SlideShare a Scribd company logo
BIODATA DIRI TUTOR
Nama/ID : Neneng Sri Mulyanti,
M.Pd./23003421
HP. 0878 8555 0295
Email :
nenengsrimulyanti@gmail.com
1. Kepala Sekolah TK.
2. Penulis Buku-buku Sastra dan Pelajaran.
3. Pembicara (Nara Sumber) /Materi Ajar dan
Media Ajar untuk Guru-guru.
4. Dosen, Guru SDIT, dan Guru SMK.
Pekerjaan :
1 .Aktif mengikuti Tuweb.
2 .Berperan aktif dalam diskusi.
3. Mengumpulkan Tugas Tuweb Sesuai
Jadwal.
4 .Dilarang menggunakan “Joki”.
KETENTUAN BAGI PESERTA
TUWEB/MAHASISWA :
5 . Dalam berkomunikasi dan berinteraksi
dengan Tutor dan antar mahasiswa, hasus
mencerminkan keterpelajaran dan
kecendikiaan.
6 . Menjujung tinggi kejujuran dan
keluhuran akademik
5. Dalam berkomunikasi dan berinteraksi
dengan Tutor dan antara Mahasiswa, harus
mencerminkan keterpelajaran dan
kecendikiaan.
6 . Menjujung tinggi kejujuran dan
keluhuran akademik
TUTORIAL BERBASIS WEB (TUWEB)
1 . Tuweb setiap mata kuliah terdiri atas 1(satu)
prasesi (sesi pendahuluan) dan 8 (Delapan)
Pertemuan @120 Menit .
2 . Komposisi Penilian : 30% partisipasi (kehadiran,
kesiapan, dan keaktifan)+70% Tugas 1 s.d 3.
3. Nilai Tutorial dapat diberikan jika Mahasiswa
mengikuti minimal 5 dari 8 kali pertemuan, dengan
formula :NT = 3P + 7 NTT/10
4. Tutor dapat memberi 1 kali kesempatan pada
mahasiswa untuk memperbaiki jawaban tugas, apabila
skor satu tugas mahasiswa < 50%
5 . Pemantauan Pelaksanaan Tuweb dilakukan oleh
petugas yang ditetapkan oleh UPBJJ dan/atau UT Pusat.
Mata Kuliah : Materi dan Pembelajaran Bahasa
Indonesia di Sekolah Dasar
Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Tutor/ID :Neneng Sri Mulyanti, M.Pd./23003421
Modul : Ke-1
Tutorial : Ke-1
Semester/Registrasi : IX/2022.2
Mata Kuliah Materi dan Pembelajaran Bahasa
Indonesia SD/PDGK4504 merupakan mata
kuliah yang disediakan bagi mahasiswa
Program S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
(PGSD) yang bertujuan menyiapkan
mahasiswa agar memiliki kompetensi tentang
bahasa Indonesia dan pembelajarannya
Setelah menempuh mata kuliah Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD,
mahasiswa mampu menjelaskan dan menerapkan berbagai konsep tentang bahasa
dan belajar bahasa, memberi contoh bunyi dan lambang-lambang bahasa
Indonesia, membedakan morfem bebas dengan morfem terikat bahasa Indonesia,
mendeskripsikan berbagai kalimat bahasa Indonesia, menyusun beragam wacana
bahasa Indonesia dengan baik, menerapkan berbagai pendekatan pembelajaran
bahasa Indonesia di SD, memilih dan menggunakan berbagai media pembelajaran
bahasa di Indonesia SD dengan tepat, menerapkan berbagai teknik penilaian
pembelajaran bahasa Indonesia di SD dengan baik, dan melaksanakan
pembelajaran bahasa dan sastra terpadu di SD dengan baik.
Konsep Dasar/Peta Kompetensi
Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD
SD/PDGK4504/3SKS
KELOMPOK PRESENTASI
Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD (9 Modul)
1. BAHASA DAN BELAJAR BAHASA
Modul 1 oleh Tutor.
2. DASAR-DASAR FONOLOGI DAN MORFOLOGI BAHASA
INDONESIA
Modul 2 oleh Kelompok 1.
3. DASAR-DASAR SINTAKSIS BAHASA INDONESIA
Modul 3 oleh Kelompok 2.
4. DASAR-DASAR WACANA BAHASA INDONESIA
Modul 4 oleh Kelompok 3.
5. PENDEKATAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA
INDONESIA SEKOLAH DASAR
Modul 5 oleh Kelompok 4
6. MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
SEKOLAH DASAR
Modul 6 oleh Kelompok 5
7. PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA
Modul 7 oleh Kelompok 6.
8. PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBAHASA INDONESIA
DI SEKOLAH DASAR
Modul 8 oleh Kelompok 7 (Hari Minggu, 05 Desember 2021)
MODEL PEMBELAJARAN APRESIASI SASTRA DI SEKOLAH
DASAR. Modul 9 oleh Kelompok 8.
MODUL 1
BAHASA DAN BELAJAR BAHASA
Pembelajaran Modul 1:
1. Hakikat Bahasa
2. Hakikat Belajar Bahasa
1. HAKIKAT BAHASA (KB 1)
A . Pengertian Bahasa
Bahasa adalah sistem lambang bunyi ujaran
yang digunakan manusia untuk
berkomunikasi dalam menyampaikan
informasi yang ada dipikirannya dengan
manusia lainnya menggunakan tanda,
misalnya kata-kata dan gerakan anggota
tubuh berdasarkan suatu perangkat atau
sistem yang ditentukan.
Pengertian Bahasa menurut Harimukti
Kridalaksana (1997) : Bahasa adalah suatu
sistem lambang bunyi yang arbiter yang
dipergunakan oleh para anggota kelompok
