SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


             Jenjang Sekolah             : SMP/MTs
             Mata pelajaran              : Matematika
             Kelas / semester            : VIII/ genap
             Alokasi waktu               : 20 menit


A. STANDAR KOMPETENSI
  5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan bagian-bagiannya, serta
     menentukan ukurannya.

B. KOMPETENSI DASAR
  5.3 Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma dan limas.

C. INDIKATOR
  1. Menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan kubus
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
  Setelah dilakukan proses pembelajaran berbasis online, siswa diharapkan mampu:
   1. Memahami penerapan konsep luas kubus terhadap permasalahan dalam
     kehidupan sehari-hari
  2. Menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan kubus


E. MATERI PEMBELAJARAN
  1. Pengetahuan Prasyarat
        Siswa mengetahui rumus luas persegi
        Siswa mengetahui sifat-sifat kubus
        Siswa mengetahui jaring-jaring kubus
  2. Materi Ajar
     Materi Pokok     : Balok
Uraian Materi :
          Luas Permukaan Balok

     2.1 Luas Permukaan Balok

     Perhatikan gambar berikut ini.




     Dari Gambar di atas, terlihat suatu kubus beserta jaring-jaringnya. Untuk
     mencari luas permukaan kubus, berarti sama dengan menghitung luas jaring-
     jaring kubus tersebut. Oleh karena jaring-jaring kubus terdiri dari 6 buah
     persegi yang sama dan kongruen maka:
     luas permukaan kubus (L)      = luas jaring-jaring kubus
                                   = 6 × (s × s)
                                   = 6 × s2
                                L = 6 s2
     Jadi, jika L merupakan luas permukaan kubus dengan panjang sisi s, luas
     permukaan dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut.


                                              L = 6s2



F. METODE PEMBELAJARAN

  Metode Pembelajaran      : Metode pembelajaran kooperatif tipe TPS
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


  Kegiatan Pembelajaran             Pendidikan   Langkah-          Alokasi
                                    Karakter     langkah           waktu
                                    Bangsa       Menurut Standar
                                                 Proses

  Kegiatan Awal                                                    10 menit
  a. Guru masuk kelas tepat         Disiplin
     waktu, memberi salam, dan      Religius
     mengajak siswa untuk
     berdoa terlebih dahulu
     sebelum memulai
     pembelajaran.
  b. Guru menyiapkan kondisi
     fisik dan psikis kelas.
  c. Guru menyampaikan tujuan
     pembelajaran yang hendak
     dicapai peserta didik.
  d. Guru memotivasi peserta
     didik dengan cara
     menyampaikan manfaat
     materi luas permukaan
     kubus dan penerapannya
     dalam kehidupan sehari-hari.
  e. Guru meng-upload bahan
     ajar, CD pembelajaran dan
     LKS ke dalam website
  f. Siswa diminta login ke e-
learning
g. Dalam kegiatan apersepsi,
   guru mengajak siswa untuk          Percaya diri   Eksplorasi
   mengingat kembali seputar          Berani
   pengetahuan prasyarat yang
   meliputi luas persegi, sifat-
   sifat kubus dan jaring-jaring
   kubus melalui pertanyan-
   pertanyaan yang diberikan
   secara online melalui e-
   learning.

   Kegiatan Inti                                                  60 menit
a. Guru meminta siswa untuk
   membentuk               kelompok
   dengan anggota 2 orang.
b. Siswa         diminta      men-
   download bahan ajar, CD
   pembelajaran dan LKS dari
   e-learning.
c. Guru         memberikan Kemandirian               Eksplorasi
   kesempatan kepada siswa Kerjasama                 Elaborasi
   untuk bereksplorasi dan Tanggung
   belajar       mandiri     secara jawab
   berkelompok melalui bahan
   ajar dan CD pembelajaran
   yang      telah   di    download
   selama 10 menit.
d. Siswa diminta mengerjakan Kemandirian             Elaborasi
LKS         secara     mandiri, Kerjasama        Eksplorasi
   kemudian berdiskusi dengan Tanggung
   pasangannya dalam waktu jawab
   10 menit.
e. Setiap    kelompok     diminta
   meng-upload hasil pekerjaan
   LKS.
f. Siswa        bersama      guru Rasa      hormat Konfirmasi
   membahas tentang jawaban dan perhatian
   LKS.
g. Siswa          dan        guru                   Elaborasi
   menyimpulkan rumus untuk                         Konfirmasi
   mencari      luas    permukaan
   kubus.
h. Siswa diminta mengerjakan Kemandirian            Elaborasi
   soal latihan secara online Kejujuran
   yang telah disiapkan guru di
   e-learning selama 10 menit.
i. Siswa        bersama      guru Rasa      hormat Konfirmasi
   membahas        soal    latihan. dan perhatian
   Siswa        bersama      guru
   membahas soal latihan.

