SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
PETUNJUK TEKNIS PENGELOLAAN BEASISWA KALTIM
KATEGORI STIMULAN SISWA
PEMERINTAHPROVINSIKALIMANTANTIMUR TAHUN2022
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Provinsi Kalimantan Timur
KATEGORI STIMULAN SISWA
2
1
Dasar
• Peraturan Daerah Provinsi
Kalimantan Timur Nomor 9 Tahun
2016 tentang Pembentukan dan
Susunan Organisasi Perangkat
Daerah Provinsi Kalimantan Timur
• Peraturan Daerah Provinsi
Kalimantan Timur Nomor 16
Tahun 2016 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan
• Peraturan Gubernur Kalimantan Timur
Nomor 7 Tahun 2021 tentang
Perubahan Atas Peraturan
Gubernur Kalimantan Timur
Nomor 15 Tahun 2020
Latar Belakang
Misi Kalimantan
Timur Berdaulat
2023 adalah
mewujudkan
kualitas sumber
daya manusia
Kalimantan Timur
yang mandiri,
berdaya saing tinggi
dan berakhlak mulia.
• Pasal 18 ayat (6) Undang-
Undang Dasar 1945.
• Undang-Undang Nomor 25
Tahun 1956
• Undang-Undang Nomor 20
Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
• Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah
• Peraturan Pemerintah Nomor
17 Tahun 2010 tentang
Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan
Pendahuluan
Tujuan
Meningkatkan
motivasi belajar
dan prestasi
Siswa asal
Kalimantan
Timur termasuk
mereka yang
menghadapi
kendala
ekonomi.
Menimbulkan
dampak positif bagi
Siswa untuk selalu
meningkatkan
prestasi.
Meningkatkan
prestasi
akademik
Siswa.
Meningkatkan
keterampilan
Siswa.
Meningkatkan
akses dan
kesempatan
belajar bagi
masyarakat
Kalimantan Timur
yang berpotensi
memiliki prestasi di
bidang akademik,
non akademik
dan/atau kurang
mampu secara
ekonomi.
Membantu
keberlangsungan
studi Siswa
Melahirkan lulusan
yang kompeten,
mandiri, produktif
dan memiliki
kepedulian sosial,
sehingga mampu
berperan dalam
upaya pengentasan
kemiskinan.
Sasaran
2. Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK)-Sederajat yang sedang mengikuti
sertifikasi keterampilan di Lembaga
Sertifikasi Profesi.
1. Siswa yang berasal dari Kalimantan
Timur.
Jangka Waktu dan
Besaran Beasiswa
Beasiswa Stimulan diberikan sesuai
kemampuan keuangan daerah pada
tahun anggaran berjalan, dengan
besaran dana bantuan bervariasi
menurut jenjang Pendidikan.
Jenis Program Beasiswa Stimulan Siswa terdiri
dari:
a. Beasiswa stimulan siswa – umum
b. Beasiswa stimulan siswa – khusus ; dan
c. Beasiswa stimulan – sertifikasi keahlian (P3)
1
Beasiswa stimulan siswa – Umum diberikan
kepada Siswa yang memiliki:
a. Prestasi Akademik; dan
b. Prestasi non-akademik
2
Beasiswa stimulan siswa – Khusus diberikan
kepada Siswa;
a. Miskin
b. Anak berkebutuhan khusus
c. Berasal dari daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (3T)
d. Anak/Cucu Veteran
e. Anak korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT)
f. Penghafal kitab suci Alquran (Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz;
atau
g. Berdasarkan pertimbangan/kejadian khusus.
3
Jenis Beasiswa Stimulan Siswa
