SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
PAT – Matematika 1
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN
UPTD SMPN WEBSITEEDUKASI.COM
PENILAIAN AKHIR TAHUN
TAHUN PELAJARAN 20../20..
LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : Matematika
Satuan Pendidikan : SMPN Websiteedukasi.com
Kelas/Semester : VII / Genap
Hari dan Tanggal :
Waktu :
Petunjuk Umum :
1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian Lembar Jawaban yang disediakan;
2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab;
3. Laporkan kepada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang;
4. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang Anda anggap mudah;
5. Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan menghitamkan bulatan jawaban;
6. Apabila Anda ingin memperbaiki/mengganti jawaban, bersihkan jawaban semula dengan penghapus
sampai bersih, kemudian hitamkan bulatan jawaban yang menurut Anda benar;
7. Periksalah seluruh jawaban Anda sebelum diserahkan kepada pengawas.
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat.
1. Rasio waktu yang diluangkan Karina untuk mengerjakan tugas Matematika terhadap tugas IPA
adalah 5 banding 4. Jika dia meluangkan 40 menit untuk menyelesaikan tugas Matematika, maka
waktu yang dia luangkan untuk menyelesaikan tugas IPA adalah ...
A. 20 menit C. 60 menit
B. 32 menit D. 90 menit
2. Pada peta dengan skala 1 : 450, sebuah lapangan berbentuk persegipanjang tergambar dalam
ukuran 8 cm x 6 cm. Luas lapangan tersebut sebenarnya adalah …
A. 216 m² C. 768 m²
B. 432 m² D. 972 m²
3. Sebuah mesin di suatu pabrik minuman mampu memasang tutup botol untuk 14 botol dalam waktu
84 detik. Banyak botol yang dapat ditutup oleh mesin dalam waktu 2 menit adalah ...
A. 16 botol B. 20 botol C. 28 cm D. 35 cm
4. Di antara perbandingan di bawah ini yang senilai dengan 3 : 8 adalah ....
A. 18 cm : 4,5 dm C. 3 minggu : 49 hari
B. ¼ jam = 2/3 jam D. 750 gram : 200 ons
5. Diketahui 6 : ( a + 2 ) = 9 : ( 2a – 1 ), nilai a adalah…
A. -4 B. -8 C. 9 D. 21
6.
Tabel disamping menunjukkan waktu yang dibutuhkan seorang perajin untuk membuat sepatu.
Berapa hari yang dibutuhkan untuk membuat 75 pasang sepatu?
A. 40 hari B. 39 hari C. 36 hari D. 30 hari
Banyak sepatu ( pasang ) 60 75
Waktu pengerjaan ( hari ) 24 x
2 PAT – Matematika
7. Jarak antara dua kota pada peta adalah 2 cm. Jarak sebenarnya kedua kota sebenarnya adalah
80 km. Skala yang digunakan peta tersebut adalah ...
A. 1 : 400.000 B. 1 : 800.000 C. 1 : 4.000.000 D. 1 : 8.000.000
8. Seorang penjual mie ayam mengeluarkan modal sebesar Rp 1.000.000,00 untuk menjalankan
usahanya. Dia mematok harga mie ayam adalah Rp 10.000,00 per porsi. Jika pada hari itu ia
menanggung kerugian sebesar 5%, maka berapa porsi yang terjual pada hari itu.?
A. 90 B. 93 C. 95 D. 96
9. Perhatikan tabel disamping menunjukkan pasangan nilai x dan y yang
membentuk perbandingan berbalik nilai. Tentukan nilai m ……
A.15 B. 16 C. 17 D. 16
10. Siswa kelas VII sebuah SMP diminta gurunya untuk menggali informasi dari internet atau
perpustakaan. Dari 64 siswa, 48 siswa memilih menggali informasi melalui internet dan 16 siswa
