SlideShare a Scribd company logo
M. AFDHOL R NANDHIKA P R. ROMY S RISMA M ASEEK!! ZAHRA F P
http://about.me/muafriz
Qada dan Qadar
Pengertian
Keterkaitan Takdir
Ikhtiar dan Tawakal
Perilaku Cerminan
http://about.me/muafriz
PENGERTIAN
Qada
• berarti hukum
atau keputusan
(QS An-Nisa/4:65)
• ‘kehendak’
(QS Ali Imran/3:47)
• atau
‘menjadikan’
(QS Fussilat/41:12)
Istilah
Segala sesuatu yang
sudah keputusan
Allah Swt. sejak
zaman azali
Contoh
Indahnya warna-warni
bunga, ditetapkannya
waktu kelahiran atau
kelahiran makhluk,
rezeki, ataupun jodoh
http://about.me/muafriz
“Maka demi Tuhanmu, mereka (pada hakekatnya) tidak beriman hingga
mereka menjadikan kamu hakim terhadap perkara yang mereka
perselisihkan, kemudian dalam hati mereka tidak merasa sesuatu
keberatan terhadap putusan yang kamu berikan, dan mereka menerima
dengan sepenuhnya.” (QS. an-Nisa’: 65)
QS. an-Nisa’: 65
http://about.me/muafriz
Qadar
• Ketentuan dan
kepastian
(QS Al-
Mursalat/77:23)
• atau ‘ukuran’
(QS Ar-Ra’ad/13:17)
Istilah
Ketentuan Allah
yang telah berlaku
bagi semua
makhluk-Nya sesuai
qada Allah Swt.
Contoh
• Takdir Mubram
• Takdir Muallaq
PENGERTIAN
http://about.me/muafriz
QS Al-Mursalat/77:23
Lalu Kami tentukan (bentuknya), maka Kami-lah
sebaik-baik yang menentukan. (Al-Mursalat 77:23)
PENGERTIAN
Seorang ahli bahasa Al- Qur’an, Imam Ar- Raqib mengatakan
bahwa Allah swt. menakdirkan segala sesuatu dengan dua
macam cara yaitu : memberikan qudrah atau kekuatan dan
membuat ukuran serta cara-cara tertentu. Qada dan qadar biasa
dikenal dengan sebutan takdir Allah swt.
Qadar
Macam-macam
Takdir
Muallaq
Takdir
Mubram
Terbagi
menjadi dua
http://about.me/muafriz
TAKDIR MUBRAM
• Dalam Bahasa Arab berarti sesuatu
yang sudah pasti
• Takdir atau ketetapan Allah yang
tidak dapat diubah dielakkan oleh
siapa pun
Contohnya
a. Kenyataan bahwa matahari hanya ada pada siang hari, sedangkan
bulan dan bintang hanya ada pada malam hari.
b. Kejadian laut pasang dan surut.
c. Kematian setiap mahluk.
d. Kelahiran bayi berjenis kelamin laki-laki atau perempuan.
e. Kejadian seseorang terlahir di dunia ini.
Contoh Takdir Mubram
http://about.me/muafriz
TAKDIR MUALLAQ
• Berarti sesuatu yang digantung atau ditunda
• Takdir yang masih dapat diubah melalui usaha manusia
Contohnya
a. Orang yang bodoh dapat pandai jika giat belajar dan berdoa kepada
Allah swt.
b. Orang miskin yang berikhtiar dengan sungguh-sungguh disertai
dengan doa dapat menjadi orang kaya.
c. Bencana alam mungkin tidak akan menimbulkan korban yang besar
jika manusia dapat mempersiapkan diri dalam menghadapinnya
dengan menggunakan kemampuan atau yang telah Allah berikan.
Contoh Takdir Muallaq
http://about.me/muafriz
KETERKAITAN TAKDIR, IKTIAR, DAN
TAWAKAL
Ketentuan Allah Swt
Takdir
TawakalIkhtiar
Berusaha melakukan daya dan
upaya untuk mencapai
sesuatu dengan yang
dikehendaki
Mewakilkan kepada Allah
untuk menentukan berhasil
atau tidaknya suatu urusan
http://about.me/muafriz
Perilaku yang Mencerminkan Iman kepada
Qada & Qadar
 Selalu menyadari dan menerima kenyataan.
 Senantiasa bersikap sabar.
 Rajin dalam berusaha dan tidak mudah menyerah.
