SlideShare a Scribd company logo
Tugas TIK BAB 3
Disusun oleh:
1. Fauzaan Hibatullah (09)
2. Husein Mulya Lubis (12)
3. Muhammad Rafi Setiawan (20)
4. Pandu Adi Pambudi (23)
>>>KLIK<<<
Membuat Tabel, Grafik
dan Diagram
Membuat Tabel
Membuat Grafik
Membuat Grafik Organisasi
>>>SOAL<<<
Cara membuat tabel
1. Masuk Program MS. Power Point terlebih dahulu
2. Buatlah slide baru dan hapus tulisan "click to add title" dan "click to add
sub title" kemudian klik menu insert dan klik sub menu table
3. Pada gambar insert tabel diatas, saya buat 6 x 3 artinya jumlah kolom = 6
dan jumlah baris = 3, jika sudah menentukan maka haislnya akan terlihat
tabel pada slide tersebut kira-kira seperti gambar berikut
4. Jika ingin merubah template tabel silakan anda klik menu desain kemudian
pilih jenis template tabel yang sesuai dengan keinginan Anda.
Membuat grafik
1. Pertama-tama kita akan mengatur document hereuntuk grafik. Default theme
pada Excel 2007 dan 2010 adalah theme Office. Bila Anda menggunakan theme
ini, maka lanjutkan ke langkah 2. Bila lembar kerja menggunakan theme yang
lain, maka ubah theme terlebih dahulu, yaitu pada Page Layout tab, Themes
grup, klik Themes dan pilih Office.
2. Pilih range data yang akan dibuatkan grafik garis.
3. Pada Insert tab, grup Charts, klik Line dan pilih Line with Markers.
4. Selanjutnya kita akan memilih chart styles. Klik pada grafik untuk
menampilkan Chart Tools. Pada Chart Tools, Design tab, Chart Styles grup,
klik Style 30.
5. Grafik memiliki nama yang sama dengan legend. Oleh karena itu, legend tidak
diperlukan dan kita akan menyembunyikannya. Pada Chart Tools, Layout tab,
Labels grup, klik Legend dan pilih None.
6. Berikutnya adalah menampilkan nilai Data Label di bawah setiap marker.
Pada Chart Tools, Layout tab, Labels grup, klik Data Labels dan pilih Below.
7. Pada langkah ini, kita akan menghapus gridlines horizontal pada background
grafik. Klik grafik dan pada Chart Tools, Layout tab, Axes grup, klik Gridlines,
pilih Primary Horizontal Gridlines dan klik None.
Hasilnya adalah seperti gambar berikut.
8. Pada langkah ini, kita akan mengubah tampilan marker menjadi lingkaran
dan membuat garis pada grafik berbentuk seperti tali tipis yang berayun naik
turun sesuai dengan nilai data. Caranya:
a. Klik kanan marker grafik dan pilih Format Data Series.
b. Klik Marker Options dan pada Marker Type, klik Built-in.
c. Di bagian Type, pilih gambar lingkaran dan atur Size menjadi 10.
Catatan: ada perbedaan bentuk lingkaran pada Excel 2007 dan 2010 seperti
yang disajikan pada gambar di bawah ini. Namun tampilan marker pada grafik
akan tetap sama.
9. Tanpa menutup kotak dialog Format Data Series, klik Line Style:
a. Atur Width menjadi 2 pt untuk membuat garis grafik yang tipis.
b. Centang kotak Smoothed line untuk menghilangkan tampilan garis yang kaku.
10. Klik Close untuk menutup kotak dialog Format Data Series. Tampilan grafik
setelah selesai diformat adalah seperti gambar berikut ini.
Membuat diagram organisasi
1. Pada tab Sisipkan, di grup Ilustrasi, klik SmartArt.
2. Di galeri Pilih Grafik SmartArt, klik Hierarki, klik tata letak bagan organisasi
(seperti Bagan Organisasi), lalu klik OK.
3. Untuk memasukkan teks Anda, lakukan salah satu hal berikut ini:
a. Klik kotak di dalam grafik SmartArt, lalu ketikkan teks Anda.
Catatan Untuk hasil terbaik, gunakan opsi ini setelah Anda menambahkan
semua kotak yang Anda inginkan.
b. Klik [Teks] di panel Teks, lalu ketikkan teks Anda.
c. Salin teks dari lokasi atau program lain, klik [Teks] di panel Teks, lalu
tempelkan teks Anda.
Catatan Jika panel Teks tidak terlihat, klik kontrol.
Soal
1. Ada berapa langkah untuk membuat diagram organisasi?
2. Pilih range data yang akan dibuatkan grafik garis. Aturan tersebut merupakan
langkah ke berapa membuat grafik?...
3. Ada berapa langkah untuk membuat tabel?...
4. Ada berapa langkah untuk membuat grafik?...
5. Di bagian Type, pilih gambar lingkaran dan atur Size menjadi…
B. 3 C. 5 D. 2A. 1
C. 5B. 4A. 3
D. 2B. 3A. 5
C. 5
D. 3
C. 4
C. 7 D. 9B. 8
B. 8 C. 5A. 9
A. 10
D. 10
SOAL
SOAL
Tik3