Beasiswa stimulan sertifikasi keahlian diberikan
kepada
Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)-Sederajat yang
telah lulus paling lama 3 tahun dan sedang mengikuti sertifikasi
keahlian di Lembaga Sertifikasi Profesi
4
Pendaftaran
Persiapan Pendaftaran Jadwal Tata Cara/Alur Pendaftaran
Pemerintah Daerah
mengumumkan melalui media
masa, media elektronik dan
surat edaran ke lembaga
pendidikan serta Instansi
Pemerintah terkait baik di
Kab/Kota maupun di Provinsi
mengenai Program Beasiswa
Stimulan.
Jadwal proses seleksi calon penerima beasiswa
dituangkan dalam surat edaran yang
dipublikasikan melalui laman :
beasiswa.kaltimprov.go.id, Dinas, media masa,
serta media elektronik.
1. Dinas Pendidikan Provinsi, Kota, Kabupaten, dan
Kanwil Kemenag mengunggah data Satuan
Pendidikan sesuai kewenangannya ke dalam laman
kabkot-beasiswa.kaltimprov.go.id agar setiap
Satuan Pendidikan mendapatkan akses ke laman
sekolah-beasiswa.kaltimprov.go.id
2. Satuan Pendidikan mengunggah data siswa
beserta jumlah mata pelajaran, total nilai
pengetahuan, dan total nilai keterampilan yang ada
pada rapot ke dalam laman sekolah-
beasiswa.kaltimprov.go.id
3. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa
melakukan pendaftaran dengan masuk ke laman :
beasiswa.kaltimprov.go.id kemudian klik :
STIMULAN SISWA.
Lanjutan…
Persiapan Pendaftaran Jadwal Tata Cara/Alur Pendaftaran
4. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa membuat akun dengan melengkapi
data dan password menggunakan Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN),
Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Tanggal lahir.
5. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa melakukan login dengan NISN dan
Password yang telah dibuat.
6. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa wajib memperhatikan
kesesuaian jumlah mata pelajaran, total nilai pengetahuan, dan total
nilai keterampilan yang telah di unggah oleh Satuan Pendidikan
dengan rapot yang diterima dan mengunggah berkas yang
dipersyaratkan sesuai dengan kategori.
7. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa yang telah melakukan
semua tata cara pendaftaran beasiswa sesuai ketentuan yang telah
dipersyaratkan, maka calon pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa
tersebut dianggap telah terdaftar, kemudian pendaftar beasiswa hanya
tinggal menunggu berita maupun pengumuman yang akan
diumumkan melalui laman beasiswa.kaltimprov.go.id.
Syarat Umum Pendaftaran
1
Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota/Provinsi atau Kementerian
Agama mengirimkan data satuan pendidikan yang akan diusulkan
pada Program Beasiswa Stimulan
3
Satuan pendidikan mengirimkan data peserta didik yang akan
mendaftar Beasiswa Stimulan Siswa.
2
Satuan Pendidikan terlebih dahulu melakukan registrasi akun
melalui laman beasiswa : beasiswa.kaltimprov.go.id.
4
Siswa dapat dibantu oleh satuan pendidikan/orang tua/wali untuk mengunggah (upload) berkas
