SlideShare a Scribd company logo
Poin-Poin OMNIBUS LAW
bagi UMKM & Koperasi Digital
Workshop Pemberdayaan Koperasi & UMKM
Introduction
• Pengembangan usaha mikro, kecil, dan
menengah (UMKM) serta koperasi menjadi salah
satu usaha yang dilakukan pemerintah demi
meningkatkan investasi dan menciptakan
lapangan kerja. Upaya ini terekam dalam RUU
Cipta Kerja yang sudah diserahkan pemerintah
kepada DPR-RI.
• Seperti apa perubahan yang dibuat demi
memperbaiki UMKM dan koperasi di Indonesia?
• Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja
atau yang saat ini lebih populer disebut
dengan omnibus law telah menarik perhatian
sejumlah kalangan.
• Secara umum, omnibus law adalah peraturan
sapu jagat yang berisi aturan-aturan yang
mengatur banyak aspek.
• RUU Cipta Kerja sendiri merupakan omnibus law
yang berorientasi pada percepatan investasi dan
perluasan lapangan pekerjaan.
Introduction …
• Naskah RUU Cipta Kerja setebal 1.028 halaman
tersebut terdiri dari 79 RUU, 15 bab, dan 174
pasal.
• Cipta Kerja sendiri dalam RUU ini didefinisikan
sebagai upaya penciptaan kerja melalui
pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah
(UMKM), peningkatan ekosistem investasi, dan
percepatan proyek strategis nasional.
Introduction …
Ruang lingkup RUU Cipta Karya
Ruang lingkup RUU ini terdiri dari 10 bidang, yaitu :
1. Peningkatan ekosistem investasi,
2. Ketenagakerjaan,
3. UMKM dan perkoperasian,
4. Kemudahan usaha,
5. Riset dan inovasi,
6. Pengadaan lahan,
7. Kawasan ekonomi,
8. Percepatan strategis nasional,
9. Administrasi pemerintahan, serta
10.Sanksi.
Salah satu yang menarik untuk dibahas
adalah terkait upaya untuk
memudahkan, melindungi, dan
memberdayakan UMKM dan koperasi
yang diatur dalam RUU ini.
Perubahan RUU Cipta Karya
bidang UMKM dan Koperasi
• Setidaknya terdapat tujuh undang-undang (UU) terkait UMKM
dan koperasi yang diubah dalam RUU Cipta Kerja ini, yaitu:
1. UU No. 1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir
dan Pulau Kecil;
2. UU No. 30 Tahun 2009 tentang Ketenagalistrikan;
3. UU No. 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal;
4. UU No. 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan
Menengah;
5. UU No. 39 Tahun 2009 tentang Kawasan Ekonomi Khusus;
6. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian;
7. UU No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan.
• Poin-poin Perubahan RUU Cipta Karya bidang UMKM dan
Koperasi sebagaimana terdapat pada tabel berikut ini -
Poin-poin Perubahan RUU Cipta Karya
bidang UMKM dan Koperasi
Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya
UU No.1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil; Pasal 22A
Izin lokasi dan izin pengelolaan
diberikan kepada koperasi
Perizinan berusaha diberikan kepada koperasi
2. UU No.1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil; Pasal 22B
Koperasi yang mengajukan izin
pengelolaan harus memenuhi syarat
teknis, administrasi dan operasional
Koperasi yang mengajukan pemanfaatan laut
wajib memenuhi perizinan berusaha dari
pemerintah pusat
3. UU No.30 Tahun 2009 tentang Ketenagalistrikan; Pasal 11 (3)
Untuk wilayah yang belum
mendapatkan pelayanan listrik,
pemerintah memberikan kesempatan
kepada koperasi sebagai
penyelenggara usaha penyediaan
tenaga listrik terintegrasi
Koperasi dalam melakukan usaha penyediaan
listrik untuk kepentingan umum wajib
mengutamakan produk dan potensi dalam
negeri
Poin-poin Perubahan …
UU No. 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal; Pasal 13