memilih mencari di perpustakaan. Pernyataan berikut benar untuk masalah di atas, kecuali ….
A. Seperempat dari siswa membaca di perpustakaan
B. Perbandingan banyak siswa yang menggunakan internet dengan yang ke perpustakaan adalah 4 : 1
C. Siswa yang menggunakan internet 32 lebih banyak daripada yang ke perpustakaan
D. Banyak siswa yang menggunakan internet 3 kali lipat dari yang ke perpustakaan
11. Dalam perdagangan pernyataan-pernyataan berikut benar, kecuali . . .
A. Untung = harga penjualan – harga pembelian
B. Harga pembelian = harga penjualan + rug
C. Modal = harga penjualan – untung
D. Harga penjualan = harga pembelian + untung
12. Toko busana “Rapih“ menjual sebuah baju dengan harga Rp. 75.000,00 dari penjualan itu ternyata
memperoleh keuntungan 25%. Harga pembelian baju tersebut adalah . . .
A. Rp. 95.000,00 C. Rp. 60.000,00
B. Rp. 93.750,00 D. Rp. 56.250,00
13. Seorang pedagang mengeluarkan Rp2.500.000,00 untuk menjalankan usahanya. Jika pada hari itu dia
mendapat keuntungan sebesar 10%, maka besarnya pendapatan yang didapatkan pada hari itu adalah ....
A. Rp 2.600.000,00 C. Rp. 2.700.000,00
B. Rp 2.650.000,00 D. Rp. 2.750.000,00
14. Seorang pedagang kelinci memperoleh hasil penjualan Rp. 432.000,00. dari penjualan itu ia rugi
10%. Besar modal pedagang kelinci adalah . . .
A. Rp. 388.800,00 C. Rp. 475.200,00
B. Rp. 442.000,00 D. Rp. 480.000,00
15. Seorang pedagang kaos membeli 80 kaos dari grosir dengan harga Rp 60.000,00 per buah. Jika ia
berhasil menjual semuanya dengan keuntungan sebesar 20%, maka harga jual masing-masing kaos
adalah …
A. Rp 72.000,00 C. Rp. 68.000,00
B. Rp 70.000,00 D. Rp. 65.000,00
16. Seorang karyawan memperoleh gaji sebulan sebesar Rp. 1.450.000,00 dengan penghasilan tidak kena
pajak Rp. 360.000,00 jika besar pajak penghasilan ( PPh ) adalah 10%, berapakah gaji yang diterima
karyawan tersebut dalam satu bulan ?
A. Rp 1.341.000,00 C. Rp. 1.350.000,00
B. Rp 1.345.000,00 D. Rp. 1.355.000,00
17. Pernyataan di bawah ini benar, kecuali . . .
A. Tara adalah berat kemasan
B. Netto adalah berat kotor dikurangi berat kemasan
C. Bruto adalah berat bersih atau kemasan beserta isinya
D. Rabat adalah potongan harga
x 8 9
y 18 m
PAT – Matematika 3
18. Seorang pedagang membeli 5 karung beras dengan berat kotor masing-masing 50 kg dan tara 1%.
Berapa rupiah pedagang itu harus membayar jika harga setiap kg beras tersebut Rp. 6.000,00 ?
A. Rp. 1.500.000,00 C. Rp. 1.845.000,00
B. Rp. 1.485.000,00 D. Rp. 1.840.000,00
19. Bu Riska memiliki uang sebanyak Rp. 1.400.000,00 dan ditabung di Bank A dengan bunga 11% per
tahun. Setelah 3 bulan uang diambil seluruhnya untuk memperbaiki rumah. Berapa uang yang
dimiliki Bu Riska setelah disimpan di Bank selama 3 bulan?
A. Rp. 1.500.000,00 C. Rp. 1.438.500,00
B. Rp. 1.440.000,00 D. Rp. 1.540.000,00
20. Perhatikan gambar berikut !
Garis yang sejajar dengan AB adalah …
A. Garis BC
B. Garis AD
C. Garis EF
D. Garis EA
21. Perhatikan gambar di samping, yang merupakan sudut lancip
adalah . . .
A. i dan ii C. i dan iii
B. ii dan iv D. i dan iv
22. Tentukan besar sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pada pukul 02.40 !
A. 1600 B. 1700 C. 1550 D. 1800
