SlideShare a Scribd company logo
Adjectives
GGGrrraaammmmmmaaarrr BBBaaahhhaaasssaaa IIInnnggggggrrriiisss
ADJECTIVES
Adjectives
[Kata Sifat]
Kata sifat, seperti namanya, adalah kata yang
menggambarkan sifat (kualitas, keadaan, watak,
dan seterusnya).
ā€¢	Dia	berdandan	agar	cantik.
ā€¢	Kamarnya	rapi setelah ia bersihkan.
ā€¢	Orang	yang	berpikir	cerdas memilikipemikiran
yang kritis.
ā€¢	Saya	melihat	betapa	indah tempat ini!
Dalam bahasa Inggris, perlakuan terhadap
kata sifat berbeda dengan perlakuan terhadap
kata kerja dan kata benda. Kata sifat bertugas
menjelaskan kata benda atau kata ganti, serta
melengkapi kata kerja kopulatif. Ketika berfungsi
menjelaskan kata benda atau kata ganti, kata
sifat terletak di depan kata bendaā€”atributif.
Sedangkan, jika berfungsi melengkapi kata kerja
kopulatif, kata sifat terletak setelah kata kerja
tersebutā€”predikatif.
GGGrrraaammmmmmaaarrr BBBaaahhhaaasssaaa IIInnnggggggrrriiisss
a.Menjelaskan kata benda (posisi atributif)
ā€¢	A	clever person has a critical thought.
[Orang yang cerdas memiliki pemikiran
kritis.]
Clever (kata sifat) menjelaskan person (kata
benda). Critical (kata sifat) menjelaskan
thought (kata benda).
b.Menjelaskan kata ganti (posisi atributif)
ā€¢	The	last one	should	be	considered	first	in	LIFO
	method.
[Yang terakhir harus dianggap pertama
dalam	metode	LIFO.]
Last (kata sifat) menjelaskan one (kata ganti).
c. Melengkapi kata kerja kopulatif (posisi
predikatif)
ā€¢	Her	room	is tidy after cleaning.
[Kamarnya rapi setelah dibersihkan.]
Tidy melengkapi kata kerja kopulatif is.
Ada tiga jenis kata sifat: kata sifat deskriptif
(descriptive adjective), kata sifat yang membatasi
(limiting adjective), dan kata sifat nama (proper
adjective).
a.Kata sifat deskriptif menerangkan mutu atau
keadaan dari unsur yang diterangkannya.
ā€¢	A	pretty woman.
[Perempuan cantik.]
ā€¢	Fresh	water.
[Air tawar.]
b.Kata sifat yang membatasi unsur yang
diterangkannya.
ā€¢	That	woman.
[Perempuan itu.]
ā€¢	The	sixth	element
[Unsur keenam]
c. Kata sifat nama merupakan sejenis kata sifat
deskriptif yang berasal dari nama.
ā€¢	Indonesian	culture.
[Budaya Indonesia.]
ā€¢	Russian	roulette.
[Rulet Rusia.]
Untuk menghindari kesalahan penempatan
urutan kata sifat yang terdiri atas lebih dari satu
kata, perhatikan tata cara berikut ini. Dimulai
dari nomor 1 adalah kata sifat yang harus disebut
terlebih dulu.
1. Pendapat
horrible, lovely, excellent, good
2. Ukuran
large, big, short, long
3. Mutu
strong, weak, fast, slow
4. Usia
young, old
5. Bentuk
flat, round, square
6. Warna
green, blue, black, magenta
7. Bentuk kata sifat partisip
amusing, sleeping, stunning, roasted
8. Asal
	 Indonesian,	African,	Madurese,West	Sumatran
9. Bahan
gold, silver, bronze, clay, paper
10. Tipe
physical, electronic, electric
11. Tujuan
student (ballroom), milk (factory), children
(playground)
Benar : A	large old round student ballroom.
[Aula mahasiswa bulat yang tua dan
besar.]
Salah : An	old	large	round	student	ballroom.
Jika ada dua kata sifat yang serupa, yang
lebih singkat suku katanya didahulukan.
ā€¢	A	strong, powerful black African horse.
[Kuda Afrika hitam yang kuat dan
bertenaga.]
disebut perbandingan komparatif. Sedangkan,
paling kuat disebut perbandingan superlatif.
ā€¢	 Tyson	is	strong.
ā€¢	 Wolverine	is	stronger than Tyson.
Penambahan akhiran ā€“er pada kata sifat
memberikan makna ā€œlebihā€. Perlu dicatat
bahwa than + kata benda pembanding tidak
selalu harus ada.
ā€¢	 Hulk	is	the	strongest out of the three
Penambahan akhiran ā€“est pada kata sifat
memberikan makna ā€œpalingā€. The umumnya
menyertai kata sifat yang berakhiran ā€“est.
Akan tetapi, perlu diketahui bahwa tidak
semua kata sifat bisa ditambahkan ā€“er untuk
membentuk makna ā€˜lebihā€™ atau pun ā€“est untuk
membentuk makna ā€˜palingā€™ Pada kata sifat
tertentu, kita menambahkan ā€œmore + kata sifatā€
untuk perbandingan komparatif dan ā€œmost
+ kata sifatā€ untuk perbandingan superlatif.
Contohnya:
ā€¢	 Nana	is	beautiful.
ā€¢	 Nini	is	more beautiful than	Nana.
ā€¢	 Nunu	is	the most beautiful out of the three.
Aturan praktisnya adalah kita menggunakan akhi-
ran ā€“er dan ā€“est untuk komparatif dan superlatif
kata sifat bersuku kata tunggal, serta more dan the
most untuk kata sifat yang memiliki suku kata lebih
dari satu. Tapi, aturan ini tidak selamanya berlaku.
Untuk kata sifat bersuku kata ganda dan
berakhiran y, kita jadikan dulu y menjadi i
sebelum ditambah ā€“er.
ā€¢	 Your	joke	is	funny but his is funnier.
[Kelakarmu lucu tapi kelakarnya lebih lucu.]
Ada pula kata sifat tertentu yang memiliki
bentuk komparatif dan superlatif yang
sepenuhnya tak beraturan.
ā€¢	 This	option	is	good.
[Opsi ini baik.]
ā€¢	 But	that	option	is	better.
[Tapi opsi itu lebih baik.]
ā€¢	 Anyway,	we	still	have	to	look	for	the	best.
[Bagaimanapun, kita masih harus mencari
yang terbaik.]
Better dan best juga menjadi komparatif dan super-
latif dari well [sehat].
ā€¢	 This	option	is	worse.
[Opsi ini jelek.]
ā€¢	 But	that	option	is	worse.
[Tapi opsi itu lebih jelek.]
ā€¢	 Anyway,	we	have	to	avoid	the	worst.
[Namun kita harus menghindari yang
terburuk.]
Worse dan worst juga menjadi komparatif dan su-
perlatif dari ill [sakit].
ā€¢	 Jakarta	is	far from here.
[Jakarta jauh dari sini.]
ā€¢	 Jambi	is	farther/further	from Jakarta.
[Jambi lebih jauh dari Jakarta.]
ā€¢	 Banda	Aceh	is	the	farthest/furthest.
[Banda Aceh yang terjauh.]
Further	 bisa berarti ā€œlebih lanjutā€ seperti dalam
further information [informasi lebih lanjut].
Klik Detail

