SlideShare a Scribd company logo
STRATEGI
PROMOSI
KAMPUS
Meningkatkan Branding Universitas
Wahid Hasyim Semarang
Mahasiswa Fakultas Hukum, Unwahas
AZAM KHARISUL UMAM
“CARILAH ILMU
SAMPAI KE NEGERI
SAMPANGAN”
LATAR
BELAKANG
Banyaknya Perguruan Tinggi dengan berbagai macam tawaran sarana & prasana
kepada calon mahasiswa memungkinkan bagi mereka untuk memilih serta menilai universitas
atau perguruan tinggi yang diminati, tentunya yang sesuai dengan keinginan dari masing-
masing calon mahasiswa baru. Namun disisi lain, hal tersebut menimbulkan kebingungan bagi
mereka calon mahasiswa yang tidak mempunyai gambaran jelas tentang minat dan bakat
mereka sendiri terlebih mengenai kesesuaian fakultas maupun program studi yang akan
ditempuh. Disinilah pentingnya untuk menyusun strategi dan konsep promosi perguruan tinggi
untuk menjaring minat dari calon mahasiswa baru untuk melanjutkan pendidikan di
Universitas mereka melalui promosi yang dilakukan oleh Lembaga Penerimaan Mahasiswa
Baru. Proses promosi tersebut tentunya memiliki konsep yang mendalam tentang bagaimana
suatu Universitas memberikan informasi tentang sarana prasana yang dimiliki sekaligus
menciptakan suatu brand awareness yang telah dibentuk oleh Universitas.
Universitas Wahid Hasyim Semarang atau yang kerap disingkat Unwahas
merupakan perguruan tinggi swasta yang berlokasi di Jalan Menoreh Tengah, Sampangan
Gajahmungkur, Semarang. Dalam menjalankan fungsi Pendidikan nasional dan Tri Dharma
Perguruan Tinggi, Unwahas memiliki sebuah visi yaitu Menjadi universitas yang unggul di
tingkat nasional dan internasional dalam mentransformasikan ilmu pengetahuan, teknologi,
dan seni dengan nilai-nilai Islam ahlussunah wal jamaah di tahun 2025.
Dari apa yang menjadi cita-cita dan tujuan unwahas dalam visi tersebut, perguruan
tinggi swasta ini mempunyai harapan besar dan ambisi yang tinggi dalam mengenalkan dan
membawa nama baik perguruan tinggi universitas wahid Hasyim semarang di kanca
internasional. Kehadiran mahasiswa asing yang berkuliah di Unwahas menjadi salah satu wujud
nyata mengenalkan kampus unwahas kepada dunia sesuai dengan jargonnya, yaitu “UNWAHAS
MENDUNIA”.
Berbicara terkait strategi promosi yang dilakukan oleh PMB humas Unwahas,
sejauh ini sudah cukup baik dan signifikan. Hal tersebut bisa dilihat dari branding media sosial
dan jumlah mahasiswa baru yang masuk pada setiap tahunnya. Sistem promosi marketing yang
dilakukan oleh PMB humas Unwahas dibagi menjadi 2 jenis, yaitu :
 Marketing promosi secara konvensional
Dalam mempromosikan kampus, Unwahas menerapkan marketing promosi secara
konvensional. Promosi ini dilakukan dalam beberapa kegiatan seperti halnya sosialisasi sekolah
dan pesantren, penyebaran media cetak atau brosur ke masyarakat, memasang baleo atau
spanduk yang berisikan ajakan, serta memberikan kesadaran mahasiswa untuk mengajak sanak
keluarganya berkuliah di Unwahas.
 Digital Marketing
Seiring berkembanya teknologi dalam kehidupan masyarakat, Unwahas menerapkan
strategi promosi yang relevan melalui digital marketing. Digital marketing merupakan kegiatan
pemasaran atau promosi sebuah merek atau produk menggunakan media digital atau internet
dengan tujuan untuk menarik konsumen atau calon konsumen secara cepat.
Dalam pelaksanaannya, tim PMB humas unwahas membuat akun sosial media berupa
Instagram, Tik Tok, Website, Dll sebagai media untuk promosi. Apa yang disajikan dalam akun
media tersebut tidak lain berisi soal ajakan untuk berkuliah di Unwahas dan mengenalkan
Unwahas kepada masyarakat luas . Selain itu, penggunaan website digunakan sebagai bahan
informan dan register bakal calon mahasiswa yang ingin berkuliah di Unwahas. Selain
jangkauannya yang lebih luas, penggunaan digital ini juga dirasa efisien dalam menyikapi
perkembangan zaman.
UPAYA MENINGKATKAN
BRANDING UNIVERSITAS
WAHID HASYIM
SEMARANG
Sejauh ini saya melihat upaya yang dilakukan oleh Tim Humas PMB Unwahas
sudah cukup baik. Akan tetapi apa yang dilakukan Tim Humas PMB ini masih bersifat mikro,
seperti halnya pembuatan konten yang masih mengajak satu atau dua orang saja dan saya rasa
juga masih belum menyeluruh secara makro dalam melibatkan mahasiswa untuk andil dalam
mempromosikan kampus Unwahas.
Jika nantinya saya dipercaya menjadi putra terbaik kampus Universitas Wahid
