SlideShare a Scribd company logo
K
E   ALAT REPRODUKSI WANITA
L
O   Oleh :
    1. Akhlis Rahman S.N
M   2. Arininda Rima K.
    3. Dina Nafisa P
P   4. Mohamad Naufal A.H
    5. Nicky Apriliani
O   6. Rikhan Luhur P.
    7. Tionti Hapsari
K
                             1
ALAT REPRODUKSI WANITA
Literatur :
• BSE Biologi 2 Eva Latifah Hanum Pusat Perbukuan
   depdiknas 2009
• http://www.swfzone.multiply.com/journal/item/42
• http://reproduksiwanita.com/alat-reproduksi-wanita-dan-
   fungsinya
• http://biologi.lkp.web.id/2012/01/24/sistem-reproduksi-
   wanita/




                                                            2
ALAT REPRODUKSI WANITA

   Tujuan:
1. Menjelaskan struktur luar dan dalam pada
wanita.
2. Menyebutkan kelenjar kelamin (hormone)
yang       berperan.
3. Menjelaskan proses pembentukan sel
kelamin betina (ovum).
4. Memaparkan struktur sel kelamin betina
(ovum),    bagian – bagiannya, dan fungsinya.


                                                3
ALAT REPRODUKSI WANITA
  Alat reproduksi wanita terdiri dari alat
reproduksi dalam dan alat kelamin luar

       Alat kelamin dalam terdiri atas :
       1.   Ovarium
       2.   Oviduct
       3.   Tuba fallopi
       4.   Uterus
       5.   Cervix
       6.   Vagina

                                             4
Alat reproduksi
   luar terdiri dari
   :
1.   Pubis
2.   Mons veneris
3.   Labia mayora
4.   Labia minora
5.   Klitoris
6.   Orificium uretrae
7.   Hymen

                         5
GAMBAR ALAT REPRODUKSI WANITA

                       Tuba fallopi
                       Oviduct
                       Ovarium
                       Endometrium

                       Uterus

                       Cervix
                       Vagina
                       Vesica urinaria
                       Hymen
                       Labia minora
                       Labia mayora
                       Oficium uretrae
                        Klitoris
                        Pubis


                      Next >>
                                         6
• Ovarium, berfungsi sebagai tempat
  dihasilkannya sel telur
• Setiap satu bulan sekali indung telur kiri
  dan kanan secara bergiliran akan
  mengeluarkan sel telur. Apabila tidak
  terjadi pembuahan, maka sel telur akan
  ikut keluar pada saat menstruasi.




                                       Back


                                               7
• Cervix (leher rahim), yaitu bagian
  bawah rahim. Pada saat persalinan
  tiba, maka leher rahim membuka
  sehingga bayi dapat keluar.




                                Back


                                       8
Endometrium :
• Rongga uterus dilapisi jaringan epitel
yang mengandung banyak pembuluh
darah




                                   Back


                                           9
• Uterus, berfungsi sebagai tempat
  implantasi dan pertumbuhan
  zigot/embrio, dinding uterus disebut
  endometrium




                                   Back


                                          10
• Tuba fallopi, berfungsi sebagai tempat
  terjadinya fertilisasi




                                 Back


                                           11
• Oviduct, yang berfungsi sebagai
  saluran telur




                               Back


                                      12
• Vesica Urinaria:
  tempat penampungan sementara air
  yang berasal dari ginjal (air seni)




                                Back


                                        13
• Cervix, atau leher rahim berfungsi
  sebagai pintu masuk sperma
  maupun pintu keluar janin




                               Back


                                       14
• Vagina, berfungsi sebagai jalan lahir
  bagi bayi, serta untuk proses
  kopulasi




                                  Back


                                          15
• Pubis, yaitu tempat dimana
  ditumbuhi rambut kemaluan
  yang berfungsi mencegah
  kototan masuk ke dalam
  vagina




                               Back


                                      16
• Orificium uretrae, yaitu
  saluran kencing




                             Back


                                    17
• Hymen, selaput terdapat
  di liang vagina yang
  mengandung pembuluh
  darah dan saraf




                            Back


                                   18
11 January 2013




Klitoris merupakan tonjolan kecil
yang terdapat dibagian depan
dari vulva. Klitoris menyokong
sebuah glands atau kepala yang
bundar dan ditutupi oleh tudung
kecil, yaitu preputium.
Klitoris merupakan daerah
sensitif, banyak mengandung
pembuluh darah dan syaraf.

