SlideShare a Scribd company logo
Desain dan Pengembangan
CAT untuk Large Scale Testing
di Dinas Psikologi Angkatan
Udara
Konvensi Nasional Tes Psikologi Indonesia,
Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI),
Bali, Kamis 8 April 2016.
Marsma TNI Dr. Sukmo Gunardi,
M.Si.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 1
Selayang pandang
 Latar belakang.
 Tujuan presentasi.
 Persyaratan psikologis pilot.
 Pemeriksaan psikologi (Rikpsi) di
Dispsiau.
 Penggunaan CAT di Dispsiau.
 Pengembangan tes adaptif di Dispsiau
 Kesimpulan.
 Saran-saran.
 Penutup.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 2
Latar belakang
 Permasalahan kebocoran tes.
 Karakteristik tugas awak pesawat
(pilot) dan psychological requirements
yang khas.
 Tuntutan transparansi dalam
administrasi tes psikologi
◦ Pesatnya perkembangan teknologi
komputer dan ilmu statistika (Lisrel,
Mplus), peluang utk kembangkan tes
modern, tes adaptif.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 3
Tujuan presentasi
 Berbagi pengalaman:
◦ aplikasi CBT (computer based test) untuk
seleksi awak pesawat;
 penelitian pendahuluan bbrp modus tes tertulis
(paper and pencil tests/PPT) dan CBT.
◦ upaya mengembangkan tes adaptif
(computer adaptive test/CAT);
08/04/2016 Sukmo Gunardi 4
Pengertian
 Tes tertulis (paper and pencil
test/PPT).
 Tes berbasis komputer (computer
based test/CBT).
 Tes berbasis komputer-adaptif
(computer adaptive test/CAT).
08/04/2016 Sukmo Gunardi 5
Persyaratan psikologis pilot
 Bakat operasional (aptitudes).
◦ Perceptual speed, accuracy.
◦ Spatial orientation.
◦ Vigilance.
◦ Working memory (situational awareness).
◦ Mental calculation.
◦ Instrument comprehension.
 Psikomotorik.
 Tugas berganda (multitasking).
08/04/2016 Sukmo Gunardi 6
Pemeriksaan psikologi (Rikpsi)
di TNI AU
 Kebanyakan masih menggunakan
prosedur tes tertulis
 Untuk seleksi pilot:
◦ PPT: Tes tertulis standar utk kecerdasan;
aptitudes: A, B, C, DRT/TRT, RET, MQ
Bock; sikap kerja dan kepribadian.
◦ Electro-mechanic tests: SMA, TAK, TRD,
TPHV.
◦ CAT-4 DLR (Deutsches Luft-und-
Raumfahrt)
◦ CAT “Merah Putih”08/04/2016 Sukmo Gunardi 7
Penelitian 1981-1992
08/04/2016 Sukmo Gunardi 8
Penelitian 1981-1992 ...
08/04/2016 Sukmo Gunardi 9
Penelitian 1981-1992...
08/04/2016 Sukmo Gunardi 10
Ringkasan Penelitian Awal
 Paper & Pencil Test menghasilkan
kinerja lebih baik terkait dengan
pengukuran kecepatan dan akurasi.
 Inkonsistensi pada Reading
Comprehension.
 Inkonsistensi pada pengukuran variasi
kualitas visual.
 Tes komprehensi menurut Ziefle (1998)
superior dengan paper & pencil karena
kualitas tampilan lebih baik daripada
komputer dimana monitor
menjadikannya mudah lelah.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 11
Penelitian setelah 1992
08/04/2016 Sukmo Gunardi 12
Penelitian setelah 1992...
08/04/2016 Sukmo Gunardi 13
Penelitian setelah 1992...
Sumber: Moyes Jan. M,Garland, Kate J. 2008. Computer- vs. paper-based tasks: Are they equivalent? Ergonomic,
40, 554–568.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 14
Ringkasan Penelitian setelah
1992
 Inkosistensi pada aspek membaca
(reading comprehension: Speed &
Accuracy).
 Monitor CRT (Cathode Ray Tube)
mulai diambil alih dengan modul LCD
yang lebih sejuk dan tidak melelahkan
mata, menjadikan performa tes
dengan komputer meningkat.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 15
Keuntungan Tes dengan
Komputer
 Interface yang lebih kaya; grafik,
tampilan dinamis/pergerakan, variasi
kecepatan, suara.
 Populasi lebih banyak, menggunakan
internet.
 Standarisasi dari lingkungan tes;
penyajian dan petunjuk yang sama
persis, administrasi standar, elemen
subjektif seperti tulisan tangan tidak ada
(judgment tulisannya jelek atau sulit
dibaca).
 Koreksi otomatis.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 16
Kekurangan Tes dengan
Komputer
 Double submit.
 Masalah teknis: hardware, software,
elektrical.
 Layar komputer; CRT-LCD-LED
 Kerahasiaan, apabila tes online
dengan internet.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 17
Dispsiau 2012-2017
Pengembangan soal &
computer adaptive test (CAT)
08/04/2016 Sukmo Gunardi 18
Input Device
Sentuh
Klik
Ketik
Kemampuan peserta sangat
terbatas atau tidak pernah sama
sekali menggunakan perangkat
komputer.
Pilihan ganda (dikotomi/multiple
choice)
Terbiasa menggunakan
perangkat komputer.
Pilihan ganda (dikotomi/multiple
choice)
Terbiasa menggunakan
perangkat komputer.
Pilihan ganda (dikotomi/multiple
choice)
Jawaban teks
(GE/manajerial/Presentasi)
08/04/2016 Sukmo Gunardi 19
Materi CAT “Merah Putih”
 Established Test
◦ Konstruk Kepribadian (16pf, epps, mmpi
dll).
◦ Konstruk Ability (IST,APM, EAS, TIKI dll)
◦ Konstruk Kinerja (Kraepelin)
 Itembank Test
◦ Aptitude
08/04/2016 Sukmo Gunardi 20
CAT as Assissted
 Testing with fix and established test.
 Migration of classical to computer test
& vice versa
 Used for:
◦ Psychological measurement
◦ Assessment
08/04/2016 Sukmo Gunardi 21
CAT as Adaptive
 Test based on item parameter.
 Computer is a must.
Item
Bank
Item
selection
Use of item
Item
discriminan
t
Item
Presentatio
n
Response
