SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Download to read offline
- UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah”
- Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE
KEPUTUSAN
KEPALA BIRO PENGADAAN BARANG/JASA
SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR SELAKU
UNIT KERJA PENGADAAN BARANG/JASA
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR
NOMOR : 188/ 30433 /KPTS/022.1/2022
TENTANG
PENETAPAN HASIL TELAAHAN PRODUK KATALOG ELEKTRONIK LOKAL
ETALASE PRODUK PUPUK PROVINSI JAWA TIMUR
KEPALA BIRO PENGADAAN BARANG/JASA
SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR SELAKU
UNIT KERJA PENGADAAN BARANG/JASA
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR,
Menimbang : bahwa dalam rangka pencantuman barang/jasa pada Katalog
Elektronik Lokal Provinsi Jawa Timur untuk Etalase Pupuk Provinsi
Jawa Timur, perlu menetapkan Keputusan Kepala Biro Pengadaan
Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur Selaku
Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Daerah Provinsi
Jawa Timur tentang Penetapan Hasil Telaahan Produk Katalog
Elektronik Lokal Etalase Produk Pupuk Provinsi Jawa Timur
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1950 tentang Pembentukan
Provinsi Jawa Timur (Himpunan Peraturan-Peraturan Negara
Republik Indonesia Tahun 1950), sebagaimana telah diubah
dengan Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1950 tentang
Perubahan Dalam Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1950
(Himpunan Peraturan-Peraturan Negara Republik Indonesia
Tahun 1950);
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 224, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta
Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor
245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
6573);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 80 Tahun 2019 tentang
Perdagangan Melalui Sistem Elektronik (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 222, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6420);
4. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR-
SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Pahlawan No. 110 Telp. 3524001 - 3542011
SURABAYA 60174
- UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah”
- Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE
atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
5. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah Nomor 9 Tahun 2021 tentang Toko Daring dan
Katalog Elektronik dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
6. Keputusan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah Nomor 122 Tahun 2022 tentang Tata Cara
Penyelenggaraan Katalog Elektronik;
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : Keputusan Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah
Provinsi Jawa Timur Selaku Unit Kerja Pengadaan Barang Dan Jasa
Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur Tentang Penetapan Hasil
Telaahan Produk Katalog Elektronik Lokal Etalase Produk Pupuk
Provinsi Jawa Timur.
KESATU : Menetapkan Hasil Telaahan Produk Katalog Elektronik Etalase
Produk Pupuk Provinsi Jawa Timur sebagaimana tercantum dalam
lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan
ini.
KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Surabaya
Pada tanggal 11 Agustus 2022
a.n. GUBERNUR JAWA TIMUR
Sekretaris Daerah
u.b.
Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa
Dr. ENDY ALIM ABDI NUSA, S.IP. MM
Pembina
NIP. 19780308 200604 1 013
SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada:
Yth. 1. Ibu Gubernur Jawa Timur
(sebagai laporan).
2. Bpk. Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur
(sebagai laporan).
3. Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Republik Indonesia
- UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah”
- Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE
LAMPIRAN I : Keputusan Kepala Biro
Pengadaan Barang/ Jasa
Sekretariat Daerah Provinsi
Jawa Timur
NOMOR : 188/30433/KPTS/022.1/2022
TANGGAL : 11 Agustus 2022
I. PENELAAHAN PRODUK KATALOG ELEKTRONIK LOKAL
Latar Belakang Pencantuman Barang/Jasa pada Katalog Elektronik
Sehubungan dengan adanya usulan dari Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur
Nomor 800/9391/122.01/2022 tanggal 3 Agustus 2022 tentang Usulan
Komoditas E-Katalog
II. PERSYARATAN PENCANTUMAN BARANG/JASA PADA KATALOG ELEKTRONIK
A. Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik
Telah menyetujui Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik.
B. Izin Usaha
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan
kegiatan/usaha sesuai dengan Surat Izin Usaha Klasifikasi Baku Lapangan
Usaha Indonesia (KBLI) Badan Pusat Statistik tahun 2020 (terpenuhi salah
satu izin usaha) yaitu :
a. G46692 - Perdagangan Besar Pupuk Dan Produk Agrokimia
b. G47763 - Perdagangan Eceran Pupuk Dan Pemberantas Hama
c. G47845 - Perdagangan Eceran Kaki Lima Dan Los Pasar Pupuk Dan
Pemberantas Hama
d. G4776 - Perdagangan Eceran Bunga Potong, Tanaman Hias,
Pupuk Dan YBDI Di Toko
C. Dan KBLI Bidang lain nya yang sesuai Pajak
Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan mempunyai status valid
keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak
(KWSP);
D. Akta Pendirian beserta perubahannya
Memiliki akta pendirian beserta perubahannya (apabila terdapat perubahan).
Khusus Pelaku Usaha yang berupa Badan Usaha;
E. Pajak
Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan mempunyai status valid
keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak
(KWSP);
F. Akta Pendirian beserta perubahannya
Memiliki akta pendirian beserta perubahannya (apabila terdapat perubahan).
Khusus Pelaku Usaha yang berupa Badan Usaha;
- UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah”
- Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE
G. Status Daftar Hitam
Tidak sedang dikenakan Sanksi Daftar Hitam;
H. Struktur Pembentuk Harga
Melampirkan struktur pembentuk harga pada setiap Produk yang diinput
pada Aplikasi Katalog Elektronik, yang terdiri dari harga pokok, keuntungan,
pengiriman (apabila ada) dan perpajakan sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
III. PROFIL ETALASE PRODUK
A. Kategori Produk
No Kategori Sub Kategori
1 Pupuk
Organik
1. Pupuk kandang
2. Pupuk hijau
3. Pupuk kompos
4. Pupuk hayati
5. Pupuk organik lain
6. Pupuk Anorganik
2. Pupuk
Kimia
1. Urea
2. ZA
3. SP-36
4. KCl
5. NPK
6. Dolomite
7. ZK
8. Pupuk Anorganik lain
B. Atribut Produk
Sub Kategori yang termasuk Kategori Pupuk Organik dengan atribut :
1) Nama Produk
2) Masa Berlaku Produk
3) Merek
4) Nomor Produk Penyedia
5) Unit Pengukuran
6) Jenis Produk
7) Kode KBKI
8) Nilai TKDN (%)
9) Nilai BMP (%)
10) Nilai TKDN + BMP (%)
11) Nama Pemilik Sertifikat
12) Nama Perusahaan
13) Lokasi Tempat Usaha/Kantor
14) Nomor KBLI
15) Kandungan Unsur Hara
16) Kemasan
17) Pengiriman
18) Komponen Biaya
19) Informasi Lainnya
Sub Kategori yang termasuk Kategori Pupuk Kimia dengan atribut :
1) Nama Produk
2) Masa Berlaku Produk
3) Merek
- UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah”
- Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE
4) Nomor Produk Penyedia
5) Unit Pengukuran
6) Jenis Produk
7) Kode KBKI
8) Nilai TKDN (%)
9) Nilai BMP (%)
10) Nilai TKDN + BMP (%)
11) Nama Pemilik Sertifikat
12) Nama Perusahaan
13) Lokasi Tempat Usaha/Kantor
14) Nomor KBLI
15) Kandungan Unsur Hara
16) Kemasan
17) Pengiriman
18) Komponen Biaya
19) Informasi Lainnya
C. Kelas Harga
Kabupaten / Kota
D. Tampilan Stok Produk
Tampilan stok produk merupakan informasi ketersediaan Barang/Jasa yang
tercantum pada Katalog Elektronik
a.n. GUBERNUR JAWA TIMUR
Sekretaris Daerah
u.b.
Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa
Dr. ENDY ALIM ABDI NUSA, S.IP. MM
Pembina
NIP. 19780308 200604 1 013