                                          Back

                                                 19
11 January 2013




Labia mayora adalah
bagian yang terluar dari
mulut vagina.




                                    Back

                                           20
11 January 2013




Labia minora terletak
dibelakang labia
mayora yang banyak
mengandung pembuluh
darah dan syaraf.



                                 Back

                                        21
Struktur Ovum




                22
11 January 2013



Ovum, selayaknya spermatozoon juga didesain khusus untuk
memuat muatan genetis berupa 23 kromosom, dan
merupakan gamet dari wanita. Dan untuk melindungi muatan
genetis tersebut, ovum harus memiliki beberapa lapisan
pelindung, antara lain:

1) Membran Vitellin yaitu lapisan transparan di bagian dalam
   ovum.
2) Zona Pellusida yaitu lapisan pelidung ovum yang tebal dan
   terletak di bagian tengah. Terdiri dari protein dan
   mengandung reseptor untuk spermatozoa
3) Korona Radiata yaitu merupakan sel-sel granulosa yang
   melekat disisi luar oosit dan merupakan mantel terluar
   ovum yang paling tebal


                                                             23
Ovum merupakan gamet betina yang nantinya
akan melakukan fusi (penyatuan) dengan
spermatozoon untuk membentuk zigot pada
proses pembuahan. Ovum pada manusia
bersifat microlechital yaitu ovum dengan
kuning telur yang sedikit dan memiliki ukuran
kecil dengan rata-rata berdiameter 1,5µ.




                                             24
                           11 January 2013
Hormon-Hormon Reproduksi
Estrogen
Estrogen dihasilkan oleh ovarium. Ada banyak jenis dari estrogen
tapi yang paling penting untuk reproduksi adalah estradiol.
Estrogen berguna untuk pembentukan ciri-ciri perkembangan
seksual pada wanita yaitu pembentukan payudara, lekuk
tubuh, rambut kemaluan,dll. Estrogen juga berguna pada siklus
menstruasi dengan membentuk ketebalan endometrium, menjaga
kualitas dan kuantitas cairan cerviks dan vagina sehingga sesuai
untuk penetrasi sperma.
Progesterone
Hormon ini diproduksi oleh korpus luteum. Progesterone
mempertahankan ketebalan endometrium sehingga dapat
menerima implantasi zygot. Kadar progesterone terus
dipertahankan selama trimester awal kehamilan sampai plasenta
dapat membentuk hormon HCG.
Gonadotropin Releasing Hormone
GNRH merupakan hormon yang diproduksi oleh hipotalamus
diotak. GNRH akan merangsang pelepasan FSH (folikl
stimulating hormone) di hipofisis. Bila kadar estrogen
tinggi, maka estrogen akan memberikan umpanbalik ke
hipotalamus sehingga kadar GNRH akan menjadi
rendah, begitupun sebaliknya.
FSH (folikel stimulating hormone) dan LH (luteinizing
Hormone)
Kedua hormon ini dinamakan gonadotropoin hormon yang
diproduksi oleh hipofisis akibat rangsangan dari GNRH. FSH
akan menyebabkan pematangan dari folikel. Dari folikel yang
matang akan dikeluarkan ovum. Kemudian folikel ini akan
menjadi korpus luteum dan dipertahankan untuk waktu
tertentu oleh LH.
                                                              26
                                       11 January 2013
Proses Oogenesis ?




                             27
           11 January 2013
HOME




SEKIAN
                           28
         11 January 2013

More Related Content

What's hot

Bab 11 sistem reproduksi manusia
Bab 11 sistem reproduksi manusiaBab 11 sistem reproduksi manusia
Bab 11 sistem reproduksi manusia
Ahmad Ali
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusia
Deybi Wasida
 
SISTEM REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI WANITASISTEM REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI WANITA
STIKes Muhammadiyah Pringsewu Lampung
 
Sistem reproduksi
Sistem reproduksiSistem reproduksi
Sistem reproduksi
Ahmad Ali
 
ppt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusiappt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusia
euis_evha
 
Sist reproduksi
Sist reproduksiSist reproduksi
Sist reproduksi
En Jamilah
 
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksiAnatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Faris Andrianto
 
Anatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Reproduksi WanitaAnatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
Fransiska Oktafiani
 
Sistem Reproduksi Wanita
Sistem Reproduksi WanitaSistem Reproduksi Wanita
Sistem Reproduksi Wanita
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Kelas xi sistem reproduksi manusia
Kelas xi sistem reproduksi manusiaKelas xi sistem reproduksi manusia
Kelas xi sistem reproduksi manusia
Kristina Simanjuntak
 