of Answer
Item Status
08/04/2016 Sukmo Gunardi 22
Itembank dan Informasi Item
08/04/2016 Sukmo Gunardi 23
Item Bank Calibration
 Rasch Model
Pni1 : probability jumlah n berhasil dari testee pada item i.
Pni0 : probability jumlah n gagal dari testee pada item i.
Unit natural skala interval sebagai logit (log-odds unit).
Nilai logit pengukuran unidimensional dari testee diharapkan memiliki
peluang keberhasilan 50%, testee yang diharapkan memiliki
peluang keberhasilan 75% dari item berarti log(75%/25%) = 1,1
logits.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 24
Item Administration
Computer-Adaptive Testing: A Methodology Whose Time Has Come. By John Michael Linacre, Ph.D. MESA Psychometr ic Laboratory Univer sity of Chicago
08/04/2016 Sukmo Gunardi 25
Desain Algoritma CAT
0. Testee baru, set nilai D=0, L=0, H=0 dan R=0.
1. Cari item yang mendekati tingkat kesukaran (D).
2. Ubah nilai D sebagai kalibrasi nyata tingkat kesukaran item.
3. Administrasikan item tsb.
4. Simpan jawaban.
5. Nilai jawbaan.
6. Hitung jumlah item (L) yang telah dilakukan L = L + 1
7. Tambahkan jumlah tingkat kesukaran (H) H = H + D
Jika jawaban salah:
8. Pilih item tingkat kesukaran D = D - 2/L
Jika jawaban benar:
9. Tambahkan nilai benar (R) R = R + 1
10. Pilih item tingkat kesukaran : D = D + 2/L
08/04/2016 Sukmo Gunardi 26
Desain Algoritma CAT
Lanjut...
Jika tidak ada respon/tidak dijawab/tidak ada nilai benar atau salah,
11. Kembali ke tahap 1.
Jika dijawab, benar atau salah
12. Hitung nilai salah (W) W = L - R
13. Hitung nilai : B = H/L + loge(R/W)
If (W = 0) then B = H/L + loge(R-0.5 / W+0.5)
If (R = 0) then B = H/L + loge(R+0.5 / W-0.5)
14. Hitung standar error : S = sqrt[L/(R*W)]
If (W = 0) then S = sqrt[L/(R-0.5 * W+0.5)]
If (R = 0) then S = sqrt[L/(R+0.5 * W-0.5)]
15. Bandingkan nilai B dengan standar error T.
16. If (T - S) < B < (T + S), go to step 1. (Jika B kurang dari selisih T
kurang S dan B kurang dari jumlah T tambah S maka ke
tahap 1.
17. If (B - S) > T, then lolos.
18. If (B + S) < T, then gagal.
20. Go to step 0.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 27
Implementasi Algoritma
Halkitis, P.N. (1993) A computer-adaptive testing algorithm. Rasch Measurement Transactions 6:4, 254-5.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 28
Itembank Flow
Klasifika
si:
•Analogi
•Verbal
•Numerik
•Spasial
•Reasonin
g
•
Personality
•Leadershi
p
Database
s
Test &
Tryout
Report
Item Record &
History
Test
Design
08/04/2016 Sukmo Gunardi 29
CAT Map
Server
Ups
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
Ups
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
P
C
Ups
Switch/
Hub
Switch/
Hub
PC
Admin
LAN
Electric
08/04/2016 Sukmo Gunardi 30
Timeline
2014
• Pengembangan beragam itembank aptitude dalam sistem database.
• Pengembangan software identifikasi model penyajian itembank.
2015
• Pengembangan beragam itembank leadership dan personality traits
dalam sistem dabatase.
• Analisis dan identifikasi model item dalam sistem aplikasi database.
2016
• Penerapan sistem CAT didasarkan pada itembank.
• Penerapan modul tes berdasarkan itembank.
• Penerapan sistem penyajian tes berdasarkan itembank.
2017
• Pengembangan model dasar tes psikomotorik didasarkan pada
kemampuan psikomotor tangan dan kaki (hand stick & foot pedal).
08/04/2016 Sukmo Gunardi 31
Dasar Pengembangan
Itembank
 Lifecycle penggunaan item:
pemakaian item didasarkan pada
indeks penggunaan.
 Pengelompokan item sesuai dimensi
pengukuran.
 Item yang terukur dilihat dari beberapa
dimensi yaitu:
◦ Jumlah penggunaan
◦ Tingkat kesukaran
◦ Kategori bobot kualitas item
08/04/2016 Sukmo Gunardi 32
Itembank
Saat ini jumlah itembank yang sudah ada dalam
server:
1238 item
Kognitif-Aptitude
4049 item
Inventory- Personality
546 item
Inventory-
leadership
08/04/2016 Sukmo Gunardi 33
Konstruk Itembank
 Kognitif – Aptitude
◦ Numerik
◦ Spasial
◦ Verbal
 Personality
◦ Atribut Personality
◦ Konstruk Personality
◦ Model Personality
 Leadership
◦ Decision Making
◦ Leadership Style
◦ Communication & Teamwork
08/04/2016 Sukmo Gunardi 34
Itembank Kognitif- Aptitude
 Dimensi Pengukuran
◦ Analogi
◦ Verbal
◦ Reasoning
◦ Spasial
◦ Numerik
 Pengelolaan Item
◦ Pembuatan item berdasarkan face validity dari konstruk tes yang
sudah ada.
◦ Pengujian keselarasan item berdasarkan konstruk.
 Pembobotan dan Kategori Item
◦ Pembobotan otomatis berdasarkan sistem aplikasi itembank
◦ Kategorisasi item dalam kelompok berdasarkan tingkat kesukaran
 Pembuatan Sistem Soal
◦ Pembuatan soal dari menu sistem itembank.
 Pengujian Item secara Online
◦ Sistem tes online berdasarkan generate item response test.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 35
Sistem Itembank Kognitif-
Aptitude
08/04/2016 Sukmo Gunardi 36
Itembank Personality
 Multiple Construct of Personality
◦ Big Five Personality Factor (Extraversion, Agreeableness,
Conscientiousness, Emotional Stability, Intellect).
◦ Seven Factor Personality (Extraversion, Agreeableness,
Conscientiousness, Emotional Stability, Intellect, Attractiveness,
Negative Valence).
◦ Five Factor Facets.