More Related Content

Similar to Telaah pupuk pemerintah Provinsi Jawa Timur_signed (3).pdf

Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasing
Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasingPerka lkpp 14 2015. tentang e purchasing
Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasingUlfah Hanum
 
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...Kanaidi ken
 
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdf
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdfSosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdf
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdfMALSRIWIJAYA
 
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronik
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronikNo. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronik
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronikkabupaten_pakpakbharat
 
dokumen SPO pengadaan.doc
dokumen SPO pengadaan.docdokumen SPO pengadaan.doc
dokumen SPO pengadaan.doclabadjidarmo
 
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdf
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdfMateri Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdf
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdfTEDDY YULISWAR
 
paparan perubahan perpres 2021.pdf
paparan perubahan perpres 2021.pdfpaparan perubahan perpres 2021.pdf
paparan perubahan perpres 2021.pdfbpbjbuol
 
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...mmarzuki1612
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdfssuser6a5966
 
INPRES NO 2 TH 2022.pptx
INPRES NO 2 TH 2022.pptxINPRES NO 2 TH 2022.pptx
INPRES NO 2 TH 2022.pptxssuserbf9df1
 
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdf
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdfMateri_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdf
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdfRatnaSusanti26
 
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdf
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdfImplementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdf
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdfAbdurrahmanAdi2
 
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdf
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdfe-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdf
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdfHandiawan Susanto
 
Bahan Paparan Dispar 2023.pptx
Bahan Paparan Dispar 2023.pptxBahan Paparan Dispar 2023.pptx
Bahan Paparan Dispar 2023.pptxRamaDhitya2
 
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE Kemenhut
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE KemenhutMateri Pelatihan E-Procuremen LPSE Kemenhut
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE KemenhutPoltak Hutabarat
 

Similar to Telaah pupuk pemerintah Provinsi Jawa Timur_signed (3).pdf (20)

Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasing
Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasingPerka lkpp 14 2015. tentang e purchasing
Perka lkpp 14 2015. tentang e purchasing
 
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...
Prosedur Pencantuman Barang & Jasa Pada KATALOG ELEKTRONIK_ Training "E-Purch...
 
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdf
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdfSosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdf
Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Amdalnet_17 Feb 23 _Dit PDLUK.pdf
 
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronik
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronikNo. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronik
No. 1 Tentang pedoman tata cara pengadaan barang jasa secara elektronik
 
dokumen SPO pengadaan.doc
dokumen SPO pengadaan.docdokumen SPO pengadaan.doc
dokumen SPO pengadaan.doc
 
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdf
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdfMateri Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdf
Materi Coaching Clinic Katalog Lokal Sumatera Barat.pdf
 
paparan perubahan perpres 2021.pdf
paparan perubahan perpres 2021.pdfpaparan perubahan perpres 2021.pdf
paparan perubahan perpres 2021.pdf
 
P3DN.pdf
P3DN.pdfP3DN.pdf
P3DN.pdf
 
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...
Informasi seputar E-Katalog (Pengertian, Dasar Hukum dan tata cara pendaftara...
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik V.5.0 Penyedia.pdf
 
INPRES NO 2 TH 2022.pptx
INPRES NO 2 TH 2022.pptxINPRES NO 2 TH 2022.pptx
INPRES NO 2 TH 2022.pptx
 
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdf
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdfMateri_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdf
Materi_Pokok_Seleksi_Kompetensi_Bidang_CPNS.pdf
 
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdf
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdfImplementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdf
Implementasi TTE dan TKDN SAKTI Edit.pdf
 
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdf
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdfe-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdf
e-order DKI Jakarta lengkap 2021.pdf
 
Bahan Paparan Dispar 2023.pptx
Bahan Paparan Dispar 2023.pptxBahan Paparan Dispar 2023.pptx
Bahan Paparan Dispar 2023.pptx
 
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE Kemenhut
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE KemenhutMateri Pelatihan E-Procuremen LPSE Kemenhut
Materi Pelatihan E-Procuremen LPSE Kemenhut
 
