SlideShare a Scribd company logo
Universitas Mahkota Tricom Unggul
PROGRAM STUDI: MANAJEMEN
MATA KULIAH : STUDI KELAYAKAN BISNIS
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH (MK) KODE BOBOT (sks) SEMESTER Tgl. Penyusunan
Studi Kelayakan Bisnis 4 I 19 September 2022
Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua PRODI
Program Studi Manajemen
Capaian Pembelajaran
(CP)
CPL-PRODI
1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious, dalam mempelajari mata kuliah Studi kelayakan
Bisnis
2. Menjujung tinggi nilai kemanusian dalam mempelajari studi kelayakan bisnis
3. Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik dalam mempelajari studi kelayakan bisnis
4. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan agama dan kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain, dalam
mempelajari studi kelayakan bisnis
5. Berkontibusi dalam peningkatan mutu kehidupan masyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila
dalam mempelajari studi kelayakan bisnis
6. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan dalam mempejari studi kelayakan bisnis
7. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang keahlian secara mandiri dalam mempelajari studi kelayakan bisnis
CPMK
1. Mahasiswa menguasai konsep ruang lingkup studi kelayakan bisnis dengan baik.
2. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek pasar dan pemasaran dalam studi kelayakan bisnis
3. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek teknis dan operasi dalam studi kelayakan bisnis
4. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek hukum dalam studi kelayakan bisnis
5. Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis aspek manajemen dan organisasi dalam studi kelayakan bisnis
Diskripsi Singkat MK Mata kuliah ini bertujuan untuk membahas tentang studi kelayakan bisnis dan faktor- faktor yang menentukan suatu bisnis layak untuk
dijalankan,aspek- aspek yang berperan dalam bisnis, persaingan dalam bisnis,dan strategi dalam menjalankan suatu bisnis.
Dosen pengampu Manda Dwipayani Bhastary,S.S.,M.Si
Matakuliah syarat 1.
2.
2
2. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek pasar dan
pemasaran dalam studi kelayakan bisnis(minggu 3-4)
1. Mahasiswa mampu memahami ruang lingkup studi kelayakan bisnis (minggu ke 1
&2 )
3. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek teknis dan
operasi dalam studi kelayakan bisnis (minggu ke 5-6) 4. Mahasiswa mampu menguasai menguasai dan menganalisis aspek hukum dalam
studi kelayakan bisnis (minggu 7ke 8).
UJIAN TENGAH SEMESTER (MINGGU KE 8)
5. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek manajemen dan organisasi
dalam studi kelayakan bisnis (minggu ke 9)
6. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek keuangan dalam studi
kelayakan bisnis (minggu ke 10)
7. Mampu menguasai dan menganalisis aspek ekonomi dan sosial dalam studi
kelayakan bisnis (minggu 11-12)
8 Mampu menguasai dan menganalisis aspek lingkungan hidup dalam studi kelayakan
bisnis (minggu 13)
UJIAN AKHIR SEMESTER (MINGGU KE 16)
9. Mampu membuat analisis kasus, penulisan laporan dan presentasi kelompok
(minggu 14-15)
3
Gambar : Analisis Instruksional mata kuliah Manajemen Keuangan II
(Sub-CPMK yang terdapat pada setiap kotak pada gambar diatas ditulis kembali pada kolom
kemampuan akhir yang diharapkan pada contoh format RPS)
Mg Ke-
Kemampuan Akhir yang
diharapkan (Sub-CPMK)
Materi/ Bahan Kajian Metode Pembelajaran Waktu
Pengalaman Belajar
Mahasiswa
Kriteria dan Indikator
Penilaian
Bobot
Nilai
(%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 dan 2 PENDAHULUAN 1. Pendahuluan
