SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
DESJAR PROJECT

Ethernet

DESJAR PROJECT | 2019
Alda A N

Faizal H R

Hadina W

Jonathan B

M Affan R Y

Nabila P N

Rafi P

Leonard L

SI 42 01
01
Ethernet / IEEE 802.3 Standard
The 7th Stage of OSI Layer
Physical layer

Menghubungkan dan mengatur
transmisi antar perangkat

Data Link Layer

Encode dan Decode data dan
mentransfer data frame


Ethernet Frame
DESJAR PROJECT | 2019
Ethernet adalah sebuah teknologi jaringan komputer yang diterapkan dalam jaringan
skala LAN.


Ethernet biasa digunakan sebagai physical layer dan data link layer.
Sering Terjadi Collision karena sempitnya Bandwith

Bandwith 100 Mbps, 1,000 Mbps and 10 Gbps
02DESJAR PROJECT | 2019
Ethernet Frame
Pre amble mengkonfirmasi sebagian kecil data yang belum tuntas karena
*delaynya sinyal


SFD (Start of Frame Delimiter) untuk melimitasi kesempatan sinkronisasi


Length mengindikasikan jumlah seluruh frame ethernet


CRC(Cyclic Redundancy Check) memeriksa data & verifikasi data apakah sama
atau tidak
03
Media Acces Control Address
kode unik yang diberikan untuk tiap perangkat ke jaringan
internet

NIC Card, Router, Switch, dll
Di implementasikan pada lapisan Data link layer pada model OSI
DESJAR PROJECT | 2019
Mac Addresses
04
The Mac Addresses Tabel
DESJAR PROJECT | 2019
Content Addressable Memory (CAM)
Digunakan pada Switch untuk meneruskan jaringan 

Switch
Cara
Kerja



1. Switch membuat tabel alamat dengan mempelajari alamat MAC di setiap
perangkat & portnya.


2. Setelah alamat table lengkap, switch menggunakan entri tabel untuk
meneruskan data ke node yang lain.



3. Jika ada alamat yang tidak ada di tabel, switch meneruskan frame kesemua port
untuk mengecek kecocokanya.



4. Ketika tujuan merespon, alamat MAC akan ditambahkan kedalam tabel.


5. Jika port terhubung ke switch/hub lain, beberapa alamat mac akan tetap
disimpan ke dalam tabel.
05
Switch Forward
DESJAR PROJECT | 2019
Switch Forward
Switch menangani dan meneruskan data/frame dengan metode
yang lebih efektif
Menunggu bagian frame dan melakukan eror checking sebelum
diteruskan ke tujuan
Store-forward switching
meneruskan frame dengan cepat

(TIdak harus menunggu semua bagian frame dan tidak
melakukan proses eror checking)

Cut-trought switching
06
Switch Port Settings
DESJAR PROJECT | 2019
Switch Port Settings
Duplex dan Speed Settings

Full-duplex : kedua koneksi mengirim dan menerima secara
simultan (Telepon)

Half-duplex : hanya satu koneksi yang dapat mengirim sekaligus

(Handy Talkie)
- Mendeteksi jenis koneksi yang diperlukan dan mengkonfigurasi
interface yang sesuai (Cross-Over, Straight-Through)

- Membantu mengurangi kesalahan konfigurasi

Auto-MDIX
07
IP Address
DESJAR PROJECT | 2019
Internet Protocol Address
Deretan angka biner antara 32 bit sampai 128 bit, sebagai alamat
identifikasi tiap komputer.
- IP Address sebagai alat identifikasi host atau antarmuka pada
jaringan 

- IP Address sebagai alamat lokasi jaringan

Performa routing menurun seiring
membesarnya ukuran tabel routing


mobilitas yang terbatas saat beralih dari satu
jaringan ke jaringan lain


Harus memakai aplikasi lain untuk sekuritas
kemampuan untuk mengelola tabel routing
yang besar.


mobilitas tinggi melalui dari satu jaringan ke
jaringan lain dan sambungan tetap terjaga


Memiliki IPsec untuk keamanan jaringan
Fungsi IP Address
IPv4 IPv6
08
ARP
DESJAR PROJECT | 2019
Address Resolution Protocol
Request komunikasi network untuk mengenali antar perangkat

(MAC Address, IP Address) (Switch, Router, PC)

seperti Ping
ARP broadcast, membanjiri request sehingga segmen lokal bisa
kewalahan

ARP Spoofing, penyerang merespon request dan berpura pura
menjadi provider services (middle man/man in the middle)

ARP Issues
09
SUMMARY
DESJAR PROJECT | 2019
FisikARPSwitchMengirim Data
Half Duplex Multiplexer
Full Duplex Bandwith
Data

(Maya)
10
SUMMARY
DESJAR PROJECT | 2019
Ethernet
Sebuah paket internet yang akan dikirim memerlukan alamat
yang berupa alamat fisik(MAC Address) dan alamat non-fisik (IP
Address), tanpa alamat-alamat tersebut, paket data yang akan
kita kirimkan dapat hilang dalam perjalanan ke tujuan.


