SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL USAHA


           PROGRAM
    KEWIRAUSAHAAN
BIMBINGAN BELAJAR & IQRO
       ALIFNIUM




                 Judul:

     USAHA INDUSTRI SHAMPOO MOTOR



                 Oleh:

              Rizal Pahlevi



  BIMBINGAN BELAJAR & IQRO ALIFNIUM

               BATAM

                 2011
BAB I PENDAHULUAN



A. Judul Kegiatan : USAHA INDUSTRI SHAMPOO MOTOR.

B. Status Usaha : Usaha yang akan kami jalankan adalah usaha industri rumahan yang dapat
   dikembangkan.

C. Rasional Kegiatan : Usaha industri SHAMPOO MOTOR yang akan kami dirikan adalah jenis usaha
   industri rumahan berskala kecil yang khusus hanya memproduksi SHAMPOO yang dikhususkan
   untuk kendaraan bermotor. Alasan kami dalam memilih usaha industri ini dasarkan atas
   pertimbangan-pertimbangan sebagai berikut; (a) usaha ini merupakan satu-satunya di Batu Aji,
   sehingga dengan demikian dapat mempermudah masyarakat yang memiliki usaha pencucian
   motor dapat memperoleh shampoo motor dengan mudah (b) bahan baku merupakan bahan
   kimia aman terhadap lingkungan (c). kami memiliki pengalaman dalam pengolahan shampoo
   motor.




D. Tujuan Kegiatan :

   Tujuan dari didirikankanya usaha industri shampoo motor ini adalah:

   a) Untuk memperoleh penghasilan yang dapat kami gunakan untuk menunjang kegiatan
       pengajian iqro Alifnium yang kedepannya diharapkan menjadi yayasan dan dapat
       membangun masjid di perumahan Batam Riau Bertuah.
   b) Untuk menerapkan ilmu pengetahuan dalam bidang pengolahan shampoo motor yang
       pernah kami pelajari.
   c) Menciptakan      lapangan   pekerjaan   bagi   masyarakat    Batu   Aji   dan   sekitarnya.
BAB II METODE PELAKSANAAN




A. Produk : Produk olahan industri yang akan kami hasilkan adalah : SHAMPOO MOTOR , yaitu jenis
   bahan pembersih sekaligus pengkilat motor dengan warna silver dalam bentuk dirigen atau
   botol plastik ukuran 250 ml.


B. Bahan Baku :


       1.Texapon (SLS)


       2.Natrium Sulfat


       3.Camperlan


       4.Gliserin


       5.Foam Booster(MEA)


       6.EDTA


       7.Propilen Glikol


       8.Parfum


       9.Pewarna


       10.Air


       11.Air suling
C. Proses Produksi :


   1.Campurkan Texapon dengan Natrium Sulfat lalu aduk sampai memutih.


   2.Tambahkan air sedikit demi sedikit sampai x liter.


   3.Tambahkan camperlan lalu aduk sampai mengental.


   4.Tambahkan x liter air.


   5.Tambahkan Natrium Sulfat, aduk sampai rata.


   6.Tambahkan MEA(foam booster), aduk sampai homogen.


   7.Tambahkan gliserin, aduk sampai rata.


   8.Tambahkan EDTA yang telah dilarutkan dalam 100 ml aquadest.


   9.Tambahkan x liter air, aduk rata.


   10.Tambahkan pewarna lalu aduk sampai homogen.


   11.Tambahkan parfum yang telah dilarutkan dalam propilen glikol dengan perbandingan (2:1), aduk rata.
D. Pemasaran :

   Segmen pasar yang dibidik untuk sementara waktu tiga tahun kedepan adalah tempat usaha
   cucian motor dan masyarakat umum dengan warga total Batu Aji sekitar 110.000 jiwa, kami
   targetkan sasaran bidik pemasaran 15 % atau sekitar 16.500 jiwa per tahun.Dengan asumsi pasar
   tumbuh 10 % maka :




     Tahun usaha            Jumlah Konsumen             Jumlah Produk
     2011-2012              16.500                      16.500
     2012-2013              18.150                      18.150
     2013-2014              19.800                      19.800



E. Tempat Produksi :

   Tempat produksi dilakukan di rumah sendiri di perumahan BRB tahap 2 blok A no.12 Batu Aji
   Centre.




