SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
SOAL LATIHAN UN PAKET 1
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN PELAJARAN 2009/2010
LEMBAR SOAL
Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama (SMP)
Mata Pelajaran : I P A
Hari/Tanggal : Januari 2010
Waktu : ( 120 menit )
PETUNJUK UMUM:
1. Tulis nomor Anda pada lembar jawaban.
2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Anda menjawabnya.
3. Dahulukan menjawab soal-soal yang Anda anggap mudah.
4. Kerjakan pada lembar jawaban yang disediakan.
5. Hitamkan kotak pada huruf jawaban yang Anda anggap benar dengan menggunakan pensil 2B.
6. Apabila ada jawaban yang dianggap salah maka hapuslah jawaban yang salah tersebut sampai bersih
kemudian hitamkanlah kotak pada huruf yang jawaban lain yang Anda anggap benar.
Contoh:
a. Sebelum menjawab: a b c d
b. Sesudah menjawab : a b c d
c. Sesudah diperbaiki : a b c d
PETUNJUK KHUSUS:
Hitamkanlah bulatan pada huruf a, b, c, atau d yang Anda anggap benar pada lembar jawaban.
1. Perhatikan tabel berikut !
No Besaran Satuan Alat ukur
1. Panjang Km Penggaris
2. Waktu Sekon Stopwatch
3. Suhu Celcius Termometer
4. Massa Kg Neraca
Besaran pokok, satuan dalam SI dengan alat ukur
yang benar ditunjukkan oleh ....
A. (1) dan (2) C. (3) dan (4)
B. (1) dan (3) D. (2) dan (4)
2. Perhatikan gambar alat ukur berikut !
Massa benda tampak pada gambar sesuai dengan
pengukuran tersebut adalah ....
A. 75 gram C. 100 gram
B. 80 gram D. 125 gram
3. Perhatikan gambar berikut!
Bila massa benda yang dicelupkan kedalam gelas
berpancuran tersebut 67,5 gram, maka besarnya
massa jenis benda adalah .....
A. 1,125 kg / m3
B. 2,7 kg / m3
C. 1.125 kg / m3
D. 2.700 kg / m3
4. Di pagi hari yang sejuk, ayah membuat kopi tanpa
gula. Kemudian dituangkannya air mendidih ke
dalam gelas yang berisi kopi tersebut. Tiba-tiba
gelas pecah seperti pada gambar berikut :
Hal ini disebabkan, oleh ….
35 cm
120 cm
A. kalor jenis gelas bagian dalam dan bagian
luarnya menjadi tidak seimbang
B. daya serap kalor oleh dinding gelas bagian
dalam lebih besar dari pada oleh bagian luarnya
C. dinding gelas bagian dalam sudah memuai
sedanglan dinding gelas bagian luar belum
memuai
D. tekanan air panas dan tekanan udara pada
dinding gelas bagian dalam dan luar menjadi
tidak seimbang
5. Perhatikan grafik antara suhu dan kalor berikut
Sejumlah 2 kg es bersuhu 5ºC di bawah nol
dipanaskan hingga menjadi air yang bersuhu 10 ºC
seperti pada gambar. Jika kalor jenis es 2.100 J/kg
ºC. Kalor lebur es 340.000 J/kg dan kalor jenis air
4.200 J/kg ºC, maka kalor yang dibutuhkan untuk
melakukan proses A → C adalah ....
A. 21 kj C. 701 kj
B. 680 kj D. 722 kj
6. Perhatikan peristiwa sehari-hari berikut ini !
1. Bola jatuh bebas ke permukaan bumi
2. Bola menggelinding diatas pasir
3. Bola menuruni bidang miring licin
4. Bola dilempar vertikal ke atas
Contoh gerak lurus berubah beraturan dipercepat
dalam kehidupan sehari-hari ditunjukkan pada
nomor....
A. 1 dan 3
B. 1 dan 2
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
7. Perhatikan gambar berikut !
Jika percepatan gravitasi di tempat ini sebesar 10
N/kg, maka tekanan hidrostatis tepat di mulut ikan
tersebut sebesar….
A. 1.000 N/m2
C. 8.500 N/m2
B. 3.500 N/m2
D. 12.000 N/m2
8. Perhatikan gambar berikut !
Urutan perubahan bentuk energi adalah ....
A. energi kalor à energi kimia à energi cahaya
B. energi cahaya à energi kalor à energi
kimia
C. energi kimia à energi kalor à energi cahaya
D. energi cahaya à energi kimia à energi kalor
9. Perhatikan gambar dua buah gaya yang bekerja
pada benda berikut!
Jika benda bergeser sejauh 3 m, maka besarnya
usaha untuk memindahkan benda tersebut
sebesar ....
A. 10 J
B. 20 J
C. 150 J
D. 300 J
10. Untuk menaikkan peti ke atas truk ke dua pekerja
