SlideShare a Scribd company logo
UTS 
KOMPUTER TERAPAN 
Oleh : 
Nama : Natanael Ocktaviano T 
NPM:11051343 
Prodi : Geologi Terapan ( A ) 
POLITEKNIK GEOLOGI DAN PERTAMBANGAN 
( AGP ) 
BANDUNG 
2014
Objectives 
1. Mengerti hal baru dalam Microsoft Word 2007 
2. Mengenal fungsi-fungsi umum dalam Word 2007 
3. Mengenal home tab,insert tab,page layout tab,references tab,dan mailing tab serta mampu 
mengaplikasikannya
Microsoft Word 2007 
Merupakan program pengolah kata dengan fitur yang lengkap dan memudahkan kita 
untuk membuat sebuah dokumen dengan tampilan profesional seta dapat dengan 
mudah pula mengeditnya. 
Membuka jendela microsoft word 
Double klik icon microsoft word pada desktop 
Atau klk start programs microsoft office microsoft word 2007
Apa yang baru dari Microsoft Word 2007? 
Microsoft word 2007 memberikan tampilan yang lebih memudahkan pengguna dalam 
menggunakan tools atau fitur-fitur yang disediakan 
Keterangan: 
1.tools yang didesain menyerupai task dan langsung nampak pada jendela (biasa disebut 
ribbon) 
2. Groups yang membagi masing-masing tab ke dalam sub tasks 
3. Command Buttons yang berisi perintah-perintah maupun kumpulan perintah 
Saat mengklik anak panah di sudut bawah masing-masing tab akan muncul kotak 
dialog 
Untuk dapat di buka dalam word versi sebelumnya dokumen word 2007 perlu di simpan 
dalam format word 1997-2003/.doc.format dokumen dapat dijumpai pada pilihan save As 
dalam office buton
Konversi dokumen word 2003 ke word2007 
1.Buka word 2007,buka dokumen word 2003Yang akan di konversikan. 
2.Klik Office button 
3.Klik Convert 
Office Button(ALT+F) 
Merupakan lokasi pusat untuk mengelola dan berbagi dokumen saat mengklik office button yang 
berada disudut kiri atas jendela,word akan menampilkan menu ofice button yang memungkinkan 
kita mengakses perintah-perintah umum.Berikut ini adalah tampilan saat Office button di pilih:
Quick Access Toolbar 
Quick Access Toolbar yang berada di atas tabs menyediakan akses mudah terhadap 
perintah-perintah yang umum digunakan. 
Pada awalnya quick access toolbar berisi Save.Undo(CTRL+Z) dan Redo.Meskipun 
demikian,saat kita mengklik anak panah Customize Quick Access Toolbar,Word akan 
menampilkan daftar perintah yang dapat ditambahkan maupun dihilangkan dari Quick Access 
Toolbar. 
Hotkey/shortcut 
Merupakan kombinasi beberapa tombol tertentu pada keyboard untuk melakukan sesuatu 
proses tertentu. 
Misal:CTRL+C mengcopy file 
CTRL+V meletakan hasil copyan atau potongan
Ruler Margin(Indent) 
Ruler argin digunakan untuk mengatur batas kiri dan kanan suatu halaman 
First Line Indent 
Pengaturan posisi huruf pertama pada setiap awal paragraf 
Hanging Indent 
Pengaturan posisi huruf setelah baris pertama pada suatu paragraf 
Left Indent 
Pengaturan batas kiri untuk semua teks 
Right Indent 
Pengaturan batas kanan untuk semua teks
Home Tab 
1.Clipboard 
Tombol print screen digunakan untuk mengcopy semua yang tampak pada layar 
monitor 
2.Font 
3.Paragraph
a. Alignment/ Perataan teks 
- Align Text Left (Ctrl+L) : Membuat teks rata kiri 
- Align Text Right (Ctrl+R) : Membuat teks rata kanan 
- Center (Ctrl+E) : Membuat teks berada di tengah 
- Justify (Ctrl+J) : Membuat teks rata kiri dan kanan 
b. Bullets and Numbering 
Bullets and Numbering digunakan dalam membuat penulisan terstruktur yang 
mengandung sub-sub bagian. 
4.Styles 
Word menyediakan fungsi style untuk mempermudah penulisan karya ilmiah 
danlaporan berikut ini adalah cara untuk membuat style baru: 
1.Klik panah kebawah pada grup styles 
2.Klik pada tombol new style 
3.akan muncul kotak dialog create New Style from Formatting 
4.Atur style yang diinginkan 
5.Klik OK
5. Editing
Insert Tab 
1.Pages 
2.Tables 
Table pada word merupakan kumpulan baris dan kolom untuk mengorganisasi 
informasi.Pertemuan antara garis dan kolom disebut cell dan cell tersebut diisi 
dengan teks. 
Pembuatan tabel 
1.Klik insert tab 
2.pilih icon table pada grup table,dan pilih insert table
Akan muncul kotak dialog insert table berikut 
Number of Columns: berisi jumlah kolom 
Number of Rows: berisi jumlah baris 
Autofit to contents: lebar kolom menyesuaikan isi 
Autofit to window: lebar kolom menyesuaikan jendela 
Konversi Teks ke Table 
1.Drag teks yang akan di konversikan ke dalam table dengan mouse dan gunakan karakter 
