SlideShare a Scribd company logo
E. Produk dan Proses Kerajinan Bahan Serat
Dalam pembuatan produk kerajinan perlu memahami dahulu seperti apa membuat
karya yang berkualitas, maka dalam proses penciptaannya harus mengacu pada
persyaratan, sebagai berikut :
1. Kegunaan (Utility)
Benda kerajinan harus mengutamakan nilai
praktis, yaitu dapat digunakan sesuai
dengan fungsi dan kebutuhan. Contoh
mangkuk untuk wadah sayur.
2. Kenyamanan (Comfortable)
Benda kerajinan harus menyenangkan dan
memberi kenyamanan bagi pemakainya.
Contoh cangkir didesain ada pegangannya.
3. Keluwesan (Flexibility)
Benda kerajinan harus memiliki keserasian
antara bentuk dan wujud benda dengan nilai
gunanya. Contoh sepatu sesuai dengan anatomi
dan ukuran kaki.
4.Keamanan (Safety)
Benda kerajinan tidak boleh membahayakan
pemakainya. Contoh Mangkok makan dari
batok kelapa harus mempertimbangkan
komposisi zat pelapis/pewarna yang dipakai
agar tidak berbahaya jika digunakan sebagai
wadah makanan.
5.Keindahan (Aestetic)
Benda yang indah mempunyai daya tarik lebih dibanding
benda yang biasa-biasa saja. Keindahan sebuah benda
dapat dilihat dari beberapa hal, di antaranya dari bentuk,
hiasan atau ornamen, dan bahan bakunya.
Karya yang baik dihasilkan dari proses
perancangan yang baik pula. Oleh sebab
itu, proses perancangan karya kerajinan
harus memperhatikan hal-hal seperti
pada gambar berikut ini.
1
Tentukan
Bahan dan
Jenis
Kerajinan
2
Penggalian
ide dari
berbagai
sumber
3
Buat
beberapa
Sketsa
karya
4
Tentukan
sebuah
Karya
Terbaik
5
Kumpulkan
Bahan dan
Alat
6
Pembuatan
Karya
Kerajinan
7
Evaluasi
Karya
Kerajinan
8
Revisi Karya
Kerajinan
1. Produk Kerajinan Serat Tumbuhan
a. Bahan Serat Tumbuhan
1. Serat Abaka dari daun
pisang Musa Textilis dan
Musa paradisiaca
Serat Abaka
Kain Tenun
Kerajinan
Taplak meja
2. Serat Nanas dari
tanaman Ananas comosus
Serat Nanas
Kerajinan Tangan
Kerajinan kain songket
Serat Sisal dari Agave
Sisalana / Pandan berduri
Agave Sisalana /
Pandan berduri
Produk Tas dari Serat
Sisal
Enceng gondok
(Eichhornia crassipes solms)
Serat Enceng gondok Produk Tas dari Serat Enceng
gondok
Teknik pembuatan kerajinan dari serat alam ini sebagian besar dibuat dengan cara
di anyam.
Namun, ada juga yang menggunakan teknik tempel atau jahit. Sedangkan proses
persiapan
pembuatan bahan baku yang digunakan biasanya dengan cara dikeringkan secara
alami
menggunakan sinar matahari langsung.
Untuk menghindari jamur, bahan serat alam harus direndam dahulu dalam waktu
tertentu dengan larutan natrium benzoat atau zat pengawet lainnya sehingga bahan
serat alam dapat tahan lama tanpa jamur.
Alat Produksi Kerajinan Serat Tumbuhan
Alat yang digunakan untuk membuat produk kerajinan dari bahan serat alam cukup
banyak. Peralatan di bawah ini hanya sebagian saja dari aneka peralatan yang dapat
digunakan untuk membuat produk kerajinan dari bahan daun/batang serat alam
tumbuhan . Identifikasilah peralatan lain yang dapat membantu pekerjaan pembuatan
kerajinan.
Gunting Cutter
Pisau
Jarum Jahit tangan
Stick Glue
Gun
Mesin Extractor / mesin
pemisah serat
Mesin Jahit manual
Alat tenun Vertikal Frame Tapestri
Mesin pemisah serabut
kelapa
Alat pemintal manual
2. Contoh Produk Kerajinan Serat Hewan
Domba
Ulat Sutera
Alpaca
Wol domba
Wol Alpaca
Benang Sutera
Kain rajut Wol domba
Sarung tangan Wol Alpaca
Kain Sutera
Alat Produksi Kerajinan Serat Hewan
Gunting
Alat cukur bulu domba
Jarum untuk merajut benang wol
Alat tradisional pemintal serat wol
Penggulung benang hasil
pemintalan
Baskom
Bahan-bahan serat hewan dapat diolah dengan berbagai cara dan dilakukan
dengan beberapa tahap pengolahan, seperti pencukuran, pembersihan dengan
cara pencucian, pengeringan, dan kemudian dipintal. Produk yang dihasilkan
dari bulu domba sering diolah dengan Teknik tenun. Serat bulu domba atau wol
memiliki kelebihan di antaranya berat, hangat, dan halus. Oleh sebab itu, bahan
serat ini cocok dimanfaatkan sebagai produk fasion.
E. Kemasan Produk Kerajinan Bahan Serat
Penyajian sebuah produk kerajinan disebut juga dengan kemasan. Kemasan sebuah produk
turut menentukan apakah produk tersebut layak dikatakan memiliki kualitas lebih atau
biasa saja. Bentuk kemasan sangat membantu sebuah produsen mengenal kan produk.
Bentuk kemasan sangat membantu para pengrajin atau produsen mengenalkan dan
mendekatkan produk kepada konsumennya. Hanya dalam beberapa detik saja sebuah
kemasan dapat meru bah cara pikir seseorang dari tidak tertarik menjadi tertarik untuk
terhadap sebuah produk.
Dilihat dari fungsinya, kemasan memiliki empat fungsi utama, yaitu :
1. menjual produk,
2. melindungi produk,
3. memudahkan penggunaan produk, dan
4.memperindah penampilan produk.