menggunakan alat yang termasuk pesawat
sederhana seperti pada gambar
Di antara keempat pesawat sederhana berikut yang
prinsip kerjanya sejenis dengan alat di atas
adalah ....
11. Gelombang permukaan air suatu danau seperti
pada gambar berikut :
Bila kedua gabus tersebut naik turun bersama
permukaan air dengan frekuensi 2 Hz, maka cepat
rambat gelombang tersebut adalah ....
A. 20 cm/s
B. 30 cm/s
C. 80 cm/s
D. 120 cm/s
12. Perhatikan gambar berikut !
Bel listrik dibunyikan terus menerus di dalam ruang
sungkup. Kemudian udara di dalam sungkup
dikeluarkan sampai habis, ternyata bunyi bel tidak
terdengar lagi. Hal ini disebabkan bunyi ....
A. tidak merambat dalam ruang tertutup
B. terbawa oleh udara keluar sungkup
C. tidak merambat dalam ruang hampa udara
D. tidak dapat merambat melalui zat padat
13. Perhatikan gambar sebuah benda di depan cermin
berikut!
Jika benda benda B seperti pada gambar,
dipantulkan oleh cermin tersebut, maka bayangan
yang terbentuk mengalami perbesaran.....
A.
5
4
kali
B.
3
2
kali
C.
2
1
kali
D.
3
1
kali
14. Perhatikan gambar jalannya sinar pada mata
sebelum dan sesudah pakai kacamata berikut !
Berdasarkan data yang tampak pada gambar I
dan II, dapat dipastikan ....
Cacat mata penyebab
A Hipermetropi
titik dekat mata bergeser
menjauhi mata
B Hipermetropi
titik dekat mata bergeser
mendekati mata
C Miopi
titik jauh mata bergeser
menjauhi mata
D Miopi
titik jauh mata bergeser
mendekati mata
15. Perhatikan gambar berikut !
A. C.
B. D.
Gabus
1
Gabus
290 cm
Gambar
I
Gambar
II
Retina
Kacamata
B
Batang kaca dapat menarik serpihan kertas seperti
pada gambar karena telah bermuatan listrik yang
ditimbulkan oleh peristiwa penggosokan dengan ….
A. kain wol, sehingga melepaskan beberapa
elektron yang dimiliki
B. kain sutera, sehingga melepaskan beberapa
elektron yang dimiliki
C. kain wol, sehingga menerima beberapa elektron
dari kain wol
D. kain sutera, sehingga menerima beberapa
elektron
16. Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut !
Kuat arus listrik ( I ) yang mengalir melalui rangkaian
listrik tersebut adalah ....
A. 1,5 Ampere
B. 2,0 Ampere
C. 3,0 Ampere
D. 4,0 Ampere
17. Rumah tangga Pak Budi menggunakan 4 buah
lampu masing-masing 18 watt, 1 buah pesawat
radio 20 watt, 1 buah televisi 75 watt, dan 1 buah
kipas angin 100 watt. Alat-alat tersebut dihidupkan
rata-rata 10 jam perhari, jika harga per kWh Rp.
500,-. Maka rekening listrik yang harus dibayar
dalam 1 bulan (30) hari adalah ....
A. Rp. 40.050-,
B. Rp. 44.500,-
C. Rp. 80.100,-
D. Rp. 133.500,-
18. Seorang siswa menggosokkan sebuah magnet KL
dengan batang batang besi dengan arah seperti
pada gambar berikut :
Jenis kutub magnet L yang digosokkan dan kutub
magnet besi P dan Q yang dihasilkan dalam
percobaan dicatat dalam tabel berikut
Perc.
Ke
kutub L ujung P ujung Q
(1) K. utara K. selatan K. utara
(2) K. selatan K. utara K. utara
(3) K. utara K. utara K. selatan
(4) K. selatan K. selatan K. utara
Hasil yang benar dilakukan pada percobaan ke ….
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
19. Perhatikan gambar susunan anggota tata surya
berikut !
Planet terbesar kedua yang memiliki cincin berlapis-
lapis dan indah berada di antara planet yang
bernomor urut ke ....
A. 6 dan 8
C. 5 dan 7
B. 4 dan 6
D. 3 dan 5
20. Perhatikan gambar bulan mengelilingi bumi dan
bersama-sama beredar mengelilingi matahari
berikut !
Jika (1), (2), dan (3) berturut-turut adalah matahari,
bumi, dan bulan, maka akibat pengaruh gaya
gravitasi bulan dan matahari terhadap bumi, di
daerah berikut yang air lautnya mengalami ….
Pasang Surut
A (A) dan (D) (B) dan (C)
B (B) dan (D) (A) dan (C)
C (A) dan (B) (D) dan (C)
D (A) dan (C) (B) dan (D)
E = 12 Volt , r = 0
Ω
3 Ω
3 Ω
2,5 Ω
I
2D
A
B
C
lintasan bumi
lintasan bulan
3
1
Soal prediksi fis 1
Soal prediksi fis 1