ASLI sebagai syarat pendaftaran beasiswa, yaitu :
a. foto halaman depan buku rekening bank yang mencantumkan nomor rekening aktif dan
sesuai dengan identitas Siswa;
b. Surat pernyataan:
1) Bahwa tidak sedang menerima beasiswa dari sumber lain.
2) Bahwa data yang diberikan adalah benar.
Surat pernyataan ditandatangani di atas kertas bermatrai Rp. 10.000. format surat agar
diunduh di laman : beasiswa.kaltimprov.go.id.
c. Siswa berasal dari Kalimantan Timur yang di buktikan dengan Kartu Keluarga (KK)
d. Pas foto 4x6
Mengunggah (upoload) seluruh berkas yang dipersyaratkan pada formulir sesuai ketentuan.
1. Prestasi Akademik
Mengunggah (upload) seluruh
berkas
2. Prestasi Non-Akademik
Mengunggah (upload)
sertifikat/piagam/penghargaan
kejuaraan resmi berjenjang.
Beasiswa Stimulan Siswa – Umum
Syarat Khusus
Pendaftaran
3. Berasal dari daerah Terdepan
Terluar dan Tertinggal (3T);
Mengunggah (upload) surat
keterangan yang menyatakan berasal
dari daerah (3T) dari kepala Desa
atau sebutan lain
4. Anak/Cucu Veteran
Mengunggah (upload) Surat
Keterangan Anak kandung atau Cucu
Veteran dari Legiun Veteran
1. Miskin
Mengunggah (upload) Surat
Keterangan Tidak mampu (SKTM)
dari Kepala Desa/ Lurah / Camat
Pada tahun berjalan
2. Anak Berkebutuhan Khusus
Mengunggah (upload) Surat
Keterangan Anak Berkebutuhan
Khusus dari Lembaga yang
berwenang/ menangani.
Beasiswa Stimulan Siswa - Khusus
Syarat Khusus
Pendaftaran
6. Penghafal Kitab Suci Alquran
(Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz
Mengunggah (upload) Sertifikat/Syahadah
1-30 Juz dari Lembaga terkait dan
dilegalisir oleh Lembaga penyelenggara
Pendidikan dan/atau Mejelis Ulama
Indonesia (MUI) Provinsi dan/atau
Kabupaten/kota.
Sertifikat / syahadah diterjemahkan dalam
Bahasa Indonesia
7. Berdasarkan Pertimbangan/Kejadian
Khusus
Mengunggah (upload) surat pertimbangan
dan/atau kejadian khusus dari Gubernur
dan/atau Wakil Gubernur
Lanjutan…
5. Anak Koran KDRT
Mengunggah (upload) keterangan dari
Dinas Kependudukan, Pemberdayaan
Perempuan dan Perlindungan Anak
(DKP3A) Provinsi Kalimantan Timur
dan/atau Kabupaten/ Kota setempat
Lul usan Sek olah Me ne nga h
Kejuruan (SMK)-Sederajat yang
telah lulus paling lama 2 tahun dan
sedang me ngik uti sertifikasi
k e t e r a m p i l a n d i L e m b a g a
Sertifikasi Profesi
Lanjutan…
 Bahwa tidak sedang menerima beasiswa dari
sumber lain
 Bahwa data yang diberikan adalah benar
Surat pernyataan ditandatangani di atas
kertas bermaterai Rp 10.000,00. Format surat
p e r n y a t a a n a g a r d i u n d u h d i l a m a n :
beasiswa.kaltimprov.go.id.
b. Mengungguh (upload) Surat keterangan sedang
mengikuti sertifikasi Keahlian dari lembaga
penyelenggara sertifikasi.
c. Seluruh berkas yang dipersyaratkan pada
formulir sesuai ketentuan.
a. Siswa Lulusan SMK-Sederajat dapat dibantu
oleh satuan pendidikan/orang tua/wali untuk
mengunggah (upload) berkas ASLI sebagai
syarat pendaftaran beasiswa, yaitu :
1) foto halaman depan buku rekening bank yang
