SlideShare a Scribd company logo
SEJARAH SINGKAT KERAJAAN PERSIA
SEJARAH AWAL KEKAISARAN PERSIA
Kekaisaran Persia adalah sejumlah kekaisaran bersejarah yang
berkuasa di Dataran Tinggi Iran, tanah air asal Bangsa Persia, dan
sekitarnya termasuk Asia Barat, Asia Tengah dan Kaukasus.
Kekaisaran Persia juga merupakan rangkaian monarki-dinasti yang
berpusat di Persia/Iran dari masa Kekaisaran Akhemeniyah pada
abad keenam sebelum masehi sampai Dinasti Qajar pada abad 20
M.
Bangsa Arya hijrah ke Iran dan mendirikan kekaisaran pertama
Iran yang bernama Kekaisaran Media (728 – 550 SM). Kekaisaran
ini telah menjadi simbol pendiri bangsa dan juga kekaisaran Iran.
Kemudian disusul dengan Kekaisaran Akhemeniyah (546 SM) yang
didirikan oleh Koresh yang Agung (Cyrus yang Agung).
PEMBAGIAN SEJARAH KEKAISARAN PERSIA
1.1 Kekaisaran Media dan Kekaisaran Akhemeniyah (3200SM
... 330SM)
1.2 Kekaisaran Seleukus (330SM ... 248SM)
1.3 Kekaisaran Iran Ketiga: Kekaisaran Parthia (248SM ...
224M)
1.4 Kekaisaran Iran Keempat: Kekaisaran Sassania (226 ... 651)
1.5 Islam Persia (700 ...1400)
1.6 Islam Syi'ah, Kekaisaran Safawi, Dinasti Qajar/Pahlavi dan I
ran Modern (1501 ... 1979)
DR.SUPRIS YURIT SP.PD
INTERNIST
PROFILE
Langkahnya dalam mendalami
Pendidikan Dokter Spesialis
Penyakit Dalam mengantarkan dr.
Supris Yurit M.Sc., Sp.PD untuk
menangani berbagai keluhan dan
masalah kesehatan pada pasien
dewasa dan lansia. Penanganan
yang dilakukan mencakup semua
organ tubuh bagiandalam. Saat ini,
dr. Supris Yurit M.Sc., Sp.PD
berpraktek di RS Primaya, RSUD,
dan Rosela Karwang.
Beliau memiliki pengalaman
selama kurang lebih 10 tahun di
bidangnya. Sebagai seorang dokter
yang telah mengenyam pendidikan
di Universitas Gajah Mada ini telah
banyak menangani kasus-kasus
penyakit dalam yang banyak
dikeluhkan oleh para pasiennya.
Dokter yang satu ini terbilang
sangat ramah dimata para
pasiennya
SOSIAL MEDIA
INSTAGRAM
@SUPRISYURITINTERNIST
ACTIVITIES AND INTERESTS
Traveling , Reading
KERAJAAN PERSIA PADA MASA AWAL ISLAM
Kondisi sosial pada masa dinasti sassania tidak lebih baik dari
beberapa tahun lalu, ketika masih menggunakan sistem
pemerintahan kerajaan. pembagian kelas pada masa dinasti
sassania, amatlah tajam. kaum aristocrat dan para pendeta
berkedudukan jauh lebih tinggi daripada golongan lainnya.
Agama resmi dinasti ini adalah agama zaratustra. dalam bahasa
Yunani disebut Zoroaster. Agama ini merupakanagama sukuPersia
kuno yang dibawa orang Asia Tengah Mereka menyembah satu
dewa, yaitu Ahura Mazda, yang diyakini ikut dalam peperangan
suci melawan Ahriman (mewakili sikap diam) dan setan (mewakili
kejahatan).
Para penguasa Sassania hanyalah sebagai satelit dari para
pendeta, dan jika mereka tidak menaati kaum rohaniawan maka
mereka akan mendapatkan perlawanan yang keras yang dapat
berakibat fatal. Oleh karena itu, para penguasa lebih
memperhatikan kaum pendeta daripada kaum yang lainnya
KAISAR KHOSRU PARVEZ / KHOSRU II
Raja-raja dinasti Sassania, pada umumnya gemar akan
kemewahandan kerakusan.Hal tersebut dapat dilihatpada istana-