2. Ruang Lingkup Studi
Kelayakan Bisnis
Ceramah dan diskusi 2x50
menit
Tugas 1:
Presentasikan apa yang anda
pahami mengenai ruang lingkup
studi kelayakn bisnis (1x50
menit)
Tugas 2:
Tanya jawab (1x50 menit)
Indikator : Ketepatan
menjelaskan
Kriteria Penilaian :
ketepatan dan memilih
Penilaian Bentuk Non-
test : ketepatan
menjawab pertanyaan
secara lisan
10
3 dan 4 Mampu menganalisis Aspek
Pasar dan Pemasaran
- Aspek Pasar dan
Pemasaran
Ceramah dan diskusi 2x50
menit
Tugas :
Coba Analisis aspek pasar dan
pemasaran (1x50 menit)
Indikator : Ketepatan
menjelaskan dan
menganalisa.
Kriteria Penilaian :
ketepatan, menjelaskan
Penilaian Bentuk Non-
test : membuat contoh
kasus dan membahasnya
di kelas
10
5 dan 6 Mampu menganalisis Aspek
Teknis dan Oprasi dalam Studi
Kelayakan Bisnis
-Aspek teknis
-Aspek Oparasiional
Ceramah dan diskusi 2x50
menit
Tanya Jawab Indikator : Ketepatan
menjelaskan dan
mengenai analisis teknis
dan operasi
Kriteria Penilaian :
ketepatan dan memilih
Penilaian Bentuk Non-
test : membuat contoh
soal dan membahasnya
di kelas.
15
7 dan 8 Mampu menganalisis aspek
hukum dalam studi kelayakan
bisnis
- Aspek Hukum Kuliah dan diskusi 2x50
menit
Tanya Jawab Indikator : Ketepatan
menjelaskan analisis
aspek hukum.Kriteria
Penilaian : ketepatan
dan memilih
Penilaian Bentuk Non-
5
4
test : membuat contoh
soal analisis dan
membahasnya di kelas.
8 Evaluasi Tengah Semester 0%
9 Mampu menguasai dan
menganalisis aspek manajemen
dan organisas
- Aspek Manajemen
- Aspek organisasi
Kuliah dan diskusi 2x50
menit
Tanya Jawab Indikator : Ketepatan
menjelaskan Pesan
persuasif.
Kriteria Penilaian :
ketepatan dan
menjelaskan jenis-jenis
Pesan persuasif.
Penilaian Bentuk Non-
test : meringkas dan
menentukan jenis Pesan
persuasif.
15
10 Mampu menguasai dan
menganalisis aspek keuangan
dalam studi kelayakan bisnis
- Aspek Keuangan 1. Kuliah dan diskusi
2. Mengerjakan,
menghitung
mempresentasikan dengan
media Power Point
2x50
menit
Tugas 1 : mempresentasikan
dengan media Power Point
analisis aspek keuangan
Indikator : Ketepatan
menjelaskandan
mneghitung.
Kriteria Penilaian :
mengelompokkan pesan
positif dan negatif.
Penilaian Bentuk Non-
test : meringkas dan
menentukan pesan positif
dan negatif..
10
11 dan
12
Mampu menguasai dan
menganalisis aspek ekonomi
dan sosial dalam studi
kelayakan bisnis
Aspek Ekonomi
Aspek Sosial
Kuliah dan diskusi 2x50
menit
Tanya Jawab Penilian Non Teknis
1. Keaktifan mahasiswa
dalam memahami dan
menjawab
pertanyaan.
2. Mengelompokkan
jenis.
10
13 dan
14
Mampu menguasai dan
menganalisis aspek lingkungan
hidup dalam studi kelayakan
bisnis
Aspek Lingkungan hidup Kuliah dan diskusi 2x50
menit
Tanya Jawab Penilian Non Teknis
1. Keaktifan mahasiswa
dalam memahami dan
menjawab
pertanyaan.
2. Membuat tugas
eklompok
10
14 dan
15
Mampu membuat analisis
kasus, penulisan laporan dan
presentasi kelompok
Pembuatan Laporan dan Proposal Kuliah dan presentasi 2x50
menit
Tanya Jawab Penilian Non Teknis
1. Kemampuan
mahasiswa membuat
15
5
laporan
2. Kemampuan
mahasiswa
mempresentasikan
proposal studi
kelayakan bisnis
16 Evaluasi Akhir Semester tdk diberi
bobot
Catatan :
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap (S), penguasaan
pengetahuan (PP), ketrampilan umum (KU) dan ketrampilan khusus (KK) sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau
materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
3. Kemampuan akhir yang diharapkan (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan
akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut (diambil dari setiap pertemuan pada bagan
analisis instruksional).