(1) Pemerintah wajib menetapkan
bidang usaha yang dicadangkan
untuk UMKM dan koperasi serta
bidang usaha yang terbuka untuk
usaha besar dengan syarat harus
bekerjasama dengan UMKM dan
koperasi
(2) Pemerintah melakukan pembinaan
dan pengembangan UMKM dan
koperasi melalui program
kemitraan, peningkatan daya
saing, pemberian dorongan inovasi
dan perluasan pasar, serta
penyebaran informasi seluas-
luasnya
(1) Pemerintah pusat memberikan kemudahan,
pemberdayaan, dan perlindungan bagi UMKM
dan koperasi dalam pelaksanaan penanaman
modal.
(2) Pembinaan dan pengembangan UMKM dan
koperasi melalui program kemitraan, pelatihan
sumber daya manusia, peningkatan daya
saing, pemberian dorongan inovasi dan
perluasan pasar, akses pembiayaan, serta
penyebaran informasi seluas-luasnya.
5. UU No. 39 Tahun 2009 tentang Kawasan Ekonomi Khusus; Pasal 5 (2)
Dalam hal usulan diajukan oleh badan
usaha, usulan disampaikan melalui
pemerintah daerah secara bertingkat.
Badan usaha terdiri atas BUMN, BUMN, Koperasi
dan badan usaha swasta berbentuk perseroan
terbatas atau badan usaha patungan atau
konsorsium.
Poin-poin Perubahan …
Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya
UU No. 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah; Pasal 6
(1) Berisi kriteria usaha mikro
menyangkut nominal kekayaan
bersih dan hasil penjualan.
(2) Berisi kriteria usaha kecil
menyangkut nominal kekayaan
bersih dan hasil penjualan.
(3) Berisi kriteria usaha menengah
menyangkut nominal kekayaan
bersih dan hasil penjualan.
(4) Kriteria pada ayat (1), (2), dan (3)
dapat diubah sesuai dengan
perkembangan perekonomian yang
diatur dengan Peraturan Presiden.
(1) Kriteria UMKM paling sedikit memuat
indikator kekayaan bersih, hasil penjualan
tahunan, nilai investasi, dan jumlah tenaga
kerja sesuai dengan kriteria setiap sektor
usaha.
(2) Ketentuan lebih lanjut mengenai kriteria
UMKM diatur dengan peraturan pemerintah
7. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 6 (1)
Koperasi primer dibentuk oleh
sekurang-kurangnya 20 orang
Koperasi primer dibentuk paling sedikit 3 orang
Poin-poin Perubahan …
Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya
UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 22
(1) Rapat anggota merupakan
pemegang kekuasaan tertinggi
dalam koperasi.
(2) Rapat anggota dihadiri oleh
anggota yang pelaksanaannya
diatur dalam anggaran dasar.
(1) Rapat anggota merupakan pemegang
kekuasaan tertinggi dalam koperasi.
(2) Rapat anggota dihadiri oleh anggota.
(3) Kehadiran anggota dapat dilakukan melalui
sistem perwakilan.
(4) Ketentuan mengenai rapat anggota diatur
dalam anggaran dasar/rumah tangga.
9. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 43
Penambahan ayat (4) berbunyi:
(4) Koperasi dapat melaksanakan usaha berdasarkan prinsip syariah.
10 UU No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan;
Disisipkan Pasal 53A berbunyi:
(1) Jalan tol antarkota harus dilengkapi dengan tempat istirahat dan pelayanan untuk
kepentingan pengguna jalan tol.
(2) Perusahaan tempat istirahat dan pelayanan sebagaimana dimaksud pada ayat 1
dilakukan dengan partisipasi usha mikro dan kecil melalui pola kemitraan.
Perubahan …
• Dua di antara UU yang paling pokok adalah:
 UU No 20/2008 tentang UMKM, dan
 UU No 25/1992 tentang Perkoperasian.
• Di masa ke depan, dengan adanya perubahan-
perubahan UU tersebut, maka diharapkan:
Sumber utama: Litbang Kompas, 18 Februari 2020
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
e-mail: kanaidi63@gmail.com atau