More Related Content

What's hot

Prakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaanPrakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaan
hoseapito
 
Kerajinan tekstil prakarya
Kerajinan tekstil prakaryaKerajinan tekstil prakarya
Kerajinan tekstil prakarya
Dimas Rayhan
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Agus Tri
 
Kerajinan Limbah Tekstil
Kerajinan Limbah TekstilKerajinan Limbah Tekstil
Kerajinan Limbah Tekstil
eortup
 
Kerajinan serat alam (smpn6sby)
Kerajinan  serat alam (smpn6sby)Kerajinan  serat alam (smpn6sby)
Kerajinan serat alam (smpn6sby)
r4n4dum4
 
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
Zulvan Hasugian
 
Pk7 kd 3.1. m 2 jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
Pk7 kd 3.1. m 2  jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...Pk7 kd 3.1. m 2  jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
Pk7 kd 3.1. m 2 jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
Agus Tri
 
141147997 makalah-limbah-tekstil
141147997 makalah-limbah-tekstil141147997 makalah-limbah-tekstil
141147997 makalah-limbah-tekstil
Zulvan Hasugian
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Agus Tri
 
Pk7 kd 3.1. m 3 jenis dan karateristik bahan serat buatan
Pk7 kd 3.1. m 3  jenis dan karateristik bahan serat buatanPk7 kd 3.1. m 3  jenis dan karateristik bahan serat buatan
Pk7 kd 3.1. m 3 jenis dan karateristik bahan serat buatan
Agus Tri
 
Prakarya
PrakaryaPrakarya
Prakarya
Riska hardiati
 
Topik 6 jahitan asas
Topik 6  jahitan asasTopik 6  jahitan asas
Topik 6 jahitan asasazimahhusain
 
PPT Prakarya Bahan dasar tekstil
PPT Prakarya Bahan dasar tekstilPPT Prakarya Bahan dasar tekstil
PPT Prakarya Bahan dasar tekstil
Senior High School
 
Silabus Pelatihan Pakaian Jadi
Silabus Pelatihan Pakaian JadiSilabus Pelatihan Pakaian Jadi
Silabus Pelatihan Pakaian Jadi
Kacung Abdullah
 
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstilKwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
Maria Widhi Astuti
 
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan kerasPk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Agus Tri
 
Tenunan Songket
Tenunan SongketTenunan Songket
Tenunan Songket
Durriyatul Millah
 

What's hot (18)

Prakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaanPrakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaan
 
