SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
REMIDI UAS GANJIL KELAS 9                                                                   c. maya, terbalik, diperkecil              d. maya, tegak, diperkecil
 I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar !                                     08. Pembiasaan cahaya terjadi karena...
                                                                                            a. persamaan sifat medium yang dilalui cahaya
01. Di depan sebuah cermin cekung, terdapatsebuah benda yang terletak:                      b. perbedaan massa jenis medium yang dilalui cahaya
    (1) antara titik O dan titik F                                                          c. pengaruh penyerapan cahaya oleh medium yang dilalui
    (2) pada titik F                                                                        d. perbedaan kerapatan medium yang dilalui cahaya
    (3) antara titik F dan titik R                                                      09. Jika cahaya dibiaskan dari medium yang lebih rapat ke medium yang kurang rapat,
    (4) pada titik R                                                                        dapat terjadi hal di bawah ini, kecuali...
    (5) pada jarak lebih dari titik R                                                       a. cahaya dibiaskan menjauhi garis normal
    Bayangan nyata diperoleh jika benda terletak di....                                     b. apabila sudut sinar datang lebih besar daripada sudut batas, maka akan terjadi
    a. (1)                                  b. (2), (3), dan (4)                            pemantulan sempurna
    c. (3), (4), dan (5)                    d.(1), (2), dan (3)                             c. jika sudut sinar datang 0°, maka cahaya tidak dibiaskan tetapi diteruskan
02. Cermin cekung akan menghasilkan bayanganmaya, jika benda diletakkan...                  d. terjadi perubahan indeks bias medium
    a. pada titik F cermin                                                              10. Gambar pembiasan cahaya yang benar di bawah ini adalah...
    b. pada titik R cermin
    c. antara titik O dan titik F
    d. antara titik F dan titik R cermin
03. Sebuah benda berada 20 cm di depan sebuah cermin cekung yang berjarak fokus
    10 cm. Jika tinggi benda 1 cm, maka...
    a. jarak bayangan 25 cm                 b. perbesaran bayangan 1 kali
    c. tinggi bayangan 2 cm                 d. bayangan bersifat tegak
04. Di bawah ini adalah beberapa pernyataanuntuk cermin cembung.
    (1) memiliki jarak fokus negatif
    (2) bersifat divergen
    (3) untuk benda nyata selalu terbentuk bayangan maya
    Pernyataan yang benar adalah...                                                     11. Sudut sinar datang yang menghasilkan sudut bias sebesar 90° disebut...
    a. (1)                  b. (2) dan (3)  c. (1) dan (2)       d. (1), (2), dan (3)       a. sudut pantul                           b. sudut batas
05. Pembentukan bayangan yang benar pada cermin cekung di bawah ini adalah...               c. sudut normal                           d. sudut bias
                                                                                        12. Sinar yang keluar dari kaca planparalel adalah...
                                                                                            a. membentuk sudut 60° terhadap sinar datang
                                                                                            b. sejajar dengan sinar datang
                                                                                            c. sejajar dengan sinar bias dalam kaca planparalel
                                                                                            d. tidak dibiaskan
                                                                                        13. Dasar kolam tampak lebih dangkal daripada keadaan sebenarnya karena sinar yang
                                                                                            keluar dari air...
                                                                                            a. tidak mengalami pembiasan              b. dibiaskan mendekati garis normal
                                                                                            c. mengalami pemantulan sempurna          d. dibiaskan menjauhi garis normal
                                                                                        14. Apabila sebuah benda diletakkan pada titik fokus lensa cembung, maka...
                                                                                            a. terbentuk bayangan nyata, terbalik, tiga kali Iebih besar dan benda
                                                                                            b. tidak terbentuk bayangan
                                                                                            c. terbentuk bayangan maya, tegak, dan sama besar
                                                                                            d. terbentuk bayangan maya, terbalik, dan lebih kecil
06. Jika seberkas sinar sejajar mengenai cermincembung, maka sinar pantul yang
    terjadi akan...
    a. mengumpul (konvegen)                b. tidak teratur (difusi)
    c. menyebar (divergen)                 d. sejajar
07. Sifat bayangan yang dibentuk cermincembung selalu...
    a. maya, tegak, diperbesar             b. nyata, tegak, diperkecil
15. Gambar di samping                                                                  19. Manakah dari gambar di bawah ini yang menunjukkan sinar yang merambat dari
    yang termasuk sudut                                                                    optik rapat ke optik renggang?
    bias adalah . . . .                                                                    a. a dan b benar
    a.1                                                                                    b. a dan c benar
    b.2                                                                                    c. b dan c benar
    c.3                                                                                    d. b dan d benar
    d.4

