SlideShare a Scribd company logo
STRATEGI MEMPROMOSIKAN WISATA
KAMPUNG KOPI DESA KALIBOGOR
AGAR LEBIH MENARIK SEBAGAI
UPAYA PENINGKATAN EKONOMI DI
MASA PANDEMI COVID - 19
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
Promosi pariwisata merupakan komunikasi dalam pemasaran
pariwisata. Dalam suatu objek wisata atau destinasi wisata,
promosi wajib dilakukan secara baik dan berkesinambungan.
Promosi pariwisata yang diadakan adalah untuk
memberitahukan, membujuk atau meningkatkan konsumen
atau wisatawan supaya wisatawan yang bersangkutan
mempunyai keinginan untuk datang berkunjung ke daerah
yang telah dipromosikan. Oleh karena itu promosi harus
dilakukan melalui media komunikasi yang efektif, sebab
orang-orang yang menjadi sasaran promosi mempunyai selera
dan keinginan yang berbeda-beda. Promosi akan lebih efektif
melalui bauran promosi, yaitu kombinasi yang optimal dari
pemilihan berbagai jenis kegiatan promosi yang paling
efektif dalam meningkatkan penjualan.
SEKILAS
SEKILAS
SEKILAS
TENTANG
TENTANG
TENTANG
PROMOSI
PROMOSI
PROMOSI
PARIWSATA...
PARIWSATA...
PARIWSATA...
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
BANYAK CARA MEMASARKAN PRODUK PARIWISATA AGAR DIKENAL
MASYARAKAT LUAS DAN AKHIRNYA MAMPU MENJARING
WISATAWAN BAIK NUSANTARA MAUPUN MANCANEGARA. CARA
PEMASARAN BERIKUT DILAKUKAN GUNA PENINGKATAN EKONOMI DI
MASA PANDEMI COVID - 19. APA SAJA CARANYA?
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB.
KENDAL JAWA TENGAH
KALAU LEBIH DARI ITU LEBIH BAIK. WEBSITE PRODUK
PARIWISATA YANG DIBUAT MENARIK, ANTARA LAIN
BERISI JADUAL KALENDER EVENT YANG TEPAT WAKTU
DAN LOKASI, PETA, DAN CARA MENCAPAINYA SERTA
ALAMAT, FAX, EMAIL, NOMOR TELEPON ATAU
CONTACT PERSON. WEBSITE INI BUKAN BERISI
KEGIATAN PEJABAT TAPI MURNI INFORMASI TERKINI
MENGENAI PRODUK PARIWISATA YANG INFORMATIF,
MENARIK, DAN DILENGKAPI DENGAN FOTO-FOTO
BERKUALITAS YANG MEMBUAT ORANG TERTARIK
DATANG. WEBSITE HARUS DITANGANI ORANG-ORANG
PROFESIONAL YANG MEMAHAMI KEPARIWISATAAN,
PEMASARAN, DAN JURNALISTIK.
(1) MEMBUAT WEBSITE RESMI DWIBAHASA, INDONESIA DAN INGGRIS.
GAMBAR: CONTOH WEBSITE RESMI PARIWSATA
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
Cara ini berbiaya murah dan cukup
efektif.
(2) MENYEBARLUASKAN PRODUK
PARIWISATA LEWAT MEDIA SOSIAL
SEPERTI INSTAGRAM, FACEBOOK,
TWITTER DAN WHATSAPP.
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO,
KAB. KENDAL JAWA TENGAH
(3) MENGGUNAKAN MEDIA KONVENSIONAL SEPERTI
MEMBUAT LEAFLET, BROSUR, BOOKLET, DAN POSTER YANG
MENARIK DAN INFORMATIF
DENGAN KERTAS
DAN GAMBAR-
GAMBAR
BERKUALITAS.
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA
TENGAH
GAMBAR :
CONTOH BROSUR PARIWISATA
(4) MEMASANG PRODUK PARIWISATA DI
PAPAN REKLAME YANG
DITEMPATKAN DI TEMPAT-TEMPAT
STRATEGIS
SEPERTI BANDARA, STASIUN,
TERMINAL, PELABUHAN, PINTU TOL,
PUSAT INFORMASI WISATA, PUSAT
PERBELANJAAN, DAN LAINNYA.
TAPI INGAT GAMBARNYA HARUS
MENARIK
GAMBAR : PAPAN REKLAME PARIWISATA
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB.
KENDAL JAWA TENGAH
(5) PILIH DUTA PARIWISATA
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA
TENGAH
CARA SELANJUTNYA
ADALAH MEMILIKI UJUNG TOMBAK PROMOSI.
MAKA, POSISI DUTA WISATA MENJADI
SIGNIFIKAN DI SINI. DUTA WISATA ADALAH
WAJAH PARIWISATA DAERAH YANG
DIWAKILINYA. KEBERADAAN DUTA WISATA
AKAN MEMPERMUDAH PENYEBARAN
INFORMASI TENTANG PARIWISATA DAERAH
KEPADA MASYARAKAT LUAS—HINGGA KE
DAERAH LAIN.
GAMBAR : PEMILIHAN DUTA WISATA
Promosi merupakan variable khusus pemasaran untuk menarik perhatian
wisatawan potensial ke Objek wisata tertentu dan menikmati bermacam-
macamkegiatan yang dirancangdan dikeloladalam parawisata. Oleh karena
itu promosi harus dilakukan melalui media komunikasi yang efektif,
sebab orang-orang yang menjadi sasaran promosi mempunyai selera dan
keinginan yang berbeda-beda. Promosi akan lebih efektif melalui bauran
promosi, yaitu kombinasi yang optimal dari pemilihan berbagai jenis
kegiatan promosi yang paling efektif dalam meningkatkan penjualan.
Beberapa cara diatas merupakan rekomendasi yang bisa dilakukan oleh
masyarakat pengelola wisata kampung kopi Desa Kalibogor sebagai upaya
peningkatan ekonomi di masa pandemi Covid - 19.
KESIMPULAN
KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB.
KENDAL JAWA TENGAH
HTTP://TRAVELPLUSINDONESIA.BLOGSPOT.COM/2011/06
/18-CARA-MEMASARKAN-PRODUK-PARIWISATA.HTML
HTTPS://BLOG.GAMATECHNO.COM/PROMOSI-WISATA-
PARIWISATA-DAERAH/
HTTPS://HALOSEMARANG.ID/KAMPOENG-TEPI-SAWAH-
OBJEK-WISATA-YANG-TAWARKAN-NUANSA-PEDESAAN-
DI-KENDAL
HTTPS://HALOSEMARANG.ID/KAMPOENG-TEPI-SAWAH-
OBJEK-WISATA-YANG-TAWARKAN-NUANSA-PEDESAAN-
DI-KENDAL
HTTPS://WWW.GRAFIS-MEDIA.WEBSITE/2018/04/20-
CONTOH-DESAIN-BROSUR-PAKET-WISATA.HTML
HTTPS://TRAVEL.KOMPAS.COM/READ/2019/03/19/11070
0827/6-LANGKAH-PEMERINTAH-TINGKATKAN-DEVISA-
PARIWISATA-INDONESIA?PAGE=ALL
REFERENSI
PPT OLEH:
ANNISA M.P MEZU
DEPARTEMEN POLITIK DAN PEMERINTAHAN
UNIVERSITAS GADJAH MADA