23. Pada gambar di atas, terdapat pasangan sudut berikut :
i.  A2 sehadap dengan  B2
ii.  A3 dalam berseberangan dengan  B1
iii.  A1 luar sepihak dengan  B3
Dari pernyataan di atas yang benar adalah . . .
A. i dan ii B. i dan iii C. ii dan iii D. i, ii dan iii
24. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
i. Segitiga lancip adalah segitiga yang ketiga sudutnya merupakan lancip
ii. Segitiga tumpul adalah segitiga yang kedua sudutnya merupakan sudut tumpul
iii. Segitiga siku-siku adalah segitiga yang salah satu sudutnya merupakan sudut siku-siku
Dari ketiga pernyataan di atas, yang benar adalah …
A. i dan ii B. i dan iii C. ii dan iii D. i, ii dan iii
25. Perhatikan gambar berikut!
Keliling persegi panjang EFGH sama dengan dua kali keliling persegi
ABCD. Panjang sisi persegi adalah ….
A. 16 cm
B. 15 cm
C. 14 cm
D. 12 cm
26. Suatu persegi panjang mempunyai luas 84 cm2, jika salah satu sisinya 7 cm. Berapakah keliling persegi
panjang tersebut?
A. 36 cm B. 83 cm C. 40 cm D. 38 cm
27. Luas sebuah layang-layang 104 cm2. Jika panjang salah satu diagonalnya 16 cm, hitunglah panjang
diagonal yang lain!
A. 15 cm B. 14 cm C. 13 cm D. 12 cm
4 PAT – Matematika
28. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
i. Banyak guru yang mengajar di SMP A iii. Tingkat kepuasan konsumen
ii. Tinggi badan siswa iv. Cara siswa berangkat sekolah
Dari pernyataan di atas yang merupakan data numerik adalah . . .
A. i dan iii B. i dan ii C. ii dan iv D. i, ii dan iii
29. Gambar di samping menunjukkan sumber air minum yang dikonsumsi
oleh penduduk provinsi Jawa Timur pada tahun 2010 dengan populasi
jumlah penduduk 34 juta jiwa, berapa banyak penduduk yang
mengkonsumsi air sumur ?
A. 12.242.000 jiwa
B. 12.420.000 jiwa
C. 12.240.000 jiwa
D. 1.240.000 jiwa
30. Diagram di samping menunjukkan
volume ekspor kopi Indonesia ke
Inggris tahun 2009 – 2014. Jumlah
volume ekspor kopi sebelum tahun
2012 adalah …
A. 16.000 ton
B. 35.000 ton
C. 53.000 ton
D. 69.000 ton
II. SOAL URAIAN
31. Jika harga 5 buah buku tulis adalah Rp. 11.000,00 berapakah harga 2 lusin buku tulis tersebut ?
32. Seorang pedagang membeli dua macam beras masing-masing sebanyak 60 kg dengan harga
Rp. 7.200,00 per kg dan 40 kg dengan harga Rp. 7.600,00 per kg, kedua jenis beras tersebut
kemudian dicampur dan dijual dengan harga Rp. 7.800,00 per kg, berapakah keuntungan pedagang itu?
33.
Berdasarkan gambar diatas, tentukan :
a.  AOC
b.  BOC
34. Sebuah bidang berbentuk persegi panjang berukuran 15 m x 9 m, di sekeliling lahan dipasang
keramik lantai dengan lebar 1,2 m, sedangkan sisanya dibuat kolam renang. Jika biaya pembuatan
kolam renang Rp. 2.000.000,00 per m2, hitunglah biaya pembuatan kolam renang tersebut !
35. Gambarlah diagram batang dari tabel di bawah!
Nama Buah Produksi ( ribu ton )
Pepaya
Durian
Semangka
Salak
Nangka
680
490
350
750
580
PAT – Matematika 5
*** Selamat Mengerjakan ***
KUNCI JAWABAN
I. PILIHAN GANDA
1. B 11. BONUS 21. D
2. D 12. C 22. A
3. B 13. D 23. A
4. B 14. C 24. B
5. BONUS 15. A 25. B
6. D 16. BONUS 26. D
7. C 17. C 27. C
8. C 18. B 28. B
9. B 19. C 29. C
10.B 20. C 30. C
II. ESAI
6 PAT – Matematika