 Selalu bersikap optimis, tidak pesimis.
 Senantiasa menerapkan sikap tawakal.
Hikmah
 Dapat membangkitkan semangat dalam bekerja dan berusaha
 Tidak membuat sombong atau takabur
 Memberikan pelajaran kepada manusia bahwa segala sesuatu yang ada di
alam semesta ini berjalan sesuai dengan ketentuan dan kehendak Allah
SWT.
 Mempunyai keberanian dan ketabahan dalam setiap usaha serta tidak
takut menghadapi resiko, karena ia yakin bahwa semua itu tidak terlepas
dari takdir Allah SWT.
 Selalu merasa rela menerima setiap yang terjadi pada dirinya, karena ia
mengerti bahwa semua berasal dari Allah SWT. Dan akan dikembalikan
kepadanya , sebagai man firman Allah SWT yang artinya :
– (yaitu) orang orang yang apabila di timpa musibah, mereka mengucapkan :
bahwasanya kami ini bagi (kepunyaan) Allah, kami semua ini pasti kembali
lagi kepadaNya .(QS.Al Baqarah :156)
http://about.me/muafriz
CONTOH MASALAH
Kasus manusia bunuh diri dengan menusukkan pisau sampai mati, bagaimana hal itu
dapat dijelaskan? Untuk menjelaskan kasus tersebut harus diuraikan kejadian demi
kejadian:
1. Mengapa dia bunuh diri?
2. Karena diputus cinta oleh pacarnya, sehingga hatinya sangat pedih.
3. Diputus cinta → qadha Allah → tidak dihisab oleh Allah.
4. Hatinya bisa mengalami kepedihan → Qadar Allah → tidak dihisab oleh Allah.
5. Ketika hatinya pedih, dia memiliki kebebasan untuk memilih: apakah akan
bertaubat atau akan bunuh diri.
6. Dia ternyata memilih untuk bunuh diri → dihisab oleh Allah.
7. Dengan apa dia akan bunuh diri?
8. Dia memiliki kebebasan untuk memilih: apakah minum racun atau menusukkan
pisau.
9. Racun dan pisau memiliki khasiyat → Qadar Allah → tidak dihisab.
10. Ternyata dia memilih pisau → dihisab oleh Allah.
11. Pisau memiliki khasiyat merusak tubuh manusia → Qadar Allah →tidak dihisab.
12. Dia memahami bahwa menusukkan pisau bisa mematikan dirinya → dihisab oleh
Allah.
13. Ketika pisau menghunjam ke dalam dirinya →dia mati → Qadha Allah → tidak
dihisab.
Kesimpulan: karena dia mati dengan proses seperti di atas: dia dihisab sebagai orang
yang melakukan bunuh diri → perbuatan dosa → akan disiksa dalam
neraka. Na’udzubillahi min dzalik!
CONTOH MASALAH
http://about.me/muafriz
“Sungguh menakjubkan perkara seorang muslim, sesungguhnya seluruh perkaranya
adalah baik. Dan hal ini tidak terjadi pada seseorang kecuali pada diri seorang
mukmin. Jika ia mendapat kesenangan, ia bersyukur dan itu baik baginya. Apabila ia
mendapat kesusahan ia bersabar dan itupun baik baginya.”
(H.R. Muslim diriwayatkan dari Abu Yahya Shuhaib bin Sinan)
KESIMPULAN
Pembahasan yang benar dalam masalah qadha dan qadar akan menjadikan kita
mampu menempatkan diri secara tepat. Bahwa qadha dan qadar adalah perbuatan
hamba yang terdapat di dalam lingkaran yang menguasainya dan seluruh
khasiyat yang ditimbulkan pada sesuatu. Dan terhadap kejadian-kejadian yang
menimpa kita, harus kita imani bahwa itu adalah ketentuan Allah. Jika kejadiannya
menyenangkan, harus kita syukuri. Jika kejadiannya menyusahkan, kita harus
bersabar. Semuanya harus kita kembalikan kepada Allah SWT.
http://about.me/muafriz

