SlideShare a Scribd company logo
â—¤
Dina Khairunisa, S.Pd., M.Si
Pengawas KCD Wilayah 1
TELAAH
CAPAIAN
PEMBELAJARAN
â—¤
AGENDA
Telaah CP
Penyusunan TP
Penyusunan ATP
Penyusunan Modul Ajar
Penyusunan Bahan Ajar
ICE BREAKING
DOR
• SEBUT NAMA TEMAN LALU TEMBAK
• DOR 1X = TERTEMBAK (Argh…..)
• DOR 2X = NGELES (Eit Gak Kena…. Eit Gak Kena)
• DOR 3X = TERLEMPAR (Wuush…..)
â—¤
PENGERTIAN CAPAIAN
PEMBELAJARAN
â–Ş Capaian pembelajaran (CP) adalah kompetensi minimum yang
harus dicapai peserta didik untuk setiap mata pelajaran
â–Ş Capaian Pembelajaran (CP) merupakan tujuan akhir di setiap fase
pembelajaran siswa
â–Ş CP dirancang dengan mengacu pada Standar Kompetensi
Lulusan (SKL) (Permendikbudristek No 5 Tahun 2022) dan
Standar Isi (Permendikbudristek No 7 Tahun 2022)
â–Ş Keputusan Kepala BSKAP No 033/H/KR/2022
â—¤
â—¤
ANALISIS
CAPAIAN
PEMBELAJARAN
1. Telaah CP
Mapel/Fase
2. Menyusun
Pemetaan
Materi/Konten
3. Analisis CP Elemen
• Kompetensi?
• Pemahaman bermakna?
• Keterampilan berpikir?
4. Merumuskan tujuan
pembelajaran
5. Menyusun alur
tujuan pembelajaran
â—¤
Sebelum
”Menelaah CP”
Saran “LAKUKAN PEMETAAN
MATERI” atau PEMETAAN
KOMPETENSI”
Menganalisis Rumusan CP Fase tertentu
Pada akhir fase D, peserta didik mampu memahami dampak dan menerapkan etika
sebagai warga digital, memahami komponen, fungsi, cara kerja, dan kodifikasi data sebuah
komputer serta proses kodifikasi dan penyimpanan data dalam sistem komputer, jaringan
komputer, dan internet, mengakses, mengolah, dan mengelola data secara efisien,
terstruktur, dan sistematis, menganalisis, menginterpretasi, dan melakukan prediksi
berdasarkan data dengan menggunakan perkakas atau secara manual, menerapkan
berpikir komputasional secara mandiri untuk menyelesaikan persoalan dengan data
diskrit bervolume kecil dan mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain,
mengembangkan atau menyempurnakan program dalam bahasa blok (visual),
menggunakan berbagai aplikasi untuk berkomunikasi, mencari, dan mengelola konten
informasi, serta bergotong royong untuk menciptakan produk dan menjelaskan
karakteristik serta fungsi produk dalam laporan dan presentasi yang menggunakan
aplikasi.
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
(VisuLISASI)
Elemen Rumusan
CP
TP/ATP Langkah-langkah Pembelajaran Asesmen
Profil Pelajar Pancasila Penilaian awal,
formatif, sumatif
Media/sumber belajar
Interaksi murid-murid, murid-guru,
murid-media melibatkan orang tua dan
masyarakat sebagai mitra
Refleksi
SK Kabalitbang 008/H/KR/2022
Alur Pembelajaran (setara Silabus) Modul Ajar (RPP)
â—¤ CONTOH TELAAH CP FISIKA/FASE E
ELEMEN CP ASPEK PEMAHAMAN
Pemahaman Fisika Peserta didik mampu
mendeskripsikan gejala
alam dalam cakupan
keterampilan proses
dalam pengukuran,
perubahan iklim dan
pemanasan global,
pencemaran lingkungan,
energi alternatif, dan
pemanfaatannya.
Penjelasan
Mendeskripsikan konsep perubahan iklim dan pemanasan
global, pencemaran lingkungan, energi alternatif
Aplikasi
Menggunakan alat ukur panjang, masa, dan suhu untuk
membuat pupuk organik
Interpretasi
Memaknai dampak perubahan iklim dan pemanasan global,
pencemaran lingkungan, energi alternatif
Perspektif
Pandangan banjir bukan sebagai dampak perubahan iklim dan
pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif
Empati
menaruh diri pada keadaan wilayah perubahan iklim dan
pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif
03.06.22 20
â—¤
ALUR PEMBELAJARAN (PADANAN SILABUS)
Elemen CP TP ATP
Pemaham
an Fisika
Peserta didik
mampu
mendeskripsika
n gejala
alam dalam
cakupan
keterampilan
proses dalam
pengukuran,
perubahan iklim
dan pemanasan
global,
pencemaran
lingkungan,
energi
alternatif, dan
pemanfaatanny
a.
1. Memahami penyebab terjadinya
banjir sebagai salah satu dampak
perubahan iklim
2. Mendeskripsikan proses perubahan
iklim dengan menggunakan bahasa
sendiri
3. Memaknai dampak perubahan iklim
berdasarkan pemikiran sendiri
4. Membedakan bermacam alat ukur
panjang
5. Menggunakan alat ukur sesuai
dengan jenis pengukuran.
6. Membandingkan gagasan tentang
dampak perubahan iklim yang dimiliki
dengan hasil pemikiran orang lain
7. Menyimpulkan gagasan tentang
banjir berdasarkan sudut pandang
masing-masing
8. Menceritakan perasaan yang dialami
