SlideShare a Scribd company logo
Adjectives
GGGrrraaammmmmmaaarrr BBBaaahhhaaasssaaa IIInnnggggggrrriiisss
Prepositions
Prepositions
[Kata Depan]
Perhatikan contoh berikut ini dalam bahasa
Indonesia.
•	 Saya	meletakkan	buku	di atas meja.
•	 Kacamata	kakek	tertinggal	di bawah kursi.
•	 Ada	seseorang	di depan pintu.
•	 Berdirilah	di samping saya.
Preposisi bisa menerangkan letak, arah,
waktu, atau hal abstrak lain. Arti ini terjadi
setelah preposisi bergabung dengan suatu kata
benda atau frasa kata benda membentuk frasa
kata depan (prepositional phrase).
Ada sembilan preposisi yang paling sering
digunakan: at, by, for, from, in, of, on, to, dan
with. Masing-masing memiliki fungsi seperti
berikut.
at
•	Digunakan	untuk	menjelaskan	posisi.	
We change direction at the U-turn.
[Kami berganti arah di putaran balik.]
•	Digunakan	untuk	menjelaskan	tujuan	berada
	di suatu bangunan.
We are at* school.
[Kami sedang di sekolah.]
*Di sekolah dalam artian belajar.
•	 Digunakan	 untuk	 menjelaskan	 rumah	 atau
			acara.
A: Hi, I am at Yoga’s house. Today is his
birthday.
[Hai, aku lagi di rumah Yoga. Hari ini ulang
tahunnya.]
B: See you at his party.
Sampai ketemu di pestanya.]
•	 Digunakan	untuk	menjelaskan	waktu	spesifik
	(tertentu).
A: OK, will you be here at twelve (o’clock)?
[OK, apakah kamu akan di sini pukul dua
belas tepat?]
B: I hope so, I’ll try to get there at meal time.
[Kuharap begitu, aku usahakan sampai di
sana saat acara makan.]
on
•	 Digunakan	 untuk	 menjelaskan	 posisi	 pada	
sesuatu yang memiliki permukaan (dua
dimensi).
We take the place of pictures on the wall.
[Kami mengganti foto-foto di dinding.]
•		 Digunakan	 untuk	 menjelaskan	 tanggal	 atau	
hari.
The party at Yoga’s will be held on Saturday.
[Pesta di rumah Yoga akan diadakan pada hari
Sabtu.]
On bisa berarti ‘tentang’. Contohnya:
Our discussion was on the end of communism.
[Topik diskusi kita adalah tentang akhir dari ko-
munisme.]
in
•	Digunakan	untuk	menjelaskan	posisi	sesuatu	
pada tempat tiga dimensi.
We live in Depok.
[Kami tinggal di kota Depok.]
•		 Hal	yang	sama	berlaku	untuk	negara:
The real wayang can be found only in
Indonesia.
[Wayang sejati hanya bisa ditemukan di
Indonesia.]
•	 Akan	 tetapi,	 untuk	 daerah	 yang	 lebih	 kecil	
atau spesifik dari suatu kota, kita juga bisa
menggunakan at*:
Jodhi lives at Manggarai, Jakarta.
[Jodhi tinggal di daerah Manggarai, Jakarta.]
•		 Kota	 pun	 menggunakan	 at bila merupakan
tempat persinggahan dalam perjalanan:
We stop off at Singapore on the way to Perth.
[Kami singgah di Singapura dalam perja-
lanan ke Perth.]
Perbedaan in dan at juga tergambar pada dua
contoh berikut.
Find	 us	 in the school [Cari kami di gedung
sekolah].
We are at school [Kami sedang bersekolah].
•		 Digunakan	untuk	menjelaskan	waktu	yang
	lebih panjang (daripada on).
	 The	first	big	crisis	occurred	in 1997, and the
second in 2008
[Krisis besar pertama terjadi pada tahun
1997, dan yang kedua pada 2008].
•	 Digunakan	untuk	menjelaskan	lamanya	waktu.
Come here in five	minutes,	can	you?
[Datanglah dalam waktu lima menit,
bisa?]
•	 Digunakan	 untuk	 menjelaskan	 bagian	 dari
	suatu hari (malam, siang, pagi), tetapi
kita gunakan on bila harinya disebutkan.
Bedakan kedua contoh berikut.
a. There was nothing bizarre in the morning.
[Tak ada yang aneh di pagi hari.]
b. There was nothing bizarre on the morning
of	9/11.
[Tak ada yang aneh di pagi hari tanggal 11
September.]
•	 Tidak	 digunakan	 untuk	 waktu	 yang	 diawali
	last, next, this, every, all, yesterday,