More Related Content

What's hot

Al-aam dan Khos Fiqh Muamalah
Al-aam dan Khos Fiqh MuamalahAl-aam dan Khos Fiqh Muamalah
Al-aam dan Khos Fiqh Muamalah
Yusuf Darismah
 
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIRLKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
Muhamad Roji
 
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan padaBersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
jasa profesional
 
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'IPPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
aralailiyah
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
Elyn_Noriin
 
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janjiKelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
SaiyidahMuflihah
 
Sifat-sifat Allah
Sifat-sifat AllahSifat-sifat Allah
Sifat-sifat Allah
Fathun Ni'am
 
Syaja’ah
Syaja’ahSyaja’ah
Syaja’ah
Ally Matul
 
Fikih - Peradilan Islam
Fikih - Peradilan IslamFikih - Peradilan Islam
Fikih - Peradilan Islam
NSS Slide
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransigalihlatiano
 
Qada dan qadar
Qada dan qadarQada dan qadar
Qada dan qadar
Davi Rahman
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumah
Hafidzotul Millah
 
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan QadharPPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
Vienna_Maulee
 
Zakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat malZakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat mal
dania_3d
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
yusbarina
 
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
Hestifidiah
 

What's hot (20)

Syaja’ah
Syaja’ahSyaja’ah
Syaja’ah
 
Al-aam dan Khos Fiqh Muamalah
Al-aam dan Khos Fiqh MuamalahAl-aam dan Khos Fiqh Muamalah
Al-aam dan Khos Fiqh Muamalah
 
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIRLKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan padaBersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
 
Ppt thaharah
Ppt thaharahPpt thaharah
Ppt thaharah
 
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'IPPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
PPT - MAD THABI'I DAN MAD FAR'I
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
 
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janjiKelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
Kelas 9.Bab 2 Jujur dan Menepati janji
 
Sifat-sifat Allah
Sifat-sifat AllahSifat-sifat Allah
Sifat-sifat Allah
 
Syaja’ah
Syaja’ahSyaja’ah
Syaja’ah
 
Fikih - Peradilan Islam
Fikih - Peradilan IslamFikih - Peradilan Islam
Fikih - Peradilan Islam
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransi
 
Ppt fiqh syahadat
Ppt fiqh syahadatPpt fiqh syahadat
Ppt fiqh syahadat
 
Qada dan qadar
Qada dan qadarQada dan qadar
Qada dan qadar
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumah
 
Power point shalat
Power point shalatPower point shalat
Power point shalat
 
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan QadharPPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
PPT Iman Kepada Qodho dan Qadhar
 
Zakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat malZakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat mal
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
 
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
Presentasi Tawakkal (berserah diri pada allah)
 

Similar to Iman Kepada Qada dan Qadar

Iman kepada qada dan qadar
Iman kepada qada dan qadarIman kepada qada dan qadar
Iman kepada qada dan qadar
Alphabet Alphabet
 
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptxMATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
YudhistiraPutra9
 
Takdir
TakdirTakdir
Tekpend iman kepada qada dan qadar
Tekpend iman kepada qada dan qadarTekpend iman kepada qada dan qadar
Tekpend iman kepada qada dan qadar
sugimulyanii
 
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
dcatedralinoaraujo
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
arinams
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
KhasbihMaslekhah
 
293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar
sifatulfalah3120
 
iman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadariman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadar
pendidikanagamaislam
 
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsxKD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
YudhistiraPutra9
 
Nikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujianNikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujian
Helmon Chan
 
Pai kelas 9. bab 10.
Pai kelas 9. bab 10. Pai kelas 9. bab 10.
Pai kelas 9. bab 10.
zuhrotunnisa95
 
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadarMakna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
erni nri
 
Beriman kepada qadha dan qadar
Beriman kepada qadha dan qadarBeriman kepada qadha dan qadar
Beriman kepada qadha dan qadar
Ahmad Yahya
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
amirulmuminin9
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
amirulmuminin9
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
BangFaeshal
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
amirulmuminin9
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Mamaz-AJi
 

Similar to Iman Kepada Qada dan Qadar (20)

Iman kepada qada dan qadar
Iman kepada qada dan qadarIman kepada qada dan qadar
Iman kepada qada dan qadar
 