pemisah seperti koma atau tab untuk menadai di mana batas kolom. 
2.Klik insert tab dan klik table pada group tables. 
3.Klik Convert Teks toTable. 
4.dalam dialog convert text to table yang muncul,pilih jumlah kolom dan baris yang akan di 
buat. 
5.Pilih tanda pemisah dimana kita akan meletakan batas kolom dalam separate text at
Konversi table ke taks 
1.Pilih baris dan kolom yang akan di konversikan ke paragraph dengan mendrag mouse. 
2.Klik layout tab yang terdapat dalam table tools dan klik convert to teks yang terdpat dalam 
grup data. 
3.Dalam kotak dialog yang muncul,pilihlah karakter pemisah pada bagian separate text with
Dalam pembuatan sebuah table disediakan beberapa menu tambahan,antara lain: 
-Insert 
Dengan menu Insert kita dpat menambahkan kolom,baris,cell pada saat pembuatan table 
-Insert Table 
Klik kanan pada table insert (sesuai yang anda inginkan) 
-Merge 
Dengan Merge kita dapat menggabungkan beberapa kolom/baris menjadi satu. 
- Block baris atau kolom yang anda inginkan terlebih dahulu 
- Klik kanan merge cells 
- Table properties, digunakan untuk mengatur tampilan table 
- Block tabel terlebih dahulu 
- Klik kanan pada table properties 
3. Illustrations 
4.Link 
Hyperlink digunakan untuk mmbuat link ke halaman web gambar,alamat email,atau program.
5. Header & Footer 
Header merupakan bagian kepala halaman yang terletak pada bagian atas halaman dan 
digunakan untuk menambakan teks yang berisi keterangan,seperti judul halaman.Footer 
merupakan bagian kaki halaman yang terletak pada bagian bawah halaman dan digunakan 
untuk menambahkan teks yang berisi halaman. 
6. Text 
7.Symbols 
Equation digunakan untuk memasukan penulisan matematis (misal:rumus matematika,rumus 
fisika). 
Symbols berisi aneka karakter unik yang tidak ditemukan dalam keyboard.
Pembuatan Equation 
1. Klik menu Insert tab dan klik equation pada group symbols 
2.Kemudian akan muncul tab design pada ribbon dan muncul lembar kerja equation. 
3.Setelah selesai menuliskan rumus,simpan rumus yang sudah anda tulis. 
Klik tombol panah Save As New Equation,Kemudian muncul kotak dialog create 
new buillding block. 
4.Rumus yang telah anda simpan dapat di lihat di equation pada tool
Page Layout Tab 
1.Themes 
2.Page Setup 
Pembuatan kolom 
1.Klik tab page layout pada ribbon 
2.Pilih columns yang terletak pada ribbon paage setup 
3.Pilih format kolom yang diinginkan
3.Page background 
4.Paragraph 
Identasi dan spacing sebelum dan sesudah paragraph 
5.Arrage 
Posisi dari objek yang dipilih dari halaman
References tab 
1.Table of Contents 
Daftar isi merupakan salah satu bagian dari penulisan terstruktur,seperti karya 
ilmiah,laporan kerja,karya tulis,dan buku.Daftar isi memuat dari isi atau judul 
bab/chapter yang ada secara keseluruhan dari awal hingga akhir termasuk letak 
halaman. 
Pembuatan daftar isi 
1.Klik tab references pada ribbon 
2.Pilih icon table of contents,kemudian insert table of contents 
3.Maka akan muncul kotak dialog table of contents.
2. Footnotes 
Footnote/catatan kaki merupakan catatan yang terletak di kaki halaman dan berisi 
keterangan tambahan,seperti sumber referensi dari sebuah tulisan,maupun arti dari 
terdpat dalam halaman tersebut. 
Endnote/catatan ahkir merupakan catatan yang terletak di akhir dokumen dan berisi 
keterangan tambahan,seperti sumber referensi dari sebuah tulisan,maupun arti dari 
suatu kata yang terdpat dalam dokumen tersebut.
3.Citations&Bibliogrphy 
Daftar pustaka merupakan dari penulisan terstrukur seprti karya ilmiah,laporan,karya 
tulis dan buku yang berisi keterangan sumber atau referensi berupa 
buku,artikel,dsb.Daftar pustaka biasa memuat nama pengarang,tahun 
terbit,judul,kota tempat di terbitkan dan nama penerbit. 
Pembuat daftar pustaka: 
1.Pilih tab references pada ribbon 
2.Kemudian pilih menu insert,Citation yang tersedian dalam 
grup,citation&biblography,add new source. 
3.Kemudian akan muncul kotak dialog create source.Anda tinggal menginputkan 
data kemudian apabila sudah selesai klik OK.
4.Kemudian pilih bibliography,maka seluruh data yang telah anda inputkan ke kotak 
dialog create cource akan di tampilkan. 
4.Captions 
Memberikan keterangan atas gambar 
5.Index 
Pembuatan index 
6.Table of Authorities

