SlideShare a Scribd company logo
Oleh :
Kelompok 1
Helmi Yosiyas Lukas
Andra Mata Risman
Muh.Fauzil K.
Siti Nur Asih
Lestari
KELAS VIIB-SMP Eka Tjipta Perdana
A. Masa Pra sejarah
Pada masa pra sejarah manusia sudah memiliki
kemampuan mengidentifikasi benda – benda yang ada
di sekitar lingkungan dan mempresentasikannya dalam
berbagai bentuk yang kemudian dilukis pada dinding
gua di tempat tinggal mereka.
perkembangan selanjutnya mereka mulai menggunakan
alat – alat yang menghasilkan bunyi isyarat, seperti
gendang,terompet yang terbuat dari tanduk
binatang,isyarat asap sebagai alat pemberi peringatan
terhadap keadaan tertentu seperti keadaan bahaya.
B. Masa Sejarah ( 3000 SM s/d 1400-an M )
Pada masa sejarah, teknologi informasi berkembang
pada masyarakat kalangan atas seperti para kepala
suku atau kelompok,digunakan pada kegiatan tertentu
seperti upacara dan ritual.
a. ) Masa Tahun 3000 SM
Pada masa ini orang mulai mengenal simbol atau
tulisan dan ditemukan pertama kali simbol untuk
informasi digunakan oleh Bangsa Sumeria. Waktu
itu berupa simbol – simbol yang dibentuk dari
pictograf sebagai huruf. Simbol yang digunakan
sudah mempunyai bunyi yang berbeda dalam
penyebutannya untuk setiap bentuk sehingga
mampu membentuk kata,kalimat,dan bahasa.
b.) Masa Tahun 2.900 SM
Pada masa ini ditemukan bahwa bangsa Mesir
kuno sudah mengenal dan menggunakan huruf
yang disebut hierogliph. Huruf hierogliph sudah
merupakan bahasa simbol untuk sebuah ungkapan.
Untuk setiap ungkapan dinyatakan dengan simbol
yang berbeda dan apabila digabungkan menjadi
satu maka akan mempunyai cara pengucapan dan
arti tersendiri. Bentuk tulisan dan bahasa hierogliph
lebih maju dan lengkap dibandingkan dengan
tulisan bangsa sumeria.
c.) Masa Tahun 500 SM
Masa ini ditandai dengan pengenalan pada media
informasi yang sebelumnya menggunakan lempengan
tanah liat. Pada masa ini manusia sudah mengenal
media untuk menyimpan informasi yang lebih baik
dengan serat pohon. Serat papyrus yang berasal dari
pohon papyrus yang tumbuh disekitar sungai Nil ini
dijadikan menulis/media informasi pada masa itu.
Serat papyrus lebih kuat dan fleksibel dibandingkan
dengan lempengan tanah sebagai media informasi.
Selajutnya,serat papyrus merupakan cikal bakal media
yang kita kenal sekarang ini yaitu media kertas.
d.) Masa Tahun 1455
Masa ini ditandai dengan upaya menciptakan mesin
cetak. Pada masa ini manusia sudah menggunakan
mesin cetak yang berupa plat huruf yang terbuat dari
besi. Kemudian plat tersebut daganti dengan bingkai
yang terbuat dari kayu yang dikembangkan untuk
pertama kali oleh Johan Gutenberg. Yang selanjutnya
digunakan sebagai media informasi.

More Related Content

What's hot

Sejarah Penemuan Buku
Sejarah Penemuan BukuSejarah Penemuan Buku
Sejarah Penemuan Buku
edi s. mulyanta
 
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di parisAlat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
FitraAnnissa07
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksarafakhriza99
 
Perkembangan alat komunikasi barat
Perkembangan alat komunikasi baratPerkembangan alat komunikasi barat
Perkembangan alat komunikasi barat
Bhetari Widya
 
Presentasi us sejarah
Presentasi us sejarahPresentasi us sejarah
Presentasi us sejarahAlia Jessica
 
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1Pembelajaran sejarah kelas X semester 1
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1Umi Rosyidah
 
Kelas x-pra-aksara1
Kelas x-pra-aksara1Kelas x-pra-aksara1
Kelas x-pra-aksara1
AGUS EKA
 
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan danTradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
maranathatesa
 
Media komunikasi masa kuno
Media komunikasi masa kunoMedia komunikasi masa kuno
Media komunikasi masa kuno
fay Rafida
 
Materi sejarah-kls-x-2-semester
Materi sejarah-kls-x-2-semesterMateri sejarah-kls-x-2-semester
Materi sejarah-kls-x-2-semesterEltari
 
Sejarah teknologi komunikasi
Sejarah teknologi komunikasiSejarah teknologi komunikasi
Sejarah teknologi komunikasidinnianggra
 
Jejak jejak sejarah di indonesia - copy
Jejak jejak sejarah di indonesia - copyJejak jejak sejarah di indonesia - copy
Jejak jejak sejarah di indonesia - copyMuhammad Nisardi
 
Kehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksaraKehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksara
munir ikhwan
 
Sejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikasSejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikasRinanda S
 
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesiaMenelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
SDN 2 ROGOJAMPI
 
Rencana pembelajaran masa pra aksara
Rencana  pembelajaran  masa pra aksaraRencana  pembelajaran  masa pra aksara
Rencana pembelajaran masa pra aksara
khiflul azis
 
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal TulisanSejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal TulisanCharolita Ita
 
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
vania307
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Christina Dwi Rahayu
 

What's hot (20)

Sejarah Penemuan Buku
Sejarah Penemuan BukuSejarah Penemuan Buku
Sejarah Penemuan Buku
 
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di parisAlat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
Alat komunikasi dan sejarahnya serta alat komunikasi di paris
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksara
 
TIK
TIKTIK
TIK
 
Perkembangan alat komunikasi barat
Perkembangan alat komunikasi baratPerkembangan alat komunikasi barat
Perkembangan alat komunikasi barat
 
Presentasi us sejarah
Presentasi us sejarahPresentasi us sejarah
Presentasi us sejarah
 
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1Pembelajaran sejarah kelas X semester 1
Pembelajaran sejarah kelas X semester 1
 
Kelas x-pra-aksara1
Kelas x-pra-aksara1Kelas x-pra-aksara1
Kelas x-pra-aksara1
 
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan danTradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
Tradisi sejarah masyarakat indonesia sebelum mengenal tulisan dan
 
Media komunikasi masa kuno
Media komunikasi masa kunoMedia komunikasi masa kuno
Media komunikasi masa kuno
 
Materi sejarah-kls-x-2-semester
Materi sejarah-kls-x-2-semesterMateri sejarah-kls-x-2-semester
Materi sejarah-kls-x-2-semester
 
Sejarah teknologi komunikasi
Sejarah teknologi komunikasiSejarah teknologi komunikasi
Sejarah teknologi komunikasi
 
Jejak jejak sejarah di indonesia - copy
Jejak jejak sejarah di indonesia - copyJejak jejak sejarah di indonesia - copy
Jejak jejak sejarah di indonesia - copy
 
Kehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksaraKehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksara
 
Sejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikasSejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikas
 
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesiaMenelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
Menelusuri peradaban awal di kepulauan indonesia
 
Rencana pembelajaran masa pra aksara
Rencana  pembelajaran  masa pra aksaraRencana  pembelajaran  masa pra aksara
Rencana pembelajaran masa pra aksara
 
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal TulisanSejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Sejarah Indonesia Kelas X | Peradaban Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
 
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi (STI)
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
 

Similar to Presentasi kelompok 1 viib sejarah perkembangan tik

Filsafat Teknologi.pptx
Filsafat Teknologi.pptxFilsafat Teknologi.pptx
Filsafat Teknologi.pptx
22C125FirmanTriSanto
 
Sejarah perpustakaan
Sejarah perpustakaanSejarah perpustakaan
Sejarah perpustakaanaliyyul
 
Sejarah Media Massa
Sejarah Media MassaSejarah Media Massa
Sejarah Media Massa
Ratih Aini
 
KEBUDAYAAN
KEBUDAYAAN KEBUDAYAAN
KEBUDAYAAN
AMAR MAHARDIKA
 
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
IsmayantiIsmayanti4
 
Sejarah komputer
Sejarah komputerSejarah komputer
Sejarah komputervanradhinal
 
Kehidupan manusia masa Pra Aksara
Kehidupan manusia masa Pra AksaraKehidupan manusia masa Pra Aksara
Kehidupan manusia masa Pra Aksara
Ardhia Pramesti
 
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdfperkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
NibrasKhairunnisaSar
 
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di IndonesiaSejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Ervina Novianti
 
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
agusprasodjo
 
Perabdan lembah-sungai-nil
Perabdan lembah-sungai-nilPerabdan lembah-sungai-nil
Perabdan lembah-sungai-nilMuhammad Naufal
 
~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~Tee Kok Ann
 
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaSejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaMuhammad Choirudin Malik
 

Similar to Presentasi kelompok 1 viib sejarah perkembangan tik (20)

Filsafat Teknologi.pptx
Filsafat Teknologi.pptxFilsafat Teknologi.pptx
Filsafat Teknologi.pptx
 
Sejarah perpustakaan
Sejarah perpustakaanSejarah perpustakaan
Sejarah perpustakaan
 
Sejarah Media Massa
Sejarah Media MassaSejarah Media Massa
Sejarah Media Massa
 
KEBUDAYAAN
KEBUDAYAAN KEBUDAYAAN
KEBUDAYAAN
 
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
1. KehidupanManusia pada Masa Praaksara ok.pptx
 
Peradaban mesir kuno
Peradaban mesir kunoPeradaban mesir kuno
Peradaban mesir kuno
 