More Related Content

What's hot

Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Nisriinaaf
 

What's hot (19)

Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
 
Soal latihan UN fisika smp
Soal latihan  UN fisika smpSoal latihan  UN fisika smp
Soal latihan UN fisika smp
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 6
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 6Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 6
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 6
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 16
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 16Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 16
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 16
 
Ujian Sekolah IPA SMP 2016/2017
Ujian Sekolah IPA SMP 2016/2017Ujian Sekolah IPA SMP 2016/2017
Ujian Sekolah IPA SMP 2016/2017
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 7
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 7Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 7
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 7
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 4
 
Soal try out ipa 2
Soal try out ipa 2Soal try out ipa 2
Soal try out ipa 2
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 8
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 416
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 416Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 416
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 416
 
Smp -ipa_2004
Smp  -ipa_2004Smp  -ipa_2004
Smp -ipa_2004
 
Uts kl 9 gasal 2017
Uts kl 9 gasal 2017Uts kl 9 gasal 2017
Uts kl 9 gasal 2017
 
Utskl9gasal2017 171211014520
Utskl9gasal2017 171211014520Utskl9gasal2017 171211014520
Utskl9gasal2017 171211014520
 
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDYSoal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
 
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 13
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 13Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional  IPA SMP  2014 paket 13
Naskah Soal Prediksi Ujian Nasional IPA SMP 2014 paket 13
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
 
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
 
NASKAH SOAL UAS IPA SMP KELAS 7 SEM.1 TP.2013-2014
NASKAH SOAL UAS IPA SMP KELAS 7 SEM.1 TP.2013-2014NASKAH SOAL UAS IPA SMP KELAS 7 SEM.1 TP.2013-2014
NASKAH SOAL UAS IPA SMP KELAS 7 SEM.1 TP.2013-2014
 
Soal to mafia smansaba
Soal to mafia smansabaSoal to mafia smansaba
Soal to mafia smansaba
 

Viewers also liked

о правилах приема и отбора детей
о правилах приема и отбора детейо правилах приема и отбора детей
о правилах приема и отбора детей
Murat77
 
Definisi Perangkat Keras Komputer
Definisi Perangkat Keras KomputerDefinisi Perangkat Keras Komputer
Definisi Perangkat Keras Komputer
asli10
 
Project Instrumentasi (edit)
Project Instrumentasi (edit)Project Instrumentasi (edit)
Project Instrumentasi (edit)
Anastia Sitohang
 