Dalam jaringan internet, terutama pada perangkat switch, switch
sendiri tidak mengenal IP Address, melainkan hanya MAC
Address, maka dibutuhkan ARP(Address Resolution Protocol)
yang berguna untuk mengenali & memberikan MAC Address
berdasarkan informasi IP Address yang terdapat pada header
paket, agar dapat dikenali oleh switch tersebut, dan dapat
diteruskan ke tujuan.
End
Thank You

More Related Content

What's hot

Physical Layer
Physical LayerPhysical Layer
Physical Layerrosmida
 
Computer networking
Computer networkingComputer networking
Computer networkingazuraannisa
 
Intalasi suscribe telepon
Intalasi suscribe teleponIntalasi suscribe telepon
Intalasi suscribe teleponSitiPauriah
 
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFI
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFIISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFI
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFIGuntur Dwi
 
Diagram komunikasi voip
Diagram komunikasi voipDiagram komunikasi voip
Diagram komunikasi voipAli Must Can
 
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)Agus Setiawan
 
Internet dan ISP
Internet dan ISPInternet dan ISP
Internet dan ISProsmida
 
3.1 perangkat keras jaringan
3.1 perangkat keras jaringan3.1 perangkat keras jaringan
3.1 perangkat keras jaringansams4droid
 
376 1368-1-pb
376 1368-1-pb376 1368-1-pb
376 1368-1-pbsmansabes
 

What's hot (19)

Jaringan Komputer dan Internet 2
Jaringan Komputer dan Internet 2Jaringan Komputer dan Internet 2
Jaringan Komputer dan Internet 2
 
Dasar jaringan
Dasar jaringanDasar jaringan
Dasar jaringan
 
Physical Layer
Physical LayerPhysical Layer
Physical Layer
 
Computer networking
Computer networkingComputer networking
Computer networking
 
Intalasi suscribe telepon
Intalasi suscribe teleponIntalasi suscribe telepon
Intalasi suscribe telepon
 
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFI
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFIISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFI
ISTILAH-ISTILAH DALAM JARINGAN WIFI
 
Diagram komunikasi voip
Diagram komunikasi voipDiagram komunikasi voip
Diagram komunikasi voip
 
Tik bab 6
Tik bab 6Tik bab 6
Tik bab 6
 
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)
VOIP ( Pengertian, cara kerja , diagram, dan Kelebihan Kekurangan)
 
Komponen jaringan
Komponen jaringanKomponen jaringan
Komponen jaringan
 
Internet dan ISP
Internet dan ISPInternet dan ISP
Internet dan ISP
 
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputerInstalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
 
3.1 perangkat keras jaringan
3.1 perangkat keras jaringan3.1 perangkat keras jaringan
3.1 perangkat keras jaringan
 
376 1368-1-pb
376 1368-1-pb376 1368-1-pb
376 1368-1-pb
 
OSI layer
OSI layerOSI layer
OSI layer
 
Konsep dasar voip
Konsep dasar voipKonsep dasar voip
Konsep dasar voip
 
Pertemuan7
Pertemuan7Pertemuan7
Pertemuan7
 
Tik kelas 9
Tik kelas 9Tik kelas 9
Tik kelas 9
 
Makalah Komdat
Makalah KomdatMakalah Komdat
Makalah Komdat
 

Similar to Ethernet dan Protokol Jaringan

Pengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanPengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanAMIKYMI
 
Pengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanPengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanumaheaku
 
Presentation k omunikasi data ok
Presentation k omunikasi data okPresentation k omunikasi data ok
Presentation k omunikasi data okyennidewi1
 
Materi jaringan komputer
Materi jaringan komputerMateri jaringan komputer
Materi jaringan komputerc_hidayah
 
Materi jaringan komputer_dasar.pptx
Materi jaringan komputer_dasar.pptxMateri jaringan komputer_dasar.pptx
Materi jaringan komputer_dasar.pptxMusanif Efendi
 
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptx
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptxMateri_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptx
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptxSMKN 2 Dumai
 
MATERI UNTUK BESOK.ppt
MATERI UNTUK BESOK.pptMATERI UNTUK BESOK.ppt
MATERI UNTUK BESOK.pptlabtekaje
 
