SlideShare a Scribd company logo
Comic Con Pop Culture Fest 2016
Perayaan tahunan yang diselenggarakan oleh Indonesia Comic Con (ICC) di Jakarta
Convention Centre (JCC) berlangsung selama dua hari tertanggal 1 - 2 oktober 2016. ICC
adalah perayaan pop culture terbesar di Indonesia yang menampilkan serial katun, manga,
dan komik di kehidupan nyata. Acara ini dikelola oleh manajemen Red Panorama Group
yang berekerja sama dengan Redpop yang telah menaungi sejumlah acara lain seperti New
York Comic Con (NYCC), Chicago Comic & Entertainment Expo (C2E2), Penny Arcade Expo
(PAX) Prime, East, South and Australia, Emerald City Comicon, BookCon, Oz Comic-Con,
Comic Con India, Paris Comic Con, Star Wars Celebration, TwitchCon, Shanghai Comic
Convention dan UFC Fan Expo. Adapun Comic Con ini diselenggarakan sebagai ajang kumpul
bersama komunitas dari berbagai daerah. Kebanyakan orang yang datang kesini bukan
hanya sekedar mencari hiburan, tetapi tampil sebagai cosplayer serial kartun favorit
mereka.
Saat berada di sekitar area JCC akan terlihat banyak poster Comic Con di sepanjang jalan.
Sebelum memasuki hall, kita harus melewati loket untuk mendapatkan tiket masuk. Di
dalam hall, ada banyak booth yang berjejer di samping kanan dan kiri jalan. Tidak luput
orang-orang yang berpakaian ala superhero memenuhi pintu masuk hall. Terdapat game
demos dari brand teknologi seperti Msi dan Nvidia. Cosplayer ternama dunia, Stella Chuu
asal Amerika Serikat juga datang dalam acara ini. Selama jam makan siang, composer Losys
menyetel soundtrack Anime untuk mengumpulkan kontestan cosplayer dalam sebuah
kompetisi.
Acara ini mendapat sambutan hangat dari guess star asal Amerika Serikat, Alex Milne
seorang Transformer Comic Artist. Ia mempertunjukkan karyanya melalui sebuah teatrikal
sederhana untuk menghibur para pengunjung. Disamping itu, koridor B dipenuhi oleh booth
yang berisikan cinderamata dan makanan yang bisa dibeli oleh para pengunjung.
Kemeriahan acara ini membuat mata kita dimanjakan dengan benda-benda unik yang
datang dari serial film komik.
Di hari kedua, keramaian acara semakin melejit. Banyak acara yang lebih interaktif disajikan
kepada pengunjung. Give away banyak diberikan sepanjang acara ini berlangsung. Comic
Con dibuka mulai pukul 10 pagi dan tutup setiap jam 10 malam. Di hari terakhir, Secret Wall
menutup acara tersebut dengan penampilannya yang keren dan tidak terlupakan. Sampai
bertemu lagi di Comic Con 2017 tahun mendatang.

More Related Content

More from Lisa Ramadhanty

Chiara Ferragni
Chiara FerragniChiara Ferragni
Chiara Ferragni
Lisa Ramadhanty
 
Proposal Carnaval Batik
Proposal Carnaval BatikProposal Carnaval Batik
Proposal Carnaval Batik
Lisa Ramadhanty
 
MNC TV
MNC TV MNC TV
Proposal Astra
Proposal AstraProposal Astra
Proposal Astra
Lisa Ramadhanty
 
Government relations
Government relationsGovernment relations
Government relations
Lisa Ramadhanty
 
Komunikasi Verbal & Non-Verbal
Komunikasi Verbal & Non-VerbalKomunikasi Verbal & Non-Verbal
Komunikasi Verbal & Non-Verbal
Lisa Ramadhanty
 
Etos Kerja
Etos KerjaEtos Kerja
Etos Kerja
Lisa Ramadhanty
 
Teori Penstrukturan Adaptif
Teori Penstrukturan AdaptifTeori Penstrukturan Adaptif
Teori Penstrukturan Adaptif
Lisa Ramadhanty
 
Study Case Dufan
Study Case DufanStudy Case Dufan
Study Case Dufan
Lisa Ramadhanty
 
Tren Profesi Kehumasan
Tren Profesi KehumasanTren Profesi Kehumasan
Tren Profesi Kehumasan
Lisa Ramadhanty
 
PR Profession
PR ProfessionPR Profession
PR Profession
Lisa Ramadhanty
 
Website - Tentang Kami
Website - Tentang Kami Website - Tentang Kami
Website - Tentang Kami
Lisa Ramadhanty
 
Latihan pemahaman statistik sosial
Latihan pemahaman statistik sosialLatihan pemahaman statistik sosial
Latihan pemahaman statistik sosial
Lisa Ramadhanty
 
News Letter Nike
News Letter NikeNews Letter Nike
News Letter Nike
Lisa Ramadhanty
 
News Letter Teater 45
News Letter Teater 45News Letter Teater 45
News Letter Teater 45
Lisa Ramadhanty
 
Press Release
Press ReleasePress Release
Press Release
Lisa Ramadhanty
 
Iklan Layanan Masyarakat
Iklan Layanan MasyarakatIklan Layanan Masyarakat
Iklan Layanan Masyarakat
Lisa Ramadhanty
 