mencantumkan nomor rekening aktif dan
sesuai dengan identitas Siswa
2) surat pernyataan:
A. Seleksi
1. BP-BKT melakukan seleksi calon penerima
beasiswa.
2. Calon penerima beasiswa yang terpilih akan
menerima pemberitahuan melalui laman
beasiswa : beasiswa.Kaltimprov.Go.Id.
3. Verifikasi berkas secara virtual dilakukan
oleh bp-bkt.
4. Dokumen asli disimpan oleh calon penerima
d a n w a j i b m e n u n j u k k a n d a n / a t a u
menyerahkan dokumen tersebut apabila
dibutuhkan oleh bp-bkt dan/atau pihak yang
berwenang.
SELEKSI &
PENILAIAN
Penilaian dan Skoring
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏
= 𝑺𝒌𝒐𝒓
1. Beasiswa stimulan Siswa – Umum
a. Prestasi Akademik
1) Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan
untuk siswa, digunakan sistem skoring berdasarkan
rata-rata nilai
2) Rumus Skoring Siswa Prestasi Akademik:
Lanjutan…
2) Bobot Sertifikat Internasional
Juara Bobot
1 3,5
2 3
3 2,5
Juara Bobot
1 5
2 4,5
3 4
3) Bobot Sertifikat Nasional
Juara Bobot
1 2
2 1,5
3 1
4) Bobot Sertifikat Provinsi
5) Rumus skoring Siswa Prestasi Non - Akadamik
=(Bobot Sertifikat X 2)+
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏
b. Prestasi Non-Akademik
1) Dalam penentuan penerima beasiswa
stimulan untuk siswa, digunakan sistem
skoring berdasarkan rata-rata nilai raport
atau sebutan lain yang setara bagi siswa serta
peringkat sesuai yang tercantum di sertifikat
yang telah disampaikan.
Penilaian dan Skoring
2. Beasiswa stimulan Siswa – Khusus
a. Dalam penentuan penerima beasiswa
stimulan untuk siswa kategori Khusus Miskin,
Anak Berkebutuhan Khusus, Berasal dari
daerah 3T, Anak/Cucu Veteran, Anak Korban
KDRT, dan Lulusan SMK-Sederajat yang
sedang mengikuti Sertifikasi Keterampilan,
digunakan sistem skoring berdasarkan rata-
rata nilai raport atau sebutan lain yang setara
bagi siswa.
b. Rumus Skoring Siswa – Khusus dan
Lulusan SMK-Sederajat yang sedang
mengikuti Sertifikasi Keterampilan :
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏
= 𝑺𝒌𝒐𝒓
Penilaian dan Skoring
2. Penghafal Kitab Suci Alquran (Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz
a. Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan untuk
siswa kategori Penghafal Alquran, digunakan sistem
skoring berdasarkan rata-rata nilai raport atau sebutan
lain yang setara bagi siswa serta peringkat sesuai yang
tercantum di sertifikat yang telah disampaikan.
b. Bobot Tingkatan Hafidz Sesuai jumlah Juz yang di
hafal (hafal 1 Juz bobot 1, hafal 2 Juz bobot 2, dst…)
c. Rumus Skoring Siswa Khusus Penghafal Kitab Suci
Alquran 1-30 Juz :
(Bobot Hafal Juz)+
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏
= 𝑺𝒌𝒐𝒓
Lanjutan…
c. Perlakuan Terhadap Skoring Terendah
Jika dalam Verifikasi terdapat skoring
terendah yang nilainya sama pada beberapa
Pendaftar, maka akan mendapat perlakuan
yang sama sesuai dengan kecukupan
anggaran.
Sekian
Terima Kasih
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Provinsi Kalimantan Timur