◦ 10 Factor Personality (Volatily, Withdrawal, Compassion,
Politeness, Industriousness, Orderliness, Enthusiasm,
Assertiveness, Intellect, Openness).
◦ Populer inventory; NEOPI-Domain & Facet, 16PF, CPI, HPI, TCI,
MPQ, JPI, HEXACO, VIA.
 Single Construct of Personality
◦ Personal Attribute Survey
◦ Comprehensive Health Survey
◦ Personal Reaction Survey
◦ Personality, Emotion & Attitude Survey
08/04/2016 Sukmo Gunardi 37
Sistem Itembank Personality
08/04/2016 Sukmo Gunardi 38
Itembank Leadership
 Konstruk Personality terkait dengan
Leadership
◦ Managerial Aspect from Personality Traits.
◦ Communication Dimension
◦ Factor and Style of Leadership
◦ Teamwork & Team Building
◦ Delegating
08/04/2016 Sukmo Gunardi 39
Sistem Itembank Leadership
08/04/2016 Sukmo Gunardi 40
Itembank Flow
Klasifika
si:
•Analogi
•Verbal
•Numerik
•Spasial
•Reasoning
•
Personality
•Leadership
Database
s
Test &
Tryout
Report
Item Record &
History
Test
Design
08/04/2016 Sukmo Gunardi 41
Implementasi Itembank Sistem
CAT
 Membuat desain tes adaptif pada sistem
CAT
◦ Pemilihan item secara otomatis berdasarkan
tingkat kesukaran.
◦ Membuat prioritas item yang disajikan
kepada peserta tes.
◦ Merekam respon item berdasarkan alokasi
waktu dan tingkat kesukaran.
 Kustomisasi Item
◦ Pembuatan/penambahan item baru.
◦ Analisa statistik kualitas item berdasarkan
pada konstruk tes.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 42
Implementasi Tes Psikomotor
dalam Sistem CAT (2016-2017)
 Pengembangan Psychomotoric Test
Battery; Pengukuran orientasi spasial
berdasarkan stimulus objek yang
bergerak, dimana peserta tes harus
menyelesaikan sejumlah tugas sesuai
yang diperintahkan.
 Adapun simulasi awal tes yang akan
dikembangkan berdasarkan konsep:
◦ Vigilance Orientation (2016)
◦ Foot Pedal & Arm Control Orientation (2016)
◦ Foot Pedal & Arm Tracking (2017)
◦ Horizontal Tracking (2017)
◦ 2 Dimensional Tracking (2017)
08/04/2016 Sukmo Gunardi 43
Lokasi Ruang CAT Merah Putih
Lokasi Ruang CAT Merah Putih
Lokasi Seskoau
08/04/2016 Sukmo Gunardi 44
08/04/2016 Sukmo Gunardi 45
•Aplikasi tes psi. impor dari
Pusat Ruang Angkasa Jerman
(DLR: Deutches Luft-und
Raumfahrt), 2005
• CAT (Computer Assissted
Test), jumlah tes terbatas (yang
ada hanya 11 macam tes)
• Penggunaan terbatas, lebih
dikhususkan tuk penerbang
• Ketergantungan perawatan
dg DLR (datang 2005, remat.
• Aplikasi tes psi. dari Dispsiau,
program 2015
• CAT (Computer Adaptive Test),
jumlah tes tak terbatas (saat ini
49 macam tes)
• Tidak ekslusif. Fleksibel, bisa
bebagai tujuan termsk AC
• Perawatan Sederhana dan
Mandiri (hardware maupun
software)
08/04/2016 Sukmo Gunardi 46
CAT “Merah Putih”
NO MACAM TES
1 Critical Incident
2 WPT
3 TIU-5
4 IST
5
6
7
8
9
NO MACAM TES
...
40 NEO-PI
41 MINAT HOLLAND
42 ADAPTIVE-ANALOGI
43 ADAPTIVE-BLOCK
44 ADAPTIVE-SHORT TERM
FIGURE
45 ADAPTIVE-REASONING
46 ADAPTIVE-SPATIAL
47 ADAPTIVE-SPATIAL 3D
08/04/2016 Sukmo Gunardi 47
08/04/2016 Sukmo Gunardi 48
Pengguna CAT Dispsiau
 BIFA
 Sriwijaya
 Pelita
 NAM
 IAT
 Perkasa Flying
 MUFA
 Kalstar
 Martha Buana
 Eastindo
 My Indo Airline
 LP3B
 Transnusa
 Trigana
 TNI AU
08/04/2016 Sukmo Gunardi 49
Contoh Kraeplin CAT “MP”
08/04/2016 Sukmo Gunardi 50
Korelasi Pauli & Kraeplin
08/04/2016 Sukmo Gunardi 51
Korelasi tes kecerdasan
08/04/2016 Sukmo Gunardi 52
Korelasi antar subtes motorik
08/04/2016 Sukmo Gunardi 53
Korelasi subtes “perceptual”
08/04/2016 Sukmo Gunardi 54
Korelasi subtes spasial
08/04/2016 Sukmo Gunardi 55
Korelasi TSS-OPP
08/04/2016 Sukmo Gunardi 56
Kesimpulan
 Penggunaan CBT/CAT memfasilitasi
pengukuran aptitudes, psikomotoric dan
multitasking untuk awak pesawat (pilot).
 Penerapan CBT/CAT untuk large scale
testing membutuhkan kesiapan personel
(administrasi, item development,
maintenance) dan hardware.
 Karakteristik CAT akibatkan waktu
tempuh tes yg tidak sama,
implementasinya perlu pertimbangan
khususnya utk kepentingan seleksi.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 57
Saran-saran
 Perlu upaya sinergis dari para ahli
psikometri dan atau Fak. Psikologi
(dgn jrsn/peminatan psikometri) untuk
mengembangkan tes adaptif, dengan
memanfaatkan laboratorium CAT di
Dinas Psikologi Angkatan.
 Perlu regulasi mengenai
praktek/penggunaan tes psikologi
menggunakan CBT/CAT.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 58
Penutup
 Terima kasih atas perhatiannya
08/04/2016 Sukmo Gunardi 59
Referensi:
 Bunderson, CV., Inouye, DK., & Olsen, JB., 1989. The Four
Generations of Computerized Educational Measurement, dalam
Robert L. Linn, Educational Measurement, New York.
 Halkitis, P.N. (1993) A computer-adaptive testing algorithm. Rasch
Measurement Transactions 6:4, 254-5
 Hambleton, RK., Swaminathan, H. & Rogers, HJ., 1991.
Fundamental of Item Response Theory, California, Sage
Publications, Inc.
 Yulianto, A., 2008. Computerizes Adaptive Test: Pemanfaatan
Psikologis dari Komputer untuk Pengetesan Psikologis. Prosing
Konferensi Nasional Sistem Informasi.
 Umar, Yahya. 2016. Naskah paparan “Perkembangan teori dan
aplikasi terkini tes psikologi”, disampaikan dalam Rakorpsi TNI AU,
16-17 Februari 2016.
08/04/2016 Sukmo Gunardi 60