sosial untuk bekerja sama, berkomunikasi,
dan mengidentifikasi diri.
Bahasa dalam bahasa Inggris language
yang berasal dari bahasa Latin yang berarti
“lidah”, bahwa lidah merupakan alat ucap
yang sering digunakan dibandingkan alat
ucap lainnya. Secara universal pengertian
bahasa adalah suatu bentuk ungkapan yang
bentuk dasarnya ujaran
B. Unsur Bahasa
Bentuk bahasa terdiri dari dua unsur
yaitu unsur segmental dan unsur
suprasegmental berupa gejala ucapan
atau kata yang menonjol atau dominan
ketika bunyi-bunyi ujaran dihasilkan.
Unsur segmental adalah unsur yang berupa
satuan-satuan bahasa, terdiri dari :
1). Fonem adalah satuan bahasa yang terkecil,
dimulai dari A sampai Z ditambah kh, ng, ny, dan
sy. Terdiri dari paduan vokal dan konsonan.
2). Morfem adalah semua imbuhan: awalan, akhiran,
sisipan, dan gabungan awalan dan akhiran.
3). Kata adalah seluruh kosa kata
4). Frasa adalah gabungan kata yang menduduki
sebuah fungsi (Subjek, objek, predikat, dan
keterangan)
5). Klausa adalah kelompok bahasa/bahasa
kalimat yang berpotensi menjadi kalimat yang
terkecil
6). Kalimat adalah kelompok kata yang memiliki
kesatuan arti.
7). Wacana adalah bagian dari komunikasi berupa
dialog atau paragraf-paragraf
.
Sementara itu Unsur suprasegmental adalah
berupa gejala ucapan atau kata yang menonjol atau
dominan ketika bunyi-bunyi ujaran dihasilkan dan
dapat diujarkan tetapi tidak selalu dapat dituliskan
secara deskriptif juga berfungsi untuk membedakan
makna kalimat yang diucapkan.
C. Fungsi Bahasa
Bahasa dibentuk oleh kaidah serta aturan yang tidak boleh
dilanggar agar tidak menyebabkan gangguan pada proses
komunikasi. Bahasa memiliki beberapa fungsi umum, yaitu :
1. Fungsi informasi untuk menyampaikan informasi
2. Fungsi ekspresi untuk menyampaikan perasaan, emosi,
sikap, dan gagasan pembicara.
3, Fungsi adaftasi dan integrasi untuk menyesuaikan dan
membaurkan diri dengan lingkungan masyarakat
4. Fungsi kontrol sosial untuk mempengaruhi sikap dan
pendapat orang lain.
D. Ragam Bahasa
Ragam Bahasa dapat diklasifikasikan berdasarkan
bidang wacana, sarana, dan pendidikan.
Ragam bahasa bidang wacana :
1. Ragam ilmiah yaitu bahasa yang digunakan dalam
kegiatan ilmiah, ceramah, dan tulisan-tulisan ilmiah.
2. Ragam populer yaitu bahasa yang digunakan dalam
pergaulan sehari-hari dan tulisan populer.
Ragam bahasa bidang sarana :
1. Ragam lisan yaitu bahasa yang diucapkan langsung
secara lisan dilengkapi dengan ekspresi dan gerakan
anggota badan
2. Ragam tulis yaitu bahasa yang disampaikan melalui
tulisan diperlukan kecermatan dan ketelitian dalam
menggunakan bahasa tulis
Ragam bahasa bidang pendidikan :
1. Ragam baku yaitu bahasa yang menggunakan
kaidah bahasa yang lebih lengkap. Ragam baku
terdapat pada karya ilmiah, laporan-laporan,
pidato, wawancara resmi, acara resmi, dan
pidato kenegaraan
2. Ragam tidak baku yaitu bahasa yang
penggunaannya tidak mengacu pada
kaidah-kaidah tertentu.
Ragam tidak baku bisa dipengaruhi oleh
unsur dialek dan bahasa daerah.
2. Hakikat Belajar Bahasa (KB 2)
A. Belajar bahasa adalah perubahan
prilaku yang relatif permanen dan
merupakan hasil pelatihan
berbahasa yang mendapat penguatan.
B. Faktor yang memengaruhi keberhasilan
belajar bahasa terdiri dari faktor internal dan
faktor eksternal.
Faktor internal adalah faktor yang terdapat
dalam diri sendiri dan Faktor eksternal
adalah faktor diluar diri sendiri, seperti
lingkungan sekolah, guru, orang tua, dan
masyarakat
C.Jenis keterampilan dan prilaku dalam
proses belajar bahasa. Belajar bahasa
pada dasarnya bertujuan untuk
mengungkapkan kemampuan menggunakan
bahasa untuk berbagai keperluan
Terdiri dari : keterampilan
menghafal, keterampilan demontrasi,
keterampilan mentransfer, keterampilan
komunikasi, dan keterampilan mengkritik.
D.Strategi belajar bahasa bermakna rencana yang
cermat mengenal kegiatan untuk mencapai
sasaran khusus.
Ada beberapa strategi belajar : strategi
mengulang (mengulang sederhana dan
mengulang kompleks), strategi elaborasi
(penambahan rincian sehingga informasi baru
akan lebih bermakna),
strategi organisasi (membantu siswa mengaitkan
bahan-bahan baru, sama halnya dengan strategi
elaborasi)
strategi mtkognitif (berhubungan dengan cara
berpikir siswa itu sendiri)
SALAM SUKSES MULIA
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx

Disain Penelitian Kebahasaan
Disain Penelitian KebahasaanDisain Penelitian Kebahasaan
Disain Penelitian Kebahasaan
Fransiskus Rahelianto Florus
 
Nila
NilaNila
Nila
taufiq99
 
Tugas kelompok ery ratu mud nana
Tugas kelompok ery ratu mud nanaTugas kelompok ery ratu mud nana
Tugas kelompok ery ratu mud nana
taufiq99
 
Metodologi pengajaran umat slamet
Metodologi pengajaran umat slametMetodologi pengajaran umat slamet
Metodologi pengajaran umat slamet
Faldzata Ruhiy
 
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benarFungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
AMAR MAHARDIKA
 
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Muhammad Idris
 
Ppt b.ind kel 1
Ppt b.ind kel 1Ppt b.ind kel 1
Ppt b.ind kel 1
Sarah Hesti Afiyanti
 
Makalah Ragam Bahasa Indonesia
Makalah Ragam Bahasa IndonesiaMakalah Ragam Bahasa Indonesia
Makalah Ragam Bahasa Indonesia
Septiana Farikha
 
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptxPPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
aqilahiba
 
Ragam bahasa
Ragam bahasaRagam bahasa
Ragam bahasa
yulia pratika
 
Arti dan ragam bahasa
Arti dan ragam bahasaArti dan ragam bahasa
Arti dan ragam bahasa
Maulana Arief
 
Metodologi_pengajaran_bahasa.ppt
Metodologi_pengajaran_bahasa.pptMetodologi_pengajaran_bahasa.ppt
Metodologi_pengajaran_bahasa.ppt
MohammadSiddiq26
 
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptxLINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
RidwanRamdhan
 
RAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIA
AzmiMustafa4
 
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH FOR ELEMENTARY SCHOOL
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH  FOR ELEMENTARY SCHOOLKONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH  FOR ELEMENTARY SCHOOL
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH FOR ELEMENTARY SCHOOL
Ani Mahisarani
 
Metodologi pengajaran-bahasa
Metodologi pengajaran-bahasaMetodologi pengajaran-bahasa
Metodologi pengajaran-bahasaAi Rahayu
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
eli priyatna laidan
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesiaAmr Ali
 