Taça eptv de futsal central 14.01
Taça eptv de futsal   central 14.01Taça eptv de futsal   central 14.01
Taça eptv de futsal central 14.01
Meio & Mensagem
 
Especial dia da mulher 5
Especial dia da mulher 5Especial dia da mulher 5
Especial dia da mulher 5
Meio & Mensagem
 
Programa back to black 01.10
Programa back to black 01.10Programa back to black 01.10
Programa back to black 01.10
Meio & Mensagem
 
Inverno serra gaúcha 04.06
Inverno   serra gaúcha 04.06Inverno   serra gaúcha 04.06
Inverno serra gaúcha 04.06
Meio & Mensagem
 

Viewers also liked (20)

Encuestas Coyuntura, Estudios y Análisis
Encuestas Coyuntura, Estudios y AnálisisEncuestas Coyuntura, Estudios y Análisis
Encuestas Coyuntura, Estudios y Análisis
 
Sons da novabrasil 01.12
Sons da novabrasil 01.12Sons da novabrasil 01.12
Sons da novabrasil 01.12
 
о правилах приема и отбора детей
о правилах приема и отбора детейо правилах приема и отбора детей
о правилах приема и отбора детей
 
Definisi Perangkat Keras Komputer
Definisi Perangkat Keras KomputerDefinisi Perangkat Keras Komputer
Definisi Perangkat Keras Komputer
 
Backstage regional sorriso maroto 06.08
Backstage regional sorriso maroto 06.08Backstage regional sorriso maroto 06.08
Backstage regional sorriso maroto 06.08
 
terguulegch
terguulegchterguulegch
terguulegch
 
4
44
4
 
Arq220758re
Arq220758reArq220758re
Arq220758re
 
Project Instrumentasi (edit)
Project Instrumentasi (edit)Project Instrumentasi (edit)
Project Instrumentasi (edit)
 
Taça eptv de futsal central 14.01
Taça eptv de futsal   central 14.01Taça eptv de futsal   central 14.01
Taça eptv de futsal central 14.01
 
Res0092013sun
Res0092013sunRes0092013sun
Res0092013sun
 
Mensaje mami
Mensaje mamiMensaje mami
Mensaje mami
 
Especial dia da mulher 5
Especial dia da mulher 5Especial dia da mulher 5
Especial dia da mulher 5
 
Am
AmAm
Am
 
Programa back to black 01.10
Programa back to black 01.10Programa back to black 01.10
Programa back to black 01.10
 
Inverno serra gaúcha 04.06
Inverno   serra gaúcha 04.06Inverno   serra gaúcha 04.06
Inverno serra gaúcha 04.06
 
Meus prêmios nick 2014 cota digital 27.08
Meus prêmios nick 2014   cota digital 27.08Meus prêmios nick 2014   cota digital 27.08
Meus prêmios nick 2014 cota digital 27.08
 
Especial agro 14.01
Especial agro 14.01Especial agro 14.01
Especial agro 14.01
 
Visitekaartje 4
Visitekaartje 4Visitekaartje 4
Visitekaartje 4
 
استمطار السحاب اعداد ا هدى
استمطار السحاب اعداد ا  هدىاستمطار السحاب اعداد ا  هدى
استمطار السحاب اعداد ا هدى
 

Similar to Soal prediksi fis 1

Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Wayan Sudiarta
 
Try out un 1011 paket a
Try out un 1011 paket aTry out un 1011 paket a
Try out un 1011 paket a
Hisbulloh Huda
 
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Muhammad Nazri
 

Similar to Soal prediksi fis 1 (20)

Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3
 
Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3Paket soal fisika 3
Paket soal fisika 3
 
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
 
Ipa paket 1
Ipa paket 1Ipa paket 1
Ipa paket 1
 
Soal prediksiku 2
Soal prediksiku 2Soal prediksiku 2
Soal prediksiku 2
 
Soal prediksiku 2
Soal prediksiku 2Soal prediksiku 2
Soal prediksiku 2
 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
 
