pendamping masakan nusantara lainnya 4 Jenis minuman Traditional, Juices, Mocktail Traditional Juices, Mocktail Softdrink, Juice, Mocktail Softdrink, Juice, Mocktail Softdrink, Juice, Mocktail, Ice Cream/Popsicle 5 Asal brand Local Local Local Local Local 6 Franchised Belum Belum Belum Sudah Belum 6 Tipe penjualan By Server, Self service By Server By Server By Server By Server 8 Tipe Layanan (input pesanan) Konvensional dg aplikasi Konvensional Konvensional dg aplikasi Konvensional Konvensional 9 Average Check Rp 200.000 – Rp 225.000 Rp 100.000 – 125.000 Rp 100.000 – Rp. 115.000 Rp 35.000 – Rp 75.000 Rp 70.000 – Rp. 90.000 10 Kapasitas Parkir (lebih kurang) Mobil 24 unit (+ valet parking) Motor 50 unit Mobil 30 unit Motor 40 unit Mobil 12 unit Motor 25 unit Mobil 12 unit Motor 25 unit Menggunakan trotoar jalan bisa muat 5 – 8 mobil 11 Fasilitas Indoor, semi outdoor, Live Music, Taman air terjun dan kolam, VIP Room Next – Balai Bengong, Lounge, perluasan parkir Indoor, semi outdoor, Karaoke, VIP Room Indoor, (next semi outdoor) Indoor, semi outdoor, playground Outdoor dan private room 12 Rata rata usia Pengunjung 65 % dewasa 25% remaja 10% anak anak 70% dewasa 20% remaja 10% anak anak 100% dewasa 35% dewasa 55% remaja 10% anak anak 80% dewasa 20% remaja 13 Kisaran harga makanan Rp 40.000 – Rp 250.000 Rp 40.000 – Rp 150.000 Rp 70.000 – Rp 170.000 Rp 30.000 – Rp 60.000 Rp 40.000 – Rp 100.000 14 Kisaran harga minuman Rp 25.000 – Rp 60.000 Rp 25.000 – Rp 60.000 Rp 25.000 – Rp 50.000 Rp 20.000 – Rp 40.000 Rp 40.000 – Rp 100.000 15 Medsos IG ada F : 44K IG ada F : 815 IG ada F : 8 IG ada F : 435K (grup) IG ada F : 470 16 Pembebanan Pajak 10% Service Charge Pajak 10% Pajak Service Charge 6% Pajak 10% 17 Bill Porporasi belum belum belum belum belum 18 Rating 4.3 4.4 4.5 4.5 4.4 COMPETITOR OVERVIEW
  • 8. 8/03/20XX 8 11 Fasilitas Indoor, semi outdoor, Live Music, Taman air terjun dan kolam, VIP Room Next – Balai Bengong, Lounge, perluasan parkir Indoor, semi outdoor, Karaoke, VIP Room Indoor, (next semi outdoor) Indoor, semi outdoor, playground Outdoor dan private room 12 Rata rata usia Pengunjung 65 % dewasa 25% remaja 10% anak anak 70% dewasa 20% remaja 10% anak anak 100% dewasa 35% dewasa 55% remaja 10% anak anak 80% dewasa 20% remaja 13 Kisaran harga makanan Rp 40.000 – Rp 250.000 Rp 40.000 – Rp 150.000 Rp 70.000 – Rp 170.000 Rp 30.000 – Rp 60.000 Rp 40.000 – Rp 100.000 14 Kisaran harga minuman Rp 25.000 – Rp 60.000 Rp 25.000 – Rp 60.000 Rp 25.000 – Rp 50.000 Rp 20.000 – Rp 40.000 Rp 40.000 – Rp 100.000 15 Medsos IG ada F : 44K IG ada F : 815 IG ada F : 8 IG ada F : 435K (grup) IG ada F : 470 16 Pembebanan Pajak 10% Service Charge Pajak 10% Pajak Service Charge 6% Pajak 10% 17 Bill Porporasi belum belum belum belum belum 18 Rating 4.3 4.4 4.5 4.5 4.4 NO ABOUT DETAILS Surgana Rasa Pondok Kemangi Hungry Hatt Upnormal Gado Gado Ria COMPETITOR OVERVIEW BOGASANTI GROUP