01. Pa Sumanto.pptx
01. Pa Sumanto.pptx01. Pa Sumanto.pptx
01. Pa Sumanto.pptx
 
DIPA 2021.pdf
DIPA 2021.pdfDIPA 2021.pdf
DIPA 2021.pdf
 
Dipa pok 2021
Dipa pok 2021Dipa pok 2021
Dipa pok 2021
 
Dipa awal 2021
Dipa awal 2021Dipa awal 2021
Dipa awal 2021
 

Telaah pupuk pemerintah Provinsi Jawa Timur_signed (3).pdf

  • 1. - UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah” - Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE KEPUTUSAN KEPALA BIRO PENGADAAN BARANG/JASA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR SELAKU UNIT KERJA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR NOMOR : 188/ 30433 /KPTS/022.1/2022 TENTANG PENETAPAN HASIL TELAAHAN PRODUK KATALOG ELEKTRONIK LOKAL ETALASE PRODUK PUPUK PROVINSI JAWA TIMUR KEPALA BIRO PENGADAAN BARANG/JASA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR SELAKU UNIT KERJA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR, Menimbang : bahwa dalam rangka pencantuman barang/jasa pada Katalog Elektronik Lokal Provinsi Jawa Timur untuk Etalase Pupuk Provinsi Jawa Timur, perlu menetapkan Keputusan Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur Selaku Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur tentang Penetapan Hasil Telaahan Produk Katalog Elektronik Lokal Etalase Produk Pupuk Provinsi Jawa Timur Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Timur (Himpunan Peraturan-Peraturan Negara Republik Indonesia Tahun 1950), sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1950 tentang Perubahan Dalam Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1950 (Himpunan Peraturan-Peraturan Negara Republik Indonesia Tahun 1950); 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 224, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 80 Tahun 2019 tentang Perdagangan Melalui Sistem Elektronik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 222, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6420); 4. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR- SEKRETARIAT DAERAH Jl. Pahlawan No. 110 Telp. 3524001 - 3542011 SURABAYA 60174
  • 2. - UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah” - Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah; 5. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 9 Tahun 2021 tentang Toko Daring dan Katalog Elektronik dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah; 6. Keputusan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 122 Tahun 2022 tentang Tata Cara Penyelenggaraan Katalog Elektronik; MEMUTUSKAN: Menetapkan : Keputusan Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur Selaku Unit Kerja Pengadaan Barang Dan Jasa Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur Tentang Penetapan Hasil Telaahan Produk Katalog Elektronik Lokal Etalase Produk Pupuk Provinsi Jawa Timur. KESATU : Menetapkan Hasil Telaahan Produk Katalog Elektronik Etalase Produk Pupuk Provinsi Jawa Timur sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Surabaya Pada tanggal 11 Agustus 2022 a.n. GUBERNUR JAWA TIMUR Sekretaris Daerah u.b. Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa Dr. ENDY ALIM ABDI NUSA, S.IP. MM Pembina NIP. 19780308 200604 1 013 SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada: Yth. 1. Ibu Gubernur Jawa Timur (sebagai laporan). 2. Bpk. Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur (sebagai laporan). 3. Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Republik Indonesia