More Related Content

Similar to Promosi wisata kampung kopi agar lebih menari

Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
Menganalisis acara kompas Travel fair 2018Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
jenniferlin112
 
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptxPelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
AnnaUrnika1
 
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang GeriPromosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
Geri Sugiran Abdul Sukur
 
Self Promo Production
Self Promo ProductionSelf Promo Production
Self Promo Production
suryokoco suryoputro
 
Pengembangan Wisata Pasuruan
Pengembangan Wisata PasuruanPengembangan Wisata Pasuruan
Pengembangan Wisata PasuruanSapto Siswoyo
 
Advertising Campaign for Factory Oultet
Advertising Campaign for Factory OultetAdvertising Campaign for Factory Oultet
Advertising Campaign for Factory Oultet
3clothing
 
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
Rahmat Ramadhan
 
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
An Nisbah
 
Kumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
Kumpulan Jurnal dan Karya IlmiahKumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
Kumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
Fahmy Metala
 
seminar pengembangan ekonomi kreatif
seminar pengembangan ekonomi kreatifseminar pengembangan ekonomi kreatif
seminar pengembangan ekonomi kreatif
ssuserad0491
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
Dadang Solihin
 
Hhhc9201 kemahiran komunikasi (pembentangan)
Hhhc9201 kemahiran  komunikasi (pembentangan) Hhhc9201 kemahiran  komunikasi (pembentangan)
Hhhc9201 kemahiran komunikasi (pembentangan)
imija1994
 