tomorrow, atau later.
See you next	Thursday.
[Sampai jumpa Kamis depan.]
by
By bisa digunakan untuk mewakili kata-kata ini.
•	 ‘oleh’
The poem is written by a young poet.
[Puisi itu ditulis oleh seorang sastrawan
muda.]
•	 ‘dekat’
	 You	can	find	the	paper	by the computer.
[Kamu bisa menemukan kertas itu di dekat
komputer.]
•		 ‘dengan’
I went home by bus.
[Aku pulang dengan (naik) bus.]
•	 ‘demi’
You can do it step by step.
[Kamu bisa melakukannya selangkah demi
selangkah.]
•	 ‘tidak	lebih	dari….’	atau	‘paling	lambat…’
Submit your paperwork by Monday.
[Kumpulkan berkas Anda paling lambat
Senin.]
for
Digunakan untuk menjelaskan berapa lama
berlanjutnya sesuatu.
I’ll be here for three hours
[Aku akan berada di sini selama tiga jam]
Bedakan dengan:
I’ll be there in three hours.
[Aku akan sampai di sana dalam tiga jam.]
•	 Bisa	berarti	“untuk”	atau	“mendukung”.
This ice cream is made specially for you.
[Es krim ini dibuat khusus untuk kamu.]
I hope you’ll be for, not against us.
[Kuharap kamu akan mendukung, bukan
menentang kami.]
from
Digunakan untuk menjelaskan saat mulainya
sesuatu.
The exhibition will be held from Monday to/till/
until Sunday.
[Pameran akan diadakan dari Senin hingga
Minggu.]
Anda bisa menggunakan to, till, atau until
untuk menunjukkan akhir dari sesuatu yang
dijelaskan itu.
with
With digunakan untuk menjelaskan sarana atau
bersama siapa sesuatu dilakukan (dengan).
Do it with me.
	 [Lakukanlah	bersamaku.]
Do it with a bright idea.
	 [Lakukanlah	dengan ide yang cemerlang.]
of
Of adalah preposisi yang memperkenalkan kata
benda atau frasa kata benda yang memberikan
lebih banyak informasi tentang frasa atau kata
yang mendahuluinya, yang biasanya (tapi tidak
selalu) juga merupakan kata benda.
•	 They	 created	 some	 brands	 of* great
reputation.
[Mereka menciptakan merek dengan reputasi
yang hebat.]
*Of memperkenalkan great reputation yang
menerangkan lebih lanjut tentang some
brands. Di sini, of berarti “memiliki kualitas
tertentu”.
•	 My	phone	was	made	of alluminum alloy.
[Teleponku terbuat dari campuran alumi-
nium.]
*Of berarti “terbuat dari”.
•	 The	 demotion	 of*	 mediocre	 teams	 intensifies
	the competition of Premier League*.
*Of yang pertama berarti dilakukannya
perbuatan objek pada frasa yang mengikuti of,
sedangkan of yang kedua berarti berhubungan
dengan. Kedua bentuk ini bisa dibalik menjadi
dua kata benda bersama: Mediocre team
demotion dan Premier League competition.
to
Selain berarti ‘sampai’ (sama dengan till dan
until), to bisa juga bermakna seperti berikut.
a. Arah
We go to Jakarta. [Kami
pergi ke Jakarta.]
b. Posisi
I am standing to your right.
[Aku berdiri di kananmu.]
c. Tujuan
This is to provide some supplies.
[Ini untuk menyediakan pasokan.]
d. Perbandingan
The score is two to one.
[Skornya dua lawan satu.]
e. Kurang (untuk keterangan jam)
	 It’s	five	to	seven;	time	for	Evening	News.
[Sekarang jam tujuh kurang lima, waktunya
Berita Malam.]
Beberapa contoh preposisi lain adalah inside
(di dalam), outside (di luar), onto (ke atas), into (ke
dalam), across (melintasi), behind (di belakang), op-
posite (berhadapan), above (di atas), over (di atas),
below (di bawah), under (di bawah), through (mela-
lui), along (bersama, di sepanjang), near (dekat/
tak jauh), close to (dekat/tak jauh), next to (tepat di
samping), in front of (di depan), between (di antara),
among (di antara), since (sejak), ago (yang lalu), dur-
ing (selama), as (sebagai, selaku), dan like (seperti).
Klik Detail