  • 3. - UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah” - Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE LAMPIRAN I : Keputusan Kepala Biro Pengadaan Barang/ Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur NOMOR : 188/30433/KPTS/022.1/2022 TANGGAL : 11 Agustus 2022 I. PENELAAHAN PRODUK KATALOG ELEKTRONIK LOKAL Latar Belakang Pencantuman Barang/Jasa pada Katalog Elektronik Sehubungan dengan adanya usulan dari Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur Nomor 800/9391/122.01/2022 tanggal 3 Agustus 2022 tentang Usulan Komoditas E-Katalog II. PERSYARATAN PENCANTUMAN BARANG/JASA PADA KATALOG ELEKTRONIK A. Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik Telah menyetujui Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik. B. Izin Usaha Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha sesuai dengan Surat Izin Usaha Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) Badan Pusat Statistik tahun 2020 (terpenuhi salah satu izin usaha) yaitu : a. G46692 - Perdagangan Besar Pupuk Dan Produk Agrokimia b. G47763 - Perdagangan Eceran Pupuk Dan Pemberantas Hama c. G47845 - Perdagangan Eceran Kaki Lima Dan Los Pasar Pupuk Dan Pemberantas Hama d. G4776 - Perdagangan Eceran Bunga Potong, Tanaman Hias, Pupuk Dan YBDI Di Toko C. Dan KBLI Bidang lain nya yang sesuai Pajak Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan mempunyai status valid keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak (KWSP); D. Akta Pendirian beserta perubahannya Memiliki akta pendirian beserta perubahannya (apabila terdapat perubahan). Khusus Pelaku Usaha yang berupa Badan Usaha; E. Pajak Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan mempunyai status valid keterangan Wajib Pajak berdasarkan hasil Konfirmasi Status Wajib Pajak (KWSP); F. Akta Pendirian beserta perubahannya Memiliki akta pendirian beserta perubahannya (apabila terdapat perubahan). Khusus Pelaku Usaha yang berupa Badan Usaha;
  • 4. - UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah” - Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE G. Status Daftar Hitam Tidak sedang dikenakan Sanksi Daftar Hitam; H. Struktur Pembentuk Harga Melampirkan struktur pembentuk harga pada setiap Produk yang diinput pada Aplikasi Katalog Elektronik, yang terdiri dari harga pokok, keuntungan, pengiriman (apabila ada) dan perpajakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. III. PROFIL ETALASE PRODUK A. Kategori Produk No Kategori Sub Kategori 1 Pupuk Organik 1. Pupuk kandang 2. Pupuk hijau 3. Pupuk kompos 4. Pupuk hayati 5. Pupuk organik lain 6. Pupuk Anorganik 2. Pupuk Kimia 1. Urea 2. ZA 3. SP-36 4. KCl 5. NPK 6. Dolomite 7. ZK 8. Pupuk Anorganik lain B. Atribut Produk Sub Kategori yang termasuk Kategori Pupuk Organik dengan atribut : 1) Nama Produk 2) Masa Berlaku Produk 3) Merek 4) Nomor Produk Penyedia 5) Unit Pengukuran 6) Jenis Produk 7) Kode KBKI 8) Nilai TKDN (%) 9) Nilai BMP (%) 10) Nilai TKDN + BMP (%) 11) Nama Pemilik Sertifikat 12) Nama Perusahaan 13) Lokasi Tempat Usaha/Kantor 14) Nomor KBLI 15) Kandungan Unsur Hara 16) Kemasan 17) Pengiriman 18) Komponen Biaya 19) Informasi Lainnya Sub Kategori yang termasuk Kategori Pupuk Kimia dengan atribut : 1) Nama Produk 2) Masa Berlaku Produk 3) Merek
  • 5. - UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetakan merupakan alat bukti hukum yang sah” - Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE 4) Nomor Produk Penyedia 5) Unit Pengukuran 6) Jenis Produk 7) Kode KBKI 8) Nilai TKDN (%) 9) Nilai BMP (%) 10) Nilai TKDN + BMP (%) 11) Nama Pemilik Sertifikat 12) Nama Perusahaan 13) Lokasi Tempat Usaha/Kantor 14) Nomor KBLI 15) Kandungan Unsur Hara 16) Kemasan 17) Pengiriman 18) Komponen Biaya 19) Informasi Lainnya C. Kelas Harga Kabupaten / Kota D. Tampilan Stok Produk Tampilan stok produk merupakan informasi ketersediaan Barang/Jasa yang tercantum pada Katalog Elektronik a.n. GUBERNUR JAWA TIMUR Sekretaris Daerah u.b. Kepala Biro Pengadaan Barang/Jasa Dr. ENDY ALIM ABDI NUSA, S.IP. MM Pembina NIP. 19780308 200604 1 013