SlideShare a Scribd company logo
BASIS DATA RELATIONAL DAN
PERANCANGAN BASIS DATA
 Basis data relational adalah basis data yang
mempresentasikan data dalam bentuk tabel-tabel,
dimana tabel-tabel tersebut dihubungkan oleh nilai-
nilai yang sama/umum pada kolom-kolom terkait.
Komponen penyusun basis data :
 Tabel
 Kolom/atribut
 Baris/tuple
 Domain
Basis Data Relational
 Skema :
 Tabel Buku : kode buku (3) , judul buku (20)
 Tabel Anggota : kode anggota (3), nama anggota (25)
 Tabel Peminjaman : Kode pinjam (5), tgl pinjam (date), kode
anggota (3)
 Tabel Pengembalian : Kode kembali (5), tgl kembali (date),
kode anggota (3)
Skema :
 Tabel Buku : kode buku (3) , judul buku (20)
 Tabel Anggota : kode anggota (3), nama anggota (25)
 Tabel Peminjaman : Kode pinjam (5), tgl pinjam (date), kode
anggota (3)
 Tabel Pengembalian : Kode kembali (5), tgl kembali (date),
kode anggota (3)
 Tabel
 Tabel memiliki nama dan terdiri atas baris dan kolom. Tabel pada
suatu basis data tidak boleh memilki nama yang sama (unik). Tabel
disebut juga dengan Relation atau File.
 Pada gambar 2.1 terdiri dari 4 tabel yaitu, tabel anggota, tabel buku,
tabel peminjaman, tabel pengembalian
 Kolom/Atribut
 Kolom memiliki nama. Kolom yang terdapat dalam suatu tabel tidak
boleh memiliki nama yang sama. Urutan nama boleh sembarang dan
tidak mempengaruhi makna dari tabel. Nama lain kolom adalah Field
atau Atribut.
 Pada tabel 2.1 , kolom yaitu nama anggota, judul buku, kode
anggota, kode buku, dst.
 Domain
 Domain adalah sekumpulan nilai-nilai yang dapat disimpan pada satu atau
lebih kolom. Sebuah domain bisa dimiliki oleh satu kolom atau lebih, tetapi
sebuah kolom hanya memiliki satu domain. Karena domain membatasi dan
mengatur nilai yang dapat disimpan maka disebut domain constraint.
 Pada tabel 2.1, kolom yaitu kode anggota hanya berisi 3 nilai saja, yaitu “A01”
 Baris
 Berisikan data dari sebuah objek. Baris pada sebuah tabel harus unik, dapat
diletakkan dalam urutan bebas dan tidak mempengaruhi makna dari tabel.
Baris disebut juga dengan Record atau tuple.
 Pada tabel 2.1 tabel anggota dapat menyimpan tiga obyek (yaitu tiga data
anggota) pada tiga tuple.
 Relational Keys adalah identifikasi satu atau
sekelompok kolom yang nilainya dapat membedakan
secara unik tuple-tuple tersebut.
 Lima Relational Keys :
 Superkey
 Candidate key
 Primary key
 Alternate key
 Foreign key
Relational Keys
 Superkey
 Adalah satu atau kelompok kolom yang nilainya secara unik
membedakan tuple-tuple pada suatu tabel. Pada gambar 2.1 di
masing-masing tabel terdapat lebih dari satu superkey, yaitu:
Tabel anggota : kode anggota, nama anggota
 Tabel buku : kode buku, judul, stok buku
 Tabel peminjaman : kode pinjam, tgl pinjam, kode buku, kode
anggota, juml, tgl kembali Tabel pengembalian : kode kembali,
kode pinjam
 Pada gambar 2.1 di masing-masing tabel terdapat lebih dri satu
superkey, yaitu : Tabel anggota :
 Kolom kode anggota,
 Kolom no faktur dan kolom nama anggota Tabel buku :
 Kolom kode buku
 Kolom kombinasi kode buku, judul, stok buku Dst.
 Candidate Key
 Candidate Key adalah superkey di mana tidak ada satupun himpunan bagian dari
superkey tersebut menjadi superkey lagi. Tidak semua superkey menjadi candidate
key. Candidate key yang terdiri dari dua kolom atau lebih disebut sebagai
composite key.
 Pada gambar 2.1 di masing-masing tabel terdapat lebih candidate key atau bukan
candidate key, yaitu :
 Tabel anggota :
 Kolom kode anggota, : candidate key
 Kolom no faktur dan kolom nama anggota = bukan candidate key Tabel buku :
 Kolom kode buku = candidate key
 Kolom kombinasi kode buku, judul, stok buku : bukan candidate key
 Pada gambar slide 11 di masing-masing tabel terdapat lebih candidate key atau
bukan candidate key, yaitu :
 Tabel Peminjaman :
 Kolom kode pinjam, kode buku, kode anggota : candidate key
 Kolom kombinasi kode pinjam, kode buku, kode anggota, jumlah, dst : bukan
candidate key
 Primary key adalah (satu) candidate key yang dipilih
(di antara candidate key lain) untuk membedakan
tuple-tuple scara unik dalam tabel. Jika dalam satu
tabel hanya terdapat satu candidate key (misal tabel
anggota dan tabel buku), maka key tersebut menjadi
primary key. Tetapi jika terdapat lebih dari satu
candidate key (misal tabel penjualan dan tabel
pengembalian), maka salah satu candidate key
tersebut dpat dijadikan primary key.
Primary Key
 Alternate key adalah candidate key yang tidak
dijadikan sebagai primary key. Misal pada tabel
pengembalian jika kita memilih kode kembali sebagai
primary key, maka kode pinjam dapat dijasikan
alternate key.
Alternate Key
 Adalah satu atau kelompok kolom yang nilainya sama
atau terkait dengan candidate key pada tabel lain
atau pada tabel yang sama.