More Related Content

What's hot

Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datarUji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datarMaryanto Spd
 
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m tsdwioscar
 
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)SMP Labschool Cibubur
 
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 okSoal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 okTita Ruby
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Amira Amanda
 
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2Herlina Bayu
 
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Noer Patrie
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Nk Yulizar
 
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141djemani badegan
 
Soal fisika-kelas-vii-semester-1
Soal fisika-kelas-vii-semester-1Soal fisika-kelas-vii-semester-1
Soal fisika-kelas-vii-semester-1Wardani Wardani
 
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum NewtonKumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton555
 
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1MOH. SHOFI'I
 
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Dwi Yuliana Herawati
 
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDAKartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDAHisbulloh Huda
 
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...Shinta Novianti
 
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASLATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASRadityo Pras
 
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdf
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdfLatihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdf
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdfZainulHasan13
 
Rpp kesebangunan dua segitiga nurwaningsih
Rpp  kesebangunan dua segitiga nurwaningsihRpp  kesebangunan dua segitiga nurwaningsih
Rpp kesebangunan dua segitiga nurwaningsihnurwa ningsih
 

What's hot (20)

Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datarUji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
 
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-matematika-kelas-9-smp-m ts
 
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)
Learning resources service (latihan soal ep, ek, em)
 
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 okSoal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7
 
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2
Soal matematika smp sistem persamaan linier dua variabel spldv2
 
LKS VEKTOR
LKS VEKTORLKS VEKTOR
LKS VEKTOR
 
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
 
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141
Soal dan-kunci-jawaban-uas-matematika-smp-semester-2-kelas-7-tahun-20141
 
Soal fisika-kelas-vii-semester-1
Soal fisika-kelas-vii-semester-1Soal fisika-kelas-vii-semester-1
Soal fisika-kelas-vii-semester-1
 
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum NewtonKumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton
 
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
 
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
 
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8
(8.7.1) soal dan pembahasan spldv, matematika sltp kelas 8
 
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDAKartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
 
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
 
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASLATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
 
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdf
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdfLatihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdf
Latihan Soal Ujian Sem Ganjil IPA Kelas 8 MTs Salsyaf Pa Okt 2022.pdf
 
Rpp kesebangunan dua segitiga nurwaningsih
Rpp  kesebangunan dua segitiga nurwaningsihRpp  kesebangunan dua segitiga nurwaningsih
Rpp kesebangunan dua segitiga nurwaningsih
 

Similar to OPTIMALKAN

Ainamulyana.blogspot.com matematika kelas 7 k13
Ainamulyana.blogspot.com   matematika kelas 7 k13Ainamulyana.blogspot.com   matematika kelas 7 k13
Ainamulyana.blogspot.com matematika kelas 7 k13tonorusman
 
Soal mid semester ii 7mtk-2013
Soal mid semester ii 7mtk-2013Soal mid semester ii 7mtk-2013
Soal mid semester ii 7mtk-2013GE CENTRE
 
Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Irviana Rozi
 
Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Irviana Rozi
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Wayan Sudiarta
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Wayan Sudiarta
 
Uts semester 2 kelas 7
Uts semester 2 kelas 7Uts semester 2 kelas 7
Uts semester 2 kelas 7YuniSara2
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Muhtar Muhtar
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Lukman
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Safran Nasoha
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Wasis Sukrisno
 
Soalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.docSoalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.docMuhtar Muhtar
 
Tes tertulis tentor sd dan smp
Tes tertulis tentor sd dan smpTes tertulis tentor sd dan smp
Tes tertulis tentor sd dan smpQye Ducky
 