Hasyim Semarang, saya akan lebih terfokus pada internal yang bersifat makro menyeluruh
dengan melibatkan elemen-elemen yang ada di kampus. Oleh karena itu, jika nantinya saya
sebagai putra kampus memiliki progam dan upaya tersendiri sebagai berikut :
 Mengajak Mahasiswa Secara menyeluruh Untuk Mempromosikan Unwahas
Selanjutnya, upaya yang saya lakukan adalah dengan menggait sedikit demi sedikit satu
atau dua mahsiswa untuk ikut mempromosikan kampus Unwahas. Tujuan dari upaya ini adalah
untuk menciptakan komoditas mahasiswa yang aktif dalam berkontribusi mempromosikan
kampus. Hal ini tentunya menjadi sebuah ajakan mahasiswa untuk mempromosikan kampus
Unwahas kepada sanak saudara dan orang-orang terdekatnya.
 Peduli dan Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial
Menjadi sosok public figure kampus tentunya harus memberikan contoh yang baik kepada
mahasiswa dan masyarakat. Penggunaan media sosial dengan bijak menjadi salah satu bentuk
upaya kita untuk mengajarkan kepada public bahwasannya media sosial akan memberikan
manfaat positif jika dipergunakan dengan baik. Selain itu, nantinya saya juga berkontribusi
dalam memposting sesuatu dalam media sosial yang ada kaitannya dengan branding kampus.
 Melakukan Coaching Clinic Secara Continue Di Setiap Fakultas
Coaching Clinic ini nantinya saya lakukan dengan memberikan bimbingan atau pelatihan
dengan tujuan meningkatkan promosi kampus. Hal ini bisa dilakukan dalam jangkau waktu
yang continue, seperti satu bulan sekali. Upaya ini menjadi bentuk keterbukaan terhadap
mahasiswa untuk menerima segala argumen atau gagasan yang berkaitan dengan branding
kampus melalui linier fakultas.
 Bekerja Sama Dengan Ormawa, Orda dan UKM Melalui Kegiatan dan Partner
Media
Organisasi mahasiswa dan UKM merupakan sebuah wadah mahasiswa untuk berproses
sesuai dengan bidangnya. Organisasi Mahasiswa dan UKM tersebut menjadi salah satu factor
penting yang dapat meningkatkan branding kampus melalui segala kegiatannya. Nantinya saya
akan menggandeng elemen tersebut untuk dapat membantu mempromosikan kampus dalam
bentuk kegiatan sosialisasi, seminar atau juga media partner.
 Mengadakan Event atau Kompetisi Unwahas Cup Di Tingkat SMA/MA
Saya menyadari bahwa untuk mempromosikan suatu kampus dapat dilakukan dengan
mengadakan kompetisi atau event sebagai batu lompatan. Euforia dari peserta ditingkat SMA
dalam mengikuti event atau kompetisi ini nantinya akan memberikan suatu pandangan positing
dalam penilaian tentang kampus Unwahas dan meningkatkan branding kampus aswaja.
Pengadaan ini tentunnya akan melibatkan Tim Humas PMB dalam pelaksanannya. Bentuk dari
event ini dapat berupa Futsal Cup, Bulu Tangkis Cup, bahkan pagelaran seni untuk menarik
daya minat masyarakat , terutama anak-anak SMA yang selangkah lagi akan menentukan
dirinya ingin berkuliah dimana.
 Menjalin Hubungan Baik Dengan Komunitas Alumni Unwahas
Menurut saya, lulusan Unwahas adalah lulusan yang mempunyai kualitas terbaik sesuai
bidangnya, bahkan menempati posisi strategis dalam dunia pekerjaan. Menjadi putra/putri
kampus sudah semsetinya mempertahankan tali kekeluargaan untuk alumni-alumni Unwahas
sekalipun. Dengan hubungan dan komunikasi yang baik tentunya dapat membantu dari segi
promosi Unwahas melalui linier relasi di dunia pekerjaan. Bentuk hubungan baik ini bisa
dilakikan dengan bentuk
• Sowan ke kediaman para alumni terutama ketua komunitas alumni.
• Melibatkan alumni dengan cara meberikan undangan dalam kegiatan kampus seperti
halnya Dies Natalies.
Tujuan dari upaya di atas adalah untuk meningkatkan kecintaan dan kepekaan mahasiswa
terhadap kampusnya sendiri melalui keikutsertaan dalam mempromosikan kampus. Sehingga ketika
semua upaya di atas terlaksana, hal ini memberikan output tersendiri bagi perkembangan Universitas
Wahid Hasyim Semarang. Sehingga konten-konten akan menyeluruh dari sisi internal kampus melalui
kegiatan-kegiatan yang dilakukan mahasiswa dan memberikan output penilaian positif dari masyarakat
sebagai bentuk rivew kegiatan di kampus.
Dari sini, saya yakin Universitas Wahid Hasyim Semarang akan lebih berkembang tidak
hanya dari sisi eksternal, tetapi juga dari sisi internal. Kita akan berjalan bersama menuju Universitas
Wahid Hasyim yang unggul dan mewujudkan jargon universitas wahid hasyim “ASWAJA MUDA
MENDUNIA”
TERIMA
KASIH

