SlideShare a Scribd company logo
PANITIA PEMUNGUTAN SUARA
PEMILIHAN UMUM DPR, DPD, DAN DPRD DAN PEMILIHAN UMUM
PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2014
DESA / KELURAHAN / UP *) SANTIRI
KECAMATAN TIWORO UTARA
SURAT KEPUTUSAN
PANITIA PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2014
DESA / KELURAHAN / UP*) SATIRI
KECAMATAN TIWORO UTARA
Nomor :........../ PPS.............../ III / 2014
TENTANG
PENGANGKATAN ANGGOTA KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA
TPS 1 DESA/ KEL / UP. *) SANTRI KECAMATAN TIWORO UTARA
UNTUK PEMILIHAN UMUM ANGGOTA DPR, DPD, DAN DPRD TAHUN 2014
Membaca
Menimbang
Mengingat
Memperhatikan
:
:
:
:
Surat KPU Kab. Muna Nomor 33 / KPU / Kab-027.433541/I/2014 tanggal 8 maret 2014
perihal pembentukan KPPS dalam penyelenggaraan pemilu DPR, DPD, dan DPRD Tahun
2014.
a. Bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 46 Undang-Undang Nomor 15 Tahun
2011 Tentang Penyelenggara Pemilihan Umum perlu Mengangkat Anggota Kelompok
Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk pemilihan umum anggota DPR, DPD
dan DPRD Tahun 2014
b. Bahwa untuk memenuhi maksud huruf (a) diatas perlu ditetapkan dengan surat
Keputusan Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan
Tiworo Utara.
c. Bahwa mereka yang diangkat sebagaimana tersebut dalam Lampiran Surat Keputusan
ini dianggap memenuhi syarat dan mampu menjalankan tugas sebagai Anggota KPPS.
1. Undang – Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum;
2. Undang-Undang Nomor 08 Tahun 2013 tentang Pemilihan Umum Anggota Dewan
Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, Dan Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah;
3. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 07 Tahun 2012 tentang Tahapan, Program
dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat,
Dewan Perwakilan Daerah, Dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Tahun 2014
sebagaimana telah beberapa kali diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum
Nomor 21 Tahun 2013;
4. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 03 Tahun 2013 tentang Pembentukan dan
Tata Kerja Panitia Pemilihan Kecamatan, Panitia Pemungutan Suara dan Kelompok
Penyelenggara Pemungutan Suara Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota
Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan dewan perwakilan rakyat
daerah sebagaimana diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 11
Tahun 2013;
5. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 07 Tahun 2013 Tentang Pencalonan
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi, Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten / Kota sebagaimana diubah dengan Peraturan
Komisi Pemilihan Umum Nomor 13 Tahun 2013;
6. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 08 Tahun 2013 Tentang Pencalonan
Anggota Dewan Perwakilan Daerah;
1. Surat Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Muna Nomor 02/Ktps/ Kpu-
Kab-027.433541/ 1/ 2014 Tentang Pengangkatan Anggota Panitia Pemungutan Suara
Sekabupaten Muna dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD dan
DPRD dan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2014.
2. Berita Acara Rapat Pleno Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri
Kecamatan Tiworo Utara Nomor 1 / BA / PPS- STR / III / 2014 Tentang Penetapan
Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 1 Desa / Kelurahan / UP*
Santiri Kecamatan Tiworo Utara
Menetapkan
PERTAMA
KEDUA
KETIGA
KEEMPAT
:
:
:
:
MEMUTUSKAN
Mengangkat yang namanya sebagaimana tercantum pada lampiran surat keputusan ini
sebagai anggota kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) TPS I Desa /
Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara.
KPPS mempunyai tugas, wewenang dan kewajiban :
a. mengumpulkan dan menempelkan daftar pemilih tetap di TPS
b. Menyerahkan daftar pemilih tetap kepada saksi peserta pemilu yang hadir dan
pengawas pemilu lapangan;
c. melaksanakan pemungutan dan penghitungan suara di TPS
d. Mengumumkan hasil perhitungan suara di TPS;
e. Menindaklanjuti dengan segala temuan dan laporan yang disampaikan oleh seksi,
pengawas pemilu lapangan, peserta pemilu, dan masyarakat pada hari pemungutan
suara;
f. menjaga dan mengamankan keutuhan kota suara dan setelah kotak suara disegel;
g. membuat berita acara pemungutan dan perhitungan suara serta membuat sertifikat
perhitungan suara dan wajib menyerahkannya kepada saksi peserta pemilu,
pengawas pemilu lapangan, dan PKK melalui PPS;
h. Menyerahkan hasil perhitungan suara kepada PPS dan pengawas pemilu lapangan;
i. Menyerahkan kotak suara tersegel yang berisi surat suara dan sertifikat hasil
perhitungan suara kepada PPK melalui PPS pada hari yang sama;
j. Melaksanakan tugas, wewenang dan kewajiban lain yang diberikan oleh KPU,
KPU Provinsi, KPU Kabupaten, PPK, dan PPS sesuai dengan peraturan
perundang-undangan; dan
k. Melaksanakan tugas, wewenang dan kewajiban lain sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.
Masa kerja anggota KPPS sebagaimana diktum pertama surat keputusan ini berlaku
selama 1 (satu) bulan terhitung sejak tanggal ditetapkannya surat keputusan ini sampai
dengna 9 April 2014.
Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya surat keputusan ini dibebankan pada
anggaran tahapan pemilu 2014 DIPA APBN Komisi Pemilihan Umum Kabupaten
Muna Tahun Anggaran 2014.
Surat keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di P. Balu
Pada Tanggal 9 Maret 2014
An. Ketua Komisi Pemilihan Umum
Kabupaten Muna
Panitia Pemungutan Suara
Desa / Kelurahan / UP*) Santiri
Kecamatan Tiworo Utara
Ketua
ASBIR
Tembusan ;
1. Ketua KPU Kab. Muna di Raha;
2. Ketua PPK Kec. Tiworo Utara di Tempat
3. Ketua PPS Desa / Kelurahan / UP*) Santiri di Tempat
4. Kepala Desa / Kelurahan / UP*) Santiri di Tempat
5. Bendaharawan KPU Kab. Muna Bagian Anggaran DIPA APBN KPU Kab. Muna TA. 2014
6. Arsip.
PANITIA PEMUNGUTAN SUARA
PEMILIHAN UMUM DPR, DPD, DAN DPRD DAN PEMILIHAN UMUM
PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2014
DESA / KELURAHAN / UP *) SANTIRI
KECAMATAN TIWORO UTARA
Lampiran : Surat Keputusan PPS Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara
Nomor : 2 / PPS – STR / III / 2014
Tanggal : 9 Maret 2014
Tentang : Pengangkatan Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) dalam
Lingkup Desa / Kel / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara untuk Pemilihan Umum
Anggota DPR, DPD, dan DPRD Tahun 2014
I. ANGGOTA KPPS TPS 1
1. TAHARUDIN, Am.Pd. Or
2. IMRAN
3. Dra. SURYANI
4. JALIA
5. JUMARDIN
6. ISKANDAR HAFISRI, S.Pd
7. SUDIRMAN
An. Ketua Komisi Pemilihan Umum
Kabupaten Muna
Panitia Pemungutan Suara
Desa / Kelurahan / UP*) Santiri
Kecamatan Tiworo Utara
Ketua
ASBIR