istana dinasti Sassania yang memiliki banyak permata dan barang
mewah lainnya. Terutama pada salah satu permadani besar yang
terbentang di balai salah satu istana yang bernama “Babaristani
Kisra” yang dibuatdengan tujuan untuk menimbulkangairahketika
berpesta ria dan selalu dapat melihat pemandangan indah musim
semi yang menggairahkan Di antara raja-raja Sassania tersebut,
yang paling gemar akan kemewahan adalah Khosru Parvez yang
mempunyai ribuan istri, budak wanita, penyanyi dan pemusik di
istananya. Hamzah Isfahani menggambarkan dalam bukunya Sani
Mulukul Arz (raja-raja besar di dunia) bahwa “Khousru Parvez
memiliki 3.000 istri, 12.000 penyanyi perempuan, 6.000 pengawal,
8.500 ekor kuda sebagai tunjangannya, 960 gajah dan 12.000
keledai untuk membawa bagasinya serta 1.000 unta.” Bahkan
Thabari pun menambahkan, “Raja ini lebih gemar akan permata
dan piring-piringan yang mewah ketimbang apapun.”
KEDATANGAN ISLAM DAN PENGANGKATAN
MUHAMMAD SEBAGAI NABI (611 M)
BERTEPATAN DENGAN MASA
PEMERINTAHANKHOUSRUPARVEZ(590-628
M)
Pada masa itu, dunia yang beradab dikuasai oleh dua kekuatan
yang besar, yaitu Romawi di Barat dan Persia di Timur. Kedua
kerajaan ini selalu berperang dalam waktu yang lama untuk
mendominasi pemerintahan dunia. Kaisar Khosru Parvez memiliki
beberapa nama lain, misalnya Kaisar Ebrewez dan Khousru II. Ia
adalah putra kaisar Murmuzad IV, putra dari
Kaisar Khosru I atau Kaisar Anusyirwan yang terkenal dengan
keadilannya. Ia dinobatkan menjadi raja setelah terbunuh pada
tahun 590 M.
Rajayang juga sering disebutdengan RajaKisra dalam tradisi Islam
itu memerintah Dinasti Sassania selama periode 590-628 Masehi.
Tetapi, sayang, raja ke-22 Sassania tersebut mengingkari Tuhan,
bahkan memproklamasikan dirinya sendiri sebagai sosok yang
harus disembah rakyatnya. Ia terkenal diktator dan otoriter
sehingga ia dijuluki dengan Parvez, “Yang Selalu Berjaya”.
Kisah tentang kekufuran putra dari Hormizd IV (memerintah 579-
590 M) tersebut sampai di hadapan Muhammad SAW, tak lama
setelah Allah SWT mengutusnya sebagai rasul pilihan. Rasul pun
berencana mendakwahkan Islam kepada Chosroes II—
panggilannya dalam tradisi Yunani—menggunakan jalur diplomasi
kenegaraan.
Rasul mengutus Abdullah bin Hudzafah as-Sahmi untuk
menghadap Khosru II beserta sepucuksurat. Isi dari surat itu secara
umum mengajak sang raja agar memeluk Islam.
Isi surat Nabi itu berbunyi
Bismillahirrahmanirrahim
Dari Muhammad Rasulullah kepada Kisra Raja Persia.
Kesejahteraan bagi siapa pun yang mengikuti petunjuk, beriman
kepada Allah dan utusanNya, bersaksi bahwa tiada tuhan selain
Allah yang tiada sekutu baginya dan Muhammad adalah hamba
dan utusanNya.
Aku menyeru tuan dengan seruan Islam. Sesungguhnya aku
adalah utusan Allah kepada seluruh manusia untuk memberi
peringatan kepada orang yang hidup dan orang yang
membenarkan perkataan atas orang-orang kafir. Masuklah Islam
niscaya tuan akan selamat. Namun jika tuan menolak, maka dosa
orang-orang Majusi ada di pundak tuan.
Membaca surat itu Kisra marah dan merobek-robek surat itu
sambil berkata, ”Seorang budak yang hina dari rakyatku menulis
