SlideShare a Scribd company logo
Pengertian Social Entrepreneurship
       /Kewirausahaan Sosial
• Social Entrepreneurship adalah menggabungkan
  inovasi, sumber daya dan kesempatan untuk
  mengatasi tantangan / problem sosial dan
  lingkungan dengan kewirausahaan. Fokus pada
  transformasi sistem, pemberdayaan masyarakat
  dan penyebab kemiskinan, marginalisasi /
  ketidakmerataan, kerusakan lingkungan dan
  kemanusiaan.

                                             2
• Beberapa isu yang ada dalam social
  entrepreneurship, diantaranya keberlanjutan,
  lingkungan, pemberdayaan komunitas, inovasi
  untuk kebutuhan sosial, serta pembuatan
  kebijakan untuk menuju perubahan sosial




                                             3
• Kewirausahaan sosial diawali dengan keprihatinan terhadap
  keadaan sosial yang berujung menjadi sebuah model bisnis baru.
  Kewirausahaan sosial merupakan kombinasi dari semangat besar
  dalam misi sosial dengan disiplin, inovasi dan keteguhan seperti
  yang lazim ditemukan di dunia bisnis. Dapat dikatakan
  kewirausahaan sosial menggunakan sikap mental wirausaha demi
  tujuan-tujuan sosial.

• Social entrepreneurship harus dapat menciptakan keuntungan,
  sehingga bukanlah organisasi nirlaba, karena dari keuntungan
  tersebut organisasi tersebut dapat mengembangkan dan
  membesarkan pemberdayaan kepada masyarakat lebih besar dan
  luas lagi.



                                                                     4
Beberapa Pengertian Social Entrepreneur

• Dalam bahasa Indonesia, disebut juga Wirausaha Sosial.
  Wirausaha sosial adalah orang-orang yang melakukan
  perubahan. Bersama dengan lembaga-lembaga, jaringan,
  dan komunitas masyarakat, mereka menciptakan solusi
  yang efisien, berkelanjutan, transparan, dan memiliki
  dampak yang terukur.
• Sandiaga S. Uno, menyebut bahwa Social Entrepreneur
  adalah orang yang dapat memberikan solusi
  permasalahan social di masyarakat dengan prinsip-
  prinsip kewirausahaan.
                                                       5
• Wirausaha sosial atau social entrepreneur adalah
  seorang yang berusaha dalam aktivitas
  kewirausahaan dengan memiliki tujuan utama
  untuk menyelesaikan permasalahan sosial dan
  lingkungan hidup dengan memberdayakan
  komunitas melalui kegiatan yang bernilai
  ekonomi.



                                                     6
• Pengertian sederhana dari Social Entrepreneur
  adalah seseorang yang mengerti permasalahan
  sosial dan menggunakan kemampuan
  entrepreneurship untuk melakukan perubahan
  sosial (social change), terutama meliputi bidang
  kesejahteraan (welfare), pendidikan dan
  kesehatan (healthcare). Jika business
  entrepreneurs mengukur keberhasilan dari
  kinerja keuangannya (keuntungan ataupun
  pendapatan) maka social entrepreneur
  keberhasilannya diukur dari manfaat yang
  dirasakan oleh masyarakat.
                                                     7
• Ciri-ciri pewirausaha sosial adalah mereka mau
  berkorban, segera bertindak jika ada permasalahan
  sosial di lingkungannya, memiliki sikap praktis,
  innovative, tekadnya kuat, berani ambil resiko,
  melakukan perubahan social, berbagi keberhasilan dan
  yang terpenting mereka mau mengevaluasi diri sendiri.




                                                          8
Beberapa Profir Sosial Enterpreneur

 Masril Koto


Mendirikan bank khusus petani di Sumatera Barat.
 Dengan pemberdayaan yang dilakukan oleh Masril
 Koto, banyak petani yang tadinya malas bertani karena
 banyaknya kendala seperti modal, pemasaran, saat ini
 mereka dapat menjadi petani yang dapat menghasilkan.
 Masril Koto saat ini mempunyai asset 250Milyar rupiah
 dengan karyawan 1500 orang.

                                                     9
 Muhammad Yunus


adalah seorang bankir dari negara Bangladesh yang telah
  berhasil mengembangkan konsep kredit mikro, yaitu
  pengembangan pinjaman skala kecil untuk entrepreneur
  miskon yang tidak mampu meminjam dari bank umum.
  Salah satu bentuk hasil implementasi gagasannya adalah
  dengan mendirikan Grameen Bank.