More Related Content

What's hot

Sinonimdanantonim
SinonimdanantonimSinonimdanantonim
Sinonimdanantonim
stikesby kebidanan
 
Kata ganti dan kata depan
Kata ganti dan kata depanKata ganti dan kata depan
Kata ganti dan kata depan
Abu Ja'far
 
Pronoun
Pronoun Pronoun
Pronoun
Amnil Wardiah
 
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdocTopik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
Botol Budu
 
Struktur dan kaidah teks ulasan
Struktur dan kaidah teks ulasanStruktur dan kaidah teks ulasan
Struktur dan kaidah teks ulasan
aep Saepudin
 
Belajar Modals auxiliary
Belajar Modals auxiliary Belajar Modals auxiliary
Ayat majmuk pancangan ii
Ayat majmuk pancangan iiAyat majmuk pancangan ii
Ayat majmuk pancangan iifiro HAR
 
Presentation 2
Presentation 2Presentation 2
Presentation 2m_saturnus
 
7 kelas kata bahasa indonesia
7 kelas kata bahasa indonesia7 kelas kata bahasa indonesia
7 kelas kata bahasa indonesia
Chairil Anam
 
Kata ganti-dan-katadepan
Kata ganti-dan-katadepanKata ganti-dan-katadepan
Kata ganti-dan-katadepanKholid Hamdun
 
Kata Nama dan Kata Kerja
Kata Nama dan Kata KerjaKata Nama dan Kata Kerja
Kata Nama dan Kata Kerja
Nabilah Shaiem
 
RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
RAGAM AYAT (AYAT PASIF) RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
cg.Teha Amran
 
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary VerbsPengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
Rama Pamungkas
 
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa IndonesiaTugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
Dwi Permadi
 
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
Nazira M
 
Bahan tatabahasa
Bahan tatabahasaBahan tatabahasa
Bahan tatabahasa
NineZero
 
Jenis jenis kata adjektif
Jenis jenis kata adjektifJenis jenis kata adjektif
Jenis jenis kata adjektif
ly infinitryx
 
Frasa Sendi Nama
Frasa Sendi NamaFrasa Sendi Nama
Frasa Sendi Namafiro HAR
 

What's hot (20)

Sinonimdanantonim
SinonimdanantonimSinonimdanantonim
Sinonimdanantonim
 
Kata ganti dan kata depan
Kata ganti dan kata depanKata ganti dan kata depan
Kata ganti dan kata depan
 
Pronoun
Pronoun Pronoun
Pronoun
 
Kata Nama
Kata NamaKata Nama
Kata Nama
 
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdocTopik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
Topik 8-fungsi-nya-dalam-ayatdoc
 
Struktur dan kaidah teks ulasan
Struktur dan kaidah teks ulasanStruktur dan kaidah teks ulasan
Struktur dan kaidah teks ulasan
 
Belajar Modals auxiliary
Belajar Modals auxiliary Belajar Modals auxiliary
Belajar Modals auxiliary
 
Ayat majmuk pancangan ii
Ayat majmuk pancangan iiAyat majmuk pancangan ii
Ayat majmuk pancangan ii
 
Presentation 2
Presentation 2Presentation 2
Presentation 2
 
7 kelas kata bahasa indonesia
7 kelas kata bahasa indonesia7 kelas kata bahasa indonesia
7 kelas kata bahasa indonesia
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
 
Kata ganti-dan-katadepan
Kata ganti-dan-katadepanKata ganti-dan-katadepan
Kata ganti-dan-katadepan
 
Kata Nama dan Kata Kerja
Kata Nama dan Kata KerjaKata Nama dan Kata Kerja
Kata Nama dan Kata Kerja
 
RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
RAGAM AYAT (AYAT PASIF) RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
RAGAM AYAT (AYAT PASIF)
 
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary VerbsPengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimat Modal Auxiliary Verbs
 
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa IndonesiaTugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
Tugas presentasi bahasa indonesia tentang kata dalam bahasa Indonesia
 
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
BAHASA MELAYU STPM ( PROSES PENERBITAN AYAT )
 
Bahan tatabahasa
Bahan tatabahasaBahan tatabahasa
Bahan tatabahasa
 
Jenis jenis kata adjektif
Jenis jenis kata adjektifJenis jenis kata adjektif
Jenis jenis kata adjektif
 
