SlideShare a Scribd company logo
Laporan kegiatan komunitas dan
manajemen kebidanan Pada ibu post
partum dengan tindakan vaccum
Milda Fanlay (201905012)
pendahuluan
Kebidanan komunitas merupakan konsep dasar bidan dalam melayani keluarga dan
masyarakat diwilayah tertentu. Kebidanan komunitas adalah bidan yang melayani keluarga
dan masyarakat diluar rumah sakit. Didalam konsep tersebut berbagai unsur tercakup
didalamnya. Unsur-unsur tersebut adalah bidan sebagai pelaksana pelayanan, pelayanaan
kebidanan, komunitas sebagai sarana pelayanan
Bidan yang bekerja di desa mempunyai wilayah kerja atau wilayah pelayanan.
Masyarakat yang berada didekat tempat aktifitas bidan merupakan sasaran utama pelayanan.
Kebidanan komunitas mendorong bidan bekerja aktif.
TINJAUAN TEORITIS
Bidan Komunitas adalah Bidan
yang bekerja melayani
keluarga dan masyarakat
diwilayah tertentu
Definisi menurut WHO tentang Bidan adalah :
1. Bidan harus mampu memberikan supervisi, asuhan dna memberi nasehat yang dibutuhkan kepada wanita selama
masa hamil, persalinan dan masa pasca persalinan.
2. Bidan memimpin persalinan atas tanggung jawab sendiri serta asuhan pada bayi baru lahir dan anak.
3. Asuhan ini termasuk tindakan preventif, pendeteksian kondisi abnormal pada ibu dan bayi, dan mengupayakan
bantuan medis serta melakukan tindakan
4. Bidan mempunyai tugas penting dalam konsultasi dan pendidikan kesh, tidak hanya untuk wanita tersebut, tetapi
juga termasuk keluarga dan komunitasnya.
5. Pekerjaan itu termasuk pendidikan antenatal, dan persiapan untuk menjadi orang tua, dan meluas kedaerah tertentu
dari ginekologi, keluarga berencana dan asuhan anak.
6. Bidan bisa praktik di rumah sakit, klinik, unit keseh, rumah perawatan atau tempat-tempat pelayanan lainnya Bidan
tidak hanya memandang kliennya dari sudut biologis semata, tetapi juga sebagai unsur sosial yang memiliki budaya
tertentu dan dipengaruhi oleh kondisi ekonomi dan lingkungan sekitarnya
adalah seluruh tugas yang menjadi tanggung jawab praktik
profesi bidan dalam sistem pelayanan kesehatan yang
bertujuan meningkatkan kesehatan ibu dan anak dalam rangka
mewujudkan kesehatan keluarga dan masyarakat Pelayanan
kebidana komunitas juga dapat diartikan merupakan interaksi
bidan dan pasien dalam suatu kegiatan atau aktifitas yang
dilakukan oleh bidan untuk menyelamatkan klien/pasien dari
gangguan kesehatan.
Pelayanan kebidanan adalah upaya yang
dilakukan oleh bidan untuk pemecahan masalah kesehatan
ibu, bayi dan anak balita didalam keluarga dan di
masyarakat. Pelayanan kebidanan mencakup upaya
pemeliharaan dan peningkatan kesehatan, pencegahan
penyakit, deteksi dini masalah kesehatan, penyembuhan
serta pemulihan kesehatan dengan menggunakan
pendekatan manajemen kebidanan
 lingkup praktik bidan menurut Kepmenkes
900/2002 meliputi :
 Pelayanan kebidanan ( ibu dan anak )
 Pelayanan Keluarga Berencana
 Pelayanan Kesehatan Masyarakat
 Bentuk praktek bidan
 Praktek mandiri ( otonomi )
 Kolaborasi
 Rujukan
Pelayanan kebidanan pada ibu dan anak meliputi masa
pranikah, prahamil, hamil, besalin, nifas, menyusui dan masa
antara / interval serta pelayanan pada bayi dan anak (bayi baru
lahir, bayi, balita dan masa pra sekolah)
Pelayanan keluarga berencana meliputi :
1. Memberikan obat dan alat kontrasepsi oral, suntikan, AKDR(Alat
Kontrasepsi dalam rahim), AKBK (Alat Kontrasepsi bawah Kulit), kondom
dan lain – lain sesuai kewenangan
2. Memberikan penyuluhan dan konseling
3. Melakukan pencabutan AKDR dan AKBK
Pelayanan kesehatan masyarakat meliputi :
1. Pembinaan peran serta masyarakat
2. Memantau tumbuh kembang anak
3. Melaksanakan pelayanan kebidanan komunitas
4. Melaksanakan deteki dini, melaksanakan pertolongan pertama, merujuk dan