Misal pada tabel peminjaman ada kolom kode
anggota yang terhubung dengan tabel anggota, maka
kode anggota adalah foreign key. Kolom-kolom yang
saling terkait ini sangat penting dalam operasi join.
Foreign Key
 Skema tabel (Relation Skema) adalah informasi dasar yang
mendeskripsikan tabel yang terdiri atas nama tabel dan
sekumpulan pasangan kolom domain.
 Contoh : Skema Tabel Anggota Tabel Anggota (kode anggota,
nama)
 Skema Basis Data (Relational Database Schema) adalah
sekumpulan skema tabel dengan masing masing tabel memiliki
nama yang berbeda.
 Contoh : Skema Basis Data Perpustakaan Tabel anggota (kode
anggota, nama) Tabel buku (kode buku, judul, stok buku)
 Tabel peminjaman (kode pinjam, tgl pinjam, kode buku, dst)
Skema Tabel dan Skema Basis Data
 Terdapat empat contraints/batasan lain yang menjaga
integritas data yang disimpan pada basis data :
 Null
 Entity integrity
 Referential integrity
 General constraints
Integrity Constraints
 Proses pembangunan basis data terdiri dari dua
tahapan utama :
1. Tahapan analisis dan perancangan
Adalah tahapan pemetaan atau pembuatan model dari dunia nyata
menggunakan notasi perancangan basis data tertentu serta pembuatan
deskripsi implementasi basis data. Tahapan analisis dan perancangan
dibagi menjadi tiga, yaitu
 Perancangan basis data secara konsep
 Perancangan Basis Data Secara Logis
 Perancangan Basis Data Secara Fisik
Perancangan Basis Data
2. Tahapan implementasi.
Tahapan ini mengimplementasikan rancangan basis
data yang telah dibuat. Implementasi menggunakan
aplikasi klien yang disediakan oleh DBMS terpilih.

More Related Content

What's hot

Materi simdig pertemuan 9
Materi simdig pertemuan 9Materi simdig pertemuan 9
Materi simdig pertemuan 9
Jck Jo
 
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007Firdika Arini
 
Icon dan menu microsoft excel 2
Icon dan menu microsoft excel 2Icon dan menu microsoft excel 2
Icon dan menu microsoft excel 2danks lans
 
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angkaPemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
NurhayatiHayati8
 
Menu yang ada di spss
Menu yang ada di spssMenu yang ada di spss
Menu yang ada di spssAmbar Apriani
 
Pengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. AccessPengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. Access
IAIN PEKALONGAN
 
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAMARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAMIgnasia Ines
 
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007sintia lisdayanti
 
Bab I Seputar Ms.Excel2007 dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
Bab I Seputar Ms.Excel2007  dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007Bab I Seputar Ms.Excel2007  dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
Bab I Seputar Ms.Excel2007 dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
cah bagoez87
 
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spssCara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
mulyono15
 
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Odin Onyenk
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
fauzan tamier
 
pertemuan 8
pertemuan 8pertemuan 8
pertemuan 8
RereRenata
 
Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4
IAIN PEKALONGAN
 
Materi access
Materi accessMateri access
Materi access
Rifqi Ardian
 
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
sherlyafrilianti
 
Materi lookup excel
Materi lookup excelMateri lookup excel
Materi lookup excelcanisius75
 