Paket soal fisika 2
Paket soal fisika 2Paket soal fisika 2
Paket soal fisika 2
 
Paket soal fisika 2
Paket soal fisika 2Paket soal fisika 2
Paket soal fisika 2
 
Soal IPA uas kelas 9 sem2 th 2012-2013
Soal IPA uas kelas 9 sem2 th 2012-2013Soal IPA uas kelas 9 sem2 th 2012-2013
Soal IPA uas kelas 9 sem2 th 2012-2013
 
Soal un ipa smp 2014 12
Soal un ipa smp 2014 12Soal un ipa smp 2014 12
Soal un ipa smp 2014 12
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE KABUPATEN TUBAN PA...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE KABUPATEN TUBAN PA...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE KABUPATEN TUBAN PA...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE KABUPATEN TUBAN PA...
 
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
 
KUMPULAN SOAL TO UN IPA KAB.TUBAN TAHUN 2014 TINGKAT SMP SE-GUGUS 3, 4,DAN 5
KUMPULAN SOAL  TO UN IPA KAB.TUBAN TAHUN 2014 TINGKAT SMP SE-GUGUS 3, 4,DAN 5 KUMPULAN SOAL  TO UN IPA KAB.TUBAN TAHUN 2014 TINGKAT SMP SE-GUGUS 3, 4,DAN 5
KUMPULAN SOAL TO UN IPA KAB.TUBAN TAHUN 2014 TINGKAT SMP SE-GUGUS 3, 4,DAN 5
 
Try out un 1011 paket a
Try out un 1011 paket aTry out un 1011 paket a
Try out un 1011 paket a
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 406
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 406Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 406
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 406
 
SOAL Un ipa-smp-mts-2014-kd-pengaruh-seorang-limbah
SOAL Un ipa-smp-mts-2014-kd-pengaruh-seorang-limbahSOAL Un ipa-smp-mts-2014-kd-pengaruh-seorang-limbah
SOAL Un ipa-smp-mts-2014-kd-pengaruh-seorang-limbah
 
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
 
Un ipa smp
Un   ipa   smpUn   ipa   smp
Un ipa smp
 

More from Agustinus Wiyarno

4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
Agustinus Wiyarno
 

More from Agustinus Wiyarno (20)

Soal uas 2011
Soal uas  2011Soal uas  2011
Soal uas 2011
 
Silabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakterSilabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakter
 
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjilPemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
 
Pemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensiPemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensi
 
Lembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurusLembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurus
 
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhanLembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
 
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
 
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
 
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
 
Kartu soal ipa
Kartu soal ipaKartu soal ipa
Kartu soal ipa
 
Cara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskopCara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskop
 
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembedaAnalisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
 
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
 
Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017
 
Utsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidialUtsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidial
 
Usbnipa2017
Usbnipa2017Usbnipa2017
Usbnipa2017
 
Medan magnetik
Medan magnetikMedan magnetik
Medan magnetik
 
Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9
 
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidupUh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
 

