SlideShare a Scribd company logo
GEREJA KATOLIK PAROKI KATEDRAL SANTA GEMMA GALGANI
JL. A. YANI NO. 74 KETAPANG 78813
Kalimantan Barat Telp. (0534) 32769 Fax 0534 32769, Email : st_gemmagalgani@yahoo.co.id
Nomor HP : sekretariat 081291387900
Saudara-saudara terkasih,
Untuk mengenang Tuhan Yesus, pada hari ini kita akan mendengarkan kisah sengsara Tuhan kita Yesus
Kristus menurut Injil Lukas. Umat dimohon duduk dan mendengarkan dengan khidmad.
Kisah Sengsara Tuhan Yesus Kristus Menurut Lukas: (22:14-23:56)
Berikut ceritanya:
N : Narator
† : Yesus (diperankan oleh seorang Imam/ Diakon)
: Mohon untuk konfirmasi dengan Imam yang memimpin misa hari tersebut.
PP : Pontius Pilatus
Pe : Petrus
Rs : Para Rasul/Murid
Im : Imam Agung
R : Wakil Rakyat
W : Wanita
SO : Semua Orang
N : Inilah kisah sengsara Tuhan kita Yesus Kristus menurut Injil Lukas
: Lukas 22:14-23:56
N. Ketika tiba saat perjamuan Paskah, Yesus duduk makan bersama-sama dengan rasul-rasul-Nya.
Kata-Nya kepada mereka,
†. “Aku sangat rindu makan Paskah ini bersama-sama dengan kamu, sebelum Aku menderita. Sebab Aku
berkata kepadamu: Aku tidak akan memakannya lagi sampai perjamuan ini digenapkan dalam Kerajaan
Allah.”
N. Kemudian Yesus mengambil sebuah cawan, mengucap syukur, lalu berkata,
†. “Ambillah ini dan bagikanlah di antara kamu! Sebab Aku berkata kepadamu: Mulai sekarang ini Aku
tidak akan minum lagi hasil pokok anggur sampai Kerajaan Allah telah datang.”
N. Lalu Yesus mengambil roti, mengucap syukur, memecah-mecahnya dan memberikannya kepada
mereka, seraya berkata,
†. “Inilah Tubuh-Ku yang diserahkan bagi kamu; perbuatlah ini untuk mengenangkan Daku.”
N. Demikian juga dibuat-Nya dengan cawan sesudah makan; Ia berkata,
†. “Cawan ini adalah perjanjian baru oleh darah-Ku, yang ditumpahkan bagi kamu. Tetapi, lihat, tangan
orang yang menyerahkan Aku ada bersama Aku di meja ini. Sebab Anak Manusia memang akan pergi
seperti yang telah ditetapkan, akan tetapi celakalah orang yang olehnya Ia diserahkan!”
1
N. Lalu mulailah mereka mempersoalkan siapa di antara mereka yang akan berbuat demikian. Lalu
terjadilah juga pertengkaran di antara murid-murid Yesus tentang siapa yang dapat dianggap
terbesar di antara mereka. Yesus berkata kepada mereka,
†. “Raja-raja para bangsa memerintah rakyatnya, dan orang-orang yang menjalankan kuasa atas mereka
disebut ‘pelindung’. Tetapi janganlah demikian di antara kamu; yang terbesar di antara kamu hendaklah
menjadi sebagai yang paling muda, dan yang pemimpin menjadi pelayan. Sebab siapakah yang lebih
besar: yang duduk makan atau yang melayani? Bukankah dia yang duduk makan? Tetapi Aku ada di
tengah-tengah kamu sebagai pelayan. Kamulah yang tetap tinggal bersama-sama Aku dalam segala
pencobaan yang Aku alami. Maka Aku menentukan hak-hak Kerajaan bagi kamu, sama seperti Bapa-Ku
menentukannya bagi-Ku. Kamu akan makan dan minum semeja dengan Aku di dalam Kerajaan-Ku, dan
kamu akan duduk di atas takhta untuk menghakimi kedua belas suku Israel.”
N. Kemudian Yesus berkata kepada Petrus,
†. “Simon, Simon, lihat Iblis telah menuntut untuk menampi kamu seperti gandum. Tetapi Aku telah
berdoa untuk engkau, supaya imanmu jangan gugur. Dan jikalau engkau sudah insaf, kuatkanlah
saudara-saudaramu.”
N. Jawab Petrus,
Pe. “Tuhan, aku bersedia masuk penjara dan mati bersama-sama dengan Engkau!”
N. Tetapi Yesus berkata,
†. “Aku berkata kepadamu, Petrus, hari ini ayam tidak akan berkokok, sebelum engkau tiga kali
menyangkal Aku.”
N. Lalu Yesus berkata kepada semua rasul,
†. “Ketika Aku mengutus kamu dengan tidak membawa pundi-pundi, bekal dan kasut, adakah kamu
kekurangan apa-apa?”
N. Jawab mereka,
Rs. “Suatu pun tidak!”
N. Kata-Nya kepada mereka,
†. “Tetapi sekarang ini, siapa yang mempunyai pundi-pundi, hendaklah ia membawanya; demikian juga
yang mempunyai bekal, dan siapa yang tidak mempunyainya, hendaklah ia menjual jubahnya dan
membeli pedang. Sebab Aku berkata kepada kamu, bahwa nas Kitab Suci ini harus digenapi pada-Ku: Ia
akan terhitung di antara pemberontak-pemberontak. Sebab apa yang tertulis tentang Aku sedang
digenapi.”
N. Kata mereka,
Rs. “Tuhan, ini ada dua pedang.”
N. Jawab-Nya,
†. “Sudah cukup!”
2
N. Lalu pergilah Yesus ke luar kota, dan sebagaimana biasa Ia menuju Bukit Zaitun. Murid-murid-
Nya juga mengikuti Dia. Setelah tiba di tempat itu Ia berkata kepada mereka.
†. “Berdoalah supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan.”
N. Kemudian Yesus menjauhkan diri dari mereka kira-kira sepelempar batu jaraknya. Di sana Ia
berlutut dan berdoa, kata-Nya.
†. “Ya Bapa-Ku, jikalau Engkau mau, ambillah cawan ini dari pada-Ku. Tetapi bukanlah kehendak-Ku,
melainkan kehendak-Mulah yang hendaknya terjadi.”
N. Maka seorang malaikat dari langit menampakkan diri untuk memberi kekuatan kepada-Nya.
Yesus sangat ketakutan, dan makin bersungguh-sungguh berdoa. Peluh-Nya menjadi seperti titik-
titik darah yang bertetesan di tanah. Lalu Ia bangkit dari doa-Nya dan kembali kepada murid-
murid-Nya. Tetapi Ia mendapati mereka sedang tidur karena dukacita. Kata-Nya kepada mereka,
†. “Mengapa kamu tidur? Bangunlah dan berdoalah, supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan.”
N. Waktu Yesus masih berbicara, datanglah serombongan orang, sedang murid-Nya yang bernama
Yudas mendekati Dia untuk mencium-Nya. Maka kata Yesus kepadanya,
†. “Hai Yudas, engkau menyerahkan Anak Manusia dengan ciuman?”