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptxMATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
MATERI PAI IMAN KEPADA QADA DAN QADAR.pptx
 
agama islam
agama islamagama islam
agama islam
 
Takdir
TakdirTakdir
Takdir
 
Tekpend iman kepada qada dan qadar
Tekpend iman kepada qada dan qadarTekpend iman kepada qada dan qadar
Tekpend iman kepada qada dan qadar
 
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
 
293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar
 
iman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadariman kepada qada dan qadar
iman kepada qada dan qadar
 
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsxKD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
KD. 3.16 - Syaja'ah.ppsx
 
Nikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujianNikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujian
 
Pai kelas 9. bab 10.
Pai kelas 9. bab 10. Pai kelas 9. bab 10.
Pai kelas 9. bab 10.
 
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadarMakna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
Makna dan Hikmah Iman Kepada qada dan qadar
 
Beriman kepada qadha dan qadar
Beriman kepada qadha dan qadarBeriman kepada qadha dan qadar
Beriman kepada qadha dan qadar
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
 
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadarBab 10 beriman kepada qada dan qadar
Bab 10 beriman kepada qada dan qadar
 

More from Muhammad Afdhol Rizaldi

Pecha kucha About Browsing
Pecha kucha About BrowsingPecha kucha About Browsing
Pecha kucha About Browsing
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uudDinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Haloalkana
HaloalkanaHaloalkana
Perkembangan Islam di Dunia
Perkembangan Islam di DuniaPerkembangan Islam di Dunia
Perkembangan Islam di Dunia
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWTIman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Sejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel PeriodikSejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel Periodik
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Zat dan kalor
Zat dan kalorZat dan kalor
Hukum Bacaan Tajwid
Hukum Bacaan Tajwid Hukum Bacaan Tajwid
Hukum Bacaan Tajwid
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Gerhana matahari (Makalah)
Gerhana matahari (Makalah)Gerhana matahari (Makalah)
Gerhana matahari (Makalah)
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Sistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiaSistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusia
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Recount and Narative
Recount and NarativeRecount and Narative
Recount and Narative
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Cara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internetCara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internet
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Rangkaian listrik paralel
Rangkaian listrik paralelRangkaian listrik paralel
Rangkaian listrik paralel
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Sejarah Islam di Indonesia
Sejarah Islam di IndonesiaSejarah Islam di Indonesia
Sejarah Islam di Indonesia
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Tape Ketan Hitam
Tape Ketan HitamTape Ketan Hitam
Tape Ketan Hitam
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
Muhammad Afdhol Rizaldi
 

More from Muhammad Afdhol Rizaldi (20)

Pecha kucha About Browsing
Pecha kucha About BrowsingPecha kucha About Browsing
Pecha kucha About Browsing
 
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uudDinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
Dinamika pengelolaan kekuasaan pusat dan daerah berdasarkan uud
 
Haloalkana
HaloalkanaHaloalkana
Haloalkana
 
Perkembangan Islam di Dunia
Perkembangan Islam di DuniaPerkembangan Islam di Dunia
Perkembangan Islam di Dunia
 
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWTIman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
 
Sejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel PeriodikSejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel Periodik
 
Zat dan kalor
Zat dan kalorZat dan kalor
Zat dan kalor
 
Hukum Bacaan Tajwid
Hukum Bacaan Tajwid Hukum Bacaan Tajwid
Hukum Bacaan Tajwid
 
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
Dinamika gerak (Gaya Sentripetal)
 
Gerhana matahari (Makalah)
Gerhana matahari (Makalah)Gerhana matahari (Makalah)
Gerhana matahari (Makalah)
 
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
Struktur Permukaan Bumi (Kelas IX)
 
Sistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiaSistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusia
 
Recount and Narative
Recount and NarativeRecount and Narative
Recount and Narative
 
Cara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internetCara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internet
 
Rangkaian listrik paralel
Rangkaian listrik paralelRangkaian listrik paralel
Rangkaian listrik paralel
 
Sejarah Islam di Indonesia
Sejarah Islam di IndonesiaSejarah Islam di Indonesia
Sejarah Islam di Indonesia
 
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
Elektroskop Sederhana (Laporan Fisika)
 