namanya sebelum aku berkuasa.
Utusan Nabi pulang ke Madinah dan melaporkan sikap dan
perkataan Kisra Persia itu. Mendengar laporan itu, Rasulullah
berkata, ”Allah akan mengoyak kerajaannya.” Di istana Persia,
setelah merobek surat Nabi, Khosrau II mengirim utusan kepada
Wali Negeri Yaman Badhan. Yaman di zaman itu masuk kekuasaan
Persia. Dia memerintahkan Badhan mengirim utusan untuk Nabi
Muhammad. ”Kirim utusan untuk menemui orang dari Hijaz itu.
Lalu bawalah dia kepadaku,” perintah Kisra.
KEMATIAN KHOSRU II
Dua utusan Wali Negeri Yaman mengunjungi Rasulullah di
Madinah. Utusan ini dijadwalkan bertemu Nabi esok hari setelah
kedatangannya. Ketika utusan ini menghadap, Nabi
memberitahukan ada kudeta terhadap Kisra dan raja itu terbunuh.
Utusan itu kaget mendengarnya. ”Apakah Tuan sadar atas apa
yang Anda katakan?” kata utusan itu. ”Sebenarnya kami datang
untuk memberi peringatan kepadamu. Sekarang, apa Tuan mau
jika kami menulis perkataan Anda itu dan kami laporkan kepada
raja?” katanya.
Esok harinya, Rasul memberi tahu utusan tersebut tentang kabar
tumbangnya Kisra II. Kedua delegasi tersebut menyangkal dan
mengutarakan konsekuensi dari pernyataan Rasul, bahkan
mengancam akan melaporkan pernyataan itu kepada Badzan.
“Silakan, sampaikan berita itu kepadanya dan katakan bahwa
agama dan kekuasaanku akan menorehkan kejayaan yang
ditorehkan Kisra II.Katakan pula,jika Anda berislam,akutidak akan
mengganggu kekuasaannya dan ia tetap berhak memerintah
kaumnya.”
Keduanya pun kembali ke Raja Badzan di Yaman dan
menyampaikan segala berita selama bertemu Rasul. Tak disangka,
justru Badzan bersikap berbeda dan antusias. “Demi Allah, ini
bukan kata seorang raja dan saya yakini dia seorang nabi seperti
rumor selama ini, jika pun meleset, kita lihat nanti.”
Belum lama kemudian, datanglah surat dari putra Kisra II,
Shayrawaih. “Saya membunuh Kisra atas nama rakyat Persia.
Ayahku menghalalkansegala cara dengan membunuh tokoh-tokoh
Persia. Jika suratku ini sampai padamu, tetaplah taat sebagaimana
ketaatanmu pada raja-raja sebelumku.
Lalu, pergilah ke laki-laki (yang dimaksud adalah Nabi), yang Kisra
II menulis surat padanya, tetap pantau dia hingga perintahku
selanjutnya. Usai membaca surat itu, Badzan pun kaget luar biasa.
Ia berkesimpulan bahwa Muhammad SAW adalah seorang nabi
dan rasul, kemudian ia masuk Islam beserta segenap rakyatnya di
Yaman.
Keangkuhan Kisra II dengan merobek-robek surat dari Rasul
berbuntut pada doa Rasulullah atas kekuasaan sang raja. “Allah
akan memorak-porandakan kerajaannya,” sabda Rasul seperti
yang tertulis dalam riwayat Abu Salamah.
Pergantian kekuasaan di Persia terjadi karena kudeta Putra
Mahkota Shiruyah kepada ayahnya yang didukung panglima Peroz.
Khosrau II pamornya makin turun setelah beberapa wilayah
dicaplok Romawi. Raja ini juga mengidap halusinasi sehingga
dianggap gila. Khosrau II ditangkap dan dipenjara. Putra Mahkota
naik tahta. Kemudian raja diasingkan ke sebuah daerah dalam
pengawasan pejabat bernama Marasfand. Saat dalam
pengasingan itulah dirancang pembunuhan Kisra.