More Related Content

Similar to BEASISWA KALTIM

MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTAR
MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTARMARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTAR
MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTARRezha Purbaya
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxAbdulAziz880731
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxophiethendo1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxrapotsmanway
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxRiaWastiani1
 
Sosialiasi bidikmisi 2018
Sosialiasi bidikmisi 2018Sosialiasi bidikmisi 2018
Sosialiasi bidikmisi 2018Avan Cakep
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplit
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplitPedoman penilaian apresiasi 2015 komplit
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplitMuhtar Perhimbar
 
Sosialisasi bidik misi dan unhas
Sosialisasi bidik misi dan unhasSosialisasi bidik misi dan unhas
Sosialisasi bidik misi dan unhasErvantogatorop
 
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015Sosialisasi bidikmisi tahun 2015
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015Tebuana Putra
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxAbdulAzis491031
 
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014(1705) pendaftaran bidikmisi 2014
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014Andra Sudili
 
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022 v2 24012022
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022   v2 24012022Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022   v2 24012022
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022 v2 24012022SDNCipinangMelayu09
 
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptx
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptxSosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptx
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptxbudinuryadi
 
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdf
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdfgarispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdf
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdfmasteruum
 
Lampiran i
Lampiran iLampiran i
Lampiran i-
 
Pedoma S2 Bidikmisi
Pedoma S2 BidikmisiPedoma S2 Bidikmisi
Pedoma S2 BidikmisiBedoe Gates
 
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdfAnwarRosyid3
 

Similar to BEASISWA KALTIM (20)

MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTAR
MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTARMARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTAR
MARI KITA SUKSESKAN PROGRAM INDONESIA PINTAR
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP.pptx
 
Sosialiasi bidikmisi 2018
Sosialiasi bidikmisi 2018Sosialiasi bidikmisi 2018
Sosialiasi bidikmisi 2018
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplit
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplitPedoman penilaian apresiasi 2015 komplit
Pedoman penilaian apresiasi 2015 komplit
 
Sosialisasi bidik misi dan unhas
Sosialisasi bidik misi dan unhasSosialisasi bidik misi dan unhas
Sosialisasi bidik misi dan unhas
 
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015Sosialisasi bidikmisi tahun 2015
Sosialisasi bidikmisi tahun 2015
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptxMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR-F28423DP (1).pptx
 
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014(1705) pendaftaran bidikmisi 2014
(1705) pendaftaran bidikmisi 2014
 
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022 v2 24012022
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022   v2 24012022Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022   v2 24012022
Sosialisasi pendataan kjp plus tahap 1 tahun 2022 v2 24012022
 
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptx
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptxSosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptx
Sosialisasi Pendataan KJP Plus KJMU Tahap I Tahun 2022 - V3 28012022.pptx
 
Beasiswa bidik-misi
Beasiswa bidik-misiBeasiswa bidik-misi
Beasiswa bidik-misi
 
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdf
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdfgarispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdf
garispanduanipt untuk pelajar dapatkan .pdf
 
Lampiran i
Lampiran iLampiran i
Lampiran i
 
Pedoma S2 Bidikmisi
Pedoma S2 BidikmisiPedoma S2 Bidikmisi
Pedoma S2 Bidikmisi
 
Pedoman bidikmisi-s2
Pedoman bidikmisi-s2Pedoman bidikmisi-s2
Pedoman bidikmisi-s2
 
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
 

Recently uploaded

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 

Recently uploaded (20)