More Related Content

What's hot

Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...
Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...
Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...Lesmana Putra
 
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan wakaPkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
Dede Muhidin
 
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANGPERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
Strobillus Found
 
Buku panduan kpps
Buku panduan kppsBuku panduan kpps
Buku panduan kpps
Khoirul Bahri
 
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
Dede Muhidin
 
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
Dede Muhidin
 
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Wak Wak
 
Kpps pilpres book
Kpps pilpres bookKpps pilpres book
Kpps pilpres book
Rizal Junaedi
 
SE 282 kpu-vii-2012
SE 282 kpu-vii-2012SE 282 kpu-vii-2012
SE 282 kpu-vii-2012
Aji Sahdi Sutisna
 
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
edi pribadi
 
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013Pakde Wawi
 
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
Dede Muhidin
 
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salimPerda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
edi pribadi
 
PKPU nomor 11 tahun 2015
PKPU nomor 11 tahun 2015 PKPU nomor 11 tahun 2015
PKPU nomor 11 tahun 2015
Arifuddin Ali.
 
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
Dede Muhidin
 
Santiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaSantiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaYudhi Aldriand
 
Tata tertib pilkades
Tata tertib pilkadesTata tertib pilkades
Tata tertib pilkades
WanTsunami
 
PKPU Nomor 2 Tahun 2020
PKPU Nomor 2 Tahun 2020PKPU Nomor 2 Tahun 2020
PKPU Nomor 2 Tahun 2020
Rano Rahman
 
Pemilihan kepala desa antarwaktu
Pemilihan kepala desa antarwaktuPemilihan kepala desa antarwaktu
Pemilihan kepala desa antarwaktu
Yudhi Aldriand
 

What's hot (19)

Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...
Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...
Peraturan KPU Nomor 11 tahun 2015 tentang rekapitulasi penghitungan suara dan...
 
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan wakaPkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
Pkpu No 5 2016 ralat kedua tentang pencalonan kada dan waka
 
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANGPERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
 
Buku panduan kpps
Buku panduan kppsBuku panduan kpps
Buku panduan kpps
 
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
Pkpu 8 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 4 tahun 2015...
 
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
Pkpu 14 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 10 tahun 20...
 
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
 
Kpps pilpres book
Kpps pilpres bookKpps pilpres book
Kpps pilpres book
 
SE 282 kpu-vii-2012
SE 282 kpu-vii-2012SE 282 kpu-vii-2012
SE 282 kpu-vii-2012
 
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
Perda no.1 tahun 2015 ttg pilkades 2015 (26 2-2015)
 
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013
Perbup nomor 26 tentang pilkades 2013
 
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
Pkpu 12 2016 perubahan atas peraturan komisi pemilihan umum nomor 7 tahun 201...
 
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salimPerda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
Perda nomor-9-tahun-20071 pilkades agus salim
 
PKPU nomor 11 tahun 2015
PKPU nomor 11 tahun 2015 PKPU nomor 11 tahun 2015
PKPU nomor 11 tahun 2015
 
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
Pkpu 4 2016 tentang tahapan pilkada 2017
 
Santiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaSantiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desa
 
Tata tertib pilkades
Tata tertib pilkadesTata tertib pilkades
Tata tertib pilkades
 
PKPU Nomor 2 Tahun 2020
PKPU Nomor 2 Tahun 2020PKPU Nomor 2 Tahun 2020
PKPU Nomor 2 Tahun 2020
 
Pemilihan kepala desa antarwaktu
Pemilihan kepala desa antarwaktuPemilihan kepala desa antarwaktu
Pemilihan kepala desa antarwaktu
 

Viewers also liked

Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
Maria Luisa Sánchez Martín
 
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
Martin Jeuken
 
Desarrollo actividad unidad 3
Desarrollo actividad unidad 3Desarrollo actividad unidad 3
Desarrollo actividad unidad 3
leclema
 
Class circular(23 11-2015)
Class circular(23 11-2015)Class circular(23 11-2015)
Class circular(23 11-2015)
Santhosh Kumar
 
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in reteSMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
vallodidiano
 
Task 9
Task 9Task 9
Task 9
asmediae15
 
Пояс слави воїнам-визволителям
Пояс слави воїнам-визволителямПояс слави воїнам-визволителям
Пояс слави воїнам-визволителямbibl64
 
Paso 3
Paso 3Paso 3
Paso 3
mafeguia
 
Aurkezpena1
Aurkezpena1Aurkezpena1
Aurkezpena1
NaiaUriarte
 

Viewers also liked (16)

Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
Intercambio escolar entre IES Salvador Rueda de Málaga y el lycée Montesquieu...
 