More Related Content

What's hot

makalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahmakalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahAzka Al-Kahfi
 
khulafaur rasyidin
khulafaur rasyidinkhulafaur rasyidin
khulafaur rasyidin
arimayawulantara
 
Periode pemerintahan bani abasiyah
Periode pemerintahan bani abasiyahPeriode pemerintahan bani abasiyah
Periode pemerintahan bani abasiyahLilik Nadya Mustika
 
Biografi al makmun
Biografi al makmunBiografi al makmun
Biografi al makmun
Alyaraisa Alpasha
 
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyah
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah AbbasiyahKegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyah
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyahkalias61
 
Power point
Power pointPower point
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVSejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
riyatno abdillah
 
Biografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyidBiografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyid
Alyaraisa Alpasha
 
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah   Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
syazwanie filzah
 
Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahJulak Laraw
 
Kerajaan Bani Abbasiyyah
Kerajaan Bani AbbasiyyahKerajaan Bani Abbasiyyah
Kerajaan Bani Abbasiyyah
Ismail Noordin
 
Dakwah islam masa daulah abbasiyah
Dakwah islam masa daulah abbasiyahDakwah islam masa daulah abbasiyah
Dakwah islam masa daulah abbasiyah
moehnash
 
Makalah Agama Dinasti Abbasiyah
Makalah Agama Dinasti AbbasiyahMakalah Agama Dinasti Abbasiyah
Makalah Agama Dinasti Abbasiyah
Mira Pribadi
 
fiqh siyasah (abbasiyah)
fiqh siyasah (abbasiyah)fiqh siyasah (abbasiyah)
fiqh siyasah (abbasiyah)Marhamah Saleh
 
Pembentukan negara turki seljuk report
Pembentukan negara turki seljuk report Pembentukan negara turki seljuk report
Pembentukan negara turki seljuk report
Shadina Shah
 
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani AbbasiyahPeradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Baitinnajmah
 
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit diana
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit dianaPower point kjn bani abbasiyah selepas edit diana
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit dianadhaniya81
 
CTU 151
CTU 151CTU 151
CTU 151
Mirza Azmil
 
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
endanpratiwi
 

What's hot (20)

makalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahmakalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyah
 
khulafaur rasyidin
khulafaur rasyidinkhulafaur rasyidin
khulafaur rasyidin
 
Periode pemerintahan bani abasiyah
Periode pemerintahan bani abasiyahPeriode pemerintahan bani abasiyah
Periode pemerintahan bani abasiyah
 
Masa kejayaan peradaban dinasti abbasiayah
Masa kejayaan peradaban dinasti abbasiayahMasa kejayaan peradaban dinasti abbasiayah
Masa kejayaan peradaban dinasti abbasiayah
 
Biografi al makmun
Biografi al makmunBiografi al makmun
Biografi al makmun
 
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyah
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah AbbasiyahKegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyah
Kegemilangan Dan Kejatuhan Daulah Abbasiyah
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVSejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
 
Biografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyidBiografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyid
 
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah   Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
Bab 20 penyebaran islam pada zaman abbasiah
 
Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyah
 
Kerajaan Bani Abbasiyyah
Kerajaan Bani AbbasiyyahKerajaan Bani Abbasiyyah
Kerajaan Bani Abbasiyyah
 
Dakwah islam masa daulah abbasiyah
Dakwah islam masa daulah abbasiyahDakwah islam masa daulah abbasiyah
Dakwah islam masa daulah abbasiyah
 