BAB III TARGET LUARAN




A. Target produk :

   Produk yang akan dihasilkan adalah SHAMPOO MOTOR dalam kemasan botol 250 ml. kualitas
   produk yang akan dihasilkan adalah pembersih sekaligus pengkilap motor dengan warna silver
   dan aroma terapi. Sesuai dengan kapasitas peralatan produksi, produk yang dapat dihasilkan
   adalah 17.000 botol pertahun.

B. Target konsumen :

   Konsumen yang ditargetkan adalah masyarakat terutama pemilik usaha tempat cucian motor




C. Target kentungan : Jumlah keuntungan yang ingin kami peroleh setiap bulan adalah
Rp. 2.100.000,-

BAB IV RENCANA BIAYA



A. Rencana biaya usaha :

   Rencana biaya usaha yang akan saya lakukan adalah sebagai berikut:

    BIAYA INVESTASI




        1. TEMPAT USAHA
              No                Uraian               Harga
              1.     Rumah tipe 36            Rp 97.000.000,00
                            Total             Rp 97.000.000,00



        2. PERALATAN
              a.Peralatan Kantor


          No       Uraian            Vol   Satuan   Harga/Sat           Jumlah Rp

          1        Meja tulis        1     buah     Rp   50.000,00      Rp   50.000,00

          2        Kursi             1     buah     Rp   30.000,00      Rp   30.000,00

          3        Lemari arsip      1     buah     Rp 150.000,00       Rp 150.000,00

          4        Rak kayu          1     buah     Rp   50.000,00      Rp   50.000,00

          5        Komputer          1     buah     Rp 3.300.000,00     Rp 3.300.000,00

                                                          Total         Rp 3.530.000,00
b.Peralatan kerja




      No    Uraian                 Vol      Satuan          Harga/Sat          Jumlah Rp
      1     Gelas ukur 50 ml       2        buah            Rp 125.000,00      Rp    250.000,00
      2     Gelas beker 500 ml     3        buah            Rp 110.000,00      Rp    330.000,00
      3     Erlenmeyer 100 ml      3        buah            Rp 125.000,00      Rp    375.000,00
      4     Buret 50 ml            1        buah            Rp 500.000,00      Rp    500.000,00
      5     Viskometer stoke       1        set             Rp 650.000,00      Rp    650.000,00
      6     Teklu                  1        buah            Rp 200.000,00      Rp    200.000,00
      7     Meker                  1        buah            Rp 200.000,00      Rp    200.000,00
      8     Gelas aduk             3        buah            Rp    5.000,00     Rp      15.000,00
      9     Tabung reaksi          6        buah            Rp   10.000,00     Rp      60.000,00
      10    Rak tabung reaksi      1        buah            Rp   15.000,00     Rp      15.000,00
                                        Total                                  Rp 2.595.000,00
                 c.Kebutuhan bahan baku

o.    Uraian                     Vol       Satuan       Harga(Kg/Ltr)        Jumlah Rp
 1    Texapon (SLS)               10            Kg         Rp 21.000,00      Rp     210.000,00
 2    Natrium Sulfat               3            Kg         Rp 27.000,00      Rp      81.000,00
 3    Camperlan                   10            Kg         Rp 30.000,00      Rp     300.000,00
 4    Gliserin                    10        Liter          Rp 25.000,00      Rp     250.000,00
 5    Foam booster (MEA)          10        Liter          Rp 45.000,00      Rp     450.000,00
 6    EDTA                         3            Kg         Rp 50.000,00      Rp     150.000,00
 7    Propilen glikol             10        Liter          Rp 27.000,00      Rp     270.000,00
 8    Parfum                       3            Kg         Rp 89.000,00      Rp     267.000,00
 9    Pewarna                      3            Kg         Rp 75.000,00      Rp     225.000,00
 10   Aquades                     100           liter      Rp 10.000,00      Rp 1.000.000,00
                                 Total                                       Rp 3.203.000,00
d.Kebutuhan biaya promosi