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
Beeldentuin Beeldenmarkt.nl een Belevenis op Tuindecoratiegebied.
 
chapter 8
chapter 8chapter 8
chapter 8
 
FYP Poster
FYP PosterFYP Poster
FYP Poster
 
Portada
PortadaPortada
Portada
 
Desarrollo actividad unidad 3
Desarrollo actividad unidad 3Desarrollo actividad unidad 3
Desarrollo actividad unidad 3
 
Estatistica facil
Estatistica facilEstatistica facil
Estatistica facil
 
Class circular(23 11-2015)
Class circular(23 11-2015)Class circular(23 11-2015)
Class circular(23 11-2015)
 
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in reteSMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
SMART CITY VALLO DI DIANO ( SA) Servizi e funzioni associate in rete
 
DIEP-2
DIEP-2DIEP-2
DIEP-2
 
Cert IV in Business
Cert IV in BusinessCert IV in Business
Cert IV in Business
 
Task 9
Task 9Task 9
Task 9
 
Пояс слави воїнам-визволителям
Пояс слави воїнам-визволителямПояс слави воїнам-визволителям
Пояс слави воїнам-визволителям
 
Paso 3
Paso 3Paso 3
Paso 3
 
Aurkezpena1
Aurkezpena1Aurkezpena1
Aurkezpena1
 
Pag 178
Pag 178Pag 178
Pag 178
 

Similar to Sk kpu

Buku Panduan PPK PILKADA 2017
Buku Panduan PPK PILKADA 2017 Buku Panduan PPK PILKADA 2017
Buku Panduan PPK PILKADA 2017
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
PKPU Nomor 9 Tahun 2017
PKPU Nomor 9 Tahun 2017PKPU Nomor 9 Tahun 2017
PKPU Nomor 9 Tahun 2017
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
Sk sektetariat pps (1)
Sk sektetariat pps (1)Sk sektetariat pps (1)
Sk sektetariat pps (1)
Septian Muna Barakati
 
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPKKisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
Helmi Irfansah
 
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
Pkpu 3 2016 tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
Pkpu 3 2016  tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...Pkpu 3 2016  tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
Pkpu 3 2016 tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
Dede Muhidin
 
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
Lesmana Putra
 
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan CalonBuku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
PKPU Nomor 9 Tahun 2018
PKPU Nomor 9 Tahun 2018PKPU Nomor 9 Tahun 2018
PKPU Nomor 9 Tahun 2018
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
TeguhUcok
 
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptxV1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
pklskalsain
 
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan 1281.pptx
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan  1281.pptxPPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan  1281.pptx
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan 1281.pptx
nanikyasiroh3
 
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Wak Wak
 
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdfKERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
rinamawatiy
 
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdfUnduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
harikusto1
 
PKPU Nomor 1 Tahun 2017
PKPU Nomor 1 Tahun 2017PKPU Nomor 1 Tahun 2017
PKPU Nomor 1 Tahun 2017
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptxpresentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
radengamel2
 

Similar to Sk kpu (20)

Pkpu 27 tahun 2013
Pkpu 27 tahun 2013Pkpu 27 tahun 2013
Pkpu 27 tahun 2013
 
Buku Panduan PPK PILKADA 2017
Buku Panduan PPK PILKADA 2017 Buku Panduan PPK PILKADA 2017
Buku Panduan PPK PILKADA 2017
 
PKPU Nomor 9 Tahun 2017
PKPU Nomor 9 Tahun 2017PKPU Nomor 9 Tahun 2017
PKPU Nomor 9 Tahun 2017
 
Sk sektetariat pps (1)
Sk sektetariat pps (1)Sk sektetariat pps (1)
Sk sektetariat pps (1)
 
pkpu 29 2013
pkpu 29 2013pkpu 29 2013
pkpu 29 2013
 
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPKKisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
Kisi Kisi Soal Tes Tulis PPK
 
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
Buku Panduan KPPS PILKADA 2017
 
Pkpu 3 2016 tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
Pkpu 3 2016  tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...Pkpu 3 2016  tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
Pkpu 3 2016 tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan pemilihan g...
 