More Related Content

Similar to Poin-poin Omnibus Law bagi UMKM & Koperasi di Era Digital _ Materi Workshop

Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
Sambadyasitumeang
 
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerjaPeluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
henra saragih
 
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukmKebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
henra saragih
 
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
Kanaidi ken
 
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
Aliyahrifdhasyam
 
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdfPP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
ARIEKOSUSILO
 
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdfPP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
JoniZalfa1
 
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
PosmariaSianturi
 
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdfPerpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
Royhul Akbar
 
Perbedaan uu 17 dg uu 25
Perbedaan uu 17 dg uu 25Perbedaan uu 17 dg uu 25
Perbedaan uu 17 dg uu 25
Edy Rahardjo
 
Juknis 010-2011
Juknis 010-2011Juknis 010-2011
Juknis 010-2011
Ferry Sirait
 
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi KhususRegulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
Lestari Moerdijat
 
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptxUMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
NyonyaFassa
 
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usahaPengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
henra saragih
 
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...Deni Mawar
 
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kopPermen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
Supri Yanto
 
Buku tata cara pendirian koperasi
Buku tata cara pendirian koperasiBuku tata cara pendirian koperasi
Buku tata cara pendirian koperasi
Tien Agustini mistiawati
 
5 - UMKM.pdf
 5 - UMKM.pdf 5 - UMKM.pdf
5 - UMKM.pdf
YogaPermana44
 
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdfUU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
OpenWare1
 
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdfUU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
mukhtardaud
 

Similar to Poin-poin Omnibus Law bagi UMKM & Koperasi di Era Digital _ Materi Workshop (20)

Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
Mengenal ojk _amp__lembaga_keuangan_mikro___bakohumas_2014
 
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerjaPeluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
Peluang dan tantangan koperasi dan umkm dalam ruu cipta kerja
 
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukmKebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
Kebijakan urusan pemerintah di bidang koperasi dan ukm
 
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
Omnibus Law: Koperasi Garda Depan Investasi & Penciptaan Lapangan Kerja di In...
 
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
12 materi-usaha-kecil-menengah-2016.ppt
 
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdfPP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
PP Nomor 7 Tahun 2021.pdf
 
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdfPP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
PP_Nomor_7_Tahun_2021.pdf
 
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
2a. pendirian koperasi 2023 fnl.pdf
 
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdfPerpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
Perpu_Nomor_2_Tahun_2022.pdf
 
Perbedaan uu 17 dg uu 25
Perbedaan uu 17 dg uu 25Perbedaan uu 17 dg uu 25
Perbedaan uu 17 dg uu 25
 
Juknis 010-2011
Juknis 010-2011Juknis 010-2011
Juknis 010-2011
 
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi KhususRegulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
Regulasi tentang Penyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus
 
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptxUMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
UMKM PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
 
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usahaPengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
Pengaturan koperasi dalam rencana penyusunan ruu badan usaha
 
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...
Peraturan kepala bkpm no. 12 tahun 2009 tentang pedoman dan tata cara permoho...
 
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kopPermen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
Permen kukm nomor 2 th 2017 usp kop
 
Buku tata cara pendirian koperasi
Buku tata cara pendirian koperasiBuku tata cara pendirian koperasi
Buku tata cara pendirian koperasi
 
5 - UMKM.pdf
 5 - UMKM.pdf 5 - UMKM.pdf
5 - UMKM.pdf
 
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdfUU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
UU_Cipta_Kerja_FINAL_-_Paripurna.pdf
 
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdfUU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
UU Cipta Kerja FINAL - Paripurna.pdf
 

More from Kanaidi ken

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Kanaidi ken
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Kanaidi ken
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
Kanaidi ken
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Kanaidi ken
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kanaidi ken
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Kanaidi ken
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 