Tape Ketan Hitam
Tape Ketan HitamTape Ketan Hitam
Tape Ketan Hitam
 
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
"Listrik Dinamis" kelas IX (FISIKA)
 
Bangun Ruang Sisi Lengkung
Bangun Ruang Sisi LengkungBangun Ruang Sisi Lengkung
Bangun Ruang Sisi Lengkung
 

Recently uploaded

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 

Iman Kepada Qada dan Qadar

  • 1. M. AFDHOL R NANDHIKA P R. ROMY S RISMA M ASEEK!! ZAHRA F P http://about.me/muafriz
  • 2. Qada dan Qadar Pengertian Keterkaitan Takdir Ikhtiar dan Tawakal Perilaku Cerminan http://about.me/muafriz
  • 3. PENGERTIAN Qada • berarti hukum atau keputusan (QS An-Nisa/4:65) • ‘kehendak’ (QS Ali Imran/3:47) • atau ‘menjadikan’ (QS Fussilat/41:12) Istilah Segala sesuatu yang sudah keputusan Allah Swt. sejak zaman azali Contoh Indahnya warna-warni bunga, ditetapkannya waktu kelahiran atau kelahiran makhluk, rezeki, ataupun jodoh http://about.me/muafriz
  • 4. “Maka demi Tuhanmu, mereka (pada hakekatnya) tidak beriman hingga mereka menjadikan kamu hakim terhadap perkara yang mereka perselisihkan, kemudian dalam hati mereka tidak merasa sesuatu keberatan terhadap putusan yang kamu berikan, dan mereka menerima dengan sepenuhnya.” (QS. an-Nisa’: 65) QS. an-Nisa’: 65 http://about.me/muafriz
  • 5. Qadar • Ketentuan dan kepastian (QS Al- Mursalat/77:23) • atau ‘ukuran’ (QS Ar-Ra’ad/13:17) Istilah Ketentuan Allah yang telah berlaku bagi semua makhluk-Nya sesuai qada Allah Swt. Contoh • Takdir Mubram • Takdir Muallaq PENGERTIAN http://about.me/muafriz
  • 6. QS Al-Mursalat/77:23 Lalu Kami tentukan (bentuknya), maka Kami-lah sebaik-baik yang menentukan. (Al-Mursalat 77:23)
  • 7. PENGERTIAN Seorang ahli bahasa Al- Qur’an, Imam Ar- Raqib mengatakan bahwa Allah swt. menakdirkan segala sesuatu dengan dua macam cara yaitu : memberikan qudrah atau kekuatan dan membuat ukuran serta cara-cara tertentu. Qada dan qadar biasa dikenal dengan sebutan takdir Allah swt.
  • 9. TAKDIR MUBRAM • Dalam Bahasa Arab berarti sesuatu yang sudah pasti • Takdir atau ketetapan Allah yang tidak dapat diubah dielakkan oleh siapa pun Contohnya a. Kenyataan bahwa matahari hanya ada pada siang hari, sedangkan bulan dan bintang hanya ada pada malam hari. b. Kejadian laut pasang dan surut. c. Kematian setiap mahluk. d. Kelahiran bayi berjenis kelamin laki-laki atau perempuan. e. Kejadian seseorang terlahir di dunia ini.
  • 11. TAKDIR MUALLAQ • Berarti sesuatu yang digantung atau ditunda • Takdir yang masih dapat diubah melalui usaha manusia Contohnya a. Orang yang bodoh dapat pandai jika giat belajar dan berdoa kepada Allah swt. b. Orang miskin yang berikhtiar dengan sungguh-sungguh disertai dengan doa dapat menjadi orang kaya. c. Bencana alam mungkin tidak akan menimbulkan korban yang besar jika manusia dapat mempersiapkan diri dalam menghadapinnya dengan menggunakan kemampuan atau yang telah Allah berikan.
  • 13. KETERKAITAN TAKDIR, IKTIAR, DAN TAWAKAL Ketentuan Allah Swt Takdir TawakalIkhtiar Berusaha melakukan daya dan upaya untuk mencapai sesuatu dengan yang dikehendaki Mewakilkan kepada Allah untuk menentukan berhasil atau tidaknya suatu urusan http://about.me/muafriz