16. Ketika sebuah pensil lurus dicelupkan sebagian ke dalam sebuah gelas berisi air,
    sebagian pensil tampak membengkok. ini disebabkan oleh peristiwa ....
    a. pemantulan                           b.pembiasan
    c. dispersi                             d.pembalikan ke samping
17. Gambar di bawah ini menunjukkan seberkas sinar cahaya yang memasuki sebuah
    balok kaca.


                                                                                       20. Sinar merambat dari zat X ke zat Y. maka indeks bias dan zat X ke zat Y adalah...




      Manakah yang disebut sebagai sudut datang dan sudut bias?




18.




      Suatu sinar XY dalam kaca menumbuk permukaan kaca pada Y (lihat gambar).
      Manakah lintasan yang akan ditempuh sinar keluar dari kaca ke udara adalah....
      a.(1)               b.(2)            c. (3)                d. (4)

More Related Content

What's hot

Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Dwi Yuliana Herawati
 
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Noer Patrie
 
Jihan Nabilah Ekayono Putri Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
Jihan Nabilah Ekayono Putri  Persentasi Bab Cahaya Kelas 8Jihan Nabilah Ekayono Putri  Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
Jihan Nabilah Ekayono Putri Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
Jihan Nabilah
 
Bab 4 'optika geometris'
Bab 4 'optika geometris'Bab 4 'optika geometris'
Bab 4 'optika geometris'
hallotugas
 
Cahaya dan optik untuk siswa
Cahaya dan optik untuk siswaCahaya dan optik untuk siswa
Cahaya dan optik untuk siswa
Gita Puspita
 

What's hot (19)

Pembentukan bayangan pada cermin
Pembentukan bayangan pada cerminPembentukan bayangan pada cermin
Pembentukan bayangan pada cermin
 
Pemantulan cahaya pada cermin datar
Pemantulan cahaya pada cermin datarPemantulan cahaya pada cermin datar
Pemantulan cahaya pada cermin datar
 
Cahaya
CahayaCahaya
Cahaya
 
Cahaya
CahayaCahaya
Cahaya
 
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
 
Cahaya
CahayaCahaya
Cahaya
 
Penjelasan Tentang Bab Cahaya SMP kelas 8
Penjelasan Tentang Bab Cahaya SMP kelas 8Penjelasan Tentang Bab Cahaya SMP kelas 8
Penjelasan Tentang Bab Cahaya SMP kelas 8
 
Rpp 3.16 (optik)
Rpp 3.16 (optik)Rpp 3.16 (optik)
Rpp 3.16 (optik)
 
Rpp 3.16 jun
Rpp 3.16 junRpp 3.16 jun
Rpp 3.16 jun
 
Bab cahaya
Bab cahayaBab cahaya
Bab cahaya
 
Bab materi Cahaya kelas 8
Bab materi Cahaya kelas 8Bab materi Cahaya kelas 8
Bab materi Cahaya kelas 8
 
Cahaya
CahayaCahaya
Cahaya
 
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
 
Jihan Nabilah Ekayono Putri Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
Jihan Nabilah Ekayono Putri  Persentasi Bab Cahaya Kelas 8Jihan Nabilah Ekayono Putri  Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
Jihan Nabilah Ekayono Putri Persentasi Bab Cahaya Kelas 8
 