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011Abdullah Dedi Maulana
 

Similar to PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx (20)

Disain Penelitian Kebahasaan
Disain Penelitian KebahasaanDisain Penelitian Kebahasaan
Disain Penelitian Kebahasaan
 
Nila
NilaNila
Nila
 
Tugas kelompok ery ratu mud nana
Tugas kelompok ery ratu mud nanaTugas kelompok ery ratu mud nana
Tugas kelompok ery ratu mud nana
 
Metodologi pengajaran umat slamet
Metodologi pengajaran umat slametMetodologi pengajaran umat slamet
Metodologi pengajaran umat slamet
 
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benarFungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
Fungsi bahasa ragam bahasa dan bahasa yang baik dan benar
 
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
 
Ppt b.ind kel 1
Ppt b.ind kel 1Ppt b.ind kel 1
Ppt b.ind kel 1
 
Makalah Ragam Bahasa Indonesia
Makalah Ragam Bahasa IndonesiaMakalah Ragam Bahasa Indonesia
Makalah Ragam Bahasa Indonesia
 
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptxPPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
PPT BAHASA INDONESIA PEMEROLEHAN BAHASA ANAK MODUL ANAK.pptx
 
Ragam bahasa
Ragam bahasaRagam bahasa
Ragam bahasa
 
Arti dan ragam bahasa
Arti dan ragam bahasaArti dan ragam bahasa
Arti dan ragam bahasa
 
Metodologi_pengajaran_bahasa.ppt
Metodologi_pengajaran_bahasa.pptMetodologi_pengajaran_bahasa.ppt
Metodologi_pengajaran_bahasa.ppt
 
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptxLINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
LINGKUNGAN BAHASA DALAM PEMBELAJARAN BIPA-1.pptx
 
RAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIARAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIA
 
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH FOR ELEMENTARY SCHOOL
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH  FOR ELEMENTARY SCHOOLKONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH  FOR ELEMENTARY SCHOOL
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN ENGLISH FOR ELEMENTARY SCHOOL
 
Metodologi pengajaran-bahasa
Metodologi pengajaran-bahasaMetodologi pengajaran-bahasa
Metodologi pengajaran-bahasa
 
Faktor yang mempengaruhi belajar
Faktor yang mempengaruhi belajarFaktor yang mempengaruhi belajar
Faktor yang mempengaruhi belajar
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
 
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011
Unit 1 prinsip_dasar_pembljrn_final_10_okt_2011
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

