SlideShare a Scribd company logo
BAB 2
Menjauhi Pergaulan
Bebas dan Larangan
Mendekati Zina
Nur Muchamad Sholichuddin, S.Ag,
M.Pd
LATAR BELAKANG
Membahas pergaulan bebas,
adab berpakaian dengan
segala konsekuensinya.
Bagaiman menghindari
pergaulan bebas dan
menghindari zina.
‫ًۗة‬‫َش‬‫ِح‬‫ا‬‫َف‬ ‫َن‬‫ا‬‫َك‬ ‫ٗه‬‫َّن‬‫ِا‬ ‫َٓنى‬‫ِّز‬‫ال‬ ‫وا‬‫ُب‬‫َر‬‫ْق‬‫َت‬‫َال‬‫َو‬
﴾٣٢ :‫﴿االسرأ‬ ‫ًال‬‫ْي‬‫ِب‬‫َس‬ ‫َء‬‫آ‬‫َّوَس‬
Artinya: dan janganlah kamu mendekati zina, zina itu sungguh suatu
perbuatan keji. Dan suatu jalan yang buruk (QS. Al-Isrā’/17: 32)
‫ٍد‬‫ِح‬‫ا‬‫َو‬ ‫َّل‬‫ُك‬ ‫ا‬‫ْو‬‫ُد‬‫ِل‬‫ْج‬‫ا‬‫َف‬ ‫ْي‬‫ِن‬‫ا‬‫َّز‬‫ال‬‫َو‬ ‫ُة‬‫َي‬‫ِن‬‫ا‬‫َّز‬‫ل‬‫َا‬
‫ا‬‫َم‬‫ِه‬‫ِب‬ ‫ْم‬‫ُك‬‫ْذ‬‫ُخ‬‫ْأ‬‫َت‬‫َال‬‫َّو‬ ‫ٍۖة‬‫َد‬‫ْل‬‫َج‬ ‫َئَة‬‫ا‬‫ِم‬ ‫ا‬‫َم‬‫ُه‬‫ْن‬‫ِّم‬
‫َن‬‫ْو‬‫ُن‬‫ِم‬‫ْؤ‬‫ُت‬ ‫ْم‬‫ُت‬‫ْن‬‫ُك‬ ‫ْن‬‫ِا‬ ‫ِه‬‫الل‬ ‫ِن‬‫ْي‬‫ِد‬ ‫ْي‬‫ِف‬ ‫ٌة‬‫َف‬‫ْأ‬‫َر‬
‫ْد‬‫َه‬‫ْش‬‫َي‬‫ْل‬‫َو‬ ‫ِۚر‬‫ِخ‬‫ٰال‬‫ْا‬ ‫ِم‬‫ْو‬‫َي‬‫ْل‬‫ا‬‫َو‬ ‫ِه‬‫الل‬‫ِب‬
:‫ور‬‫ّن‬‫﴿ال‬ ‫َن‬‫ْي‬‫ِمِن‬‫ْؤ‬‫ُم‬‫ْل‬‫ا‬ ‫َن‬‫ِّم‬ ‫ٌة‬‫َف‬‫ِٕى‬‫آ‬‫َط‬ ‫ا‬‫َم‬‫ُه‬‫َب‬‫ا‬‫َذ‬‫َع‬
﴾۲
Artinya: pezina perempuan dan pezina laki laki derelah masing masing dari
Membaca QS. Al-Isrā’/17: 32 and QS. An-Nūr/24: 2
Analisis isi Kandungan QS. Al-Isrā’/17: 32
a. “janganlah kamu mendekati zina.” maksudanya adalah Islam
memerintahkan untuk menjauhi segala sesuatu yang bisa mengundang
terjadinya perbuatan zina.
Memandang perempuan yang bukan mahramnya
Berduaan dengan lawan jenis yang bukan mahramnya
Berpakaian tidak menutup aurat
Melihat film yang mengumbar aurat
Dll.
b.Menjauhi segala bentuk pergaulan bebas
c. Perbuatan zina termasuk sesuatu yang keji karena perbuatan
tersebut menimbulkan keburukan antara lain:
Merusak tatan hukum dan sosial
Merusak harkat martabat manusia
Menimbulkan penyakit sosial.
Analisis isi Kandungan QS. An-Nūr/24: 2
Asbābun Nuzūl QS. An-Nūr/24: diriwayatkan dari
Sa’id bin Manshur yang bersumber dari mujahid, ketika
Allah mengharamkan zina, di sekitar mereka banyak
wanita pezina yang cantik. Kemudian turunlah ayat
tersebut yang menegaskan bahwa wanita pezina
hanyalah dikawini oleh laki-laki pezina atau laki-laki
musyrik.
Pada QS. An-Nūr/24: 2 menegaskan tentang kejinya
perbuatan zina sehingga Allah menetapkan:
a. Sanksi hukum dari Allah swt. sangat berat