More Related Content

Similar to Sukmo gunardi konvensi bali 2016

1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
deddyalfares
 
2. Tahapan Penelitian.pptx
2. Tahapan Penelitian.pptx2. Tahapan Penelitian.pptx
2. Tahapan Penelitian.pptx
ssuser4d3cd6
 
instrumen dan uji syarat instrumen
instrumen dan uji syarat instrumeninstrumen dan uji syarat instrumen
instrumen dan uji syarat instrumen
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoranWinarto Winartoap
 
Rancangan perbaikan display berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
Rancangan perbaikan display  berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...Rancangan perbaikan display  berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
Rancangan perbaikan display berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
Nuhman Nuhman
 
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdf
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdfModul RPP kelas X SMAN 8.pdf
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdf
SalsabilAliyah
 
Laporan praktikum operation research
Laporan praktikum operation researchLaporan praktikum operation research
Laporan praktikum operation research
soleman pangkurei
 
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUKORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
Iing Pamungkas
 
Budget
BudgetBudget
Budget
Bebeq Gaol
 
Budgeting
BudgetingBudgeting
Budgeting
patrianadi
 
Uas riset operasi (kevin surya)
Uas riset operasi (kevin surya)Uas riset operasi (kevin surya)
Uas riset operasi (kevin surya)
eddy sanusi silitonga
 
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI  BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI  BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
Igun
 
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNEProposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
Ferdinand Jason
 
PPT SIDANG TA.pptx
PPT SIDANG TA.pptxPPT SIDANG TA.pptx
PPT SIDANG TA.pptx
RiyanMahmudin2
 