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7MyOs Supardi
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3Wasis Sukrisno
 
Lt soal-mtk-un-smp
Lt soal-mtk-un-smpLt soal-mtk-un-smp
Lt soal-mtk-un-smpmardiyanto83
 
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptx
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptxBEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptx
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptxSriyantoSriyanto10
 

Similar to OPTIMALKAN (20)

Ainamulyana.blogspot.com matematika kelas 7 k13
Ainamulyana.blogspot.com   matematika kelas 7 k13Ainamulyana.blogspot.com   matematika kelas 7 k13
Ainamulyana.blogspot.com matematika kelas 7 k13
 
Soal mid semester ii 7mtk-2013
Soal mid semester ii 7mtk-2013Soal mid semester ii 7mtk-2013
Soal mid semester ii 7mtk-2013
 
Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013
 
Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013Modul siap un matematika smp 2013
Modul siap un matematika smp 2013
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
 
Uts semester 2 kelas 7
Uts semester 2 kelas 7Uts semester 2 kelas 7
Uts semester 2 kelas 7
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013
 
Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013Modul persiapan un matematika smp 2013
Modul persiapan un matematika smp 2013
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
 
Soal
SoalSoal
Soal
 
Soalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.docSoalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.doc
 
Tes tertulis tentor sd dan smp
Tes tertulis tentor sd dan smpTes tertulis tentor sd dan smp
Tes tertulis tentor sd dan smp
 
Prediksi paket-5
Prediksi paket-5Prediksi paket-5
Prediksi paket-5
 
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
Contoh soal aritmatika sosial smp kelas 7
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
Lt soal-mtk-un-smp
Lt soal-mtk-un-smpLt soal-mtk-un-smp
Lt soal-mtk-un-smp
 
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptx
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptxBEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptx
BEDAH KISI2 UN MATEMATIKA 2020.pptx
 

More from tonorusman

Ppt pemanasan global
Ppt pemanasan globalPpt pemanasan global
Ppt pemanasan globaltonorusman
 
Gerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhanGerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhantonorusman
 
Ipa tata surya
Ipa tata suryaIpa tata surya
Ipa tata suryatonorusman
 
Frekuensi harapan peluang kelas 8
Frekuensi harapan peluang  kelas 8Frekuensi harapan peluang  kelas 8
Frekuensi harapan peluang kelas 8tonorusman
 
Efek dpper dan hukum mersen
Efek dpper dan hukum mersenEfek dpper dan hukum mersen
Efek dpper dan hukum mersentonorusman
 
Piramida dan jaring jaring makanan
Piramida dan jaring jaring makananPiramida dan jaring jaring makanan
Piramida dan jaring jaring makanantonorusman
 
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipa
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipaMateri bab 2 kelas 7 sms 2 ipa
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipatonorusman
 

More from tonorusman (7)

Ppt pemanasan global
Ppt pemanasan globalPpt pemanasan global
Ppt pemanasan global
 
Gerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhanGerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhan
 
Ipa tata surya
Ipa tata suryaIpa tata surya
Ipa tata surya
 
Frekuensi harapan peluang kelas 8
Frekuensi harapan peluang  kelas 8Frekuensi harapan peluang  kelas 8
Frekuensi harapan peluang kelas 8
 
Efek dpper dan hukum mersen
Efek dpper dan hukum mersenEfek dpper dan hukum mersen
Efek dpper dan hukum mersen
 
Piramida dan jaring jaring makanan
Piramida dan jaring jaring makananPiramida dan jaring jaring makanan
Piramida dan jaring jaring makanan
 
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipa
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipaMateri bab 2 kelas 7 sms 2 ipa
Materi bab 2 kelas 7 sms 2 ipa
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfHendroGunawan8
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 