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 

BEASISWA KALTIM

  • 1. PETUNJUK TEKNIS PENGELOLAAN BEASISWA KALTIM KATEGORI STIMULAN SISWA PEMERINTAHPROVINSIKALIMANTANTIMUR TAHUN2022 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Timur
  • 2. KATEGORI STIMULAN SISWA 2 1 Dasar • Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Perangkat Daerah Provinsi Kalimantan Timur • Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 16 Tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Pendidikan • Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 7 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 15 Tahun 2020 Latar Belakang Misi Kalimantan Timur Berdaulat 2023 adalah mewujudkan kualitas sumber daya manusia Kalimantan Timur yang mandiri, berdaya saing tinggi dan berakhlak mulia. • Pasal 18 ayat (6) Undang- Undang Dasar 1945. • Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1956 • Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional • Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah • Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan Pendahuluan
  • 3. Tujuan Meningkatkan motivasi belajar dan prestasi Siswa asal Kalimantan Timur termasuk mereka yang menghadapi kendala ekonomi. Menimbulkan dampak positif bagi Siswa untuk selalu meningkatkan prestasi. Meningkatkan prestasi akademik Siswa. Meningkatkan keterampilan Siswa. Meningkatkan akses dan kesempatan belajar bagi masyarakat Kalimantan Timur yang berpotensi memiliki prestasi di bidang akademik, non akademik dan/atau kurang mampu secara ekonomi. Membantu keberlangsungan studi Siswa Melahirkan lulusan yang kompeten, mandiri, produktif dan memiliki kepedulian sosial, sehingga mampu berperan dalam upaya pengentasan kemiskinan.
  • 4. Sasaran 2. Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)-Sederajat yang sedang mengikuti sertifikasi keterampilan di Lembaga Sertifikasi Profesi. 1. Siswa yang berasal dari Kalimantan Timur. Jangka Waktu dan Besaran Beasiswa Beasiswa Stimulan diberikan sesuai kemampuan keuangan daerah pada tahun anggaran berjalan, dengan besaran dana bantuan bervariasi menurut jenjang Pendidikan.
  • 5. Jenis Program Beasiswa Stimulan Siswa terdiri dari: a. Beasiswa stimulan siswa – umum b. Beasiswa stimulan siswa – khusus ; dan c. Beasiswa stimulan – sertifikasi keahlian (P3) 1 Beasiswa stimulan siswa – Umum diberikan kepada Siswa yang memiliki: a. Prestasi Akademik; dan b. Prestasi non-akademik 2 Beasiswa stimulan siswa – Khusus diberikan kepada Siswa; a. Miskin b. Anak berkebutuhan khusus c. Berasal dari daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (3T) d. Anak/Cucu Veteran e. Anak korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) f. Penghafal kitab suci Alquran (Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz; atau g. Berdasarkan pertimbangan/kejadian khusus. 3 Jenis Beasiswa Stimulan Siswa Beasiswa stimulan sertifikasi keahlian diberikan kepada Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)-Sederajat yang telah lulus paling lama 3 tahun dan sedang mengikuti sertifikasi keahlian di Lembaga Sertifikasi Profesi 4
  • 6. Pendaftaran Persiapan Pendaftaran Jadwal Tata Cara/Alur Pendaftaran Pemerintah Daerah mengumumkan melalui media masa, media elektronik dan surat edaran ke lembaga pendidikan serta Instansi Pemerintah terkait baik di Kab/Kota maupun di Provinsi mengenai Program Beasiswa Stimulan. Jadwal proses seleksi calon penerima beasiswa dituangkan dalam surat edaran yang dipublikasikan melalui laman : beasiswa.kaltimprov.go.id, Dinas, media masa, serta media elektronik. 1. Dinas Pendidikan Provinsi, Kota, Kabupaten, dan Kanwil Kemenag mengunggah data Satuan Pendidikan sesuai kewenangannya ke dalam laman kabkot-beasiswa.kaltimprov.go.id agar setiap Satuan Pendidikan mendapatkan akses ke laman sekolah-beasiswa.kaltimprov.go.id 2. Satuan Pendidikan mengunggah data siswa beserta jumlah mata pelajaran, total nilai pengetahuan, dan total nilai keterampilan yang ada pada rapot ke dalam laman sekolah- beasiswa.kaltimprov.go.id 3. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa melakukan pendaftaran dengan masuk ke laman : beasiswa.kaltimprov.go.id kemudian klik : STIMULAN SISWA.