Kerajinan tekstil prakarya
Kerajinan tekstil prakaryaKerajinan tekstil prakarya
Kerajinan tekstil prakarya
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
 
Kerajinan Limbah Tekstil
Kerajinan Limbah TekstilKerajinan Limbah Tekstil
Kerajinan Limbah Tekstil
 
Kerajinan serat alam (smpn6sby)
Kerajinan  serat alam (smpn6sby)Kerajinan  serat alam (smpn6sby)
Kerajinan serat alam (smpn6sby)
 
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
Zulvan makalah-limbah-tekstil (1)
 
9. bahan serat
9. bahan serat9. bahan serat
9. bahan serat
 
Pk7 kd 3.1. m 2 jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
Pk7 kd 3.1. m 2  jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...Pk7 kd 3.1. m 2  jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
Pk7 kd 3.1. m 2 jenis dan karateristik bahan serat alam dari hewan dan bahan...
 
141147997 makalah-limbah-tekstil
141147997 makalah-limbah-tekstil141147997 makalah-limbah-tekstil
141147997 makalah-limbah-tekstil
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
 
Pk7 kd 3.1. m 3 jenis dan karateristik bahan serat buatan
Pk7 kd 3.1. m 3  jenis dan karateristik bahan serat buatanPk7 kd 3.1. m 3  jenis dan karateristik bahan serat buatan
Pk7 kd 3.1. m 3 jenis dan karateristik bahan serat buatan
 
Prakarya
PrakaryaPrakarya
Prakarya
 
Topik 6 jahitan asas
Topik 6  jahitan asasTopik 6  jahitan asas
Topik 6 jahitan asas
 
PPT Prakarya Bahan dasar tekstil
PPT Prakarya Bahan dasar tekstilPPT Prakarya Bahan dasar tekstil
PPT Prakarya Bahan dasar tekstil
 
Silabus Pelatihan Pakaian Jadi
Silabus Pelatihan Pakaian JadiSilabus Pelatihan Pakaian Jadi
Silabus Pelatihan Pakaian Jadi
 
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstilKwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
Kwu bab 1- kerajinan dan wirausaha limbah tekstil
 
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan kerasPk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
 
Tenunan Songket
Tenunan SongketTenunan Songket
Tenunan Songket
 

Similar to Pk7 kd 4.1. m 2 produk dan proses kerajinan bahan serat

Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Agus Tri
 
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
annis nur alifa
 
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
AsusZenfone6
 
Rbt3120 murni gold course modul jahitan & pertanian
Rbt3120   murni gold course modul jahitan & pertanianRbt3120   murni gold course modul jahitan & pertanian
Rbt3120 murni gold course modul jahitan & pertanian
nanisaaid
 
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
Tita Rosita
 
Portofolio Kerajinan
Portofolio Kerajinan Portofolio Kerajinan
Portofolio Kerajinan
Qodly Iyadh
 
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan WirausahaKerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Alya Titania Annisaa
 
materi prakarya kelas X
materi prakarya kelas Xmateri prakarya kelas X
materi prakarya kelas X
Melani Krismonita
 
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdfKerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Endang Rahayu
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Agus Tri
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Agus Tri
 
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptxPrakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
mtsmbbl
 
Bab 1 kerajinan serat
Bab 1 kerajinan seratBab 1 kerajinan serat
Bab 1 kerajinan serat
fitradarsal
 
Mengenal Tekstil
Mengenal TekstilMengenal Tekstil
Mengenal Tekstil
Sae Damarjati
 
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
lesydeswanti
 
kisi_kisi[1].pdf
kisi_kisi[1].pdfkisi_kisi[1].pdf
kisi_kisi[1].pdf
ELEKTROASore2020
 
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptxPart 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
DIANANTIKAERARI
 
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptxpk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
Agus Tri
 
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdfProses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
arina889375
 

Similar to Pk7 kd 4.1. m 2 produk dan proses kerajinan bahan serat (20)

Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
 
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
PPT Kerajinan dan wirausaha limbah tekstil (Kewirausahaan / Kelas 10 Semester 2)
 
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
Pertemuan 1 (pengertian, jenis dan karakteristik serat)
 