Bisnis model-canvas-pmw
Bisnis model-canvas-pmwBisnis model-canvas-pmw
Bisnis model-canvas-pmw
Abednego F Christian
 
New wave technology.docx
New wave technology.docxNew wave technology.docx
New wave technology.docx
QatrunNada23
 
Peran pasar dalam kegiatan ekonomi
Peran pasar dalam kegiatan ekonomiPeran pasar dalam kegiatan ekonomi
Peran pasar dalam kegiatan ekonomi
Novi Rahmawati
 
Strategi Branding Sanan
Strategi Branding SananStrategi Branding Sanan
Strategi Branding Sanan
UTERO INDONESIA (utero.id)
 
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenianPelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
Hairullah Gazali
 
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di mediaPenyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
Hairullah Gazali
 

Similar to Promosi wisata kampung kopi agar lebih menari (19)

Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
Menganalisis acara kompas Travel fair 2018Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
Menganalisis acara kompas Travel fair 2018
 
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptxPelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
Pelatihan Digital Marketing - Palaan.pptx
 
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang GeriPromosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
Promosi Wisata Global di Era Digital - Kang Geri
 
Self Promo Production
Self Promo ProductionSelf Promo Production
Self Promo Production
 
Pengembangan Wisata Pasuruan
Pengembangan Wisata PasuruanPengembangan Wisata Pasuruan
Pengembangan Wisata Pasuruan
 
Advertising Campaign for Factory Oultet
Advertising Campaign for Factory OultetAdvertising Campaign for Factory Oultet
Advertising Campaign for Factory Oultet
 
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
Teknik promosi produk berbasis IT - Pengoptimalan penggunaan teknologi dalam ...
 
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
Pengaruh biaya periklanan dan personal selling terhadap penjualan deposito pa...
 
Kumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
Kumpulan Jurnal dan Karya IlmiahKumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
Kumpulan Jurnal dan Karya Ilmiah
 
seminar pengembangan ekonomi kreatif
seminar pengembangan ekonomi kreatifseminar pengembangan ekonomi kreatif
seminar pengembangan ekonomi kreatif
 
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye GatraTugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
Tugas Proposal Kegiatan Kampanye Gatra
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
 
Hhhc9201 kemahiran komunikasi (pembentangan)
Hhhc9201 kemahiran  komunikasi (pembentangan) Hhhc9201 kemahiran  komunikasi (pembentangan)
Hhhc9201 kemahiran komunikasi (pembentangan)
 
Bisnis model-canvas-pmw
Bisnis model-canvas-pmwBisnis model-canvas-pmw
Bisnis model-canvas-pmw
 
New wave technology.docx
New wave technology.docxNew wave technology.docx
New wave technology.docx
 
Peran pasar dalam kegiatan ekonomi
Peran pasar dalam kegiatan ekonomiPeran pasar dalam kegiatan ekonomi
Peran pasar dalam kegiatan ekonomi
 
Strategi Branding Sanan
Strategi Branding SananStrategi Branding Sanan
Strategi Branding Sanan
 
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenianPelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
Pelatihan strategi pemasaran aktivitas budaya dan kesenian
 
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di mediaPenyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
Penyusunan Materi Iklan Pariwisata di media
 

More from MUHAMMADRAISAKBARAKB

Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Cara menggunakan zoom dan google meet annisa m.p mezu
Cara menggunakan zoom dan google meet    annisa m.p mezuCara menggunakan zoom dan google meet    annisa m.p mezu
Cara menggunakan zoom dan google meet annisa m.p mezu
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Pemeliharaan jalan desa
Pemeliharaan jalan desaPemeliharaan jalan desa
Pemeliharaan jalan desa
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petaniAlifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadi
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadiCindy booklet pengenalan budidaya minapadi
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadi
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan) ...
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan)  ...Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan)  ...
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan) ...
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Booklet menanam sayuran di rumah
Booklet  menanam sayuran di rumahBooklet  menanam sayuran di rumah
Booklet menanam sayuran di rumah
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumahMen ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhanaTiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolah
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolahCerita pendek persiapa anak kembali sekolah
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolah
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Materi sosialisasi dunia perkuliahan
Materi sosialisasi dunia perkuliahanMateri sosialisasi dunia perkuliahan
Materi sosialisasi dunia perkuliahan
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Pentingnya perkuliahan di era globalisasi
Pentingnya perkuliahan di era globalisasiPentingnya perkuliahan di era globalisasi
Pentingnya perkuliahan di era globalisasi
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemiFelicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Booklet hukum buang sampah
Booklet hukum buang sampahBooklet hukum buang sampah
Booklet hukum buang sampah
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Gita sarana dan prasarana pariwisata
Gita sarana dan prasarana pariwisataGita sarana dan prasarana pariwisata
Gita sarana dan prasarana pariwisata
MUHAMMADRAISAKBARAKB
 

More from MUHAMMADRAISAKBARAKB (20)

Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
Booklet tips merawat gadget beserta recovery data penunjang aktivitas selama ...
 