PPT MODUL 1 _MPBISD.pptx

  • 1. BIODATA DIRI TUTOR Nama/ID : Neneng Sri Mulyanti, M.Pd./23003421 HP. 0878 8555 0295 Email : nenengsrimulyanti@gmail.com
  • 2. 1. Kepala Sekolah TK. 2. Penulis Buku-buku Sastra dan Pelajaran. 3. Pembicara (Nara Sumber) /Materi Ajar dan Media Ajar untuk Guru-guru. 4. Dosen, Guru SDIT, dan Guru SMK. Pekerjaan :
  • 3. 1 .Aktif mengikuti Tuweb. 2 .Berperan aktif dalam diskusi. 3. Mengumpulkan Tugas Tuweb Sesuai Jadwal. 4 .Dilarang menggunakan “Joki”. KETENTUAN BAGI PESERTA TUWEB/MAHASISWA :
  • 4. 5 . Dalam berkomunikasi dan berinteraksi dengan Tutor dan antar mahasiswa, hasus mencerminkan keterpelajaran dan kecendikiaan. 6 . Menjujung tinggi kejujuran dan keluhuran akademik 5. Dalam berkomunikasi dan berinteraksi dengan Tutor dan antara Mahasiswa, harus mencerminkan keterpelajaran dan kecendikiaan. 6 . Menjujung tinggi kejujuran dan keluhuran akademik
  • 5. TUTORIAL BERBASIS WEB (TUWEB) 1 . Tuweb setiap mata kuliah terdiri atas 1(satu) prasesi (sesi pendahuluan) dan 8 (Delapan) Pertemuan @120 Menit . 2 . Komposisi Penilian : 30% partisipasi (kehadiran, kesiapan, dan keaktifan)+70% Tugas 1 s.d 3.
  • 6. 3. Nilai Tutorial dapat diberikan jika Mahasiswa mengikuti minimal 5 dari 8 kali pertemuan, dengan formula :NT = 3P + 7 NTT/10 4. Tutor dapat memberi 1 kali kesempatan pada mahasiswa untuk memperbaiki jawaban tugas, apabila skor satu tugas mahasiswa < 50% 5 . Pemantauan Pelaksanaan Tuweb dilakukan oleh petugas yang ditetapkan oleh UPBJJ dan/atau UT Pusat.
  • 7. Mata Kuliah : Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar Tutor/ID :Neneng Sri Mulyanti, M.Pd./23003421 Modul : Ke-1 Tutorial : Ke-1 Semester/Registrasi : IX/2022.2
  • 8. Mata Kuliah Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD/PDGK4504 merupakan mata kuliah yang disediakan bagi mahasiswa Program S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) yang bertujuan menyiapkan mahasiswa agar memiliki kompetensi tentang bahasa Indonesia dan pembelajarannya
  • 9. Setelah menempuh mata kuliah Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD, mahasiswa mampu menjelaskan dan menerapkan berbagai konsep tentang bahasa dan belajar bahasa, memberi contoh bunyi dan lambang-lambang bahasa Indonesia, membedakan morfem bebas dengan morfem terikat bahasa Indonesia, mendeskripsikan berbagai kalimat bahasa Indonesia, menyusun beragam wacana bahasa Indonesia dengan baik, menerapkan berbagai pendekatan pembelajaran bahasa Indonesia di SD, memilih dan menggunakan berbagai media pembelajaran bahasa di Indonesia SD dengan tepat, menerapkan berbagai teknik penilaian pembelajaran bahasa Indonesia di SD dengan baik, dan melaksanakan pembelajaran bahasa dan sastra terpadu di SD dengan baik.
  • 10. Konsep Dasar/Peta Kompetensi Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD SD/PDGK4504/3SKS
  • 11. KELOMPOK PRESENTASI Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD (9 Modul) 1. BAHASA DAN BELAJAR BAHASA Modul 1 oleh Tutor. 2. DASAR-DASAR FONOLOGI DAN MORFOLOGI BAHASA INDONESIA Modul 2 oleh Kelompok 1. 3. DASAR-DASAR SINTAKSIS BAHASA INDONESIA Modul 3 oleh Kelompok 2. 4. DASAR-DASAR WACANA BAHASA INDONESIA Modul 4 oleh Kelompok 3.
  • 12. 5. PENDEKATAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SEKOLAH DASAR Modul 5 oleh Kelompok 4 6. MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SEKOLAH DASAR Modul 6 oleh Kelompok 5
  • 13. 7. PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA Modul 7 oleh Kelompok 6. 8. PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBAHASA INDONESIA DI SEKOLAH DASAR Modul 8 oleh Kelompok 7 (Hari Minggu, 05 Desember 2021) MODEL PEMBELAJARAN APRESIASI SASTRA DI SEKOLAH DASAR. Modul 9 oleh Kelompok 8.
  • 14. MODUL 1 BAHASA DAN BELAJAR BAHASA Pembelajaran Modul 1: 1. Hakikat Bahasa 2. Hakikat Belajar Bahasa
  • 15. 1. HAKIKAT BAHASA (KB 1) A . Pengertian Bahasa Bahasa adalah sistem lambang bunyi ujaran yang digunakan manusia untuk berkomunikasi dalam menyampaikan informasi yang ada dipikirannya dengan manusia lainnya menggunakan tanda, misalnya kata-kata dan gerakan anggota tubuh berdasarkan suatu perangkat atau sistem yang ditentukan.
  • 16. Pengertian Bahasa menurut Harimukti Kridalaksana (1997) : Bahasa adalah suatu sistem lambang bunyi yang arbiter yang dipergunakan oleh para anggota kelompok sosial untuk bekerja sama, berkomunikasi, dan mengidentifikasi diri.