                                                      10
 Sandiaga Salahudin Uno


atau sering dipanggil Sandi Uno (lahir di Rumbai,
   Pekanbaru, 28 Juni 1969; umur 42 tahun[1]) adalah
   pengusaha asal Indonesia. Sering hadir di acara seminar-
   seminar, Sandi Uno memberikan pembekalan tentang
   jiwa kewirausahaan (entrepreneurship), utamanya pada
   pemuda. Sandi Uno memulai usahanya setelah sempat
   menjadi seorang pengangguran ketika perusahaan yang
   mempekerjakannya bangkrut. Bersama rekannya, Sandi
   Uno mendirikan sebuah perusahaan di bidang
   keuangan, PT Saratoga Advisor. Usaha tersebut terbukti
   sukses dan telah mengambil alih beberapa perusahaan
   lain.                                                  11
 Anies Baswedan

• Pada 2005, Anies menjadi direktur riset pada The
  Indonesian Institute. Kemudian pada 2008, ia
  mendapat anugerah sebagai 100 Tokoh Intelektual
  Muda Dunia versi Majalah Foreign Policy dari Amerika
  Serikat. Pada tahun yang sama, di usia muda (38 tahun)
  ia menjadi rektor Universitas Paramadina. Meskipun
  lahir di Kuningan, Jawa Barat, Anies menghabiskan
  masa kecil hingga kuliahnya di Yogyakarta. Salah satu
  gerakan yang berhasil didirikan adalah Indonesia
  Mengajar.

                                                       12
KATEGORI DAN CONTOH
           LEMBAGA
Organisasi Nirlaba (PMI)
Perusahaan Konvensional (PT.Adhi Karya)
Perusahaan yang bertanggung jawab secara
 sosial dan lingkungan (Bakrie Telecom,
 Aqua, PT Semen Padang
Kewirausahaan sosial (Rumah Zakat, Dompet
 Duafa)




                                         13
• Kesimpulan

Kewirusahaan sosial/Social Enterpreneurship merupakan
  solusi alternatif yang kreatif karena tidak hanya
  berorientasi pada keuntungan belaka akan tetapi juga
  kesejahteraan masyarakat. Melalui kewirausahaan sosial,
  masalah ekonomi dapat sedikit teratasi. Karena dengan
  ini, masyarakat akan terlibat langsung dalam menjadi
  pelaku bisnis dan keuntungannya akan dikembalikan
  lagi ke masyarakat untuk dikembangkan. Tujuan jangka
  panjangnya, kewirausahaan sosial dapat membantu
  masyarakat menjadi lebih mandiri dalam hal finansial
  dan tidak selalu menggantungkan pada kebijakan
  pemerintah                                           14
Kesimpulan
• Secara umum, social entrepreneur dapat diasumsikan
  sebagai seorang pelaku usaha yang dengan prinsip-
  prinsip kewirausahaannya mampu merencanakan,
  membuat, mengatur, dan mengelola sebuah usaha demi
  menciptakan sebuah perubahan sosial. Dengan kata
  lain, jika entrepreneur itu konsepnya lebih ke profit
  oriented sehingga dasar pengukuran keberhasilannya
  mengacu kepada kinerja perusahaan dan laba yang
  dihasilkan, sedangkan social entreprenur itu konsepnya
  lebih ke profit sharing oriented sehingga dasar
  pengukuran keberhasilannya mengacu kepada jumlah
  masyarakan yang dapat disejahterakan dihitung
  berdasarkan keuntungan yang mampu dibagikan.         15
16

More Related Content

What's hot

Wirausaha Sosial
Wirausaha Sosial Wirausaha Sosial
Wirausaha Sosial
Wisnu Dewobroto
 
Musni Umar: Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
Musni Umar:  Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...Musni Umar:  Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
Musni Umar: Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
musniumar
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
Deby Anggreani Br Sembiring
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
roriepermony
 
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAANKONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
Muawiyah Pebriana
 
Menjadi wirausaha
Menjadi wirausahaMenjadi wirausaha
Menjadi wirausaha
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Kwu 1 menjadi wirausaha
Kwu 1 menjadi wirausahaKwu 1 menjadi wirausaha
Kwu 1 menjadi wirausaha
Indra Muis
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
Diana Amelia Bagti
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
Diana Amelia Bagti
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
Judianto Nugroho
 
Entrepreneurship
EntrepreneurshipEntrepreneurship
Entrepreneurship
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna RunguDeaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
hendra samsuri
 
