SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
Office(Word, Excel, Powerpoint)
Word processing
 Program paket ini dapat membuat komputer
berfungsi sebagai mesin ketik elektronik yang
canggih. Jenis dari pengolah kata yang terkenal,
antara lain:
 •WordStar
 •Word Perfect
 •Multimate
 •Microsoft Word
 •Turbo Sprint dan lain lain
Word Processing
Bagaimana cara membuka Microsoft Word 2010 pada
windows 7 ??
• Klik Tombol Start yang ada di taskbar.
• Pilih menu All Program atau Program.
• Cari folder Microsoft Office lalu klik
• Kemudian klik Microsoft Office Word 2010.
Cara lain :
• mengklik dua kali shortcut Microsoft Office Word 2010
pada desktop
atau ...
• Klik Tombol Start yang ada di taskbar
• Ketikkan keyword “Microsoft Word” pada textbox bertuliskan
“Search programs and files”
Spread Sheet
 Dengan program ini komputer berfungsi sebagai
kertas kerja yang dapat melakukan perhitungan
secara otomatis. Adapun jenis dari spreadsheet
yang cukup terkenal seperti:
 •Lotus 123 (dengan berbagai versinya)
 •Supercalc
 •Symphony
 •FrameWork
 •Quattro
 •Microsoft Works (Spreadsheet)
 •Microsoft Excel (dengan berbagai versinya) dan
lain-lain
Tampilan Microsoft Word 2010
Contoh word perfect
EXCEL
• Microsoft Excel merupakan program aplikasi
spreadsheet (lembar kerja elektronik).
• Fungsi dari Microsoft Excel adalah untuk melakukan
operasi perhitungan serta dapat
• mempresentasikan data kedalam bentuk tabel.
• 1. Langkah – langkah dalam memulai Microsoft
Excel
• Aktifkan komputer terlebih dahulu
• Klik tombol Start pada taskbar
• Pilih menu All Program, Pilih Microsoft Office
• Kemudian klik Microsoft Excel 2007
Spreadsheet
 Salah satu Spreadsheet (lembar kerja elektronik)
yang kita kenal adalah Microsoft Excel
 Fungsi dari Microsoft Excel adalah untuk
melakukan perhitungan dan
merepresentasikan data dalam
bentuk tabel
Tampilan Microsoft Excel 2010
Fungsi Matematika dan Statistika
Nama
Fungsi
Kegunaan Format Penulisan
SUM Menjumlahkan pada angka pada sel
atau range tertentu
=SUM(angka 1, angka 2,...)
=SUM(alamat range)
MAX Menampilkan nilai terbesar dari suatu
range data numerik
=MAX(angka 1, angka 2,...)
=MAX(alamat range)
MIN Menampilan nilai terkecil dari suatu
range data numerik
=MIN(angka 1, angka 2,...)
MIN(alamat range)
AVERAGE Menampilan rata-rata dari suatu range
data numerik
=AVERAGE (angka 1, angka
2,...)
=AVERAGE(alamat range)
COUNT Menghitung jumlah data yang bersifat
numerik dari suatu range
=COUNT(angka 1, angka
2,...)
=COUNT(alamat range)
Nama
Fungsi
Kegunaan Format Penulisan
COUNTIF Menghitung jumlah data yang bersifat
numerik yang terdapat pada range
tertentu sesuai dengan kriteria yang
ditentukan
=COUNTIF(range,criteria)
COUNTA Menghitung jumlah semua jenis data
dari suatu range
=COUNTA(angka 1, angka
2,...)
=COUNTA(alamat range)
SUMIF Menjumlahkan data yang bersifat
numerik dalam suatu range data
dengan kriteria tertentu
=SUMIF(range,criteria,sum
_range)
Contoh Penggunaan Fungsi
Fungsi Lookup dan Referensi
Nama
Fungsi
Kegunaan Format Penulisan
INDEX Menampilkan data (isi dari suatu
set)pada tabel array berdasarkan
nomor baris dan nomor kolom
=INDEX(array,row_num,col_
num)
VLOOKUP Menampilkan data berdasarkan tabel
referensi dalam format vertikal.Syarat
penyusunan tabel referensi harus urut.
=VLOOKUP(lookup_value,ta
ble_array,col_index,num)
HLOOKUP Menampilkan data berdasarkan tabel