N. Ketika mereka, yang bersama-sama dengan Yesus, melihat apa yang akan terjadi, berkatalah
mereka,
Rs. “Tuhan, mestikah kami menyerang mereka dengan pedang?”
N. Dan seorang dari mereka menyerang hamba Imam Agung, sehingga putuslah telinga kanannya.
Tetapi Yesus berkata,
†. “Sudahlah!”
N. Lalu Yesus menjamah telinga orang itu dan menyembuhkannya.
N. Maka Yesus berkata kepada imam-imam kepala dan para kepala pengawal bait Allah serta tua-
tua yang datang untuk menangkap Dia, kata-Nya,
†. “Sangkamu Aku ini penyamun, maka kamu datang lengkap dengan pedang dan pentung? Padahal tiap-
tiap hari Aku ada di tengah-tengah kamu di dalam bait Allah, dan kamu tidak menangkap Aku. Tapi inilah
saatmu, dan inilah kuasa kegelapan itu!”
N. Lalu Yesus ditangkap dan dibawa dari tempat itu. Ia digiring ke rumah Imam Agung. Dan
Petrus mengikuti dari jauh. Di tengah-tengah halaman rumah itu orang memasang api, dan mereka
duduk mengelilinginya. Petrus juga duduk di tengah-tengah mereka. Seorang hamba perempuan
melihat dia duduk dekat api; ia mengamat-amati Petrus, lalu berkata,
W. “Orang ini juga bersama-sama dengan Yesus!”
N. Tetapi Petrus menyangkal, katanya,
Pe. “Bukan, aku tidak mengenal Dia!”
N. Tidak berapa lama kemudian seorang lain melihat dia lalu berkata,
R. “Engkau juga seorang dari mereka!” 3
N. Tetapi Petrus berkata,
Pe. “Bukan, aku bukan seorang dari mereka!”
N. Dan kira-kira sejam kemudian seorang lain lagi berkata dengan tegas,
R. “sungguh, orang ini juga bersama-sama dengan Yesus, sebab ia juga orang Galilea.”
N. Tetapi Petrus berkata,
Pe. “Bukan, aku tidak tahu apa yang engkau katakan.”
N. Seketika itu juga, sementara Petrus berkata, berkokoklah ayam. Lalu berpalinglah Tuhan
memandang Petrus. Maka teringatlah Petrus bahwa Tuhan telah berkata kepadanya, “Sebelum
ayam berkokok pada hari ini, engkau telah tiga kali menyangkal Aku.” Lalu Petrus pergi ke luar
dan menangis dengan sedih. Sementara itu Yesus diolok-olok dan dipukuli oleh orang-orang yang
menahan-Nya. Mereka menutupi muka Yesus dan bertanya,
R. “Coba katakan, siapa yang memukul Engkau?”
N. Dan banyak lagi hujat yang mereka ucapkan kepada-Nya. Setelah hari siang, berkumpullah
sidang para tua-tua Bangsa Yahudi, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat. Lalu mereka
menghadapkan Yesus ke Mahkamah Agama mereka, katanya,
Im. “Jikalau Engkau adalah Mesias, katakanlah kepada kami.”
N. Jawab Yesus,
†. “Sekalipun Aku mengatakan kepadamu, kamu toh tidak percaya! Dan sekalipun Aku bertanya sesuatu
kepadamu, kamu toh tidak akan menjawab. Mulai sekarang Anak Manusia sudah duduk di sebelah kanan
Allah Yang Mahakuasa.”
N. Kata mereka semua,
SO. “Kalau begitu, Engkau ini Anak Allah?”
N. Jawab Yesus,
†. “Kamu sendiri mengatakan bahwa Akulah Anak Allah.”
N. Lalu kata mereka,
SO. “Untuk apa kita perlu kesaksian lagi? Kita telah mendengarnya dari mulut-Nya sendiri!”
N. Lalu bangkitlah seluruh sidang itu, dan Yesus dibawa menghadap Pilatus. Di situ mereka mulai
menuduh Dia, katanya,
SO. “Telah kedapatan oleh kami, bahwa orang ini menyesatkan bangsa kami; Ia melarang orang membayar
pajak kepada kaisar, dan tentang diri-Nya Ia mengatakan, bahwa Ia adalah Kristus, yaitu Raja.”
N. Pilatus bertanya kepada Yesus,
PP. “Benarkah Engkau raja orang Yahudi?”
N. Jawab Yesus,
4
†. “Engkau sendiri mengatakannya.”
N. Kata Pilatus kepada imam-imam kepala dan seluruh orang banyak itu,
PP. “Aku tidak menemukan kesalahan apa pun pada orang ini.”
N. Tetapi mereka makin kuat mendesak, katanya,
SO. “Ia menghasut rakyat dengan ajaran-Nya di seluruh Yudea! Ia mulai di Galilea, dan kini sudah sampai
di sini!”
N. Ketika Pilatus mendengar itu, ia bertanya, apakah Yesus itu seorang Galilea. Dan ketika tahu
bahwa Yesus seorang dari wilayah Herodes, Pilatus mengirim Dia menghadap Herodes, yang pada
waktu itu ada juga di Yerusalem. Ketika melihat Yesus, Herodes sangat girang. Sudah lama ia ingin
melihat Yesus, karena ia sering mendengar tentang Dia; lagi pula ia berharap dapat melihat
bagaimana Yesus mengadakan suatu tanda. Ia mengajukan banyak pertanyaan kepada Yesus,
tetapi Yesus tidak memberi jawab apa pun. Sementara itu imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat
maju ke depan, dan melontarkan tuduhan-tuduhan yang berat kepada Yesus. Maka mulailah
Herodes dan pasukannya menista serta mengolok-olok Yesus. Ia mengenakan jubah kebesaran
kepada Yesus, lalu mengirim Dia kembali kepada Pilatus. Dan pada hari itu juga bersahabatlah
Herodes dan Pilatus, yang sebelumnya bermusuhan. Lalu Pilatus mengumpulkan imam-imam
kepala serta rakyat, dan berkata kepada mereka,
PP. “Kamu telah membawa orang ini kepadaku sebagai seorang yang menyesatkan rakyat. Kamu lihat
sendiri bahwa aku telah memeriksanya, dan dari kesalahan-kesalahan yang kamu tuduhkan kepada-Nya
tidak ada yang kudapati pada-Nya. Herodes pun tidak menemukan kesalahan pada-Nya, sehingga ia
mengirimkan Dia kembali kepada kami. Sesungguhnya tidak ada suatu apa pun yang dilakukan-Nya yang
setimpal dengan hukuman mati. Jadi aku akan menghajar Dia, lalu melepaskan-Nya. (Sebab Pilatus wajib
melepaskan seorang tahanan bagi rakyat pada hari raya itu).
N. Tetapi mereka berteriak bersama-sama,
SO. “Enyahkanlah Dia, lepaskanlah Barabas bagi kami!”
N. Barabas ini dimasukkan ke dalam penjara berhubung dengan suatu pemberontakan yang telah