ketika berada pada wilayah yang
mengalami perubahan iklim
9. Mengajukan gagasan untuk
penanggulangan perubahan iklim
1. Membedakan bermacam alat ukur
panjang
2. Menggunakan alat ukur sesuai
dengan jenis pengukuran
3. Memahami penyebab terjadinya
banjir sebagai salah satu dampak
perubahan iklim
4. Mendeskripsikan proses perubahan
iklim dengan menggunakan bahasa
sendiri
5. Memaknai dampak perubahan iklim
berdasarkan pemikiran sendiri
6. Membandingkan gagasan tentang
dampak perubahan iklim yang dimiliki
dengan hasil pemikiran orang lain
7. Menyimpulkan gagasan tentang banjir
berdasarkan sudut pandang masing-
masing
8. Menceritakan perasaan yang dialami
ketika berada pada wilayah yang
mengalami perubahan iklim
9. Mengajukan gagasan untuk
penanggulangan perubahan iklim
03.06.22 21
â—¤
PERENCANAAN MODUL AJAR (PADANAN RPP)
TP LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN ASESMEN
PEMBELAJARAN
Memahami
penyebab
terjadinya
banjir
sebagai
salah satu
dampak
perubahan
iklim
1. Membentuk 6 kelompok (masing-masing 5 orang).
2. Mengunjungi daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas yang rawan
banjir (peserta didik bebas memilih tempat)
3. Kelompok melakukan observasi tentang tata letak rumah warga di
daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas yang rawan banjir
4. Mewawancarai warga di daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas
yang rawan banjir
5. Mengunjungi lembaga terkait bencana banjir seperti Dinas Lingkungan
Hidup Kota Malang, BPBD Kota Malang, dll (peserta didik bebas
memilih tempat)
6. Mewawancarai bagian terkait untuk memperoleh informasi tentang
penyebab banjir di daerah-daerah rawan banjir.
7. Membandingkan data hasil wawancara dari warga dengan lembaga-
lembaga pemerintahan terkait
8. Melaporkan hasil observasi lapangan dengan beragam media (peserta
didik bebas memilih media)
1. Sikap: gotong
royong/kolaborasi/k
erja sama
2. Pengetahuan:
Formatif
3. Keterampilan:
Unjuk kerja
wawancara
03.06.22 22
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
â—¤
PENYEDERHANAAN PERANGKAT AJAR
BAHAN
AJAR
MODUL AJAR
CP-TP-ATP
Kaldik
â—¤
â—¤
SAJIKAN MODUL
AJAR– BAHAN AJAR
â—¤
MODUL AJAR – BAHAN AJAR
Tujuan pembelajaran = pengetahuan, keterampilan, dan sikap
yang harus dimiliki peserta didik dalam satu atau lebih kegiatan
pembelajaran, yang menjadi prasyarat untuk dapat mencapai CP.
terdiri atas KOMPETENSI dan KONTEN
Alur tujuan pembelajaran = rangkaian tujuan pembelajaran yang
disusun secara logis menurut urutan pembelajaran sejak awal hingga
akhir suatu fase.
Menggambarkan urutan pengembangan kompetensi yang harus
dikuasai peserta didik
Definisi Peristilahan
Perumusan Alur Tujuan Pembelajaran
Ada beberapa teknik yang dapat dilakukan oleh pendidik untuk memilah CP di
tiap kelas dalam 1 fase, yaitu :
1. Mengurutkan susunan materi dalam 1 fase berdasarkan tingkat kesulitan dan
kompleksitasnya, diurutkan mulai dari mudah ke sulit.
2. Materi prasyarat/prerekuisit diajarkan pada kelas awal di tiap fase sebagai
dasar bagi siswa untuk lebih mudah mempelajari materi berikutnya.
3. Apabila kelas di tiap fase diampu oleh pendidik yang berbeda, penting sekali
untuk berdiskusi dalam pemilahan materi CP di tiap kelas agar tidak tumpang
tindih.
4. Susun tujuan pembelajaran menjadi alur tujuan pembelajaran. Tujuan
pembelajaran yang tersusun dalam alur tujuan pembelajaran akan menjadi
dasar bagi pendidik untuk menyusun perencanaan pembelajaran atau modul
ajar.
PERUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN
• Mengidentifikasi komponen tujuan pembelajaran berdasarkan rumusan CP
• Kompetensi. Apa kompetensi/kemampuan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik, atau
ditunjukkan dalam bentuk produk, yang menunjukkan peserta didik telah berhasil mencapai tujuan
pembelajaran?
• Gunakan kata kerja operasional yang dapat diamati (observable skills).
• Variasi. Keterampilan berpikir apa saja yang perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai
tujuan pembelajaran? Gunakan keterampilan berpikir yang bervariasi terutama HOTS.
• Pemahaman bermakna. Apa ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu dipahami di
akhir satu unit pembelajaran? Pertanyaan apa yang perlu dapat dijawab siswa setelah mempelajari