More Related Content

Similar to RPS STUDI KELAYAKAN BISNIS.doc

BISNIS PENGANTAR E.pptx
BISNIS PENGANTAR E.pptxBISNIS PENGANTAR E.pptx
BISNIS PENGANTAR E.pptx
DilaNadhira
 
Kurikulum 2020 utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
Kurikulum 2020  utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptxKurikulum 2020  utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
Kurikulum 2020 utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
ghufronmailbox
 
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptxBISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
DilaNadhira
 
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdfRPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
idaaryatidiyahpw
 
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docxsilabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
YuniPanjaitan4
 
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdfPERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
BayuFajar17
 
2013 dsp khb79 t1(semakan)
2013 dsp khb79 t1(semakan)2013 dsp khb79 t1(semakan)
2013 dsp khb79 t1(semakan)Noraini Zakaria
 
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
MilaMilianiYuniarFra
 
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M) 1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
kewirausahaanlp3m
 
RPS nora fix.pdf
RPS nora fix.pdfRPS nora fix.pdf
RPS nora fix.pdf
NovaRuwanti
 
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
RezaWahyuni6
 
Dokumen dsp
Dokumen dspDokumen dsp
Dokumen dspnilzab73
 
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docxRPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
drcast99
 
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelangRPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
ArdiansahDoansah29
 
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
Mukhtar Galib
 
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdfSAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
BsIsmail1
 
ATP IDA ZURAIDA.docx
ATP IDA ZURAIDA.docxATP IDA ZURAIDA.docx
ATP IDA ZURAIDA.docx
IdhamCholid21
 
Penjajaran Konstruktif
Penjajaran Konstruktif Penjajaran Konstruktif
Penjajaran Konstruktif
MummyAlisya
 
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdfKewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
rimanurmalasarispd
 
Pemetaan SK dan KD kwh kelas x
Pemetaan SK dan KD kwh kelas xPemetaan SK dan KD kwh kelas x
Pemetaan SK dan KD kwh kelas x
AULIA SUHADA
 

Similar to RPS STUDI KELAYAKAN BISNIS.doc (20)

BISNIS PENGANTAR E.pptx
BISNIS PENGANTAR E.pptxBISNIS PENGANTAR E.pptx
BISNIS PENGANTAR E.pptx
 
Kurikulum 2020 utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
Kurikulum 2020  utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptxKurikulum 2020  utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
Kurikulum 2020 utk mhs 2020 sd 2021 dst.pptx
 
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptxBISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
BISNIS PENGANTAR C dan D.pptx
 
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdfRPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
RPS ANALISA PASAR DAN LINGKUNGAN PEMASARAN STRATEGIpdf
 
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docxsilabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
silabus-pkk-xi-2018-2019-2.docx
 
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdfPERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
PERENCANAAN-DAN-PENGEMBANGAN-BISNIS.pdf
 
2013 dsp khb79 t1(semakan)
2013 dsp khb79 t1(semakan)2013 dsp khb79 t1(semakan)
2013 dsp khb79 t1(semakan)
 
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
367805412 rpp-perencanaan-bisnis-fix
 
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M) 1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
1A. Pendahuluan Kewirausahaan (Kewirausahaan Online-Learning LP3M)
 
RPS nora fix.pdf
RPS nora fix.pdfRPS nora fix.pdf
RPS nora fix.pdf
 
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
3. RPS Etika Bisnis.pdf3. RPS Etika Bisnis.pdf
 
Dokumen dsp
Dokumen dspDokumen dsp
Dokumen dsp
 
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docxRPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
RPS PJBL kewirausahaanaa1222 - Copy.docx
 
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelangRPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
RPS AK 1 2023.pdf üniversite tidar magelang
 
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
25. silabus-mk-perencanaan-bisnis
 
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdfSAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
SAP - AXIOO READY FOR BUSINESS.pdf
 
ATP IDA ZURAIDA.docx
ATP IDA ZURAIDA.docxATP IDA ZURAIDA.docx
ATP IDA ZURAIDA.docx
 
Penjajaran Konstruktif
Penjajaran Konstruktif Penjajaran Konstruktif
Penjajaran Konstruktif
 