Rbt3120 murni gold course modul jahitan & pertanian
Rbt3120   murni gold course modul jahitan & pertanianRbt3120   murni gold course modul jahitan & pertanian
Rbt3120 murni gold course modul jahitan & pertanian
 
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
Kerajinan Bahan lunak Alami dan Buatan
 
Portofolio Kerajinan
Portofolio Kerajinan Portofolio Kerajinan
Portofolio Kerajinan
 
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan WirausahaKerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
 
materi prakarya kelas X
materi prakarya kelas Xmateri prakarya kelas X
materi prakarya kelas X
 
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdfKerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
 
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptxPrakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
Prakarya Kelas 7 Bab 1 Kerajinan Dari Bahan Serat Alam.pptx
 
Bab 1 kerajinan serat
Bab 1 kerajinan seratBab 1 kerajinan serat
Bab 1 kerajinan serat
 
Mengenal Tekstil
Mengenal TekstilMengenal Tekstil
Mengenal Tekstil
 
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
 
Rpp 01
Rpp 01Rpp 01
Rpp 01
 
kisi_kisi[1].pdf
kisi_kisi[1].pdfkisi_kisi[1].pdf
kisi_kisi[1].pdf
 
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptxPart 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
Part 1 Kerajinan Bahan Keras.pptx
 
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptxpk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
 
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdfProses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
Proses Produksi Kerajinan Bahan Keras Alam.pdf
 

More from Agus Tri

Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptxPk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Agus Tri
 
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdf
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdfPk8-KD2T2. Smartphone.pdf
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdfPk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdfPk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdfPk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfPk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdfPk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
Agus Tri
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Agus Tri
 
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Agus Tri
 
PPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptxPPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptx
Agus Tri
 
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
Agus Tri
 
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdfPk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Agus Tri
 
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdfPk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Agus Tri
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Agus Tri
 
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptxpk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
Agus Tri
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Agus Tri
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Agus Tri
 
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdfPk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
Agus Tri
 

More from Agus Tri (20)

Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptxPk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
 
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdf
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdfPk8-KD2T2. Smartphone.pdf
Pk8-KD2T2. Smartphone.pdf
 
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdfPk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
 
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdfPk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
 
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdfPk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
 
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
 
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfPk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
 
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdfPk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
 
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
Pk8-KD1T3. Media Komunikasi Kuno (Tradisional).
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
 
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
 
PPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptxPPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptx
 
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
 
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdfPk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
 
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdfPk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
 
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptxpk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
 
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdfPk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
 

Recently uploaded

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 

Recently uploaded (20)