Kewirausahaan by Youth Talent
Kewirausahaan by Youth TalentKewirausahaan by Youth Talent
Kewirausahaan by Youth Talent
Ana' Idiw
 
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosialBrief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
primahendra
 
Philosopy kewirausahaan
Philosopy kewirausahaanPhilosopy kewirausahaan
Philosopy kewirausahaan
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Pert1 dasar kewirausahaan
Pert1 dasar kewirausahaanPert1 dasar kewirausahaan
Pert1 dasar kewirausahaanSovia Rosalin
 
Materi kewirausahaan
Materi kewirausahaanMateri kewirausahaan
Materi kewirausahaan
mitaqurrataaini1
 

What's hot (20)

Wirausaha Sosial
Wirausaha Sosial Wirausaha Sosial
Wirausaha Sosial
 
Musni Umar: Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
Musni Umar:  Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...Musni Umar:  Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
Musni Umar: Pembangunan Nirpemihakan dan Pemberdayaan Ciptakan Kepincangan E...
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, pengenalan ...
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan , universitas ...
 
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAANKONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
 
Menjadi wirausaha
Menjadi wirausahaMenjadi wirausaha
Menjadi wirausaha
 
Kwu 1 menjadi wirausaha
Kwu 1 menjadi wirausahaKwu 1 menjadi wirausaha
Kwu 1 menjadi wirausaha
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Entrepreneurship
EntrepreneurshipEntrepreneurship
Entrepreneurship
 
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna RunguDeaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
Deaf finger talk Cafe sebagai salah satu jawaban Tuna Rungu
 
Kewirausahaan by Youth Talent
Kewirausahaan by Youth TalentKewirausahaan by Youth Talent
Kewirausahaan by Youth Talent
 
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosialBrief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
Brief Note-18-2015-kewirausahaan sosial
 
Philosopy kewirausahaan
Philosopy kewirausahaanPhilosopy kewirausahaan
Philosopy kewirausahaan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Pert1 dasar kewirausahaan
Pert1 dasar kewirausahaanPert1 dasar kewirausahaan
Pert1 dasar kewirausahaan
 
Entrepreneurship
EntrepreneurshipEntrepreneurship
Entrepreneurship
 
Materi kewirausahaan
Materi kewirausahaanMateri kewirausahaan
Materi kewirausahaan
 
Daftar pustaka
Daftar pustakaDaftar pustaka
Daftar pustaka
 

Similar to Social enterpreneurship issue” ok

Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdfKonsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
budieto
 
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBMPembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
Mohd Adib Abd Muin, Senior Lecturer at Universiti Utara Malaysia
 
materi kewirausahaan.pdf
materi kewirausahaan.pdfmateri kewirausahaan.pdf
materi kewirausahaan.pdf
WayanSantosa2
 
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdfKeusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
Mohd Adib Abd Muin, Senior Lecturer at Universiti Utara Malaysia
 
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdjdgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
davidasisi01
 
1. PENGANTAR PKWU.ppt
1. PENGANTAR PKWU.ppt1. PENGANTAR PKWU.ppt
1. PENGANTAR PKWU.ppt
Anandita Mansur
 
ppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptxppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptx
MuhammadReza880168
 
ppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptxppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptx
hildafadhil
 
1 konstruksi model
1 konstruksi model1 konstruksi model
1 konstruksi model
bayu silvat
 
materi-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.pptmateri-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.ppt
puadhasan7
 
materi-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.pptmateri-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.ppt
yuliaermin
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smkMembangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Operator Warnet Vast Raha
 
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
Mohd Adib Abd Muin, Senior Lecturer at Universiti Utara Malaysia
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smkMembangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Operator Warnet Vast Raha
 
Presentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaanPresentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaan
Billit Purana
 
CSR
CSRCSR
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
DekiZulkarnain8
 
Materi kewirausahaan
Materi kewirausahaanMateri kewirausahaan
Materi kewirausahaanSuhar Yanto
 
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptxKELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
Fuanni
 

Similar to Social enterpreneurship issue” ok (20)

Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdfKonsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
Konsep dasar dan motivasi Berwirausaha.pdf
 
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBMPembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
Pembentukan Model Amalan Keusahawanan Sosial Islam dalam kalangan USBM
 
materi kewirausahaan.pdf
materi kewirausahaan.pdfmateri kewirausahaan.pdf
materi kewirausahaan.pdf
 
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdfKeusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
Keusahawanan Sosial - Kapt Dr Mohd Adib - PSIS 2022.pdf
 