What's hot (19)

Materi simdig pertemuan 9
Materi simdig pertemuan 9Materi simdig pertemuan 9
Materi simdig pertemuan 9
 
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007
Fungsi Icon Icon pada ms.excel 2007
 
Icon dan menu microsoft excel 2
Icon dan menu microsoft excel 2Icon dan menu microsoft excel 2
Icon dan menu microsoft excel 2
 
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angkaPemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angka
 
Menu yang ada di spss
Menu yang ada di spssMenu yang ada di spss
Menu yang ada di spss
 
Pengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. AccessPengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. Access
 
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAMARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
 
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
Menu dan ikon MS. EXCEL 2007
 
Bab I Seputar Ms.Excel2007 dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
Bab I Seputar Ms.Excel2007  dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007Bab I Seputar Ms.Excel2007  dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
Bab I Seputar Ms.Excel2007 dan Mengenal Ikon Menu Ms.Excel 2007
 
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spssCara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
Cara memasukkan dan mengolah data menggunakan spss
 
Pengenalan SPSS
Pengenalan SPSSPengenalan SPSS
Pengenalan SPSS
 
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
 
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
Fungsi menu dan ikon pada microsoft excel 2007
 
pertemuan 8
pertemuan 8pertemuan 8
pertemuan 8
 
Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4
 
Materi access
Materi accessMateri access
Materi access
 
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
Sim, 5, sherly afrilianti, hapzi ali, database management system, universitas...
 
Materi lookup excel
Materi lookup excelMateri lookup excel
Materi lookup excel
 
Berikut merupakan menu ms. excel
Berikut merupakan menu ms. excelBerikut merupakan menu ms. excel
Berikut merupakan menu ms. excel
 

Similar to Ppt 2

Pertemuan-4.pptx
Pertemuan-4.pptxPertemuan-4.pptx
Pertemuan-4.pptx
nurnur469094
 
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
EVAMAULIDIYAHOKTAVIA
 
Microsoft power point pertemuan 3-normalisasi.pptx
Microsoft power point   pertemuan 3-normalisasi.pptxMicrosoft power point   pertemuan 3-normalisasi.pptx
Microsoft power point pertemuan 3-normalisasi.pptx
Andri Suryadi
 
modul basis data.docx
modul basis data.docxmodul basis data.docx
modul basis data.docx
ImeldaWikanKristian1
 
Forum dan Kuis Minggu ke 6
Forum dan Kuis Minggu ke 6Forum dan Kuis Minggu ke 6
Forum dan Kuis Minggu ke 6
Sofi Hayu
 
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdfPPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
BayuRandu
 
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
Yohanes Agung Nugroho
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
Yohanes Agung Nugroho
 
Laporan modul 5 basisdata
Laporan modul 5 basisdataLaporan modul 5 basisdata
Laporan modul 5 basisdata
Istu Purnamasari
 
Materi 3 model data relasional
Materi 3 model data relasionalMateri 3 model data relasional
Materi 3 model data relasional
Elma Fiana
 
Materi3modeldatarelasional 170426190615
Materi3modeldatarelasional 170426190615Materi3modeldatarelasional 170426190615
Materi3modeldatarelasional 170426190615
Rut Kristina
 
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
aswi ruhana
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Fariszal Nova
 
Pert 5 (normalisasi)
Pert 5 (normalisasi)Pert 5 (normalisasi)
Pert 5 (normalisasi)ptmardika
 
Normalisasi
NormalisasiNormalisasi
Normalisasi
Sherly Uda
 
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
Asha Kusuma Pertiwi
 
5 transformasi model data
5 transformasi model data5 transformasi model data
5 transformasi model data
Simon Patabang
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Arib Herzi
 
Tugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis dataTugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis data
karlossare1
 

Similar to Ppt 2 (20)

Pertemuan-4.pptx
Pertemuan-4.pptxPertemuan-4.pptx
Pertemuan-4.pptx
 
Sbd ke3
Sbd ke3Sbd ke3
Sbd ke3
 
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
“SIA_PPT Bab 4 Kelompok 9 Kelas ES 3A”.pptx
 
Microsoft power point pertemuan 3-normalisasi.pptx
Microsoft power point   pertemuan 3-normalisasi.pptxMicrosoft power point   pertemuan 3-normalisasi.pptx
Microsoft power point pertemuan 3-normalisasi.pptx
 
modul basis data.docx
modul basis data.docxmodul basis data.docx
modul basis data.docx
 
Forum dan Kuis Minggu ke 6
Forum dan Kuis Minggu ke 6Forum dan Kuis Minggu ke 6
Forum dan Kuis Minggu ke 6
 
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdfPPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
 
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
6.SI-PI, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm...
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dasar dasar dalm i...
 
