SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Nama : Naomi Christabel Nauli
Kelas : 9F/27
Mata pelajaran Ipa
Listrik
Dinamis
Listrik dinamis adalah listrik yang bisa
bergerak. Listrik dinamis terjadi karena
ada arus listrik searah dan arus listrik
bolak-balik
Arus listrik ( Electrical Current)
adalah muatas listrik yang mengalir
melalui media konduktor dalam tiap
satuan waktu
Arus listrik disimbolkan dengan
huruf I dan satuannya Ampere
Dengan rumus : I = Q/t
Ket.
I = kuat arus (A)
Q = hambatan (Ω)
T = waktu ( s )
Listrik Dinamis
Arus Listrik
Rumus
Beda potesial
Beda potensial adalah
perbedaan jumlah elektron yang
berada dalam suatu arus listrik
Arah aliran elektron yang
bergerak dari potensial rendah
ke potensial tinggi
Arah aliran elektron
Arah aliran listrik
Arus listrik mengalir dari potensial
tinggi ke rendah dari kutub positif
(+) ke kutub negatif (-)
Listrik arus searah adalah banyaknya muatan
yang melewati penghantar listrik pada periode
waktu tertentu
Jika arus listrik mengalir searah disebut listrik
arus searah / Direct Current ( DC )
Jika arus listrik mengalir bolak balik disebu t
listrik arus bolak balik / Alternating Current (AC)
Listrik Arus Searah
Hukum Ohm
Faktor yang menentukan besar hambatan
listrik pada resistor :
● Jenis bahan yang digunakan
● Panjang hambatan (L)
● Luas penampang resistor (A)
“ Semakin lebar resistornya, semakin mudah
arus lewat hingga hambatannya berkurang”
Rumus : R = ρ x L / A
R = hambatan
p = Resistivitas
L = panjang hambatan
A = luas penampang
Hukum Ohm adalah suatu pernyataan bahwa besar
arus listrik yang mengalir melalui sebuah penghantar
selalu berbanding lurus dengan tegangan yang
diterapkan kepadanya.
I = V/R
I = arus R = Hambatan
V = tegangan
“Semakin besar hambatannya, semakin kecil arus
yang keluar dari resistornya.”
Alat ukur listrik digunakan untuk mengukur besaran-besaran
yang terkait dengan kelistrikan.
● Amperemeter digunakan untuk mengukur kuat arus dan
dipasang secara seri.
● Voltmeter digunakan untuk mengukur tegangan dan
dipasang secara paralel.
Alat ukur listrik
Hukum Kirchhoff adalah dua
persamaan yang berhubungan
dengan arus dan beda potensial
(umumnya dikenal dengan
tegangan) dalam rangkaian listrik.
hukum percabangan yang membahas
tentang kekekalan muatan. Hukum ini
menyatakan bahwa jumlah arus listrik
yang masuk melewati suatu titik
percabangan dalam rangkaian listrik
tertentu sama dengan jumlah arus
yang keluar melalui titik percabangan
tersebut.
Hukum
kirchoff
Hukum 1
kirchoff
Hukum kirchoff & hukum 1 kirchoff
• Gaya gerak listrik (ggl) adalah tegangan pada sumber tegangan pada saat tidak memiliki arus.
• Tegangan jepit (tegangan listrik) adalah tegangan pada sumber tegangan pada saat memiliki arus Hubungan
ggl dan tegangan jepit dapat dirumuskan:
• Arus listrik dapat dihitung dengan GGL
• Rangkaian tegangan listrik dapat juga disusun menjadi dua susunan, yaitu rangkaian seri dan rangkaian
parallel.
Gaya gerak listrik & tegangan jepit
Terima Kasih

More Related Content

Similar to IPA Listrik Dinamis, Arus, Hukum Ohm & Alat Ukur

arus listrik dan hukum ohm.pptx
arus listrik dan hukum ohm.pptxarus listrik dan hukum ohm.pptx
arus listrik dan hukum ohm.pptxLanzaKipli
 
A1 Listrik Dinamis Ghalib
A1 Listrik Dinamis GhalibA1 Listrik Dinamis Ghalib
A1 Listrik Dinamis Ghalibruy pudjo
 