terjadi di dalam kota dan karena pembunuhan. Sekali lagi Pilatus berbicara dengan suara keras
kepada mereka, karena ia ingin melepaskan Yesus. Tetapi mereka berteriak membalasnya,
SO. “Salibkanlah Dia! Salibkanlah Dia!”
N. Kata Pilatus untuk ketiga kalinya kepada mereka,
PP. “Kejahatan apa yang sebenarnya telah dilakukan orang ini? Tidak ada suatu kesalahan pun yang
kudapati pada-Nya, yang setimpal dengan hukuman mati. Jadi Aku akan menghajar Dia, lalu melepaskan-
Nya.”
N. Tetapi dengan berteriak mereka mendesak dan menuntut, supaya Yesus disalibkan. Akhirnya
mereka menang dengan teriakan mereka. Lalu Pilatus memutuskan, supaya tuntutan mereka
dikabulkan. Jadi Pilatus melepaskan Barabas yang dimasukkan ke dalam penjara karena
pemberontakan dan pembunuhan itu sesuai dengan tuntutan mereka. Ketika membawa Yesus
untuk disalibkan, para serdadu menahan seorang yang bernama Simon dari Kirene, yang baru
datang dari luar kota, lalu meletakkan salib Yesus di atas bahunya, supaya ia memikul sambil
mengikuti Yesus. Sejumlah besar orang mengikuti Yesus; di antaranya banyak perempuan yang
menangisi dan meratapi Dia. Yesus berpaling kepada mereka dan berkata,
5
†. “Hai putri-putri Yerusalem, janganlah kamu menangisi Aku, melainkan tangisilah dirimu sendiri dan
anak-anakmu! Sebab lihat, akan tiba masanya orang berkata: Berbahagialah perempuan mandul,
berbahagialah perempuan yang rahimnya tidak pernah melahirkan dan yang tidak pernah menyusui.
Maka orang akan mulai berkata kepada gunung-gunung: Runtuhlah menimpa kami! Dan kepada bukit-
bukit: Timbunlah kami! Sebab jikalau orang berbuat demikian terhadap kayu hidup, apakah yang akan
terjadi dengan kayu kering?”
N. Bersama Yesus digiring juga dua orang lain, yaitu dua penjahat untuk dihukum mati bersama-
sama dengan Dia. Ketika mereka sampai di tempat yang bernama Tengkorak, mereka menyalibkan
Yesus di situ. Kecuali Yesus, disalibkan juga kedua orang penjahat itu, yang seorang di sebelah
kanan, yang lain di sebelah kiri-Nya. Ketika bergantung di salib, Yesus berkata,
†. “Ya Bapa, ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat.”
N. Dan mereka membuang undi untuk membagi pakaian Yesus. Orang banyak berdiri di situ dan
melihat semuanya. Pemimpin-pemimpin mengejek Yesus, katanya,
R. “Orang lain Ia selamatkan, biarlah sekarang Ia menyelamatkan diri-Nya sendiri, jika Ia benar-benar
Mesias, orang yang dipilih Allah.”
N. Juga prajurit-prajurit mengolok-olok Dia; mereka mengunjukkan anggur asam kepada-Nya dan
berkata,
S. “Jika Engkau raja orang Yahudi, selamatkanlah diri-Mu!”
N. Ada juga tulisan di atas kepala-Nya: Inilah Raja orang Yahudi. Salah seorang dari penjahat yang
digantung itu menghujat Yesus, katanya,
R. “Bukankah Engkau Kristus? Selamatkanlah diri-Mu dan kami!”
N. Tetapi penjahat yang seorang lagi menegur dia, katanya,
R. “Tidakkah engkau takut, juga tidak kepada Allah? Padahal engkau menerima hukuman yang sama! Kita
memang selayaknya dihukum, sebab kita menerima balasan yang setimpal dengan perbuatan kita, tetapi
orang ini tidak berbuat sesuatu yang salah.”
N. Lalu ia berkata kepada Yesus,
R. “Yesus, ingatlah akan aku, apabila Engkau datang sebagai Raja.”
N. Kata Yesus kepadanya,
†. “Aku berkata kepadamu, sesungguhnya pada hari ini juga engkau akan ada bersama-sama Aku di
dalam Firdaus.”
N. Ketika itu kira-kira pukul dua belas. Kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga,
sebab matahari tidak bersinar. Ketika itu tabir Bait Suci terbelah dua. Lalu Yesus berseru dengan
suara nyaring,
†. “Ya Bapa, ke dalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku.”
N. Dan sesudah berkata demikian, Yesus menyerahkan nyawa-Nya.
(Semua hening sejenak mengenangkan wafat Tuhan, sambil berlutut)
6
<<Narrator mengajak umat untuk berlutut>>
N. Ketika kepala pasukan melihat apa yang terjadi, ia memuliakan Allah, katanya,
S. “Sungguh, orang ini adalah orang besar!”
N. Di situ berkerumun pula orang banyak yang datang untuk menyaksikan seluruh peristiwa itu.
Sesudah melihat apa yang terjadi itu, pulanglah mereka sambil memukul-mukul diri. Semua orang
yang mengenal Yesus dari dekat, termasuk perempuan-perempuan yang mengikuti Dia dari Galilea,
berdiri jauh-jauh dan melihat semua itu. Waktu itu ada seorang yang bernama Yusuf. Ia anggota
Majelis Agung, dan seorang yang baik lagi benar. Ia tidak setuju dengan putusan dan tindakan
Majelis itu. Ia berasal dari Arimatea, sebuah kota Yahudi, dan ia menanti-nantikan Kerajaan Allah.
Ia pergi menghadap Pilatus dan meminta jenazah Yesus. Dan sesudah menurunkan jenazah itu, ia
mengafaninya dengan kain lenan, lalu membaringkannya di dalam kubur yang digali di dalam
bukit batu, di mana belum pernah dibaringkan satu jenazah pun. Hari itu adalah hari persiapan,
dan Sabat hampir mulai. Perempuan-perempuan yang datang bersama Yesus dari Galilea ikut serta
dan melihat kubur itu; juga mereka melihat bagaimana jenazah Yesus dibaringkan. Setelah pulang,
mereka menyediakan rempah-rempah dan minyak mur. Dan pada hari Sabat mereka beristirahat
menurut hukum Taurat.
Demikianlah Injil Tuhan
U. Terpujilah Kristus
7
KISAH SENGSARA TUHAN KITA
YESUS KRISTUS
MENURUT LUKAS
22:14-23:56
PAROKI KATEDRAL SANTA GEMMA GALGANI
JL. A. YANI NO. 74 KETAPANG 78813 Kalimantan Barat
Telp. (0534) 32769 Fax 0534 32769, Email : st_gemmagalgani@yahoo.co.id
Nomor HP : sekretariat 081291387900
KETAPANG
MINGGU, 14 APRIL 2019