b.Pelaku zina diberikan hukuman
c. Yang dikenakan hukuman kedua pelaku zina
d. Jika pelakunya laki-laki atau perempuan yang belum
menikah, maka hukumannya didera seratus kali tanpa balas
kasihan
e. Jika pelakunya laki-laki atau pempuan yang sudah
menikah, maka hukumannya rajam, yaitu dilempari batu
setengah badan hingga meninggal
f. Pelaksanaan hukuman dilakukan di tempat umum agar
diketahui banyak orang.
Adab Berpakaian Sesuai ketentuan Syariat Islam
Memahami adab berpakaian menurut ketentuan Islam
Menghayati adab berpakaian menurut Islam
Menerapkan adab berpakaian menurut Islam
Membiasakan adab berpakaian menurut Islam
PENGERTIAN
Pergaulan bebas adalah pergaulan yang tidak
mengindahkan norma agama dan norma yang berlaku di
daerah setempat.atau gaya hidumerujuk pada gaya hidup
di mana individu terlibat dalam hubungan sosial dan
romantika tanpa terikat oleh norma-norma atau aturan
yang ketat.mencakup kebebasan menjalin hubungan
asmara atau seksual tanpa komitmen formal seperti
pernikahan. Pendekatan ini dapat mencakup berbagai
bentuk hubungan, seperti pacaran tanpa janji
pernikahan, hubungan terbuka, atau poliamori.p dimna
individu terlibat
Faktor penyebab pergaulan bebas dan perbuatan zina
a) Faktor dari dalam
Lemahnya pemahan iman dan Islam
Bisikan setan, pola pikir, rasa ingin tahu, dan ingin
mencoba
Lemahnya pemahaman terhadap dampak pergaulan
bebas
Gaya hidup
Komunikasi tidak berjalan baik
Faktor penyebab pergaulan bebas dan perbuatan zina
b) Faktor dari luar
Paham sekulerisme dan liberalisme di kalangan
masyarakat
Lemahnya kontrol orang tua
Menurunnya fungsi kontrol dari masyarakat
Pengaruh media masa
Minimnya sarana pengembangan dan aktivitas remaja
Melemahnya ketahan iman
Malas beribadah
Pergaulan lawan jenis yang permisif
Adanya pelanggaran dengan mengkonsumsi minuman
keras
Terjangkitnya penyakit kelamin/HIV/AIDS
Terjadinya tindak kekerasan
Dampak Negatif Pergaulan Bebas dan Perbuatan yang
Mendekatkan Perbuatan Zina
Manfaat dan Hikmah Menjauhi Pergaulan Bebas dan
Larangan Mendekati Zina
Terhindar dari penyakit kelamin
Terhindar dari perbuatan dosa
Terhindar dari penyakit kelamin
Terjaganya nama baik keluarga
Terhindar dari aib memalukan
Jiwa dan raga tetap bersih