More Related Content

What's hot

MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
DOLI SYAHPUTRA, ST
 
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMAMicrosoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
Irfan Fahd
 
Media tik-8-smt-1
Media tik-8-smt-1Media tik-8-smt-1
Media tik-8-smt-1
Hilmi Halim
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iNie Andini
 
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
DOLI SYAHPUTRA, ST
 
8146762 Belajar Microsoft Word
8146762 Belajar Microsoft Word8146762 Belajar Microsoft Word
8146762 Belajar Microsoft Wordxander87
 
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu barFungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
Fredi Sukses
 
Pengenalan microsoft word 2007
Pengenalan microsoft word 2007Pengenalan microsoft word 2007
Pengenalan microsoft word 2007
Arini Dina Hanifa
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iNie Andini
 
Fungsi Icon-Icon Komputer
Fungsi Icon-Icon KomputerFungsi Icon-Icon Komputer
Fungsi Icon-Icon KomputerEmirita Reta
 
Modul perangkat pengolah kata simdiq
Modul perangkat pengolah kata simdiqModul perangkat pengolah kata simdiq
Modul perangkat pengolah kata simdiq
ekajuniati1
 
Fungsi menu dan ikon ms.word
Fungsi menu dan ikon ms.wordFungsi menu dan ikon ms.word
Fungsi menu dan ikon ms.word
Doli Syahputra
 
Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007
ANDREAS MAHLAN
 
Modul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SDModul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SD
Dany Clark
 
Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1
MTs. NU Miftahul Falah Dawe Kudus
 
Panduan microsoft-word-2007
Panduan microsoft-word-2007Panduan microsoft-word-2007
Panduan microsoft-word-2007Bais Wong
 
Pengelolaan informasi
Pengelolaan informasiPengelolaan informasi
Pengelolaan informasi
Didik Ariyana
 

What's hot (20)

MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
 
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMAMicrosoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
Microsoft Word 2007 Presentation untuk Siswa kelas X SMA
 
Media tik-8-smt-1
Media tik-8-smt-1Media tik-8-smt-1
Media tik-8-smt-1
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab i
 
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007MENU DAN IKON MS.WORD 2007
MENU DAN IKON MS.WORD 2007
 
Modul word2007 Komputer Terapan
Modul word2007 Komputer TerapanModul word2007 Komputer Terapan
Modul word2007 Komputer Terapan
 
8146762 Belajar Microsoft Word
8146762 Belajar Microsoft Word8146762 Belajar Microsoft Word
8146762 Belajar Microsoft Word
 
word
wordword
word
 
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu barFungsi menu dan ikon pada menu bar
Fungsi menu dan ikon pada menu bar
 
Pengenalan microsoft word 2007
Pengenalan microsoft word 2007Pengenalan microsoft word 2007
Pengenalan microsoft word 2007
 
Mengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab iMengenal office 2010 bab i
Mengenal office 2010 bab i
 
Fungsi Icon-Icon Komputer
Fungsi Icon-Icon KomputerFungsi Icon-Icon Komputer
Fungsi Icon-Icon Komputer
 
Modul perangkat pengolah kata simdiq
Modul perangkat pengolah kata simdiqModul perangkat pengolah kata simdiq
Modul perangkat pengolah kata simdiq
 
Microsoft office word 2003
Microsoft office word 2003Microsoft office word 2003
Microsoft office word 2003
 
Fungsi menu dan ikon ms.word
Fungsi menu dan ikon ms.wordFungsi menu dan ikon ms.word
Fungsi menu dan ikon ms.word
 
Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007
 
Modul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SDModul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SD
 
Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1
 
Panduan microsoft-word-2007
Panduan microsoft-word-2007Panduan microsoft-word-2007
Panduan microsoft-word-2007
 
Pengelolaan informasi
Pengelolaan informasiPengelolaan informasi
Pengelolaan informasi
 

Similar to Tugas komputer (panduan) udh pake cover

Wrd 2
Wrd 2Wrd 2
Wrd 2
parulian
 
Presentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconPresentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconEko Pratomo
 
07. mengenal microsoft office word 2007
07. mengenal microsoft office word 200707. mengenal microsoft office word 2007
07. mengenal microsoft office word 2007
Hasmul Tafit
 
Modul komputer
Modul komputerModul komputer
Modul komputer
Anna Fauziah
 
Makalah microsoft word 2007
Makalah microsoft word 2007Makalah microsoft word 2007
Makalah microsoft word 2007
sripuji puji
 
Makalah pengenalan msword.docx
Makalah pengenalan msword.docxMakalah pengenalan msword.docx
Makalah pengenalan msword.docx
warnosupriyadi
 
Microsoft word bab 6, 7, 8
Microsoft word   bab 6, 7, 8Microsoft word   bab 6, 7, 8
Microsoft word bab 6, 7, 8
elzabethclaudya
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
Rizky Baharul Malihan
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
Rizky Baharul Malihan
 
Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)
atinfuziyanti
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
fuziyanti18
 
Pengertian spreadsheet
Pengertian spreadsheetPengertian spreadsheet
Pengertian spreadsheet
Herlina Susilawati
 
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat LunakMengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
tri winarsih
 
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
EfendiHakim1
 
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
onebajo
 
Ms office word
Ms office wordMs office word
Ms office word
Lili Rohily
 

Similar to Tugas komputer (panduan) udh pake cover (20)