Kegiatan penutup:                                                10 menit

a. Guru memberi kesempatan Percaya diri             Elaborasi

   kepada   siswa    untuk Keberanian
   mengajukan pertanyaan atau
   menyampaikan             kesan
   setelah pembelajaran.
b. Siswa diminta untuk              Percaya diri       Elaborasi
     menyampaikan kesimpulan          Keberanian
     dari kegiatan pembelajaran
     yang telah dilakukan.
  c. Guru menyampaikan
     rencana belajar matematika
     pada pertemuan berikutnya
     yaitu mengenai volume
     kubus.
  d. Guru menutup pelajaran           Disiplin
     tepat waktu dengan               Religius
     mengucapkan salam.



H. SUMBER BELAJAR

  Nuharini, D & Wahyuni,Tri. 2008. BSE Matematika Konsep dan Aplikasinya:
  untuk SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan
  Nasional.

I. PENILAIAN

  Teknik                     : Tes Tertulis

                                                     Semarang,   Maret 2011
                                                     Mahasiswa Praktikan

                                                     NIM.

More Related Content

What's hot

RPP GARIS DAN SUDUT
RPP GARIS DAN SUDUTRPP GARIS DAN SUDUT
RPP GARIS DAN SUDUT
Hanifa Zulfitri
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
Elisa Sari
 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusIndah Pe
 
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuranRPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
Alfan Fazan Jr.
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
Universitas Tadulako
 
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
Agung Handoko
 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
reno sutriono
 
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docxRPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
Asep Saepullah
 
RPP - Volume Tabung
RPP - Volume TabungRPP - Volume Tabung
RPP - Volume Tabung
matematikauntirta
 
Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2
Zaiful Saputra
 
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
ZainulHasan13
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Guruku
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppAndi Saputro
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Kurniawan Ramadhani
 
Tabung
TabungTabung
Tabung
maulfi aida
 
Lks materi prisma
Lks materi prismaLks materi prisma
Lks materi prisma
Siti Hawa Agustina
 
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
DikaPratama68
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
satrioFajarP
 
Lks transformasi
Lks transformasi Lks transformasi
Lks transformasi
Ainun R Khasanah
 
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SDPembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SDNASuprawoto Sunardjo
 

What's hot (20)

RPP GARIS DAN SUDUT
RPP GARIS DAN SUDUTRPP GARIS DAN SUDUT
RPP GARIS DAN SUDUT
 
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan BalokLKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
LKS Luas Permukaan Kubus dan Balok
 
Lkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubusLkpd luas permukaan kubus
Lkpd luas permukaan kubus
 
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuranRPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
RPP Matematika Kelas 3 SD - Melakukan operasi hitung campuran
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
 
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
Rpp kelipatan persekutuan terkecil (kpk) Kurikulum 2013
 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
 
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docxRPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
RPP BERDIFERENSIASI MTK2.docx
 
RPP - Volume Tabung
RPP - Volume TabungRPP - Volume Tabung
RPP - Volume Tabung
 
Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2
 
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
Modul dan Perangkat Matematika Kelas 7 Muhammad Muzammil, S. Si SMP Ibrahimy ...
 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
 
Tabung
TabungTabung
Tabung
 
Lks materi prisma
Lks materi prismaLks materi prisma
Lks materi prisma
 
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdfLKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
LKDP-PBL BANGUN RUANG SISI DATAR.pdf
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
 
Lks transformasi
Lks transformasi Lks transformasi
Lks transformasi
 
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SDPembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Berbasis Masalah Matematika di SD
 

Similar to Rpp luas permukaan kubus

RPP tugas peerteaching
RPP tugas peerteachingRPP tugas peerteaching
RPP tugas peerteaching
silvia kuswanti
 
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
Nastiti Rahajeng
 
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docxAKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
TezaFebrianaPramusti
 
Rpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitigaRpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitiga
ihda izzati
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3ANastiti Rahajeng
 
Rpp ict
Rpp ictRpp ict
Rpp ict
Feri_ahmad
 
RPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan KerucutRPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan Kerucut
matematikauntirta
 