Press Conference
Press ConferencePress Conference
Press Conference
Lisa Ramadhanty
 
Perencanaan Media Relations
Perencanaan Media RelationsPerencanaan Media Relations
Perencanaan Media Relations
Lisa Ramadhanty
 
Feature
FeatureFeature

More from Lisa Ramadhanty (20)

Chiara Ferragni
Chiara FerragniChiara Ferragni
Chiara Ferragni
 
Proposal Carnaval Batik
Proposal Carnaval BatikProposal Carnaval Batik
Proposal Carnaval Batik
 
MNC TV
MNC TV MNC TV
MNC TV
 
Proposal Astra
Proposal AstraProposal Astra
Proposal Astra
 
Government relations
Government relationsGovernment relations
Government relations
 
Komunikasi Verbal & Non-Verbal
Komunikasi Verbal & Non-VerbalKomunikasi Verbal & Non-Verbal
Komunikasi Verbal & Non-Verbal
 
Etos Kerja
Etos KerjaEtos Kerja
Etos Kerja
 
Teori Penstrukturan Adaptif
Teori Penstrukturan AdaptifTeori Penstrukturan Adaptif
Teori Penstrukturan Adaptif
 
Study Case Dufan
Study Case DufanStudy Case Dufan
Study Case Dufan
 
Tren Profesi Kehumasan
Tren Profesi KehumasanTren Profesi Kehumasan
Tren Profesi Kehumasan
 
PR Profession
PR ProfessionPR Profession
PR Profession
 
Website - Tentang Kami
Website - Tentang Kami Website - Tentang Kami
Website - Tentang Kami
 
Latihan pemahaman statistik sosial
Latihan pemahaman statistik sosialLatihan pemahaman statistik sosial
Latihan pemahaman statistik sosial
 
News Letter Nike
News Letter NikeNews Letter Nike
News Letter Nike
 
News Letter Teater 45
News Letter Teater 45News Letter Teater 45
News Letter Teater 45
 
Press Release
Press ReleasePress Release
Press Release
 
Iklan Layanan Masyarakat
Iklan Layanan MasyarakatIklan Layanan Masyarakat
Iklan Layanan Masyarakat
 
Press Conference
Press ConferencePress Conference
Press Conference
 
Perencanaan Media Relations
Perencanaan Media RelationsPerencanaan Media Relations
Perencanaan Media Relations
 
Feature
FeatureFeature
Feature
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 

Reportase

  • 1. Comic Con Pop Culture Fest 2016 Perayaan tahunan yang diselenggarakan oleh Indonesia Comic Con (ICC) di Jakarta Convention Centre (JCC) berlangsung selama dua hari tertanggal 1 - 2 oktober 2016. ICC adalah perayaan pop culture terbesar di Indonesia yang menampilkan serial katun, manga, dan komik di kehidupan nyata. Acara ini dikelola oleh manajemen Red Panorama Group yang berekerja sama dengan Redpop yang telah menaungi sejumlah acara lain seperti New York Comic Con (NYCC), Chicago Comic & Entertainment Expo (C2E2), Penny Arcade Expo (PAX) Prime, East, South and Australia, Emerald City Comicon, BookCon, Oz Comic-Con, Comic Con India, Paris Comic Con, Star Wars Celebration, TwitchCon, Shanghai Comic Convention dan UFC Fan Expo. Adapun Comic Con ini diselenggarakan sebagai ajang kumpul bersama komunitas dari berbagai daerah. Kebanyakan orang yang datang kesini bukan hanya sekedar mencari hiburan, tetapi tampil sebagai cosplayer serial kartun favorit mereka. Saat berada di sekitar area JCC akan terlihat banyak poster Comic Con di sepanjang jalan. Sebelum memasuki hall, kita harus melewati loket untuk mendapatkan tiket masuk. Di dalam hall, ada banyak booth yang berjejer di samping kanan dan kiri jalan. Tidak luput orang-orang yang berpakaian ala superhero memenuhi pintu masuk hall. Terdapat game demos dari brand teknologi seperti Msi dan Nvidia. Cosplayer ternama dunia, Stella Chuu asal Amerika Serikat juga datang dalam acara ini. Selama jam makan siang, composer Losys menyetel soundtrack Anime untuk mengumpulkan kontestan cosplayer dalam sebuah kompetisi. Acara ini mendapat sambutan hangat dari guess star asal Amerika Serikat, Alex Milne seorang Transformer Comic Artist. Ia mempertunjukkan karyanya melalui sebuah teatrikal sederhana untuk menghibur para pengunjung. Disamping itu, koridor B dipenuhi oleh booth yang berisikan cinderamata dan makanan yang bisa dibeli oleh para pengunjung. Kemeriahan acara ini membuat mata kita dimanjakan dengan benda-benda unik yang datang dari serial film komik. Di hari kedua, keramaian acara semakin melejit. Banyak acara yang lebih interaktif disajikan kepada pengunjung. Give away banyak diberikan sepanjang acara ini berlangsung. Comic Con dibuka mulai pukul 10 pagi dan tutup setiap jam 10 malam. Di hari terakhir, Secret Wall menutup acara tersebut dengan penampilannya yang keren dan tidak terlupakan. Sampai bertemu lagi di Comic Con 2017 tahun mendatang.