Recently uploaded

GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 

Recently uploaded (20)

GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 

Poin-poin Omnibus Law bagi UMKM & Koperasi di Era Digital _ Materi Workshop

  • 1. Poin-Poin OMNIBUS LAW bagi UMKM & Koperasi Digital Workshop Pemberdayaan Koperasi & UMKM
  • 2. Introduction • Pengembangan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) serta koperasi menjadi salah satu usaha yang dilakukan pemerintah demi meningkatkan investasi dan menciptakan lapangan kerja. Upaya ini terekam dalam RUU Cipta Kerja yang sudah diserahkan pemerintah kepada DPR-RI. • Seperti apa perubahan yang dibuat demi memperbaiki UMKM dan koperasi di Indonesia?
  • 3. • Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja atau yang saat ini lebih populer disebut dengan omnibus law telah menarik perhatian sejumlah kalangan. • Secara umum, omnibus law adalah peraturan sapu jagat yang berisi aturan-aturan yang mengatur banyak aspek. • RUU Cipta Kerja sendiri merupakan omnibus law yang berorientasi pada percepatan investasi dan perluasan lapangan pekerjaan. Introduction …
  • 4. • Naskah RUU Cipta Kerja setebal 1.028 halaman tersebut terdiri dari 79 RUU, 15 bab, dan 174 pasal. • Cipta Kerja sendiri dalam RUU ini didefinisikan sebagai upaya penciptaan kerja melalui pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), peningkatan ekosistem investasi, dan percepatan proyek strategis nasional. Introduction …
  • 5. Ruang lingkup RUU Cipta Karya Ruang lingkup RUU ini terdiri dari 10 bidang, yaitu : 1. Peningkatan ekosistem investasi, 2. Ketenagakerjaan, 3. UMKM dan perkoperasian, 4. Kemudahan usaha, 5. Riset dan inovasi, 6. Pengadaan lahan, 7. Kawasan ekonomi, 8. Percepatan strategis nasional, 9. Administrasi pemerintahan, serta 10.Sanksi. Salah satu yang menarik untuk dibahas adalah terkait upaya untuk memudahkan, melindungi, dan memberdayakan UMKM dan koperasi yang diatur dalam RUU ini.
  • 6. Perubahan RUU Cipta Karya bidang UMKM dan Koperasi • Setidaknya terdapat tujuh undang-undang (UU) terkait UMKM dan koperasi yang diubah dalam RUU Cipta Kerja ini, yaitu: 1. UU No. 1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil; 2. UU No. 30 Tahun 2009 tentang Ketenagalistrikan; 3. UU No. 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal; 4. UU No. 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah; 5. UU No. 39 Tahun 2009 tentang Kawasan Ekonomi Khusus; 6. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; 7. UU No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan. • Poin-poin Perubahan RUU Cipta Karya bidang UMKM dan Koperasi sebagaimana terdapat pada tabel berikut ini -
  • 7. Poin-poin Perubahan RUU Cipta Karya bidang UMKM dan Koperasi Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya UU No.1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil; Pasal 22A Izin lokasi dan izin pengelolaan diberikan kepada koperasi Perizinan berusaha diberikan kepada koperasi 2. UU No.1 tahun 2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau Kecil; Pasal 22B Koperasi yang mengajukan izin pengelolaan harus memenuhi syarat teknis, administrasi dan operasional Koperasi yang mengajukan pemanfaatan laut wajib memenuhi perizinan berusaha dari pemerintah pusat 3. UU No.30 Tahun 2009 tentang Ketenagalistrikan; Pasal 11 (3) Untuk wilayah yang belum mendapatkan pelayanan listrik, pemerintah memberikan kesempatan kepada koperasi sebagai penyelenggara usaha penyediaan tenaga listrik terintegrasi Koperasi dalam melakukan usaha penyediaan listrik untuk kepentingan umum wajib mengutamakan produk dan potensi dalam negeri