referensi dalam format horisontal.Syarat
penyusunan tabel referensi harus urut.
=HLOOKUP(lookup_value,ta
ble_array.col_index,num)
Contoh Penggunaan Fungsi
Fungsi Logika
Nama Fungsi Kegunaan Format Penulisan
IF (satu logika) Untuk menghasilkan nilai dari satu
logika yang diuji kebenaranya.
=IF(logical_test,value_if_true,
value_if_false)
IF (lebih dari
satu logika)
Untuk menghasilkan nilai dari lebih
dari satu logika yang diuji
kebenaranya
=IF(logical_test1,value_if_tru
e,IF(logical_test1,value_if_tru
evalue_if_false))
IF OR Fungsi ini menghasilkan nilai benar,
bila berargumen benar. Hasil dari
fungsi ini juga dapat menghasilkan
nilai salah, jika seluruh argumen
salah.
=IF(OR(logical_test1,logical_t
est2,value_if_true,value_if_fal
se)
IF AND Fungsi ini menghasilkan nilai benar,
bila berargumen benar. Hasil dari
fungsi ini juga dapat menghasilkan
nilai salah, jika salah satu argumen
salah.
=IF(AND(logical_test1,logical
_test2,value_if_true,value_if_f
alse)
Contoh penggunaan IF
Contoh Penggunaan Fungsi
Power Point
• Klik Tombol Start yang ada di taskbar.
• Pilih menu All Program atau Program.
• Cari folder Microsoft Office lalu klik
• Kemudian klik Microsoft Office powerpoint 2010.
 Cara lain :
• mengklik dua kali shortcut Microsoft Office
power point2010 pada desktop
 atau ...
• Klik Tombol Start yang ada di taskbar
• Ketikkan keyword “Microsoft powerpoint” pada
textbox bertuliskan “Search programs and files”
 PowerPoint 2010; membuat presentasi
baru
 Jika anda ingin membuat presentasi baru
Anda dapat melakukanya dengan,klik office
button kemudian pilih new.
-Jika anda ingin membuat slide baru , klik new
slide.
-Jika anda ingin menghapus slide yang tidak
diinginkan anda dapat mengklik delete slide.
Diagram/Chart
 Memasukkan Diagram ke dalam presentasi
PowerPoint Anda adalah cara yang bagus untuk
audiens. Data numerik memberikan data atau
informasi statistik sekilas.
Mari kita menyisipkan bagan sekarang.
-Klik Insert> Chart, lalu pilih sebuah bagan dari
kategori diagram yang anda inginkan.
Chart
 Terdapat column,pie,bar,area,radar,bubble dan
macam diagram lainnya.
Shapes
 Jika anda ingin menampilkan
garis,bangun,bujursangkar,lingkaran dan sebagainya
pada program power point ini juga mendukung hal
tersebut
Caranya:
 -Klik Insert> Shapes lalu pilih bangun yang anda
inginkan
Picture
 Kehadiran foto dalam presentasi PowerPoint Anda
dapat membantu untuk menangkap perhatian para
anggota audiens Anda. Untuk menyisipkan gambar
ke presentasi Anda dalam PowerPoint 2010,
pertama-tama pilih slide yang ingin gambar Anda
untuk ditampilkan.
Lalu klik Insert > Images > Picture.
 Setelah memasukan foto yang anda inginkan ,foto
tersebut dapat juga dimanipulasi/diedit lewat
microsoft powerpoint ini.
Design&Animations
 Pada power point anda juga bisa melakukan desaign
untuk membuat tampilan lebih menarik.Anda dapat
mengganti-ganti background yang telah disediakan
di bagian tab design.Selain itu setiap pergantian
slide anda , anda juga dapat membuat animasi-
animasi beserta soundnya sesuai yang anda
inginkan.
Slide Show
 Untuk memulai presentasi anda dapat memulai
lewat tab slide show dengan from beginning jika
anda ingin mempresentasikan mulai slide awal.Atau
from current slide jika anda ingin memilih.
 Selain itu dapat memulai dengan cara lain yaitu
dengan mengklik icon slide show pada bawah layar
disebelah zoom control.