OPTIMALKAN

  • 1. PAT – Matematika 1 DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN UPTD SMPN WEBSITEEDUKASI.COM PENILAIAN AKHIR TAHUN TAHUN PELAJARAN 20../20.. LEMBAR SOAL Mata Pelajaran : Matematika Satuan Pendidikan : SMPN Websiteedukasi.com Kelas/Semester : VII / Genap Hari dan Tanggal : Waktu : Petunjuk Umum : 1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian Lembar Jawaban yang disediakan; 2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab; 3. Laporkan kepada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang; 4. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang Anda anggap mudah; 5. Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan menghitamkan bulatan jawaban; 6. Apabila Anda ingin memperbaiki/mengganti jawaban, bersihkan jawaban semula dengan penghapus sampai bersih, kemudian hitamkan bulatan jawaban yang menurut Anda benar; 7. Periksalah seluruh jawaban Anda sebelum diserahkan kepada pengawas. I. Pilihlah jawaban yang paling tepat. 1. Rasio waktu yang diluangkan Karina untuk mengerjakan tugas Matematika terhadap tugas IPA adalah 5 banding 4. Jika dia meluangkan 40 menit untuk menyelesaikan tugas Matematika, maka waktu yang dia luangkan untuk menyelesaikan tugas IPA adalah ... A. 20 menit C. 60 menit B. 32 menit D. 90 menit 2. Pada peta dengan skala 1 : 450, sebuah lapangan berbentuk persegipanjang tergambar dalam ukuran 8 cm x 6 cm. Luas lapangan tersebut sebenarnya adalah … A. 216 m² C. 768 m² B. 432 m² D. 972 m² 3. Sebuah mesin di suatu pabrik minuman mampu memasang tutup botol untuk 14 botol dalam waktu 84 detik. Banyak botol yang dapat ditutup oleh mesin dalam waktu 2 menit adalah ... A. 16 botol B. 20 botol C. 28 cm D. 35 cm 4. Di antara perbandingan di bawah ini yang senilai dengan 3 : 8 adalah .... A. 18 cm : 4,5 dm C. 3 minggu : 49 hari B. ¼ jam = 2/3 jam D. 750 gram : 200 ons 5. Diketahui 6 : ( a + 2 ) = 9 : ( 2a – 1 ), nilai a adalah… A. -4 B. -8 C. 9 D. 21 6. Tabel disamping menunjukkan waktu yang dibutuhkan seorang perajin untuk membuat sepatu. Berapa hari yang dibutuhkan untuk membuat 75 pasang sepatu? A. 40 hari B. 39 hari C. 36 hari D. 30 hari Banyak sepatu ( pasang ) 60 75 Waktu pengerjaan ( hari ) 24 x
  • 2. 2 PAT – Matematika 7. Jarak antara dua kota pada peta adalah 2 cm. Jarak sebenarnya kedua kota sebenarnya adalah 80 km. Skala yang digunakan peta tersebut adalah ... A. 1 : 400.000 B. 1 : 800.000 C. 1 : 4.000.000 D. 1 : 8.000.000 8. Seorang penjual mie ayam mengeluarkan modal sebesar Rp 1.000.000,00 untuk menjalankan usahanya. Dia mematok harga mie ayam adalah Rp 10.000,00 per porsi. Jika pada hari itu ia menanggung kerugian sebesar 5%, maka berapa porsi yang terjual pada hari itu.? A. 90 B. 93 C. 95 D. 96 9. Perhatikan tabel disamping menunjukkan pasangan nilai x dan y yang membentuk perbandingan berbalik nilai. Tentukan nilai m …… A.15 B. 16 C. 17 D. 16 10. Siswa kelas VII sebuah SMP diminta gurunya untuk menggali informasi dari internet atau perpustakaan. Dari 64 siswa, 48 siswa memilih menggali informasi melalui internet dan 16 siswa memilih mencari di perpustakaan. Pernyataan berikut benar untuk