unit tersebut?
• Identifikasi dimensi profil pelajar Pancasila yang terkait dengan kompetensi yang ingin dicapai
(opsional)
• Dapat mengambil referensi dari berbagai sumber atau memadukan tujuan pembelajaran dari berbagai
kurikulum.
• Contoh: Menganalisis hubungan antara kegiatan manusia dengan perubahan alam di permukaan bumi
dan menarik kesimpulan penyebab-penyebab utamanya (akhlak kepada alam).
1. Susun tujuan pembelajaran secara linear sebagaimana urutan kegiatan pembelajaran yang
dilakukan dari hari ke hari.
2. Rekomendasi
a. Penyusunan alur tujuan pembelajaran dilakukan di tingkat satuan pendidikan oleh tim
pendidik pada mata pelajaran atau rumpun mata pelajaran yang sama.
b. Alur tujuan pembelajaran yang telah dipetakan, direview bersama di dalam tim,
berdasarkan expert judgment tim pendidik untuk memastikan kesesuaiannya dengan
kriteria alur tujuan pembelajaran
c. Evaluasi pada alur tujuan pembelajaran dilakukan sebagai bagian dari evaluasi proses
pembelajaran secara keseluruhan.
Apabila teridentifikasi kendala atau ketidak efektifan dalam pembelajaran, perbaikan
dapat dilakukan pada alur tujuan pembelajaran.
Penyusunan Alur Tujuan Pembelajaran
Merumuskan Tujuan Pembelajaran
• Menerapkan surel untuk berkomunikasi dengan baik dan santun, dengan bahasa yang sesuai.
• Menggunakan peramban untuk mencari, dan memilah informasi.
• Membuat dan mengelola folder dan file dengan terstruktur sehingga memudahkan akses yang efisien
• Mengembangkan dan mengelola konten budaya Indonesia dalam blog sederhana sebagai ruang pajang
digital pribadi.
• Mengembangkan bentuk lain dari blog yaitu video blog atau yang kita sebut dengan vlog.
• Membuat dokumen dan presentasi dengan menggunakan fitur dasar aplikasi perkantoran.
• Mengintegrasikan konten aplikasi perkantoran (pengolah kata, lembar kerja, presentasi) sederhana.
• Membuka dan membaca beberapa bahan bacaan dalam bentuk digital (“file”) yang berbeda format,
memahami isinya, merangkum, mengevaluasi, menyimpulkan dan merefleksikan isinya.
• Memanfaatkan tools (perkakas) yang banyak digunakan untuk menghasilkan dokumen yang berisi teks,
data dan gambar untuk dipakai sebagai laporan atau presentasi dan kebutuhan mengkomunikasikan ide
secara tertulis.
• Menganalisis aplikasi apa saja yang paling efisien untuk digunakan dalam pembuatan sebuah dokumen
tergantung kepada tujuan dan penyajian isi dokumen.
Menyusun Alur Tujuan Pembelajaran
1. Menggunakan peramban untuk mencari, dan memilah informasi.
2. Membuka dan membaca beberapa bahan bacaan dalam bentuk digital (“file”) yang berbeda format,
memahami isinya, merangkum, mengevaluasi, menyimpulkan dan merefleksikan isinya.
3. Menganalisis aplikasi apa saja yang paling efisien untuk digunakan dalam pembuatan sebuah dokumen
tergantung kepada tujuan dan penyajian isi dokumen.
4. Memanfaatkan tools (perkakas) yang banyak digunakan untuk menghasilkan dokumen yang berisi teks,
data dan gambar untuk dipakai sebagai laporan atau presentasi dan kebutuhan mengkomunikasikan ide
secara tertulis.
5. Membuat dokumen dan presentasi dengan menggunakan fitur dasar aplikasi perkantoran.
6. Mengintegrasikan konten aplikasi perkantoran (pengolah kata, lembar kerja, presentasi) sederhana.
7. Menerapkan surel untuk berkomunikasi dengan baik dan santun, dengan bahasa yang sesuai.
8. Membuat dan mengelola folder dan file dengan terstruktur sehingga memudahkan akses yang efisien
9. Mengembangkan dan mengelola konten budaya Indonesia dalam blog sederhana sebagai ruang pajang
digital pribadi.
10. Mengembangkan bentuk lain dari blog yaitu video blog atau yang kita sebut dengan vlog.
â—¤
CONTOH ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran
Pemaha
man
Fisika
Peserta didik mampu mendeskripsikan
gejala alam dalam cakupan keterampilan
proses dalam pengukuran, perubahan
iklim dan pemanasan global,
pencemaran lingkungan, energi
alternatif, dan pemanfaatannya.
10.1 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam pengukuran
10.2 menentukan....................
10.3. mengaitkan antara gejala alam dengan....
10.4 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam perubahan iklim dan menarik
kesimpulan penyebab-penyebab utamanya