Soal prediksi fis 1

  • 1. SOAL LATIHAN UN PAKET 1 SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) TAHUN PELAJARAN 2009/2010 LEMBAR SOAL Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama (SMP) Mata Pelajaran : I P A Hari/Tanggal : Januari 2010 Waktu : ( 120 menit ) PETUNJUK UMUM: 1. Tulis nomor Anda pada lembar jawaban. 2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Anda menjawabnya. 3. Dahulukan menjawab soal-soal yang Anda anggap mudah. 4. Kerjakan pada lembar jawaban yang disediakan. 5. Hitamkan kotak pada huruf jawaban yang Anda anggap benar dengan menggunakan pensil 2B. 6. Apabila ada jawaban yang dianggap salah maka hapuslah jawaban yang salah tersebut sampai bersih kemudian hitamkanlah kotak pada huruf yang jawaban lain yang Anda anggap benar. Contoh: a. Sebelum menjawab: a b c d b. Sesudah menjawab : a b c d c. Sesudah diperbaiki : a b c d PETUNJUK KHUSUS: Hitamkanlah bulatan pada huruf a, b, c, atau d yang Anda anggap benar pada lembar jawaban. 1. Perhatikan tabel berikut ! No Besaran Satuan Alat ukur 1. Panjang Km Penggaris 2. Waktu Sekon Stopwatch 3. Suhu Celcius Termometer 4. Massa Kg Neraca Besaran pokok, satuan dalam SI dengan alat ukur yang benar ditunjukkan oleh .... A. (1) dan (2) C. (3) dan (4) B. (1) dan (3) D. (2) dan (4) 2. Perhatikan gambar alat ukur berikut ! Massa benda tampak pada gambar sesuai dengan pengukuran tersebut adalah .... A. 75 gram C. 100 gram B. 80 gram D. 125 gram 3. Perhatikan gambar berikut! Bila massa benda yang dicelupkan kedalam gelas berpancuran tersebut 67,5 gram, maka besarnya massa jenis benda adalah ..... A. 1,125 kg / m3 B. 2,7 kg / m3 C. 1.125 kg / m3 D. 2.700 kg / m3 4. Di pagi hari yang sejuk, ayah membuat kopi tanpa gula. Kemudian dituangkannya air mendidih ke dalam gelas yang berisi kopi tersebut. Tiba-tiba gelas pecah seperti pada gambar berikut : Hal ini disebabkan, oleh ….
  • 2. 35 cm 120 cm A. kalor jenis gelas bagian dalam dan bagian luarnya menjadi tidak seimbang B. daya serap kalor oleh dinding gelas bagian dalam lebih besar dari pada oleh bagian luarnya C. dinding gelas bagian dalam sudah memuai sedanglan dinding gelas bagian luar belum memuai D. tekanan air panas dan tekanan udara pada dinding gelas bagian dalam dan luar menjadi tidak seimbang 5. Perhatikan grafik antara suhu dan kalor berikut Sejumlah 2 kg es bersuhu 5ºC di bawah nol dipanaskan hingga menjadi air yang bersuhu 10 ºC seperti pada gambar. Jika kalor jenis es 2.100 J/kg ºC. Kalor lebur es 340.000 J/kg dan kalor jenis air 4.200 J/kg ºC, maka kalor yang dibutuhkan untuk melakukan proses A → C adalah .... A. 21 kj C. 701 kj B. 680 kj D. 722 kj 6. Perhatikan peristiwa sehari-hari berikut ini ! 1. Bola jatuh bebas ke permukaan bumi 2. Bola menggelinding diatas pasir 3. Bola menuruni bidang miring licin 4. Bola dilempar vertikal ke atas Contoh gerak lurus berubah beraturan dipercepat dalam kehidupan sehari-hari ditunjukkan pada nomor.... A. 1 dan 3 B. 1 dan 2 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 7. Perhatikan gambar berikut ! Jika percepatan gravitasi di tempat ini sebesar 10 N/kg, maka tekanan hidrostatis tepat di mulut ikan tersebut sebesar…. A. 1.000 N/m2 C. 8.500 N/m2 B. 3.500 N/m2 D. 12.000 N/m2 8. Perhatikan gambar berikut ! Urutan perubahan bentuk energi adalah .... A. energi kalor à energi kimia à energi cahaya B. energi cahaya à energi kalor à energi kimia C. energi kimia à energi kalor à energi cahaya D. energi cahaya à energi kimia à energi kalor 9. Perhatikan gambar dua buah gaya yang bekerja pada benda berikut! Jika benda bergeser sejauh 3 m, maka besarnya usaha untuk memindahkan benda tersebut sebesar .... A. 10 J B. 20 J C. 150 J D. 300 J 10. Untuk menaikkan peti ke atas truk ke dua pekerja menggunakan alat yang termasuk pesawat sederhana seperti pada gambar Di antara keempat pesawat sederhana berikut yang prinsip kerjanya sejenis dengan alat di atas