No       Uraian                     Vol        Satuan    Harga/Sat             Jumlah Rp
1        X-banner                   1          buah      Rp 70.000,00          Rp    70.000,00
2        brosur                     1          rim       Rp 75.000,00          Rp    75.000,00
3        Nota kontan                2          buah      Rp    5.000,00        Rp    10.000,00
                                    Total                                      Rp 155.000,00



                    e.Kebutuhan biaya kemasan produk

No       Uraian                     vol        satuan    Harga/Sat             Jumlah Rp
    1    Botol plastic 250ml        500        buah      Rp    2.500,00        Rp 1.250.000,00
    2    Dirigen                     50        buah      Rp 15.000,00          Rp    750.000,00
    3    Label produk               550        buah      Rp    1.000,00        Rp    550.000,00
                                    Total                                      Rp 2.550.000,00



                    f.Biaya Operasional

                                        Vol.
    No   Uraian                     bahan       Satuan    Harga /sat            Jumlah Total

    1    Sewa listrik                   500      Buah     Rp     150,00         Rp    75.000,00

    2    Gas                            500      Buah     Rp     100,00         Rp    50.000,00

    3    Biaya promosi                  500      Buah     Rp     500,00         Rp 250.000,00

    4    Biaya Transportasi             500      buah     Rp     500,00         Rp 250.000,00

         Jumlah biaya
         operasional                                                            Rp 625.000,00




                    JUMLAH TOTAL BIAYA USAHA                              Rp 13.000.000,-
B. Penjualan




                                Vol.
No   Uraian                    bahan    Satuan    Harga /sat            Jumlah Total
1    Shampoo/botol 250 ml     500       buah      Rp    7.500,00        Rp 3.750.000,00
2    Shampoo/dirigen 20 L     50        buah      Rp 250.000,00         Rp 12.500.000,00
                                Total                                   Rp 16.250.000,00




       1.Dengan harga jual perbotol 250 ml : Rp 7.500,00 x 500 buah = Rp 3.750.000,00

       2.Dengan harga jual perdirigen 20 liter : Rp 250.000 x 50 buah = Rp 12.500.000,00




           KEUNTUNGAN :       Rp 16.250.000,00 – Rp 13.000.000,00 = Rp 3.250.000,00
BAB V     PENUTUP




    Demikian proposal usaha kewirausahaan shampoo motor ini dengan tujuan untuk
    membiayai kemajuan pendidikan alQur’an di Bimbel & Iqro Alifnium.Usaha ini tergolong
    langka di Batam karena selama ini supplier penyedia shampoo motor yang biasa dibeli para
    pengusaha cucian motor hanya ada di Nagoya.Dengan demikian, peluang untuk bersaing
    cukup besar.




    Berikut ini kami lampirkan biodata para santri dan surat keterangan dari RT setempat, untuk
    menjadi bahan pertimbangan lebih lanjut.




                                                                     Batam,

                                                                    Tertanda




                                                                    ………………………..
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02
Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02

More Related Content

Viewers also liked

Brand Activation
Brand Activation Brand Activation
Brand Activation
Fahad Riaz Ansari
 
Pekan Produk Kreatif Indonesia 2010
Pekan Produk Kreatif Indonesia  2010Pekan Produk Kreatif Indonesia  2010
Pekan Produk Kreatif Indonesia 2010
Indonesia Kreatif
 
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
antoko
 
Creating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
Creating Winning Social Media Strategies in 8 StepsCreating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
Creating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
Jay Baer
 
Contoh proposal-business-plan
Contoh proposal-business-planContoh proposal-business-plan
Contoh proposal-business-plan
Nuaimi Mamla
 
Contoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorshipContoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorship
Fahreza Azhar
 
TimTam Activation Proposal
TimTam Activation ProposalTimTam Activation Proposal
TimTam Activation Proposal
Anto Soeyono
 
JIFFest Proposal
JIFFest ProposalJIFFest Proposal
JIFFest Proposal
Rico J. Ishak
 
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road ShowsBrand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
Green Flag Technologies
 
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That RocksHow To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
sponsormomentum
 

Viewers also liked (11)

Brand Activation
Brand Activation Brand Activation
Brand Activation
 
Pekan Produk Kreatif Indonesia 2010
Pekan Produk Kreatif Indonesia  2010Pekan Produk Kreatif Indonesia  2010
Pekan Produk Kreatif Indonesia 2010
 