More Related Content

Similar to Adjectives dalam Bahasa Inggris

Chapter 5.docx
Chapter 5.docxChapter 5.docx
Chapter 5.docx
ShelawatiRizqiningsi1
Ā 
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesiaGroup 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
abdulhamidalyFKIP
Ā 
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdfdegreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
IrnhaApriliyannisa
Ā 
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreement
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreementMateri 3 noun phrase dan subject verb agreement
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreement
DIAH KOHLER
Ā 
Bahan tatabahasa
Bahan tatabahasaBahan tatabahasa
Bahan tatabahasa
NineZero
Ā 
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptxMateri Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
MaryanieMulyono
Ā 
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
NOOR IZWANA NADIA
Ā 

Similar to Adjectives dalam Bahasa Inggris (9)

Chapter 5.docx
Chapter 5.docxChapter 5.docx
Chapter 5.docx
Ā 
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesiaGroup 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
Group 3 Mata kuliah bahasa inggris prodi bahasa indonesia
Ā 
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdfdegreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
degreesofcomparison-140314054527-phpapp01 (1).pdf
Ā 
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreement
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreementMateri 3 noun phrase dan subject verb agreement
Materi 3 noun phrase dan subject verb agreement
Ā 
Kata nama
Kata namaKata nama
Kata nama
Ā 
Kata nama
Kata namaKata nama
Kata nama
Ā 
Bahan tatabahasa
Bahan tatabahasaBahan tatabahasa
Bahan tatabahasa
Ā 
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptxMateri Sesi 1 b.ing.pptx
Materi Sesi 1 b.ing.pptx
Ā 
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
BAHASA MELAYU STPM PENGGAL 2 ( MORFOLOGI : KATA TUGAS )
Ā 

