SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
SOSIOLOGI
KELUARGA
ANGGOTA KELOMPOK
 NOVIA UTARI APRILIA ELIZAWATI
 GISELA TIORIVA BR BANGUN
 ANISSA LUTHFIANI
 AHMAD HERI
 ZAKARIA
 ELIZABETH META ANINDYA
PANCANINGRUM
Pengertian
Keluarga merupakan himpunan kecil dari
pengelompokan individu yang terdiri dari ayah,
ibu, anak, paman dan tante, kakek dan nenek,
dan lain-lain. Keluarga khususnya orang tua
merupakan pilar utama dalam
pembertumbuhan dan perkembangan anak.
 Sosiologi Keluarga : Ilmu yang mempelajari
tentang lembaga keluargan dan hal-hal yang
berkaitan dengan keluarga.
 Faktor yang menyebabkan perubahan di
keluarga :
1. Faktor Lingkungan
2. Kontak dengan anggota keluarga yang lain
3. Pendidikan
4. Keadaan ekonomi
5. Pengaruh dari modernisasi dan globalisasi
Broken Home
 Istilah “broken home” biasanya digunakan
untuk menggambarkan keluarga yang
berantakan
 Broken Home adalah kurangnya perhatian dari
keluarga atau kurangnya kasih sayang dari
orang tua sehingga membuat mental seorang
anak menjadi frustasi, brutal dan susah diatur
Penyebab Broken Home
1. Terjadinya perceraian
2. Kebudayaan bisu dalam keluarga
3. Perang dingin dalam keluarga
4. Ketidak dewasaan sikap orang tua
5. Orang tua yang kurang memiliki rasa tanggung
jawab
6. Jauh dari Tuhan
7. Adanya masalah ekonomi
8. Kehilangan kehangatan di dalam keluarga antara
orang tua dan anak
Dampak Broken Home
1. Broken Heart
2. Broken Relation
3. Broken Values
4. Tekanan Mental yang Berat
CARA MEMINIMALISIR
KEADAAN
1. Membangun hubungan dengan anak-anak.
2. Pendidikan tanggung jawab.
3. Ajarkan kepada anak untuk mencerna dan
memahami tentang keputusan yang sudah
diambil.
4. Melatih dan mendidik anak untuk tidak
menyalahkan orang lain.
5. Membantu anak menarik pelajaran positif
terhadap maslah yang sedang terjadi.
6. Mendekatkan diri pada Tuhan.
THANKS GAESSS.. 

More Related Content

Similar to Sosiologi keluarga final

Penegrtian dan hakikat keluarga
Penegrtian dan hakikat keluargaPenegrtian dan hakikat keluarga
Penegrtian dan hakikat keluarga
ayufitriana
 
Makalah pengembangan diri
Makalah pengembangan diriMakalah pengembangan diri
Makalah pengembangan diri
Dede Irawan
 
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
Novianita Novianita
 
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya newDimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
SilVhya Saidah
 
Konseling Anak
Konseling AnakKonseling Anak
Konseling Anak
Nira Nufus
 
Kajian sosial (Keluarga)
Kajian sosial (Keluarga)Kajian sosial (Keluarga)
Kajian sosial (Keluarga)
PAKLONG CIKGU
 

Similar to Sosiologi keluarga final (20)

Sosiologi keluarga_novi catur muspita
Sosiologi keluarga_novi catur muspitaSosiologi keluarga_novi catur muspita
Sosiologi keluarga_novi catur muspita
 
DISFUNGSI KELUARGA.pptx
DISFUNGSI KELUARGA.pptxDISFUNGSI KELUARGA.pptx
DISFUNGSI KELUARGA.pptx
 
Bk keuarga lt 14
Bk keuarga lt 14Bk keuarga lt 14
Bk keuarga lt 14
 
Jurnal analisis
Jurnal analisisJurnal analisis
Jurnal analisis
 
Sosiologi keluarga
Sosiologi keluargaSosiologi keluarga
Sosiologi keluarga
 
Penegrtian dan hakikat keluarga
Penegrtian dan hakikat keluargaPenegrtian dan hakikat keluarga
Penegrtian dan hakikat keluarga
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
BROKEN HOME
BROKEN HOMEBROKEN HOME
BROKEN HOME
 