10.5 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam pemanasan global......
10.6 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam pencemaran lingkungan....
10.7 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam energi altiernatif….
10.8 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan
keterampilan proses dalam pemanfaatan energi
alternatif….
Dst…………………..
Keteramp
ilan
……..
â—¤
1. Mengidentifikasi komponen tujuan pembelajaran berdasarkan rumusan CP
a. Kompetensi. Apa kompetensi/kemampuan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik,
atau ditunjukkan dalam bentuk produk, yang menunjukkan peserta didik telah berhasil mencapai
tujuan pembelajaran?
• Gunakan kata kerja operasional yang dapat diamati (observable skills).
• Variasi. Keterampilan berpikir apa saja yang perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai
tujuan pembelajaran? Gunakan keterampilan berpikir yang bervariasi terutama HOTS.
b. Pemahaman bermakna. Apa ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu dipahami
di akhir satu unit pembelajaran? Pertanyaan apa yang perlu dapat dijawab siswa setelah
mempelajari unit tersebut?
c. Identifikasi dimensi profil pelajar Pancasila yang terkait dengan kompetensi yang ingin dicapai
(opsional)
2. Dapat mengambil referensi dari berbagai sumber atau memadukan tujuan pembelajaran dari
berbagai kurikulum.
â–Ş Contoh: Menganalisis hubungan antara kegiatan manusia dengan perubahan alam di permukaan
bumi dan menarik kesimpulan penyebab-penyebab utamanya (akhlak kepada alam).
â—¤
Modul ajar
Modul Ajar merupakan salah satu perangkat ajar yang digunakan
untuk merencanakan pembelajaran. Modul ajar sama seperti
RPP, namun modul ajar memiliki komponen yang lebih lengkap.
Modul ajar adalah sebuah dokumen yang berisi tujuan, langkah,
dan media pembelajaran serta asesmen yang dibutuhkan dalam
satu unit atau topik berdasarkan alur tujuan pembelajaran.
Guru memiliki keleluasaan untuk membuat sendiri, memilih dan
memodifikasi modul ajar yang tersedia sesuai dengan konteks,
kebutuhan dan karakteristik murid
â—¤ Komponen minimal MODUL AJAR
TUJUAN PEMBELAJARAN
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
ASESMEN PEMBELAJARAN
â—¤
catatan
Alur tujuan pembelajaran menjadi dasar bagi pendidik untuk
menyusun perencanaan pembelajaran atau modul ajar. Pendidik
memiliki keleluasaan untuk mengembangkan modul ajar sendiri,
memilih dan memodifikasi modul ajar yang tersedia sesuai
dengan konteks, kebutuhan dan karakteristik peserta didik.
Pendidik diperbolehkan apabila ingin mengembangkan modul
ajar dengan komponen-komponen tambahan di luar komponen
wajib.
â—¤
TUJUAN
PEMBELAJARAN
â–Ş Tujuan pembelajaran = pengetahuan,
keterampilan, dan sikap yang harus dimiliki
peserta didik dalam satu atau lebih kegiatan
pembelajaran, yang menjadi prasyarat untuk
dapat mencapai CP.
â–Ş terdiri atas KOMPETENSI dan KONTEN
â—¤
Langkah-langkah atau kegiatan pembelajaran
Kegiatan belajar
sesuai dengan
kemampuan dan
tahap perkembangan
murid
Menunjukkan
bagaimana media
pembelajaran
digunakan
â—¤
â—¤
Alur
melakukan
asesmen
1. Menentukan tujuan pembelajaran (sesuai alur perkembangan
dimensi).
2. Merancang indikator (memastikan kedalaman tujuan, membuat
indikator yang mencakup aspek kognisi, sikap, dan
keterampilan)
3. Menyusun strategi asesmen
4. Menyiapkan alat ukur atau instrumennya (rubrik)
5. menyiapkan instruksi atau panduan untuk murid (Lembar kerja)
6. Mengolah hasil asesmen dan bukti pencapaian peserta didik
untuk membuat inferensi (kesimpulan) mengenai pencapaian
murid terhadap tujuan pembelajaran
7. Menyusun rapor
â—¤
â—¤
â—¤
Saran:
arahkan
Capaian
Pembelajaran
Ke………….
Kemampuan untuk memahami, menggunakan,
mengevaluasi, merefleksi berbagai jenis teks
untuk menyelesaiakan masalah dan
mengembangkan kapasitasi individu sebagai
warga Indonesia dan warga dunia agar dapat
berkontribusi secara produktif di masyarakat
Kemampuan berpikir menggunakan konsep,
prosedur, fakta, dan alat matematika untuk
menyelesaikan masalah sehari-hari pada berbagai
konteks untuk individu sebagai warga negara
Indonesia dan dunia
â—¤
Saran: arahkan ke
pencapaian…..
Sikap, kebiasaan, nilai-nilai
berdasarkan aspek Profil
Pelajar Pencasila
â—¤
SELAMAT
BERKARYA