  • 7. Lanjutan… Persiapan Pendaftaran Jadwal Tata Cara/Alur Pendaftaran 4. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa membuat akun dengan melengkapi data dan password menggunakan Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN), Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Tanggal lahir. 5. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa melakukan login dengan NISN dan Password yang telah dibuat. 6. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa wajib memperhatikan kesesuaian jumlah mata pelajaran, total nilai pengetahuan, dan total nilai keterampilan yang telah di unggah oleh Satuan Pendidikan dengan rapot yang diterima dan mengunggah berkas yang dipersyaratkan sesuai dengan kategori. 7. Calon Pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa yang telah melakukan semua tata cara pendaftaran beasiswa sesuai ketentuan yang telah dipersyaratkan, maka calon pendaftar Beasiswa Stimulan Siswa tersebut dianggap telah terdaftar, kemudian pendaftar beasiswa hanya tinggal menunggu berita maupun pengumuman yang akan diumumkan melalui laman beasiswa.kaltimprov.go.id.
  • 8. Syarat Umum Pendaftaran 1 Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota/Provinsi atau Kementerian Agama mengirimkan data satuan pendidikan yang akan diusulkan pada Program Beasiswa Stimulan 3 Satuan pendidikan mengirimkan data peserta didik yang akan mendaftar Beasiswa Stimulan Siswa. 2 Satuan Pendidikan terlebih dahulu melakukan registrasi akun melalui laman beasiswa : beasiswa.kaltimprov.go.id. 4 Siswa dapat dibantu oleh satuan pendidikan/orang tua/wali untuk mengunggah (upload) berkas ASLI sebagai syarat pendaftaran beasiswa, yaitu : a. foto halaman depan buku rekening bank yang mencantumkan nomor rekening aktif dan sesuai dengan identitas Siswa; b. Surat pernyataan: 1) Bahwa tidak sedang menerima beasiswa dari sumber lain. 2) Bahwa data yang diberikan adalah benar. Surat pernyataan ditandatangani di atas kertas bermatrai Rp. 10.000. format surat agar diunduh di laman : beasiswa.kaltimprov.go.id. c. Siswa berasal dari Kalimantan Timur yang di buktikan dengan Kartu Keluarga (KK) d. Pas foto 4x6 Mengunggah (upoload) seluruh berkas yang dipersyaratkan pada formulir sesuai ketentuan.
  • 9. 1. Prestasi Akademik Mengunggah (upload) seluruh berkas 2. Prestasi Non-Akademik Mengunggah (upload) sertifikat/piagam/penghargaan kejuaraan resmi berjenjang. Beasiswa Stimulan Siswa – Umum Syarat Khusus Pendaftaran
  • 10. 3. Berasal dari daerah Terdepan Terluar dan Tertinggal (3T); Mengunggah (upload) surat keterangan yang menyatakan berasal dari daerah (3T) dari kepala Desa atau sebutan lain 4. Anak/Cucu Veteran Mengunggah (upload) Surat Keterangan Anak kandung atau Cucu Veteran dari Legiun Veteran 1. Miskin Mengunggah (upload) Surat Keterangan Tidak mampu (SKTM) dari Kepala Desa/ Lurah / Camat Pada tahun berjalan 2. Anak Berkebutuhan Khusus Mengunggah (upload) Surat Keterangan Anak Berkebutuhan Khusus dari Lembaga yang berwenang/ menangani. Beasiswa Stimulan Siswa - Khusus Syarat Khusus Pendaftaran
  • 11. 6. Penghafal Kitab Suci Alquran (Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz Mengunggah (upload) Sertifikat/Syahadah 1-30 Juz dari Lembaga terkait dan dilegalisir oleh Lembaga penyelenggara Pendidikan dan/atau Mejelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi dan/atau Kabupaten/kota. Sertifikat / syahadah diterjemahkan dalam Bahasa Indonesia 7. Berdasarkan Pertimbangan/Kejadian Khusus Mengunggah (upload) surat pertimbangan dan/atau kejadian khusus dari Gubernur dan/atau Wakil Gubernur Lanjutan… 5. Anak Koran KDRT Mengunggah (upload) keterangan dari Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Provinsi Kalimantan Timur dan/atau Kabupaten/ Kota setempat
