SlideShare a Scribd company logo
Information
System
Development
Di susun oleh :
Nadiatul Khoir NIM 18134620014
Nur Misbahah NIM 18134620015
Nurul Fadhilah NIM 18134620016
Putri Aisyatul Fitriya NIM 18134620017
Sistem
Kata sistem berasal dari bahasa latin
(systēma) dan bahasa Yunani
(sustēma) yang diartikan sebagai
suatu kesatuan yang terdiri
komponen atau elemen yang
dihubungkan bersama untuk
memudahkan aliran informasi, materi
atau energi untuk mencapai suatu
tujuan.Sistem adalah kumpulan dari
elemen-elemen yang berinteraksi
untuk mencapai suatu tujuan tertentu.
Karakteristik Sistem
Karakteristik
sistem adalah sistem
yang mempunyai
komponen-komponen,
batas sistem, lingkungan
sistem, penghubung,
masukan, keluaran,
pengolah dan sasaran.
.
Sistem Informasi
Sistem Informasi adalah kombinasi dari
teknologi informasi dan aktivitas orang
yang menggunakan teknologi untuk
mendukung operasi dan manajemen.
Dalam arti yang sangat luas, sistem
informasi istilah yang sering digunakan
untuk merujuk pada interaksi antara
orang, proses algoritmik, data, dan
teknologi.
Jenis Sistem Informasi
Sistem
Informasi
Eksekutif
Sistem
Informasi
Manajemen
Sistem
Informasi
Keuangan
Sistem
Informasi
SDM
SI Manajemen dan
Akuntansi
Berhubungan dengan
Personalia keanggotaan
organisasi
Impelentasi sebuah
sistem informasi berisi
keseluruhan transaksi
keuangan
Diimplementasikan
untuk memberikan
kemudahan akses
informasi di level
eksekutif
Implementasi
sistem informasi
(SI) di Level
Manajerial
Sistem Informasi
Akutansi
Meningkatkan efisiensi dan
efektivitas data secara
akurat dan realtime
Meningkatkan kualitas
sumber daya manusia
karena unit sistem kerja
yang terkoordinasi dan
sistematisMemudahkan pihak
manajemen untuk
melakukan perencanaan,
pengawasan, pengarahan
dan pendelegasian kerja
kepada semua departemen
yang memiliki hubungan
Meningkatkan produktivitas
dan penghematan biaya
dalam organisasi
Manfaat Sistem
Informasi
Komponen Sistem Informasi
Komponen
Sistem
InformasiPerangkat keras (hardware) : mencakup peranti-
peranti fisik seperti komputer dan printer.
Perangkat lunak (software) atau program
: sekumpulan instruksi yang memungkinkan
perangkat keras untuk dapat memproses data.
Prosedur : sekumpulan aturan yang dipakai untuk
mewujudkan pemrosesan data dan pembangkitan
keluaran yang dikehedaki.
Orang / Manusia (brainware) : semua pihak yang
bertanggung jawab dalam pengembangan sistem
informasi, pemrosesan, dan penggunaan
keluaran sistem informasi.
Basis data (database) : sekumpulan tabel,
hubungan, dan lain-lain yang berkaitan dengan
penyimpanan data.
Jaringan komputer dan komunikasi data : sistem
penghubung yang memungkinkan sesumber
(resources) dipakai secara bersama atau diakses
oleh sejumlah pemakai.
Dengan mengembangkan
sistem informasi, diharapkan
dapat meningkatkan :
Kinerja
Informasi
Pengendalian
Efisiensi
Efektivitas
Pengembangan
Sistem Informasi
Metode Pengembangan Sistem
Ada beberapa metode pengembangan sistem yang
sering digunakan :
SDLC / Waterfall method
Prototyping
RAD (Rapid Application Development)
Spiral
Dll.
System Development Life Cycle (SDLC)
Siklus hidup
pengembangan sistem
(SDLC) merupakan
serangkaian aktivitas
yang dilaksanakan oleh
profesional dan pemakai
sistem informasi untuk
mengembangkan dan
mengimplementasikan
sistem informasi
Prototyping
Prototyping perangkat lunak
adalah salah satu metode sik
lus hidup sistem yang didasa