More Related Content

Similar to Power-Point-PAI-SMK-X-BAB-2.pptx_20240430_125705_0000.pdf

Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zinaPerilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
Sekar Kim
 
Materi zina
Materi zinaMateri zina
Materi zina
Konitah Dianah
 
Ceramah batasan aurat
Ceramah batasan auratCeramah batasan aurat
Ceramah batasan auratSiti Rahmah
 
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidMenghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidAli Must Can
 
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdfmenghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
MukarobinspdMukarobi
 
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Perbuatan Zina
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan  Bebas dan Perbuatan ZinaMenjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan  Bebas dan Perbuatan Zina
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Perbuatan Zina
Aziz Musliim
 
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zinaBAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
taufikur rohman
 
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINAMENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
Eko Setyawan
 
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINAMENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
Eko Setyawan
 
larangan zina dan pergaulan bebasss pptx
larangan zina dan pergaulan bebasss pptxlarangan zina dan pergaulan bebasss pptx
larangan zina dan pergaulan bebasss pptx
Nikmatin70
 
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
Wahyu Mulyana
 
Agama kuliah
Agama kuliahAgama kuliah
Agama kuliah
Mardha Ian's
 
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdfZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
Chairunisa10
 
Zina
ZinaZina
pergaulan bebas
pergaulan bebas pergaulan bebas
pergaulan bebas
annisa berliana
 
Larangan mendekati zina
Larangan mendekati zinaLarangan mendekati zina
Larangan mendekati zina
Zhafirah Yumna
 
pacaran menurut pandangan islam
pacaran menurut pandangan islampacaran menurut pandangan islam
pacaran menurut pandangan islamVivi Narwastu
 
.menghindari zina
.menghindari zina.menghindari zina
.menghindari zina
adulcharli
 

Similar to Power-Point-PAI-SMK-X-BAB-2.pptx_20240430_125705_0000.pdf (20)

Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zinaPerilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
Perilaku menghindarkan diri dari pergaulan bebas dan zina
 
Dakwah kita
Dakwah kitaDakwah kita
Dakwah kita
 
Materi zina
Materi zinaMateri zina
Materi zina
 
Ceramah batasan aurat
Ceramah batasan auratCeramah batasan aurat
Ceramah batasan aurat
 
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majidMenghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
Menghindari zina dan pergaulan bebas by ali majid
 
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdfmenghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
menghindarizinadanpergaulanbebas-140402073532-phpapp01.pdf
 
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
X_Genap_1.-Menjaga-Kehormatan-Diri-dengan-Menjauhi-Pergaulan-Bebas-dan-Perbua...
 
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Perbuatan Zina
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan  Bebas dan Perbuatan ZinaMenjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan  Bebas dan Perbuatan Zina
Menjaga Kehormatan Diri dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Perbuatan Zina
 
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zinaBAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
BAB 11 menjaga kehormatan manusia dengan menjauhi zina
 
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINAMENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
 
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINAMENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
MENJAUHI PERGAULAN BEBAS DAN ZINA
 
larangan zina dan pergaulan bebasss pptx
larangan zina dan pergaulan bebasss pptxlarangan zina dan pergaulan bebasss pptx
larangan zina dan pergaulan bebasss pptx
 
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
X genap 1.-menjaga-kehormatan-diri-dengan-menjauhi-pergaulan-bebas-dan-perbua...
 
Agama kuliah
Agama kuliahAgama kuliah
Agama kuliah
 
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdfZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
ZINA DAN PERGAULAN BEBAS.pdf
 
Zina
ZinaZina
Zina
 
pergaulan bebas
pergaulan bebas pergaulan bebas
pergaulan bebas
 
Larangan mendekati zina
Larangan mendekati zinaLarangan mendekati zina
Larangan mendekati zina
 
pacaran menurut pandangan islam
pacaran menurut pandangan islampacaran menurut pandangan islam
pacaran menurut pandangan islam
 