More Related Content

What's hot

Modul microsoft excel 2013
Modul microsoft excel 2013Modul microsoft excel 2013
Modul microsoft excel 2013Aswito Aswito
 
Panduan ms office-excel 2007
Panduan ms office-excel 2007Panduan ms office-excel 2007
Panduan ms office-excel 20074wo
 
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgBahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgAhmad Sodiq
 
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007Intan Maryam Safitri
 
Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007Adre Ridwan
 
1. Pengenalan Microsoft Excel 2007
1. Pengenalan Microsoft Excel 20071. Pengenalan Microsoft Excel 2007
1. Pengenalan Microsoft Excel 2007Nur Alamsyah Nurdin
 
Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013elychai
 

What's hot (10)

Modul microsoft excel 2013
Modul microsoft excel 2013Modul microsoft excel 2013
Modul microsoft excel 2013
 
mengenal ms.excel 8
mengenal ms.excel 8mengenal ms.excel 8
mengenal ms.excel 8
 
Panduan ms office-excel 2007
Panduan ms office-excel 2007Panduan ms office-excel 2007
Panduan ms office-excel 2007
 
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgBahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
 
Modul excel
Modul excelModul excel
Modul excel
 
Berikut merupakan menu ms. excel
Berikut merupakan menu ms. excelBerikut merupakan menu ms. excel
Berikut merupakan menu ms. excel
 
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007
Rangkuman Microsoft Word dan Excel 2007
 
Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007
 
1. Pengenalan Microsoft Excel 2007
1. Pengenalan Microsoft Excel 20071. Pengenalan Microsoft Excel 2007
1. Pengenalan Microsoft Excel 2007
 
Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013
 

Viewers also liked (15)

Daniel+Bailey+Resume
Daniel+Bailey+ResumeDaniel+Bailey+Resume
Daniel+Bailey+Resume
 
βιώσιμη καταναλωση
βιώσιμη καταναλωσηβιώσιμη καταναλωση
βιώσιμη καταναλωση
 
Pengantar html
Pengantar htmlPengantar html
Pengantar html
 
Mis
MisMis
Mis
 
Browsing & social media
Browsing & social mediaBrowsing & social media
Browsing & social media
 
4. hardware and software
4. hardware and software4. hardware and software
4. hardware and software
 
Sistem Operasi
Sistem OperasiSistem Operasi
Sistem Operasi
 
Swt7
Swt7Swt7
Swt7
 
Sejarah komputer & perkembangannya.html
Sejarah komputer & perkembangannya.htmlSejarah komputer & perkembangannya.html
Sejarah komputer & perkembangannya.html
 
Manajemen file
Manajemen fileManajemen file
Manajemen file
 
aldavine
aldavinealdavine
aldavine
 
Isoflavons
IsoflavonsIsoflavons
Isoflavons
 
capt-system
capt-systemcapt-system
capt-system
 
MARCHSANJOSE2015NOV
MARCHSANJOSE2015NOVMARCHSANJOSE2015NOV
MARCHSANJOSE2015NOV
 
Gonzalo
GonzaloGonzalo
Gonzalo
 

Similar to 5. office

Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptx
Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptxPertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptx
Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptxgandurejo2004
 
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah)
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah) Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah)
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah) M Abdul Aziz
 
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptx
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptxkeunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptx
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptxSuhartoOke
 
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdf
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdfBS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdf
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdfhajimuzzaki
 
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)Arvina Frida Karela
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Nur CerieZt
 
Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007yurizkameuthia
 
Panduan microsoft office excel 2007
Panduan microsoft office excel 2007Panduan microsoft office excel 2007
Panduan microsoft office excel 2007dikz86
 
Panduan belajar ms excel
Panduan belajar ms excelPanduan belajar ms excel
Panduan belajar ms excelRisou Kun
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Dino La Masa
 
Panduan Microsoft excel 2007
Panduan Microsoft excel 2007Panduan Microsoft excel 2007
Panduan Microsoft excel 2007Fauzan Kpyk
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Yudi Chou
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Bejo Wiyono
 
Panduan excel 2007 (1)
Panduan excel 2007 (1)Panduan excel 2007 (1)
Panduan excel 2007 (1)Yudi Chou
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007 Panduan excel 2007
Panduan excel 2007 Hardini_HD
 
Pengantar statistik [compatibility mode]
Pengantar statistik [compatibility mode]Pengantar statistik [compatibility mode]
Pengantar statistik [compatibility mode]Angga Debby Frayudha
 

Similar to 5. office (20)

Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptx
Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptxPertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptx
Pertemuan_5_-_Pengenalan_Excel_dan_fungsi_dasar_Ms.Excel_REV.pptx
 
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah)
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah) Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah)
Microsft Office 2010 (Word dan Excel) - Aplikasi Komputer (Makalah)
 
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptx
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptxkeunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptx
keunggulan Microsoft Excel dalam pengolahan data.pptx
 
PPT Spreadseet 1.ppt
PPT Spreadseet 1.pptPPT Spreadseet 1.ppt
PPT Spreadseet 1.ppt
 