Kelompok 11 pertekom
Kelompok 11 pertekomKelompok 11 pertekom
Kelompok 11 pertekom
 
Sejarah komputer
Sejarah komputerSejarah komputer
Sejarah komputer
 
Kehidupan manusia masa Pra Aksara
Kehidupan manusia masa Pra AksaraKehidupan manusia masa Pra Aksara
Kehidupan manusia masa Pra Aksara
 
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdfperkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
perkembangan teknologi informasi DAN KOMUNIKASI.pdf
 
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di IndonesiaSejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
Sejarah TIK & Perkembangan TIK di Indonesia
 
Alat komunikasi
Alat komunikasiAlat komunikasi
Alat komunikasi
 
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
53.1. Menelusuri Jejak-Jejak Masa Lalu Indonesia (Belum Edit).pdf
 
Zaman Praaksara
Zaman PraaksaraZaman Praaksara
Zaman Praaksara
 
Perabdan lembah-sungai-nil
Perabdan lembah-sungai-nilPerabdan lembah-sungai-nil
Perabdan lembah-sungai-nil
 
~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~~Nota sejarah tingkatan 4~
~Nota sejarah tingkatan 4~
 
Asal usul bahasa
Asal usul bahasaAsal usul bahasa
Asal usul bahasa
 
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masaSejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
Sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (tik) dari masa ke masa
 
Media Komunikasi
Media KomunikasiMedia Komunikasi
Media Komunikasi
 
Mesir kuno
Mesir kunoMesir kuno
Mesir kuno
 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 

Presentasi kelompok 1 viib sejarah perkembangan tik

  • 1. Oleh : Kelompok 1 Helmi Yosiyas Lukas Andra Mata Risman Muh.Fauzil K. Siti Nur Asih Lestari KELAS VIIB-SMP Eka Tjipta Perdana
  • 2. A. Masa Pra sejarah Pada masa pra sejarah manusia sudah memiliki kemampuan mengidentifikasi benda – benda yang ada di sekitar lingkungan dan mempresentasikannya dalam berbagai bentuk yang kemudian dilukis pada dinding gua di tempat tinggal mereka. perkembangan selanjutnya mereka mulai menggunakan alat – alat yang menghasilkan bunyi isyarat, seperti gendang,terompet yang terbuat dari tanduk binatang,isyarat asap sebagai alat pemberi peringatan terhadap keadaan tertentu seperti keadaan bahaya.
  • 3. B. Masa Sejarah ( 3000 SM s/d 1400-an M ) Pada masa sejarah, teknologi informasi berkembang pada masyarakat kalangan atas seperti para kepala suku atau kelompok,digunakan pada kegiatan tertentu seperti upacara dan ritual.
  • 4. a. ) Masa Tahun 3000 SM Pada masa ini orang mulai mengenal simbol atau tulisan dan ditemukan pertama kali simbol untuk informasi digunakan oleh Bangsa Sumeria. Waktu itu berupa simbol – simbol yang dibentuk dari pictograf sebagai huruf. Simbol yang digunakan sudah mempunyai bunyi yang berbeda dalam penyebutannya untuk setiap bentuk sehingga mampu membentuk kata,kalimat,dan bahasa.
  • 5. b.) Masa Tahun 2.900 SM Pada masa ini ditemukan bahwa bangsa Mesir kuno sudah mengenal dan menggunakan huruf yang disebut hierogliph. Huruf hierogliph sudah merupakan bahasa simbol untuk sebuah ungkapan. Untuk setiap ungkapan dinyatakan dengan simbol yang berbeda dan apabila digabungkan menjadi satu maka akan mempunyai cara pengucapan dan arti tersendiri. Bentuk tulisan dan bahasa hierogliph lebih maju dan lengkap dibandingkan dengan tulisan bangsa sumeria.
  • 6. c.) Masa Tahun 500 SM Masa ini ditandai dengan pengenalan pada media informasi yang sebelumnya menggunakan lempengan tanah liat. Pada masa ini manusia sudah mengenal media untuk menyimpan informasi yang lebih baik dengan serat pohon. Serat papyrus yang berasal dari pohon papyrus yang tumbuh disekitar sungai Nil ini dijadikan menulis/media informasi pada masa itu. Serat papyrus lebih kuat dan fleksibel dibandingkan dengan lempengan tanah sebagai media informasi. Selajutnya,serat papyrus merupakan cikal bakal media yang kita kenal sekarang ini yaitu media kertas.
  • 7. d.) Masa Tahun 1455 Masa ini ditandai dengan upaya menciptakan mesin cetak. Pada masa ini manusia sudah menggunakan mesin cetak yang berupa plat huruf yang terbuat dari besi. Kemudian plat tersebut daganti dengan bingkai yang terbuat dari kayu yang dikembangkan untuk pertama kali oleh Johan Gutenberg. Yang selanjutnya digunakan sebagai media informasi.