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdfKewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
Kewirausahaan - KAWAN (KEWIRAUSAHAAN AKHLAK NUMBER-ONE) - Fase D.pdf
 
Pemetaan SK dan KD kwh kelas x
Pemetaan SK dan KD kwh kelas xPemetaan SK dan KD kwh kelas x
Pemetaan SK dan KD kwh kelas x
 

Recently uploaded

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

RPS STUDI KELAYAKAN BISNIS.doc

  • 1. Universitas Mahkota Tricom Unggul PROGRAM STUDI: MANAJEMEN MATA KULIAH : STUDI KELAYAKAN BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH (MK) KODE BOBOT (sks) SEMESTER Tgl. Penyusunan Studi Kelayakan Bisnis 4 I 19 September 2022 Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua PRODI Program Studi Manajemen Capaian Pembelajaran (CP) CPL-PRODI 1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious, dalam mempelajari mata kuliah Studi kelayakan Bisnis 2. Menjujung tinggi nilai kemanusian dalam mempelajari studi kelayakan bisnis 3. Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik dalam mempelajari studi kelayakan bisnis 4. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan agama dan kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain, dalam mempelajari studi kelayakan bisnis 5. Berkontibusi dalam peningkatan mutu kehidupan masyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila dalam mempelajari studi kelayakan bisnis 6. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan dalam mempejari studi kelayakan bisnis 7. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan dibidang keahlian secara mandiri dalam mempelajari studi kelayakan bisnis CPMK 1. Mahasiswa menguasai konsep ruang lingkup studi kelayakan bisnis dengan baik. 2. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek pasar dan pemasaran dalam studi kelayakan bisnis 3. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek teknis dan operasi dalam studi kelayakan bisnis 4. Mahasiswa menguasai dan menganalisis aspek hukum dalam studi kelayakan bisnis 5. Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis aspek manajemen dan organisasi dalam studi kelayakan bisnis Diskripsi Singkat MK Mata kuliah ini bertujuan untuk membahas tentang studi kelayakan bisnis dan faktor- faktor yang menentukan suatu bisnis layak untuk dijalankan,aspek- aspek yang berperan dalam bisnis, persaingan dalam bisnis,dan strategi dalam menjalankan suatu bisnis. Dosen pengampu Manda Dwipayani Bhastary,S.S.,M.Si Matakuliah syarat 1. 2.
  • 2. 2 2. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek pasar dan pemasaran dalam studi kelayakan bisnis(minggu 3-4) 1. Mahasiswa mampu memahami ruang lingkup studi kelayakan bisnis (minggu ke 1 &2 ) 3. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek teknis dan operasi dalam studi kelayakan bisnis (minggu ke 5-6) 4. Mahasiswa mampu menguasai menguasai dan menganalisis aspek hukum dalam studi kelayakan bisnis (minggu 7ke 8). UJIAN TENGAH SEMESTER (MINGGU KE 8) 5. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek manajemen dan organisasi dalam studi kelayakan bisnis (minggu ke 9) 6. Mahasiswa mampu menguasai dan menganalisis aspek keuangan dalam studi kelayakan bisnis (minggu ke 10) 7. Mampu menguasai dan menganalisis aspek ekonomi dan sosial dalam studi kelayakan bisnis (minggu 11-12) 8 Mampu menguasai dan menganalisis aspek lingkungan hidup dalam studi kelayakan bisnis (minggu 13) UJIAN AKHIR SEMESTER (MINGGU KE 16) 9. Mampu membuat analisis kasus, penulisan laporan dan presentasi kelompok (minggu 14-15)