More Related Content

Similar to PPT

ASESMEN.pptx
ASESMEN.pptxASESMEN.pptx
ASESMEN.pptx
Defison Chan
 
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptxPembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
HilmaYunis
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
ANEKAAHMADI1
 
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
BahriansyahSpd
 
03 Asesmen IKM.pdf
03 Asesmen IKM.pdf03 Asesmen IKM.pdf
03 Asesmen IKM.pdf
MohMudzakir
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematiksitirahmah21blogspot
 
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdfPembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
VarahdiniSagitaSemar
 
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdfProjek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
SidiqGusasi3
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Guruku
 
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATANPKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
Mary Lemok
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptxMateri 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
novilianasari3
 
[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips
Imron Sanjaya
 
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
ZURAIDABINTICHEYAHAY
 
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
MOHDFAIRUZBINALIKPMG
 
PRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptxPRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptx
YammiDhienNofiarSpd
 
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Guruku
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revNurul Al Fakhran II
 
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptxAlur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
ssusera1c8361
 
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
triyatnospd00
 

Similar to PPT (20)

ASESMEN.pptx
ASESMEN.pptxASESMEN.pptx
ASESMEN.pptx
 
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptxPembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
 
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
3_CP-TP_ATP Pembelajaran Asesmen.pptx
 
03 Asesmen IKM.pdf
03 Asesmen IKM.pdf03 Asesmen IKM.pdf
03 Asesmen IKM.pdf
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdfPembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
 
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdfProjek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
Projek Profil pelajar pancasila oleh sidiq.pdf
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
 
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATANPKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
PKES3063 KAEDAH PENGAJARAN PENDIDIKAN KESIHATAN
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptxMateri 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
 
[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips
 
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
 
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
8 Penerangan Umum Pendekatan Bertema.pptx
 
PRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptxPRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptx
 
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar IPS Geografi Kelas 10 SMA Fase E
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptxAlur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
Alur Pembelajaran Kurikulum Merdeka 2022 @AminYusuf.pptx
 
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
3. Materi CP - Sosialisasi IKM.pptx
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