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1ANastiti Rahajeng
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabungRencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
FadiyahUna
 
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdfRPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
FitriNOktiviani
 
Rpp damy
Rpp damyRpp damy
8. rpp mat p xi kd 3.2
8. rpp mat p xi kd 3.28. rpp mat p xi kd 3.2
8. rpp mat p xi kd 3.2
moh.cholilur rohman
 
RPP_lingkaran.pdf
RPP_lingkaran.pdfRPP_lingkaran.pdf
RPP_lingkaran.pdf
Selvi299270
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtkRencana pelaksanaan pembelajaran mtk
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk
rahmadian1993
 
LKPD Turunan.pdf
LKPD Turunan.pdfLKPD Turunan.pdf
LKPD Turunan.pdf
NurRahmadani26
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3ANastiti Rahajeng
 

Similar to Rpp luas permukaan kubus (20)

RPP tugas peerteaching
RPP tugas peerteachingRPP tugas peerteaching
RPP tugas peerteaching
 
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
(20) RPP Matematika bangun ruang 1A
 
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docxAKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
AKSI NYATA Topik 3 PMM.docx
 
Rpp tabung
Rpp tabungRpp tabung
Rpp tabung
 
Rpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitigaRpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitiga
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
 
Rpp ict
Rpp ictRpp ict
Rpp ict
 
RPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan KerucutRPP- Luas Permukaan Kerucut
RPP- Luas Permukaan Kerucut
 
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A(15) RPP PKn hidup rukun 1A
(15) RPP PKn hidup rukun 1A
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabungRencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
Rencana pelaksanaan pembelajaran_tabung
 
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdfRPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
RPP_FITRI NUR OKTIVIANI.pdf
 
Obervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&kObervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&k
 
Obervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&kObervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&k
 
Rpp damy
Rpp damyRpp damy
Rpp damy
 
8. rpp mat p xi kd 3.2
8. rpp mat p xi kd 3.28. rpp mat p xi kd 3.2
8. rpp mat p xi kd 3.2
 
RPP_lingkaran.pdf
RPP_lingkaran.pdfRPP_lingkaran.pdf
RPP_lingkaran.pdf
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtkRencana pelaksanaan pembelajaran mtk
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk
 
LKPD Turunan.pdf
LKPD Turunan.pdfLKPD Turunan.pdf
LKPD Turunan.pdf
 
RPP PMRI
RPP PMRIRPP PMRI
RPP PMRI
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
 

More from Indah Pe

5. media
5. media5. media
5. media
Indah Pe
 
4. cover lks
4. cover lks4. cover lks
4. cover lksIndah Pe
 
2. analisis buku guru dan siswa
2. analisis buku guru dan siswa2. analisis buku guru dan siswa
2. analisis buku guru dan siswaIndah Pe
 
1. analisis skl
1. analisis skl1. analisis skl
1. analisis sklIndah Pe
 
Lembar tugas
Lembar tugasLembar tugas
Lembar tugasIndah Pe
 
Bahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusBahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusIndah Pe
 
Luas permukaan kubus
Luas permukaan kubusLuas permukaan kubus
Luas permukaan kubusIndah Pe
 

More from Indah Pe (9)

5. media
5. media5. media
5. media
 
4. lks
4. lks4. lks
4. lks
 
4. cover lks
4. cover lks4. cover lks
4. cover lks
 
3. rpp
3. rpp3. rpp
3. rpp
 
2. analisis buku guru dan siswa
2. analisis buku guru dan siswa2. analisis buku guru dan siswa
2. analisis buku guru dan siswa
 
1. analisis skl
1. analisis skl1. analisis skl
1. analisis skl
 
Lembar tugas
Lembar tugasLembar tugas
Lembar tugas
 
Bahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubusBahan ajar luas permukaan kubus
Bahan ajar luas permukaan kubus
 
Luas permukaan kubus
Luas permukaan kubusLuas permukaan kubus
Luas permukaan kubus
 