rkan pada konsep model be
kerja (working model). Tujua
nnya adalah mengembangk
an model menjadi sistem fin
al. Artinya sistem akan dike
mbangkan lebih cepat dari p
ada metode tradisional dan
biayanya menjadi lebih rend
ah. Ada banyak cara untuk
melakukan prototyping, begi
tu pula dengan penggunaan
nya.
Modern PowerPoint
Presentation
Modern PowerPoint
Presentation
Modern PowerPoint
Presentation
Content E
RAD (Rapid Applic
ation Development)
Kendall (2010), RAD adalah suatu
pendekatan berorientasi objek terhadap
pengembangan sistem yang mencakup suatu
metode pengembangan serta perangkat-
perangkat lunak. RAD bertujuan
mempersingkat waktu yang biasanya
diperlukan dalam siklus hidup
pengembangan sistem tradisional antara
perancangan dan penerapan suatu sistem
informasi. Pada akhirnya, RAD sama-sama
berusaha memenuhi syarat-syarat bisnis
yang berubah secara cepat.
Spiral
Model spiral pada awalnya
diusulkan oleh Boehm, adalah
model proses perangkat lunak
evolusioner yang merangkai
sifat iteratif dari prototype
dengan cara kontrol dan aspek
sistematis model sequensial
linier. Model iteratif ditandai
dengan tingkah laku yang
memungkinkan pengembang
mengembangkan versi
perangkat lunak yang lebih
lengkap secara bertahap.
Prinsip Pengembangan Sistem
Pemilik dan pengguna sistem harus terlibat
dalam pengembangan
Tentukan tahapan pengembangan
Rancang sistem untuk pertumbuhan dan
perubahan
Gunakan pendekatan pemecahan masalah
Tetapkan standard untuk pengembangan
dan dokumentasi yang konsisten
Metode Konversi
Content Here
You can simply
impress your
audience and add a
unique zing.
Content Here
You can simply
impress your
audience and add a
unique zing.
Content Here
You can simply
impress your
audience and add a
unique zing.
Content Here
You can simply
impress your
audience and add a
unique zing.
Content Here
You can simply
impress your
audience and add a
unique zing.
Paralel : Pada konversi ini, sistem baru dan sistem lama sama-sama dijalankan.
Setelah melalui masa tertentu, jika sistem baru telah bisa diterima untuk
menggantikan sistem lama, maka sistem lama segera dihentikan.
Pilot : Pendekatan ini dilakukan dengan cara menerapkan sistem baru hanya
pada lokasi tertentu yang diperlakukan sebagai pelopor. Jika konversi ini
dianggap berhasil, maka akan diperluas ke tempat-tempat yang lain.
Phased : Konversi bertahap dilakukan dengan menggantikan suatu bagian dari
sistem lama dengan sistem baru. Jika terjadi sesuatu, bagian yang baru tersebut
akan diganti kembali dengan yang lama. Jika tak terjadi masalah, modul-modul
baru akan dipasangkan lagi untuk mengganti modul-modul lama yang lain.
Dengan pendekatan seperti ini, akhirnya semua sistem lama akan tergantikan
oleh sistem baru.
Plunge : Konversi ini dilakukan dengan cara menghentikan sistem lama dan
menggantikannya dengan sistem baru. Cara ini merupakan yang paling berisiko,
tetapi murah. Konversi langsung adalah pengimplementasian sistem baru dan
pemutusan jembatan sistem lama, sehingga apabila konversi telah dilakukan,
maka tak ada cara untuk balik ke sistem lama.
Tim Pengembangan
Sistem
Pengembangan sistem tentunya harus
didukung oleh personal yang
berkompeten di bidangnya. Suatu Tim
biasanya terdiri dari :
Manajer Analis Sistem
Ketua Analis Sistem
Analis Sistem Senior
Analis Sistem Junior
Pemrogram Aplikasi Senior
Pemrogram Aplikasi Junior
Thank YouInsert the Sub Title of Your Presentation