Cara menggunakan zoom dan google meet annisa m.p mezu
Cara menggunakan zoom dan google meet    annisa m.p mezuCara menggunakan zoom dan google meet    annisa m.p mezu
Cara menggunakan zoom dan google meet annisa m.p mezu
 
Pemeliharaan jalan desa
Pemeliharaan jalan desaPemeliharaan jalan desa
Pemeliharaan jalan desa
 
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petaniAlifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
Alifandri asfari yusyro booklet teknologi tepat guna untuk petani
 
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadi
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadiCindy booklet pengenalan budidaya minapadi
Cindy booklet pengenalan budidaya minapadi
 
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan) ...
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan)  ...Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan)  ...
Tiwi pembuatan pupuk dari limbah organik (pengelolaan limbah berkelanjutan) ...
 
Booklet menanam sayuran di rumah
Booklet  menanam sayuran di rumahBooklet  menanam sayuran di rumah
Booklet menanam sayuran di rumah
 
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
Leaflet pembuatan vco (virgin coconut oil)
 
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumahMen ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
Men ghemat pengeluaran rumah tangga melalui bercocok tanam di rumah
 
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhanaTiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
Tiwi tutorial pembuatan terarium sederhana
 
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
Pengemasan produk kopi agar lebih menarik(2)
 
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
 
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
Booklet tips penggunaan listrik secara hemat dan aman (1)
 
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolah
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolahCerita pendek persiapa anak kembali sekolah
Cerita pendek persiapa anak kembali sekolah
 
Materi sosialisasi dunia perkuliahan
Materi sosialisasi dunia perkuliahanMateri sosialisasi dunia perkuliahan
Materi sosialisasi dunia perkuliahan
 
Pentingnya perkuliahan di era globalisasi
Pentingnya perkuliahan di era globalisasiPentingnya perkuliahan di era globalisasi
Pentingnya perkuliahan di era globalisasi
 
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemiFelicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
Felicia tata cara pola hidup sehat di tengah pandemi
 
Booklet hukum buang sampah
Booklet hukum buang sampahBooklet hukum buang sampah
Booklet hukum buang sampah
 
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
Sosialisasi pemilahan sampah berdasarkan jenisnya sebagai upaya menjaga keseh...
 
Gita sarana dan prasarana pariwisata
Gita sarana dan prasarana pariwisataGita sarana dan prasarana pariwisata
Gita sarana dan prasarana pariwisata
 