Rpp luas permukaan kubus

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Jenjang Sekolah : SMP/MTs Mata pelajaran : Matematika Kelas / semester : VIII/ genap Alokasi waktu : 20 menit A. STANDAR KOMPETENSI 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya. B. KOMPETENSI DASAR 5.3 Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma dan limas. C. INDIKATOR 1. Menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan kubus D. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah dilakukan proses pembelajaran berbasis online, siswa diharapkan mampu: 1. Memahami penerapan konsep luas kubus terhadap permasalahan dalam kehidupan sehari-hari 2. Menggunakan rumus untuk menghitung luas permukaan kubus E. MATERI PEMBELAJARAN 1. Pengetahuan Prasyarat  Siswa mengetahui rumus luas persegi  Siswa mengetahui sifat-sifat kubus  Siswa mengetahui jaring-jaring kubus 2. Materi Ajar Materi Pokok : Balok
  • 2. Uraian Materi : Luas Permukaan Balok 2.1 Luas Permukaan Balok Perhatikan gambar berikut ini. Dari Gambar di atas, terlihat suatu kubus beserta jaring-jaringnya. Untuk mencari luas permukaan kubus, berarti sama dengan menghitung luas jaring- jaring kubus tersebut. Oleh karena jaring-jaring kubus terdiri dari 6 buah persegi yang sama dan kongruen maka: luas permukaan kubus (L) = luas jaring-jaring kubus = 6 × (s × s) = 6 × s2 L = 6 s2 Jadi, jika L merupakan luas permukaan kubus dengan panjang sisi s, luas permukaan dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut. L = 6s2 F. METODE PEMBELAJARAN Metode Pembelajaran : Metode pembelajaran kooperatif tipe TPS
  • 3. G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Pembelajaran Pendidikan Langkah- Alokasi Karakter langkah waktu Bangsa Menurut Standar Proses Kegiatan Awal 10 menit a. Guru masuk kelas tepat Disiplin waktu, memberi salam, dan Religius mengajak siswa untuk berdoa terlebih dahulu sebelum memulai pembelajaran. b. Guru menyiapkan kondisi fisik dan psikis kelas. c. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai peserta didik. d. Guru memotivasi peserta didik dengan cara menyampaikan manfaat materi luas permukaan kubus dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. e. Guru meng-upload bahan ajar, CD pembelajaran dan LKS ke dalam website f. Siswa diminta login ke e-
  • 4. learning g. Dalam kegiatan apersepsi, guru mengajak siswa untuk Percaya diri Eksplorasi mengingat kembali seputar Berani pengetahuan prasyarat yang meliputi luas persegi, sifat- sifat kubus dan jaring-jaring kubus melalui pertanyan- pertanyaan yang diberikan secara online melalui e- learning. Kegiatan Inti 60 menit a. Guru meminta siswa untuk membentuk kelompok dengan anggota 2 orang. b. Siswa diminta men- download bahan ajar, CD pembelajaran dan LKS dari e-learning. c. Guru memberikan Kemandirian Eksplorasi kesempatan kepada siswa Kerjasama Elaborasi untuk bereksplorasi dan Tanggung belajar mandiri secara jawab berkelompok melalui bahan ajar dan CD pembelajaran yang telah di download selama 10 menit. d. Siswa diminta mengerjakan Kemandirian Elaborasi
  • 5. LKS secara mandiri, Kerjasama Eksplorasi kemudian berdiskusi dengan Tanggung pasangannya dalam waktu jawab 10 menit. e. Setiap kelompok diminta meng-upload hasil pekerjaan LKS. f. Siswa bersama guru Rasa hormat Konfirmasi membahas tentang jawaban dan perhatian LKS. g. Siswa dan guru Elaborasi menyimpulkan rumus untuk Konfirmasi mencari luas permukaan kubus. h. Siswa diminta mengerjakan Kemandirian Elaborasi soal latihan secara online Kejujuran yang telah disiapkan guru di e-learning selama 10 menit. i. Siswa bersama guru Rasa hormat Konfirmasi membahas soal latihan. dan perhatian Siswa bersama guru membahas soal latihan. Kegiatan penutup: 10 menit a. Guru memberi kesempatan Percaya diri Elaborasi kepada siswa untuk Keberanian mengajukan pertanyaan atau menyampaikan kesan setelah pembelajaran.
  • 6. b. Siswa diminta untuk Percaya diri Elaborasi menyampaikan kesimpulan Keberanian dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan. c. Guru menyampaikan rencana belajar matematika pada pertemuan berikutnya yaitu mengenai volume kubus. d. Guru menutup pelajaran Disiplin tepat waktu dengan Religius mengucapkan salam. H. SUMBER BELAJAR Nuharini, D & Wahyuni,Tri. 2008. BSE Matematika Konsep dan Aplikasinya: untuk SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional. I. PENILAIAN Teknik : Tes Tertulis Semarang, Maret 2011 Mahasiswa Praktikan NIM.