Makalah Agama Dinasti Abbasiyah
Makalah Agama Dinasti AbbasiyahMakalah Agama Dinasti Abbasiyah
Makalah Agama Dinasti Abbasiyah
 
fiqh siyasah (abbasiyah)
fiqh siyasah (abbasiyah)fiqh siyasah (abbasiyah)
fiqh siyasah (abbasiyah)
 
Pembentukan negara turki seljuk report
Pembentukan negara turki seljuk report Pembentukan negara turki seljuk report
Pembentukan negara turki seljuk report
 
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani AbbasiyahPeradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
 
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit diana
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit dianaPower point kjn bani abbasiyah selepas edit diana
Power point kjn bani abbasiyah selepas edit diana
 
CTU 151
CTU 151CTU 151
CTU 151
 
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
Dinasti-dinasti kecil Islam dan peninggalannya
 

Similar to Sejarah singkat kerajaan persia

Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
Azamiah Azwan
 
History 02aa
History 02aaHistory 02aa
History 02aa
Halim Widya Kusuma
 
Kerajaan Samudra Pasai
Kerajaan Samudra PasaiKerajaan Samudra Pasai
Kerajaan Samudra Pasai
Suratno Ratno Miharjo
 
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyah
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyahSejarah studi islam pada masa bani abbasiyah
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyahnuzulLaa
 
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptxPRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
elhaemin
 
Sistem hukum republik islam iran
Sistem hukum republik islam iranSistem hukum republik islam iran
Sistem hukum republik islam iranLP3I Palembang
 
Khazars
KhazarsKhazars
Khazars
Hamzah
 
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAHSEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
DinWahyuddin
 
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
reazwan
 
Perkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahanPerkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahan
Sendi Azis
 
Heraclius s inga byzantine
Heraclius s inga byzantineHeraclius s inga byzantine
Heraclius s inga byzantineAR Muhamad Na'im
 
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyahPerkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyahOperator Warnet Vast Raha
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
sitisarahrahmania
 
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdfSejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
hexagon103
 
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Khansha Hanak
 
ppt spi.pptx
ppt spi.pptxppt spi.pptx
ppt spi.pptx
editorrektor
 
Peradaban Mesopotamia
Peradaban MesopotamiaPeradaban Mesopotamia
Peradaban Mesopotamia
Aruni Chaerunisa
 
ppt peradaban safawi.pptx
ppt peradaban safawi.pptxppt peradaban safawi.pptx
ppt peradaban safawi.pptx
ismaidahkhoirunnisaa1
 

Similar to Sejarah singkat kerajaan persia (20)

Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
Terjemahan nota tarikh islam t4 bab 1
 
History 02aa
History 02aaHistory 02aa
History 02aa
 
Nota ti bab 1
Nota ti bab 1Nota ti bab 1
Nota ti bab 1
 
Kerajaan Samudra Pasai
Kerajaan Samudra PasaiKerajaan Samudra Pasai
Kerajaan Samudra Pasai
 
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyah
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyahSejarah studi islam pada masa bani abbasiyah
Sejarah studi islam pada masa bani abbasiyah
 
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptxPRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
 
Sistem hukum republik islam iran
Sistem hukum republik islam iranSistem hukum republik islam iran
Sistem hukum republik islam iran
 
Khazars
KhazarsKhazars
Khazars
 
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAHSEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
 
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
sejarah peradaban islam (kekhalifahan abbasiyah)
 
Perkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahanPerkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahan
 
Heraclius s inga byzantine
Heraclius s inga byzantineHeraclius s inga byzantine
Heraclius s inga byzantine
 
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyahPerkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
 
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdfSejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
 
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
 
ppt spi.pptx
ppt spi.pptxppt spi.pptx
ppt spi.pptx
 
Peradaban Mesopotamia
Peradaban MesopotamiaPeradaban Mesopotamia
Peradaban Mesopotamia
 
Sejarah munculnya daulah
Sejarah munculnya daulahSejarah munculnya daulah
Sejarah munculnya daulah
 
ppt peradaban safawi.pptx
ppt peradaban safawi.pptxppt peradaban safawi.pptx
ppt peradaban safawi.pptx
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