  • 9. COMPETITOR OVERVIEW 9  HASIL PELAKSANAAN MARKET SURVEY : Dari daftar detil kondisi outlet yang dikunjungi, kami lengkapi penjelasannya terkait pemilihan outlet dimaksud. Penentuan atas pemilihan outlet – outlet tersebut diatas menjadi pertimbangan, diantaranya adalah : 1. Tiga Outlet (Surgana Rasa, Hungry Hatt, Upnormal) – terkait satu kawasan dan terbaru. a. SURGANA RASA (opening April 2022 DALAM MASA / TRANSISI HONEYMOON, belum grand opening), dikunjungi 12/08 2022, antara lain : - Lokasi sangat dekat hanya 650 m dengan DIOASIS di jalur jalan yang sama. - Konsep desain bangunan yang unik dengan taman khas Bali. - Luasan yang hampir sama dengan rencana proyek DIOASIS. - Kisaran harga, konsep makanan, pola service, fasilitas yang hampir sama menjadi Head to Head dengan DIOASIS. - Kapasitas pengunjung saat tidak berbeda jauh dengan DIOASIS, kecuali nanti diperluas lagi. KELEBIHAN 1. Kapasitas tampung pengunjung besar, 300 px 2. Desain unik, table set up yg elegan. 3. Ada 2 pola sajian, ala carte dan buffet 4. Taman yang menarik, sekaligus ada perluasan balai bengong dan lounge serta private room. 5. Banyak variasi makanan. 6. Tampilan menu list yang menarik pengunjung untuk mencoba makanan dan minuman. 7. Variasi dessert banyak dan rasa lebih baik disbanding main course. 8. Adanya valet parking membantu kesulitan pengunjung saat ingin parkir. KEKURANGAN 1. Rasa makanan tidak sepadan dengan harga yang ditawarkan. 2. Pelayanan tidak full attention, staff tidak attentive. 3. Harge Buffet tidak sepadan dengan variasi main course, appertiser yang so so. 4. Layout dan penempaatan meja cenderung dipadatin, berkesan seperti difast food resto. 5. Permintaan pengiriman list menu untuk gathering sampai saat ini tidak difollow up oleh marketing. BOGASANTI GROUP
  • 10. COMPETITOR OVERVIEW 10 b. HUNGRY HATT (opening Juni 2022) - Luasan dan kapasitas hampir sama, hanya HH berbentuk bangunan 3 lantai. - Outlet baru, secara service dan suasana cukup bagus. - Berdampingan lokasinya dan dengan harga jual mid-upper class. - Kategori pengunjung terlihat lebih ke pekerja kantoran / bisnis (mature). - Kualitas FB nya lebih bagus dibanding Surgana Rasa (tampilan, rasa). - Kami 4 kali berkunjung ke lokasi ini occupancy belum terlalu meyakinkan, hingga hanya maskimal sekali dengan occupancy 40%. Selain itu hanya berkisar 10 – 20% karena memang statusnya masih kondisi soft opening. KELEBIHAN 1. Tempat bersih dan nyaman. 2. Server menjalankan SOP dengan baik, aktif menanyakan ke pengunjung. 3. Rasa makanan dan minuman serta penyajian bagus. 4. Harga masih dalam kategori yang wajar dengan produk yang disajikan. KEKURANGAN 1. Outlet kurang terlihat jelas (tanpa papan nama), saat kita jalan sudah terlewat maka cenderung malas untuk berputar balik (loss potential). 2. Desain sudah umum dan membuat jenuh dengan suasana yang serba tembok, kunjungan ke lokasi ini hanya betul betul untuk menikmati makanan atau pun meeting (formal), bukan menikmati suasana. 3. Exhaust tidak ada, sehingga asap rokok berputar putar disekitar meski jumlah pengunjung termasuk sedikit. 