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.ppt
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.pptjaringankomputer_lsp_telematika_ppt.ppt
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.pptmarijangculture
 
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidat
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidatKemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidat
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidatwahyuafandi1
 
Jaringan komputer lsp telematika
Jaringan komputer lsp telematikaJaringan komputer lsp telematika
Jaringan komputer lsp telematikaMarfungah
 

Similar to Ethernet dan Protokol Jaringan (20)

referensi osi
referensi osireferensi osi
referensi osi
 
Tugas Jarkom
Tugas JarkomTugas Jarkom
Tugas Jarkom
 
Pengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanPengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringan
 
Pengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringanPengenalan komunikasi dan jaringan
Pengenalan komunikasi dan jaringan
 
Dasar Jaringan
Dasar JaringanDasar Jaringan
Dasar Jaringan
 
Jaringan komputerwan
Jaringan komputerwanJaringan komputerwan
Jaringan komputerwan
 
OSI Layer dan TCP/IP
OSI Layer dan TCP/IP OSI Layer dan TCP/IP
OSI Layer dan TCP/IP
 
Presentation k omunikasi data ok
Presentation k omunikasi data okPresentation k omunikasi data ok
Presentation k omunikasi data ok
 
Materi jaringan komputer
Materi jaringan komputerMateri jaringan komputer
Materi jaringan komputer
 
Materi jaringan komputer_dasar.pptx
Materi jaringan komputer_dasar.pptxMateri jaringan komputer_dasar.pptx
Materi jaringan komputer_dasar.pptx
 
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptx
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptxMateri_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptx
Materi_Jaringan_Komputer_Dasar_pptx.pptx
 
MATERI UNTUK BESOK.ppt
MATERI UNTUK BESOK.pptMATERI UNTUK BESOK.ppt
MATERI UNTUK BESOK.ppt
 
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.ppt
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.pptjaringankomputer_lsp_telematika_ppt.ppt
jaringankomputer_lsp_telematika_ppt.ppt
 
Osi
OsiOsi
Osi
 
jaringan-komputer-dan-internet.ppt
jaringan-komputer-dan-internet.pptjaringan-komputer-dan-internet.ppt
jaringan-komputer-dan-internet.ppt
 
Pertemuan 1 kabel
Pertemuan 1 kabelPertemuan 1 kabel
Pertemuan 1 kabel
 
Fundamental_network.ppt
Fundamental_network.pptFundamental_network.ppt
Fundamental_network.ppt
 
Pertemuan 9
Pertemuan 9Pertemuan 9
Pertemuan 9
 
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidat
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidatKemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidat
Kemamanan jaringan-1-pengenalandasarjaringankomunikasidat
 
Jaringan komputer lsp telematika
Jaringan komputer lsp telematikaJaringan komputer lsp telematika
Jaringan komputer lsp telematika
 

More from Faizal Hudya Rizfianto (9)

EZgistic
EZgisticEZgistic
EZgistic
 
Why we have to understand how our dopamine works
Why we have to understand how our dopamine worksWhy we have to understand how our dopamine works
Why we have to understand how our dopamine works
 
Pitch day Last
Pitch day Last Pitch day Last
Pitch day Last
 
Analysis Informa
Analysis InformaAnalysis Informa
Analysis Informa
 
Pitch day 2
Pitch day 2Pitch day 2
Pitch day 2
 
Pitch day infiniteam
Pitch day infiniteamPitch day infiniteam
Pitch day infiniteam
 
Tncc 2018 presentation (golden team) telkom university
Tncc 2018 presentation (golden team) telkom universityTncc 2018 presentation (golden team) telkom university
Tncc 2018 presentation (golden team) telkom university
 
Cara Beretika dalam Profesi
Cara Beretika dalam ProfesiCara Beretika dalam Profesi
Cara Beretika dalam Profesi
 
Iphone x presentation
Iphone x presentationIphone x presentation
Iphone x presentation
 