Promosi wisata kampung kopi agar lebih menari

  • 1. STRATEGI MEMPROMOSIKAN WISATA KAMPUNG KOPI DESA KALIBOGOR AGAR LEBIH MENARIK SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN EKONOMI DI MASA PANDEMI COVID - 19 KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 2. Promosi pariwisata merupakan komunikasi dalam pemasaran pariwisata. Dalam suatu objek wisata atau destinasi wisata, promosi wajib dilakukan secara baik dan berkesinambungan. Promosi pariwisata yang diadakan adalah untuk memberitahukan, membujuk atau meningkatkan konsumen atau wisatawan supaya wisatawan yang bersangkutan mempunyai keinginan untuk datang berkunjung ke daerah yang telah dipromosikan. Oleh karena itu promosi harus dilakukan melalui media komunikasi yang efektif, sebab orang-orang yang menjadi sasaran promosi mempunyai selera dan keinginan yang berbeda-beda. Promosi akan lebih efektif melalui bauran promosi, yaitu kombinasi yang optimal dari pemilihan berbagai jenis kegiatan promosi yang paling efektif dalam meningkatkan penjualan. SEKILAS SEKILAS SEKILAS TENTANG TENTANG TENTANG PROMOSI PROMOSI PROMOSI PARIWSATA... PARIWSATA... PARIWSATA... KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 3. BANYAK CARA MEMASARKAN PRODUK PARIWISATA AGAR DIKENAL MASYARAKAT LUAS DAN AKHIRNYA MAMPU MENJARING WISATAWAN BAIK NUSANTARA MAUPUN MANCANEGARA. CARA PEMASARAN BERIKUT DILAKUKAN GUNA PENINGKATAN EKONOMI DI MASA PANDEMI COVID - 19. APA SAJA CARANYA? KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 4. KALAU LEBIH DARI ITU LEBIH BAIK. WEBSITE PRODUK PARIWISATA YANG DIBUAT MENARIK, ANTARA LAIN BERISI JADUAL KALENDER EVENT YANG TEPAT WAKTU DAN LOKASI, PETA, DAN CARA MENCAPAINYA SERTA ALAMAT, FAX, EMAIL, NOMOR TELEPON ATAU CONTACT PERSON. WEBSITE INI BUKAN BERISI KEGIATAN PEJABAT TAPI MURNI INFORMASI TERKINI MENGENAI PRODUK PARIWISATA YANG INFORMATIF, MENARIK, DAN DILENGKAPI DENGAN FOTO-FOTO BERKUALITAS YANG MEMBUAT ORANG TERTARIK DATANG. WEBSITE HARUS DITANGANI ORANG-ORANG PROFESIONAL YANG MEMAHAMI KEPARIWISATAAN, PEMASARAN, DAN JURNALISTIK. (1) MEMBUAT WEBSITE RESMI DWIBAHASA, INDONESIA DAN INGGRIS. GAMBAR: CONTOH WEBSITE RESMI PARIWSATA KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 5. Cara ini berbiaya murah dan cukup efektif. (2) MENYEBARLUASKAN PRODUK PARIWISATA LEWAT MEDIA SOSIAL SEPERTI INSTAGRAM, FACEBOOK, TWITTER DAN WHATSAPP. KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 6. (3) MENGGUNAKAN MEDIA KONVENSIONAL SEPERTI MEMBUAT LEAFLET, BROSUR, BOOKLET, DAN POSTER YANG MENARIK DAN INFORMATIF DENGAN KERTAS DAN GAMBAR- GAMBAR BERKUALITAS. KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH GAMBAR : CONTOH BROSUR PARIWISATA
  • 7. (4) MEMASANG PRODUK PARIWISATA DI PAPAN REKLAME YANG DITEMPATKAN DI TEMPAT-TEMPAT STRATEGIS SEPERTI BANDARA, STASIUN, TERMINAL, PELABUHAN, PINTU TOL, PUSAT INFORMASI WISATA, PUSAT PERBELANJAAN, DAN LAINNYA. TAPI INGAT GAMBARNYA HARUS MENARIK GAMBAR : PAPAN REKLAME PARIWISATA KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH
  • 8. (5) PILIH DUTA PARIWISATA KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH CARA SELANJUTNYA ADALAH MEMILIKI UJUNG TOMBAK PROMOSI. MAKA, POSISI DUTA WISATA MENJADI SIGNIFIKAN DI SINI. DUTA WISATA ADALAH WAJAH PARIWISATA DAERAH YANG DIWAKILINYA. KEBERADAAN DUTA WISATA AKAN MEMPERMUDAH PENYEBARAN INFORMASI TENTANG PARIWISATA DAERAH KEPADA MASYARAKAT LUAS—HINGGA KE DAERAH LAIN. GAMBAR : PEMILIHAN DUTA WISATA
  • 9. Promosi merupakan variable khusus pemasaran untuk menarik perhatian wisatawan potensial ke Objek wisata tertentu dan menikmati bermacam- macamkegiatan yang dirancangdan dikeloladalam parawisata. Oleh karena itu promosi harus dilakukan melalui media komunikasi yang efektif, sebab orang-orang yang menjadi sasaran promosi mempunyai selera dan keinginan yang berbeda-beda. Promosi akan lebih efektif melalui bauran promosi, yaitu kombinasi yang optimal dari pemilihan berbagai jenis kegiatan promosi yang paling efektif dalam meningkatkan penjualan. Beberapa cara diatas merupakan rekomendasi yang bisa dilakukan oleh masyarakat pengelola wisata kampung kopi Desa Kalibogor sebagai upaya peningkatan ekonomi di masa pandemi Covid - 19. KESIMPULAN KKN-PPM UGM PERIODE 4 DESA KALIBOGOR, KEC. SUKOREJO, KAB. KENDAL JAWA TENGAH