MATERI ARUS AC BOLAK BALIK
MATERI ARUS AC BOLAK BALIKMATERI ARUS AC BOLAK BALIK
MATERI ARUS AC BOLAK BALIKAli Must Can
 
A2 Arus Listrik Ray
A2 Arus Listrik RayA2 Arus Listrik Ray
A2 Arus Listrik Rayruy pudjo
 
dasar-dasar-kelistrikan.ppt
dasar-dasar-kelistrikan.pptdasar-dasar-kelistrikan.ppt
dasar-dasar-kelistrikan.pptrhamset
 
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptx
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptxRANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptx
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptxAuliaAgisnaRahmatika
 
Kamis indra samsudin fis xii mipa
Kamis indra samsudin fis xii mipaKamis indra samsudin fis xii mipa
Kamis indra samsudin fis xii mipaRiyanAdita
 
Listrik dinamis
Listrik dinamisListrik dinamis
Listrik dinamisResti3
 
arus-listrik.ppt
arus-listrik.pptarus-listrik.ppt
arus-listrik.pptSitiMuar1
 
Pendahuluan Pengantar Teknik Elektro
Pendahuluan Pengantar Teknik ElektroPendahuluan Pengantar Teknik Elektro
Pendahuluan Pengantar Teknik ElektroOlnes Yosefa
 
Kelompok 8 kelistrikan
Kelompok 8 kelistrikanKelompok 8 kelistrikan
Kelompok 8 kelistrikanNanda Reda
 
Dasar pemahaman listrik ayup 1
Dasar pemahaman listrik ayup 1Dasar pemahaman listrik ayup 1
Dasar pemahaman listrik ayup 1Najla Zahira
 

Similar to IPA Listrik Dinamis, Arus, Hukum Ohm & Alat Ukur (20)

arus listrik dan hukum ohm.pptx
arus listrik dan hukum ohm.pptxarus listrik dan hukum ohm.pptx
arus listrik dan hukum ohm.pptx
 
A1 Listrik Dinamis Ghalib
A1 Listrik Dinamis GhalibA1 Listrik Dinamis Ghalib
A1 Listrik Dinamis Ghalib
 
Listrik dinamis
Listrik dinamisListrik dinamis
Listrik dinamis
 
Hukum - hukum rangkaian elekronika
Hukum - hukum rangkaian elekronikaHukum - hukum rangkaian elekronika
Hukum - hukum rangkaian elekronika
 
MATERI ARUS AC BOLAK BALIK
MATERI ARUS AC BOLAK BALIKMATERI ARUS AC BOLAK BALIK
MATERI ARUS AC BOLAK BALIK
 
A2 Arus Listrik Ray
A2 Arus Listrik RayA2 Arus Listrik Ray
A2 Arus Listrik Ray
 
Final efp (repaired)
Final efp (repaired)Final efp (repaired)
Final efp (repaired)
 
Fisika dasar i
Fisika dasar iFisika dasar i
Fisika dasar i
 
dasar-dasar-kelistrikan.ppt
dasar-dasar-kelistrikan.pptdasar-dasar-kelistrikan.ppt
dasar-dasar-kelistrikan.ppt
 
listrik dinamis sma
listrik dinamis smalistrik dinamis sma
listrik dinamis sma
 
Fundamental of el listrik dasar ruri
Fundamental of el listrik dasar ruriFundamental of el listrik dasar ruri
Fundamental of el listrik dasar ruri
 
Modul ardyanto
Modul ardyantoModul ardyanto
Modul ardyanto
 
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptx
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptxRANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptx
RANGKAIAN_SEARAH_FISIKA_KLS12_K13_pptx.pptx
 
Kamis indra samsudin fis xii mipa
Kamis indra samsudin fis xii mipaKamis indra samsudin fis xii mipa
Kamis indra samsudin fis xii mipa
 
Listrik dinamis
Listrik dinamisListrik dinamis
Listrik dinamis
 
Listrik
ListrikListrik
Listrik
 
arus-listrik.ppt
arus-listrik.pptarus-listrik.ppt
arus-listrik.ppt
 
Pendahuluan Pengantar Teknik Elektro
Pendahuluan Pengantar Teknik ElektroPendahuluan Pengantar Teknik Elektro
Pendahuluan Pengantar Teknik Elektro
 
