Nadya Tara Fonna BB
Raihan Uliya
Raudhah
Rehan Destrian
Rina Mutia Fajar
Berkembang sejak awal abad 20.
Tari modern ini sebenarnya dipelopori oleh
penari-penari dri Amerika Serikat, serta
beberapa negara di Eropa Barat yang
“memberontak” terhadap tari ballet serta tari
klasik yang sedang booming saat itu.
Beberapa penari yang paling terkenal dengan
aksinya saat itu adalah Loie Fuller, Isadora
Duncan dan Ruth St. Denis.
Aksi mereka dilandasi dengan faktor
kelemahan tari ballet dan tari klasik sendiri,
yaitu diperlukannya perlengkapan khusus
selain musik, seperti kostum, sepatu tari, serta
tata rias yang tebal.
Beberapa dari perlengkapan tersebut tidak
mampu dimiliki orang biasa dengan latar
ekonomi rendah yang tertarik dalam menari.
Oleh karena itu, ketiga penari tadi
menciptakan suatu freedance yang
merupakan cikal bakal dari tari modern
 The Robot Dance
 Blood-Elf Dance (flexible, tarian lentur)
 Breakdance
 The Moonwalk (Backslide, penari ditarik
kebelakang ketika hendak maju berjalan)
 The Running Man (Shuffle Dance)
CIRI-CIRI TARI MODERN ADALAH SEBAGAI
BERIKUT.
 Pola-pola gerak yang lebih bebas tetapi masih
memperhatikan keindahan.
 Gerak yang digunakan masih memberi
penekanan pada gerak yang tumbuh dari gerak
tari tradisional.
 Masih tetap berada dalam kerangka tradisi tari
suatu suku bangsa.

Tari modern

  • 1.
    Nadya Tara FonnaBB Raihan Uliya Raudhah Rehan Destrian Rina Mutia Fajar
  • 2.
    Berkembang sejak awalabad 20. Tari modern ini sebenarnya dipelopori oleh penari-penari dri Amerika Serikat, serta beberapa negara di Eropa Barat yang “memberontak” terhadap tari ballet serta tari klasik yang sedang booming saat itu.
  • 3.
    Beberapa penari yangpaling terkenal dengan aksinya saat itu adalah Loie Fuller, Isadora Duncan dan Ruth St. Denis. Aksi mereka dilandasi dengan faktor kelemahan tari ballet dan tari klasik sendiri, yaitu diperlukannya perlengkapan khusus selain musik, seperti kostum, sepatu tari, serta tata rias yang tebal. Beberapa dari perlengkapan tersebut tidak mampu dimiliki orang biasa dengan latar ekonomi rendah yang tertarik dalam menari. Oleh karena itu, ketiga penari tadi menciptakan suatu freedance yang merupakan cikal bakal dari tari modern
  • 6.
     The RobotDance  Blood-Elf Dance (flexible, tarian lentur)  Breakdance  The Moonwalk (Backslide, penari ditarik kebelakang ketika hendak maju berjalan)  The Running Man (Shuffle Dance)
  • 7.
    CIRI-CIRI TARI MODERNADALAH SEBAGAI BERIKUT.  Pola-pola gerak yang lebih bebas tetapi masih memperhatikan keindahan.  Gerak yang digunakan masih memberi penekanan pada gerak yang tumbuh dari gerak tari tradisional.  Masih tetap berada dalam kerangka tradisi tari suatu suku bangsa.