Paparan Aktualisasi CPNS
Paparan Aktualisasi CPNSPaparan Aktualisasi CPNS
Paparan Aktualisasi CPNS
InoDevino
 
Analisis-Manfaat-Biaya.ppt
Analisis-Manfaat-Biaya.pptAnalisis-Manfaat-Biaya.ppt
Analisis-Manfaat-Biaya.ppt
PerryBoyChandraSiaha1
 
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).pptKONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
ssuser2a04b1
 
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdfMateri_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
JUFRI JUFRI
 

Similar to Sukmo gunardi konvensi bali 2016 (20)

1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
1. Langkah 1 Menentukan Tema.pdf projek improvement
 
2. Tahapan Penelitian.pptx
2. Tahapan Penelitian.pptx2. Tahapan Penelitian.pptx
2. Tahapan Penelitian.pptx
 
6018 p1-p psp-akuntansi
6018 p1-p psp-akuntansi6018 p1-p psp-akuntansi
6018 p1-p psp-akuntansi
 
instrumen dan uji syarat instrumen
instrumen dan uji syarat instrumeninstrumen dan uji syarat instrumen
instrumen dan uji syarat instrumen
 
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
 
Rancangan perbaikan display berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
Rancangan perbaikan display  berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...Rancangan perbaikan display  berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
Rancangan perbaikan display berdasarkan analisa conjoint pada sebuah jam din...
 
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdf
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdfModul RPP kelas X SMAN 8.pdf
Modul RPP kelas X SMAN 8.pdf
 
Laporan praktikum operation research
Laporan praktikum operation researchLaporan praktikum operation research
Laporan praktikum operation research
 
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUKORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
ORIENTASI AWAL / ORIENTASI PRODUK
 
Budget
BudgetBudget
Budget
 
Budgeting
BudgetingBudgeting
Budgeting
 
Uas riset operasi (kevin surya)
Uas riset operasi (kevin surya)Uas riset operasi (kevin surya)
Uas riset operasi (kevin surya)
 
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI  BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI  BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
RANCANG BANGUN APLIKASI PENANGANAN BAGASI BERBASIS MOBILE WEB PADA PT SRIWIJ...
 
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNEProposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
Proposal Penawaran Aplikasi Estimasi Ongkos Kirim dan Pelacakan Pengiriman JNE
 
PPT SIDANG TA.pptx
PPT SIDANG TA.pptxPPT SIDANG TA.pptx
PPT SIDANG TA.pptx
 
Paparan Aktualisasi CPNS
Paparan Aktualisasi CPNSPaparan Aktualisasi CPNS
Paparan Aktualisasi CPNS
 
Analisis-Manfaat-Biaya.ppt
Analisis-Manfaat-Biaya.pptAnalisis-Manfaat-Biaya.ppt
Analisis-Manfaat-Biaya.ppt
 
Kertas penerangan 2
Kertas penerangan  2Kertas penerangan  2
Kertas penerangan 2
 
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).pptKONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
KONSEP EVALUASI PASCA DIKLAT (BABEL, 28 OKT 2014)(1).ppt
 
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdfMateri_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
Materi_di_LP3M_Univ_negeri_Gorontalo_by_Santiso_2020_1.pdf
 

Recently uploaded

Artificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network BackpropafationArtificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network Backpropafation
muhandhis1
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
RizkyAji15
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
tobol95991
 
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
unikbetslotbankmaybank
 
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
ephy3
 
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
attikahgzl
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
muhammadfauzi951
 

Recently uploaded (8)

Artificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network BackpropafationArtificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network Backpropafation
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
 
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Bisa Deposit Via Bank Bengkulu 24 Ja...
 
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
3. Menganalisis CP dan Menyusun TP, ATP.pptx
 