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
Proposal Sponsorship Pesta Wirausaha Bekasi 2013
 
Creating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
Creating Winning Social Media Strategies in 8 StepsCreating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
Creating Winning Social Media Strategies in 8 Steps
 
Contoh proposal-business-plan
Contoh proposal-business-planContoh proposal-business-plan
Contoh proposal-business-plan
 
Contoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorshipContoh proposal sponsorship
Contoh proposal sponsorship
 
TimTam Activation Proposal
TimTam Activation ProposalTimTam Activation Proposal
TimTam Activation Proposal
 
JIFFest Proposal
JIFFest ProposalJIFFest Proposal
JIFFest Proposal
 
Sponsorship Proposal
Sponsorship ProposalSponsorship Proposal
Sponsorship Proposal
 
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road ShowsBrand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
Brand activation, BTL Activation, Brand Promotion, Road Shows
 
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That RocksHow To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
How To Get Sponsored: Create A Sponsorship Proposal That Rocks
 

Similar to Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02

Model proposal bisnis_sederhana(1)
Model proposal bisnis_sederhana(1)Model proposal bisnis_sederhana(1)
Model proposal bisnis_sederhana(1)
BenahGirl Hafidzi
 
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f for merge sasa
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f   for merge sasaLaporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f   for merge sasa
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f for merge sasa
Rohman Efendi
 
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa baratKERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
deni games
 
Kkpi wirausaha
Kkpi wirausahaKkpi wirausaha
Kkpi wirausaha
Herwin_Budianto
 
Herbal jus proposal usaha
Herbal jus proposal usahaHerbal jus proposal usaha
Herbal jus proposal usaha
Ulan Safitri
 
Franchise fried chicken
Franchise fried chickenFranchise fried chicken
Franchise fried chicken
Dendy Adi Nirwana
 
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
rimendiaz
 
Faktur penjualan barang
Faktur penjualan barang Faktur penjualan barang
Faktur penjualan barang
Zareey Zk
 
analisa usaha sapi perah.pdf
analisa usaha sapi perah.pdfanalisa usaha sapi perah.pdf
analisa usaha sapi perah.pdf
LukmanAdiPrayitno
 
Kkpi wirausaha new
Kkpi wirausaha newKkpi wirausaha new
Kkpi wirausaha new
HerwinBudianto
 
Investasi sengon jabon analisa usaha
Investasi sengon jabon analisa usaha Investasi sengon jabon analisa usaha
Investasi sengon jabon analisa usaha
sengonjabon
 
Keripik kentang zhafira
Keripik kentang zhafiraKeripik kentang zhafira
Keripik kentang zhafira
Prizky Sari
 
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikacontoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikaFitriyana Migumi
 
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
KST - BEM FT SRIWIJAYA UNIVERSITY
 
Laporan keuangan
Laporan keuanganLaporan keuangan
Laporan keuangan
lyasuyi
 
Fitto
FittoFitto
Fitto
rezahkren
 
Kelompok 4 wirus
Kelompok 4 wirusKelompok 4 wirus
Kelompok 4 wirus
mira arbiyana
 

Similar to Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02 (20)

Model proposal bisnis_sederhana(1)
Model proposal bisnis_sederhana(1)Model proposal bisnis_sederhana(1)
Model proposal bisnis_sederhana(1)
 
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f for merge sasa
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f   for merge sasaLaporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f   for merge sasa
Laporan estimasi tanam cabe di wilayah 11 f for merge sasa
 
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa baratKERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
KERIPIK SINGKONG MAKNYOSS buatan urang jawa barat
 
Penggunaan biaya
Penggunaan biayaPenggunaan biaya
Penggunaan biaya
 
Kkpi wirausaha
Kkpi wirausahaKkpi wirausaha
Kkpi wirausaha
 
Herbal jus proposal usaha
Herbal jus proposal usahaHerbal jus proposal usaha
Herbal jus proposal usaha
 
Bakso komplit
Bakso komplitBakso komplit
Bakso komplit
 
Franchise fried chicken
Franchise fried chickenFranchise fried chicken
Franchise fried chicken
 
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
Usaha, ridho, hapzi ali, enterpreneurship, universitas mercu buana, 2018
 