PPT

  • 1. â—¤ Dina Khairunisa, S.Pd., M.Si Pengawas KCD Wilayah 1 TELAAH CAPAIAN PEMBELAJARAN
  • 2. â—¤ AGENDA Telaah CP Penyusunan TP Penyusunan ATP Penyusunan Modul Ajar Penyusunan Bahan Ajar
  • 3. ICE BREAKING DOR • SEBUT NAMA TEMAN LALU TEMBAK • DOR 1X = TERTEMBAK (Argh…..) • DOR 2X = NGELES (Eit Gak Kena…. Eit Gak Kena) • DOR 3X = TERLEMPAR (Wuush…..)
  • 4. â—¤ PENGERTIAN CAPAIAN PEMBELAJARAN â–Ş Capaian pembelajaran (CP) adalah kompetensi minimum yang harus dicapai peserta didik untuk setiap mata pelajaran â–Ş Capaian Pembelajaran (CP) merupakan tujuan akhir di setiap fase pembelajaran siswa â–Ş CP dirancang dengan mengacu pada Standar Kompetensi Lulusan (SKL) (Permendikbudristek No 5 Tahun 2022) dan Standar Isi (Permendikbudristek No 7 Tahun 2022) â–Ş Keputusan Kepala BSKAP No 033/H/KR/2022
  • 6. â—¤ ANALISIS CAPAIAN PEMBELAJARAN 1. Telaah CP Mapel/Fase 2. Menyusun Pemetaan Materi/Konten 3. Analisis CP Elemen • Kompetensi? • Pemahaman bermakna? • Keterampilan berpikir? 4. Merumuskan tujuan pembelajaran 5. Menyusun alur tujuan pembelajaran
  • 7. â—¤ Sebelum ”Menelaah CP” Saran “LAKUKAN PEMETAAN MATERI” atau PEMETAAN KOMPETENSI”
  • 8. Menganalisis Rumusan CP Fase tertentu Pada akhir fase D, peserta didik mampu memahami dampak dan menerapkan etika sebagai warga digital, memahami komponen, fungsi, cara kerja, dan kodifikasi data sebuah komputer serta proses kodifikasi dan penyimpanan data dalam sistem komputer, jaringan komputer, dan internet, mengakses, mengolah, dan mengelola data secara efisien, terstruktur, dan sistematis, menganalisis, menginterpretasi, dan melakukan prediksi berdasarkan data dengan menggunakan perkakas atau secara manual, menerapkan berpikir komputasional secara mandiri untuk menyelesaikan persoalan dengan data diskrit bervolume kecil dan mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain, mengembangkan atau menyempurnakan program dalam bahasa blok (visual), menggunakan berbagai aplikasi untuk berkomunikasi, mencari, dan mengelola konten informasi, serta bergotong royong untuk menciptakan produk dan menjelaskan karakteristik serta fungsi produk dalam laporan dan presentasi yang menggunakan aplikasi.
  • 19. â—¤ (VisuLISASI) Elemen Rumusan CP TP/ATP Langkah-langkah Pembelajaran Asesmen Profil Pelajar Pancasila Penilaian awal, formatif, sumatif Media/sumber belajar Interaksi murid-murid, murid-guru, murid-media melibatkan orang tua dan masyarakat sebagai mitra Refleksi SK Kabalitbang 008/H/KR/2022 Alur Pembelajaran (setara Silabus) Modul Ajar (RPP)
  • 20. â—¤ CONTOH TELAAH CP FISIKA/FASE E ELEMEN CP ASPEK PEMAHAMAN Pemahaman Fisika Peserta didik mampu mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pengukuran, perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif, dan pemanfaatannya. Penjelasan Mendeskripsikan konsep perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif Aplikasi Menggunakan alat ukur panjang, masa, dan suhu untuk membuat pupuk organik Interpretasi Memaknai dampak perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif Perspektif Pandangan banjir bukan sebagai dampak perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif Empati menaruh diri pada keadaan wilayah perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif 03.06.22 20
  • 21. â—¤ ALUR PEMBELAJARAN (PADANAN SILABUS) Elemen CP TP ATP Pemaham an Fisika Peserta didik mampu mendeskripsika n gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pengukuran, perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif, dan pemanfaatanny a. 1. Memahami penyebab terjadinya banjir sebagai salah satu dampak perubahan iklim 2. Mendeskripsikan proses perubahan iklim dengan menggunakan bahasa sendiri 3. Memaknai dampak perubahan iklim berdasarkan pemikiran sendiri 4. Membedakan bermacam alat ukur panjang 5. Menggunakan alat ukur sesuai dengan jenis pengukuran. 6. Membandingkan gagasan tentang dampak perubahan iklim yang dimiliki dengan hasil pemikiran orang lain 7. Menyimpulkan gagasan tentang banjir berdasarkan sudut pandang masing-masing 8. Menceritakan perasaan yang dialami ketika berada pada wilayah yang mengalami perubahan iklim 9. Mengajukan gagasan untuk penanggulangan perubahan iklim 1. Membedakan bermacam alat ukur panjang 2. Menggunakan alat ukur sesuai dengan jenis pengukuran 3. Memahami penyebab terjadinya banjir sebagai salah satu dampak perubahan iklim 4. Mendeskripsikan proses perubahan iklim dengan menggunakan bahasa sendiri 5. Memaknai dampak perubahan iklim berdasarkan pemikiran sendiri 6. Membandingkan gagasan tentang dampak perubahan iklim yang dimiliki dengan hasil pemikiran orang lain 7. Menyimpulkan gagasan tentang banjir berdasarkan sudut pandang masing- masing 8. Menceritakan perasaan yang dialami ketika berada pada wilayah yang mengalami perubahan iklim 9. Mengajukan gagasan untuk penanggulangan perubahan iklim 03.06.22 21
  • 22. â—¤ PERENCANAAN MODUL AJAR (PADANAN RPP) TP LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN ASESMEN PEMBELAJARAN Memahami penyebab terjadinya banjir sebagai salah satu dampak perubahan iklim 1. Membentuk 6 kelompok (masing-masing 5 orang). 2. Mengunjungi daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas yang rawan banjir (peserta didik bebas memilih tempat) 3. Kelompok melakukan observasi tentang tata letak rumah warga di daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas yang rawan banjir 4. Mewawancarai warga di daerah-daerah sepanjang aliran sungai brantas yang rawan banjir 5. Mengunjungi lembaga terkait bencana banjir seperti Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang, BPBD Kota Malang, dll (peserta didik bebas memilih tempat) 6. Mewawancarai bagian terkait untuk memperoleh informasi tentang penyebab banjir di daerah-daerah rawan banjir. 7. Membandingkan data hasil wawancara dari warga dengan lembaga- lembaga pemerintahan terkait 8. Melaporkan hasil observasi lapangan dengan beragam media (peserta didik bebas memilih media) 1. Sikap: gotong royong/kolaborasi/k erja sama 2. Pengetahuan: Formatif 3. Keterampilan: Unjuk kerja wawancara 03.06.22 22