memberikan penyuluhan PMS, penyalah gunaan narkoba dan penyakit
lainnya
Pelayanan kebidanan komunitas adalah
1. Dilakukan diluar rumah sakit, dan juga dapat merupakan bagian atau
kelanjutan pelayanan yang diberikan di rumah sakit.
2. Pelayanan kesehatan ibu, bayi dan anak balita di puskesmas, kunjungan
rumah dan melayani kesehatan ibu, bayi dan anak balita dirumah /
dilingkungan keluarga merupakan kegiatan kebidanan komunitas
3. Bentuk-bentuk pelayanan kesehatan yang ada dikomunitas
Asuhan Intranatal pada tindakan vaccum
Dengan memberikan asuhan intranatal yang tepat dan sesuai dengan standar
diharapkan dapat menurunkan angka kematian ibu dan bayi pendekatan yang
membutuhkan kemampuan analisis yang berhubungan dengan aspek social nilai-nilai
dan budaya setempat
Kehamilan merupakan pertemuan antara sel telur dengan sel spermatozoa
(konsepsi) yang diikuti dengan perubahan fisiologis dan psikologis. Pada saat
sesesorang hamil sebaiknya dilakukan pengawasan melalui penerapan kesehatan ibu
hamil, kesehatan janin, dan hubungan keduanya sehingga dapat direncanakan
pertolongan persalinan yang tepat
Vakum ekstraksi adalah suatu persalinan buatan, janin dilahirkan dengan
ekstraksi tenaga negatif (vacum) di kepalanya (Kapita Selekta
Kedokteran Jilid 1. 2001: 331).
Vakum ekstraksiadalah tindakan obstetrik yang bertujuan untuk
mempercepat kala pengeluaran dengan sinergi tenaga mengejan ibu dan
ekstraksi pada bayi (Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan
Maternal dan Neonatal. 2009: 495.)
Vakum ekstraksi adalah suatu tindakan obstetrik yang bertujuan
untuk mempercepat persalinan pada keadaan tertentu dengan
menggunakan vacum ekstraktor (Standar Pelayanan Kebidanan: 60).
Manajemen Pelayanan Kebidanan Di Polindes
Polindes adalah Pondok Bersalin Desa adalah merupakan salah satu
bentuk UKBM (Usaha Kesehatan Bagi Masyarakat) yang didirikan
masyarakat oleh masyarakat atas dasar musyawarah, sebagai
kelengkapan dari pembangunan masyarakat desa, untuk
memberikan pelayanan KIA-KB serta pelayanan kesehatan lainnya
sesuai dengan kemampuan Bidan
 Adapun kegiatan utama Polindes :
1. Pengamatan dan kewaspadaan dini (survey penyakit, surveilans gizi, surveilans perilaku beresiko, surveylans
lingkungan dan masalah kesehatan lainnya), penanganan kegawatdaruratan kesehatan dan kesiapsiagaan terhadap
bencana serta pelayanan kesehatan dasar.
2. Promosi kesehatan, penyehatan lingkungan dan lain-lain.Kegiatan dilakukan berdasarkan pendekatan edukatif atau
kemasyarakatan yang dilakukan melalui musyawarah mufakat yang disesuaikan kondisi dan potensi masyarakat
setempat.
3. Memeriksa kehamilan, termasuk memberikan imunisasi TT pada bumil dan mendeteksi dini resiko tinggi kehamilan.
4. Menolong persalinan normal dan persalinan dengan resiko sedang
5. Memberikan pelayanan kesehatan ibu nifas dan ibu menyusui.
6. Memberikan pelayanan kesehatan neonatal, bayi, anak balita dan anak pra sekolah, serta imunisasi dasar pada bayi
7. Memberikan pelayanan KB.
Adapun kegiatan utama Polindes
8 Mendeteksi dan memberikan pertolongan pertama
pada kehamilan dan persalinan yang beresiko
tinggi baik ibu maupun bayinya.
9 Menampung rujukan dari dukun bayi dan dari kader
(posyandu, dasa wisma).
10 Merujuk kelainan ke fasilitas kesehatan yang lebih
mampu.
11 Melatih dan membina dukun bayi maupun kader
(posyandu, dasa wisma).
12 Memberikan penyuluhan kesehatan tentang gizi ibu
hamil dan anak serta peningkatan penggunaan ASI
dan KB.
13 Mencatat serta melaporkan kegiatan yang
dilaksanakan kepada puskesmas setempat
Penggerakan dan Pelaksanaan, Pengawasan dan Pengendalian (P3)
Dalam upaya peningkatan pelayanan kesehatan, petugas, kader dan