Sejarah singkat kerajaan persia

  • 1. SEJARAH SINGKAT KERAJAAN PERSIA SEJARAH AWAL KEKAISARAN PERSIA Kekaisaran Persia adalah sejumlah kekaisaran bersejarah yang berkuasa di Dataran Tinggi Iran, tanah air asal Bangsa Persia, dan sekitarnya termasuk Asia Barat, Asia Tengah dan Kaukasus. Kekaisaran Persia juga merupakan rangkaian monarki-dinasti yang berpusat di Persia/Iran dari masa Kekaisaran Akhemeniyah pada abad keenam sebelum masehi sampai Dinasti Qajar pada abad 20 M. Bangsa Arya hijrah ke Iran dan mendirikan kekaisaran pertama Iran yang bernama Kekaisaran Media (728 – 550 SM). Kekaisaran ini telah menjadi simbol pendiri bangsa dan juga kekaisaran Iran. Kemudian disusul dengan Kekaisaran Akhemeniyah (546 SM) yang didirikan oleh Koresh yang Agung (Cyrus yang Agung). PEMBAGIAN SEJARAH KEKAISARAN PERSIA 1.1 Kekaisaran Media dan Kekaisaran Akhemeniyah (3200SM ... 330SM) 1.2 Kekaisaran Seleukus (330SM ... 248SM) 1.3 Kekaisaran Iran Ketiga: Kekaisaran Parthia (248SM ... 224M) 1.4 Kekaisaran Iran Keempat: Kekaisaran Sassania (226 ... 651) 1.5 Islam Persia (700 ...1400) 1.6 Islam Syi'ah, Kekaisaran Safawi, Dinasti Qajar/Pahlavi dan I ran Modern (1501 ... 1979) DR.SUPRIS YURIT SP.PD INTERNIST PROFILE Langkahnya dalam mendalami Pendidikan Dokter Spesialis Penyakit Dalam mengantarkan dr. Supris Yurit M.Sc., Sp.PD untuk menangani berbagai keluhan dan masalah kesehatan pada pasien dewasa dan lansia. Penanganan yang dilakukan mencakup semua organ tubuh bagiandalam. Saat ini, dr. Supris Yurit M.Sc., Sp.PD berpraktek di RS Primaya, RSUD, dan Rosela Karwang. Beliau memiliki pengalaman selama kurang lebih 10 tahun di bidangnya. Sebagai seorang dokter yang telah mengenyam pendidikan di Universitas Gajah Mada ini telah banyak menangani kasus-kasus penyakit dalam yang banyak dikeluhkan oleh para pasiennya. Dokter yang satu ini terbilang sangat ramah dimata para pasiennya SOSIAL MEDIA INSTAGRAM @SUPRISYURITINTERNIST ACTIVITIES AND INTERESTS Traveling , Reading
  • 2. KERAJAAN PERSIA PADA MASA AWAL ISLAM Kondisi sosial pada masa dinasti sassania tidak lebih baik dari beberapa tahun lalu, ketika masih menggunakan sistem pemerintahan kerajaan. pembagian kelas pada masa dinasti sassania, amatlah tajam. kaum aristocrat dan para pendeta berkedudukan jauh lebih tinggi daripada golongan lainnya. Agama resmi dinasti ini adalah agama zaratustra. dalam bahasa Yunani disebut Zoroaster. Agama ini merupakanagama sukuPersia kuno yang dibawa orang Asia Tengah Mereka menyembah satu dewa, yaitu Ahura Mazda, yang diyakini ikut dalam peperangan suci melawan Ahriman (mewakili sikap diam) dan setan (mewakili kejahatan). Para penguasa Sassania hanyalah sebagai satelit dari para pendeta, dan jika mereka tidak menaati kaum rohaniawan maka mereka akan mendapatkan perlawanan yang keras yang dapat berakibat fatal. Oleh karena itu, para penguasa lebih memperhatikan kaum pendeta daripada kaum yang lainnya KAISAR KHOSRU PARVEZ / KHOSRU II Raja-raja dinasti Sassania, pada umumnya gemar akan kemewahandan kerakusan.Hal tersebut dapat dilihatpada istana- istana dinasti