More Related Content

Similar to PPT.NEW_PUTRA KAMPUS_AZAM_2024.pptx restorative justice

Dokumen laporan bertulis
Dokumen laporan bertulisDokumen laporan bertulis
Dokumen laporan bertulis
Faten Norfatihah
 
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
Mohamad Faiz
 
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
Anggi Septiana
 
Laporan kendiri
Laporan kendiriLaporan kendiri
Laporan kendiri
Zulaikha Nadwa
 
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
Johan
 
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptxRENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
SarahKusumahBakti
 
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
nuraishah91
 
Client Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensClient Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensIdham Hanafiah
 
Refleksi (Laporan Kendiri)
Refleksi (Laporan Kendiri)Refleksi (Laporan Kendiri)
Refleksi (Laporan Kendiri)
SharifahNorShairah
 
PPT SEMINAR SEMHAS.pptx
PPT SEMINAR SEMHAS.pptxPPT SEMINAR SEMHAS.pptx
PPT SEMINAR SEMHAS.pptx
RabialKanada1
 
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
Didik Purwiyanto Vay
 
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidananPeran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
Elida Nurul Fitri
 
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
nuraishah91
 
Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268
iffahroslan
 
Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268
iffahroslan
 
1. borang fak syariah 2013 final 20 agustus 2013-falak
1. borang fak syariah 2013 final  20 agustus 2013-falak1. borang fak syariah 2013 final  20 agustus 2013-falak
1. borang fak syariah 2013 final 20 agustus 2013-falakWahono Syahida
 
Pengantarabangsaan
PengantarabangsaanPengantarabangsaan
Pengantarabangsaan
Syahirah Othman
 
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docxMARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
samrul2
 
Upaya peningkatan pd
Upaya peningkatan pdUpaya peningkatan pd
Upaya peningkatan pd
Adi We
 
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptxSEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
SolikinParon
 

Similar to PPT.NEW_PUTRA KAMPUS_AZAM_2024.pptx restorative justice (20)

Dokumen laporan bertulis
Dokumen laporan bertulisDokumen laporan bertulis
Dokumen laporan bertulis
 
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
Presentation Pengurusan & Keusahawanan ( NYES 2104 )
 
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
MANAJEMEN_AKUNTANSI_REGULER_SENJA[1]
 
Laporan kendiri
Laporan kendiriLaporan kendiri
Laporan kendiri
 
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
Memahami Calon Pelanggan Jasa Pendidikan Tinggi untuk Merancang Strategi Pema...
 