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
Dani Ibrahim
 
Sistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusiaSistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusia
yuanitak
 
Sistem reproduksi manusia :v
Sistem reproduksi manusia :v Sistem reproduksi manusia :v
Sistem reproduksi manusia :v
Hana Yoshimasa
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaharuna_06
 
Sistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusiaSistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusia
Dzikri Fauzi
 
Kesproedit
KesproeditKesproedit
Kesproeditdrdr013
 
Reproduksi manusia
Reproduksi manusiaReproduksi manusia
Reproduksi manusia
Dani Ibrahim
 
9a sistem-reproduksi
9a sistem-reproduksi9a sistem-reproduksi
9a sistem-reproduksi
nidutkhofiyya
 
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
alainbagus
 

What's hot (20)

Bab 11 sistem reproduksi manusia
Bab 11 sistem reproduksi manusiaBab 11 sistem reproduksi manusia
Bab 11 sistem reproduksi manusia
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusia
 
SISTEM REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI WANITASISTEM REPRODUKSI WANITA
SISTEM REPRODUKSI WANITA
 
Sistem reproduksi
Sistem reproduksiSistem reproduksi
Sistem reproduksi
 
Sistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanitaSistem reproduksi wanita
Sistem reproduksi wanita
 
ppt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusiappt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusia
 
Sist reproduksi
Sist reproduksiSist reproduksi
Sist reproduksi
 
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksiAnatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
 
Anatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Reproduksi WanitaAnatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Reproduksi Wanita
 
Sistem Reproduksi Wanita
Sistem Reproduksi WanitaSistem Reproduksi Wanita
Sistem Reproduksi Wanita
 
Kelas xi sistem reproduksi manusia
Kelas xi sistem reproduksi manusiaKelas xi sistem reproduksi manusia
Kelas xi sistem reproduksi manusia
 
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
179153969 sistem-reproduksi-pada-manusia-ppt - copy
 
Sistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusiaSistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusia
 
Sistem reproduksi manusia :v
Sistem reproduksi manusia :v Sistem reproduksi manusia :v
Sistem reproduksi manusia :v
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusia
 
Sistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusiaSistem reproduksi-pada-manusia
Sistem reproduksi-pada-manusia
 
Kesproedit
KesproeditKesproedit
Kesproedit
 
Reproduksi manusia
Reproduksi manusiaReproduksi manusia
Reproduksi manusia
 
9a sistem-reproduksi
9a sistem-reproduksi9a sistem-reproduksi
9a sistem-reproduksi
 
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
Sistem Reproduksi Manusia - Biologi
 

Viewers also liked

Saint louis science center
Saint louis science centerSaint louis science center
Saint louis science center
Kathleen Stevison
 
SAQA intro for quilt guilds
SAQA intro for quilt guildsSAQA intro for quilt guilds
SAQA intro for quilt guilds
Mary Pal
 
Distributed Enterprise Solutions
Distributed Enterprise SolutionsDistributed Enterprise Solutions
Distributed Enterprise Solutions
seanbrookes
 
同學瘦很大喔
同學瘦很大喔同學瘦很大喔
同學瘦很大喔meihung06
 
Spectrum of IT BPO Services in the Philippines
Spectrum of IT BPO Services in the PhilippinesSpectrum of IT BPO Services in the Philippines
Spectrum of IT BPO Services in the Philippines
Exist
 
Exploring membership 2
Exploring membership 2Exploring membership 2
Exploring membership 2
Colleton Baptist Association
 
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
Harman Gahir
 
MoZeus overview
MoZeus overviewMoZeus overview
MoZeus overview
slubey
 
Digital Life
Digital LifeDigital Life
Digital Life
Exist
 
Duck登場記
Duck登場記Duck登場記
Duck登場記meihung06
 
Gatoxadrez
GatoxadrezGatoxadrez
интересные факты из истории олимпийских игр1
интересные факты из истории олимпийских игр1интересные факты из истории олимпийских игр1
интересные факты из истории олимпийских игр1Елена Денисова
 
Homeboys numbers3
Homeboys numbers3Homeboys numbers3
Homeboys numbers3
krebsj
 
嘔氣~不要跟你的愛人
嘔氣~不要跟你的愛人嘔氣~不要跟你的愛人
嘔氣~不要跟你的愛人meihung06
 
Las_comunidades_de_práctica
Las_comunidades_de_prácticaLas_comunidades_de_práctica
Las_comunidades_de_práctica
garmonte
 