More Related Content

What's hot (6)

TIK BAB 3 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 3 MS.POWER POINT 2007TIK BAB 3 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 3 MS.POWER POINT 2007
 
TIK Kelas 9 bab 3 & 4
TIK Kelas 9 bab 3 & 4TIK Kelas 9 bab 3 & 4
TIK Kelas 9 bab 3 & 4
 
TIK bab 3 4
TIK bab 3 4TIK bab 3 4
TIK bab 3 4
 
MS POWER POINT 2007 BAB 3
MS POWER POINT 2007 BAB 3MS POWER POINT 2007 BAB 3
MS POWER POINT 2007 BAB 3
 
PowerPoint TIK Bab III
PowerPoint TIK Bab IIIPowerPoint TIK Bab III
PowerPoint TIK Bab III
 
Pp Tik IX bab III
Pp Tik IX bab IIIPp Tik IX bab III
Pp Tik IX bab III
 

Viewers also liked

леонтьевамарья пммф
леонтьевамарья пммфлеонтьевамарья пммф
леонтьевамарья пммф
Ruslan Sabirov
 
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUMEUNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
Christie Unaegbu
 
Correlation_DL_v1
Correlation_DL_v1Correlation_DL_v1
Correlation_DL_v1
Kevin Leong
 

Viewers also liked (20)

Tik4
Tik4Tik4
Tik4
 
multiple intelligence
multiple intelligencemultiple intelligence
multiple intelligence
 
Tik1
Tik1Tik1
Tik1
 
Etiwinning
EtiwinningEtiwinning
Etiwinning
 
multiple intelligence
multiple intelligencemultiple intelligence
multiple intelligence
 
Tik5
Tik5Tik5
Tik5
 
Tik6
Tik6Tik6
Tik6
 
Tik2
Tik2Tik2
Tik2
 
леонтьевамарья пммф
леонтьевамарья пммфлеонтьевамарья пммф
леонтьевамарья пммф
 
Psychology journal
Psychology journalPsychology journal
Psychology journal
 
Пробне ЗНО-2016
Пробне ЗНО-2016Пробне ЗНО-2016
Пробне ЗНО-2016
 
Brad pitt
Brad pittBrad pitt
Brad pitt
 
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUMEUNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
UNAEGBU CHRISTIANA 2015 NEW RESUME
 
Institut haqda
Institut haqdaInstitut haqda
Institut haqda
 
AdImpression
AdImpressionAdImpression
AdImpression
 
Numeración y viñetas
Numeración y viñetasNumeración y viñetas
Numeración y viñetas
 
Informe del examen
Informe del examenInforme del examen
Informe del examen
 
GJU Cerificate
GJU CerificateGJU Cerificate
GJU Cerificate
 
Correlation_DL_v1
Correlation_DL_v1Correlation_DL_v1
Correlation_DL_v1
 
6 Tipps für eine erfolgreiche Customer Journey
6 Tipps für eine erfolgreiche Customer Journey6 Tipps für eine erfolgreiche Customer Journey
6 Tipps für eine erfolgreiche Customer Journey
 

Similar to Tik3

Tugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab IIITugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab III
Fibaroina Nida
 

Similar to Tik3 (20)

Tugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab IIITugas Media Presentasi Bab III
Tugas Media Presentasi Bab III
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab 3
Bab 3 Bab 3
Bab 3
 
CARA MEMBUAT GRAFIK, TABEL DAN DIAGRAM ORGANISASI
CARA MEMBUAT GRAFIK, TABEL DAN DIAGRAM ORGANISASICARA MEMBUAT GRAFIK, TABEL DAN DIAGRAM ORGANISASI
CARA MEMBUAT GRAFIK, TABEL DAN DIAGRAM ORGANISASI
 
Materi TIK Kelas IX MS Power Point Bab 3
Materi TIK Kelas IX MS Power Point Bab 3Materi TIK Kelas IX MS Power Point Bab 3
Materi TIK Kelas IX MS Power Point Bab 3
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Presentasi Tik bab 3
Presentasi Tik bab 3Presentasi Tik bab 3
Presentasi Tik bab 3
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
Tik bab 3 kelas 9
Tik bab 3 kelas 9Tik bab 3 kelas 9
Tik bab 3 kelas 9
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
3
33
3
 
PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3
 
POWER POINT BAB III
POWER POINT BAB IIIPOWER POINT BAB III
POWER POINT BAB III
 
Pp tik ix f bab iii
Pp tik ix f bab iiiPp tik ix f bab iii
Pp tik ix f bab iii
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
Tik bab 3
Tik bab 3Tik bab 3
Tik bab 3
 