masyarakat perlu diberikan bimbingan baik melalui pelatihan atau
penyuluhan, sehingga mereka secara bersama-sama akan dapat
melaksanakan kegiatan yang telah direncanakan tersebut.
Pengawasan dari kegiatan Polindes dapat kita ketahui melalui pencatatan
dan pelaporan Polindes. Dalam melaksanakan pelayanan kebidanan,
bidan harus melaksanakan pencatatan hasil pelayanan, baik berupa
rekam medis kebidanan untuk setiap pasien maupun rekapitulasi hasil
pelayanan sebagai dasar untuk pembuatan laporan.
a. Identitas pasien
b. Data kesehatan
c. Data persalinan
d. Data bayi yang dilahirkan (panjang badan dan berat badan)
e. Tindakan dan obat yang diberikan
Bidan setiap memberikan pelayanan kebidanan harus
sesuai peraturan yang berlaku :
1. Seorang ibu datang kepolindes,berusia 41 tahun ,post partum hari ke lima.ibu mengeluh
demam dan payudara terasa bengkak,sakit dan kemerahan .ASI tidak lancer keluar,dan bayi rewel karena terasa lapar
sehingga diberikan susu formula .Dari hasil pemeriksaan TD 150/90 mmHg, suhu 38,4℃ ,Nadi 98x/menit,RR 22x/menit
. status ekonomi suami bekerja serabutan dengan penghasilan tidak tetap.makanan dan minuman sehari-hari yang kurang
layak dan kurang terpenuhi zat ibu hamil .ibu mengatakan jarang ke puskesmas atau tempat pelayanan kesehatan ,jika
terdapat anggota keluarga yang sakit jarang diberikan obat,suami terdapat kebiasaan merokok di dalam rumah. jam
istirahat ibu kurang karena merawat anak. Ibu tidak pernah menjadi akseptor KB,factor agama dan kepercayaan ibu
tidak mendukung dalam penggunaan akseptor KB.
Riwayat kehamilan : status kehamilan hamil ke 6,abortus 1x, tidak pernah ANC di bidan ,mengalami pre
eklamsia(tangan,muka dan kaki bengkak selama hamil),stress antepartum(+).
Riwayat persalinan : usia kehamilan 32 minggu ,nibu melakukan persalinan dirumah dibantu oleh
dukun,riwayat persalinan kedua dan ketiga dengan tindakan vaccum
Riwayat BBL : BB/PB 2300 gram/44 cm, penilaian selintas bayi merintih ,kulit wajah dan tangan pucat,tonus
otot lemah,bayi mengalami cacat bawaan yaitu bibir sumbing
Keadaan bayi saat ini : bayi Nampak kuning pada mata ,muka,tangan dan kaki,malas menyusu dan tonus
otot lemah
SKENARIO KASUS DI KOMUNITAS
Permasalahan yang timbul dari
sekenario diatas :
 Ibu mengalami mastitis
Mastitis adalah peradangan payudara
pada satu segmen atau lebih yang dapat
disertai infeksi ataupun tidak.
Ada dua jenis mastitis yaitu, mastitis non
infeksi dan mastitis infeksi.
 Status gizi ibu kurang baik
 Vaccum
 Pre eklamsia
 Pondok Bersalin Desa (Polindes) adalah salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat
(UKBM) yang merupakan wujud nyata bentuk peran serta masyarakat di dalam menyediakan tempat
pertolongan persalinan dan pelayanan kesehatan ibu dan anak lainnya, termasuk KB di desa. Sehingga
dalam pelaksanaannya harus diperhatikan dengan baik dan benar manajemen pelayanannya, agar segala hal
yang telah direncanakan dapat tercapai secara optimal.
 Vakum ekstraktor adalah alat yang menggunakan daya hampa udara (tekanan negatif) untuk melahirkan
bayi dengan tarikan pada kepala. Prinsip dari cara ini adalah mengadakan suatu vakum (tekanan negatif)
melalui suatu cup pada kepala bayi, dengan demikian akan timbul caput secara artificiil dan cup akan
melekat erat pada kepala bayi. Penurunan tekanan harus diatur perlahan-lahan untuk menghindarkan
kerusakan pada kulit kepala, mencegah timbulnya perdarahan pada otak bayi dan supaya timbul caput
succedaneum. Jadi, prinsip kerja vakum ekstraksi yaitu membuat suatu caput succedaneum artifisialis
dengan cara memberikan tekanan negatif pada kulit kepala janin melalui alat ekstraktor vakum. Dan caput
ini akan hilang dalam beberapa hari.
 KESIMPULAN
THANKYOU