Optika geometri SMA fisika unnes
Optika geometri SMA fisika unnesOptika geometri SMA fisika unnes
Optika geometri SMA fisika unnes
 
Cahaya
Cahaya Cahaya
Cahaya
 
Bab 4 'optika geometris'
Bab 4 'optika geometris'Bab 4 'optika geometris'
Bab 4 'optika geometris'
 
Tes Formatif Alat Alat Optik
Tes Formatif Alat Alat OptikTes Formatif Alat Alat Optik
Tes Formatif Alat Alat Optik
 
Cahaya dan optik untuk siswa
Cahaya dan optik untuk siswaCahaya dan optik untuk siswa
Cahaya dan optik untuk siswa
 

Similar to Remidi uas 9 fisika ganjil 2012 2013

Similar to Remidi uas 9 fisika ganjil 2012 2013 (20)

Soal UAS fisika xii
Soal UAS fisika xii Soal UAS fisika xii
Soal UAS fisika xii
 
Cahaya
CahayaCahaya
Cahaya
 
Lembar evaluasi
Lembar evaluasiLembar evaluasi
Lembar evaluasi
 
Cahaya
Cahaya Cahaya
Cahaya
 
Materi FISIKA Optik
Materi FISIKA OptikMateri FISIKA Optik
Materi FISIKA Optik
 
Optik 161204221637
Optik 161204221637Optik 161204221637
Optik 161204221637
 
sifat-sifat cahaya
sifat-sifat cahayasifat-sifat cahaya
sifat-sifat cahaya
 
Soal tes formatif
Soal tes formatifSoal tes formatif
Soal tes formatif
 
Optik Baru
Optik BaruOptik Baru
Optik Baru
 
Meteri Cahaya
Meteri CahayaMeteri Cahaya
Meteri Cahaya
 
CAHAYA DAN ALAT OPTIK MATERI IPA KELAS 8
CAHAYA DAN ALAT OPTIK MATERI IPA KELAS 8CAHAYA DAN ALAT OPTIK MATERI IPA KELAS 8
CAHAYA DAN ALAT OPTIK MATERI IPA KELAS 8
 
Bahan ajar optika geometri pemantulan pada cermin
Bahan ajar optika geometri pemantulan pada cerminBahan ajar optika geometri pemantulan pada cermin
Bahan ajar optika geometri pemantulan pada cermin
 
Soal gaya 02
Soal gaya 02Soal gaya 02
Soal gaya 02
 
Soal uas ipa kls 8 smt 2
Soal uas ipa kls 8 smt  2Soal uas ipa kls 8 smt  2
Soal uas ipa kls 8 smt 2
 
Tugas Fisika
Tugas FisikaTugas Fisika
Tugas Fisika
 
Phicycs presentase
Phicycs presentasePhicycs presentase
Phicycs presentase
 
Soal instrument 25
Soal instrument 25Soal instrument 25
Soal instrument 25
 
Presentasi pudjy
Presentasi pudjyPresentasi pudjy
Presentasi pudjy
 
ppt lensa cembung dalam dunia ilmu .pptx
ppt lensa cembung dalam dunia ilmu .pptxppt lensa cembung dalam dunia ilmu .pptx
ppt lensa cembung dalam dunia ilmu .pptx
 
Tugas cahaya
Tugas cahayaTugas cahaya
Tugas cahaya
 

More from agus mulanto

More from agus mulanto (20)

NUMERASI.pptx
NUMERASI.pptxNUMERASI.pptx
NUMERASI.pptx
 
Bab 7 Bumi dan Tata Surya.pdf
Bab 7 Bumi dan Tata Surya.pdfBab 7 Bumi dan Tata Surya.pdf
Bab 7 Bumi dan Tata Surya.pdf
 