Sassania yang memiliki banyak permata dan barang mewah lainnya. Terutama pada salah satu permadani besar yang terbentang di balai salah satu istana yang bernama “Babaristani Kisra” yang dibuatdengan tujuan untuk menimbulkangairahketika berpesta ria dan selalu dapat melihat pemandangan indah musim semi yang menggairahkan Di antara raja-raja Sassania tersebut, yang paling gemar akan kemewahan adalah Khosru Parvez yang mempunyai ribuan istri, budak wanita, penyanyi dan pemusik di istananya. Hamzah Isfahani menggambarkan dalam bukunya Sani Mulukul Arz (raja-raja besar di dunia) bahwa “Khousru Parvez memiliki 3.000 istri, 12.000 penyanyi perempuan, 6.000 pengawal, 8.500 ekor kuda sebagai tunjangannya, 960 gajah dan 12.000 keledai untuk membawa bagasinya serta 1.000 unta.” Bahkan Thabari pun menambahkan, “Raja ini lebih gemar akan permata dan piring-piringan yang mewah ketimbang apapun.”
  • 3. KEDATANGAN ISLAM DAN PENGANGKATAN MUHAMMAD SEBAGAI NABI (611 M) BERTEPATAN DENGAN MASA PEMERINTAHANKHOUSRUPARVEZ(590-628 M) Pada masa itu, dunia yang beradab dikuasai oleh dua kekuatan yang besar, yaitu Romawi di Barat dan Persia di Timur. Kedua kerajaan ini selalu berperang dalam waktu yang lama untuk mendominasi pemerintahan dunia. Kaisar Khosru Parvez memiliki beberapa nama lain, misalnya Kaisar Ebrewez dan Khousru II. Ia adalah putra kaisar Murmuzad IV, putra dari Kaisar Khosru I atau Kaisar Anusyirwan yang terkenal dengan keadilannya. Ia dinobatkan menjadi raja setelah terbunuh pada tahun 590 M. Rajayang juga sering disebutdengan RajaKisra dalam tradisi Islam itu memerintah Dinasti Sassania selama periode 590-628 Masehi. Tetapi, sayang, raja ke-22 Sassania tersebut mengingkari Tuhan, bahkan memproklamasikan dirinya sendiri sebagai sosok yang harus disembah rakyatnya. Ia terkenal diktator dan otoriter sehingga ia dijuluki dengan Parvez, “Yang Selalu Berjaya”. Kisah tentang kekufuran putra dari Hormizd IV (memerintah 579- 590 M) tersebut sampai di hadapan Muhammad SAW, tak lama setelah Allah SWT mengutusnya sebagai rasul pilihan. Rasul pun berencana mendakwahkan Islam kepada Chosroes II— panggilannya dalam tradisi Yunani—menggunakan jalur diplomasi kenegaraan. Rasul mengutus Abdullah bin Hudzafah as-Sahmi untuk menghadap Khosru II beserta sepucuksurat. Isi dari surat itu secara umum mengajak sang raja agar memeluk Islam. Isi surat Nabi itu berbunyi Bismillahirrahmanirrahim Dari Muhammad Rasulullah kepada Kisra Raja Persia. Kesejahteraan bagi siapa pun yang mengikuti petunjuk, beriman kepada Allah dan utusanNya, bersaksi bahwa tiada tuhan selain
  • 4. Allah yang tiada sekutu baginya dan Muhammad adalah hamba dan utusanNya. Aku menyeru tuan dengan seruan Islam. Sesungguhnya aku adalah utusan Allah kepada seluruh manusia untuk memberi peringatan kepada orang yang hidup dan orang yang membenarkan perkataan atas orang-orang kafir. Masuklah Islam niscaya tuan akan selamat. Namun jika tuan menolak, maka dosa orang-orang Majusi ada di pundak tuan. Membaca surat itu Kisra marah dan merobek-robek surat itu sambil berkata, ”Seorang budak yang hina