Laporan modul 5 basisdata
Laporan modul 5 basisdataLaporan modul 5 basisdata
Laporan modul 5 basisdata
 
Materi 3 model data relasional
Materi 3 model data relasionalMateri 3 model data relasional
Materi 3 model data relasional
 
Materi3modeldatarelasional 170426190615
Materi3modeldatarelasional 170426190615Materi3modeldatarelasional 170426190615
Materi3modeldatarelasional 170426190615
 
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Pert 5 (normalisasi)
Pert 5 (normalisasi)Pert 5 (normalisasi)
Pert 5 (normalisasi)
 
Normalisasi
NormalisasiNormalisasi
Normalisasi
 
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
SIM, Asha Kusuma Pertiwi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Sistem Manaj...
 
5 transformasi model data
5 transformasi model data5 transformasi model data
5 transformasi model data
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Tugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis dataTugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis data
 

Recently uploaded

Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
deamardiana1
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
afaturooo
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 

Recently uploaded (14)

Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 

Ppt 2

  • 1. BASIS DATA RELATIONAL DAN PERANCANGAN BASIS DATA
  • 2.  Basis data relational adalah basis data yang mempresentasikan data dalam bentuk tabel-tabel, dimana tabel-tabel tersebut dihubungkan oleh nilai- nilai yang sama/umum pada kolom-kolom terkait. Komponen penyusun basis data :  Tabel  Kolom/atribut  Baris/tuple  Domain Basis Data Relational
  • 3.  Skema :  Tabel Buku : kode buku (3) , judul buku (20)  Tabel Anggota : kode anggota (3), nama anggota (25)  Tabel Peminjaman : Kode pinjam (5), tgl pinjam (date), kode anggota (3)  Tabel Pengembalian : Kode kembali (5), tgl kembali (date), kode anggota (3)
  • 4. Skema :  Tabel Buku : kode buku (3) , judul buku (20)  Tabel Anggota : kode anggota (3), nama anggota (25)  Tabel Peminjaman : Kode pinjam (5), tgl pinjam (date), kode anggota (3)  Tabel Pengembalian : Kode kembali (5), tgl kembali (date), kode anggota (3)
  • 5.  Tabel  Tabel memiliki nama dan terdiri atas baris dan kolom. Tabel pada suatu basis data tidak boleh memilki nama yang sama (unik). Tabel disebut juga dengan Relation atau File.  Pada gambar 2.1 terdiri dari 4 tabel yaitu, tabel anggota, tabel buku, tabel peminjaman, tabel pengembalian  Kolom/Atribut  Kolom memiliki nama. Kolom yang terdapat dalam suatu tabel tidak boleh memiliki nama yang sama. Urutan nama boleh sembarang dan tidak mempengaruhi makna dari tabel. Nama lain kolom adalah Field atau Atribut.  Pada tabel 2.1 , kolom yaitu nama anggota, judul buku, kode anggota, kode buku, dst.
  • 6.  Domain  Domain adalah sekumpulan nilai-nilai yang dapat disimpan pada satu atau lebih kolom. Sebuah domain bisa dimiliki oleh satu kolom atau lebih, tetapi sebuah kolom hanya memiliki satu domain. Karena domain membatasi dan mengatur nilai yang dapat disimpan maka disebut domain constraint.  Pada tabel 2.1, kolom yaitu kode anggota hanya berisi 3 nilai saja, yaitu “A01”  Baris  Berisikan data dari sebuah objek. Baris pada sebuah tabel harus unik, dapat diletakkan dalam urutan bebas dan tidak mempengaruhi makna dari tabel. Baris disebut juga dengan Record atau tuple.  Pada tabel 2.1 tabel anggota dapat menyimpan tiga obyek (yaitu tiga data anggota) pada tiga tuple.
  • 7.  Relational Keys adalah identifikasi satu atau sekelompok kolom yang nilainya dapat membedakan secara unik tuple-tuple tersebut.  Lima Relational Keys :  Superkey  Candidate key  Primary key  Alternate key  Foreign key Relational Keys
  • 8.