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdf
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdfBS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdf
BS INFORMATIKA KELAS VIII SEMESTER 2.pdf
 
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)
Modul komputer (Pengenalan Dasar Miscrosoft Office Word 2007)
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007Panduan microsoft exel 2007
Panduan microsoft exel 2007
 
Panduan microsoft office excel 2007
Panduan microsoft office excel 2007Panduan microsoft office excel 2007
Panduan microsoft office excel 2007
 
Panduan belajar ms excel
Panduan belajar ms excelPanduan belajar ms excel
Panduan belajar ms excel
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan Microsoft excel 2007
Panduan Microsoft excel 2007Panduan Microsoft excel 2007
Panduan Microsoft excel 2007
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Panduan excel 2007 (1)
Panduan excel 2007 (1)Panduan excel 2007 (1)
Panduan excel 2007 (1)
 
Panduan excel 2007
Panduan excel 2007 Panduan excel 2007
Panduan excel 2007
 
Pengantar statistik [compatibility mode]
Pengantar statistik [compatibility mode]Pengantar statistik [compatibility mode]
Pengantar statistik [compatibility mode]
 
Data Base
Data BaseData Base
Data Base
 

Recently uploaded

MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 

Recently uploaded (9)

MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 

5. office

  • 2. Word processing  Program paket ini dapat membuat komputer berfungsi sebagai mesin ketik elektronik yang canggih. Jenis dari pengolah kata yang terkenal, antara lain:  •WordStar  •Word Perfect  •Multimate  •Microsoft Word  •Turbo Sprint dan lain lain
  • 3. Word Processing Bagaimana cara membuka Microsoft Word 2010 pada windows 7 ?? • Klik Tombol Start yang ada di taskbar. • Pilih menu All Program atau Program. • Cari folder Microsoft Office lalu klik • Kemudian klik Microsoft Office Word 2010. Cara lain : • mengklik dua kali shortcut Microsoft Office Word 2010 pada desktop atau ... • Klik Tombol Start yang ada di taskbar • Ketikkan keyword “Microsoft Word” pada textbox bertuliskan “Search programs and files”
  • 4. Spread Sheet  Dengan program ini komputer berfungsi sebagai kertas kerja yang dapat melakukan perhitungan secara otomatis. Adapun jenis dari spreadsheet yang cukup terkenal seperti:  •Lotus 123 (dengan berbagai versinya)  •Supercalc  •Symphony  •FrameWork  •Quattro  •Microsoft Works (Spreadsheet)  •Microsoft Excel (dengan berbagai versinya) dan lain-lain
  • 7. EXCEL • Microsoft Excel merupakan program aplikasi spreadsheet (lembar kerja elektronik). • Fungsi dari Microsoft Excel adalah untuk melakukan operasi perhitungan serta dapat • mempresentasikan data kedalam bentuk tabel. • 1. Langkah – langkah dalam memulai Microsoft Excel • Aktifkan komputer terlebih dahulu • Klik tombol Start pada taskbar • Pilih menu All Program, Pilih Microsoft Office • Kemudian klik Microsoft Excel 2007
  • 8. Spreadsheet  Salah satu Spreadsheet (lembar kerja elektronik) yang kita kenal adalah Microsoft Excel  Fungsi dari Microsoft Excel adalah untuk melakukan perhitungan dan merepresentasikan data dalam bentuk tabel
  • 10.
  • 11. Fungsi Matematika dan Statistika Nama Fungsi Kegunaan Format Penulisan SUM Menjumlahkan pada angka pada sel atau range tertentu =SUM(angka 1, angka 2,...) =SUM(alamat range) MAX Menampilkan nilai terbesar dari suatu range data numerik =MAX(angka 1, angka 2,...) =MAX(alamat range) MIN Menampilan nilai terkecil dari suatu range data numerik =MIN(angka 1, angka 2,...) MIN(alamat range) AVERAGE Menampilan rata-rata dari suatu range data numerik =AVERAGE (angka 1, angka 2,...) =AVERAGE(alamat range) COUNT Menghitung jumlah data yang bersifat numerik dari suatu range =COUNT(angka 1, angka 2,...) =COUNT(alamat range)