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2016 tentang Tahapan Program, d...
 
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan CalonBuku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
Buku Panduan KPPS Satu Pasangan Calon
 
PKPU Nomor 9 Tahun 2018
PKPU Nomor 9 Tahun 2018PKPU Nomor 9 Tahun 2018
PKPU Nomor 9 Tahun 2018
 
Laporan sementara riset
Laporan sementara risetLaporan sementara riset
Laporan sementara riset
 
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
 
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptxV1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
V1 PPT BIMTEK TUNGSURA DN_TUNAHAN_PTPS.pptx
 
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan 1281.pptx
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan  1281.pptxPPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan  1281.pptx
PPT KEPUTUSAN KPU 1395 dan 1281.pptx
 
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
Perbawaslu nomor 9 tahun 2017 tentang pengawasan pemutakhiran data dan penyus...
 
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdfKERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
KERAWANAN TAHAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA_edit (1).pdf
 
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdfUnduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
Unduh wallpaper gratis PENGHITUNGAN SUARA.pdf
 
PKPU Nomor 1 Tahun 2017
PKPU Nomor 1 Tahun 2017PKPU Nomor 1 Tahun 2017
PKPU Nomor 1 Tahun 2017
 
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptxpresentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
presentasi-pilkades-serentak-edit.pptx
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Operator Warnet Vast Raha
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
Operator Warnet Vast Raha
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
Operator Warnet Vast Raha
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
Operator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 