Bab 6 Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia.pdf
Bab 6 Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia.pdfBab 6 Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia.pdf
Bab 6 Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia.pdf
 
Bab 5 Klasifikasi Mahluk Hidup.pdf
Bab 5 Klasifikasi Mahluk Hidup.pdfBab 5 Klasifikasi Mahluk Hidup.pdf
Bab 5 Klasifikasi Mahluk Hidup.pdf
 
Bab 1 Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah.pdf
Bab 1 Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah.pdfBab 1 Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah.pdf
Bab 1 Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah.pdf
 
Bab 4 Gerak dan Gaya.pdf
Bab 4 Gerak dan Gaya.pdfBab 4 Gerak dan Gaya.pdf
Bab 4 Gerak dan Gaya.pdf
 
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pdf
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pdfBab 2 Zat dan Perubahannya.pdf
Bab 2 Zat dan Perubahannya.pdf
 
Bab 3 Suhu, Kalor dan Pemuaian.pdf
Bab 3 Suhu, Kalor dan Pemuaian.pdfBab 3 Suhu, Kalor dan Pemuaian.pdf
Bab 3 Suhu, Kalor dan Pemuaian.pdf
 
Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya.pdf
Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya.pdfBab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya.pdf
Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya.pdf
 
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdfBab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
 
Bab 4 Getaran, Gelombang dan Cahaya.pdf
Bab 4 Getaran, Gelombang dan Cahaya.pdfBab 4 Getaran, Gelombang dan Cahaya.pdf
Bab 4 Getaran, Gelombang dan Cahaya.pdf
 
Bab 3 Usaha, Energi dan Pesawat Sederhana.pdf
Bab 3 Usaha, Energi dan Pesawat Sederhana.pdfBab 3 Usaha, Energi dan Pesawat Sederhana.pdf
Bab 3 Usaha, Energi dan Pesawat Sederhana.pdf
 
Bab 2 Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup.pdf
Bab 2 Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup.pdfBab 2 Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup.pdf
Bab 2 Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup.pdf
 
Bab 1 Pengenalan Sel.pdf
Bab 1 Pengenalan Sel.pdfBab 1 Pengenalan Sel.pdf
Bab 1 Pengenalan Sel.pdf
 
Gerak Benda (GLB-GLBB).pdf
Gerak Benda (GLB-GLBB).pdfGerak Benda (GLB-GLBB).pdf
Gerak Benda (GLB-GLBB).pdf
 
Gerak Lurus.pdf
Gerak Lurus.pdfGerak Lurus.pdf
Gerak Lurus.pdf
 
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
 
Ipa fisika smp un 2013 (paket 2)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 2)Ipa fisika smp un 2013 (paket 2)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 2)
 
Ipa fisika smp un 2013 (paket 1)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 1)Ipa fisika smp un 2013 (paket 1)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 1)
 