dari rakyatku menulis namanya sebelum aku berkuasa. Utusan Nabi pulang ke Madinah dan melaporkan sikap dan perkataan Kisra Persia itu. Mendengar laporan itu, Rasulullah berkata, ”Allah akan mengoyak kerajaannya.” Di istana Persia, setelah merobek surat Nabi, Khosrau II mengirim utusan kepada Wali Negeri Yaman Badhan. Yaman di zaman itu masuk kekuasaan Persia. Dia memerintahkan Badhan mengirim utusan untuk Nabi Muhammad. ”Kirim utusan untuk menemui orang dari Hijaz itu. Lalu bawalah dia kepadaku,” perintah Kisra. KEMATIAN KHOSRU II Dua utusan Wali Negeri Yaman mengunjungi Rasulullah di Madinah. Utusan ini dijadwalkan bertemu Nabi esok hari setelah kedatangannya. Ketika utusan ini menghadap, Nabi memberitahukan ada kudeta terhadap Kisra dan raja itu terbunuh. Utusan itu kaget mendengarnya. ”Apakah Tuan sadar atas apa yang Anda katakan?” kata utusan itu. ”Sebenarnya kami datang untuk memberi peringatan kepadamu. Sekarang, apa Tuan mau jika kami menulis perkataan Anda itu dan kami laporkan kepada raja?” katanya. Esok harinya, Rasul memberi tahu utusan tersebut tentang kabar tumbangnya Kisra II. Kedua delegasi tersebut menyangkal dan mengutarakan konsekuensi dari pernyataan Rasul, bahkan mengancam akan melaporkan pernyataan itu kepada Badzan. “Silakan, sampaikan berita itu kepadanya dan katakan bahwa agama dan kekuasaanku akan menorehkan kejayaan yang ditorehkan Kisra II.Katakan pula,jika Anda berislam,akutidak akan
  • 5. mengganggu kekuasaannya dan ia tetap berhak memerintah kaumnya.” Keduanya pun kembali ke Raja Badzan di Yaman dan menyampaikan segala berita selama bertemu Rasul. Tak disangka, justru Badzan bersikap berbeda dan antusias. “Demi Allah, ini bukan kata seorang raja dan saya yakini dia seorang nabi seperti rumor selama ini, jika pun meleset, kita lihat nanti.” Belum lama kemudian, datanglah surat dari putra Kisra II, Shayrawaih. “Saya membunuh Kisra atas nama rakyat Persia. Ayahku menghalalkansegala cara dengan membunuh tokoh-tokoh Persia. Jika suratku ini sampai padamu, tetaplah taat sebagaimana ketaatanmu pada raja-raja sebelumku. Lalu, pergilah ke laki-laki (yang dimaksud adalah Nabi), yang Kisra II menulis surat padanya, tetap pantau dia hingga perintahku selanjutnya. Usai membaca surat itu, Badzan pun kaget luar biasa. Ia berkesimpulan bahwa Muhammad SAW adalah seorang nabi dan rasul, kemudian ia masuk Islam beserta segenap rakyatnya di Yaman. Keangkuhan Kisra II dengan merobek-robek surat dari Rasul berbuntut pada doa Rasulullah atas kekuasaan sang raja. “Allah akan memorak-porandakan kerajaannya,” sabda Rasul seperti yang tertulis dalam riwayat Abu Salamah. Pergantian kekuasaan di Persia terjadi karena kudeta Putra Mahkota Shiruyah kepada ayahnya yang didukung panglima Peroz. Khosrau II pamornya makin turun setelah beberapa wilayah dicaplok Romawi. Raja ini juga mengidap halusinasi sehingga dianggap gila. Khosrau II ditangkap dan dipenjara. Putra Mahkota naik tahta. Kemudian raja diasingkan ke sebuah daerah dalam pengawasan pejabat bernama Marasfand. Saat dalam pengasingan itulah dirancang pembunuhan Kisra.