More Related Content

Similar to Sistem informasi tugas kelompok 4

Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1
Randy Raynard
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
JordanOctavian
 
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
irfansyai
 
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
mutiah indah
 
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
Rojikin Sutejo
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
AnisHaerunisa2
 
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Dina Supriani
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
AnenayaNurulAfifah
 
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEMMETODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
NutfahKamila
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
Theresia Magdalena
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Abud Maha
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Abud Maha
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Rahmi Septhianingrum
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Shelly Intan Permatasari
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System Development
MeliFrdl
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
AyuEndahLestari
 
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Bayu-86
 
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
SitiAisyahMaudina
 
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Hadisti Khoerunnisa
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
SarahFarhani
 

Similar to Sistem informasi tugas kelompok 4 (20)

Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PADA...
 
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
SI-PI,Irfan Syaifudin, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT Serpo...
 
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
SI-PI, Mutiah sari indah, Hapzi ali, Penerapan Sistem Informasi Keuangan (SPE...
 
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
SIM,ROJIKIN,PROF.DR.IR.HAPZI ALI,MM,CMA,SISTEM POINT OF SALES PADA PERUSAHAAN...
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, ms.i, perkembangan siste...
 
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEMMETODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System Development
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
 
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
Artikel ppt uas, bayu nugroho, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan...
 
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
Pengembangan Sistem Informasi Pada PT. Bayu Buana Travel Services Tbk.
 
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
 

Recently uploaded

Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
MuhamadsyakirbinIsma
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
FetraHerman2
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Sistem informasi tugas kelompok 4