  • 12. Nama Fungsi Kegunaan Format Penulisan COUNTIF Menghitung jumlah data yang bersifat numerik yang terdapat pada range tertentu sesuai dengan kriteria yang ditentukan =COUNTIF(range,criteria) COUNTA Menghitung jumlah semua jenis data dari suatu range =COUNTA(angka 1, angka 2,...) =COUNTA(alamat range) SUMIF Menjumlahkan data yang bersifat numerik dalam suatu range data dengan kriteria tertentu =SUMIF(range,criteria,sum _range)
  • 14. Fungsi Lookup dan Referensi Nama Fungsi Kegunaan Format Penulisan INDEX Menampilkan data (isi dari suatu set)pada tabel array berdasarkan nomor baris dan nomor kolom =INDEX(array,row_num,col_ num) VLOOKUP Menampilkan data berdasarkan tabel referensi dalam format vertikal.Syarat penyusunan tabel referensi harus urut. =VLOOKUP(lookup_value,ta ble_array,col_index,num) HLOOKUP Menampilkan data berdasarkan tabel referensi dalam format horisontal.Syarat penyusunan tabel referensi harus urut. =HLOOKUP(lookup_value,ta ble_array.col_index,num)
  • 16. Fungsi Logika Nama Fungsi Kegunaan Format Penulisan IF (satu logika) Untuk menghasilkan nilai dari satu logika yang diuji kebenaranya. =IF(logical_test,value_if_true, value_if_false) IF (lebih dari satu logika) Untuk menghasilkan nilai dari lebih dari satu logika yang diuji kebenaranya =IF(logical_test1,value_if_tru e,IF(logical_test1,value_if_tru evalue_if_false)) IF OR Fungsi ini menghasilkan nilai benar, bila berargumen benar. Hasil dari fungsi ini juga dapat menghasilkan nilai salah, jika seluruh argumen salah. =IF(OR(logical_test1,logical_t est2,value_if_true,value_if_fal se) IF AND Fungsi ini menghasilkan nilai benar, bila berargumen benar. Hasil dari fungsi ini juga dapat menghasilkan nilai salah, jika salah satu argumen salah. =IF(AND(logical_test1,logical _test2,value_if_true,value_if_f alse)
  • 20. • Klik Tombol Start yang ada di taskbar. • Pilih menu All Program atau Program. • Cari folder Microsoft Office lalu klik • Kemudian klik Microsoft Office powerpoint 2010.  Cara lain : • mengklik dua kali shortcut Microsoft Office power point2010 pada desktop  atau ... • Klik Tombol Start yang ada di taskbar • Ketikkan keyword “Microsoft powerpoint” pada textbox bertuliskan “Search programs and files”
  • 21.  PowerPoint 2010; membuat presentasi baru  Jika anda ingin membuat presentasi baru Anda dapat melakukanya dengan,klik office button kemudian pilih new. -Jika anda ingin membuat slide baru , klik new slide. -Jika anda ingin menghapus slide yang tidak diinginkan anda dapat mengklik delete slide.
  • 22. Diagram/Chart  Memasukkan Diagram ke dalam presentasi PowerPoint Anda adalah cara yang bagus untuk audiens. Data numerik memberikan data atau informasi statistik sekilas. Mari kita menyisipkan bagan sekarang. -Klik Insert> Chart, lalu pilih sebuah bagan dari kategori diagram yang anda inginkan.
  • 24. Shapes  Jika anda ingin menampilkan garis,bangun,bujursangkar,lingkaran dan sebagainya pada program power point ini juga mendukung hal tersebut Caranya:  -Klik Insert> Shapes lalu pilih bangun yang anda inginkan
  • 25.
  • 26. Picture  Kehadiran foto dalam presentasi PowerPoint Anda dapat membantu untuk menangkap perhatian para anggota audiens Anda. Untuk menyisipkan gambar ke presentasi Anda dalam PowerPoint 2010, pertama-tama pilih slide yang ingin gambar Anda untuk ditampilkan. Lalu klik Insert > Images > Picture.
  • 27.  Setelah memasukan foto yang anda inginkan ,foto tersebut dapat juga dimanipulasi/diedit lewat microsoft powerpoint ini.
  • 28. Design&Animations  Pada power point anda juga bisa melakukan desaign untuk membuat tampilan lebih menarik.Anda dapat mengganti-ganti background yang telah disediakan di bagian tab design.Selain itu setiap pergantian slide anda , anda juga dapat membuat animasi- animasi beserta soundnya sesuai yang anda inginkan.
  • 29. Slide Show  Untuk memulai presentasi anda dapat memulai lewat tab slide show dengan from beginning jika anda ingin mempresentasikan mulai slide awal.Atau from current slide jika anda ingin memilih.  Selain itu dapat memulai dengan cara lain yaitu dengan mengklik icon slide show pada bawah layar disebelah zoom control.