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anakKeluarga, ibu, ayah, dan anak
Keluarga, ibu, ayah, dan anak
 
Makalah pengembangan diri
Makalah pengembangan diriMakalah pengembangan diri
Makalah pengembangan diri
 
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
Konsep dasar bimbingan dan konseling keluarga
 
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya newDimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
 
KEKERASAN TERHADAP ANAK.ppt
KEKERASAN TERHADAP ANAK.pptKEKERASAN TERHADAP ANAK.ppt
KEKERASAN TERHADAP ANAK.ppt
 
kekerasan terhadap anak.pptx
kekerasan terhadap anak.pptxkekerasan terhadap anak.pptx
kekerasan terhadap anak.pptx
 
Konseling Anak
Konseling AnakKonseling Anak
Konseling Anak
 
Dampak perceraian bagi perkembangan psikologis anak
Dampak perceraian bagi perkembangan psikologis anakDampak perceraian bagi perkembangan psikologis anak
Dampak perceraian bagi perkembangan psikologis anak
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Keluarga dan masyarakat
Keluarga dan masyarakatKeluarga dan masyarakat
Keluarga dan masyarakat
 
Kajian sosial (Keluarga)
Kajian sosial (Keluarga)Kajian sosial (Keluarga)
Kajian sosial (Keluarga)
 

Sosiologi keluarga final

  • 2. ANGGOTA KELOMPOK  NOVIA UTARI APRILIA ELIZAWATI  GISELA TIORIVA BR BANGUN  ANISSA LUTHFIANI  AHMAD HERI  ZAKARIA  ELIZABETH META ANINDYA PANCANINGRUM
  • 3. Pengertian Keluarga merupakan himpunan kecil dari pengelompokan individu yang terdiri dari ayah, ibu, anak, paman dan tante, kakek dan nenek, dan lain-lain. Keluarga khususnya orang tua merupakan pilar utama dalam pembertumbuhan dan perkembangan anak.
  • 4.  Sosiologi Keluarga : Ilmu yang mempelajari tentang lembaga keluargan dan hal-hal yang berkaitan dengan keluarga.  Faktor yang menyebabkan perubahan di keluarga : 1. Faktor Lingkungan 2. Kontak dengan anggota keluarga yang lain 3. Pendidikan 4. Keadaan ekonomi 5. Pengaruh dari modernisasi dan globalisasi
  • 5. Broken Home  Istilah “broken home” biasanya digunakan untuk menggambarkan keluarga yang berantakan  Broken Home adalah kurangnya perhatian dari keluarga atau kurangnya kasih sayang dari orang tua sehingga membuat mental seorang anak menjadi frustasi, brutal dan susah diatur
  • 6. Penyebab Broken Home 1. Terjadinya perceraian 2. Kebudayaan bisu dalam keluarga 3. Perang dingin dalam keluarga 4. Ketidak dewasaan sikap orang tua 5. Orang tua yang kurang memiliki rasa tanggung jawab 6. Jauh dari Tuhan 7. Adanya masalah ekonomi 8. Kehilangan kehangatan di dalam keluarga antara orang tua dan anak
  • 7. Dampak Broken Home 1. Broken Heart 2. Broken Relation 3. Broken Values 4. Tekanan Mental yang Berat
  • 8. CARA MEMINIMALISIR KEADAAN 1. Membangun hubungan dengan anak-anak. 2. Pendidikan tanggung jawab. 3. Ajarkan kepada anak untuk mencerna dan memahami tentang keputusan yang sudah diambil. 4. Melatih dan mendidik anak untuk tidak menyalahkan orang lain. 5. Membantu anak menarik pelajaran positif terhadap maslah yang sedang terjadi. 6. Mendekatkan diri pada Tuhan.