  • 1. Information System Development Di susun oleh : Nadiatul Khoir NIM 18134620014 Nur Misbahah NIM 18134620015 Nurul Fadhilah NIM 18134620016 Putri Aisyatul Fitriya NIM 18134620017
  • 2. Sistem Kata sistem berasal dari bahasa latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) yang diartikan sebagai suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan.Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan tertentu.
  • 3. Karakteristik Sistem Karakteristik sistem adalah sistem yang mempunyai komponen-komponen, batas sistem, lingkungan sistem, penghubung, masukan, keluaran, pengolah dan sasaran. .
  • 4. Sistem Informasi Sistem Informasi adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang menggunakan teknologi untuk mendukung operasi dan manajemen. Dalam arti yang sangat luas, sistem informasi istilah yang sering digunakan untuk merujuk pada interaksi antara orang, proses algoritmik, data, dan teknologi.
  • 5. Jenis Sistem Informasi Sistem Informasi Eksekutif Sistem Informasi Manajemen Sistem Informasi Keuangan Sistem Informasi SDM SI Manajemen dan Akuntansi Berhubungan dengan Personalia keanggotaan organisasi Impelentasi sebuah sistem informasi berisi keseluruhan transaksi keuangan Diimplementasikan untuk memberikan kemudahan akses informasi di level eksekutif Implementasi sistem informasi (SI) di Level Manajerial Sistem Informasi Akutansi
  • 6. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas data secara akurat dan realtime Meningkatkan kualitas sumber daya manusia karena unit sistem kerja yang terkoordinasi dan sistematisMemudahkan pihak manajemen untuk melakukan perencanaan, pengawasan, pengarahan dan pendelegasian kerja kepada semua departemen yang memiliki hubungan Meningkatkan produktivitas dan penghematan biaya dalam organisasi Manfaat Sistem Informasi
  • 8. Komponen Sistem InformasiPerangkat keras (hardware) : mencakup peranti- peranti fisik seperti komputer dan printer. Perangkat lunak (software) atau program : sekumpulan instruksi yang memungkinkan perangkat keras untuk dapat memproses data. Prosedur : sekumpulan aturan yang dipakai untuk mewujudkan pemrosesan data dan pembangkitan keluaran yang dikehedaki. Orang / Manusia (brainware) : semua pihak yang bertanggung jawab dalam pengembangan sistem informasi, pemrosesan, dan penggunaan keluaran sistem informasi. Basis data (database) : sekumpulan tabel, hubungan, dan lain-lain yang berkaitan dengan penyimpanan data. Jaringan komputer dan komunikasi data : sistem penghubung yang memungkinkan sesumber (resources) dipakai secara bersama atau diakses oleh sejumlah pemakai.
  • 9. Dengan mengembangkan sistem informasi, diharapkan dapat meningkatkan : Kinerja Informasi Pengendalian Efisiensi Efektivitas Pengembangan Sistem Informasi
  • 10. Metode Pengembangan Sistem Ada beberapa metode pengembangan sistem yang sering digunakan : SDLC / Waterfall method Prototyping RAD (Rapid Application Development) Spiral Dll.
  • 11. System Development Life Cycle (SDLC) Siklus hidup pengembangan sistem (SDLC) merupakan serangkaian aktivitas yang dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem informasi untuk mengembangkan dan mengimplementasikan sistem informasi
  • 12. Prototyping Prototyping perangkat lunak adalah salah satu metode sik lus hidup sistem yang didasa rkan pada konsep model be kerja (working model). Tujua nnya adalah mengembangk an model menjadi sistem fin al. Artinya sistem akan dike mbangkan lebih cepat dari p ada metode tradisional dan biayanya menjadi lebih rend ah. Ada banyak cara untuk melakukan prototyping, begi tu pula dengan penggunaan nya. Modern PowerPoint Presentation Modern PowerPoint Presentation Modern PowerPoint Presentation Content E
  • 13. RAD (Rapid Applic ation Development) Kendall (2010), RAD adalah suatu pendekatan berorientasi objek terhadap pengembangan sistem yang mencakup suatu metode pengembangan serta perangkat- perangkat lunak. RAD bertujuan mempersingkat waktu yang biasanya diperlukan dalam siklus hidup pengembangan sistem tradisional antara perancangan dan penerapan suatu sistem informasi. Pada akhirnya, RAD sama-sama berusaha memenuhi syarat-syarat bisnis yang berubah secara cepat.
  • 14. Spiral Model spiral pada awalnya diusulkan oleh Boehm, adalah model proses perangkat lunak evolusioner yang merangkai sifat iteratif dari prototype dengan cara kontrol dan aspek sistematis model sequensial linier. Model iteratif ditandai dengan tingkah laku yang memungkinkan pengembang mengembangkan versi perangkat lunak yang lebih lengkap secara bertahap.
  • 15. Prinsip Pengembangan Sistem Pemilik dan pengguna sistem harus terlibat dalam pengembangan Tentukan tahapan pengembangan Rancang sistem untuk pertumbuhan dan perubahan Gunakan pendekatan pemecahan masalah Tetapkan standard untuk pengembangan dan dokumentasi yang konsisten
  • 16. Metode Konversi Content Here You can simply impress your audience and add a unique zing. Content Here You can simply impress your audience and add a unique zing. Content Here You can simply impress your audience and add a unique zing. Content Here You can simply impress your audience and add a unique zing. Content Here You can simply impress your audience and add a unique zing. Paralel : Pada konversi ini, sistem baru dan sistem lama sama-sama dijalankan. Setelah melalui masa tertentu, jika sistem baru telah bisa diterima untuk menggantikan sistem lama, maka sistem lama segera dihentikan. Pilot : Pendekatan ini dilakukan dengan cara menerapkan sistem baru hanya pada lokasi tertentu yang diperlakukan sebagai pelopor. Jika konversi ini dianggap berhasil, maka akan diperluas ke tempat-tempat yang lain. Phased : Konversi bertahap dilakukan dengan menggantikan suatu bagian dari sistem lama dengan sistem baru. Jika terjadi sesuatu, bagian yang baru tersebut akan diganti kembali dengan yang lama. Jika tak terjadi masalah, modul-modul baru akan dipasangkan lagi untuk mengganti modul-modul lama yang lain. Dengan pendekatan seperti ini, akhirnya semua sistem lama akan tergantikan oleh sistem baru. Plunge : Konversi ini dilakukan dengan cara menghentikan sistem lama dan menggantikannya dengan sistem baru. Cara ini merupakan yang paling berisiko, tetapi murah. Konversi langsung adalah pengimplementasian sistem baru dan pemutusan jembatan sistem lama, sehingga apabila konversi telah dilakukan, maka tak ada cara untuk balik ke sistem lama.
  • 17. Tim Pengembangan Sistem Pengembangan sistem tentunya harus didukung oleh personal yang berkompeten di bidangnya. Suatu Tim biasanya terdiri dari : Manajer Analis Sistem Ketua Analis Sistem Analis Sistem Senior Analis Sistem Junior Pemrogram Aplikasi Senior Pemrogram Aplikasi Junior
  • 18. Thank YouInsert the Sub Title of Your Presentation