.menghindari zina
.menghindari zina.menghindari zina
.menghindari zina
 

Recently uploaded

MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Power-Point-PAI-SMK-X-BAB-2.pptx_20240430_125705_0000.pdf

  • 1. BAB 2 Menjauhi Pergaulan Bebas dan Larangan Mendekati Zina Nur Muchamad Sholichuddin, S.Ag, M.Pd
  • 2. LATAR BELAKANG Membahas pergaulan bebas, adab berpakaian dengan segala konsekuensinya. Bagaiman menghindari pergaulan bebas dan menghindari zina.
  • 3. ‫ًۗة‬‫َش‬‫ِح‬‫ا‬‫َف‬ ‫َن‬‫ا‬‫َك‬ ‫ٗه‬‫َّن‬‫ِا‬ ‫َٓنى‬‫ِّز‬‫ال‬ ‫وا‬‫ُب‬‫َر‬‫ْق‬‫َت‬‫َال‬‫َو‬ ﴾٣٢ :‫﴿االسرأ‬ ‫ًال‬‫ْي‬‫ِب‬‫َس‬ ‫َء‬‫آ‬‫َّوَس‬ Artinya: dan janganlah kamu mendekati zina, zina itu sungguh suatu perbuatan keji. Dan suatu jalan yang buruk (QS. Al-Isrā’/17: 32) ‫ٍد‬‫ِح‬‫ا‬‫َو‬ ‫َّل‬‫ُك‬ ‫ا‬‫ْو‬‫ُد‬‫ِل‬‫ْج‬‫ا‬‫َف‬ ‫ْي‬‫ِن‬‫ا‬‫َّز‬‫ال‬‫َو‬ ‫ُة‬‫َي‬‫ِن‬‫ا‬‫َّز‬‫ل‬‫َا‬ ‫ا‬‫َم‬‫ِه‬‫ِب‬ ‫ْم‬‫ُك‬‫ْذ‬‫ُخ‬‫ْأ‬‫َت‬‫َال‬‫َّو‬ ‫ٍۖة‬‫َد‬‫ْل‬‫َج‬ ‫َئَة‬‫ا‬‫ِم‬ ‫ا‬‫َم‬‫ُه‬‫ْن‬‫ِّم‬ ‫َن‬‫ْو‬‫ُن‬‫ِم‬‫ْؤ‬‫ُت‬ ‫ْم‬‫ُت‬‫ْن‬‫ُك‬ ‫ْن‬‫ِا‬ ‫ِه‬‫الل‬ ‫ِن‬‫ْي‬‫ِد‬ ‫ْي‬‫ِف‬ ‫ٌة‬‫َف‬‫ْأ‬‫َر‬ ‫ْد‬‫َه‬‫ْش‬‫َي‬‫ْل‬‫َو‬ ‫ِۚر‬‫ِخ‬‫ٰال‬‫ْا‬ ‫ِم‬‫ْو‬‫َي‬‫ْل‬‫ا‬‫َو‬ ‫ِه‬‫الل‬‫ِب‬ :‫ور‬‫ّن‬‫﴿ال‬ ‫َن‬‫ْي‬‫ِمِن‬‫ْؤ‬‫ُم‬‫ْل‬‫ا‬ ‫َن‬‫ِّم‬ ‫ٌة‬‫َف‬‫ِٕى‬‫آ‬‫َط‬ ‫ا‬‫َم‬‫ُه‬‫َب‬‫ا‬‫َذ‬‫َع‬ ﴾۲ Artinya: pezina perempuan dan pezina laki laki derelah masing masing dari Membaca QS. Al-Isrā’/17: 32 and QS. An-Nūr/24: 2
  • 4. Analisis isi Kandungan QS. Al-Isrā’/17: 32 a. “janganlah kamu mendekati zina.” maksudanya adalah Islam memerintahkan untuk menjauhi segala sesuatu yang bisa mengundang terjadinya perbuatan zina. Memandang perempuan yang bukan mahramnya Berduaan dengan lawan jenis yang bukan mahramnya Berpakaian tidak menutup aurat Melihat film yang mengumbar aurat Dll. b.Menjauhi segala bentuk pergaulan bebas c. Perbuatan zina termasuk sesuatu yang keji karena perbuatan tersebut menimbulkan keburukan antara lain: Merusak tatan hukum dan sosial Merusak harkat martabat manusia Menimbulkan penyakit sosial.
  • 5. Analisis isi Kandungan QS. An-Nūr/24: 2 Asbābun Nuzūl QS. An-Nūr/24: diriwayatkan dari Sa’id bin Manshur yang bersumber dari mujahid, ketika Allah mengharamkan zina, di sekitar mereka banyak wanita pezina yang cantik. Kemudian turunlah ayat tersebut yang menegaskan bahwa wanita pezina hanyalah dikawini oleh laki-laki pezina atau laki-laki musyrik.