  • 9.  Superkey  Adalah satu atau kelompok kolom yang nilainya secara unik membedakan tuple-tuple pada suatu tabel. Pada gambar 2.1 di masing-masing tabel terdapat lebih dari satu superkey, yaitu: Tabel anggota : kode anggota, nama anggota  Tabel buku : kode buku, judul, stok buku  Tabel peminjaman : kode pinjam, tgl pinjam, kode buku, kode anggota, juml, tgl kembali Tabel pengembalian : kode kembali, kode pinjam  Pada gambar 2.1 di masing-masing tabel terdapat lebih dri satu superkey, yaitu : Tabel anggota :  Kolom kode anggota,  Kolom no faktur dan kolom nama anggota Tabel buku :  Kolom kode buku  Kolom kombinasi kode buku, judul, stok buku Dst.
  • 10.  Candidate Key  Candidate Key adalah superkey di mana tidak ada satupun himpunan bagian dari superkey tersebut menjadi superkey lagi. Tidak semua superkey menjadi candidate key. Candidate key yang terdiri dari dua kolom atau lebih disebut sebagai composite key.  Pada gambar 2.1 di masing-masing tabel terdapat lebih candidate key atau bukan candidate key, yaitu :  Tabel anggota :  Kolom kode anggota, : candidate key  Kolom no faktur dan kolom nama anggota = bukan candidate key Tabel buku :  Kolom kode buku = candidate key  Kolom kombinasi kode buku, judul, stok buku : bukan candidate key  Pada gambar slide 11 di masing-masing tabel terdapat lebih candidate key atau bukan candidate key, yaitu :  Tabel Peminjaman :  Kolom kode pinjam, kode buku, kode anggota : candidate key  Kolom kombinasi kode pinjam, kode buku, kode anggota, jumlah, dst : bukan candidate key
  • 11.  Primary key adalah (satu) candidate key yang dipilih (di antara candidate key lain) untuk membedakan tuple-tuple scara unik dalam tabel. Jika dalam satu tabel hanya terdapat satu candidate key (misal tabel anggota dan tabel buku), maka key tersebut menjadi primary key. Tetapi jika terdapat lebih dari satu candidate key (misal tabel penjualan dan tabel pengembalian), maka salah satu candidate key tersebut dpat dijadikan primary key. Primary Key
  • 12.  Alternate key adalah candidate key yang tidak dijadikan sebagai primary key. Misal pada tabel pengembalian jika kita memilih kode kembali sebagai primary key, maka kode pinjam dapat dijasikan alternate key. Alternate Key
  • 13.  Adalah satu atau kelompok kolom yang nilainya sama atau terkait dengan candidate key pada tabel lain atau pada tabel yang sama.  Misal pada tabel peminjaman ada kolom kode anggota yang terhubung dengan tabel anggota, maka kode anggota adalah foreign key. Kolom-kolom yang saling terkait ini sangat penting dalam operasi join. Foreign Key
  • 14.  Skema tabel (Relation Skema) adalah informasi dasar yang mendeskripsikan tabel yang terdiri atas nama tabel dan sekumpulan pasangan kolom domain.  Contoh : Skema Tabel Anggota Tabel Anggota (kode anggota, nama)  Skema Basis Data (Relational Database Schema) adalah sekumpulan skema tabel dengan masing masing tabel memiliki nama yang berbeda.  Contoh : Skema Basis Data Perpustakaan Tabel anggota (kode anggota, nama) Tabel buku (kode buku, judul, stok buku)  Tabel peminjaman (kode pinjam, tgl pinjam, kode buku, dst) Skema Tabel dan Skema Basis Data
  • 15.  Terdapat empat contraints/batasan lain yang menjaga integritas data yang disimpan pada basis data :  Null  Entity integrity  Referential integrity  General constraints Integrity Constraints
  • 16.  Proses pembangunan basis data terdiri dari dua tahapan utama : 1. Tahapan analisis dan perancangan Adalah tahapan pemetaan atau pembuatan model dari dunia nyata menggunakan notasi perancangan basis data tertentu serta pembuatan deskripsi implementasi basis data. Tahapan analisis dan perancangan dibagi menjadi tiga, yaitu  Perancangan basis data secara konsep  Perancangan Basis Data Secara Logis  Perancangan Basis Data Secara Fisik Perancangan Basis Data
  • 17. 2. Tahapan implementasi. Tahapan ini mengimplementasikan rancangan basis data yang telah dibuat. Implementasi menggunakan aplikasi klien yang disediakan oleh DBMS terpilih.