Faktur penjualan barang
Faktur penjualan barang Faktur penjualan barang
Faktur penjualan barang
 
analisa usaha sapi perah.pdf
analisa usaha sapi perah.pdfanalisa usaha sapi perah.pdf
analisa usaha sapi perah.pdf
 
Kkpi anyar
Kkpi anyarKkpi anyar
Kkpi anyar
 
Kkpi wirausaha new
Kkpi wirausaha newKkpi wirausaha new
Kkpi wirausaha new
 
Investasi sengon jabon analisa usaha
Investasi sengon jabon analisa usaha Investasi sengon jabon analisa usaha
Investasi sengon jabon analisa usaha
 
Keripik kentang zhafira
Keripik kentang zhafiraKeripik kentang zhafira
Keripik kentang zhafira
 
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikacontoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
 
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
Bank sampah solusi cerdas peluang ekonomi di desa suka merindu dini fuadillah...
 
Laporan keuangan
Laporan keuanganLaporan keuangan
Laporan keuangan
 
Fitto
FittoFitto
Fitto
 
Kelompok 4 wirus
Kelompok 4 wirusKelompok 4 wirus
Kelompok 4 wirus
 

More from UD. Berkah Jaya Komputer

Teknologi Tanpa Batas.pdf
Teknologi Tanpa Batas.pdfTeknologi Tanpa Batas.pdf
Teknologi Tanpa Batas.pdf
UD. Berkah Jaya Komputer
 
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdfKURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
UD. Berkah Jaya Komputer
 
PORTOFOLIO 2017.pdf
PORTOFOLIO 2017.pdfPORTOFOLIO 2017.pdf
PORTOFOLIO 2017.pdf
UD. Berkah Jaya Komputer
 
PORTOFOLIO 2015.pdf
PORTOFOLIO 2015.pdfPORTOFOLIO 2015.pdf
PORTOFOLIO 2015.pdf
UD. Berkah Jaya Komputer
 
PANCAVERSE
PANCAVERSEPANCAVERSE
PROGRAM INOVASI
PROGRAM INOVASIPROGRAM INOVASI
PROGRAM INOVASI
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Program Inovasi
Program InovasiProgram Inovasi
Program Inovasi
UD. Berkah Jaya Komputer
 
TECHNO BRANDING PANCANOMICS
TECHNO BRANDING PANCANOMICSTECHNO BRANDING PANCANOMICS
TECHNO BRANDING PANCANOMICS
UD. Berkah Jaya Komputer
 
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIABULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Penjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
Penjelasan gravitasi Dr. RowbothamPenjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
Penjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Bagi 'penjelasan gravitasi galilei
Bagi 'penjelasan gravitasi galileiBagi 'penjelasan gravitasi galilei
Bagi 'penjelasan gravitasi galilei
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Solusi 1 kg standar dunia
Solusi 1 kg standar duniaSolusi 1 kg standar dunia
Solusi 1 kg standar dunia
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Smart people concept
Smart people conceptSmart people concept
Smart people concept
UD. Berkah Jaya Komputer
 
NOBEL PROJECT
NOBEL PROJECTNOBEL PROJECT
PANCANOMICS
PANCANOMICSPANCANOMICS
Iklan alif silver
Iklan alif silverIklan alif silver
Iklan alif silver
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Lunar calendar book
Lunar calendar bookLunar calendar book
Lunar calendar book
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Bagi water-universal-book
Bagi  water-universal-bookBagi  water-universal-book
Bagi water-universal-book
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Hole of fire book(1)(1)
Hole of fire book(1)(1)Hole of fire book(1)(1)
Hole of fire book(1)(1)
UD. Berkah Jaya Komputer
 
Trik cerdas 1
Trik cerdas 1Trik cerdas 1

More from UD. Berkah Jaya Komputer (20)

Teknologi Tanpa Batas.pdf
Teknologi Tanpa Batas.pdfTeknologi Tanpa Batas.pdf
Teknologi Tanpa Batas.pdf
 
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdfKURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
KURIKULUM BASIS INOVASI PANCANOMICS INTERNATIONAL.pdf
 