Sk kpu

  • 1. PANITIA PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM DPR, DPD, DAN DPRD DAN PEMILIHAN UMUM PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2014 DESA / KELURAHAN / UP *) SANTIRI KECAMATAN TIWORO UTARA SURAT KEPUTUSAN PANITIA PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2014 DESA / KELURAHAN / UP*) SATIRI KECAMATAN TIWORO UTARA Nomor :........../ PPS.............../ III / 2014 TENTANG PENGANGKATAN ANGGOTA KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA TPS 1 DESA/ KEL / UP. *) SANTRI KECAMATAN TIWORO UTARA UNTUK PEMILIHAN UMUM ANGGOTA DPR, DPD, DAN DPRD TAHUN 2014 Membaca Menimbang Mengingat Memperhatikan : : : : Surat KPU Kab. Muna Nomor 33 / KPU / Kab-027.433541/I/2014 tanggal 8 maret 2014 perihal pembentukan KPPS dalam penyelenggaraan pemilu DPR, DPD, dan DPRD Tahun 2014. a. Bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 46 Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 Tentang Penyelenggara Pemilihan Umum perlu Mengangkat Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk pemilihan umum anggota DPR, DPD dan DPRD Tahun 2014 b. Bahwa untuk memenuhi maksud huruf (a) diatas perlu ditetapkan dengan surat Keputusan Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara. c. Bahwa mereka yang diangkat sebagaimana tersebut dalam Lampiran Surat Keputusan ini dianggap memenuhi syarat dan mampu menjalankan tugas sebagai Anggota KPPS. 1. Undang – Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum; 2. Undang-Undang Nomor 08 Tahun 2013 tentang Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, Dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah; 3. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 07 Tahun 2012 tentang Tahapan, Program dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, Dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Tahun 2014 sebagaimana telah beberapa kali diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 21 Tahun 2013; 4. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 03 Tahun 2013 tentang Pembentukan dan Tata Kerja Panitia Pemilihan Kecamatan, Panitia Pemungutan Suara dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan dewan perwakilan rakyat daerah sebagaimana diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 11 Tahun 2013; 5. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 07 Tahun 2013 Tentang Pencalonan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten / Kota sebagaimana diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 13 Tahun 2013; 6. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 08 Tahun 2013 Tentang Pencalonan Anggota Dewan Perwakilan Daerah; 1. Surat Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Muna Nomor 02/Ktps/ Kpu- Kab-027.433541/ 1/ 2014 Tentang Pengangkatan Anggota Panitia Pemungutan Suara Sekabupaten Muna dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD dan DPRD dan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2014. 2. Berita Acara Rapat Pleno Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara Nomor 1 / BA / PPS- STR / III / 2014 Tentang Penetapan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 1 Desa / Kelurahan / UP* Santiri Kecamatan Tiworo Utara
  • 2. Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA KEEMPAT : : : : MEMUTUSKAN Mengangkat yang namanya sebagaimana tercantum pada lampiran surat keputusan ini sebagai anggota kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) TPS I Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara. KPPS mempunyai tugas, wewenang dan kewajiban : a. mengumpulkan dan menempelkan daftar pemilih tetap di TPS b. Menyerahkan daftar pemilih tetap kepada saksi peserta pemilu yang hadir dan pengawas pemilu lapangan; c. melaksanakan pemungutan dan penghitungan suara di TPS d. Mengumumkan hasil perhitungan suara di TPS; e. Menindaklanjuti dengan segala temuan dan laporan yang disampaikan oleh seksi, pengawas pemilu lapangan, peserta pemilu, dan masyarakat pada hari pemungutan suara; f. menjaga dan mengamankan keutuhan kota suara dan setelah kotak suara disegel; g. membuat berita acara pemungutan dan perhitungan suara serta membuat sertifikat perhitungan suara dan wajib menyerahkannya kepada saksi peserta pemilu, pengawas pemilu lapangan, dan PKK melalui PPS; h. Menyerahkan hasil perhitungan suara kepada PPS dan pengawas pemilu lapangan; i. Menyerahkan kotak suara tersegel yang berisi surat suara dan sertifikat hasil perhitungan suara kepada PPK melalui PPS pada hari yang sama; j. Melaksanakan tugas, wewenang dan kewajiban lain yang diberikan oleh KPU, KPU Provinsi, KPU Kabupaten, PPK, dan PPS sesuai dengan peraturan perundang-undangan; dan k. Melaksanakan tugas, wewenang dan kewajiban lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Masa kerja anggota KPPS sebagaimana diktum pertama surat keputusan ini berlaku selama 1 (satu) bulan terhitung sejak tanggal ditetapkannya surat keputusan ini sampai dengna 9 April 2014. Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya surat keputusan ini dibebankan pada anggaran tahapan pemilu 2014 DIPA APBN Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Muna Tahun Anggaran 2014. Surat keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di P. Balu Pada Tanggal 9 Maret 2014 An. Ketua Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Muna Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara Ketua ASBIR Tembusan ; 1. Ketua KPU Kab. Muna di Raha; 2. Ketua PPK Kec. Tiworo Utara di Tempat 3. Ketua PPS Desa / Kelurahan / UP*) Santiri di Tempat 4. Kepala Desa / Kelurahan / UP*) Santiri di Tempat 5. Bendaharawan KPU Kab. Muna Bagian Anggaran DIPA APBN KPU Kab. Muna TA. 2014 6. Arsip.
  • 3. PANITIA PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM DPR, DPD, DAN DPRD DAN PEMILIHAN UMUM PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2014 DESA / KELURAHAN / UP *) SANTIRI KECAMATAN TIWORO UTARA Lampiran : Surat Keputusan PPS Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara Nomor : 2 / PPS – STR / III / 2014 Tanggal : 9 Maret 2014 Tentang : Pengangkatan Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) dalam Lingkup Desa / Kel / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara untuk Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD, dan DPRD Tahun 2014 I. ANGGOTA KPPS TPS 1 1. TAHARUDIN, Am.Pd. Or 2. IMRAN 3. Dra. SURYANI 4. JALIA 5. JUMARDIN 6. ISKANDAR HAFISRI, S.Pd 7. SUDIRMAN An. Ketua Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Muna Panitia Pemungutan Suara Desa / Kelurahan / UP*) Santiri Kecamatan Tiworo Utara Ketua ASBIR