Frasa Sendi Nama
Frasa Sendi NamaFrasa Sendi Nama
Frasa Sendi Nama
 

More from Sang Pembelajar

Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa InggrisVerbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
 
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa InggrisNouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
 
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa InggrisPassive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
 
Adjectives dalam Bahasa Inggris
Adjectives dalam Bahasa InggrisAdjectives dalam Bahasa Inggris
Adjectives dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
 
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Sang Pembelajar
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Sang Pembelajar
 
Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014
Sang Pembelajar
 
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Sang Pembelajar
 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Sang Pembelajar
 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Sang Pembelajar
 
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMPKisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Sang Pembelajar
 

More from Sang Pembelajar (14)

Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa InggrisVerbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
 
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa InggrisNouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
 
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa InggrisPassive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
 
Adjectives dalam Bahasa Inggris
Adjectives dalam Bahasa InggrisAdjectives dalam Bahasa Inggris
Adjectives dalam Bahasa Inggris
 
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
 
Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014
 
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
 
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMPKisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

Prepositions dalam Bahasa Inggris

  • 2. Prepositions [Kata Depan] Perhatikan contoh berikut ini dalam bahasa Indonesia. • Saya meletakkan buku di atas meja. • Kacamata kakek tertinggal di bawah kursi. • Ada seseorang di depan pintu. • Berdirilah di samping saya. Preposisi bisa menerangkan letak, arah, waktu, atau hal abstrak lain. Arti ini terjadi setelah preposisi bergabung dengan suatu kata benda atau frasa kata benda membentuk frasa kata depan (prepositional phrase). Ada sembilan preposisi yang paling sering digunakan: at, by, for, from, in, of, on, to, dan with. Masing-masing memiliki fungsi seperti berikut.
  • 3. at • Digunakan untuk menjelaskan posisi. We change direction at the U-turn. [Kami berganti arah di putaran balik.] • Digunakan untuk menjelaskan tujuan berada di suatu bangunan. We are at* school. [Kami sedang di sekolah.] *Di sekolah dalam artian belajar. • Digunakan untuk menjelaskan rumah atau acara. A: Hi, I am at Yoga’s house. Today is his birthday. [Hai, aku lagi di rumah Yoga. Hari ini ulang tahunnya.] B: See you at his party. Sampai ketemu di pestanya.] • Digunakan untuk menjelaskan waktu spesifik (tertentu). A: OK, will you be here at twelve (o’clock)? [OK, apakah kamu akan di sini pukul dua belas tepat?] B: I hope so, I’ll try to get there at meal time. [Kuharap begitu, aku usahakan sampai di sana saat acara makan.]
  • 4. on • Digunakan untuk menjelaskan posisi pada sesuatu yang memiliki permukaan (dua dimensi). We take the place of pictures on the wall. [Kami mengganti foto-foto di dinding.] • Digunakan untuk menjelaskan tanggal atau hari. The party at Yoga’s will be held on Saturday. [Pesta di rumah Yoga akan diadakan pada hari Sabtu.] On bisa berarti ‘tentang’. Contohnya: Our discussion was on the end of communism. [Topik diskusi kita adalah tentang akhir dari ko- munisme.] in • Digunakan untuk menjelaskan posisi sesuatu pada tempat tiga dimensi. We live in Depok. [Kami tinggal di kota Depok.]
  • 5. • Hal yang sama berlaku untuk negara: The real wayang can be found only in Indonesia. [Wayang sejati hanya bisa ditemukan di Indonesia.] • Akan tetapi, untuk daerah yang lebih kecil atau spesifik dari suatu kota, kita juga bisa menggunakan at*: Jodhi lives at Manggarai, Jakarta. [Jodhi tinggal di daerah Manggarai, Jakarta.] • Kota pun menggunakan at bila merupakan tempat persinggahan dalam perjalanan: We stop off at Singapore on the way to Perth. [Kami singgah di Singapura dalam perja- lanan ke Perth.] Perbedaan in dan at juga tergambar pada dua contoh berikut. Find us in the school [Cari kami di gedung sekolah]. We are at school [Kami sedang bersekolah].