  • 6. Pada QS. An-Nūr/24: 2 menegaskan tentang kejinya perbuatan zina sehingga Allah menetapkan: a. Sanksi hukum dari Allah swt. sangat berat b.Pelaku zina diberikan hukuman c. Yang dikenakan hukuman kedua pelaku zina d. Jika pelakunya laki-laki atau perempuan yang belum menikah, maka hukumannya didera seratus kali tanpa balas kasihan e. Jika pelakunya laki-laki atau pempuan yang sudah menikah, maka hukumannya rajam, yaitu dilempari batu setengah badan hingga meninggal f. Pelaksanaan hukuman dilakukan di tempat umum agar diketahui banyak orang.
  • 7. Adab Berpakaian Sesuai ketentuan Syariat Islam Memahami adab berpakaian menurut ketentuan Islam Menghayati adab berpakaian menurut Islam Menerapkan adab berpakaian menurut Islam Membiasakan adab berpakaian menurut Islam
  • 8. PENGERTIAN Pergaulan bebas adalah pergaulan yang tidak mengindahkan norma agama dan norma yang berlaku di daerah setempat.atau gaya hidumerujuk pada gaya hidup di mana individu terlibat dalam hubungan sosial dan romantika tanpa terikat oleh norma-norma atau aturan yang ketat.mencakup kebebasan menjalin hubungan asmara atau seksual tanpa komitmen formal seperti pernikahan. Pendekatan ini dapat mencakup berbagai bentuk hubungan, seperti pacaran tanpa janji pernikahan, hubungan terbuka, atau poliamori.p dimna individu terlibat
  • 9. Faktor penyebab pergaulan bebas dan perbuatan zina a) Faktor dari dalam Lemahnya pemahan iman dan Islam Bisikan setan, pola pikir, rasa ingin tahu, dan ingin mencoba Lemahnya pemahaman terhadap dampak pergaulan bebas Gaya hidup Komunikasi tidak berjalan baik
  • 10. Faktor penyebab pergaulan bebas dan perbuatan zina b) Faktor dari luar Paham sekulerisme dan liberalisme di kalangan masyarakat Lemahnya kontrol orang tua Menurunnya fungsi kontrol dari masyarakat Pengaruh media masa Minimnya sarana pengembangan dan aktivitas remaja
  • 11. Melemahnya ketahan iman Malas beribadah Pergaulan lawan jenis yang permisif Adanya pelanggaran dengan mengkonsumsi minuman keras Terjangkitnya penyakit kelamin/HIV/AIDS Terjadinya tindak kekerasan Dampak Negatif Pergaulan Bebas dan Perbuatan yang Mendekatkan Perbuatan Zina
  • 12. Manfaat dan Hikmah Menjauhi Pergaulan Bebas dan Larangan Mendekati Zina Terhindar dari penyakit kelamin Terhindar dari perbuatan dosa Terhindar dari penyakit kelamin Terjaganya nama baik keluarga Terhindar dari aib memalukan Jiwa dan raga tetap bersih