More Related Content

What's hot

Surat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubesSurat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubesFitria Andita
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIIIRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
Diva Pendidikan
 
Undangan Penceramah Revisi.docx
Undangan Penceramah Revisi.docxUndangan Penceramah Revisi.docx
Undangan Penceramah Revisi.docx
mohammadjohanwahyudi
 
Absen mahasiswa ppl
Absen mahasiswa pplAbsen mahasiswa ppl
Absen mahasiswa ppl
Nurul Hafsah
 
Sejarah gereja methodist indonesia
Sejarah gereja methodist indonesiaSejarah gereja methodist indonesia
Sejarah gereja methodist indonesia
lazarusfek
 
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA BESAR BIRRA.docx
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA  BESAR BIRRA.docxSUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA  BESAR BIRRA.docx
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA BESAR BIRRA.docx
KiosSolata
 
Tata Perayaan Ekaristi
Tata Perayaan EkaristiTata Perayaan Ekaristi
Tata Perayaan Ekaristi
QLang Project
 
Liturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesiLiturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesi
tira kristy
 
Lagu lagu sekami
Lagu lagu sekamiLagu lagu sekami
Lagu lagu sekami
Lucky Singal
 
Surat undangan perpisahan kelas xii
Surat undangan perpisahan kelas xiiSurat undangan perpisahan kelas xii
Surat undangan perpisahan kelas xii
khozsohgafoxako
 
Contoh Susunan Panitia
Contoh Susunan PanitiaContoh Susunan Panitia
Contoh Susunan Panitia
Afina Luthfi Azmi
 
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docxTATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
ObenRegar
 
Katolik_Misa Arwah
Katolik_Misa ArwahKatolik_Misa Arwah
Katolik_Misa Arwah
Lusius Sinurat
 
HIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAANHIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAAN
Sweet Angel Weismann
 
Materi retret 1
Materi retret 1Materi retret 1
Materi retret 1
Gomdas Gunur
 
Sambutan ketua panitia halal bihalal
Sambutan ketua panitia halal bihalalSambutan ketua panitia halal bihalal
Sambutan ketua panitia halal bihalal
Mochamad Iqbal
 
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkanPidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkanOperator Warnet Vast Raha
 
Pendidikan Menurut Alkitab
Pendidikan Menurut Alkitab Pendidikan Menurut Alkitab
Pendidikan Menurut Alkitab
Sabam Sitinjak
 
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
Herry Rachmat Safi'i
 

What's hot (20)

Surat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubesSurat peminjaman tempat mubes
Surat peminjaman tempat mubes
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIIIRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
 
Undangan Penceramah Revisi.docx
Undangan Penceramah Revisi.docxUndangan Penceramah Revisi.docx
Undangan Penceramah Revisi.docx
 
Absen mahasiswa ppl
Absen mahasiswa pplAbsen mahasiswa ppl
Absen mahasiswa ppl
 
Sejarah gereja methodist indonesia
Sejarah gereja methodist indonesiaSejarah gereja methodist indonesia
Sejarah gereja methodist indonesia
 
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA BESAR BIRRA.docx
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA  BESAR BIRRA.docxSUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA  BESAR BIRRA.docx
SUSUNAN PANITIA PERAYAAN NATAL KELUARGA BESAR BIRRA.docx
 
Tata Perayaan Ekaristi
Tata Perayaan EkaristiTata Perayaan Ekaristi
Tata Perayaan Ekaristi
 
Liturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesiLiturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesi
 
Lagu lagu sekami
Lagu lagu sekamiLagu lagu sekami
Lagu lagu sekami
 
Surat undangan perpisahan kelas xii
Surat undangan perpisahan kelas xiiSurat undangan perpisahan kelas xii
Surat undangan perpisahan kelas xii
 
Contoh Susunan Panitia
Contoh Susunan PanitiaContoh Susunan Panitia
Contoh Susunan Panitia
 
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docxTATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
TATA TERTIB ACARA PERAYAAN NATAL.docx
 
Katolik_Misa Arwah
Katolik_Misa ArwahKatolik_Misa Arwah
Katolik_Misa Arwah
 
HIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAANHIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAAN
 
Ppt 3 gereja
Ppt 3   gerejaPpt 3   gereja
Ppt 3 gereja
 
Materi retret 1
Materi retret 1Materi retret 1
Materi retret 1
 
Sambutan ketua panitia halal bihalal
Sambutan ketua panitia halal bihalalSambutan ketua panitia halal bihalal
Sambutan ketua panitia halal bihalal
 
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkanPidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
 
Pendidikan Menurut Alkitab
Pendidikan Menurut Alkitab Pendidikan Menurut Alkitab
Pendidikan Menurut Alkitab
 
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
 

Similar to KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)

Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anakKisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Freekidstories
 
Holy week (malayo)
Holy week (malayo)Holy week (malayo)
Holy week (malayo)
Martin M Flynn
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of johnWorldBibles
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of johnEternalWord
 
Yesus tidak mati
Yesus tidak matiYesus tidak mati
Yesus tidak mati
henry jaya teddy
 
Pertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaPertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaCharlie Tanara
 
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
karangpanas
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
FreeChildrenStories
 
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulusApakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
henry jaya teddy
 
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docxKISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
PAULUSNAHAR
 
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULAPERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
gmahkjerusalem
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
FreeChildrenStories
 
Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)
Martin M Flynn
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahui
henry jaya teddy
 
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
BonggasLT
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
David Syahputra
 
Mitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesatMitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesat
henry jaya teddy
 
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristusNunuk Joko Nugroho
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anakKehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anak
FreeChildrenStories
 
God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3
SIB Central City
 

Similar to KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA) (20)

Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anakKisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
 
Holy week (malayo)
Holy week (malayo)Holy week (malayo)
Holy week (malayo)
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of john
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of john
 
Yesus tidak mati
Yesus tidak matiYesus tidak mati
Yesus tidak mati
 
Pertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaPertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnya
 
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
 
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulusApakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
Apakah saudara sudah tahu 34 yesuspaulus
 
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docxKISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
KISAH SENGSARA JUMAAT AGUNG.docx
 
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULAPERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
PERTENTANGAN BESAR DAN GEREJA MULA-MULA
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
 
Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahui
 
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
Thn yesus pembaharu 16 sept 2020
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan iii 2018
 
Mitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesatMitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesat
 
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus
10 alasan utuk percaya kebangkitan kristus
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anakKehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anak
 
God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3
 

More from Benedictus Ajix ajix

Present continuous tense jhs
Present continuous tense jhsPresent continuous tense jhs
Present continuous tense jhs
Benedictus Ajix ajix
 
Agree Disagree and Imperative Sentence
Agree Disagree and Imperative SentenceAgree Disagree and Imperative Sentence
Agree Disagree and Imperative Sentence
Benedictus Ajix ajix
 
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And MonthsMateri Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
Benedictus Ajix ajix
 
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
Benedictus Ajix ajix
 
Certainty and uncertainty 210820 pdf
Certainty and uncertainty 210820 pdfCertainty and uncertainty 210820 pdf
Certainty and uncertainty 210820 pdf
Benedictus Ajix ajix
 
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
Benedictus Ajix ajix
 
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
Benedictus Ajix ajix
 
Upacara Malam Vigili
Upacara Malam VigiliUpacara Malam Vigili
Upacara Malam Vigili
Benedictus Ajix ajix
 
Telling Times ppt
Telling Times pptTelling Times ppt
Telling Times ppt
Benedictus Ajix ajix
 
Questions about Recount Text
Questions about Recount TextQuestions about Recount Text
Questions about Recount Text
Benedictus Ajix ajix
 
Soal latihan try out
Soal latihan try outSoal latihan try out
Soal latihan try out
Benedictus Ajix ajix
 
Soal Narrative Text and Translation
Soal Narrative Text and TranslationSoal Narrative Text and Translation
Soal Narrative Text and Translation
Benedictus Ajix ajix
 
Amazing grace1
Amazing grace1Amazing grace1
Amazing grace1
Benedictus Ajix ajix
 
Amazing grace1
Amazing grace1Amazing grace1
Amazing grace1
Benedictus Ajix ajix
 
Soal Bahasa Inggris Genap VIII
Soal Bahasa Inggris Genap VIIISoal Bahasa Inggris Genap VIII
Soal Bahasa Inggris Genap VIII
Benedictus Ajix ajix
 
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009 2010
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009   2010Soal bahasa inggris viii semester genap 2009   2010
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009 2010
Benedictus Ajix ajix
 
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009 2010
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009   2010Soal bahasa inggris vii semester genap 2009   2010
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009 2010
Benedictus Ajix ajix
 
Teks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan SuciTeks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan Suci
Benedictus Ajix ajix
 
Teks Vigili
Teks VigiliTeks Vigili
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
Benedictus Ajix ajix
 

More from Benedictus Ajix ajix (20)

Present continuous tense jhs
Present continuous tense jhsPresent continuous tense jhs
Present continuous tense jhs
 
Agree Disagree and Imperative Sentence
Agree Disagree and Imperative SentenceAgree Disagree and Imperative Sentence
Agree Disagree and Imperative Sentence
 
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And MonthsMateri Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
Materi Pelajaran 4 Possessive & Days And Months
 
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
Materi To Be (Is, Am, Are) and (Have/ Has)
 
Certainty and uncertainty 210820 pdf
Certainty and uncertainty 210820 pdfCertainty and uncertainty 210820 pdf
Certainty and uncertainty 210820 pdf
 
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
MATERI KELAS IX.1 (SHORT FUNCTIONAL TEXT)
 
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
ENGLISH MATERY VII (GREETING AND LEAVE TAKING)
 
Upacara Malam Vigili
Upacara Malam VigiliUpacara Malam Vigili
Upacara Malam Vigili
 
Telling Times ppt
Telling Times pptTelling Times ppt
Telling Times ppt
 
Questions about Recount Text
Questions about Recount TextQuestions about Recount Text
Questions about Recount Text
 
Soal latihan try out
Soal latihan try outSoal latihan try out
Soal latihan try out
 
Soal Narrative Text and Translation
Soal Narrative Text and TranslationSoal Narrative Text and Translation
Soal Narrative Text and Translation
 
Amazing grace1
Amazing grace1Amazing grace1
Amazing grace1
 
Amazing grace1
Amazing grace1Amazing grace1
Amazing grace1
 
Soal Bahasa Inggris Genap VIII
Soal Bahasa Inggris Genap VIIISoal Bahasa Inggris Genap VIII
Soal Bahasa Inggris Genap VIII
 
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009 2010
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009   2010Soal bahasa inggris viii semester genap 2009   2010
Soal bahasa inggris viii semester genap 2009 2010
 
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009 2010
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009   2010Soal bahasa inggris vii semester genap 2009   2010
Soal bahasa inggris vii semester genap 2009 2010
 
Teks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan SuciTeks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan Suci
 
Teks Vigili
Teks VigiliTeks Vigili
Teks Vigili
 
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
Soal Mid Sem Genap Kelas VIII 2016 2017
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
JokoPramono34
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 

KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)