Kelompok 8 kelistrikan
Kelompok 8 kelistrikanKelompok 8 kelistrikan
Kelompok 8 kelistrikan
 
Dasar pemahaman listrik ayup 1
Dasar pemahaman listrik ayup 1Dasar pemahaman listrik ayup 1
Dasar pemahaman listrik ayup 1
 

Recently uploaded

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 

Recently uploaded (20)

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 

IPA Listrik Dinamis, Arus, Hukum Ohm & Alat Ukur

  • 1. Nama : Naomi Christabel Nauli Kelas : 9F/27 Mata pelajaran Ipa Listrik Dinamis
  • 2. Listrik dinamis adalah listrik yang bisa bergerak. Listrik dinamis terjadi karena ada arus listrik searah dan arus listrik bolak-balik Arus listrik ( Electrical Current) adalah muatas listrik yang mengalir melalui media konduktor dalam tiap satuan waktu Arus listrik disimbolkan dengan huruf I dan satuannya Ampere Dengan rumus : I = Q/t Ket. I = kuat arus (A) Q = hambatan (Ω) T = waktu ( s ) Listrik Dinamis Arus Listrik Rumus
  • 3. Beda potesial Beda potensial adalah perbedaan jumlah elektron yang berada dalam suatu arus listrik Arah aliran elektron yang bergerak dari potensial rendah ke potensial tinggi Arah aliran elektron Arah aliran listrik Arus listrik mengalir dari potensial tinggi ke rendah dari kutub positif (+) ke kutub negatif (-)
  • 4. Listrik arus searah adalah banyaknya muatan yang melewati penghantar listrik pada periode waktu tertentu Jika arus listrik mengalir searah disebut listrik arus searah / Direct Current ( DC ) Jika arus listrik mengalir bolak balik disebu t listrik arus bolak balik / Alternating Current (AC) Listrik Arus Searah
  • 5. Hukum Ohm Faktor yang menentukan besar hambatan listrik pada resistor : ● Jenis bahan yang digunakan ● Panjang hambatan (L) ● Luas penampang resistor (A) “ Semakin lebar resistornya, semakin mudah arus lewat hingga hambatannya berkurang” Rumus : R = ρ x L / A R = hambatan p = Resistivitas L = panjang hambatan A = luas penampang Hukum Ohm adalah suatu pernyataan bahwa besar arus listrik yang mengalir melalui sebuah penghantar selalu berbanding lurus dengan tegangan yang diterapkan kepadanya. I = V/R I = arus R = Hambatan V = tegangan “Semakin besar hambatannya, semakin kecil arus yang keluar dari resistornya.”
  • 6. Alat ukur listrik digunakan untuk mengukur besaran-besaran yang terkait dengan kelistrikan. ● Amperemeter digunakan untuk mengukur kuat arus dan dipasang secara seri. ● Voltmeter digunakan untuk mengukur tegangan dan dipasang secara paralel. Alat ukur listrik
  • 7. Hukum Kirchhoff adalah dua persamaan yang berhubungan dengan arus dan beda potensial (umumnya dikenal dengan tegangan) dalam rangkaian listrik. hukum percabangan yang membahas tentang kekekalan muatan. Hukum ini menyatakan bahwa jumlah arus listrik yang masuk melewati suatu titik percabangan dalam rangkaian listrik tertentu sama dengan jumlah arus yang keluar melalui titik percabangan tersebut. Hukum kirchoff Hukum 1 kirchoff Hukum kirchoff & hukum 1 kirchoff
  • 8. • Gaya gerak listrik (ggl) adalah tegangan pada sumber tegangan pada saat tidak memiliki arus. • Tegangan jepit (tegangan listrik) adalah tegangan pada sumber tegangan pada saat memiliki arus Hubungan ggl dan tegangan jepit dapat dirumuskan: • Arus listrik dapat dihitung dengan GGL • Rangkaian tegangan listrik dapat juga disusun menjadi dua susunan, yaitu rangkaian seri dan rangkaian parallel. Gaya gerak listrik & tegangan jepit