  • 6. • Digunakan untuk menjelaskan waktu yang lebih panjang (daripada on). The first big crisis occurred in 1997, and the second in 2008 [Krisis besar pertama terjadi pada tahun 1997, dan yang kedua pada 2008]. • Digunakan untuk menjelaskan lamanya waktu. Come here in five minutes, can you? [Datanglah dalam waktu lima menit, bisa?] • Digunakan untuk menjelaskan bagian dari suatu hari (malam, siang, pagi), tetapi kita gunakan on bila harinya disebutkan. Bedakan kedua contoh berikut. a. There was nothing bizarre in the morning. [Tak ada yang aneh di pagi hari.] b. There was nothing bizarre on the morning of 9/11. [Tak ada yang aneh di pagi hari tanggal 11 September.] • Tidak digunakan untuk waktu yang diawali last, next, this, every, all, yesterday, tomorrow, atau later. See you next Thursday. [Sampai jumpa Kamis depan.]
  • 7. by By bisa digunakan untuk mewakili kata-kata ini. • ‘oleh’ The poem is written by a young poet. [Puisi itu ditulis oleh seorang sastrawan muda.] • ‘dekat’ You can find the paper by the computer. [Kamu bisa menemukan kertas itu di dekat komputer.] • ‘dengan’ I went home by bus. [Aku pulang dengan (naik) bus.] • ‘demi’ You can do it step by step. [Kamu bisa melakukannya selangkah demi selangkah.] • ‘tidak lebih dari….’ atau ‘paling lambat…’ Submit your paperwork by Monday. [Kumpulkan berkas Anda paling lambat Senin.]
  • 8. for Digunakan untuk menjelaskan berapa lama berlanjutnya sesuatu. I’ll be here for three hours [Aku akan berada di sini selama tiga jam] Bedakan dengan: I’ll be there in three hours. [Aku akan sampai di sana dalam tiga jam.] • Bisa berarti “untuk” atau “mendukung”. This ice cream is made specially for you. [Es krim ini dibuat khusus untuk kamu.] I hope you’ll be for, not against us. [Kuharap kamu akan mendukung, bukan menentang kami.] from Digunakan untuk menjelaskan saat mulainya sesuatu. The exhibition will be held from Monday to/till/ until Sunday. [Pameran akan diadakan dari Senin hingga Minggu.] Anda bisa menggunakan to, till, atau until untuk menunjukkan akhir dari sesuatu yang dijelaskan itu.
  • 9. with With digunakan untuk menjelaskan sarana atau bersama siapa sesuatu dilakukan (dengan). Do it with me. [Lakukanlah bersamaku.] Do it with a bright idea. [Lakukanlah dengan ide yang cemerlang.] of Of adalah preposisi yang memperkenalkan kata benda atau frasa kata benda yang memberikan lebih banyak informasi tentang frasa atau kata yang mendahuluinya, yang biasanya (tapi tidak selalu) juga merupakan kata benda. • They created some brands of* great reputation. [Mereka menciptakan merek dengan reputasi yang hebat.] *Of memperkenalkan great reputation yang menerangkan lebih lanjut tentang some brands. Di sini, of berarti “memiliki kualitas tertentu”.
  • 10. • My phone was made of alluminum alloy. [Teleponku terbuat dari campuran alumi- nium.] *Of berarti “terbuat dari”. • The demotion of* mediocre teams intensifies the competition of Premier League*. *Of yang pertama berarti dilakukannya perbuatan objek pada frasa yang mengikuti of, sedangkan of yang kedua berarti berhubungan dengan. Kedua bentuk ini bisa dibalik menjadi dua kata benda bersama: Mediocre team demotion dan Premier League competition. to Selain berarti ‘sampai’ (sama dengan till dan until), to bisa juga bermakna seperti berikut. a. Arah We go to Jakarta. [Kami pergi ke Jakarta.] b. Posisi I am standing to your right. [Aku berdiri di kananmu.] c. Tujuan This is to provide some supplies. [Ini untuk menyediakan pasokan.]
  • 11. d. Perbandingan The score is two to one. [Skornya dua lawan satu.] e. Kurang (untuk keterangan jam) It’s five to seven; time for Evening News. [Sekarang jam tujuh kurang lima, waktunya Berita Malam.] Beberapa contoh preposisi lain adalah inside (di dalam), outside (di luar), onto (ke atas), into (ke dalam), across (melintasi), behind (di belakang), op- posite (berhadapan), above (di atas), over (di atas), below (di bawah), under (di bawah), through (mela- lui), along (bersama, di sepanjang), near (dekat/ tak jauh), close to (dekat/tak jauh), next to (tepat di samping), in front of (di depan), between (di antara), among (di antara), since (sejak), ago (yang lalu), dur- ing (selama), as (sebagai, selaku), dan like (seperti).