  • 8. Poin-poin Perubahan … UU No. 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal; Pasal 13 (1) Pemerintah wajib menetapkan bidang usaha yang dicadangkan untuk UMKM dan koperasi serta bidang usaha yang terbuka untuk usaha besar dengan syarat harus bekerjasama dengan UMKM dan koperasi (2) Pemerintah melakukan pembinaan dan pengembangan UMKM dan koperasi melalui program kemitraan, peningkatan daya saing, pemberian dorongan inovasi dan perluasan pasar, serta penyebaran informasi seluas- luasnya (1) Pemerintah pusat memberikan kemudahan, pemberdayaan, dan perlindungan bagi UMKM dan koperasi dalam pelaksanaan penanaman modal. (2) Pembinaan dan pengembangan UMKM dan koperasi melalui program kemitraan, pelatihan sumber daya manusia, peningkatan daya saing, pemberian dorongan inovasi dan perluasan pasar, akses pembiayaan, serta penyebaran informasi seluas-luasnya. 5. UU No. 39 Tahun 2009 tentang Kawasan Ekonomi Khusus; Pasal 5 (2) Dalam hal usulan diajukan oleh badan usaha, usulan disampaikan melalui pemerintah daerah secara bertingkat. Badan usaha terdiri atas BUMN, BUMN, Koperasi dan badan usaha swasta berbentuk perseroan terbatas atau badan usaha patungan atau konsorsium.
  • 9. Poin-poin Perubahan … Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya UU No. 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah; Pasal 6 (1) Berisi kriteria usaha mikro menyangkut nominal kekayaan bersih dan hasil penjualan. (2) Berisi kriteria usaha kecil menyangkut nominal kekayaan bersih dan hasil penjualan. (3) Berisi kriteria usaha menengah menyangkut nominal kekayaan bersih dan hasil penjualan. (4) Kriteria pada ayat (1), (2), dan (3) dapat diubah sesuai dengan perkembangan perekonomian yang diatur dengan Peraturan Presiden. (1) Kriteria UMKM paling sedikit memuat indikator kekayaan bersih, hasil penjualan tahunan, nilai investasi, dan jumlah tenaga kerja sesuai dengan kriteria setiap sektor usaha. (2) Ketentuan lebih lanjut mengenai kriteria UMKM diatur dengan peraturan pemerintah 7. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 6 (1) Koperasi primer dibentuk oleh sekurang-kurangnya 20 orang Koperasi primer dibentuk paling sedikit 3 orang
  • 10. Poin-poin Perubahan … Semula Perubahan pada RUU Cipta Karya UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 22 (1) Rapat anggota merupakan pemegang kekuasaan tertinggi dalam koperasi. (2) Rapat anggota dihadiri oleh anggota yang pelaksanaannya diatur dalam anggaran dasar. (1) Rapat anggota merupakan pemegang kekuasaan tertinggi dalam koperasi. (2) Rapat anggota dihadiri oleh anggota. (3) Kehadiran anggota dapat dilakukan melalui sistem perwakilan. (4) Ketentuan mengenai rapat anggota diatur dalam anggaran dasar/rumah tangga. 9. UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian; Pasal 43 Penambahan ayat (4) berbunyi: (4) Koperasi dapat melaksanakan usaha berdasarkan prinsip syariah. 10 UU No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan; Disisipkan Pasal 53A berbunyi: (1) Jalan tol antarkota harus dilengkapi dengan tempat istirahat dan pelayanan untuk kepentingan pengguna jalan tol. (2) Perusahaan tempat istirahat dan pelayanan sebagaimana dimaksud pada ayat 1 dilakukan dengan partisipasi usha mikro dan kecil melalui pola kemitraan.
  • 11. Perubahan … • Dua di antara UU yang paling pokok adalah:  UU No 20/2008 tentang UMKM, dan  UU No 25/1992 tentang Perkoperasian. • Di masa ke depan, dengan adanya perubahan- perubahan UU tersebut, maka diharapkan: Sumber utama: Litbang Kompas, 18 Februari 2020