  • 31. Tujuan pembelajaran = pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang harus dimiliki peserta didik dalam satu atau lebih kegiatan pembelajaran, yang menjadi prasyarat untuk dapat mencapai CP. terdiri atas KOMPETENSI dan KONTEN Alur tujuan pembelajaran = rangkaian tujuan pembelajaran yang disusun secara logis menurut urutan pembelajaran sejak awal hingga akhir suatu fase. Menggambarkan urutan pengembangan kompetensi yang harus dikuasai peserta didik Definisi Peristilahan
  • 32. Perumusan Alur Tujuan Pembelajaran Ada beberapa teknik yang dapat dilakukan oleh pendidik untuk memilah CP di tiap kelas dalam 1 fase, yaitu : 1. Mengurutkan susunan materi dalam 1 fase berdasarkan tingkat kesulitan dan kompleksitasnya, diurutkan mulai dari mudah ke sulit. 2. Materi prasyarat/prerekuisit diajarkan pada kelas awal di tiap fase sebagai dasar bagi siswa untuk lebih mudah mempelajari materi berikutnya. 3. Apabila kelas di tiap fase diampu oleh pendidik yang berbeda, penting sekali untuk berdiskusi dalam pemilahan materi CP di tiap kelas agar tidak tumpang tindih. 4. Susun tujuan pembelajaran menjadi alur tujuan pembelajaran. Tujuan pembelajaran yang tersusun dalam alur tujuan pembelajaran akan menjadi dasar bagi pendidik untuk menyusun perencanaan pembelajaran atau modul ajar.
  • 33. PERUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN • Mengidentifikasi komponen tujuan pembelajaran berdasarkan rumusan CP • Kompetensi. Apa kompetensi/kemampuan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik, atau ditunjukkan dalam bentuk produk, yang menunjukkan peserta didik telah berhasil mencapai tujuan pembelajaran? • Gunakan kata kerja operasional yang dapat diamati (observable skills). • Variasi. Keterampilan berpikir apa saja yang perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai tujuan pembelajaran? Gunakan keterampilan berpikir yang bervariasi terutama HOTS. • Pemahaman bermakna. Apa ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu dipahami di akhir satu unit pembelajaran? Pertanyaan apa yang perlu dapat dijawab siswa setelah mempelajari unit tersebut? • Identifikasi dimensi profil pelajar Pancasila yang terkait dengan kompetensi yang ingin dicapai (opsional) • Dapat mengambil referensi dari berbagai sumber atau memadukan tujuan pembelajaran dari berbagai kurikulum. • Contoh: Menganalisis hubungan antara kegiatan manusia dengan perubahan alam di permukaan bumi dan menarik kesimpulan penyebab-penyebab utamanya (akhlak kepada alam).
  • 34. 1. Susun tujuan pembelajaran secara linear sebagaimana urutan kegiatan pembelajaran yang dilakukan dari hari ke hari. 2. Rekomendasi a. Penyusunan alur tujuan pembelajaran dilakukan di tingkat satuan pendidikan oleh tim pendidik pada mata pelajaran atau rumpun mata pelajaran yang sama. b. Alur tujuan pembelajaran yang telah dipetakan, direview bersama di dalam tim, berdasarkan expert judgment tim pendidik untuk memastikan kesesuaiannya dengan kriteria alur tujuan pembelajaran c. Evaluasi pada alur tujuan pembelajaran dilakukan sebagai bagian dari evaluasi proses pembelajaran secara keseluruhan. Apabila teridentifikasi kendala atau ketidak efektifan dalam pembelajaran, perbaikan dapat dilakukan pada alur tujuan pembelajaran. Penyusunan Alur Tujuan Pembelajaran
  • 35. Merumuskan Tujuan Pembelajaran • Menerapkan surel untuk berkomunikasi dengan baik dan santun, dengan bahasa yang sesuai. • Menggunakan peramban untuk mencari, dan memilah informasi. • Membuat dan mengelola folder dan file dengan terstruktur sehingga memudahkan akses yang efisien • Mengembangkan dan mengelola konten budaya Indonesia dalam blog sederhana sebagai ruang pajang digital pribadi. • Mengembangkan bentuk lain dari blog yaitu video blog atau yang kita sebut dengan vlog. • Membuat dokumen dan presentasi dengan menggunakan fitur dasar aplikasi perkantoran. • Mengintegrasikan konten aplikasi perkantoran (pengolah kata, lembar kerja, presentasi) sederhana. • Membuka dan membaca beberapa bahan bacaan dalam bentuk digital (“file”) yang berbeda format, memahami isinya, merangkum, mengevaluasi, menyimpulkan dan merefleksikan isinya. • Memanfaatkan tools (perkakas) yang banyak digunakan untuk menghasilkan dokumen yang berisi teks, data dan gambar untuk dipakai sebagai laporan atau presentasi dan kebutuhan mengkomunikasikan ide secara tertulis. • Menganalisis aplikasi apa saja yang paling efisien untuk digunakan dalam pembuatan sebuah dokumen tergantung kepada tujuan dan penyajian isi dokumen.