Wrd 2
Wrd 2Wrd 2
Wrd 2
 
Presentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada iconPresentation fungsi menu pada icon
Presentation fungsi menu pada icon
 
07. mengenal microsoft office word 2007
07. mengenal microsoft office word 200707. mengenal microsoft office word 2007
07. mengenal microsoft office word 2007
 
Modul komputer
Modul komputerModul komputer
Modul komputer
 
Makalah microsoft word 2007
Makalah microsoft word 2007Makalah microsoft word 2007
Makalah microsoft word 2007
 
Modul 18
Modul 18Modul 18
Modul 18
 
Makalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teksMakalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teks
 
Makalah pengenalan msword.docx
Makalah pengenalan msword.docxMakalah pengenalan msword.docx
Makalah pengenalan msword.docx
 
Microsoft word bab 6, 7, 8
Microsoft word   bab 6, 7, 8Microsoft word   bab 6, 7, 8
Microsoft word bab 6, 7, 8
 
Makalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teksMakalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teks
 
Makalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teksMakalah ms dos berbasis teks
Makalah ms dos berbasis teks
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
 
Teknologi informasi
Teknologi informasi Teknologi informasi
Teknologi informasi
 
Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Pengertian spreadsheet
Pengertian spreadsheetPengertian spreadsheet
Pengertian spreadsheet
 
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat LunakMengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
Mengoperasikan Aplikasi Perangkat Lunak
 
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
Mengoperasikan Microsoft Word.docx..............................................
 
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
Dokumen.tips pengenalan microsoft-microsoft-word-2003
 
Ms office word
Ms office wordMs office word
Ms office word
 

Recently uploaded

Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Dilasambong
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
idoer11
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
MRoyanzainuddin9A
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 

Recently uploaded (8)

Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 

Tugas komputer (panduan) udh pake cover

  • 1. UTS KOMPUTER TERAPAN Oleh : Nama : Natanael Ocktaviano T NPM:11051343 Prodi : Geologi Terapan ( A ) POLITEKNIK GEOLOGI DAN PERTAMBANGAN ( AGP ) BANDUNG 2014
  • 2. Objectives 1. Mengerti hal baru dalam Microsoft Word 2007 2. Mengenal fungsi-fungsi umum dalam Word 2007 3. Mengenal home tab,insert tab,page layout tab,references tab,dan mailing tab serta mampu mengaplikasikannya
  • 3. Microsoft Word 2007 Merupakan program pengolah kata dengan fitur yang lengkap dan memudahkan kita untuk membuat sebuah dokumen dengan tampilan profesional seta dapat dengan mudah pula mengeditnya. Membuka jendela microsoft word Double klik icon microsoft word pada desktop Atau klk start programs microsoft office microsoft word 2007
  • 4. Apa yang baru dari Microsoft Word 2007? Microsoft word 2007 memberikan tampilan yang lebih memudahkan pengguna dalam menggunakan tools atau fitur-fitur yang disediakan Keterangan: 1.tools yang didesain menyerupai task dan langsung nampak pada jendela (biasa disebut ribbon) 2. Groups yang membagi masing-masing tab ke dalam sub tasks 3. Command Buttons yang berisi perintah-perintah maupun kumpulan perintah Saat mengklik anak panah di sudut bawah masing-masing tab akan muncul kotak dialog Untuk dapat di buka dalam word versi sebelumnya dokumen word 2007 perlu di simpan dalam format word 1997-2003/.doc.format dokumen dapat dijumpai pada pilihan save As dalam office buton
  • 5. Konversi dokumen word 2003 ke word2007 1.Buka word 2007,buka dokumen word 2003Yang akan di konversikan. 2.Klik Office button 3.Klik Convert Office Button(ALT+F) Merupakan lokasi pusat untuk mengelola dan berbagi dokumen saat mengklik office button yang berada disudut kiri atas jendela,word akan menampilkan menu ofice button yang memungkinkan kita mengakses perintah-perintah umum.Berikut ini adalah tampilan saat Office button di pilih:
  • 6. Quick Access Toolbar Quick Access Toolbar yang berada di atas tabs menyediakan akses mudah terhadap perintah-perintah yang umum digunakan. Pada awalnya quick access toolbar berisi Save.Undo(CTRL+Z) dan Redo.Meskipun demikian,saat kita mengklik anak panah Customize Quick Access Toolbar,Word akan menampilkan daftar perintah yang dapat ditambahkan maupun dihilangkan dari Quick Access Toolbar. Hotkey/shortcut Merupakan kombinasi beberapa tombol tertentu pada keyboard untuk melakukan sesuatu proses tertentu. Misal:CTRL+C mengcopy file CTRL+V meletakan hasil copyan atau potongan
  • 7. Ruler Margin(Indent) Ruler argin digunakan untuk mengatur batas kiri dan kanan suatu halaman First Line Indent Pengaturan posisi huruf pertama pada setiap awal paragraf Hanging Indent Pengaturan posisi huruf setelah baris pertama pada suatu paragraf Left Indent Pengaturan batas kiri untuk semua teks Right Indent Pengaturan batas kanan untuk semua teks
  • 8. Home Tab 1.Clipboard Tombol print screen digunakan untuk mengcopy semua yang tampak pada layar monitor 2.Font 3.Paragraph
  • 9. a. Alignment/ Perataan teks - Align Text Left (Ctrl+L) : Membuat teks rata kiri - Align Text Right (Ctrl+R) : Membuat teks rata kanan - Center (Ctrl+E) : Membuat teks berada di tengah - Justify (Ctrl+J) : Membuat teks rata kiri dan kanan b. Bullets and Numbering Bullets and Numbering digunakan dalam membuat penulisan terstruktur yang mengandung sub-sub bagian. 4.Styles Word menyediakan fungsi style untuk mempermudah penulisan karya ilmiah danlaporan berikut ini adalah cara untuk membuat style baru: 1.Klik panah kebawah pada grup styles 2.Klik pada tombol new style 3.akan muncul kotak dialog create New Style from Formatting 4.Atur style yang diinginkan 5.Klik OK
  • 11. Insert Tab 1.Pages 2.Tables Table pada word merupakan kumpulan baris dan kolom untuk mengorganisasi informasi.Pertemuan antara garis dan kolom disebut cell dan cell tersebut diisi dengan teks. Pembuatan tabel 1.Klik insert tab 2.pilih icon table pada grup table,dan pilih insert table