  • 17. Bahasa dalam bahasa Inggris language yang berasal dari bahasa Latin yang berarti “lidah”, bahwa lidah merupakan alat ucap yang sering digunakan dibandingkan alat ucap lainnya. Secara universal pengertian bahasa adalah suatu bentuk ungkapan yang bentuk dasarnya ujaran
  • 18. B. Unsur Bahasa Bentuk bahasa terdiri dari dua unsur yaitu unsur segmental dan unsur suprasegmental berupa gejala ucapan atau kata yang menonjol atau dominan ketika bunyi-bunyi ujaran dihasilkan.
  • 19. Unsur segmental adalah unsur yang berupa satuan-satuan bahasa, terdiri dari : 1). Fonem adalah satuan bahasa yang terkecil, dimulai dari A sampai Z ditambah kh, ng, ny, dan sy. Terdiri dari paduan vokal dan konsonan. 2). Morfem adalah semua imbuhan: awalan, akhiran, sisipan, dan gabungan awalan dan akhiran. 3). Kata adalah seluruh kosa kata
  • 20. 4). Frasa adalah gabungan kata yang menduduki sebuah fungsi (Subjek, objek, predikat, dan keterangan) 5). Klausa adalah kelompok bahasa/bahasa kalimat yang berpotensi menjadi kalimat yang terkecil 6). Kalimat adalah kelompok kata yang memiliki kesatuan arti. 7). Wacana adalah bagian dari komunikasi berupa dialog atau paragraf-paragraf .
  • 21. Sementara itu Unsur suprasegmental adalah berupa gejala ucapan atau kata yang menonjol atau dominan ketika bunyi-bunyi ujaran dihasilkan dan dapat diujarkan tetapi tidak selalu dapat dituliskan secara deskriptif juga berfungsi untuk membedakan makna kalimat yang diucapkan.
  • 22. C. Fungsi Bahasa Bahasa dibentuk oleh kaidah serta aturan yang tidak boleh dilanggar agar tidak menyebabkan gangguan pada proses komunikasi. Bahasa memiliki beberapa fungsi umum, yaitu : 1. Fungsi informasi untuk menyampaikan informasi 2. Fungsi ekspresi untuk menyampaikan perasaan, emosi, sikap, dan gagasan pembicara. 3, Fungsi adaftasi dan integrasi untuk menyesuaikan dan membaurkan diri dengan lingkungan masyarakat 4. Fungsi kontrol sosial untuk mempengaruhi sikap dan pendapat orang lain.
  • 23. D. Ragam Bahasa Ragam Bahasa dapat diklasifikasikan berdasarkan bidang wacana, sarana, dan pendidikan. Ragam bahasa bidang wacana : 1. Ragam ilmiah yaitu bahasa yang digunakan dalam kegiatan ilmiah, ceramah, dan tulisan-tulisan ilmiah. 2. Ragam populer yaitu bahasa yang digunakan dalam pergaulan sehari-hari dan tulisan populer.
  • 24. Ragam bahasa bidang sarana : 1. Ragam lisan yaitu bahasa yang diucapkan langsung secara lisan dilengkapi dengan ekspresi dan gerakan anggota badan 2. Ragam tulis yaitu bahasa yang disampaikan melalui tulisan diperlukan kecermatan dan ketelitian dalam menggunakan bahasa tulis
  • 25. Ragam bahasa bidang pendidikan : 1. Ragam baku yaitu bahasa yang menggunakan kaidah bahasa yang lebih lengkap. Ragam baku terdapat pada karya ilmiah, laporan-laporan, pidato, wawancara resmi, acara resmi, dan pidato kenegaraan
  • 26. 2. Ragam tidak baku yaitu bahasa yang penggunaannya tidak mengacu pada kaidah-kaidah tertentu. Ragam tidak baku bisa dipengaruhi oleh unsur dialek dan bahasa daerah.
  • 27. 2. Hakikat Belajar Bahasa (KB 2) A. Belajar bahasa adalah perubahan prilaku yang relatif permanen dan merupakan hasil pelatihan berbahasa yang mendapat penguatan.
  • 28. B. Faktor yang memengaruhi keberhasilan belajar bahasa terdiri dari faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal adalah faktor yang terdapat dalam diri sendiri dan Faktor eksternal adalah faktor diluar diri sendiri, seperti lingkungan sekolah, guru, orang tua, dan masyarakat
  • 29. C.Jenis keterampilan dan prilaku dalam proses belajar bahasa. Belajar bahasa pada dasarnya bertujuan untuk mengungkapkan kemampuan menggunakan bahasa untuk berbagai keperluan Terdiri dari : keterampilan menghafal, keterampilan demontrasi, keterampilan mentransfer, keterampilan komunikasi, dan keterampilan mengkritik.
  • 30. D.Strategi belajar bahasa bermakna rencana yang cermat mengenal kegiatan untuk mencapai sasaran khusus. Ada beberapa strategi belajar : strategi mengulang (mengulang sederhana dan mengulang kompleks), strategi elaborasi (penambahan rincian sehingga informasi baru akan lebih bermakna),
  • 31. strategi organisasi (membantu siswa mengaitkan bahan-bahan baru, sama halnya dengan strategi elaborasi) strategi mtkognitif (berhubungan dengan cara berpikir siswa itu sendiri)