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptxRENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
RENCANA STRATEsjbhdvhgfh vgdhf vdhgvfhsbhbdjhsdbfhsdbfsjdbfGIS.pptx
 
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
 
Client Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensClient Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for Teens
 
Refleksi (Laporan Kendiri)
Refleksi (Laporan Kendiri)Refleksi (Laporan Kendiri)
Refleksi (Laporan Kendiri)
 
PPT SEMINAR SEMHAS.pptx
PPT SEMINAR SEMHAS.pptxPPT SEMINAR SEMHAS.pptx
PPT SEMINAR SEMHAS.pptx
 
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
4. analisis pengaruh bauran promosi benny agus setiono
 
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidananPeran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
Peran mahasiswa kebidanan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan kebidanan
 
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
Pembentangan kemahiran pengurusan maklumat dan pembelajaran sepanjang hayat1
 
Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268
 
Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268Hhhc9501 a146268
Hhhc9501 a146268
 
1. borang fak syariah 2013 final 20 agustus 2013-falak
1. borang fak syariah 2013 final  20 agustus 2013-falak1. borang fak syariah 2013 final  20 agustus 2013-falak
1. borang fak syariah 2013 final 20 agustus 2013-falak
 
Pengantarabangsaan
PengantarabangsaanPengantarabangsaan
Pengantarabangsaan
 
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docxMARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
MARKETING UNTUK SEKOLAH.docx
 
Upaya peningkatan pd
Upaya peningkatan pdUpaya peningkatan pd
Upaya peningkatan pd
 
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptxSEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
SEMPRO_SOLIHIN_ STITI KP PARON.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
SriWahyuni58535
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
SriWahyuni58535
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
HUMAH KUMARASAMY
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptxMATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
NindiBeautyandHealth
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
kompdua2
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
ShintaKurniawatiSs
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
yuanitaclara1
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
walidumar
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptxMATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
 