  • 1. GEREJA KATOLIK PAROKI KATEDRAL SANTA GEMMA GALGANI JL. A. YANI NO. 74 KETAPANG 78813 Kalimantan Barat Telp. (0534) 32769 Fax 0534 32769, Email : st_gemmagalgani@yahoo.co.id Nomor HP : sekretariat 081291387900 Saudara-saudara terkasih, Untuk mengenang Tuhan Yesus, pada hari ini kita akan mendengarkan kisah sengsara Tuhan kita Yesus Kristus menurut Injil Lukas. Umat dimohon duduk dan mendengarkan dengan khidmad. Kisah Sengsara Tuhan Yesus Kristus Menurut Lukas: (22:14-23:56) Berikut ceritanya: N : Narator † : Yesus (diperankan oleh seorang Imam/ Diakon) : Mohon untuk konfirmasi dengan Imam yang memimpin misa hari tersebut. PP : Pontius Pilatus Pe : Petrus Rs : Para Rasul/Murid Im : Imam Agung R : Wakil Rakyat W : Wanita SO : Semua Orang N : Inilah kisah sengsara Tuhan kita Yesus Kristus menurut Injil Lukas : Lukas 22:14-23:56 N. Ketika tiba saat perjamuan Paskah, Yesus duduk makan bersama-sama dengan rasul-rasul-Nya. Kata-Nya kepada mereka, †. “Aku sangat rindu makan Paskah ini bersama-sama dengan kamu, sebelum Aku menderita. Sebab Aku berkata kepadamu: Aku tidak akan memakannya lagi sampai perjamuan ini digenapkan dalam Kerajaan Allah.” N. Kemudian Yesus mengambil sebuah cawan, mengucap syukur, lalu berkata, †. “Ambillah ini dan bagikanlah di antara kamu! Sebab Aku berkata kepadamu: Mulai sekarang ini Aku tidak akan minum lagi hasil pokok anggur sampai Kerajaan Allah telah datang.” N. Lalu Yesus mengambil roti, mengucap syukur, memecah-mecahnya dan memberikannya kepada mereka, seraya berkata, †. “Inilah Tubuh-Ku yang diserahkan bagi kamu; perbuatlah ini untuk mengenangkan Daku.” N. Demikian juga dibuat-Nya dengan cawan sesudah makan; Ia berkata, †. “Cawan ini adalah perjanjian baru oleh darah-Ku, yang ditumpahkan bagi kamu. Tetapi, lihat, tangan orang yang menyerahkan Aku ada bersama Aku di meja ini. Sebab Anak Manusia memang akan pergi seperti yang telah ditetapkan, akan tetapi celakalah orang yang olehnya Ia diserahkan!” 1
  • 2. N. Lalu mulailah mereka mempersoalkan siapa di antara mereka yang akan berbuat demikian. Lalu terjadilah juga pertengkaran di antara murid-murid Yesus tentang siapa yang dapat dianggap terbesar di antara mereka. Yesus berkata kepada mereka, †. “Raja-raja para bangsa memerintah rakyatnya, dan orang-orang yang menjalankan kuasa atas mereka disebut ‘pelindung’. Tetapi janganlah demikian di antara kamu; yang terbesar di antara kamu hendaklah menjadi sebagai yang paling muda, dan yang pemimpin menjadi pelayan. Sebab siapakah yang lebih besar: yang duduk makan atau yang melayani? Bukankah dia yang duduk makan? Tetapi Aku ada di tengah-tengah kamu sebagai pelayan. Kamulah yang tetap tinggal bersama-sama Aku dalam segala pencobaan yang Aku alami. Maka Aku menentukan hak-hak Kerajaan bagi kamu, sama seperti Bapa-Ku menentukannya bagi-Ku. Kamu akan makan dan minum semeja dengan Aku di dalam Kerajaan-Ku, dan kamu akan duduk di atas takhta untuk menghakimi kedua belas suku Israel.” N. Kemudian Yesus berkata kepada Petrus, †. “Simon, Simon, lihat Iblis telah menuntut untuk menampi kamu seperti gandum. Tetapi Aku telah berdoa untuk engkau, supaya imanmu jangan gugur. Dan jikalau engkau sudah insaf, kuatkanlah saudara-saudaramu.” N. Jawab Petrus, Pe. “Tuhan, aku bersedia masuk penjara dan mati bersama-sama dengan Engkau!” N. Tetapi Yesus berkata, †. “Aku berkata kepadamu, Petrus, hari ini ayam tidak akan berkokok, sebelum engkau tiga kali menyangkal Aku.” N. Lalu Yesus berkata kepada semua rasul, †. “Ketika Aku mengutus kamu dengan tidak membawa pundi-pundi, bekal dan kasut, adakah kamu kekurangan apa-apa?” N. Jawab mereka, Rs. “Suatu pun tidak!” N. Kata-Nya kepada mereka, †. “Tetapi sekarang ini, siapa yang mempunyai pundi-pundi, hendaklah ia membawanya; demikian juga yang mempunyai bekal, dan siapa yang tidak mempunyainya, hendaklah ia menjual jubahnya dan membeli pedang. Sebab Aku berkata kepada kamu, bahwa nas Kitab Suci ini harus digenapi pada-Ku: Ia akan terhitung di antara pemberontak-pemberontak. Sebab apa yang tertulis tentang Aku sedang digenapi.” N. Kata mereka, Rs. “Tuhan, ini ada dua pedang.” N. Jawab-Nya, †. “Sudah cukup!” 2
  • 3. N. Lalu pergilah Yesus ke luar kota, dan sebagaimana biasa Ia menuju Bukit Zaitun. Murid-murid- Nya juga mengikuti Dia. Setelah tiba di tempat itu Ia berkata kepada mereka. †. “Berdoalah supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan.” N. Kemudian Yesus menjauhkan diri dari mereka kira-kira sepelempar batu jaraknya. Di sana Ia berlutut dan berdoa, kata-Nya. †. “Ya Bapa-Ku, jikalau Engkau mau, ambillah cawan ini dari pada-Ku. Tetapi bukanlah kehendak-Ku, melainkan kehendak-Mulah yang hendaknya terjadi.” N. Maka seorang malaikat dari langit menampakkan diri untuk memberi kekuatan kepada-Nya. Yesus sangat ketakutan, dan makin bersungguh-sungguh berdoa. Peluh-Nya menjadi seperti titik- titik darah yang bertetesan di tanah. Lalu Ia bangkit dari doa-Nya dan kembali kepada murid- murid-Nya. Tetapi Ia mendapati mereka sedang tidur karena dukacita. Kata-Nya kepada mereka, †. “Mengapa kamu tidur? Bangunlah dan berdoalah, supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan.” N. Waktu Yesus masih berbicara, datanglah serombongan orang, sedang murid-Nya yang bernama Yudas mendekati Dia untuk mencium-Nya. Maka kata Yesus kepadanya, †. “Hai Yudas, engkau menyerahkan Anak Manusia dengan