  • 12. Lul usan Sek olah Me ne nga h Kejuruan (SMK)-Sederajat yang telah lulus paling lama 2 tahun dan sedang me ngik uti sertifikasi k e t e r a m p i l a n d i L e m b a g a Sertifikasi Profesi Lanjutan…  Bahwa tidak sedang menerima beasiswa dari sumber lain  Bahwa data yang diberikan adalah benar Surat pernyataan ditandatangani di atas kertas bermaterai Rp 10.000,00. Format surat p e r n y a t a a n a g a r d i u n d u h d i l a m a n : beasiswa.kaltimprov.go.id. b. Mengungguh (upload) Surat keterangan sedang mengikuti sertifikasi Keahlian dari lembaga penyelenggara sertifikasi. c. Seluruh berkas yang dipersyaratkan pada formulir sesuai ketentuan. a. Siswa Lulusan SMK-Sederajat dapat dibantu oleh satuan pendidikan/orang tua/wali untuk mengunggah (upload) berkas ASLI sebagai syarat pendaftaran beasiswa, yaitu : 1) foto halaman depan buku rekening bank yang mencantumkan nomor rekening aktif dan sesuai dengan identitas Siswa 2) surat pernyataan:
  • 13. A. Seleksi 1. BP-BKT melakukan seleksi calon penerima beasiswa. 2. Calon penerima beasiswa yang terpilih akan menerima pemberitahuan melalui laman beasiswa : beasiswa.Kaltimprov.Go.Id. 3. Verifikasi berkas secara virtual dilakukan oleh bp-bkt. 4. Dokumen asli disimpan oleh calon penerima d a n w a j i b m e n u n j u k k a n d a n / a t a u menyerahkan dokumen tersebut apabila dibutuhkan oleh bp-bkt dan/atau pihak yang berwenang. SELEKSI & PENILAIAN
  • 14. Penilaian dan Skoring 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏 = 𝑺𝒌𝒐𝒓 1. Beasiswa stimulan Siswa – Umum a. Prestasi Akademik 1) Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan untuk siswa, digunakan sistem skoring berdasarkan rata-rata nilai 2) Rumus Skoring Siswa Prestasi Akademik:
  • 15. Lanjutan… 2) Bobot Sertifikat Internasional Juara Bobot 1 3,5 2 3 3 2,5 Juara Bobot 1 5 2 4,5 3 4 3) Bobot Sertifikat Nasional Juara Bobot 1 2 2 1,5 3 1 4) Bobot Sertifikat Provinsi 5) Rumus skoring Siswa Prestasi Non - Akadamik =(Bobot Sertifikat X 2)+ 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏 b. Prestasi Non-Akademik 1) Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan untuk siswa, digunakan sistem skoring berdasarkan rata-rata nilai raport atau sebutan lain yang setara bagi siswa serta peringkat sesuai yang tercantum di sertifikat yang telah disampaikan.
  • 16. Penilaian dan Skoring 2. Beasiswa stimulan Siswa – Khusus a. Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan untuk siswa kategori Khusus Miskin, Anak Berkebutuhan Khusus, Berasal dari daerah 3T, Anak/Cucu Veteran, Anak Korban KDRT, dan Lulusan SMK-Sederajat yang sedang mengikuti Sertifikasi Keterampilan, digunakan sistem skoring berdasarkan rata- rata nilai raport atau sebutan lain yang setara bagi siswa. b. Rumus Skoring Siswa – Khusus dan Lulusan SMK-Sederajat yang sedang mengikuti Sertifikasi Keterampilan : 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏 = 𝑺𝒌𝒐𝒓
  • 17. Penilaian dan Skoring 2. Penghafal Kitab Suci Alquran (Hafidz/Hafidzoh) 1-30 Juz a. Dalam penentuan penerima beasiswa stimulan untuk siswa kategori Penghafal Alquran, digunakan sistem skoring berdasarkan rata-rata nilai raport atau sebutan lain yang setara bagi siswa serta peringkat sesuai yang tercantum di sertifikat yang telah disampaikan. b. Bobot Tingkatan Hafidz Sesuai jumlah Juz yang di hafal (hafal 1 Juz bobot 1, hafal 2 Juz bobot 2, dst…) c. Rumus Skoring Siswa Khusus Penghafal Kitab Suci Alquran 1-30 Juz : (Bobot Hafal Juz)+ 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒏𝒊𝒍𝒂𝒊 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒎𝒂𝒕𝒂 𝒑𝒆𝒍𝒂𝒋𝒂𝒓𝒂𝒏 = 𝑺𝒌𝒐𝒓
  • 18. Lanjutan… c. Perlakuan Terhadap Skoring Terendah Jika dalam Verifikasi terdapat skoring terendah yang nilainya sama pada beberapa Pendaftar, maka akan mendapat perlakuan yang sama sesuai dengan kecukupan anggaran.
  • 19. Sekian Terima Kasih Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Timur