150 soal fisika smp
150 soal fisika smp150 soal fisika smp
150 soal fisika smp
 

Recently uploaded

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 

Remidi uas 9 fisika ganjil 2012 2013

  • 1. REMIDI UAS GANJIL KELAS 9 c. maya, terbalik, diperkecil d. maya, tegak, diperkecil I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar ! 08. Pembiasaan cahaya terjadi karena... a. persamaan sifat medium yang dilalui cahaya 01. Di depan sebuah cermin cekung, terdapatsebuah benda yang terletak: b. perbedaan massa jenis medium yang dilalui cahaya (1) antara titik O dan titik F c. pengaruh penyerapan cahaya oleh medium yang dilalui (2) pada titik F d. perbedaan kerapatan medium yang dilalui cahaya (3) antara titik F dan titik R 09. Jika cahaya dibiaskan dari medium yang lebih rapat ke medium yang kurang rapat, (4) pada titik R dapat terjadi hal di bawah ini, kecuali... (5) pada jarak lebih dari titik R a. cahaya dibiaskan menjauhi garis normal Bayangan nyata diperoleh jika benda terletak di.... b. apabila sudut sinar datang lebih besar daripada sudut batas, maka akan terjadi a. (1) b. (2), (3), dan (4) pemantulan sempurna c. (3), (4), dan (5) d.(1), (2), dan (3) c. jika sudut sinar datang 0°, maka cahaya tidak dibiaskan tetapi diteruskan 02. Cermin cekung akan menghasilkan bayanganmaya, jika benda diletakkan... d. terjadi perubahan indeks bias medium a. pada titik F cermin 10. Gambar pembiasan cahaya yang benar di bawah ini adalah... b. pada titik R cermin c. antara titik O dan titik F d. antara titik F dan titik R cermin 03. Sebuah benda berada 20 cm di depan sebuah cermin cekung yang berjarak fokus 10 cm. Jika tinggi benda 1 cm, maka... a. jarak bayangan 25 cm b. perbesaran bayangan 1 kali c. tinggi bayangan 2 cm d. bayangan bersifat tegak 04. Di bawah ini adalah beberapa pernyataanuntuk cermin cembung. (1) memiliki jarak fokus negatif (2) bersifat divergen (3) untuk benda nyata selalu terbentuk bayangan maya Pernyataan yang benar adalah... 11. Sudut sinar datang yang menghasilkan sudut bias sebesar 90° disebut... a. (1) b. (2) dan (3) c. (1) dan (2) d. (1), (2), dan (3) a. sudut pantul b. sudut batas 05. Pembentukan bayangan yang benar pada cermin cekung di bawah ini adalah... c. sudut normal d. sudut bias 12. Sinar yang keluar dari kaca planparalel adalah... a. membentuk sudut 60° terhadap sinar datang b. sejajar dengan sinar datang c. sejajar dengan sinar bias dalam kaca planparalel d. tidak dibiaskan 13. Dasar kolam tampak lebih dangkal daripada keadaan sebenarnya karena sinar yang keluar dari air... a. tidak mengalami pembiasan b. dibiaskan mendekati garis normal c. mengalami pemantulan sempurna d. dibiaskan menjauhi garis normal 14. Apabila sebuah benda diletakkan pada titik fokus lensa cembung, maka... a. terbentuk bayangan nyata, terbalik, tiga kali Iebih besar dan benda b. tidak terbentuk bayangan c. terbentuk bayangan maya, tegak, dan sama besar d. terbentuk bayangan maya, terbalik, dan lebih kecil 06. Jika seberkas sinar sejajar mengenai cermincembung, maka sinar pantul yang terjadi akan... a. mengumpul (konvegen) b. tidak teratur (difusi) c. menyebar (divergen) d. sejajar 07. Sifat bayangan yang dibentuk cermincembung selalu... a. maya, tegak, diperbesar b. nyata, tegak, diperkecil
  • 2. 15. Gambar di samping 19. Manakah dari gambar di bawah ini yang menunjukkan sinar yang merambat dari yang termasuk sudut optik rapat ke optik renggang? bias adalah . . . . a. a dan b benar a.1 b. a dan c benar b.2 c. b dan c benar c.3 d. b dan d benar d.4 16. Ketika sebuah pensil lurus dicelupkan sebagian ke dalam sebuah gelas berisi air, sebagian pensil tampak membengkok. ini disebabkan oleh peristiwa .... a. pemantulan b.pembiasan c. dispersi d.pembalikan ke samping 17. Gambar di bawah ini menunjukkan seberkas sinar cahaya yang memasuki sebuah balok kaca. 20. Sinar merambat dari zat X ke zat Y. maka indeks bias dan zat X ke zat Y adalah... Manakah yang disebut sebagai sudut datang dan sudut bias? 18. Suatu sinar XY dalam kaca menumbuk permukaan kaca pada Y (lihat gambar). Manakah lintasan yang akan ditempuh sinar keluar dari kaca ke udara adalah.... a.(1) b.(2) c. (3) d. (4)