Ethernet dan Protokol Jaringan

  • 2. Alda A N Faizal H R Hadina W Jonathan B M Affan R Y Nabila P N
 Rafi P Leonard L SI 42 01
  • 3. 01 Ethernet / IEEE 802.3 Standard The 7th Stage of OSI Layer Physical layer Menghubungkan dan mengatur transmisi antar perangkat Data Link Layer Encode dan Decode data dan mentransfer data frame Ethernet Frame DESJAR PROJECT | 2019 Ethernet adalah sebuah teknologi jaringan komputer yang diterapkan dalam jaringan skala LAN. Ethernet biasa digunakan sebagai physical layer dan data link layer. Sering Terjadi Collision karena sempitnya Bandwith Bandwith 100 Mbps, 1,000 Mbps and 10 Gbps
  • 4. 02DESJAR PROJECT | 2019 Ethernet Frame Pre amble mengkonfirmasi sebagian kecil data yang belum tuntas karena *delaynya sinyal SFD (Start of Frame Delimiter) untuk melimitasi kesempatan sinkronisasi Length mengindikasikan jumlah seluruh frame ethernet CRC(Cyclic Redundancy Check) memeriksa data & verifikasi data apakah sama atau tidak
  • 5. 03 Media Acces Control Address kode unik yang diberikan untuk tiap perangkat ke jaringan internet NIC Card, Router, Switch, dll Di implementasikan pada lapisan Data link layer pada model OSI DESJAR PROJECT | 2019 Mac Addresses
  • 6. 04 The Mac Addresses Tabel DESJAR PROJECT | 2019 Content Addressable Memory (CAM) Digunakan pada Switch untuk meneruskan jaringan Switch Cara Kerja 1. Switch membuat tabel alamat dengan mempelajari alamat MAC di setiap perangkat & portnya. 2. Setelah alamat table lengkap, switch menggunakan entri tabel untuk meneruskan data ke node yang lain. 3. Jika ada alamat yang tidak ada di tabel, switch meneruskan frame kesemua port untuk mengecek kecocokanya. 4. Ketika tujuan merespon, alamat MAC akan ditambahkan kedalam tabel. 5. Jika port terhubung ke switch/hub lain, beberapa alamat mac akan tetap disimpan ke dalam tabel.
  • 7. 05 Switch Forward DESJAR PROJECT | 2019 Switch Forward Switch menangani dan meneruskan data/frame dengan metode yang lebih efektif Menunggu bagian frame dan melakukan eror checking sebelum diteruskan ke tujuan Store-forward switching meneruskan frame dengan cepat (TIdak harus menunggu semua bagian frame dan tidak melakukan proses eror checking) Cut-trought switching
  • 8. 06 Switch Port Settings DESJAR PROJECT | 2019 Switch Port Settings Duplex dan Speed Settings Full-duplex : kedua koneksi mengirim dan menerima secara simultan (Telepon) Half-duplex : hanya satu koneksi yang dapat mengirim sekaligus (Handy Talkie) - Mendeteksi jenis koneksi yang diperlukan dan mengkonfigurasi interface yang sesuai (Cross-Over, Straight-Through) - Membantu mengurangi kesalahan konfigurasi Auto-MDIX
  • 9. 07 IP Address DESJAR PROJECT | 2019 Internet Protocol Address Deretan angka biner antara 32 bit sampai 128 bit, sebagai alamat identifikasi tiap komputer. - IP Address sebagai alat identifikasi host atau antarmuka pada jaringan - IP Address sebagai alamat lokasi jaringan Performa routing menurun seiring membesarnya ukuran tabel routing mobilitas yang terbatas saat beralih dari satu jaringan ke jaringan lain Harus memakai aplikasi lain untuk sekuritas kemampuan untuk mengelola tabel routing yang besar. mobilitas tinggi melalui dari satu jaringan ke jaringan lain dan sambungan tetap terjaga Memiliki IPsec untuk keamanan jaringan Fungsi IP Address IPv4 IPv6
  • 10. 08 ARP DESJAR PROJECT | 2019 Address Resolution Protocol Request komunikasi network untuk mengenali antar perangkat (MAC Address, IP Address) (Switch, Router, PC) seperti Ping ARP broadcast, membanjiri request sehingga segmen lokal bisa kewalahan ARP Spoofing, penyerang merespon request dan berpura pura menjadi provider services (middle man/man in the middle) ARP Issues
  • 11. 09 SUMMARY DESJAR PROJECT | 2019 FisikARPSwitchMengirim Data Half Duplex Multiplexer Full Duplex Bandwith Data (Maya)
  • 12. 10 SUMMARY DESJAR PROJECT | 2019 Ethernet Sebuah paket internet yang akan dikirim memerlukan alamat yang berupa alamat fisik(MAC Address) dan alamat non-fisik (IP Address), tanpa alamat-alamat tersebut, paket data yang akan kita kirimkan dapat hilang dalam perjalanan ke tujuan. Dalam jaringan internet, terutama pada perangkat switch, switch sendiri tidak mengenal IP Address, melainkan hanya MAC Address, maka dibutuhkan ARP(Address Resolution Protocol) yang berguna untuk mengenali & memberikan MAC Address berdasarkan informasi IP Address yang terdapat pada header paket, agar dapat dikenali oleh switch tersebut, dan dapat diteruskan ke tujuan.