  • 36. Menyusun Alur Tujuan Pembelajaran 1. Menggunakan peramban untuk mencari, dan memilah informasi. 2. Membuka dan membaca beberapa bahan bacaan dalam bentuk digital (“file”) yang berbeda format, memahami isinya, merangkum, mengevaluasi, menyimpulkan dan merefleksikan isinya. 3. Menganalisis aplikasi apa saja yang paling efisien untuk digunakan dalam pembuatan sebuah dokumen tergantung kepada tujuan dan penyajian isi dokumen. 4. Memanfaatkan tools (perkakas) yang banyak digunakan untuk menghasilkan dokumen yang berisi teks, data dan gambar untuk dipakai sebagai laporan atau presentasi dan kebutuhan mengkomunikasikan ide secara tertulis. 5. Membuat dokumen dan presentasi dengan menggunakan fitur dasar aplikasi perkantoran. 6. Mengintegrasikan konten aplikasi perkantoran (pengolah kata, lembar kerja, presentasi) sederhana. 7. Menerapkan surel untuk berkomunikasi dengan baik dan santun, dengan bahasa yang sesuai. 8. Membuat dan mengelola folder dan file dengan terstruktur sehingga memudahkan akses yang efisien 9. Mengembangkan dan mengelola konten budaya Indonesia dalam blog sederhana sebagai ruang pajang digital pribadi. 10. Mengembangkan bentuk lain dari blog yaitu video blog atau yang kita sebut dengan vlog.
  • 37. â—¤ CONTOH ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Pemaha man Fisika Peserta didik mampu mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pengukuran, perubahan iklim dan pemanasan global, pencemaran lingkungan, energi alternatif, dan pemanfaatannya. 10.1 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pengukuran 10.2 menentukan.................... 10.3. mengaitkan antara gejala alam dengan.... 10.4 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam perubahan iklim dan menarik kesimpulan penyebab-penyebab utamanya 10.5 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pemanasan global...... 10.6 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pencemaran lingkungan.... 10.7 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam energi altiernatif…. 10.8 mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan keterampilan proses dalam pemanfaatan energi alternatif…. Dst………………….. Keteramp ilan ……..
  • 38. â—¤ 1. Mengidentifikasi komponen tujuan pembelajaran berdasarkan rumusan CP a. Kompetensi. Apa kompetensi/kemampuan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik, atau ditunjukkan dalam bentuk produk, yang menunjukkan peserta didik telah berhasil mencapai tujuan pembelajaran? • Gunakan kata kerja operasional yang dapat diamati (observable skills). • Variasi. Keterampilan berpikir apa saja yang perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai tujuan pembelajaran? Gunakan keterampilan berpikir yang bervariasi terutama HOTS. b. Pemahaman bermakna. Apa ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu dipahami di akhir satu unit pembelajaran? Pertanyaan apa yang perlu dapat dijawab siswa setelah mempelajari unit tersebut? c. Identifikasi dimensi profil pelajar Pancasila yang terkait dengan kompetensi yang ingin dicapai (opsional) 2. Dapat mengambil referensi dari berbagai sumber atau memadukan tujuan pembelajaran dari berbagai kurikulum. â–Ş Contoh: Menganalisis hubungan antara kegiatan manusia dengan perubahan alam di permukaan bumi dan menarik kesimpulan penyebab-penyebab utamanya (akhlak kepada alam).
  • 39. â—¤ Modul ajar Modul Ajar merupakan salah satu perangkat ajar yang digunakan untuk merencanakan pembelajaran. Modul ajar sama seperti RPP, namun modul ajar memiliki komponen yang lebih lengkap. Modul ajar adalah sebuah dokumen yang berisi tujuan, langkah, dan media pembelajaran serta asesmen yang dibutuhkan dalam satu unit atau topik berdasarkan alur tujuan pembelajaran. Guru memiliki keleluasaan untuk membuat sendiri, memilih dan memodifikasi modul ajar yang tersedia sesuai dengan konteks, kebutuhan dan karakteristik murid
  • 40. â—¤ Komponen minimal MODUL AJAR TUJUAN PEMBELAJARAN LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN ASESMEN PEMBELAJARAN
  • 41. â—¤ catatan Alur tujuan pembelajaran menjadi dasar bagi pendidik untuk menyusun perencanaan pembelajaran atau modul ajar. Pendidik memiliki keleluasaan untuk mengembangkan modul ajar sendiri, memilih dan memodifikasi modul ajar yang tersedia sesuai dengan konteks, kebutuhan dan karakteristik peserta didik. Pendidik diperbolehkan apabila ingin mengembangkan modul ajar dengan komponen-komponen tambahan di luar komponen wajib.
  • 42. â—¤ TUJUAN PEMBELAJARAN â–Ş Tujuan pembelajaran = pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang harus dimiliki peserta didik dalam satu atau lebih kegiatan pembelajaran, yang menjadi prasyarat untuk dapat mencapai CP. â–Ş terdiri atas KOMPETENSI dan KONTEN
  • 43. â—¤ Langkah-langkah atau kegiatan pembelajaran Kegiatan belajar sesuai dengan kemampuan dan tahap perkembangan murid Menunjukkan bagaimana media pembelajaran digunakan
  • 45. â—¤ Alur melakukan asesmen 1. Menentukan tujuan pembelajaran (sesuai alur perkembangan dimensi). 2. Merancang indikator (memastikan kedalaman tujuan, membuat indikator yang mencakup aspek kognisi, sikap, dan keterampilan) 3. Menyusun strategi asesmen 4. Menyiapkan alat ukur atau instrumennya (rubrik) 5. menyiapkan instruksi atau panduan untuk murid (Lembar kerja) 6. Mengolah hasil asesmen dan bukti pencapaian peserta didik untuk membuat inferensi (kesimpulan) mengenai pencapaian murid terhadap tujuan pembelajaran 7. Menyusun rapor
  • 48. â—¤ Saran: arahkan Capaian Pembelajaran Ke…………. Kemampuan untuk memahami, menggunakan, mengevaluasi, merefleksi berbagai jenis teks untuk menyelesaiakan masalah dan mengembangkan kapasitasi individu sebagai warga Indonesia dan warga dunia agar dapat berkontribusi secara produktif di masyarakat Kemampuan berpikir menggunakan konsep, prosedur, fakta, dan alat matematika untuk menyelesaikan masalah sehari-hari pada berbagai konteks untuk individu sebagai warga negara Indonesia dan dunia
  • 49. â—¤ Saran: arahkan ke pencapaian….. Sikap, kebiasaan, nilai-nilai berdasarkan aspek Profil Pelajar Pencasila