Nvza bas drese
Nvza bas dreseNvza bas drese
Nvza bas drese
GS1 Nederland
 

Viewers also liked (20)

Gambar ginjal
Gambar ginjalGambar ginjal
Gambar ginjal
 
Saint louis science center
Saint louis science centerSaint louis science center
Saint louis science center
 
SAQA intro for quilt guilds
SAQA intro for quilt guildsSAQA intro for quilt guilds
SAQA intro for quilt guilds
 
Distributed Enterprise Solutions
Distributed Enterprise SolutionsDistributed Enterprise Solutions
Distributed Enterprise Solutions
 
Pavasaris
PavasarisPavasaris
Pavasaris
 
同學瘦很大喔
同學瘦很大喔同學瘦很大喔
同學瘦很大喔
 
Spectrum of IT BPO Services in the Philippines
Spectrum of IT BPO Services in the PhilippinesSpectrum of IT BPO Services in the Philippines
Spectrum of IT BPO Services in the Philippines
 
Exploring membership 2
Exploring membership 2Exploring membership 2
Exploring membership 2
 
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
Phm 1.1.5(Harman S. Gahir)
 
MoZeus overview
MoZeus overviewMoZeus overview
MoZeus overview
 
Digital Life
Digital LifeDigital Life
Digital Life
 
Duck登場記
Duck登場記Duck登場記
Duck登場記
 
Gafas
GafasGafas
Gafas
 
Gatoxadrez
GatoxadrezGatoxadrez
Gatoxadrez
 
интересные факты из истории олимпийских игр1
интересные факты из истории олимпийских игр1интересные факты из истории олимпийских игр1
интересные факты из истории олимпийских игр1
 
Homeboys numbers3
Homeboys numbers3Homeboys numbers3
Homeboys numbers3
 
嘔氣~不要跟你的愛人
嘔氣~不要跟你的愛人嘔氣~不要跟你的愛人
嘔氣~不要跟你的愛人
 
Las_comunidades_de_práctica
Las_comunidades_de_prácticaLas_comunidades_de_práctica
Las_comunidades_de_práctica
 
Nvza bas drese
Nvza bas dreseNvza bas drese
Nvza bas drese
 
Pavasaris
PavasarisPavasaris
Pavasaris
 

Similar to Sistem reproduksi

PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptxPPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
Baiqadeliadwisavitri
 
Sistem reproduksi
Sistem reproduksiSistem reproduksi
Sistem reproduksi
Septyana Ekaa
 
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptxPPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
Baiqadeliadwisavitri
 
Alat reproduksi wanita
Alat reproduksi wanitaAlat reproduksi wanita
Alat reproduksi wanita
Hertian Pratiwi
 
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdfSISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
yeniap1
 
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptxBab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
DekaMuliya1
 
SISTEM REPRODUKSI.pptx
SISTEM REPRODUKSI.pptxSISTEM REPRODUKSI.pptx
SISTEM REPRODUKSI.pptx
NengAnnisFathia
 
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
Nur Azizah
 
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdgKelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
Nur Azizah
 
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
Nur Azizah
 
Makalahsistemreproduksimanusia
MakalahsistemreproduksimanusiaMakalahsistemreproduksimanusia
Makalahsistemreproduksimanusia
Daniel Yhandika
 
Biologi kelompok 9
Biologi kelompok 9Biologi kelompok 9
Biologi kelompok 9
Ilham Perdana
 
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptxPPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
ssuserc6216a
 
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
MJM Networks
 
Bab 2 sistem reproduksi pada manusia
Bab 2 sistem reproduksi pada manusiaBab 2 sistem reproduksi pada manusia
Bab 2 sistem reproduksi pada manusia
Nining Mtsnkra
 
Organa reproduksi feminina
Organa reproduksi femininaOrgana reproduksi feminina
Organa reproduksi feminina
dimas_aria
 
Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi Manusia
Paarief Udin
 
Sistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptxSistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptx
InesRatniPravitasari
 

Similar to Sistem reproduksi (20)

PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptxPPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1) (1).pptx
 
Sistem reproduksi
Sistem reproduksiSistem reproduksi
Sistem reproduksi
 
Organ reproduksi wanita
Organ reproduksi wanitaOrgan reproduksi wanita
Organ reproduksi wanita
 