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdjdgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
dgdgddgshgsfhsfhfjdgjgdjgdjgdjgdjgdjdgjhdjgdj
 
1. PENGANTAR PKWU.ppt
1. PENGANTAR PKWU.ppt1. PENGANTAR PKWU.ppt
1. PENGANTAR PKWU.ppt
 
ppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptxppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptx
 
ppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptxppt_kewirausahaan.pptx
ppt_kewirausahaan.pptx
 
1 konstruksi model
1 konstruksi model1 konstruksi model
1 konstruksi model
 
materi-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.pptmateri-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.ppt
 
materi-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.pptmateri-kewirausahaan.ppt
materi-kewirausahaan.ppt
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smkMembangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
 
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
Memperkasa Ekonomi Masyarakat Melalui Program Keusahawanan Sosial SKIK2020-Dr...
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA
Membangun jiwa wirausaha siswa smk AKPER PEMKAB MUNA
 
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smkMembangun jiwa wirausaha siswa smk
Membangun jiwa wirausaha siswa smk
 
Presentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaanPresentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaan
 
CSR
CSRCSR
CSR
 
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
01. KEWIRAUSAHAAN - MODUL I (PENDAHULUAN).pptx
 
Materi kewirausahaan
Materi kewirausahaanMateri kewirausahaan
Materi kewirausahaan
 
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptxKELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
KELOMPOK 1 PENGANTAR BISNIS-BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN.pptx
 

Recently uploaded

RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 

Recently uploaded (20)

RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 

Social enterpreneurship issue” ok

  • 1.
  • 2. Pengertian Social Entrepreneurship /Kewirausahaan Sosial • Social Entrepreneurship adalah menggabungkan inovasi, sumber daya dan kesempatan untuk mengatasi tantangan / problem sosial dan lingkungan dengan kewirausahaan. Fokus pada transformasi sistem, pemberdayaan masyarakat dan penyebab kemiskinan, marginalisasi / ketidakmerataan, kerusakan lingkungan dan kemanusiaan. 2
  • 3. • Beberapa isu yang ada dalam social entrepreneurship, diantaranya keberlanjutan, lingkungan, pemberdayaan komunitas, inovasi untuk kebutuhan sosial, serta pembuatan kebijakan untuk menuju perubahan sosial 3
  • 4. • Kewirausahaan sosial diawali dengan keprihatinan terhadap keadaan sosial yang berujung menjadi sebuah model bisnis baru. Kewirausahaan sosial merupakan kombinasi dari semangat besar dalam misi sosial dengan disiplin, inovasi dan keteguhan seperti yang lazim ditemukan di dunia bisnis. Dapat dikatakan kewirausahaan sosial menggunakan sikap mental wirausaha demi tujuan-tujuan sosial. • Social entrepreneurship harus dapat menciptakan keuntungan, sehingga bukanlah organisasi nirlaba, karena dari keuntungan tersebut organisasi tersebut dapat mengembangkan dan membesarkan pemberdayaan kepada masyarakat lebih besar dan luas lagi. 4
  • 5. Beberapa Pengertian Social Entrepreneur • Dalam bahasa Indonesia, disebut juga Wirausaha Sosial. Wirausaha sosial adalah orang-orang yang melakukan perubahan. Bersama dengan lembaga-lembaga, jaringan, dan komunitas masyarakat, mereka menciptakan solusi yang efisien, berkelanjutan, transparan, dan memiliki dampak yang terukur. • Sandiaga S. Uno, menyebut bahwa Social Entrepreneur adalah orang yang dapat memberikan solusi permasalahan social di masyarakat dengan prinsip- prinsip kewirausahaan. 5
  • 6. • Wirausaha sosial atau social entrepreneur adalah seorang yang berusaha dalam aktivitas kewirausahaan dengan memiliki tujuan utama untuk menyelesaikan permasalahan sosial dan lingkungan hidup dengan memberdayakan komunitas melalui kegiatan yang bernilai ekonomi. 6
  • 7. • Pengertian sederhana dari Social Entrepreneur adalah seseorang yang mengerti permasalahan sosial dan menggunakan kemampuan entrepreneurship untuk melakukan perubahan sosial (social change), terutama meliputi bidang kesejahteraan (welfare), pendidikan dan kesehatan (healthcare). Jika business entrepreneurs mengukur keberhasilan dari kinerja keuangannya (keuntungan ataupun pendapatan) maka social entrepreneur keberhasilannya diukur dari manfaat yang dirasakan oleh masyarakat. 7
  • 8. • Ciri-ciri pewirausaha sosial adalah mereka mau berkorban, segera bertindak jika ada permasalahan sosial di lingkungannya, memiliki sikap praktis, innovative, tekadnya kuat, berani ambil resiko, melakukan perubahan social, berbagi keberhasilan dan yang terpenting mereka mau mengevaluasi diri sendiri. 8
  • 9. Beberapa Profir Sosial Enterpreneur  Masril Koto Mendirikan bank khusus petani di Sumatera Barat. Dengan pemberdayaan yang dilakukan oleh Masril Koto, banyak petani yang tadinya malas bertani karena banyaknya kendala seperti modal, pemasaran, saat ini mereka dapat menjadi petani yang dapat menghasilkan. Masril Koto saat ini mempunyai asset 250Milyar rupiah dengan karyawan 1500 orang. 9
  • 10.  Muhammad Yunus adalah seorang bankir dari negara Bangladesh yang telah berhasil mengembangkan konsep kredit mikro, yaitu pengembangan pinjaman skala kecil untuk entrepreneur miskon yang tidak mampu meminjam dari bank umum. Salah satu bentuk hasil implementasi gagasannya adalah dengan mendirikan Grameen Bank. 10
  • 11.  Sandiaga Salahudin Uno atau sering dipanggil Sandi Uno (lahir di Rumbai, Pekanbaru, 28 Juni 1969; umur 42 tahun[1]) adalah pengusaha asal Indonesia. Sering hadir di acara seminar- seminar, Sandi Uno memberikan pembekalan tentang jiwa kewirausahaan (entrepreneurship), utamanya pada pemuda. Sandi Uno memulai usahanya setelah sempat menjadi seorang pengangguran ketika perusahaan yang mempekerjakannya bangkrut. Bersama rekannya, Sandi Uno mendirikan sebuah perusahaan di bidang keuangan, PT Saratoga Advisor. Usaha tersebut terbukti sukses dan telah mengambil alih beberapa perusahaan lain. 11
  • 12.  Anies Baswedan • Pada 2005, Anies menjadi direktur riset pada The Indonesian Institute. Kemudian pada 2008, ia mendapat anugerah sebagai 100 Tokoh Intelektual Muda Dunia versi Majalah Foreign Policy dari Amerika Serikat. Pada tahun yang sama, di usia muda (38 tahun) ia menjadi rektor Universitas Paramadina. Meskipun lahir di Kuningan, Jawa Barat, Anies menghabiskan masa kecil hingga kuliahnya di Yogyakarta. Salah satu gerakan yang berhasil didirikan adalah Indonesia Mengajar. 12
  • 13. KATEGORI DAN CONTOH LEMBAGA Organisasi Nirlaba (PMI) Perusahaan Konvensional (PT.Adhi Karya) Perusahaan yang bertanggung jawab secara sosial dan lingkungan (Bakrie Telecom, Aqua, PT Semen Padang Kewirausahaan sosial (Rumah Zakat, Dompet Duafa) 13
  • 14. • Kesimpulan Kewirusahaan sosial/Social Enterpreneurship merupakan solusi alternatif yang kreatif karena tidak hanya berorientasi pada keuntungan belaka akan tetapi juga kesejahteraan masyarakat. Melalui kewirausahaan sosial, masalah ekonomi dapat sedikit teratasi. Karena dengan ini, masyarakat akan terlibat langsung dalam menjadi pelaku bisnis dan keuntungannya akan dikembalikan lagi ke masyarakat untuk dikembangkan. Tujuan jangka panjangnya, kewirausahaan sosial dapat membantu masyarakat menjadi lebih mandiri dalam hal finansial dan tidak selalu menggantungkan pada kebijakan pemerintah 14
  • 15. Kesimpulan • Secara umum, social entrepreneur dapat diasumsikan sebagai seorang pelaku usaha yang dengan prinsip- prinsip kewirausahaannya mampu merencanakan, membuat, mengatur, dan mengelola sebuah usaha demi menciptakan sebuah perubahan sosial. Dengan kata lain, jika entrepreneur itu konsepnya lebih ke profit oriented sehingga dasar pengukuran keberhasilannya mengacu kepada kinerja perusahaan dan laba yang dihasilkan, sedangkan social entreprenur itu konsepnya lebih ke profit sharing oriented sehingga dasar pengukuran keberhasilannya mengacu kepada jumlah masyarakan yang dapat disejahterakan dihitung berdasarkan keuntungan yang mampu dibagikan. 15
  • 16. 16