PORTOFOLIO 2017.pdf
PORTOFOLIO 2017.pdfPORTOFOLIO 2017.pdf
PORTOFOLIO 2017.pdf
 
PORTOFOLIO 2015.pdf
PORTOFOLIO 2015.pdfPORTOFOLIO 2015.pdf
PORTOFOLIO 2015.pdf
 
PANCAVERSE
PANCAVERSEPANCAVERSE
PANCAVERSE
 
PROGRAM INOVASI
PROGRAM INOVASIPROGRAM INOVASI
PROGRAM INOVASI
 
Program Inovasi
Program InovasiProgram Inovasi
Program Inovasi
 
TECHNO BRANDING PANCANOMICS
TECHNO BRANDING PANCANOMICSTECHNO BRANDING PANCANOMICS
TECHNO BRANDING PANCANOMICS
 
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIABULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
BULETIN MINI KUANTUM KOMPUTER ASIA
 
Penjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
Penjelasan gravitasi Dr. RowbothamPenjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
Penjelasan gravitasi Dr. Rowbotham
 
Bagi 'penjelasan gravitasi galilei
Bagi 'penjelasan gravitasi galileiBagi 'penjelasan gravitasi galilei
Bagi 'penjelasan gravitasi galilei
 
Solusi 1 kg standar dunia
Solusi 1 kg standar duniaSolusi 1 kg standar dunia
Solusi 1 kg standar dunia
 
Smart people concept
Smart people conceptSmart people concept
Smart people concept
 
NOBEL PROJECT
NOBEL PROJECTNOBEL PROJECT
NOBEL PROJECT
 
PANCANOMICS
PANCANOMICSPANCANOMICS
PANCANOMICS
 
Iklan alif silver
Iklan alif silverIklan alif silver
Iklan alif silver
 
Lunar calendar book
Lunar calendar bookLunar calendar book
Lunar calendar book
 
Bagi water-universal-book
Bagi  water-universal-bookBagi  water-universal-book
Bagi water-universal-book
 
Hole of fire book(1)(1)
Hole of fire book(1)(1)Hole of fire book(1)(1)
Hole of fire book(1)(1)
 
Trik cerdas 1
Trik cerdas 1Trik cerdas 1
Trik cerdas 1
 

Recently uploaded

Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
FasyaAmeliaSiregar
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 

Recently uploaded (11)

Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 

Proposalusahaalifnium 110930013544-phpapp02

  • 1. PROPOSAL USAHA PROGRAM KEWIRAUSAHAAN BIMBINGAN BELAJAR & IQRO ALIFNIUM Judul: USAHA INDUSTRI SHAMPOO MOTOR Oleh: Rizal Pahlevi BIMBINGAN BELAJAR & IQRO ALIFNIUM BATAM 2011
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. Judul Kegiatan : USAHA INDUSTRI SHAMPOO MOTOR. B. Status Usaha : Usaha yang akan kami jalankan adalah usaha industri rumahan yang dapat dikembangkan. C. Rasional Kegiatan : Usaha industri SHAMPOO MOTOR yang akan kami dirikan adalah jenis usaha industri rumahan berskala kecil yang khusus hanya memproduksi SHAMPOO yang dikhususkan untuk kendaraan bermotor. Alasan kami dalam memilih usaha industri ini dasarkan atas pertimbangan-pertimbangan sebagai berikut; (a) usaha ini merupakan satu-satunya di Batu Aji, sehingga dengan demikian dapat mempermudah masyarakat yang memiliki usaha pencucian motor dapat memperoleh shampoo motor dengan mudah (b) bahan baku merupakan bahan kimia aman terhadap lingkungan (c). kami memiliki pengalaman dalam pengolahan shampoo motor. D. Tujuan Kegiatan : Tujuan dari didirikankanya usaha industri shampoo motor ini adalah: a) Untuk memperoleh penghasilan yang dapat kami gunakan untuk menunjang kegiatan pengajian iqro Alifnium yang kedepannya diharapkan menjadi yayasan dan dapat membangun masjid di perumahan Batam Riau Bertuah. b) Untuk menerapkan ilmu pengetahuan dalam bidang pengolahan shampoo motor yang pernah kami pelajari. c) Menciptakan lapangan pekerjaan bagi masyarakat Batu Aji dan sekitarnya.
  • 3. BAB II METODE PELAKSANAAN A. Produk : Produk olahan industri yang akan kami hasilkan adalah : SHAMPOO MOTOR , yaitu jenis bahan pembersih sekaligus pengkilat motor dengan warna silver dalam bentuk dirigen atau botol plastik ukuran 250 ml. B. Bahan Baku : 1.Texapon (SLS) 2.Natrium Sulfat 3.Camperlan 4.Gliserin 5.Foam Booster(MEA) 6.EDTA 7.Propilen Glikol 8.Parfum 9.Pewarna 10.Air 11.Air suling
  • 4. C. Proses Produksi : 1.Campurkan Texapon dengan Natrium Sulfat lalu aduk sampai memutih. 2.Tambahkan air sedikit demi sedikit sampai x liter. 3.Tambahkan camperlan lalu aduk sampai mengental. 4.Tambahkan x liter air. 5.Tambahkan Natrium Sulfat, aduk sampai rata. 6.Tambahkan MEA(foam booster), aduk sampai homogen. 7.Tambahkan gliserin, aduk sampai rata. 8.Tambahkan EDTA yang telah dilarutkan dalam 100 ml aquadest. 9.Tambahkan x liter air, aduk rata. 10.Tambahkan pewarna lalu aduk sampai homogen. 11.Tambahkan parfum yang telah dilarutkan dalam propilen glikol dengan perbandingan (2:1), aduk rata.
  • 5. D. Pemasaran : Segmen pasar yang dibidik untuk sementara waktu tiga tahun kedepan adalah tempat usaha cucian motor dan masyarakat umum dengan warga total Batu Aji sekitar 110.000 jiwa, kami targetkan sasaran bidik pemasaran 15 % atau sekitar 16.500 jiwa per tahun.Dengan asumsi pasar tumbuh 10 % maka : Tahun usaha Jumlah Konsumen Jumlah Produk 2011-2012 16.500 16.500 2012-2013 18.150 18.150 2013-2014 19.800 19.800 E. Tempat Produksi : Tempat produksi dilakukan di rumah sendiri di perumahan BRB tahap 2 blok A no.12 Batu Aji Centre. BAB III TARGET LUARAN A. Target produk : Produk yang akan dihasilkan adalah SHAMPOO MOTOR dalam kemasan botol 250 ml. kualitas produk yang akan dihasilkan adalah pembersih sekaligus pengkilap motor dengan warna silver dan aroma terapi. Sesuai dengan kapasitas peralatan produksi, produk yang dapat dihasilkan adalah 17.000 botol pertahun. B. Target konsumen : Konsumen yang ditargetkan adalah masyarakat terutama pemilik usaha tempat cucian motor C. Target kentungan : Jumlah keuntungan yang ingin kami peroleh setiap bulan adalah