MATERI TIK BAB 3
MATERI TIK BAB 3MATERI TIK BAB 3
MATERI TIK BAB 3
 

Recently uploaded

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

Tik3

  • 1. Tugas TIK BAB 3 Disusun oleh: 1. Fauzaan Hibatullah (09) 2. Husein Mulya Lubis (12) 3. Muhammad Rafi Setiawan (20) 4. Pandu Adi Pambudi (23)
  • 3. Membuat Tabel, Grafik dan Diagram Membuat Tabel Membuat Grafik Membuat Grafik Organisasi >>>SOAL<<<
  • 4. Cara membuat tabel 1. Masuk Program MS. Power Point terlebih dahulu 2. Buatlah slide baru dan hapus tulisan "click to add title" dan "click to add sub title" kemudian klik menu insert dan klik sub menu table
  • 5. 3. Pada gambar insert tabel diatas, saya buat 6 x 3 artinya jumlah kolom = 6 dan jumlah baris = 3, jika sudah menentukan maka haislnya akan terlihat tabel pada slide tersebut kira-kira seperti gambar berikut 4. Jika ingin merubah template tabel silakan anda klik menu desain kemudian pilih jenis template tabel yang sesuai dengan keinginan Anda.
  • 6. Membuat grafik 1. Pertama-tama kita akan mengatur document hereuntuk grafik. Default theme pada Excel 2007 dan 2010 adalah theme Office. Bila Anda menggunakan theme ini, maka lanjutkan ke langkah 2. Bila lembar kerja menggunakan theme yang lain, maka ubah theme terlebih dahulu, yaitu pada Page Layout tab, Themes grup, klik Themes dan pilih Office.
  • 7. 2. Pilih range data yang akan dibuatkan grafik garis. 3. Pada Insert tab, grup Charts, klik Line dan pilih Line with Markers.
  • 8. 4. Selanjutnya kita akan memilih chart styles. Klik pada grafik untuk menampilkan Chart Tools. Pada Chart Tools, Design tab, Chart Styles grup, klik Style 30. 5. Grafik memiliki nama yang sama dengan legend. Oleh karena itu, legend tidak diperlukan dan kita akan menyembunyikannya. Pada Chart Tools, Layout tab, Labels grup, klik Legend dan pilih None. 6. Berikutnya adalah menampilkan nilai Data Label di bawah setiap marker. Pada Chart Tools, Layout tab, Labels grup, klik Data Labels dan pilih Below. 7. Pada langkah ini, kita akan menghapus gridlines horizontal pada background grafik. Klik grafik dan pada Chart Tools, Layout tab, Axes grup, klik Gridlines, pilih Primary Horizontal Gridlines dan klik None. Hasilnya adalah seperti gambar berikut.
  • 9. 8. Pada langkah ini, kita akan mengubah tampilan marker menjadi lingkaran dan membuat garis pada grafik berbentuk seperti tali tipis yang berayun naik turun sesuai dengan nilai data. Caranya: a. Klik kanan marker grafik dan pilih Format Data Series. b. Klik Marker Options dan pada Marker Type, klik Built-in. c. Di bagian Type, pilih gambar lingkaran dan atur Size menjadi 10. Catatan: ada perbedaan bentuk lingkaran pada Excel 2007 dan 2010 seperti yang disajikan pada gambar di bawah ini. Namun tampilan marker pada grafik akan tetap sama.
  • 10. 9. Tanpa menutup kotak dialog Format Data Series, klik Line Style: a. Atur Width menjadi 2 pt untuk membuat garis grafik yang tipis. b. Centang kotak Smoothed line untuk menghilangkan tampilan garis yang kaku. 10. Klik Close untuk menutup kotak dialog Format Data Series. Tampilan grafik setelah selesai diformat adalah seperti gambar berikut ini.
  • 11. Membuat diagram organisasi 1. Pada tab Sisipkan, di grup Ilustrasi, klik SmartArt. 2. Di galeri Pilih Grafik SmartArt, klik Hierarki, klik tata letak bagan organisasi (seperti Bagan Organisasi), lalu klik OK.
  • 12. 3. Untuk memasukkan teks Anda, lakukan salah satu hal berikut ini: a. Klik kotak di dalam grafik SmartArt, lalu ketikkan teks Anda. Catatan Untuk hasil terbaik, gunakan opsi ini setelah Anda menambahkan semua kotak yang Anda inginkan. b. Klik [Teks] di panel Teks, lalu ketikkan teks Anda. c. Salin teks dari lokasi atau program lain, klik [Teks] di panel Teks, lalu tempelkan teks Anda. Catatan Jika panel Teks tidak terlihat, klik kontrol.
  • 13. Soal 1. Ada berapa langkah untuk membuat diagram organisasi? 2. Pilih range data yang akan dibuatkan grafik garis. Aturan tersebut merupakan langkah ke berapa membuat grafik?... 3. Ada berapa langkah untuk membuat tabel?... 4. Ada berapa langkah untuk membuat grafik?... 5. Di bagian Type, pilih gambar lingkaran dan atur Size menjadi… B. 3 C. 5 D. 2A. 1 C. 5B. 4A. 3 D. 2B. 3A. 5 C. 5 D. 3 C. 4 C. 7 D. 9B. 8 B. 8 C. 5A. 9 A. 10 D. 10
  • 14. SOAL
  • 15. SOAL