masalah di atas, kecuali …. A. Seperempat dari siswa membaca di perpustakaan B. Perbandingan banyak siswa yang menggunakan internet dengan yang ke perpustakaan adalah 4 : 1 C. Siswa yang menggunakan internet 32 lebih banyak daripada yang ke perpustakaan D. Banyak siswa yang menggunakan internet 3 kali lipat dari yang ke perpustakaan 11. Dalam perdagangan pernyataan-pernyataan berikut benar, kecuali . . . A. Untung = harga penjualan – harga pembelian B. Harga pembelian = harga penjualan + rug C. Modal = harga penjualan – untung D. Harga penjualan = harga pembelian + untung 12. Toko busana “Rapih“ menjual sebuah baju dengan harga Rp. 75.000,00 dari penjualan itu ternyata memperoleh keuntungan 25%. Harga pembelian baju tersebut adalah . . . A. Rp. 95.000,00 C. Rp. 60.000,00 B. Rp. 93.750,00 D. Rp. 56.250,00 13. Seorang pedagang mengeluarkan Rp2.500.000,00 untuk menjalankan usahanya. Jika pada hari itu dia mendapat keuntungan sebesar 10%, maka besarnya pendapatan yang didapatkan pada hari itu adalah .... A. Rp 2.600.000,00 C. Rp. 2.700.000,00 B. Rp 2.650.000,00 D. Rp. 2.750.000,00 14. Seorang pedagang kelinci memperoleh hasil penjualan Rp. 432.000,00. dari penjualan itu ia rugi 10%. Besar modal pedagang kelinci adalah . . . A. Rp. 388.800,00 C. Rp. 475.200,00 B. Rp. 442.000,00 D. Rp. 480.000,00 15. Seorang pedagang kaos membeli 80 kaos dari grosir dengan harga Rp 60.000,00 per buah. Jika ia berhasil menjual semuanya dengan keuntungan sebesar 20%, maka harga jual masing-masing kaos adalah … A. Rp 72.000,00 C. Rp. 68.000,00 B. Rp 70.000,00 D. Rp. 65.000,00 16. Seorang karyawan memperoleh gaji sebulan sebesar Rp. 1.450.000,00 dengan penghasilan tidak kena pajak Rp. 360.000,00 jika besar pajak penghasilan ( PPh ) adalah 10%, berapakah gaji yang diterima karyawan tersebut dalam satu bulan ? A. Rp 1.341.000,00 C. Rp. 1.350.000,00 B. Rp 1.345.000,00 D. Rp. 1.355.000,00 17. Pernyataan di bawah ini benar, kecuali . . . A. Tara adalah berat kemasan B. Netto adalah berat kotor dikurangi berat kemasan C. Bruto adalah berat bersih atau kemasan beserta isinya D. Rabat adalah potongan harga x 8 9 y 18 m
  • 3. PAT – Matematika 3 18. Seorang pedagang membeli 5 karung beras dengan berat kotor masing-masing 50 kg dan tara 1%. Berapa rupiah pedagang itu harus membayar jika harga setiap kg beras tersebut Rp. 6.000,00 ? A. Rp. 1.500.000,00 C. Rp. 1.845.000,00 B. Rp. 1.485.000,00 D. Rp. 1.840.000,00 19. Bu Riska memiliki uang sebanyak Rp. 1.400.000,00 dan ditabung di Bank A dengan bunga 11% per tahun. Setelah 3 bulan uang diambil seluruhnya untuk memperbaiki rumah. Berapa uang yang dimiliki Bu Riska setelah disimpan di Bank selama 3 bulan? A. Rp. 1.500.000,00 C. Rp. 1.438.500,00 B. Rp. 1.440.000,00 D. Rp. 1.540.000,00 20. Perhatikan gambar berikut ! Garis yang sejajar dengan AB adalah … A. Garis BC B. Garis AD C. Garis EF D. Garis EA 21. Perhatikan gambar di samping, yang merupakan sudut lancip adalah . . . A. i dan ii C. i dan iii B. ii dan iv D. i dan iv 22. Tentukan besar sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pada pukul 02.40 ! A. 1600 B. 1700 C. 1550 D. 1800 23. Pada gambar di atas, terdapat pasangan sudut berikut : i.  