More Related Content

Similar to ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx

Macam macam asuhan kebidanan
Macam macam asuhan kebidananMacam macam asuhan kebidanan
Macam macam asuhan kebidananVia Dewi Syahara
 
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.pptKonsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
FitrianiPutriMuis
 
Praktik Kebidanan
Praktik KebidananPraktik Kebidanan
Praktik Kebidanan
Sindianisa24
 
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptxPPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
Carmeliadinis
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
ssuser4a05cf
 
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptxtugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
ChristinMargareth
 
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.pptKEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
AlhidayahRMallorong1
 
Askeb i (kehamilan) (1)
Askeb i (kehamilan) (1)Askeb i (kehamilan) (1)
Askeb i (kehamilan) (1)Vina W
 
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamil
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamiletika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamil
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamilLudse Intan
 
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhanModul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
pjj_kemenkes
 
Konsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanKonsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilan
UFDK
 
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
KlinikPermata2
 
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.pptFalsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
SaskiaPrabayani
 
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
UsepYuliana
 
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptxPERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
GithaAndriani3
 
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Uwes Chaeruman
 
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITASKONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
Poltekkes Kemenkes Palu
 

Similar to ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx (20)

Macam macam asuhan kebidanan
Macam macam asuhan kebidananMacam macam asuhan kebidanan
Macam macam asuhan kebidanan
 
Asuhan Kebidanan
Asuhan KebidananAsuhan Kebidanan
Asuhan Kebidanan
 
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.pptKonsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
 
Praktik Kebidanan
Praktik KebidananPraktik Kebidanan
Praktik Kebidanan
 
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptxPPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
PPT KEBIDANAN KOMUNITAS MASYARAKAT PESISIR.pptx
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
 
Ruang lingkup asuhan kebidanan
Ruang lingkup asuhan kebidananRuang lingkup asuhan kebidanan
Ruang lingkup asuhan kebidanan
 
Ruang lingkup asuhan kebidanan
Ruang lingkup asuhan kebidananRuang lingkup asuhan kebidanan
Ruang lingkup asuhan kebidanan
 
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptxtugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
tugas kel 2, kebijakan-global-terbaru (1).pptx
 
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.pptKEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
 
Askeb i (kehamilan) (1)
Askeb i (kehamilan) (1)Askeb i (kehamilan) (1)
Askeb i (kehamilan) (1)
 
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamil
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamiletika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamil
etika bidan dalam melakukuna asuhan pada ibu hamil
 
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhanModul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
 
Konsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanKonsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilan
 
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
 
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.pptFalsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
 
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
 
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptxPERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
 
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
 
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITASKONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
KONSEP ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx

  • 1. Laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan Pada ibu post partum dengan tindakan vaccum Milda Fanlay (201905012)
  • 2. pendahuluan Kebidanan komunitas merupakan konsep dasar bidan dalam melayani keluarga dan masyarakat diwilayah tertentu. Kebidanan komunitas adalah bidan yang melayani keluarga dan masyarakat diluar rumah sakit. Didalam konsep tersebut berbagai unsur tercakup didalamnya. Unsur-unsur tersebut adalah bidan sebagai pelaksana pelayanan, pelayanaan kebidanan, komunitas sebagai sarana pelayanan Bidan yang bekerja di desa mempunyai wilayah kerja atau wilayah pelayanan. Masyarakat yang berada didekat tempat aktifitas bidan merupakan sasaran utama pelayanan. Kebidanan komunitas mendorong bidan bekerja aktif.
  • 3. TINJAUAN TEORITIS Bidan Komunitas adalah Bidan yang bekerja melayani keluarga dan masyarakat diwilayah tertentu Definisi menurut WHO tentang Bidan adalah : 1. Bidan harus mampu memberikan supervisi, asuhan dna memberi nasehat yang dibutuhkan kepada wanita selama masa hamil, persalinan dan masa pasca persalinan. 2. Bidan memimpin persalinan atas tanggung jawab sendiri serta asuhan pada bayi baru lahir dan anak. 3. Asuhan ini termasuk tindakan preventif, pendeteksian kondisi abnormal pada ibu dan bayi, dan mengupayakan bantuan medis serta melakukan tindakan 4. Bidan mempunyai tugas penting dalam konsultasi dan pendidikan kesh, tidak hanya untuk wanita tersebut, tetapi juga termasuk keluarga dan komunitasnya. 5. Pekerjaan itu termasuk pendidikan antenatal, dan persiapan untuk menjadi orang tua, dan meluas kedaerah tertentu dari ginekologi, keluarga berencana dan asuhan anak. 6. Bidan bisa praktik di rumah sakit, klinik, unit keseh, rumah perawatan atau tempat-tempat pelayanan lainnya Bidan tidak hanya memandang kliennya dari sudut biologis semata, tetapi juga sebagai unsur sosial yang memiliki budaya tertentu dan dipengaruhi oleh kondisi ekonomi dan lingkungan sekitarnya
  • 4. adalah seluruh tugas yang menjadi tanggung jawab praktik profesi bidan dalam sistem pelayanan kesehatan yang bertujuan meningkatkan kesehatan ibu dan anak dalam rangka mewujudkan kesehatan keluarga dan masyarakat Pelayanan kebidana komunitas juga dapat diartikan merupakan interaksi bidan dan pasien dalam suatu kegiatan atau aktifitas yang dilakukan oleh bidan untuk menyelamatkan klien/pasien dari gangguan kesehatan. Pelayanan kebidanan adalah upaya yang dilakukan oleh bidan untuk pemecahan masalah kesehatan ibu, bayi dan anak balita didalam keluarga dan di masyarakat. Pelayanan kebidanan mencakup upaya pemeliharaan dan peningkatan kesehatan, pencegahan penyakit, deteksi dini masalah kesehatan, penyembuhan serta pemulihan kesehatan dengan menggunakan pendekatan manajemen kebidanan
  • 5.  lingkup praktik bidan menurut Kepmenkes 900/2002 meliputi :  Pelayanan kebidanan ( ibu dan anak )  Pelayanan Keluarga Berencana  Pelayanan Kesehatan Masyarakat  Bentuk praktek bidan  Praktek mandiri ( otonomi )  Kolaborasi  Rujukan Pelayanan kebidanan pada ibu dan anak meliputi masa pranikah, prahamil, hamil, besalin, nifas, menyusui dan masa antara / interval serta pelayanan pada bayi dan anak (bayi baru lahir, bayi, balita dan masa pra sekolah) Pelayanan keluarga berencana meliputi : 1. Memberikan obat dan alat kontrasepsi oral, suntikan, AKDR(Alat Kontrasepsi dalam rahim), AKBK (Alat Kontrasepsi bawah Kulit), kondom dan lain – lain sesuai kewenangan 2. Memberikan penyuluhan dan konseling 3. Melakukan pencabutan AKDR dan AKBK Pelayanan kesehatan masyarakat meliputi : 1. Pembinaan peran serta masyarakat 2. Memantau tumbuh kembang anak 3. Melaksanakan pelayanan kebidanan komunitas 4. Melaksanakan deteki dini, melaksanakan pertolongan pertama, merujuk dan memberikan penyuluhan PMS, penyalah gunaan narkoba dan penyakit lainnya Pelayanan kebidanan komunitas adalah 1. Dilakukan diluar rumah sakit, dan juga dapat merupakan bagian atau kelanjutan pelayanan yang diberikan di rumah sakit. 2. Pelayanan kesehatan ibu, bayi dan anak balita di puskesmas, kunjungan rumah dan melayani kesehatan ibu, bayi dan anak balita dirumah / dilingkungan keluarga merupakan kegiatan kebidanan komunitas 3. Bentuk-bentuk pelayanan kesehatan yang ada dikomunitas