More from Sang Pembelajar

Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa InggrisVerbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
Ā 
Prepositions dalam Bahasa Inggris
Prepositions dalam Bahasa InggrisPrepositions dalam Bahasa Inggris
Prepositions dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
Ā 
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa InggrisNouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
Ā 
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa InggrisPassive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Sang Pembelajar
Ā 
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Sang Pembelajar
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Sang Pembelajar
Ā 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Sang Pembelajar
Ā 
Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014
Sang Pembelajar
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Sang Pembelajar
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Sang Pembelajar
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Sang Pembelajar
Ā 
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMPKisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Sang Pembelajar
Ā 

More from Sang Pembelajar (14)

Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa InggrisVerbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Verbs and Predicates dalam Bahasa Inggris
Ā 
Prepositions dalam Bahasa Inggris
Prepositions dalam Bahasa InggrisPrepositions dalam Bahasa Inggris
Prepositions dalam Bahasa Inggris
Ā 
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa InggrisNouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Nouns and Noun Phrases dalam Bahasa Inggris
Ā 
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa InggrisPassive Forms dalam Bahasa Inggris
Passive Forms dalam Bahasa Inggris
Ā 
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un matematika sma ips 2012-2013
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2010-2011
Ā 
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Soal dan pembahasan un ekonomi sma ips 2012-2013
Ā 
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Soal dan pPembahasan UN bBahasa Indonesia SMA IPS 2010-2011
Ā 
Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014Kisi kisi un sma ips 2014
Kisi kisi un sma ips 2014
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Download Soal UN IPA SMP 2012-2013
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Ā 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Ā 
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMPKisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Kisi-Kisi Ujian Nasional (UN) SMP
Ā 

Recently uploaded

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
Ā 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
Ā 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Ā 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
Ā 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
Ā 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
Ā 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
Ā 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
Ā 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
Ā 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Ā 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
Ā 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
Ā 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
Ā 

Recently uploaded (20)

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Ā 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
Ā 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Ā 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Ā 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Ā 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
Ā 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
Ā 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
Ā 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Ā 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Ā 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Ā 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
Ā 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Ā 