  • 12. Akan muncul kotak dialog insert table berikut Number of Columns: berisi jumlah kolom Number of Rows: berisi jumlah baris Autofit to contents: lebar kolom menyesuaikan isi Autofit to window: lebar kolom menyesuaikan jendela Konversi Teks ke Table 1.Drag teks yang akan di konversikan ke dalam table dengan mouse dan gunakan karakter pemisah seperti koma atau tab untuk menadai di mana batas kolom. 2.Klik insert tab dan klik table pada group tables. 3.Klik Convert Teks toTable. 4.dalam dialog convert text to table yang muncul,pilih jumlah kolom dan baris yang akan di buat. 5.Pilih tanda pemisah dimana kita akan meletakan batas kolom dalam separate text at
  • 13.
  • 14. Konversi table ke taks 1.Pilih baris dan kolom yang akan di konversikan ke paragraph dengan mendrag mouse. 2.Klik layout tab yang terdapat dalam table tools dan klik convert to teks yang terdpat dalam grup data. 3.Dalam kotak dialog yang muncul,pilihlah karakter pemisah pada bagian separate text with
  • 15. Dalam pembuatan sebuah table disediakan beberapa menu tambahan,antara lain: -Insert Dengan menu Insert kita dpat menambahkan kolom,baris,cell pada saat pembuatan table -Insert Table Klik kanan pada table insert (sesuai yang anda inginkan) -Merge Dengan Merge kita dapat menggabungkan beberapa kolom/baris menjadi satu. - Block baris atau kolom yang anda inginkan terlebih dahulu - Klik kanan merge cells - Table properties, digunakan untuk mengatur tampilan table - Block tabel terlebih dahulu - Klik kanan pada table properties 3. Illustrations 4.Link Hyperlink digunakan untuk mmbuat link ke halaman web gambar,alamat email,atau program.
  • 16. 5. Header & Footer Header merupakan bagian kepala halaman yang terletak pada bagian atas halaman dan digunakan untuk menambakan teks yang berisi keterangan,seperti judul halaman.Footer merupakan bagian kaki halaman yang terletak pada bagian bawah halaman dan digunakan untuk menambahkan teks yang berisi halaman. 6. Text 7.Symbols Equation digunakan untuk memasukan penulisan matematis (misal:rumus matematika,rumus fisika). Symbols berisi aneka karakter unik yang tidak ditemukan dalam keyboard.
  • 17. Pembuatan Equation 1. Klik menu Insert tab dan klik equation pada group symbols 2.Kemudian akan muncul tab design pada ribbon dan muncul lembar kerja equation. 3.Setelah selesai menuliskan rumus,simpan rumus yang sudah anda tulis. Klik tombol panah Save As New Equation,Kemudian muncul kotak dialog create new buillding block. 4.Rumus yang telah anda simpan dapat di lihat di equation pada tool
  • 18. Page Layout Tab 1.Themes 2.Page Setup Pembuatan kolom 1.Klik tab page layout pada ribbon 2.Pilih columns yang terletak pada ribbon paage setup 3.Pilih format kolom yang diinginkan
  • 19. 3.Page background 4.Paragraph Identasi dan spacing sebelum dan sesudah paragraph 5.Arrage Posisi dari objek yang dipilih dari halaman
  • 20. References tab 1.Table of Contents Daftar isi merupakan salah satu bagian dari penulisan terstruktur,seperti karya ilmiah,laporan kerja,karya tulis,dan buku.Daftar isi memuat dari isi atau judul bab/chapter yang ada secara keseluruhan dari awal hingga akhir termasuk letak halaman. Pembuatan daftar isi 1.Klik tab references pada ribbon 2.Pilih icon table of contents,kemudian insert table of contents 3.Maka akan muncul kotak dialog table of contents.
  • 21. 2. Footnotes Footnote/catatan kaki merupakan catatan yang terletak di kaki halaman dan berisi keterangan tambahan,seperti sumber referensi dari sebuah tulisan,maupun arti dari terdpat dalam halaman tersebut. Endnote/catatan ahkir merupakan catatan yang terletak di akhir dokumen dan berisi keterangan tambahan,seperti sumber referensi dari sebuah tulisan,maupun arti dari suatu kata yang terdpat dalam dokumen tersebut.
  • 22. 3.Citations&Bibliogrphy Daftar pustaka merupakan dari penulisan terstrukur seprti karya ilmiah,laporan,karya tulis dan buku yang berisi keterangan sumber atau referensi berupa buku,artikel,dsb.Daftar pustaka biasa memuat nama pengarang,tahun terbit,judul,kota tempat di terbitkan dan nama penerbit. Pembuat daftar pustaka: 1.Pilih tab references pada ribbon 2.Kemudian pilih menu insert,Citation yang tersedian dalam grup,citation&biblography,add new source. 3.Kemudian akan muncul kotak dialog create source.Anda tinggal menginputkan data kemudian apabila sudah selesai klik OK.
  • 23. 4.Kemudian pilih bibliography,maka seluruh data yang telah anda inputkan ke kotak dialog create cource akan di tampilkan. 4.Captions Memberikan keterangan atas gambar 5.Index Pembuatan index 6.Table of Authorities