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
 

Sukmo gunardi konvensi bali 2016

  • 1. Desain dan Pengembangan CAT untuk Large Scale Testing di Dinas Psikologi Angkatan Udara Konvensi Nasional Tes Psikologi Indonesia, Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI), Bali, Kamis 8 April 2016. Marsma TNI Dr. Sukmo Gunardi, M.Si. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 1
  • 2. Selayang pandang  Latar belakang.  Tujuan presentasi.  Persyaratan psikologis pilot.  Pemeriksaan psikologi (Rikpsi) di Dispsiau.  Penggunaan CAT di Dispsiau.  Pengembangan tes adaptif di Dispsiau  Kesimpulan.  Saran-saran.  Penutup. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 2
  • 3. Latar belakang  Permasalahan kebocoran tes.  Karakteristik tugas awak pesawat (pilot) dan psychological requirements yang khas.  Tuntutan transparansi dalam administrasi tes psikologi ◦ Pesatnya perkembangan teknologi komputer dan ilmu statistika (Lisrel, Mplus), peluang utk kembangkan tes modern, tes adaptif. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 3
  • 4. Tujuan presentasi  Berbagi pengalaman: ◦ aplikasi CBT (computer based test) untuk seleksi awak pesawat;  penelitian pendahuluan bbrp modus tes tertulis (paper and pencil tests/PPT) dan CBT. ◦ upaya mengembangkan tes adaptif (computer adaptive test/CAT); 08/04/2016 Sukmo Gunardi 4
  • 5. Pengertian  Tes tertulis (paper and pencil test/PPT).  Tes berbasis komputer (computer based test/CBT).  Tes berbasis komputer-adaptif (computer adaptive test/CAT). 08/04/2016 Sukmo Gunardi 5
  • 6. Persyaratan psikologis pilot  Bakat operasional (aptitudes). ◦ Perceptual speed, accuracy. ◦ Spatial orientation. ◦ Vigilance. ◦ Working memory (situational awareness). ◦ Mental calculation. ◦ Instrument comprehension.  Psikomotorik.  Tugas berganda (multitasking). 08/04/2016 Sukmo Gunardi 6
  • 7. Pemeriksaan psikologi (Rikpsi) di TNI AU  Kebanyakan masih menggunakan prosedur tes tertulis  Untuk seleksi pilot: ◦ PPT: Tes tertulis standar utk kecerdasan; aptitudes: A, B, C, DRT/TRT, RET, MQ Bock; sikap kerja dan kepribadian. ◦ Electro-mechanic tests: SMA, TAK, TRD, TPHV. ◦ CAT-4 DLR (Deutsches Luft-und- Raumfahrt) ◦ CAT “Merah Putih”08/04/2016 Sukmo Gunardi 7
  • 11. Ringkasan Penelitian Awal  Paper & Pencil Test menghasilkan kinerja lebih baik terkait dengan pengukuran kecepatan dan akurasi.  Inkonsistensi pada Reading Comprehension.  Inkonsistensi pada pengukuran variasi kualitas visual.  Tes komprehensi menurut Ziefle (1998) superior dengan paper & pencil karena kualitas tampilan lebih baik daripada komputer dimana monitor menjadikannya mudah lelah. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 11
  • 14. Penelitian setelah 1992... Sumber: Moyes Jan. M,Garland, Kate J. 2008. Computer- vs. paper-based tasks: Are they equivalent? Ergonomic, 40, 554–568. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 14
  • 15. Ringkasan Penelitian setelah 1992  Inkosistensi pada aspek membaca (reading comprehension: Speed & Accuracy).  Monitor CRT (Cathode Ray Tube) mulai diambil alih dengan modul LCD yang lebih sejuk dan tidak melelahkan mata, menjadikan performa tes dengan komputer meningkat. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 15
  • 16. Keuntungan Tes dengan Komputer  Interface yang lebih kaya; grafik, tampilan dinamis/pergerakan, variasi kecepatan, suara.  Populasi lebih banyak, menggunakan internet.  Standarisasi dari lingkungan tes; penyajian dan petunjuk yang sama persis, administrasi standar, elemen subjektif seperti tulisan tangan tidak ada (judgment tulisannya jelek atau sulit dibaca).  Koreksi otomatis. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 16
  • 17. Kekurangan Tes dengan Komputer  Double submit.  Masalah teknis: hardware, software, elektrical.  Layar komputer; CRT-LCD-LED  Kerahasiaan, apabila tes online dengan internet. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 17
  • 18. Dispsiau 2012-2017 Pengembangan soal & computer adaptive test (CAT) 08/04/2016 Sukmo Gunardi 18
  • 19. Input Device Sentuh Klik Ketik Kemampuan peserta sangat terbatas atau tidak pernah sama sekali menggunakan perangkat komputer. Pilihan ganda (dikotomi/multiple choice) Terbiasa menggunakan perangkat komputer. Pilihan ganda (dikotomi/multiple choice) Terbiasa menggunakan perangkat komputer. Pilihan ganda (dikotomi/multiple choice) Jawaban teks (GE/manajerial/Presentasi) 08/04/2016 Sukmo Gunardi 19
  • 20. Materi CAT “Merah Putih”  Established Test ◦ Konstruk Kepribadian (16pf, epps, mmpi dll). ◦ Konstruk Ability (IST,APM, EAS, TIKI dll) ◦ Konstruk Kinerja (Kraepelin)  Itembank Test ◦ Aptitude 08/04/2016 Sukmo Gunardi 20
  • 21. CAT as Assissted  Testing with fix and established test.  Migration of classical to computer test & vice versa  Used for: ◦ Psychological measurement ◦ Assessment 08/04/2016 Sukmo Gunardi 21