  • 6. Asuhan Intranatal pada tindakan vaccum Dengan memberikan asuhan intranatal yang tepat dan sesuai dengan standar diharapkan dapat menurunkan angka kematian ibu dan bayi pendekatan yang membutuhkan kemampuan analisis yang berhubungan dengan aspek social nilai-nilai dan budaya setempat Kehamilan merupakan pertemuan antara sel telur dengan sel spermatozoa (konsepsi) yang diikuti dengan perubahan fisiologis dan psikologis. Pada saat sesesorang hamil sebaiknya dilakukan pengawasan melalui penerapan kesehatan ibu hamil, kesehatan janin, dan hubungan keduanya sehingga dapat direncanakan pertolongan persalinan yang tepat Vakum ekstraksi adalah suatu persalinan buatan, janin dilahirkan dengan ekstraksi tenaga negatif (vacum) di kepalanya (Kapita Selekta Kedokteran Jilid 1. 2001: 331). Vakum ekstraksiadalah tindakan obstetrik yang bertujuan untuk mempercepat kala pengeluaran dengan sinergi tenaga mengejan ibu dan ekstraksi pada bayi (Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. 2009: 495.) Vakum ekstraksi adalah suatu tindakan obstetrik yang bertujuan untuk mempercepat persalinan pada keadaan tertentu dengan menggunakan vacum ekstraktor (Standar Pelayanan Kebidanan: 60).
  • 7. Manajemen Pelayanan Kebidanan Di Polindes Polindes adalah Pondok Bersalin Desa adalah merupakan salah satu bentuk UKBM (Usaha Kesehatan Bagi Masyarakat) yang didirikan masyarakat oleh masyarakat atas dasar musyawarah, sebagai kelengkapan dari pembangunan masyarakat desa, untuk memberikan pelayanan KIA-KB serta pelayanan kesehatan lainnya sesuai dengan kemampuan Bidan  Adapun kegiatan utama Polindes : 1. Pengamatan dan kewaspadaan dini (survey penyakit, surveilans gizi, surveilans perilaku beresiko, surveylans lingkungan dan masalah kesehatan lainnya), penanganan kegawatdaruratan kesehatan dan kesiapsiagaan terhadap bencana serta pelayanan kesehatan dasar. 2. Promosi kesehatan, penyehatan lingkungan dan lain-lain.Kegiatan dilakukan berdasarkan pendekatan edukatif atau kemasyarakatan yang dilakukan melalui musyawarah mufakat yang disesuaikan kondisi dan potensi masyarakat setempat. 3. Memeriksa kehamilan, termasuk memberikan imunisasi TT pada bumil dan mendeteksi dini resiko tinggi kehamilan. 4. Menolong persalinan normal dan persalinan dengan resiko sedang 5. Memberikan pelayanan kesehatan ibu nifas dan ibu menyusui. 6. Memberikan pelayanan kesehatan neonatal, bayi, anak balita dan anak pra sekolah, serta imunisasi dasar pada bayi 7. Memberikan pelayanan KB.
  • 8. Adapun kegiatan utama Polindes 8 Mendeteksi dan memberikan pertolongan pertama pada kehamilan dan persalinan yang beresiko tinggi baik ibu maupun bayinya. 9 Menampung rujukan dari dukun bayi dan dari kader (posyandu, dasa wisma). 10 Merujuk kelainan ke fasilitas kesehatan yang lebih mampu. 11 Melatih dan membina dukun bayi maupun kader (posyandu, dasa wisma). 