ciuman?” N. Ketika mereka, yang bersama-sama dengan Yesus, melihat apa yang akan terjadi, berkatalah mereka, Rs. “Tuhan, mestikah kami menyerang mereka dengan pedang?” N. Dan seorang dari mereka menyerang hamba Imam Agung, sehingga putuslah telinga kanannya. Tetapi Yesus berkata, †. “Sudahlah!” N. Lalu Yesus menjamah telinga orang itu dan menyembuhkannya. N. Maka Yesus berkata kepada imam-imam kepala dan para kepala pengawal bait Allah serta tua- tua yang datang untuk menangkap Dia, kata-Nya, †. “Sangkamu Aku ini penyamun, maka kamu datang lengkap dengan pedang dan pentung? Padahal tiap- tiap hari Aku ada di tengah-tengah kamu di dalam bait Allah, dan kamu tidak menangkap Aku. Tapi inilah saatmu, dan inilah kuasa kegelapan itu!” N. Lalu Yesus ditangkap dan dibawa dari tempat itu. Ia digiring ke rumah Imam Agung. Dan Petrus mengikuti dari jauh. Di tengah-tengah halaman rumah itu orang memasang api, dan mereka duduk mengelilinginya. Petrus juga duduk di tengah-tengah mereka. Seorang hamba perempuan melihat dia duduk dekat api; ia mengamat-amati Petrus, lalu berkata, W. “Orang ini juga bersama-sama dengan Yesus!” N. Tetapi Petrus menyangkal, katanya, Pe. “Bukan, aku tidak mengenal Dia!” N. Tidak berapa lama kemudian seorang lain melihat dia lalu berkata, R. “Engkau juga seorang dari mereka!” 3
  • 4. N. Tetapi Petrus berkata, Pe. “Bukan, aku bukan seorang dari mereka!” N. Dan kira-kira sejam kemudian seorang lain lagi berkata dengan tegas, R. “sungguh, orang ini juga bersama-sama dengan Yesus, sebab ia juga orang Galilea.” N. Tetapi Petrus berkata, Pe. “Bukan, aku tidak tahu apa yang engkau katakan.” N. Seketika itu juga, sementara Petrus berkata, berkokoklah ayam. Lalu berpalinglah Tuhan memandang Petrus. Maka teringatlah Petrus bahwa Tuhan telah berkata kepadanya, “Sebelum ayam berkokok pada hari ini, engkau telah tiga kali menyangkal Aku.” Lalu Petrus pergi ke luar dan menangis dengan sedih. Sementara itu Yesus diolok-olok dan dipukuli oleh orang-orang yang menahan-Nya. Mereka menutupi muka Yesus dan bertanya, R. “Coba katakan, siapa yang memukul Engkau?” N. Dan banyak lagi hujat yang mereka ucapkan kepada-Nya. Setelah hari siang, berkumpullah sidang para tua-tua Bangsa Yahudi, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat. Lalu mereka menghadapkan Yesus ke Mahkamah Agama mereka, katanya, Im. “Jikalau Engkau adalah Mesias, katakanlah kepada kami.” N. Jawab Yesus, †. “Sekalipun Aku mengatakan kepadamu, kamu toh tidak percaya! Dan sekalipun Aku bertanya sesuatu kepadamu, kamu toh tidak akan menjawab. Mulai sekarang Anak Manusia sudah duduk di sebelah kanan Allah Yang Mahakuasa.” N. Kata mereka semua, SO. “Kalau begitu, Engkau ini Anak Allah?” N. Jawab Yesus, †. “Kamu sendiri mengatakan bahwa Akulah Anak Allah.” N. Lalu kata mereka, SO. “Untuk apa kita perlu kesaksian lagi? Kita telah mendengarnya dari mulut-Nya sendiri!” N. Lalu bangkitlah seluruh sidang itu, dan Yesus dibawa menghadap Pilatus. Di situ mereka mulai menuduh Dia, katanya, SO. “Telah kedapatan oleh kami, bahwa orang ini menyesatkan bangsa kami; Ia melarang orang membayar pajak kepada kaisar, dan tentang diri-Nya Ia mengatakan, bahwa Ia adalah Kristus, yaitu Raja.” N. Pilatus bertanya kepada Yesus, PP. “Benarkah Engkau raja orang Yahudi?” N. Jawab Yesus, 4
  • 5. †. “Engkau sendiri mengatakannya.” N. Kata Pilatus kepada imam-imam kepala dan seluruh orang banyak itu, PP. “Aku tidak menemukan kesalahan apa pun pada orang ini.” N. Tetapi mereka makin kuat mendesak, katanya, SO. “Ia menghasut rakyat dengan ajaran-Nya di seluruh Yudea! Ia mulai di Galilea, dan kini sudah sampai di sini!” N. Ketika Pilatus mendengar itu, ia bertanya, apakah Yesus itu seorang Galilea. Dan ketika tahu bahwa Yesus seorang dari wilayah Herodes, Pilatus mengirim Dia menghadap Herodes, yang pada waktu itu ada juga di Yerusalem. Ketika melihat Yesus, Herodes sangat girang. Sudah lama ia ingin melihat Yesus, karena ia sering mendengar tentang Dia; lagi pula ia berharap dapat melihat bagaimana Yesus mengadakan suatu tanda. Ia mengajukan banyak pertanyaan kepada Yesus, tetapi Yesus tidak memberi jawab apa pun. Sementara itu imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat maju ke depan, dan melontarkan tuduhan-tuduhan yang berat kepada Yesus. Maka mulailah Herodes dan pasukannya menista serta mengolok-olok Yesus. Ia mengenakan jubah kebesaran kepada Yesus, lalu mengirim Dia kembali kepada Pilatus. Dan pada hari itu juga bersahabatlah Herodes dan Pilatus, yang sebelumnya bermusuhan. Lalu Pilatus mengumpulkan imam-imam kepala serta rakyat, dan berkata kepada mereka, PP. “Kamu telah membawa orang ini kepadaku sebagai seorang yang menyesatkan rakyat. Kamu lihat sendiri bahwa aku telah memeriksanya, dan dari kesalahan-kesalahan yang kamu tuduhkan kepada-Nya tidak ada yang kudapati pada-Nya. Herodes pun tidak menemukan kesalahan pada-Nya, sehingga ia mengirimkan Dia kembali kepada kami. Sesungguhnya tidak ada suatu apa pun yang dilakukan-Nya yang setimpal dengan hukuman mati. Jadi aku akan menghajar Dia, lalu melepaskan-Nya. (Sebab Pilatus wajib melepaskan seorang tahanan bagi rakyat pada hari raya itu). N. Tetapi mereka berteriak bersama-sama, SO. “Enyahkanlah Dia, lepaskanlah Barabas bagi kami!” N. Barabas ini dimasukkan ke dalam penjara berhubung dengan suatu pemberontakan yang telah terjadi di dalam kota dan