  • 3. adalah .... 11. Gelombang permukaan air suatu danau seperti pada gambar berikut : Bila kedua gabus tersebut naik turun bersama permukaan air dengan frekuensi 2 Hz, maka cepat rambat gelombang tersebut adalah .... A. 20 cm/s B. 30 cm/s C. 80 cm/s D. 120 cm/s 12. Perhatikan gambar berikut ! Bel listrik dibunyikan terus menerus di dalam ruang sungkup. Kemudian udara di dalam sungkup dikeluarkan sampai habis, ternyata bunyi bel tidak terdengar lagi. Hal ini disebabkan bunyi .... A. tidak merambat dalam ruang tertutup B. terbawa oleh udara keluar sungkup C. tidak merambat dalam ruang hampa udara D. tidak dapat merambat melalui zat padat 13. Perhatikan gambar sebuah benda di depan cermin berikut! Jika benda benda B seperti pada gambar, dipantulkan oleh cermin tersebut, maka bayangan yang terbentuk mengalami perbesaran..... A. 5 4 kali B. 3 2 kali C. 2 1 kali D. 3 1 kali 14. Perhatikan gambar jalannya sinar pada mata sebelum dan sesudah pakai kacamata berikut ! Berdasarkan data yang tampak pada gambar I dan II, dapat dipastikan .... Cacat mata penyebab A Hipermetropi titik dekat mata bergeser menjauhi mata B Hipermetropi titik dekat mata bergeser mendekati mata C Miopi titik jauh mata bergeser menjauhi mata D Miopi titik jauh mata bergeser mendekati mata 15. Perhatikan gambar berikut ! A. C. B. D. Gabus 1 Gabus 290 cm Gambar I Gambar II Retina Kacamata B
  • 4. Batang kaca dapat menarik serpihan kertas seperti pada gambar karena telah bermuatan listrik yang ditimbulkan oleh peristiwa penggosokan dengan …. A. kain wol, sehingga melepaskan beberapa elektron yang dimiliki B. kain sutera, sehingga melepaskan beberapa elektron yang dimiliki C. kain wol, sehingga menerima beberapa elektron dari kain wol D. kain sutera, sehingga menerima beberapa elektron 16. Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut ! Kuat arus listrik ( I ) yang mengalir melalui rangkaian listrik tersebut adalah .... A. 1,5 Ampere B. 2,0 Ampere C. 3,0 Ampere D. 4,0 Ampere 17. Rumah tangga Pak Budi menggunakan 4 buah lampu masing-masing 18 watt, 1 buah pesawat radio 20 watt, 1 buah televisi 75 watt, dan 1 buah kipas angin 100 watt. Alat-alat tersebut dihidupkan rata-rata 10 jam perhari, jika harga per kWh Rp. 500,-. Maka rekening listrik yang harus dibayar dalam 1 bulan (30) hari adalah .... A. Rp. 40.050-, B. Rp. 44.500,- C. Rp. 80.100,- D. Rp. 133.500,- 18. Seorang siswa menggosokkan sebuah magnet KL dengan batang batang besi dengan arah seperti pada gambar berikut : Jenis kutub magnet L yang digosokkan dan kutub magnet besi P dan Q yang dihasilkan dalam percobaan dicatat dalam tabel berikut Perc. Ke kutub L ujung P ujung Q (1) K. utara K. selatan K. utara (2) K. selatan K. utara K. utara (3) K. utara K. utara K. selatan (4) K. selatan K. selatan K. utara Hasil yang benar dilakukan pada percobaan ke …. A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) 19. Perhatikan gambar susunan anggota tata surya berikut ! Planet terbesar kedua yang memiliki cincin berlapis- lapis dan indah berada di antara planet yang bernomor urut ke .... A. 6 dan 8 C. 5 dan 7 B. 4 dan 6 D. 3 dan 5 20. Perhatikan gambar bulan mengelilingi bumi dan bersama-sama beredar mengelilingi matahari berikut ! Jika (1), (2), dan (3) berturut-turut adalah matahari, bumi, dan bulan, maka akibat pengaruh gaya gravitasi bulan dan matahari terhadap bumi, di daerah berikut yang air lautnya mengalami …. Pasang Surut A (A) dan (D) (B) dan (C) B (B) dan (D) (A) dan (C) C (A) dan (B) (D) dan (C) D (A) dan (C) (B) dan (D) E = 12 Volt , r = 0 Ω 3 Ω 3 Ω 2,5 Ω I 2D A B C lintasan bumi lintasan bulan 3 1