PPT.NEW_PUTRA KAMPUS_AZAM_2024.pptx restorative justice

  • 2. Mahasiswa Fakultas Hukum, Unwahas AZAM KHARISUL UMAM “CARILAH ILMU SAMPAI KE NEGERI SAMPANGAN”
  • 4. Banyaknya Perguruan Tinggi dengan berbagai macam tawaran sarana & prasana kepada calon mahasiswa memungkinkan bagi mereka untuk memilih serta menilai universitas atau perguruan tinggi yang diminati, tentunya yang sesuai dengan keinginan dari masing- masing calon mahasiswa baru. Namun disisi lain, hal tersebut menimbulkan kebingungan bagi mereka calon mahasiswa yang tidak mempunyai gambaran jelas tentang minat dan bakat mereka sendiri terlebih mengenai kesesuaian fakultas maupun program studi yang akan ditempuh. Disinilah pentingnya untuk menyusun strategi dan konsep promosi perguruan tinggi untuk menjaring minat dari calon mahasiswa baru untuk melanjutkan pendidikan di Universitas mereka melalui promosi yang dilakukan oleh Lembaga Penerimaan Mahasiswa Baru. Proses promosi tersebut tentunya memiliki konsep yang mendalam tentang bagaimana suatu Universitas memberikan informasi tentang sarana prasana yang dimiliki sekaligus menciptakan suatu brand awareness yang telah dibentuk oleh Universitas.
  • 5. Universitas Wahid Hasyim Semarang atau yang kerap disingkat Unwahas merupakan perguruan tinggi swasta yang berlokasi di Jalan Menoreh Tengah, Sampangan Gajahmungkur, Semarang. Dalam menjalankan fungsi Pendidikan nasional dan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Unwahas memiliki sebuah visi yaitu Menjadi universitas yang unggul di tingkat nasional dan internasional dalam mentransformasikan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni dengan nilai-nilai Islam ahlussunah wal jamaah di tahun 2025. Dari apa yang menjadi cita-cita dan tujuan unwahas dalam visi tersebut, perguruan tinggi swasta ini mempunyai harapan besar dan ambisi yang tinggi dalam mengenalkan dan membawa nama baik perguruan tinggi universitas wahid Hasyim semarang di kanca internasional. Kehadiran mahasiswa asing yang berkuliah di Unwahas menjadi salah satu wujud nyata mengenalkan kampus unwahas kepada dunia sesuai dengan jargonnya, yaitu “UNWAHAS MENDUNIA”.
  • 6. Berbicara terkait strategi promosi yang dilakukan oleh PMB humas Unwahas, sejauh ini sudah cukup baik dan signifikan. Hal tersebut bisa dilihat dari branding media sosial dan jumlah mahasiswa baru yang masuk pada setiap tahunnya. Sistem promosi marketing yang dilakukan oleh PMB humas Unwahas dibagi menjadi 2 jenis, yaitu :  Marketing promosi secara konvensional Dalam mempromosikan kampus, Unwahas menerapkan marketing promosi secara konvensional. Promosi ini dilakukan dalam beberapa kegiatan seperti halnya sosialisasi sekolah dan pesantren, penyebaran media cetak atau brosur ke masyarakat, memasang baleo atau spanduk yang berisikan ajakan, serta memberikan kesadaran mahasiswa untuk mengajak sanak keluarganya berkuliah di Unwahas.
  • 7.  Digital Marketing Seiring berkembanya teknologi dalam kehidupan masyarakat, Unwahas menerapkan strategi promosi yang relevan melalui digital marketing. Digital marketing merupakan kegiatan pemasaran atau promosi sebuah merek atau produk menggunakan media digital atau internet dengan tujuan untuk menarik konsumen atau calon konsumen secara cepat. Dalam pelaksanaannya, tim PMB humas unwahas membuat akun sosial media berupa Instagram, Tik Tok, Website, Dll sebagai media untuk promosi. Apa yang disajikan dalam akun media tersebut tidak lain berisi soal ajakan untuk berkuliah di Unwahas dan mengenalkan Unwahas kepada masyarakat luas . Selain itu, penggunaan website digunakan sebagai bahan informan dan register bakal calon mahasiswa yang ingin berkuliah di Unwahas. Selain jangkauannya yang lebih luas, penggunaan digital ini juga dirasa efisien dalam menyikapi perkembangan zaman.
  • 9. Sejauh ini saya melihat upaya yang dilakukan oleh Tim Humas PMB Unwahas sudah cukup baik. Akan tetapi apa yang dilakukan Tim Humas PMB ini masih bersifat mikro, seperti halnya pembuatan konten yang masih mengajak satu atau dua orang saja dan saya rasa juga masih belum menyeluruh secara makro dalam melibatkan mahasiswa untuk andil dalam mempromosikan kampus Unwahas. Jika nantinya saya dipercaya menjadi putra terbaik kampus Universitas Wahid Hasyim Semarang, saya akan lebih terfokus pada internal yang bersifat makro menyeluruh dengan melibatkan elemen-elemen yang ada di kampus. Oleh karena itu, jika nantinya saya sebagai putra kampus memiliki progam dan upaya tersendiri sebagai berikut :