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 

Pk7 kd 4.1. m 2 produk dan proses kerajinan bahan serat

  • 1. E. Produk dan Proses Kerajinan Bahan Serat Dalam pembuatan produk kerajinan perlu memahami dahulu seperti apa membuat karya yang berkualitas, maka dalam proses penciptaannya harus mengacu pada persyaratan, sebagai berikut : 1. Kegunaan (Utility) Benda kerajinan harus mengutamakan nilai praktis, yaitu dapat digunakan sesuai dengan fungsi dan kebutuhan. Contoh mangkuk untuk wadah sayur.
  • 2. 2. Kenyamanan (Comfortable) Benda kerajinan harus menyenangkan dan memberi kenyamanan bagi pemakainya. Contoh cangkir didesain ada pegangannya. 3. Keluwesan (Flexibility) Benda kerajinan harus memiliki keserasian antara bentuk dan wujud benda dengan nilai gunanya. Contoh sepatu sesuai dengan anatomi dan ukuran kaki.
  • 3. 4.Keamanan (Safety) Benda kerajinan tidak boleh membahayakan pemakainya. Contoh Mangkok makan dari batok kelapa harus mempertimbangkan komposisi zat pelapis/pewarna yang dipakai agar tidak berbahaya jika digunakan sebagai wadah makanan. 5.Keindahan (Aestetic) Benda yang indah mempunyai daya tarik lebih dibanding benda yang biasa-biasa saja. Keindahan sebuah benda dapat dilihat dari beberapa hal, di antaranya dari bentuk, hiasan atau ornamen, dan bahan bakunya.
  • 4. Karya yang baik dihasilkan dari proses perancangan yang baik pula. Oleh sebab itu, proses perancangan karya kerajinan harus memperhatikan hal-hal seperti pada gambar berikut ini. 1 Tentukan Bahan dan Jenis Kerajinan 2 Penggalian ide dari berbagai sumber 3 Buat beberapa Sketsa karya 4 Tentukan sebuah Karya Terbaik 5 Kumpulkan Bahan dan Alat 6 Pembuatan Karya Kerajinan 7 Evaluasi Karya Kerajinan 8 Revisi Karya Kerajinan
  • 5. 1. Produk Kerajinan Serat Tumbuhan a. Bahan Serat Tumbuhan 1. Serat Abaka dari daun pisang Musa Textilis dan Musa paradisiaca Serat Abaka Kain Tenun Kerajinan Taplak meja
  • 6. 2. Serat Nanas dari tanaman Ananas comosus Serat Nanas Kerajinan Tangan Kerajinan kain songket
  • 7. Serat Sisal dari Agave Sisalana / Pandan berduri Agave Sisalana / Pandan berduri Produk Tas dari Serat Sisal Enceng gondok (Eichhornia crassipes solms) Serat Enceng gondok Produk Tas dari Serat Enceng gondok
  • 8. Teknik pembuatan kerajinan dari serat alam ini sebagian besar dibuat dengan cara di anyam. Namun, ada juga yang menggunakan teknik tempel atau jahit. Sedangkan proses persiapan pembuatan bahan baku yang digunakan biasanya dengan cara dikeringkan secara alami menggunakan sinar matahari langsung. Untuk menghindari jamur, bahan serat alam harus direndam dahulu dalam waktu tertentu dengan larutan natrium benzoat atau zat pengawet lainnya sehingga bahan serat alam dapat tahan lama tanpa jamur.
  • 9. Alat Produksi Kerajinan Serat Tumbuhan Alat yang digunakan untuk membuat produk kerajinan dari bahan serat alam cukup banyak. Peralatan di bawah ini hanya sebagian saja dari aneka peralatan yang dapat digunakan untuk membuat produk kerajinan dari bahan daun/batang serat alam tumbuhan . Identifikasilah peralatan lain yang dapat membantu pekerjaan pembuatan kerajinan. Gunting Cutter Pisau Jarum Jahit tangan Stick Glue Gun
  • 10. Mesin Extractor / mesin pemisah serat Mesin Jahit manual Alat tenun Vertikal Frame Tapestri Mesin pemisah serabut kelapa Alat pemintal manual
  • 11. 2. Contoh Produk Kerajinan Serat Hewan Domba Ulat Sutera Alpaca Wol domba Wol Alpaca Benang Sutera Kain rajut Wol domba Sarung tangan Wol Alpaca Kain Sutera
  • 12. Alat Produksi Kerajinan Serat Hewan Gunting Alat cukur bulu domba Jarum untuk merajut benang wol Alat tradisional pemintal serat wol Penggulung benang hasil pemintalan Baskom
  • 13. Bahan-bahan serat hewan dapat diolah dengan berbagai cara dan dilakukan dengan beberapa tahap pengolahan, seperti pencukuran, pembersihan dengan cara pencucian, pengeringan, dan kemudian dipintal. Produk yang dihasilkan dari bulu domba sering diolah dengan Teknik tenun. Serat bulu domba atau wol memiliki kelebihan di antaranya berat, hangat, dan halus. Oleh sebab itu, bahan serat ini cocok dimanfaatkan sebagai produk fasion.
  • 14. E. Kemasan Produk Kerajinan Bahan Serat Penyajian sebuah produk kerajinan disebut juga dengan kemasan. Kemasan sebuah produk turut menentukan apakah produk tersebut layak dikatakan memiliki kualitas lebih atau biasa saja. Bentuk kemasan sangat membantu sebuah produsen mengenal kan produk. Bentuk kemasan sangat membantu para pengrajin atau produsen mengenalkan dan mendekatkan produk kepada konsumennya. Hanya dalam beberapa detik saja sebuah kemasan dapat meru bah cara pikir seseorang dari tidak tertarik menjadi tertarik untuk terhadap sebuah produk. Dilihat dari fungsinya, kemasan memiliki empat fungsi utama, yaitu : 1. menjual produk, 2. melindungi produk, 3. memudahkan penggunaan produk, dan 4.memperindah penampilan produk.