  • 3. 3 Gambar : Analisis Instruksional mata kuliah Manajemen Keuangan II (Sub-CPMK yang terdapat pada setiap kotak pada gambar diatas ditulis kembali pada kolom kemampuan akhir yang diharapkan pada contoh format RPS) Mg Ke- Kemampuan Akhir yang diharapkan (Sub-CPMK) Materi/ Bahan Kajian Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Mahasiswa Kriteria dan Indikator Penilaian Bobot Nilai (%) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 dan 2 PENDAHULUAN 1. Pendahuluan 2. Ruang Lingkup Studi Kelayakan Bisnis Ceramah dan diskusi 2x50 menit Tugas 1: Presentasikan apa yang anda pahami mengenai ruang lingkup studi kelayakn bisnis (1x50 menit) Tugas 2: Tanya jawab (1x50 menit) Indikator : Ketepatan menjelaskan Kriteria Penilaian : ketepatan dan memilih Penilaian Bentuk Non- test : ketepatan menjawab pertanyaan secara lisan 10 3 dan 4 Mampu menganalisis Aspek Pasar dan Pemasaran - Aspek Pasar dan Pemasaran Ceramah dan diskusi 2x50 menit Tugas : Coba Analisis aspek pasar dan pemasaran (1x50 menit) Indikator : Ketepatan menjelaskan dan menganalisa. Kriteria Penilaian : ketepatan, menjelaskan Penilaian Bentuk Non- test : membuat contoh kasus dan membahasnya di kelas 10 5 dan 6 Mampu menganalisis Aspek Teknis dan Oprasi dalam Studi Kelayakan Bisnis -Aspek teknis -Aspek Oparasiional Ceramah dan diskusi 2x50 menit Tanya Jawab Indikator : Ketepatan menjelaskan dan mengenai analisis teknis dan operasi Kriteria Penilaian : ketepatan dan memilih Penilaian Bentuk Non- test : membuat contoh soal dan membahasnya di kelas. 15 7 dan 8 Mampu menganalisis aspek hukum dalam studi kelayakan bisnis - Aspek Hukum Kuliah dan diskusi 2x50 menit Tanya Jawab Indikator : Ketepatan menjelaskan analisis aspek hukum.Kriteria Penilaian : ketepatan dan memilih Penilaian Bentuk Non- 5
  • 4. 4 test : membuat contoh soal analisis dan membahasnya di kelas. 8 Evaluasi Tengah Semester 0% 9 Mampu menguasai dan menganalisis aspek manajemen dan organisas - Aspek Manajemen - Aspek organisasi Kuliah dan diskusi 2x50 menit Tanya Jawab Indikator : Ketepatan menjelaskan Pesan persuasif. Kriteria Penilaian : ketepatan dan menjelaskan jenis-jenis Pesan persuasif. Penilaian Bentuk Non- test : meringkas dan menentukan jenis Pesan persuasif. 15 10 Mampu menguasai dan menganalisis aspek keuangan dalam studi kelayakan bisnis - Aspek Keuangan 1. Kuliah dan diskusi 2. Mengerjakan, menghitung mempresentasikan dengan media Power Point 2x50 menit Tugas 1 : mempresentasikan dengan media Power Point analisis aspek keuangan Indikator : Ketepatan menjelaskandan mneghitung. Kriteria Penilaian : mengelompokkan pesan positif dan negatif. Penilaian Bentuk Non- test : meringkas dan menentukan pesan positif dan negatif.. 10 11 dan 12 Mampu menguasai dan menganalisis aspek ekonomi dan sosial dalam studi kelayakan bisnis Aspek Ekonomi Aspek Sosial Kuliah dan diskusi 2x50 menit Tanya Jawab Penilian Non Teknis 1. Keaktifan mahasiswa dalam memahami dan menjawab pertanyaan. 2. Mengelompokkan jenis. 10 13 dan 14 Mampu menguasai dan menganalisis aspek lingkungan hidup dalam studi kelayakan bisnis Aspek Lingkungan hidup Kuliah dan diskusi 2x50 menit Tanya Jawab Penilian Non Teknis 1. Keaktifan mahasiswa dalam memahami dan menjawab pertanyaan. 2. Membuat tugas eklompok 10 14 dan 15 Mampu membuat analisis kasus, penulisan laporan dan presentasi kelompok Pembuatan Laporan dan Proposal Kuliah dan presentasi 2x50 menit Tanya Jawab Penilian Non Teknis 1. Kemampuan mahasiswa membuat 15
  • 5. 5 laporan 2. Kemampuan mahasiswa mempresentasikan proposal studi kelayakan bisnis 16 Evaluasi Akhir Semester tdk diberi bobot Catatan : 1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap (S), penguasaan pengetahuan (PP), ketrampilan umum (KU) dan ketrampilan khusus (KK) sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran. 2. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 3. Kemampuan akhir yang diharapkan (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut (diambil dari setiap pertemuan pada bagan analisis instruksional).