12 Memberikan penyuluhan kesehatan tentang gizi ibu hamil dan anak serta peningkatan penggunaan ASI dan KB. 13 Mencatat serta melaporkan kegiatan yang dilaksanakan kepada puskesmas setempat Penggerakan dan Pelaksanaan, Pengawasan dan Pengendalian (P3) Dalam upaya peningkatan pelayanan kesehatan, petugas, kader dan masyarakat perlu diberikan bimbingan baik melalui pelatihan atau penyuluhan, sehingga mereka secara bersama-sama akan dapat melaksanakan kegiatan yang telah direncanakan tersebut. Pengawasan dari kegiatan Polindes dapat kita ketahui melalui pencatatan dan pelaporan Polindes. Dalam melaksanakan pelayanan kebidanan, bidan harus melaksanakan pencatatan hasil pelayanan, baik berupa rekam medis kebidanan untuk setiap pasien maupun rekapitulasi hasil pelayanan sebagai dasar untuk pembuatan laporan. a. Identitas pasien b. Data kesehatan c. Data persalinan d. Data bayi yang dilahirkan (panjang badan dan berat badan) e. Tindakan dan obat yang diberikan Bidan setiap memberikan pelayanan kebidanan harus sesuai peraturan yang berlaku :
  • 9. 1. Seorang ibu datang kepolindes,berusia 41 tahun ,post partum hari ke lima.ibu mengeluh demam dan payudara terasa bengkak,sakit dan kemerahan .ASI tidak lancer keluar,dan bayi rewel karena terasa lapar sehingga diberikan susu formula .Dari hasil pemeriksaan TD 150/90 mmHg, suhu 38,4℃ ,Nadi 98x/menit,RR 22x/menit . status ekonomi suami bekerja serabutan dengan penghasilan tidak tetap.makanan dan minuman sehari-hari yang kurang layak dan kurang terpenuhi zat ibu hamil .ibu mengatakan jarang ke puskesmas atau tempat pelayanan kesehatan ,jika terdapat anggota keluarga yang sakit jarang diberikan obat,suami terdapat kebiasaan merokok di dalam rumah. jam istirahat ibu kurang karena merawat anak. Ibu tidak pernah menjadi akseptor KB,factor agama dan kepercayaan ibu tidak mendukung dalam penggunaan akseptor KB. Riwayat kehamilan : status kehamilan hamil ke 6,abortus 1x, tidak pernah ANC di bidan ,mengalami pre eklamsia(tangan,muka dan kaki bengkak selama hamil),stress antepartum(+). Riwayat persalinan : usia kehamilan 32 minggu ,nibu melakukan persalinan dirumah dibantu oleh dukun,riwayat persalinan kedua dan ketiga dengan tindakan vaccum Riwayat BBL : BB/PB 2300 gram/44 cm, penilaian selintas bayi merintih ,kulit wajah dan tangan pucat,tonus otot lemah,bayi mengalami cacat bawaan yaitu bibir sumbing Keadaan bayi saat ini : bayi Nampak kuning pada mata ,muka,tangan dan kaki,malas menyusu dan tonus otot lemah SKENARIO KASUS DI KOMUNITAS
  • 10. Permasalahan yang timbul dari sekenario diatas :  Ibu mengalami mastitis Mastitis adalah peradangan payudara pada satu segmen atau lebih yang dapat disertai infeksi ataupun tidak. Ada dua jenis mastitis yaitu, mastitis non infeksi dan mastitis infeksi.  Status gizi ibu kurang baik  Vaccum  Pre eklamsia
  • 11.  Pondok Bersalin Desa (Polindes) adalah salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat (UKBM) yang merupakan wujud nyata bentuk peran serta masyarakat di dalam menyediakan tempat pertolongan persalinan dan pelayanan kesehatan ibu dan anak lainnya, termasuk KB di desa. Sehingga dalam pelaksanaannya harus diperhatikan dengan baik dan benar manajemen pelayanannya, agar segala hal yang telah direncanakan dapat tercapai secara optimal.  Vakum ekstraktor adalah alat yang menggunakan daya hampa udara (tekanan negatif) untuk melahirkan bayi dengan tarikan pada kepala. Prinsip dari cara ini adalah mengadakan suatu vakum (tekanan negatif) melalui suatu cup pada kepala bayi, dengan demikian akan timbul caput secara artificiil dan cup akan melekat erat pada kepala bayi. Penurunan tekanan harus diatur perlahan-lahan untuk menghindarkan kerusakan pada kulit kepala, mencegah timbulnya perdarahan pada otak bayi dan supaya timbul caput succedaneum. Jadi, prinsip kerja vakum ekstraksi yaitu membuat suatu caput succedaneum artifisialis dengan cara memberikan tekanan negatif pada kulit kepala janin melalui alat ekstraktor vakum. Dan caput ini akan hilang dalam beberapa hari.  KESIMPULAN