  • 22. CAT as Adaptive  Test based on item parameter.  Computer is a must. Item Bank Item selection Use of item Item discriminan t Item Presentatio n Response of Answer Item Status 08/04/2016 Sukmo Gunardi 22
  • 23. Itembank dan Informasi Item 08/04/2016 Sukmo Gunardi 23
  • 24. Item Bank Calibration  Rasch Model Pni1 : probability jumlah n berhasil dari testee pada item i. Pni0 : probability jumlah n gagal dari testee pada item i. Unit natural skala interval sebagai logit (log-odds unit). Nilai logit pengukuran unidimensional dari testee diharapkan memiliki peluang keberhasilan 50%, testee yang diharapkan memiliki peluang keberhasilan 75% dari item berarti log(75%/25%) = 1,1 logits. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 24
  • 25. Item Administration Computer-Adaptive Testing: A Methodology Whose Time Has Come. By John Michael Linacre, Ph.D. MESA Psychometr ic Laboratory Univer sity of Chicago 08/04/2016 Sukmo Gunardi 25
  • 26. Desain Algoritma CAT 0. Testee baru, set nilai D=0, L=0, H=0 dan R=0. 1. Cari item yang mendekati tingkat kesukaran (D). 2. Ubah nilai D sebagai kalibrasi nyata tingkat kesukaran item. 3. Administrasikan item tsb. 4. Simpan jawaban. 5. Nilai jawbaan. 6. Hitung jumlah item (L) yang telah dilakukan L = L + 1 7. Tambahkan jumlah tingkat kesukaran (H) H = H + D Jika jawaban salah: 8. Pilih item tingkat kesukaran D = D - 2/L Jika jawaban benar: 9. Tambahkan nilai benar (R) R = R + 1 10. Pilih item tingkat kesukaran : D = D + 2/L 08/04/2016 Sukmo Gunardi 26
  • 27. Desain Algoritma CAT Lanjut... Jika tidak ada respon/tidak dijawab/tidak ada nilai benar atau salah, 11. Kembali ke tahap 1. Jika dijawab, benar atau salah 12. Hitung nilai salah (W) W = L - R 13. Hitung nilai : B = H/L + loge(R/W) If (W = 0) then B = H/L + loge(R-0.5 / W+0.5) If (R = 0) then B = H/L + loge(R+0.5 / W-0.5) 14. Hitung standar error : S = sqrt[L/(R*W)] If (W = 0) then S = sqrt[L/(R-0.5 * W+0.5)] If (R = 0) then S = sqrt[L/(R+0.5 * W-0.5)] 15. Bandingkan nilai B dengan standar error T. 16. If (T - S) < B < (T + S), go to step 1. (Jika B kurang dari selisih T kurang S dan B kurang dari jumlah T tambah S maka ke tahap 1. 17. If (B - S) > T, then lolos. 18. If (B + S) < T, then gagal. 20. Go to step 0. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 27
  • 28. Implementasi Algoritma Halkitis, P.N. (1993) A computer-adaptive testing algorithm. Rasch Measurement Transactions 6:4, 254-5. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 28
  • 31. Timeline 2014 • Pengembangan beragam itembank aptitude dalam sistem database. • Pengembangan software identifikasi model penyajian itembank. 2015 • Pengembangan beragam itembank leadership dan personality traits dalam sistem dabatase. • Analisis dan identifikasi model item dalam sistem aplikasi database. 2016 • Penerapan sistem CAT didasarkan pada itembank. • Penerapan modul tes berdasarkan itembank. • Penerapan sistem penyajian tes berdasarkan itembank. 2017 • Pengembangan model dasar tes psikomotorik didasarkan pada kemampuan psikomotor tangan dan kaki (hand stick & foot pedal). 08/04/2016 Sukmo Gunardi 31
  • 32. Dasar Pengembangan Itembank  Lifecycle penggunaan item: pemakaian item didasarkan pada indeks penggunaan.  Pengelompokan item sesuai dimensi pengukuran.  Item yang terukur dilihat dari beberapa dimensi yaitu: ◦ Jumlah penggunaan ◦ Tingkat kesukaran ◦ Kategori bobot kualitas item 08/04/2016 Sukmo Gunardi 32
  • 33. Itembank Saat ini jumlah itembank yang sudah ada dalam server: 1238 item Kognitif-Aptitude 4049 item Inventory- Personality 546 item Inventory- leadership 08/04/2016 Sukmo Gunardi 33
  • 34. Konstruk Itembank  Kognitif – Aptitude ◦ Numerik ◦ Spasial ◦ Verbal  Personality ◦ Atribut Personality ◦ Konstruk Personality ◦ Model Personality  Leadership ◦ Decision Making ◦ Leadership Style ◦ Communication & Teamwork 08/04/2016 Sukmo Gunardi 34
  • 35. Itembank Kognitif- Aptitude  Dimensi Pengukuran ◦ Analogi ◦ Verbal ◦ Reasoning ◦ Spasial ◦ Numerik  Pengelolaan Item ◦ Pembuatan item berdasarkan face validity dari konstruk tes yang sudah ada. ◦ Pengujian keselarasan item berdasarkan konstruk.  Pembobotan dan Kategori Item ◦ Pembobotan otomatis berdasarkan sistem aplikasi itembank ◦ Kategorisasi item dalam kelompok berdasarkan tingkat kesukaran  Pembuatan Sistem Soal ◦ Pembuatan soal dari menu sistem itembank.  Pengujian Item secara Online ◦ Sistem tes online berdasarkan generate item response test. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 35