4. Marketing belum terlihat turun ke pengunjung meski kami sudah berulang kali berkunjung. c. UPNORMAL (opening Mei 2018) - Brand sudah dikenal, dengan pangsa pasar anak anak, remaja dan dewasa. - Lokasi berdekatan, cukup luas tampilan dari jalan. - Meski pasar lebih muda namun dari penampilan yang kami lihat punya daya beli untuk masuk ke konsep DIOASIS (pelajar Chinese). - Selama 3 (tiga Hari) di lokasi tersebut, saat tea time (15.00 – 17.30) terlihat sepi. Pangsa pasarnya bisa kemungkin pindah bila DIOASIS sudah buka nantinya. BOGASANTI GROUP
  • 11. COMPETITOR OVERVIEW 11 1. Dua outlet dengan jangkauan di atas 2 km, diantaranya ; a. PONDOK KEMANGI (opening 2006) - Konsep makanan, harga produk dan pasar beririsan dengan DIOASIS dan masih ramai pengunjung meski telah di atas 5 (lima) tahun. - Jarak dari lokasi DIOASIS berkisar 5,3 km, namun dengan jangkauan pasarnya hingga 3km maka ada irisan dengan pasar DIOASIS. - Memiliki pelanggan setia, sejak 2006 telah berdiri dengan setiap weekend 1,5 kali turn over dalam setiap periode makan (pada kunjungan 13 Agustus 2022), maka jelas ada keunggulan yang perlu kita adopsi. - Rasa masakan tidak buruk meski informasinya ada penurunan kualitas rasa. Namun dengan jumlah pengunjung yang cukup stabil menjadi kelebihan tersendiri. - Tampilan interior gedung dan papan nama terlihat sudah terlalu tua, terlihat fokus Pondok Kemangi fokus pada FB product dan pelayanan. KELEBIHAN 1. Bertahan sejak 2006, cukup kuat identitasnya di Kawasan tersebut. 2. Kapasitas di atas 280 px (besar). 3. Pelayanan cukup bagus sejak dari pintu masuk. 4. Makanan dan minuman cukup bervariasi dengan harga value for money. 5. Fasilitas cukup lengkap dengan ruang VIP dan karaoke, potensial untuk tamu keluarga dan event perusahaan. 6. Parkir cukup memadai karena dapat menggunakan lahan disekitarnya. KEKURANGAN 1. Gedung dan desainnya perlu sentuhan baru, papan nama tidak terkelola dengan baik. 2. Peralatan saji kurang layak dengan harga seperti yang tercantum di atas karena menggunakan melamine ware. 3. Rest room terlihat apa adanya. 4. Menu tidak tercantum harga, berpotensi disalah gunakan oleh karyawan. BOGASANTI GROUP
  • 12. COMPETITOR OVERVIEW 12 a. GADO GADO RIA (opening April 2017) Jl. Rawa Buntu 26 Tangsel - Konsep tradisional Jawa dengan focus pada jenis makanan gado - gado - Fokus segmen pasar pada generasi dewasa – lansia (keluarga) jika di lihat dari suasana, menu makanan dan minuman. - Membuat branding sebagai outlet dengan menu makanan dan minuman sehat. - Dengan melewati masa pandemi 2 tahun ini dan dibuka kembali, maka menyiratkan bahwa bisnis outlet ini masih layak diperhitungkan dan masih menguntungkan. - Punya keyakinan pasar (baik loyal costumer maupun pengunjung baru) yang spesifik. KELEBIHAN 1. Suasana pedesaan, yang jelas makin sulit ditemui di kota besar. 2. Identitasnya menyatakan bahwa GGR menyediakan makanan fresh dan menyehatkan. 