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptxPPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
PPT_SISTEM_REPRODUKSI_WANITTA_SMA (1).pptx
 
Alat reproduksi wanita
Alat reproduksi wanitaAlat reproduksi wanita
Alat reproduksi wanita
 
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdfSISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
SISTEM_REPRODUKSI_SISTEM_REPRODUKSI_MANU.pdf
 
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptxBab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
Bab 9 Sistem Reproduksi Manusia.pptx
 
SISTEM REPRODUKSI.pptx
SISTEM REPRODUKSI.pptxSISTEM REPRODUKSI.pptx
SISTEM REPRODUKSI.pptx
 
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
 
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdgKelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
Kelompok biologi REPRODUKSI MANUSIA smpn 1 bdg
 
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
 
Kel 8
Kel 8Kel 8
Kel 8
 
Makalahsistemreproduksimanusia
MakalahsistemreproduksimanusiaMakalahsistemreproduksimanusia
Makalahsistemreproduksimanusia
 
Biologi kelompok 9
Biologi kelompok 9Biologi kelompok 9
Biologi kelompok 9
 
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptxPPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
PPT BIO MIPA 4 KEL. 6.pptx
 
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
Gangguan pada sistem reproduksi wanita dan pria 3
 
Bab 2 sistem reproduksi pada manusia
Bab 2 sistem reproduksi pada manusiaBab 2 sistem reproduksi pada manusia
Bab 2 sistem reproduksi pada manusia
 
Organa reproduksi feminina
Organa reproduksi femininaOrgana reproduksi feminina
Organa reproduksi feminina
 
Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi Manusia
 
Sistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptxSistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptx
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 