  • 6. Rp. 2.100.000,- BAB IV RENCANA BIAYA A. Rencana biaya usaha : Rencana biaya usaha yang akan saya lakukan adalah sebagai berikut: BIAYA INVESTASI 1. TEMPAT USAHA No Uraian Harga 1. Rumah tipe 36 Rp 97.000.000,00 Total Rp 97.000.000,00 2. PERALATAN a.Peralatan Kantor No Uraian Vol Satuan Harga/Sat Jumlah Rp 1 Meja tulis 1 buah Rp 50.000,00 Rp 50.000,00 2 Kursi 1 buah Rp 30.000,00 Rp 30.000,00 3 Lemari arsip 1 buah Rp 150.000,00 Rp 150.000,00 4 Rak kayu 1 buah Rp 50.000,00 Rp 50.000,00 5 Komputer 1 buah Rp 3.300.000,00 Rp 3.300.000,00 Total Rp 3.530.000,00
  • 7. b.Peralatan kerja No Uraian Vol Satuan Harga/Sat Jumlah Rp 1 Gelas ukur 50 ml 2 buah Rp 125.000,00 Rp 250.000,00 2 Gelas beker 500 ml 3 buah Rp 110.000,00 Rp 330.000,00 3 Erlenmeyer 100 ml 3 buah Rp 125.000,00 Rp 375.000,00 4 Buret 50 ml 1 buah Rp 500.000,00 Rp 500.000,00 5 Viskometer stoke 1 set Rp 650.000,00 Rp 650.000,00 6 Teklu 1 buah Rp 200.000,00 Rp 200.000,00 7 Meker 1 buah Rp 200.000,00 Rp 200.000,00 8 Gelas aduk 3 buah Rp 5.000,00 Rp 15.000,00 9 Tabung reaksi 6 buah Rp 10.000,00 Rp 60.000,00 10 Rak tabung reaksi 1 buah Rp 15.000,00 Rp 15.000,00 Total Rp 2.595.000,00 c.Kebutuhan bahan baku o. Uraian Vol Satuan Harga(Kg/Ltr) Jumlah Rp 1 Texapon (SLS) 10 Kg Rp 21.000,00 Rp 210.000,00 2 Natrium Sulfat 3 Kg Rp 27.000,00 Rp 81.000,00 3 Camperlan 10 Kg Rp 30.000,00 Rp 300.000,00 4 Gliserin 10 Liter Rp 25.000,00 Rp 250.000,00 5 Foam booster (MEA) 10 Liter Rp 45.000,00 Rp 450.000,00 6 EDTA 3 Kg Rp 50.000,00 Rp 150.000,00 7 Propilen glikol 10 Liter Rp 27.000,00 Rp 270.000,00 8 Parfum 3 Kg Rp 89.000,00 Rp 267.000,00 9 Pewarna 3 Kg Rp 75.000,00 Rp 225.000,00 10 Aquades 100 liter Rp 10.000,00 Rp 1.000.000,00 Total Rp 3.203.000,00
  • 8. d.Kebutuhan biaya promosi No Uraian Vol Satuan Harga/Sat Jumlah Rp 1 X-banner 1 buah Rp 70.000,00 Rp 70.000,00 2 brosur 1 rim Rp 75.000,00 Rp 75.000,00 3 Nota kontan 2 buah Rp 5.000,00 Rp 10.000,00 Total Rp 155.000,00 e.Kebutuhan biaya kemasan produk No Uraian vol satuan Harga/Sat Jumlah Rp 1 Botol plastic 250ml 500 buah Rp 2.500,00 Rp 1.250.000,00 2 Dirigen 50 buah Rp 15.000,00 Rp 750.000,00 3 Label produk 550 buah Rp 1.000,00 Rp 550.000,00 Total Rp 2.550.000,00 f.Biaya Operasional Vol. No Uraian bahan Satuan Harga /sat Jumlah Total 1 Sewa listrik 500 Buah Rp 150,00 Rp 75.000,00 2 Gas 500 Buah Rp 100,00 Rp 50.000,00 3 Biaya promosi 500 Buah Rp 500,00 Rp 250.000,00 4 Biaya Transportasi 500 buah Rp 500,00 Rp 250.000,00 Jumlah biaya operasional Rp 625.000,00 JUMLAH TOTAL BIAYA USAHA Rp 13.000.000,-
  • 9. B. Penjualan Vol. No Uraian bahan Satuan Harga /sat Jumlah Total 1 Shampoo/botol 250 ml 500 buah Rp 7.500,00 Rp 3.750.000,00 2 Shampoo/dirigen 20 L 50 buah Rp 250.000,00 Rp 12.500.000,00 Total Rp 16.250.000,00 1.Dengan harga jual perbotol 250 ml : Rp 7.500,00 x 500 buah = Rp 3.750.000,00 2.Dengan harga jual perdirigen 20 liter : Rp 250.000 x 50 buah = Rp 12.500.000,00 KEUNTUNGAN : Rp 16.250.000,00 – Rp 13.000.000,00 = Rp 3.250.000,00
  • 10. BAB V PENUTUP Demikian proposal usaha kewirausahaan shampoo motor ini dengan tujuan untuk membiayai kemajuan pendidikan alQur’an di Bimbel & Iqro Alifnium.Usaha ini tergolong langka di Batam karena selama ini supplier penyedia shampoo motor yang biasa dibeli para pengusaha cucian motor hanya ada di Nagoya.Dengan demikian, peluang untuk bersaing cukup besar. Berikut ini kami lampirkan biodata para santri dan surat keterangan dari RT setempat, untuk menjadi bahan pertimbangan lebih lanjut. Batam, Tertanda ………………………..