  • 10.  Mengajak Mahasiswa Secara menyeluruh Untuk Mempromosikan Unwahas Selanjutnya, upaya yang saya lakukan adalah dengan menggait sedikit demi sedikit satu atau dua mahsiswa untuk ikut mempromosikan kampus Unwahas. Tujuan dari upaya ini adalah untuk menciptakan komoditas mahasiswa yang aktif dalam berkontribusi mempromosikan kampus. Hal ini tentunya menjadi sebuah ajakan mahasiswa untuk mempromosikan kampus Unwahas kepada sanak saudara dan orang-orang terdekatnya.  Peduli dan Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial Menjadi sosok public figure kampus tentunya harus memberikan contoh yang baik kepada mahasiswa dan masyarakat. Penggunaan media sosial dengan bijak menjadi salah satu bentuk upaya kita untuk mengajarkan kepada public bahwasannya media sosial akan memberikan manfaat positif jika dipergunakan dengan baik. Selain itu, nantinya saya juga berkontribusi dalam memposting sesuatu dalam media sosial yang ada kaitannya dengan branding kampus.
  • 11.  Melakukan Coaching Clinic Secara Continue Di Setiap Fakultas Coaching Clinic ini nantinya saya lakukan dengan memberikan bimbingan atau pelatihan dengan tujuan meningkatkan promosi kampus. Hal ini bisa dilakukan dalam jangkau waktu yang continue, seperti satu bulan sekali. Upaya ini menjadi bentuk keterbukaan terhadap mahasiswa untuk menerima segala argumen atau gagasan yang berkaitan dengan branding kampus melalui linier fakultas.  Bekerja Sama Dengan Ormawa, Orda dan UKM Melalui Kegiatan dan Partner Media Organisasi mahasiswa dan UKM merupakan sebuah wadah mahasiswa untuk berproses sesuai dengan bidangnya. Organisasi Mahasiswa dan UKM tersebut menjadi salah satu factor penting yang dapat meningkatkan branding kampus melalui segala kegiatannya. Nantinya saya akan menggandeng elemen tersebut untuk dapat membantu mempromosikan kampus dalam bentuk kegiatan sosialisasi, seminar atau juga media partner.
  • 12.  Mengadakan Event atau Kompetisi Unwahas Cup Di Tingkat SMA/MA Saya menyadari bahwa untuk mempromosikan suatu kampus dapat dilakukan dengan mengadakan kompetisi atau event sebagai batu lompatan. Euforia dari peserta ditingkat SMA dalam mengikuti event atau kompetisi ini nantinya akan memberikan suatu pandangan positing dalam penilaian tentang kampus Unwahas dan meningkatkan branding kampus aswaja. Pengadaan ini tentunnya akan melibatkan Tim Humas PMB dalam pelaksanannya. Bentuk dari event ini dapat berupa Futsal Cup, Bulu Tangkis Cup, bahkan pagelaran seni untuk menarik daya minat masyarakat , terutama anak-anak SMA yang selangkah lagi akan menentukan dirinya ingin berkuliah dimana.
  • 13.  Menjalin Hubungan Baik Dengan Komunitas Alumni Unwahas Menurut saya, lulusan Unwahas adalah lulusan yang mempunyai kualitas terbaik sesuai bidangnya, bahkan menempati posisi strategis dalam dunia pekerjaan. Menjadi putra/putri kampus sudah semsetinya mempertahankan tali kekeluargaan untuk alumni-alumni Unwahas sekalipun. Dengan hubungan dan komunikasi yang baik tentunya dapat membantu dari segi promosi Unwahas melalui linier relasi di dunia pekerjaan. Bentuk hubungan baik ini bisa dilakikan dengan bentuk • Sowan ke kediaman para alumni terutama ketua komunitas alumni. • Melibatkan alumni dengan cara meberikan undangan dalam kegiatan kampus seperti halnya Dies Natalies.
  • 14. Tujuan dari upaya di atas adalah untuk meningkatkan kecintaan dan kepekaan mahasiswa terhadap kampusnya sendiri melalui keikutsertaan dalam mempromosikan kampus. Sehingga ketika semua upaya di atas terlaksana, hal ini memberikan output tersendiri bagi perkembangan Universitas Wahid Hasyim Semarang. Sehingga konten-konten akan menyeluruh dari sisi internal kampus melalui kegiatan-kegiatan yang dilakukan mahasiswa dan memberikan output penilaian positif dari masyarakat sebagai bentuk rivew kegiatan di kampus. Dari sini, saya yakin Universitas Wahid Hasyim Semarang akan lebih berkembang tidak hanya dari sisi eksternal, tetapi juga dari sisi internal. Kita akan berjalan bersama menuju Universitas Wahid Hasyim yang unggul dan mewujudkan jargon universitas wahid hasyim “ASWAJA MUDA MENDUNIA”