  • 14. Perilaku yang Mencerminkan Iman kepada Qada & Qadar  Selalu menyadari dan menerima kenyataan.  Senantiasa bersikap sabar.  Rajin dalam berusaha dan tidak mudah menyerah.  Selalu bersikap optimis, tidak pesimis.  Senantiasa menerapkan sikap tawakal.
  • 15. Hikmah  Dapat membangkitkan semangat dalam bekerja dan berusaha  Tidak membuat sombong atau takabur  Memberikan pelajaran kepada manusia bahwa segala sesuatu yang ada di alam semesta ini berjalan sesuai dengan ketentuan dan kehendak Allah SWT.  Mempunyai keberanian dan ketabahan dalam setiap usaha serta tidak takut menghadapi resiko, karena ia yakin bahwa semua itu tidak terlepas dari takdir Allah SWT.  Selalu merasa rela menerima setiap yang terjadi pada dirinya, karena ia mengerti bahwa semua berasal dari Allah SWT. Dan akan dikembalikan kepadanya , sebagai man firman Allah SWT yang artinya : – (yaitu) orang orang yang apabila di timpa musibah, mereka mengucapkan : bahwasanya kami ini bagi (kepunyaan) Allah, kami semua ini pasti kembali lagi kepadaNya .(QS.Al Baqarah :156) http://about.me/muafriz
  • 16. CONTOH MASALAH Kasus manusia bunuh diri dengan menusukkan pisau sampai mati, bagaimana hal itu dapat dijelaskan? Untuk menjelaskan kasus tersebut harus diuraikan kejadian demi kejadian: 1. Mengapa dia bunuh diri? 2. Karena diputus cinta oleh pacarnya, sehingga hatinya sangat pedih. 3. Diputus cinta → qadha Allah → tidak dihisab oleh Allah. 4. Hatinya bisa mengalami kepedihan → Qadar Allah → tidak dihisab oleh Allah. 5. Ketika hatinya pedih, dia memiliki kebebasan untuk memilih: apakah akan bertaubat atau akan bunuh diri. 6. Dia ternyata memilih untuk bunuh diri → dihisab oleh Allah. 7. Dengan apa dia akan bunuh diri? 8. Dia memiliki kebebasan untuk memilih: apakah minum racun atau menusukkan pisau. 9. Racun dan pisau memiliki khasiyat → Qadar Allah → tidak dihisab.
  • 17. 10. Ternyata dia memilih pisau → dihisab oleh Allah. 11. Pisau memiliki khasiyat merusak tubuh manusia → Qadar Allah →tidak dihisab. 12. Dia memahami bahwa menusukkan pisau bisa mematikan dirinya → dihisab oleh Allah. 13. Ketika pisau menghunjam ke dalam dirinya →dia mati → Qadha Allah → tidak dihisab. Kesimpulan: karena dia mati dengan proses seperti di atas: dia dihisab sebagai orang yang melakukan bunuh diri → perbuatan dosa → akan disiksa dalam neraka. Na’udzubillahi min dzalik! CONTOH MASALAH http://about.me/muafriz
  • 18. “Sungguh menakjubkan perkara seorang muslim, sesungguhnya seluruh perkaranya adalah baik. Dan hal ini tidak terjadi pada seseorang kecuali pada diri seorang mukmin. Jika ia mendapat kesenangan, ia bersyukur dan itu baik baginya. Apabila ia mendapat kesusahan ia bersabar dan itupun baik baginya.” (H.R. Muslim diriwayatkan dari Abu Yahya Shuhaib bin Sinan) KESIMPULAN Pembahasan yang benar dalam masalah qadha dan qadar akan menjadikan kita mampu menempatkan diri secara tepat. Bahwa qadha dan qadar adalah perbuatan hamba yang terdapat di dalam lingkaran yang menguasainya dan seluruh khasiyat yang ditimbulkan pada sesuatu. Dan terhadap kejadian-kejadian yang menimpa kita, harus kita imani bahwa itu adalah ketentuan Allah. Jika kejadiannya menyenangkan, harus kita syukuri. Jika kejadiannya menyusahkan, kita harus bersabar. Semuanya harus kita kembalikan kepada Allah SWT. http://about.me/muafriz