  • 37. Itembank Personality  Multiple Construct of Personality ◦ Big Five Personality Factor (Extraversion, Agreeableness, Conscientiousness, Emotional Stability, Intellect). ◦ Seven Factor Personality (Extraversion, Agreeableness, Conscientiousness, Emotional Stability, Intellect, Attractiveness, Negative Valence). ◦ Five Factor Facets. ◦ 10 Factor Personality (Volatily, Withdrawal, Compassion, Politeness, Industriousness, Orderliness, Enthusiasm, Assertiveness, Intellect, Openness). ◦ Populer inventory; NEOPI-Domain & Facet, 16PF, CPI, HPI, TCI, MPQ, JPI, HEXACO, VIA.  Single Construct of Personality ◦ Personal Attribute Survey ◦ Comprehensive Health Survey ◦ Personal Reaction Survey ◦ Personality, Emotion & Attitude Survey 08/04/2016 Sukmo Gunardi 37
  • 39. Itembank Leadership  Konstruk Personality terkait dengan Leadership ◦ Managerial Aspect from Personality Traits. ◦ Communication Dimension ◦ Factor and Style of Leadership ◦ Teamwork & Team Building ◦ Delegating 08/04/2016 Sukmo Gunardi 39
  • 42. Implementasi Itembank Sistem CAT  Membuat desain tes adaptif pada sistem CAT ◦ Pemilihan item secara otomatis berdasarkan tingkat kesukaran. ◦ Membuat prioritas item yang disajikan kepada peserta tes. ◦ Merekam respon item berdasarkan alokasi waktu dan tingkat kesukaran.  Kustomisasi Item ◦ Pembuatan/penambahan item baru. ◦ Analisa statistik kualitas item berdasarkan pada konstruk tes. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 42
  • 43. Implementasi Tes Psikomotor dalam Sistem CAT (2016-2017)  Pengembangan Psychomotoric Test Battery; Pengukuran orientasi spasial berdasarkan stimulus objek yang bergerak, dimana peserta tes harus menyelesaikan sejumlah tugas sesuai yang diperintahkan.  Adapun simulasi awal tes yang akan dikembangkan berdasarkan konsep: ◦ Vigilance Orientation (2016) ◦ Foot Pedal & Arm Control Orientation (2016) ◦ Foot Pedal & Arm Tracking (2017) ◦ Horizontal Tracking (2017) ◦ 2 Dimensional Tracking (2017) 08/04/2016 Sukmo Gunardi 43
  • 44. Lokasi Ruang CAT Merah Putih Lokasi Ruang CAT Merah Putih Lokasi Seskoau 08/04/2016 Sukmo Gunardi 44
  • 46. •Aplikasi tes psi. impor dari Pusat Ruang Angkasa Jerman (DLR: Deutches Luft-und Raumfahrt), 2005 • CAT (Computer Assissted Test), jumlah tes terbatas (yang ada hanya 11 macam tes) • Penggunaan terbatas, lebih dikhususkan tuk penerbang • Ketergantungan perawatan dg DLR (datang 2005, remat. • Aplikasi tes psi. dari Dispsiau, program 2015 • CAT (Computer Adaptive Test), jumlah tes tak terbatas (saat ini 49 macam tes) • Tidak ekslusif. Fleksibel, bisa bebagai tujuan termsk AC • Perawatan Sederhana dan Mandiri (hardware maupun software) 08/04/2016 Sukmo Gunardi 46
  • 47. CAT “Merah Putih” NO MACAM TES 1 Critical Incident 2 WPT 3 TIU-5 4 IST 5 6 7 8 9 NO MACAM TES ... 40 NEO-PI 41 MINAT HOLLAND 42 ADAPTIVE-ANALOGI 43 ADAPTIVE-BLOCK 44 ADAPTIVE-SHORT TERM FIGURE 45 ADAPTIVE-REASONING 46 ADAPTIVE-SPATIAL 47 ADAPTIVE-SPATIAL 3D 08/04/2016 Sukmo Gunardi 47
  • 49. Pengguna CAT Dispsiau  BIFA  Sriwijaya  Pelita  NAM  IAT  Perkasa Flying  MUFA  Kalstar  Martha Buana  Eastindo  My Indo Airline  LP3B  Transnusa  Trigana  TNI AU 08/04/2016 Sukmo Gunardi 49
  • 50. Contoh Kraeplin CAT “MP” 08/04/2016 Sukmo Gunardi 50
  • 51. Korelasi Pauli & Kraeplin 08/04/2016 Sukmo Gunardi 51
  • 53. Korelasi antar subtes motorik 08/04/2016 Sukmo Gunardi 53
  • 57. Kesimpulan  Penggunaan CBT/CAT memfasilitasi pengukuran aptitudes, psikomotoric dan multitasking untuk awak pesawat (pilot).  Penerapan CBT/CAT untuk large scale testing membutuhkan kesiapan personel (administrasi, item development, maintenance) dan hardware.  Karakteristik CAT akibatkan waktu tempuh tes yg tidak sama, implementasinya perlu pertimbangan khususnya utk kepentingan seleksi. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 57
  • 58. Saran-saran  Perlu upaya sinergis dari para ahli psikometri dan atau Fak. Psikologi (dgn jrsn/peminatan psikometri) untuk mengembangkan tes adaptif, dengan memanfaatkan laboratorium CAT di Dinas Psikologi Angkatan.  Perlu regulasi mengenai praktek/penggunaan tes psikologi menggunakan CBT/CAT. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 58
  • 59. Penutup  Terima kasih atas perhatiannya 08/04/2016 Sukmo Gunardi 59
  • 60. Referensi:  Bunderson, CV., Inouye, DK., & Olsen, JB., 1989. The Four Generations of Computerized Educational Measurement, dalam Robert L. Linn, Educational Measurement, New York.  Halkitis, P.N. (1993) A computer-adaptive testing algorithm. Rasch Measurement Transactions 6:4, 254-5  Hambleton, RK., Swaminathan, H. & Rogers, HJ., 1991. Fundamental of Item Response Theory, California, Sage Publications, Inc.  Yulianto, A., 2008. Computerizes Adaptive Test: Pemanfaatan Psikologis dari Komputer untuk Pengetesan Psikologis. Prosing Konferensi Nasional Sistem Informasi.  Umar, Yahya. 2016. Naskah paparan “Perkembangan teori dan aplikasi terkini tes psikologi”, disampaikan dalam Rakorpsi TNI AU, 16-17 Februari 2016. 08/04/2016 Sukmo Gunardi 60