A2 sehadap dengan  B2 ii.  A3 dalam berseberangan dengan  B1 iii.  A1 luar sepihak dengan  B3 Dari pernyataan di atas yang benar adalah . . . A. i dan ii B. i dan iii C. ii dan iii D. i, ii dan iii 24. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! i. Segitiga lancip adalah segitiga yang ketiga sudutnya merupakan lancip ii. Segitiga tumpul adalah segitiga yang kedua sudutnya merupakan sudut tumpul iii. Segitiga siku-siku adalah segitiga yang salah satu sudutnya merupakan sudut siku-siku Dari ketiga pernyataan di atas, yang benar adalah … A. i dan ii B. i dan iii C. ii dan iii D. i, ii dan iii 25. Perhatikan gambar berikut! Keliling persegi panjang EFGH sama dengan dua kali keliling persegi ABCD. Panjang sisi persegi adalah …. A. 16 cm B. 15 cm C. 14 cm D. 12 cm 26. Suatu persegi panjang mempunyai luas 84 cm2, jika salah satu sisinya 7 cm. Berapakah keliling persegi panjang tersebut? A. 36 cm B. 83 cm C. 40 cm D. 38 cm 27. Luas sebuah layang-layang 104 cm2. Jika panjang salah satu diagonalnya 16 cm, hitunglah panjang diagonal yang lain! A. 15 cm B. 14 cm C. 13 cm D. 12 cm
  • 4. 4 PAT – Matematika 28. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! i. Banyak guru yang mengajar di SMP A iii. Tingkat kepuasan konsumen ii. Tinggi badan siswa iv. Cara siswa berangkat sekolah Dari pernyataan di atas yang merupakan data numerik adalah . . . A. i dan iii B. i dan ii C. ii dan iv D. i, ii dan iii 29. Gambar di samping menunjukkan sumber air minum yang dikonsumsi oleh penduduk provinsi Jawa Timur pada tahun 2010 dengan populasi jumlah penduduk 34 juta jiwa, berapa banyak penduduk yang mengkonsumsi air sumur ? A. 12.242.000 jiwa B. 12.420.000 jiwa C. 12.240.000 jiwa D. 1.240.000 jiwa 30. Diagram di samping menunjukkan volume ekspor kopi Indonesia ke Inggris tahun 2009 – 2014. Jumlah volume ekspor kopi sebelum tahun 2012 adalah … A. 16.000 ton B. 35.000 ton C. 53.000 ton D. 69.000 ton II. SOAL URAIAN 31. Jika harga 5 buah buku tulis adalah Rp. 11.000,00 berapakah harga 2 lusin buku tulis tersebut ? 32. Seorang pedagang membeli dua macam beras masing-masing sebanyak 60 kg dengan harga Rp. 7.200,00 per kg dan 40 kg dengan harga Rp. 7.600,00 per kg, kedua jenis beras tersebut kemudian dicampur dan dijual dengan harga Rp. 7.800,00 per kg, berapakah keuntungan pedagang itu? 33. Berdasarkan gambar diatas, tentukan : a.  AOC b.  BOC 34. Sebuah bidang berbentuk persegi panjang berukuran 15 m x 9 m, di sekeliling lahan dipasang keramik lantai dengan lebar 1,2 m, sedangkan sisanya dibuat kolam renang. Jika biaya pembuatan kolam renang Rp. 2.000.000,00 per m2, hitunglah biaya pembuatan kolam renang tersebut ! 35. Gambarlah diagram batang dari tabel di bawah! Nama Buah Produksi ( ribu ton ) Pepaya Durian Semangka Salak Nangka 680 490 350 750 580
  • 5. PAT – Matematika 5 *** Selamat Mengerjakan *** KUNCI JAWABAN I. PILIHAN GANDA 1. B 11. BONUS 21. D 2. D 12. C 22. A 3. B 13. D 23. A 4. B 14. C 24. B 5. BONUS 15. A 25. B 6. D 16. BONUS 26. D 7. C 17. C 27. C 8. C 18. B 28. B 9. B 19. C 29. C 10.B 20. C 30. C II. ESAI
  • 6. 6 PAT – Matematika