Adjectives dalam Bahasa Inggris

  • 2. Adjectives [Kata Sifat] Kata sifat, seperti namanya, adalah kata yang menggambarkan sifat (kualitas, keadaan, watak, dan seterusnya). ā€¢ Dia berdandan agar cantik. ā€¢ Kamarnya rapi setelah ia bersihkan. ā€¢ Orang yang berpikir cerdas memilikipemikiran yang kritis. ā€¢ Saya melihat betapa indah tempat ini! Dalam bahasa Inggris, perlakuan terhadap kata sifat berbeda dengan perlakuan terhadap kata kerja dan kata benda. Kata sifat bertugas menjelaskan kata benda atau kata ganti, serta melengkapi kata kerja kopulatif. Ketika berfungsi menjelaskan kata benda atau kata ganti, kata sifat terletak di depan kata bendaā€”atributif. Sedangkan, jika berfungsi melengkapi kata kerja kopulatif, kata sifat terletak setelah kata kerja tersebutā€”predikatif. GGGrrraaammmmmmaaarrr BBBaaahhhaaasssaaa IIInnnggggggrrriiisss
  • 3. a.Menjelaskan kata benda (posisi atributif) ā€¢ A clever person has a critical thought. [Orang yang cerdas memiliki pemikiran kritis.] Clever (kata sifat) menjelaskan person (kata benda). Critical (kata sifat) menjelaskan thought (kata benda). b.Menjelaskan kata ganti (posisi atributif) ā€¢ The last one should be considered first in LIFO method. [Yang terakhir harus dianggap pertama dalam metode LIFO.] Last (kata sifat) menjelaskan one (kata ganti). c. Melengkapi kata kerja kopulatif (posisi predikatif) ā€¢ Her room is tidy after cleaning. [Kamarnya rapi setelah dibersihkan.] Tidy melengkapi kata kerja kopulatif is. Ada tiga jenis kata sifat: kata sifat deskriptif (descriptive adjective), kata sifat yang membatasi (limiting adjective), dan kata sifat nama (proper adjective).
  • 4. a.Kata sifat deskriptif menerangkan mutu atau keadaan dari unsur yang diterangkannya. ā€¢ A pretty woman. [Perempuan cantik.] ā€¢ Fresh water. [Air tawar.] b.Kata sifat yang membatasi unsur yang diterangkannya. ā€¢ That woman. [Perempuan itu.] ā€¢ The sixth element [Unsur keenam] c. Kata sifat nama merupakan sejenis kata sifat deskriptif yang berasal dari nama. ā€¢ Indonesian culture. [Budaya Indonesia.] ā€¢ Russian roulette. [Rulet Rusia.] Untuk menghindari kesalahan penempatan urutan kata sifat yang terdiri atas lebih dari satu kata, perhatikan tata cara berikut ini. Dimulai dari nomor 1 adalah kata sifat yang harus disebut terlebih dulu.
  • 5. 1. Pendapat horrible, lovely, excellent, good 2. Ukuran large, big, short, long 3. Mutu strong, weak, fast, slow 4. Usia young, old 5. Bentuk flat, round, square 6. Warna green, blue, black, magenta 7. Bentuk kata sifat partisip amusing, sleeping, stunning, roasted 8. Asal Indonesian, African, Madurese,West Sumatran 9. Bahan gold, silver, bronze, clay, paper 10. Tipe physical, electronic, electric 11. Tujuan student (ballroom), milk (factory), children (playground)
  • 6. Benar : A large old round student ballroom. [Aula mahasiswa bulat yang tua dan besar.] Salah : An old large round student ballroom. Jika ada dua kata sifat yang serupa, yang lebih singkat suku katanya didahulukan. ā€¢ A strong, powerful black African horse. [Kuda Afrika hitam yang kuat dan bertenaga.]
  • 7. disebut perbandingan komparatif. Sedangkan, paling kuat disebut perbandingan superlatif. ā€¢ Tyson is strong. ā€¢ Wolverine is stronger than Tyson. Penambahan akhiran ā€“er pada kata sifat memberikan makna ā€œlebihā€. Perlu dicatat bahwa than + kata benda pembanding tidak selalu harus ada. ā€¢ Hulk is the strongest out of the three Penambahan akhiran ā€“est pada kata sifat memberikan makna ā€œpalingā€. The umumnya menyertai kata sifat yang berakhiran ā€“est. Akan tetapi, perlu diketahui bahwa tidak semua kata sifat bisa ditambahkan ā€“er untuk membentuk makna ā€˜lebihā€™ atau pun ā€“est untuk membentuk makna ā€˜palingā€™ Pada kata sifat tertentu, kita menambahkan ā€œmore + kata sifatā€ untuk perbandingan komparatif dan ā€œmost + kata sifatā€ untuk perbandingan superlatif. Contohnya: ā€¢ Nana is beautiful. ā€¢ Nini is more beautiful than Nana. ā€¢ Nunu is the most beautiful out of the three.
  • 8. Aturan praktisnya adalah kita menggunakan akhi- ran ā€“er dan ā€“est untuk komparatif dan superlatif kata sifat bersuku kata tunggal, serta more dan the most untuk kata sifat yang memiliki suku kata lebih dari satu. Tapi, aturan ini tidak selamanya berlaku. Untuk kata sifat bersuku kata ganda dan berakhiran y, kita jadikan dulu y menjadi i sebelum ditambah ā€“er. ā€¢ Your joke is funny but his is funnier. [Kelakarmu lucu tapi kelakarnya lebih lucu.] Ada pula kata sifat tertentu yang memiliki bentuk komparatif dan superlatif yang sepenuhnya tak beraturan. ā€¢ This option is good. [Opsi ini baik.] ā€¢ But that option is better. [Tapi opsi itu lebih baik.] ā€¢ Anyway, we still have to look for the best. [Bagaimanapun, kita masih harus mencari yang terbaik.]
  • 9. Better dan best juga menjadi komparatif dan super- latif dari well [sehat]. ā€¢ This option is worse. [Opsi ini jelek.] ā€¢ But that option is worse. [Tapi opsi itu lebih jelek.] ā€¢ Anyway, we have to avoid the worst. [Namun kita harus menghindari yang terburuk.] Worse dan worst juga menjadi komparatif dan su- perlatif dari ill [sakit]. ā€¢ Jakarta is far from here. [Jakarta jauh dari sini.] ā€¢ Jambi is farther/further from Jakarta. [Jambi lebih jauh dari Jakarta.] ā€¢ Banda Aceh is the farthest/furthest. [Banda Aceh yang terjauh.] Further bisa berarti ā€œlebih lanjutā€ seperti dalam further information [informasi lebih lanjut].