3. Bagi generasi mature, lokasi ini menjadi pengingat kehidupan masa lalu dengan fasilitas udara dan pemandangan yang sejuk sehingga merasa lebih segar. 4. Pelayanan pramusaji cukup ramah dan menyenangkan. 5. Harga masih wajar dengan kenikmatan yang disajikan dan fasilitas suasana yang didapatkan. KEKURANGAN 1. Lahan parkir kurang luas. 2. Konsep sangat terlalu tradisional yang tidak terlalu cocok untuk anak remaja generasi saat ini. 3. Pembayaran cashless, menjadi problem bagi sebagian kalangan. BOGASANTI GROUP
  • 13. 13 COMPETITOR OVERVIEW KESIMPULAN SEMENTARA HASIL OLAH DATA MARKET SURVEY Dari kegiatan yang telah dilaksanakan sejak tanggal 10, 12, 13, dan 14 Agustus 2022 tersebut, maka : 1. Setelah diamati selama 4 (empat) hari, maka competitor terdekat (head to head) adalah SURGANA RASA, outlet lain menjadi penambahan informasi dalam menyiapkan strategi lanjutan. Hal ini dikarenakan adanya kesamaan : a. Jarak hanya 650 m di jalur jalan utama yang sama. b. Luasan lahan berkisar antara 1300 – 1700 m2 c. Kapasitas pengunjung 250 – 320 px d. Konsep bangunan Traditional Balinese dilengkapi taman, air terjun dan kolam. e. Konsep makanan Nusantara. f. Range harga berkisar antara Rp 50.000 – Rp 200.000,- g. Ada entertainment point yakni live music, dan juga tersedia private room. 2. Potensi pasar middle up masih cukup besar dan cenderung berkembang, hal ini dilihat dari Surgana Rasa yang telah dibuka soft opening sejak April 2022 dan dengan harga yang menurut kami cukup tinggi dibandingkan dengan kualitas makanan (main dishes) yang didapatkan, namun masih bisa bertahan dengan stabilitas tamu yang datang hingga hari kunjungan kemarin. 3. Dengan jumlah karyawan total 130 orang, jika asumsi gaji rata rata Rp 3.500.000 x 130 orang maka pengeluaran manpower sebesar Rp 455.000.000,- /bulan. Sangat besar untuk pengeluaran sebuah Restoran. Namun justru saat ini Surgana Rasa akan membuka cabang baru di Bekasi (info dari Marketing – M. Taufik), artinya SR masih memiliki keuntungan. 4. Banyak brand – brand terkenal sepanjang jalan Rawa Buntu seperti : Bakso Boedjangan, Bebek Kaleyo, Sop Djanda dll namun dilihat dari kendaraan yang terparkir tidak banyak pengunjung. Pun demikian dengan Saung Rempah yang ada di wilayah tersebut saat weekend tgl 13 Agustus 2022 Diner time bahkan tidak ada tamu. BOGASANTI GROUP
  • 14. SUMMARY USULAN DAN SARAN: Akan kami paparkan disesi braingstorming pada hari Rabu, 24 Agustus 2022 dan perencanaan startegi strateginya akan kita jabarkan dan dokumentasikan didalam perenecanaan bisnis (bisnis plan) pada hari Rabu tanggal 31 Agustus 2022 sesuai dengan jadwal Critical Path. DIOASIS garden Café & Event Space dan DE ENZYME SPA, kami percaya dalam memberi 110% komitment, kreatifitas, team work dan kerja keras dibawah management dari BOGASANTI GROUP akan menghasilkan bisnis yang sukses dan berkelanjutan 14 BOGASANTI GROUP
  • 15. DIAOASIS START COOKING SOON ….. BOGASANTI GROUP
  • 16. THANK YOU LUCKY PERMANA 16 Hospitality & Solutions BOGASANTI GROUP