Sistem reproduksi

  • 1. K E ALAT REPRODUKSI WANITA L O Oleh : 1. Akhlis Rahman S.N M 2. Arininda Rima K. 3. Dina Nafisa P P 4. Mohamad Naufal A.H 5. Nicky Apriliani O 6. Rikhan Luhur P. 7. Tionti Hapsari K 1
  • 2. ALAT REPRODUKSI WANITA Literatur : • BSE Biologi 2 Eva Latifah Hanum Pusat Perbukuan depdiknas 2009 • http://www.swfzone.multiply.com/journal/item/42 • http://reproduksiwanita.com/alat-reproduksi-wanita-dan- fungsinya • http://biologi.lkp.web.id/2012/01/24/sistem-reproduksi- wanita/ 2
  • 3. ALAT REPRODUKSI WANITA Tujuan: 1. Menjelaskan struktur luar dan dalam pada wanita. 2. Menyebutkan kelenjar kelamin (hormone) yang berperan. 3. Menjelaskan proses pembentukan sel kelamin betina (ovum). 4. Memaparkan struktur sel kelamin betina (ovum), bagian – bagiannya, dan fungsinya. 3
  • 4. ALAT REPRODUKSI WANITA Alat reproduksi wanita terdiri dari alat reproduksi dalam dan alat kelamin luar Alat kelamin dalam terdiri atas : 1. Ovarium 2. Oviduct 3. Tuba fallopi 4. Uterus 5. Cervix 6. Vagina 4
  • 5. Alat reproduksi luar terdiri dari : 1. Pubis 2. Mons veneris 3. Labia mayora 4. Labia minora 5. Klitoris 6. Orificium uretrae 7. Hymen 5
  • 6. GAMBAR ALAT REPRODUKSI WANITA Tuba fallopi Oviduct Ovarium Endometrium Uterus Cervix Vagina Vesica urinaria Hymen Labia minora Labia mayora Oficium uretrae Klitoris Pubis Next >> 6
  • 7. • Ovarium, berfungsi sebagai tempat dihasilkannya sel telur • Setiap satu bulan sekali indung telur kiri dan kanan secara bergiliran akan mengeluarkan sel telur. Apabila tidak terjadi pembuahan, maka sel telur akan ikut keluar pada saat menstruasi. Back 7
  • 8. • Cervix (leher rahim), yaitu bagian bawah rahim. Pada saat persalinan tiba, maka leher rahim membuka sehingga bayi dapat keluar. Back 8
  • 9. Endometrium : • Rongga uterus dilapisi jaringan epitel yang mengandung banyak pembuluh darah Back 9
  • 10. • Uterus, berfungsi sebagai tempat implantasi dan pertumbuhan zigot/embrio, dinding uterus disebut endometrium Back 10
  • 11. • Tuba fallopi, berfungsi sebagai tempat terjadinya fertilisasi Back 11
  • 12. • Oviduct, yang berfungsi sebagai saluran telur Back 12
  • 13. • Vesica Urinaria: tempat penampungan sementara air yang berasal dari ginjal (air seni) Back 13
  • 14. • Cervix, atau leher rahim berfungsi sebagai pintu masuk sperma maupun pintu keluar janin Back 14
  • 15. • Vagina, berfungsi sebagai jalan lahir bagi bayi, serta untuk proses kopulasi Back 15
  • 16. • Pubis, yaitu tempat dimana ditumbuhi rambut kemaluan yang berfungsi mencegah kototan masuk ke dalam vagina Back 16
  • 17. • Orificium uretrae, yaitu saluran kencing Back 17
  • 18. • Hymen, selaput terdapat di liang vagina yang mengandung pembuluh darah dan saraf Back 18
  • 19. 11 January 2013 Klitoris merupakan tonjolan kecil yang terdapat dibagian depan dari vulva. Klitoris menyokong sebuah glands atau kepala yang bundar dan ditutupi oleh tudung kecil, yaitu preputium. Klitoris merupakan daerah sensitif, banyak mengandung pembuluh darah dan syaraf. Back 19
  • 20. 11 January 2013 Labia mayora adalah bagian yang terluar dari mulut vagina. Back 20
  • 21. 11 January 2013 Labia minora terletak dibelakang labia mayora yang banyak mengandung pembuluh darah dan syaraf. Back 21
  • 23. 11 January 2013 Ovum, selayaknya spermatozoon juga didesain khusus untuk memuat muatan genetis berupa 23 kromosom, dan merupakan gamet dari wanita. Dan untuk melindungi muatan genetis tersebut, ovum harus memiliki beberapa lapisan pelindung, antara lain: 1) Membran Vitellin yaitu lapisan transparan di bagian dalam ovum. 2) Zona Pellusida yaitu lapisan pelidung ovum yang tebal dan terletak di bagian tengah. Terdiri dari protein dan mengandung reseptor untuk spermatozoa 3) Korona Radiata yaitu merupakan sel-sel granulosa yang melekat disisi luar oosit dan merupakan mantel terluar ovum yang paling tebal 23
  • 24. Ovum merupakan gamet betina yang nantinya akan melakukan fusi (penyatuan) dengan spermatozoon untuk membentuk zigot pada proses pembuahan. Ovum pada manusia bersifat microlechital yaitu ovum dengan kuning telur yang sedikit dan memiliki ukuran kecil dengan rata-rata berdiameter 1,5µ. 24 11 January 2013
  • 25. Hormon-Hormon Reproduksi Estrogen Estrogen dihasilkan oleh ovarium. Ada banyak jenis dari estrogen tapi yang paling penting untuk reproduksi adalah estradiol. Estrogen berguna untuk pembentukan ciri-ciri perkembangan seksual pada wanita yaitu pembentukan payudara, lekuk tubuh, rambut kemaluan,dll. Estrogen juga berguna pada siklus menstruasi dengan membentuk ketebalan endometrium, menjaga kualitas dan kuantitas cairan cerviks dan vagina sehingga sesuai untuk penetrasi sperma. Progesterone Hormon ini diproduksi oleh korpus luteum. Progesterone mempertahankan ketebalan endometrium sehingga dapat menerima implantasi zygot. Kadar progesterone terus dipertahankan selama trimester awal kehamilan sampai plasenta dapat membentuk hormon HCG.
  • 26. Gonadotropin Releasing Hormone GNRH merupakan hormon yang diproduksi oleh hipotalamus diotak. GNRH akan merangsang pelepasan FSH (folikl stimulating hormone) di hipofisis. Bila kadar estrogen tinggi, maka estrogen akan memberikan umpanbalik ke hipotalamus sehingga kadar GNRH akan menjadi rendah, begitupun sebaliknya. FSH (folikel stimulating hormone) dan LH (luteinizing Hormone) Kedua hormon ini dinamakan gonadotropoin hormon yang diproduksi oleh hipofisis akibat rangsangan dari GNRH. FSH akan menyebabkan pematangan dari folikel. Dari folikel yang matang akan dikeluarkan ovum. Kemudian folikel ini akan menjadi korpus luteum dan dipertahankan untuk waktu tertentu oleh LH. 26 11 January 2013
  • 27. Proses Oogenesis ? 27 11 January 2013
  • 28. HOME SEKIAN 28 11 January 2013