karena pembunuhan. Sekali lagi Pilatus berbicara dengan suara keras kepada mereka, karena ia ingin melepaskan Yesus. Tetapi mereka berteriak membalasnya, SO. “Salibkanlah Dia! Salibkanlah Dia!” N. Kata Pilatus untuk ketiga kalinya kepada mereka, PP. “Kejahatan apa yang sebenarnya telah dilakukan orang ini? Tidak ada suatu kesalahan pun yang kudapati pada-Nya, yang setimpal dengan hukuman mati. Jadi Aku akan menghajar Dia, lalu melepaskan- Nya.” N. Tetapi dengan berteriak mereka mendesak dan menuntut, supaya Yesus disalibkan. Akhirnya mereka menang dengan teriakan mereka. Lalu Pilatus memutuskan, supaya tuntutan mereka dikabulkan. Jadi Pilatus melepaskan Barabas yang dimasukkan ke dalam penjara karena pemberontakan dan pembunuhan itu sesuai dengan tuntutan mereka. Ketika membawa Yesus untuk disalibkan, para serdadu menahan seorang yang bernama Simon dari Kirene, yang baru datang dari luar kota, lalu meletakkan salib Yesus di atas bahunya, supaya ia memikul sambil mengikuti Yesus. Sejumlah besar orang mengikuti Yesus; di antaranya banyak perempuan yang menangisi dan meratapi Dia. Yesus berpaling kepada mereka dan berkata, 5
  • 6. †. “Hai putri-putri Yerusalem, janganlah kamu menangisi Aku, melainkan tangisilah dirimu sendiri dan anak-anakmu! Sebab lihat, akan tiba masanya orang berkata: Berbahagialah perempuan mandul, berbahagialah perempuan yang rahimnya tidak pernah melahirkan dan yang tidak pernah menyusui. Maka orang akan mulai berkata kepada gunung-gunung: Runtuhlah menimpa kami! Dan kepada bukit- bukit: Timbunlah kami! Sebab jikalau orang berbuat demikian terhadap kayu hidup, apakah yang akan terjadi dengan kayu kering?” N. Bersama Yesus digiring juga dua orang lain, yaitu dua penjahat untuk dihukum mati bersama- sama dengan Dia. Ketika mereka sampai di tempat yang bernama Tengkorak, mereka menyalibkan Yesus di situ. Kecuali Yesus, disalibkan juga kedua orang penjahat itu, yang seorang di sebelah kanan, yang lain di sebelah kiri-Nya. Ketika bergantung di salib, Yesus berkata, †. “Ya Bapa, ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat.” N. Dan mereka membuang undi untuk membagi pakaian Yesus. Orang banyak berdiri di situ dan melihat semuanya. Pemimpin-pemimpin mengejek Yesus, katanya, R. “Orang lain Ia selamatkan, biarlah sekarang Ia menyelamatkan diri-Nya sendiri, jika Ia benar-benar Mesias, orang yang dipilih Allah.” N. Juga prajurit-prajurit mengolok-olok Dia; mereka mengunjukkan anggur asam kepada-Nya dan berkata, S. “Jika Engkau raja orang Yahudi, selamatkanlah diri-Mu!” N. Ada juga tulisan di atas kepala-Nya: Inilah Raja orang Yahudi. Salah seorang dari penjahat yang digantung itu menghujat Yesus, katanya, R. “Bukankah Engkau Kristus? Selamatkanlah diri-Mu dan kami!” N. Tetapi penjahat yang seorang lagi menegur dia, katanya, R. “Tidakkah engkau takut, juga tidak kepada Allah? Padahal engkau menerima hukuman yang sama! Kita memang selayaknya dihukum, sebab kita menerima balasan yang setimpal dengan perbuatan kita, tetapi orang ini tidak berbuat sesuatu yang salah.” N. Lalu ia berkata kepada Yesus, R. “Yesus, ingatlah akan aku, apabila Engkau datang sebagai Raja.” N. Kata Yesus kepadanya, †. “Aku berkata kepadamu, sesungguhnya pada hari ini juga engkau akan ada bersama-sama Aku di dalam Firdaus.” N. Ketika itu kira-kira pukul dua belas. Kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga, sebab matahari tidak bersinar. Ketika itu tabir Bait Suci terbelah dua. Lalu Yesus berseru dengan suara nyaring, †. “Ya Bapa, ke dalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku.” N. Dan sesudah berkata demikian, Yesus menyerahkan nyawa-Nya. (Semua hening sejenak mengenangkan wafat Tuhan, sambil berlutut) 6
  • 7. <<Narrator mengajak umat untuk berlutut>> N. Ketika kepala pasukan melihat apa yang terjadi, ia memuliakan Allah, katanya, S. “Sungguh, orang ini adalah orang besar!” N. Di situ berkerumun pula orang banyak yang datang untuk menyaksikan seluruh peristiwa itu. Sesudah melihat apa yang terjadi itu, pulanglah mereka sambil memukul-mukul diri. Semua orang yang mengenal Yesus dari dekat, termasuk perempuan-perempuan yang mengikuti Dia dari Galilea, berdiri jauh-jauh dan melihat semua itu. Waktu itu ada seorang yang bernama Yusuf. Ia anggota Majelis Agung, dan seorang yang baik lagi benar. Ia tidak setuju dengan putusan dan tindakan Majelis itu. Ia berasal dari Arimatea, sebuah kota Yahudi, dan ia menanti-nantikan Kerajaan Allah. Ia pergi menghadap Pilatus dan meminta jenazah Yesus. Dan sesudah menurunkan jenazah itu, ia mengafaninya dengan kain lenan, lalu membaringkannya di dalam kubur yang digali di dalam bukit batu, di mana belum pernah dibaringkan satu jenazah pun. Hari itu adalah hari persiapan, dan Sabat hampir mulai. Perempuan-perempuan yang datang bersama Yesus dari Galilea ikut serta dan melihat kubur itu; juga mereka melihat bagaimana jenazah Yesus dibaringkan. Setelah pulang, mereka menyediakan rempah-rempah dan minyak mur. Dan pada hari Sabat mereka beristirahat menurut hukum Taurat. Demikianlah Injil Tuhan U. Terpujilah Kristus 7
  • 8. KISAH SENGSARA TUHAN KITA YESUS KRISTUS MENURUT LUKAS 22:14-23:56 PAROKI KATEDRAL SANTA GEMMA GALGANI JL. A. YANI NO. 74 KETAPANG 78813 Kalimantan Barat Telp. (0534) 32769 Fax 0534 32769, Email : st_gemmagalgani@yahoo.co.id Nomor HP : sekretariat 081291387900 KETAPANG MINGGU, 14 APRIL 2019